Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Venus, Dewi Kecantikan

dokumen-dokumen yang mirip
Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Mars, Dewa Perang.

Pengertian Planet, Macam-Macam Planet Serta Ciri-Cirinya

Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Bumi, Berlian biru alam semesta

BAB 13 STRUKTUR BUMI DAN STRUKTUR MATAHARI

SMP kelas 9 - FISIKA BAB 4. SISTEM TATA SURYALatihan Soal 4.5

FENOMENA ASTRONOMI SISTEM BUMI, BULAN & MATAHARI

PLANET DAN SATELITNYA. Merkurius

Jupiter: Dewa Zeus. Planet kelima dalam Tata Surya kita adalah Jupiter. Jupiter

PETA KONSEP. Revolu si. Rotasi. Mataha ri TATA SURYA. satelit buata n. satelit. alami. satelit. Bulan. palapa. Kalender Masehi. Revolu si.

seperti sebuah bajak, masyarakat Cina melihatnya seperti kereta raja yang ditarik binatang, dan masyarakat Jawa melihatnya seperti bajak petani.

Gambar tata sury, alam 98

SMP kelas 9 - FISIKA BAB 4. SISTEM TATA SURYALATIHAN SOAL BAB 4

SMP kelas 9 - FISIKA BAB 4. SISTEM TATA SURYALatihan Soal 4.1. (1) Yupiter Berupa gas dan massanya terbesar diantara planet tata surya

Saturnus, Planet Bercincin

BUMI DAN ALAM SEMESTA

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH DIREKTORAT PENDIDIKAN MENENGAH UMUM

STRUKTUR BUMI. Bumi, Tata Surya dan Angkasa Luar

Kita awali fenomena geosfer dari yang pertama: Atmosfer

Info Astronomy JELAJAH SEMESTA. Penerbit Info Astronomy

NAMA :... NIM :... KELAS :......

Sistem Tata surya. Maulana Pandudinata 9F/09

Atmosfer Bumi. Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. 800 km. 700 km. 600 km. 500 km. 400 km. Aurora bagian. atas Meteor 300 km. Aurora bagian. bawah.

BAB VII TATA SURYA. STANDAR KOMPETENSI : Memahami Sistem Tata Surya dan Proses yang terjadidi dalamnya.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Samudera adalah kumpulan air yang sangat banyak, menutupi hampir. 71 persen Bumi dan memisahkan benua. Jutaan tahun yang lalu ketika Bumi

Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Tata Surya, sebuah kerajaan di langit

Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Pluto, Planet?

Materi Bumi dan Antariksa)

SOAL PILIHAN GANDA ASTRONOMI 2008/2009 Bobot nilai masing-masing soal : 1

Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Luna. Pengikut Setia Bumi

SMP kelas 9 - FISIKA BAB 4. SISTEM TATA SURYALatihan Soal 4.2. Pernyataan tersebut yang termasuk ciri ciri dari bumi di tunjukkan pada nomor...

Daftar Isi. Tata Surya. Matahari. Gerak edar bumi dan bulan. Lithosfer. Atmosfer.

JAWABAN PERTANYAAN EVOLUSI TUGAS

IPA TERPADU KLAS VIII BAB 14 BUMI, BULAN, DAN MATAHARI

Antiremed Kelas 9 Fisika

KELOMPOK I. Raditya Budi Satria ( ) Imelsa Heni Priyayik ( ) Sergius Prastowo ( ) Rina Metasari ( )

Oleh : Kunjaya TPOA, Kunjaya 2014

Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Meteor, Meteoroid, dan Meteorit

SOAL SELEKSI OLIMPIADE SAINS TINGKAT KABUPATEN/KOTA 2014 CALON TIM OLIMPIADE ASTRONOMI INDONESIA 2015

Jagad Raya dan Tata Surya IV

Dunia Baru di Mars. Download Buku Gratis -

SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 3. Mengenal Planet BumiLATIHAN SOAL BAB 3. big bang. steady state. proto planet. kondensasi

Planet Biru. Yuni Wibowo

Tata Surya. karena planet bergerak mengedari matahari. Planet tidak dapat. planet hampir berbentuk lingkaran. Pada awal abad ke-17 Johanes Kepler

GERHANA MATAHARI DAN GERHANA BULAN

Seputar ATMOSFER Asal katanya dari atmos dan shaira (bahasa Yunani), yang artinya atmos : uap, shaira : bulatan. Jadi, atmosfer adalah lapisan gas

JAGAD RAYA DAN TATA SURYA V

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN. : 1 kali pertemuan 2 35 menit. Memahami matahari sebagai pusat tata surya dan interaksi bumi dalam tata surya

ALAM SEMESTA. Pernahkah kamu bayangkan betapa luas alam semesta tempat kita tinggal? Seberapa jauhkah jarak yang dapat kamu bayangkan?

