STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PELAKU EKONOMI KREATIF SUBSEKTOR KERAJINAN DAN FESYEN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG BRAND ib TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENGGUNAKAN PRODUK BANK SYARIAH DI YOGYAKARTA

PRAKTIK BAGI HASIL GADUH SAPI DITINJAU DARI HUKUM ISLAM. (Studi Kasus: Desa Wirokerten, Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul)

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP JAMINAN PADA MURABAHAH CICIL EMAS

PERAN EKONOMI WANITA KARIER DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM. (Studi Kasus pada Badan Kepegawaian Pelatihan dan Pendidikan. Pemerintah Kota Yogyakarta)

PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TERHADAP AKHLAK PENGGUNAAN HANDPHONE (STUDI KASUS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 SEDAYU DAN SMK MUHAMMADIYAH 2 MOYUDAN)

STRATEGI PEMBELAJARAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA PESERTA DIDIK TUNANETRA KELAS V DI SLB N 1 BANTUL

ANALISIS PREFERENSI PETANI DALAM MENGGUNAKAN PRODUK PEMBIAYAAN SEKTOR PERTANIAN

KOMITMEN NASABAH TERHADAP AKAD PEMBIAYAAN SYIRKAH MUDHARABAH DI BPRS BANGUN DRAJAT WARGA YOGYAKARTA. Disusun oleh: SKRIPSI

PERAN AKTIVIS MUHAMMADIYAH DALAM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA ANAK REMAJA DI PIMPINAN CABANG MUHAMMADIYAH TALANG II KABUPATEN TEGAL

FAKULTAS AGAMA ISLAM PRODI MUAMALAT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

METODE PEMBELAJARAN BACA TULIS AL-QUR AN DI SD NEGERI TAMBAKROMO I PONJONG

KONSEP ETIKA PRODUKSI DALAM EKONOMI ISLAM: STUDI KOMPARATIF PEMIKIRAN YUSUF AL-QARDHAWI DAN MUHAMMAD NEJATULLAH SIDDIQI

ANALISIS PERSEPSI, PERILAKU DAN PREFERENSI PEDAGANG MUSLIM TERHADAP PERBANKAN SYARIAH DI PASAR BERINGHARJO YOGYAKARTA

SKRIPSI. Oleh : Erwin Hidayat NPM :

FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL YANG MEMPENGARUHI ALOKASI PEMBIAYAAN UMKM PADA PERBANKAN ISLAM DI INDONESIA ( PERIODE TAHUN )

ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, PENDAPATAN PERKAPITA, DAN KECEPATAN PERPUTARAN UANG TERHADAP PERMINTAAN UANG ELEKTORNIK DI INDONESIA

EVALUASI KEBERHASILAN PROGRAM PENDIDIKAN KARAKTER PADA MATA PELAJARAN PAI DI SMA MUHAMMADIYAH KASIHAN BANTUL

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NON PERFORMING FINANCING (NPF) PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA (PERIODE )

ANALISIS AKAD PADA PRODUK BSM GADAI EMAS MENURUT FATWA DSN MUI No. 26/DSN-MUI/III/2002. (Studi Kasus di Bank Syariah Mandiri KC Yogyakarta)

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN KOLABORASI

ANALISIS PERAN KOMUNITAS BAHAGIA TANPA RIBA (BTR) DALAM MENSOSIALISASIKAN GERAKAN ANTI RIBA. Oleh: Ilham Ramli NPM: SKRIPSI

STRATEGI DAN MODEL KOMUNIKASI KONSELING KLINIK BERHENTI MEROKOK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

EVALUASI IMPLEMENTASI PENDEKATAN SAINTIFIK MODEL INQUIRY LEARNING DALAM PEMBELAJARAN ISMUBA SD MUHAMMADIYAH AMBARKETAWANG 3 YOGYAKARTA SKRIPSI.