SD kelas 4 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 13. KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT LATIHAN SOAL BAB 13

Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Raja Kerajaan Tata Surya

Oleh: Dr. Darsiharjo, M.S.

SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 3. Mengenal Planet Bumilatihan soal 3.2

Inisiasi 5 (BUMI KITA)

BAB 2 DATA DAN ANALISA. Mari Menjelajah Mars, Fakta Paling Top - Alam Semesta,

Apakah bintang itu? Jika malam datang dan langit sedang cerah, pergilah ke halaman rumah lalu

TATA SURYA Susunan Matahari dan anggota tata surya yang mengitarinya. Anggota Tata Surya:

Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Uranus, planet tidak taat aturan

KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DITJEN MANAJEMEN PENDIDIKAN MENENGAH DIREKTORAT PEMBINAAN SMA

1. Kebakaran. 2. Kekeringan

Dalam pengembangannya, geodinamika dapat berguna untuk : a. Mengetahui model deformasi material geologi termasuk brittle atau ductile

JAWABAN DAN PEMBAHASAN

LAPORAN HASIL KUNJUNGAN PLANETARIUM TIM JAKARTA

KELOMPOK 1 Anggi Juliansa ( ) Reza AlFajri ( )

ATMOSFER BUMI A. Pengertian Atmosfer Bumi B. Lapisan Atmosfer Bumi

TUGAS TERSTRUKTUR ANALISIS LANSEKAP TEKTONISME

SISTEM TATA SURYA. Matahari merupakan salah satu bintang yang menghiasi galaksi Bima sakti. Suhu

Teori Big Bang. 1. Awalnya, bumi masih merupakan planet homogen dan belum mengalami perlapisan atau

Jaman dahulu Sekarang

BAB 3. Pembentukan Lautan

UJI KEMAMPUAN IPA TATA SURYA. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang tepat! 2. Diameter matahari adalah km

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

TATA SURYA. Di bawah ini akan dijelaskan mengenai planet dan benda antar. Selamat Belajar

PAPER LABORATORIUM PALEONTOLOGI, GEOLOGI FOTO DAN GEOOPTIK PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO

UJIAN NASIONAL IPA Fisika Tahun Pelajaran 2008/2009 By Arif Kristanta

STRUKTUR MATAHARI DAN FENOMENA SURIA

Badai guntur disebut juga badai listrik. Badai guntur adalah salah. satu bentuk cuaca yang ditandai dengan adanya kilat dan petir yang

BUMI DAN BULAN. HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR UNIVERSITAS ESA UNGGUL 2016

SAINS BUMI DAN ANTARIKSA

Medan Magnet Benda Angkasa. Oleh: Chatief Kunjaya KK Astronomi ITB

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TATA SURYA Presentasi Geografi

Skema proses penerimaan radiasi matahari oleh bumi

Daur Siklus Dan Tahapan Proses Siklus Hidrologi

Klik. Korona pada Matahari

Sejarah Terbentuknya Bumi

SOAL SIAP UN SMP TAHUN PELAJARAN 2008 / 2009

Jenis Bahaya Geologi

SISTEM KERJA ALAM TEMPAT KITA TINGGAL

UNIT 13: GERAK BENDA LANGIT

BAB 4 KONSEP DESAIN Fakta Kunci. Fakta kunci mengenai Animasi Edukasi Exploring Space :

Dapatkan soal-soal lainnya di SOAL TES TERTULIS TEORI

BULAN = MOON ROTASI & REVOLUSI BULAN. Bidang orbit bulan miring 5,2 0 terhadap bidang ekliptika (orbit bumi mengedari matahari)

Geografi. Kelas X ATMOSFER IV KTSP & K-13. I. Angin 1. Proses Terjadinya Angin

SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 5. DINAMIKA ATMOSFERLATIHAN SOAL 5.5. La Nina. El Nino. Pancaroba. Badai tropis.

HIDROMETEOROLOGI Tatap Muka Ketiga (ATMOSFER)

Vulkanisme. Yuli Ifana Sari

1. Fenomena Alam Akibat Perubahan Kedudukan Bumi, Bulan, terhadap Matahari. Gerhana Matahari

45. Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam untuk Sekolah Dasar Luar Biasa Tunadaksa (SDLB-D) A. Latar Belakang

Satuan Besaran dalam Astronomi. Dr. Chatief Kunjaya KK Astronomi ITB

Transkripsi:

Venus, Dewi Kecantikan

Si Cantik jika dilihat dari jauh Planet kedua dari Matahari adalah Venus. Nama Venus diambil dari cerita Romawi yakni Dewi Kecantikan dan Cinta. Kamu mungkin akan setuju dengan nama yang diberikan jika kebetulan melihat Venus saat pagi hari atau sore hari. Namun, andai saja kamu dapat berkunjung ke planet Venus maka kamu akan melihat tempat yang sangat tidak indah. Bahkan, tidak nyaman! Bagaimana atmosfer di Venus? Atmosfer venus sebagian besar tersusun atas asam belerang. Suhu permukaan Venus mencapai 457 C dan kecepatan angin di permukaannya mencapai ratusan kilometer per jam. Tekanan atmosfer di permukaan Venus sangat besar. Jika kamu berada di permukaan Venus maka berat udara di atas kamu akan sama dengan 900 kali berat udara ketika di Bumi. Kira-kira sama dengan tekanan yang dialami kapal selam saat menyelam hingga kedalaman 9 kilometer. Hampir seluruh atmosfer Venus tersusun atas Karbondioksida. Sisanya berupa Nitrogen, Karbonmonoksida, Argon, Sulfurdioksida, dan uap air. Permukaan Venus sangat berbahaya. Dua buah pesawat ruang angkasa yang mendarat di Venus hanya dapat bertahan sesaat. Mendarat, mengambil foto

permukaan Venus, mengirim, lalu hancur karena tekanan dan meleleh karena suhu tinngi di Venus. Venus berotasi sangat lambat. Sekali rotasi membutuhkan waktu 243 hari Bumi. Bahkan, waktu rotasi Venus lebih lama daripada waktu yang diperlukan Venus

untuk mengelilingi Matahari sekali putaran, yakni 225 hari Bumi. Orang menggunakan alasan ini untuk menjelaskan mengapa Venus tidak memiliki medan magnet. Rumah kaca di Venus Permukaan Venus adalah salah satu contoh Rumah kaca (Untuk mengetahui lebih jauh tentang efek Rumah Kaca, kunjungi bab tentang Bumi). Permukaan Venus ditutupi oleh selimut awan yang tebal. Selimut tersebut sebagian besar tersusun atas karbondioksida. Selimut awan ini membuat suhu di permukaan Venus sangat panas dan tekanannya 9 kali tekanan di permukaan Bumi. Karena panasnya, timah pun akan cair jika diletakkan di permukaan Venus. Pesawat ruang angkasa Rusia yang dikirim ke Venus hanya bertahan 90 menit sampai akhirnya hancur meleleh. Selain angin yang berbahaya dan atmosfer yang beracun di Venus, masih ada gunung berapi yang aktif di Venus. Erupsi yang dihasilkan gunung berapi menambah racun di atmosfer dan banyak lava di permukaan Venus. Seperti apa bagian dalamnya? Bagian dalam Venus kemungkinan hampir sama dengan bagian dalam Bumi. Seperti Bumi, Venus merupakan Planet Terestrial dan tersusun atas batuan dan logam. mantel kerak inti