ANALISIS PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH PT. BPR SYARIAH SAFIR DI KOTA BENGKULU

ANALISIS PENERAPAN FIQH PADA PENDAYAGUNAAN DANA ZAKAT DAN INFAQ DALAM MEMBERDAYAKAN EKONOMI DHUAFA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE

ANALISIS PENERAPAN ETIKA BISNIS ISLAM DALAM USAHA PENGOLAHAN PANGAN. (Studi Pada Pedagang Makanan di Kelurahan Tamantiro Kasihan Bantul Yogyakarta)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENYIMPAN DANA PADA BANK SYARIAH DI DIY. Proposal Skripsi.

SKRIPSI. Gelar Sarjana Ekonomi Islam (SEI) Strata Satu. Pada Prodi Ekonomi dan Perbankan Islam. Fakultas Agama Islam

HUBUNGAN ANTARA KUALITAS KELEKATAN ORANG TUA DENGAN PENGAMALAN AKHLAK PESERTA DIDIK. DI MTs MUHAMMADIYAH WONOSARI GUNUNGKIDUL YOGYAKARTA SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: Desvira Amalia NPM: FAKULTAS AGAMA ISLAM PRODI MUAMALAT

HUBUNGAN PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BERBASIS IT DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA SMP PGRI KASIHAN BANTUL SKRIPSI

ANALISIS TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT KAUMAN YOGYAKARTA TENTANG RIBA TERHADAP KEPUTUSAN MENJADI NASABAH DI BANK SYARIAH

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH TERPADU PONOROGO

ANALISIS PENGARUH RASIO LEVERAGE, RASIO LIKUIDITAS, RASIO PROFITABILITAS, GROWTH, DAN SIZE TERHADAP DIVIDEND

ANALISIS MATERI DAN METODE PEMBELAJARAN AGAMA ISLAM UNTUK MENANAMKAN AKHLAK ANAK DI KELOMPOK BERMAIN AISIYAH AR-ROSYID BALEHARJO WONOSARI GUNUNGKIDUL

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRESTASI BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (STUDI KASUS DI SMP NEGERI 3 PLAYEN)

STRATEGI GURU AGAMA DALAM MENANAMKAN KECERDASAN SPIRITUAL SISWA DI MI MA ARIF DIPONEGORO GUWOSARI, PAJANGAN, BANTUL

PENINGKATAN KONSENTRASI BELAJAR SISWA KELAS II MELALUI QUANTUM LEARNING DI SD N WONOSARI IV GUNUNGKIDUL

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : Dewi Purwati

STRATEGI PENYALURAN DANA ZAKAT MELALUI BAZNAS KOTA YOGYAKARTA (STUDI KASUS PROGRAM JOGJA SEJAHTERA)

PENERAPAN METODE DEMONSTRASI PADA PEMBELAJARAN FIQIH DI KELAS III MI MUHAMMADIYAH MUNGGUR NGEPOSARI SEMANU GUNUNGKIDUL

TINGKAT EFISIENSI KINERJA KEUANGAN UNIT USAHA SYARIAH DI INDONESIA DENGAN METODE DATA ENVELOPMENT ANALYSIS

PENGARUH FAKTOR GEOGRAFIS TERHADAP EFISIENSI BANK PEMBIAYAAN RAKYAT SYARIAH (BPRS) DI INDONESIA PERIODE

PENANAMAN NILAI-NILAI KEAGAMAAN BAGI ANAK DI TAMAN KANAK-KANAK (TK) PERTIWI 4 SEMANU KABUPATEN GUNUNGKIDUL

KEBERAGAMAAN KOMUNITAS BAND REGGAE

ANALISIS PENILAIAN KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN ECONOMIC VALUE ADDED

PENERAPAN SHALAT DHUHUR BERJAMAAH DI SD KI AGENG GIRING SINGKIL PALIYAN SKRIPSI

ANALISIS KUALITAS BUTIR SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MTS. NEGERI NGLIPAR GUNUNGKIDUL

PERAN ORANG TUA MUSLIM JAWA DALAM PENDIDIKAN SEKS ANAK REMAJA DI PADUKUHAN PUNDONG III DESA TIRTOADI KECAMATAN MLATI KABUPATEN SLEMAN

PERAN DEPARTEMEN QUALITY CONTROL DALAM STANDARISASI BAHAN BAKU PT. PURA BARUTAMA UNIT OFFSET

PENERAPAN MEDIA POWERPOINT UNTUK MENINGKATKAN PERHATIAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN AQIDAH/AKHLAK DI KELAS VII C MTs MUHAMMADIYAH WONOSARI GUNUNGKIDUL

ANALISIS IMPLEMENTASI SHARIAH COMPLIANCE (KEPATUHAN SYARIAH) PADA BANK UMUM TERHADAP PRODUK TABUNGAN HAJI (STUDI KASUS BANK BNI SYARIAH)

EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MEDIA POWER POINT UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN GERAKAN DAN BACAAN SHALAT PADA SISWA KELAS III SDN WONOSARI BARU TAHUN AJARAN

STUDI EVALUATIF ATAS KEMAMPUAN MENGHAFAL SURAT-SURAT PENDEK DI TAMAN KANAK-KANAK ISLAM INTENSIF WALADUN SHOLIHUN PLAYEN GUNUNGKIDUL

PENGARUH KECERDASAN INTERPERSONAL DAN MEDIA PEMBELAJARAN MACROMEDIA FLASH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

PEMBINAAN NILAI KEAGAMAAN SISWI MADRASAH MU ALLIMAAT MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA (Studi Kasus Siswi yang Tinggal di Asrama dengan Non Asrama)

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi.

SKRIPSI. Oleh: Muhamad Ramdhan NPM :

APLIKASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT

MODEL-MODEL KOMUNIKASI DAKWAH UNTUK NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS IIB BANTUL

POTRET AKHLAK SISWA, PENYIMPANGAN DAN PENANGGULANGANNYA DI SMK MUHAMMADIYAH TEPUS

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh:

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata S-1 Progam Studi Pendidikan Akuntansi

PENGARUH EFEKTIFITAS GURU DALAM MENGAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PENDIDKAN AGAMA ISLAM SISWA KELAS X

FAKULTAS AGAMA ISLAM PRODI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (TARBIYAH) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN STRATEGI GROUP INVESTIGATION DALAM PEMBELAJARAN FIQIH KELAS VII A DI MTs NEGERI PLANJAN TAHUN AJARAN 2014/2015

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KEOTORITERAN ORANG TUA DAN TINGKAT PENCAPAIAN PERKEMBANGAN MORAL AGAMA ANAK USIA DINI TPA PLUS EDUKIDZ 2 WONOSARI GUNUNGKIDUL

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

( PTK SKRIPSI. Disusun Oleh:

EVALUASI KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU ISMUBA DI MTS MUHAMMADIYAH KASIHAN BANTUL

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

ANALISIS PENGARUH ORIENTASI DAN PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP TUMBUHNYA JIWA BISNIS SANTRI DI PONDOK PESANTREN ILAA

PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA DAN INTENSI KELUAR KARYAWAN PADA PT BPRS BANGUN DRAJAT WARGA YOGYAKARTA

MATERI PENDIDIKAN ANAK DALAM AL-QUR AN (KAJIAN SURAT LUQMAN AYAT 13-19)

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh: FARIDA

OPTIMALISASI FUNGSI MASJID DALAM MENINGKATKAN MUTU PEMBELAJARAN PAI DI SMA NEGERI 3 YOGYAKARTA

ANALISIS PENGARUH GEJOLAK MONETER TERHADAP KREDIT PADA BANK KONVENSIONAL DAN PEMBIAYAAN PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA PERIODE TAHUN