Bagian Venus mungkin terdiri dari inti yang terbuat dari logam, mantel batuan, dan kerak. Bintang Kejora Saat Venus dapat dilihat dengan mata telanjang maka Venus akan menjadi benda yang paling terang di langit, lebih terang daripada Satelit alam. Venus dapat diamati ketika pagi hari atau senja hari. Orang menyebutnya dengan Bintang Kejora. Orang sering mengira bahwa mereka melihat UFO saat melihat Venus. Orang mengira benda yang mereka lihat akan mendarat, hingga sadar bahwa mereka salah karena bendanya tidak bergerak. Permukaan Venus memiliki banyak kawah. Kawah tersebut sebagai akibat tumbukan Venus dengan asteroid dan meteorit. Venus juga memiliki gunung berapi. Wujud permukaan Venus telah direkam oleh pesawat ruang angkasa Magellan pada tahun 1990 1992. Sekitar 85 persen permukaan Venus berisi gunung berapi yang tidak begitu tinggi sehingga permukaannya banyak dialiri lava. Bentuk-bentuk gunung berapi di Venus adalah gunung api tameng, kerucut, dan dome dengan diameter hingga 90 kilometer. Permukaan Venus memiliki dua daerah yang tinggi, yakni Ishtar Terra atau Tanah Ishtar dan Aphrodite Terra atau Tanah Aphrodite. Besar Ishtar Terra

hampir sama dengan Benua Australia dan berada di belahan Venus sebelah utara. Kata sains tentang Aphrodite Terra berukuran hampir sama dengan Amerika Selatan dan berada di Aktivitas tektonik sepanjang khatulistiwa Venus. Sebagian besar Ishtar Terra berupa dataran tinggi Aktivitas tektonik adalah peristiwa-peristiwa yang yang dinamakan Lakshmi Planum. Lakshmi Planum dikelilingi oleh gunung-gunung terjadi di permukaan planet, satelit, dan tertinggi termasuk Gunung Maxwell Montes. sebagainya yang berhubungan dengan gerakan lempeng, kerak, Permukaan Venus berubah karena ada aktivitas tektonik. Hingga sekarang, dan semacamnya belum ada bukti adanya gerakan lempeng tektonik meskipun beberapa penampakan mirip parit yang dihasilkan oleh kegiatan subduksi. Apakah subduksi? Coba periksa pada bagian Bumi.

Permukaan Venus Pesawat ruang angkasa Venera 9 dan 10 diluncurkan pada tanggal 8 dan 14 Juni 1975. Tujuannya mendaratkan lander di permukaan Venus dan merekam penampakan permukaan Venus. Lander Venera 9 mendarat pada tanggal 22 Oktober 1975 dan beroperasi selama 53 menit. Benda putih di foto bagian bawah adalah bagian dari penjelajah Venera 9. Dari foto yang diperoleh, nampak permukaan Venus yang berisi batu. Batuan di permukaan Venus tidak berbentuk bulat dan bersiku-siku dengan panjang 30 hingga 40 cm. Lander Venera 9 Venera 10 mendarat di permukaan Venus pada tanggal 25 Oktober 1975 dan beroperasi selama 65 menit. Benda putih di foto bagian bawah adalah bagian dari

lander Venera 10. Foto menunjukkan lempengan-lempengan batu. Sebagian lempengan batu tersebut ditutupi oleh butiran-butiran halus. Panjang lempengan batu di permukaan Venus mencapai 2 meter Gerakan Venus Venus merupakan planet yang sangat aneh. Pada tahun 1950-an, seorang astronom bernama Robert Richardson menemukan bahwa perputaran Venus pada sumbunya berlawanan dengan Bumi. Venus berotasi dari timur ke barat, sedangkan Bumi dan planet lainnya berotasi dari barat ke timur. Untuk menempuh sekali rotasi Venus memerlukan waktu 243 hari, tetapi untuk menyelesaikan revolusinya mengelilingi Matahari, Venus membutuhkan waktu hanya 225 hari. Jika kamu dapat berdiri di permukaan Venus dan dapat melihat Matahari maka kamu akan melihat Matahari terbit dari barat dan tenggelam di timur. Transit Venus Venus melakukan transit pada tanggal 8 Juni 2004. Pada saat transit, pengamat akan melihat sebuah titik kecil yang bergerak perlahan melintasi Matahari. Venus memerlukan waktu 6 jam untuk menyelesaikan transitnya. Transit berikutnya akan terjadi pada tahun 2014. Transit Venus. http://www.windows.ucar.edu/tou r/link=/headline_universe/solar_sy