KEPUTUSAN NASABAH KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) BRI MELAKUKAN SWITCHING

PERUBAHAN PERILAKU SOSIAL MAHASIWA. Studi Kasus Perubahan Perilaku Beragama Mahasiswa Alumni UNIRES Putri UMY di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

PERBANDINGAN DAMPAK KURS RUPIAH DAN BI RATE TERHADAP INDEKS SAHAM JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) DAN LQ45 (Periode Januari 2008 Desember 2015)

PENGARUH PENGGUNAAN GAME ONLINE TERHADAP MINAT MEMBACA AL-QUR AN PADA SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 1 DUKUN KABUPATEN MAGELANG

SKRIPSI KEKUATAN HUKUM DARI PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI YANG BERSIFAT MENGIKAT. (Studi atas Putusan Nomor 011/ PUU- III/ 2005 tentang Sisdiknas)

PEMBERLAKUAN MEMBER CARD

UPAYA PEMBENTUKAN AKHLAK ANAK USIA DINI MELALUI METODE BERCERITA DI KELOMPOK BERMAIN AISYIYAH TAMAN AZ-ZAHRA MINGGIR SLEMAN

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP LINGKUNGAN PSIKOSOSIAL KERJA DENGAN STRES KERJA PADA GURU SMP MUHAMADIYAH SOKARAJA KABUPATEN BANYUMAS

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ETOS KERJA ISLAMI TERHADAP KINERJA KARYAWAN. (Studi Kasus : BMT Beringharjo Dan BMT Bina Ihsanul Fikri Yogyakarta)

PERAN PETUGAS BIMBINGAN ROHANI RUMAH SAKIT DALAM MENDIDIK PERILAKU KEAGAMAAN PASIEN

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 (S.1) Jurusan Ilmu Dakwah dan Komunikasi

MANAJEMEN RISIKO PADA PEMBIAYAAN MUSYARAKAH DI BMT BATIK MATARAM YOGYAKARTA

EVALUASI IMPLEMENTASI PEMBINAAN AKHLAK ANAK DI PANTI ASUHAN AL-HIKMAH DESA PLUPUH, CANGKRINGAN, SLEMAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI. Oleh: TRI WINASIH NPM :

LILIK NUR EFENDI NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE

PENGARUH UPAH, PENGALAMAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PRODUKSI PADA INDUSTRI JENANG KENIA KUDUS SKRIPSI

ANALISIS PRODUK PENGHIMPUNAN DANA TABUNGAN TAHARAH DI BPRS PNM BINAMA SEMARANG

PELAKSANAAN PEMBERIAN IZIN APOTIK OLEH DINAS KESEHATAN KABUPATEN SLEMAN

Transkripsi:

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PELAKU EKONOMI KREATIF SUBSEKTOR KERAJINAN DAN FESYEN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Isllam (S.E.I) Starata Satu pada Prodi Ekonomi dan Perbankan Islam (Muamalat) Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Oleh: Heru Susanto NPM : 20120730170 FAKULTAS AGAMA ISLAM PRODI MUAMALAT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2016 i

NOTA DINAS Lamp : 3 eks. Skripsi Yogyakarta, 11 September 2016 Hal : Persetujuan Kepada Yth. Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Assalmu alaiykum wr.wb Setelah menerima dan mengadakan perbaikan seperlunya, maka saya berpendapat bahwa skripsi saudara: Nama : Heru Susanto Nim : 20120730170 Judul : STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PELAKU EKONOMI KREATIF SUBSEKTOR KERAJINAN DAN FESYEN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA Telah memenuhi syarat untuk diajukan pada ujian akhir tingkat Sarjana pada Fakultas Agama Islam Prodi Muamalat Konsentrasi Ekonomi dan Perbankan Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Bersama ini saya sampaikan naskah skripsi tersebut, dengan harapan dapat diterima dan segera dimunaqasyahkan. Atas perhatiannya diucapkan terimakasih. Wassalamu alaikum wr.wb Pembimbing (Ahmad Ma ruf, SE., M.Si) ii

PENGESAHAN Judul Skripsi STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PELAKU EKONOMI KREATIF SUBSEKTOR KERAJINAN DAN FESYEN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA Yang dipersiapkan dan disusun oleh: Nama : Heru Susanto NPM : 20120730170 Telah dimunaqasahkan di depan Sidang Munaqasah Prodi Muamalat Kosentrasi Ekonomi dan Perbankan Islam Pada tangga 23 Desember 2016 dan dinyatakan memenuhi syarat untuk diterima : Sidang Dewan Munaqosyah Ketua Sidang : Sutrisno, S.EI., M.SI ( ) Pembimbing : Ahmad Ma ruf, S.E., M.Si ( ) Penguji : M. Sobar, S.EI.,M.Sc ( ) Yogyakarta, 23 Desember 2016 Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Dekan Dr. Mahli Zainuddin Tago, M.Si. NIK: 19660717199203113014 iii

PERNYATAAN KEASLIAN Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Heru Susanto Nim : 20120730170 Judul : STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PELAKU EKONOMI KREATIF SUBSEKTOR KERAJINAN DAN FESYEN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini merupakan karya saya sendiri dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya dalam skripsi ini tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam datar pustaka. Bila suatu hari nanti di temukan dengan judul yang sama atau dengan isi yang sama saya selaku penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya. Dan apabila suatu hari nanti ada yang ingin memperbaiki skripsi ini saya dengan senang hati mendukung. Yogyakarta, 10 September 2016 Yang membuat pernyataan Heru susanto iv

MOTTO Rencana tanpa adanya sebuah kepercayaan itu sama saja dengan sia-sia (Nagato) Kecerdasan itu penting untuk dimiliki dan digunakan, tapi bukan untuk dipamerkan (Nara Shikamaru) Tanpa kerja keras dan kosistensi yang luar biasa, mimpi selamanya hanya akan sebuah mimpi (Rock Lee) Kita melihat kebahagiaan itu seperti pelangi tidak diatas kepala kita, tetapi selalu di atas kepala orang lain (Uchiha Sasuke) Sesuatu yang terlihat tapi tidak kelihatan, itulah yang disebut persahabatan (Uzumaki Naruto) Tanpa impian, kita tidak akan meraih apapun Tanpa cinta, kita tak akan bisa merasakan apapun Dan tanpa Allah, kita bukan siapa-siapa (Heru Susanto) v

HALAMAN PERSEMBAHAN Alhamndulillahirrabil alamin Sebuah langkah usai sudah Satu cita telah ku gapai Namun Itu bukan akhir dari perjalanan Melainkan awal dari satu perjuangan Hari tak akan indah tanpa mentari dan rembulan, begitu juga hidup tak akan indah tanpa harapan serta tujuan. Meski terasa berat, namun manisnya hidup justru akan terasa, apabila semuanya terlalui dengan baik, meski harus memerlukan pengorbanan Kupersembahkan karya kecilku ini, untuk cahaya hidup, yang senantiasa ada saat suka maupun duka, selalu setia mendampingi, saat-saat kulemah tak berdaya Ayahanda Meskomaidi dan Ibunda tercinta Sugihartini yang selalu memanjatkan do a kepada putramu tercinta setiap sujudnya. Terima kasih untuk semuanya Semoga kelak aku seperti Bapak dan Ibu bahkan lebih Karena impianku adalah menjadi yang dibutuhkan Oleh seluruh masyarakat Riau Dan impianku membimbing keluargaku Menjadi keluarga yang sakinah ma waddah wa rohmah Untuk ribuan tujuan yang harus dicapai, untuk jutaan impian yang akan dikejar, untuk sebuah pengharapan, agar hidup jauh lebih bermakna, karena tragedi terbesar dalam hidup bukanlah kematian tapi hidup tanpa tujuan. Teruslah bermimpi untuk sebuah tujuan, pastinya juga harus diimbangi dengan tindakan nyata, agar mimpi dan juga angan, tidah hanya menjadi sebuah bayangan semu. Aku belajar, aku tegar dan aku bersabar hingga aku berhasil Terimakasih semua vi

KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim... Segala puji senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmat yang sempurna, rahmat, hidayah dan kekuatan kepada penulis, sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir penyusunan skripsi untuk memperoleh gelar sarjana (S1) yaitu Sarjana Ekonomi Islam pada Prodi Ekonomi dan Perbankan Islam fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Shalawat serta salam senantiasa tercurahkan kepada junjungan kita nabi Muhammad SAW, keluarga serta sahabat yang telah membawa perubahan bagi peradaban dunia dengan hadirnya adama Islam sebagai peradaban terbesar yang tak lekang oleh zaman, dan telah memberikan contoh suri tauladan bagi seluruh umat. Merupakan satu tugas dari penulis untuk menyelesaikan skripsi ini dan alhamdulillah penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PELAKU EKONOMI KREATIF SUBSEKTOR KERAJINAN DAN FESYEN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Untuk itu sebagai ungkapan rasa syukur, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Kepada Dr H. Mahli Zaenuddin Tago, M.Si. selaku Ketua Dekan Fakultas Agama Islam. 2. Syarif As ad, S.EI., M.SI. Selaku Ketua Jurusan Ekonomi & Perbankan Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. vii

3. Ahmad Ma ruf, S.E., M.Si selaku dosen pembimbing yang dengan kebaikan hati, kesabaran dan segenap bantuannya telah bersedia memberikan bimbingan dan arahan kepada penulis sehingga selesainya skripsi ini. 4. Seluruh dosen Prodi Ekonomi dan Perbankan Islam fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang telah mencurahkan segala tenaga dan pikiran sehingga penulis dapat mengembangkan cakrawala keilmuan. 5. Segenap staff Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang telah banyak membantu dalam menyelesaikan skripsi ini 6. Kepada Dinas Adminitrasi pembangunan Daerah Istimewa Yogyakarta yang telah mengijinkan saya untuk menelitih di Daerah Istimewa Yogyakarta 7. Kepada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Istimewa Yogyakarta 8. Dinas Koprasi dan UMKM Daerah Istimewa Yogyakarta yang telah meluangkan waktu kepada saya. Terimakasih banyak 9. Adiku Siswanto, Dedi Harianto, Eko Ramadhan dan Nur Santo. Terimakasih atas dukungan dan penyemangat selama ini. 10. Seluruh keluarga besar SMA N 3 Bangko Pusako, dan seluruh Mahasiswa Riau di Daerah Istimewa Yogyakarta yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, terimakasih telah memberikan dukungan selama ini 11. Terimakasih juga kepada temen-teman selama ini yang telah membantu dan memberikan doa serta semangat Syaramal, Edi Mustofa, Suryadi, Anifudin, Alif Supriadi, Khasan Febriono, Agung Putra laksono, Pahmy Adiyatama dan Rae Ditarois terimakasih banyak. Semoga kita kelak menjadi ayah yang baik dan menjadi pemimpin yang patut di tiru viii

12. Teman-teman seperjuangan di Prodi Ekonomi dan Perbankan Islam 2012 13. Serta semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu Semoga amal baik yang telah kalian berikan mendapat ridha Allah SWT. Saya sadar bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, dengan senang hati saya menerima kritik dan saran yang membangun demi penyempurnaan skripsi ini. Saya berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi saya khususnya dan para pembaca pada umumnya. Yogyakarta, 14 September 2016 Penulis Heru Susanto (20120730170) ix

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL... HALAMAN JUDUL... i NOTA DINAS... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv ABSTRAK... xvi ABSTRAK... xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 14 C. Tujuan Penelitian... 14 D. Manfaat Penelitian... 15 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Tinjauan Pustak... 16 B. Kerangka Teori... 18 1. Strategi... 18 x

a. Pengertian Strategi... 18 b. Strategi Pengembangan Ekonomi Daerah... 21 2. Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)... 25 a. Pengertian Usaha Mikro Kecil dan Menengah... 25 b. Jenis Jenis Usaha Mikro Kecil dan Menegah (UMKM)... 30 c. Pengembangan Usaha Mikro Kecil da Menengah (UMKM)... 31 3. Pemahaman Umum Subsektor Industri Kerajinan... 33 a. Defenisi Subsektor Industri Kerajinan... 33 4. Pemahaman Umum Subsektor Industri Fesyen... 36 a. Defenisi Subsektor Industri Fesyen... 36 5. Ekonomi Kreatif... 39 a. Pengertian Ekonomi Kreatif... 39 b. Peran Pola Fikir Kreatif... 41 c. Perkembangan Konsep dan Defenisi Ekonomi Kreatif... 45 BAB II METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian... 47 B. Populasi dan Sampel... 47 1. Populasi... 47 2. Sampel... 48 C. Lokasi Penelitian... 48 D. Suber Data... 49 1. Data Primer... 49 2. Data Skunder... 50 xi

E. Metode Pengumpulan Data... 50 1. Observasi... 50 2. Wawancara... 51 3. Analisis Dokumen... 51 F. Trigulasi... 52 G. Metode Analisis... 52 1. Penyajian data... 52 2. Reduksi Data... 52 3. Penarikan Kesimpulan... 53 H. Analisis SWOT... 53 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum UMKM Pelaku Ekonomi Kreatif Subsektor Kerajinan dan Fesyen di Daerah Istimewa Yogyakarta... 56 B. Analisi SWOT sebagai alat formulasi strategi pengembangan UMKM pelaku ekonomi kreatif Subsektor Kerajinan dan Fesyen di Daerah Istimewa Yogyakarta... 62 1. Analisis SWOT Industri Kreatif di Bidang Kerajinan... 62 2. Analisis SWOT Industri Kreatif di Bidang Fesyen... 70 C. Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Mengeah (UMKM) pelaku Ekonomi Kreatif Subsektor Kerajinan dan Fesyen di Daerah Istimewa Yogyakarta... 78 1. Pengembangan sumberdaya manusia... 78 a) Pengembangan ragam produk... 84 xii

b) Peningkatan kualitas produk... 86 c) Teknik produksi... 87 d) Kewirausahaan... 89 2. Pemberian Bantuan Berupa Manajemen Permodalan dan Keuangan 3. Perluasan Akses Informasi... 93 4. Pengembangan jaringan usaha... 95 BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan... 102 B. Saran... 104 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Evolusi Struktur Produksi... 4 xiv

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu...16 Tabel 2.2 Evolusi Industri Kreatif...46 Tabel 3.1 Matrik SWOT...55 Tabel 4.1 Perkembangan UKM di Daerah Istimewa Yogyakarta...57 Tabel 4.2 Perkembangan Siup Menurut Golongan Usaha Daerah Istimewa Yogyakarta...57 Tabel 4.3 Perkembangan Pasar Daerah Istimewa Yogyakarta...58 Tabel 4.4 Perkembangan Ekspor dan Infor Daerah Istimewa Yogyakarta...60 Tabel 4.5 Perkembangan Potensi IKM...61 Tabel 4.6 Matrik faktor eksternal dan internal pelaku ekonomi kreatif subsektor Kerajinan Di Daerah Istimewa Yogyakarta...66 Tabel 4.7 Matrik faktor eksternal dan internal pelaku ekonomi kreatif subsektor Fesyen di Daerah Istimewa Yogyakarta...73 xv