MODUL IV CONDITION 1

dokumen-dokumen yang mirip
MODUL IV CONDITION 2

MODUL V REPETITIVE. Modul Praktikum Bahasa Pemrograman Visual (BPV)

MODUL VI PROSEDUR. Secara garis besar ada dua keuntungan yang bisa diperoleh dari pemakaian prosedur, yaitu:

MODUL II FUNGSI NUMERIK. A. TUJUAN Memahami mengenai penggunaan numerik. Membuat program numerik sederhana menggunakan VB.

MODUL 3 PRAKTIKUM PEMROGRAMAN VISUAL VARIABEL, TIPE DATA, DAN OPERATOR PADA VB.NET

Universitas Komputer Indonesia

Perkuliahan Pemrograman II (Teori / Praktikum) Minggu 4

PRAKTIKUM 2. Variabel, Tipe Data dan Operator. Tipe data dan variabel. - Microsoft Visual Studio 2010

MODUL. Operasi Kondisi. Modul Praktikum C++ Dasar Pemrograman Komputer JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

Bab 7 Komponen Dasar Visual Basic 29 BAB VII KOMPONEN DASAR VISUAL BASIC TUJUAN PRAKTIKUM

Kondisi adalah suatu proses perbandingan nilai-nilai data yang dihubungkan dengan operator Relasi, operator logika

Pertemuan ke 3 Percabangan. Pemrograman 2 Dosen : Eko Budi Setiawan, S.Kom. Universitas Komputer Indonesia

Struktur Data II. Bekerja Dengan Form.

LABORATORIUM KOMPUTER TEKNIK INFORMATIKA STT DHARMA ISWARA MADIUN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK-1 STRUKTUR KEPUTUSAN-1

MODUL I PENGENALAN VISUAL BASIC.NET

Pertemuan ke-3. Statemen input/output Struktur Kontrol Keputusan

if (kondisi) Pernyataan;

MODUL 2 OPERATOR DAN OPERASI KONDISI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB-2 : TIPE DATA, VARIABEL DAN OPERATOR

MODUL VI ACTION SCRIPT

MODUL III TABEL KEBENARAN

MODUL VI INTERAKSI DATABASE

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

MODUL 2 SELECTION & LOOPING PADA FORM

BAB III. Pengenalan Struktur Kontrol : Penyeleksian dan Perulangan

MODUL 3 PERCABANGAN A. TUJUAN

PSEUDOCODE TIPE DATA, VARIABEL, DAN OPERATOR

PEMROGRAMAN KOMPUTER KODE MODUL: TIN 202 MODUL V PENGENALAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0

Bentuk umum penulisan rumusannya, adalah sebagai berikut :

MODUL 3 PERCABANGAN TINGKAT LANJUT DAN PERULANGAN

MODUL 1 Operasi Dasar dalam PHP

[Type the company name] [Type the document title] [Type the document subtitle] Gilang Abdul Aziz [Pick the date]

Bab 1 Pengenalan GLUT

24/09/2017 PERCABANGAN

Soal hari Selasa (13/10) Latihan 7 AN

PEMROGRAMAN VISUAL BASIC

MODUL PRAKTIKUM VB.NET STMIK-IM BANDUNG MODUL-MODUL PRAKTIKUM. VB. Net. Oleh : CHALIFA CHAZAR S T M I K - I M B A N D U N G

MODUL-MODUL PRAKTIKUM VB.

KURSUS ONLINE JASA WEBMASTERS

Pemrograman Visual. Oleh: Danu Wira Pangestu, S.Kom. bangdanu.wordpress.com

VISUAL BASIC 6.0 SETYO BUDI, M.KOM.

int i = 0; while (i < 10) { System.out.println( Informatika Unpas ); i++; }

:Mahasiswa dapat mempraktekkan penggunaan selection

MODUL 3 OPERATOR. A. TUJUAN Setelah mempelajari bab ini diharapkan mahasiswa akan mampu: - Menjelaskan tentang fungsi operator

Variabel, Operator Dan Ekspresi. Agus Priyanto, M.Kom

Visual Basic 6.0 For Beginners

Algoritma Pemrograman 2 B

PERTEMUAN 4 PENGEMBANGAN PSEUDOCODE STRUKTUR KONTROL PEMILIHAN

MODUL PRAKTIKUM 2 SIMPLE PROJECT IN VISUAL STUDIO PEMROGRAMAN LANJUT S1 INFORMATIKA. AINUL YAQIN, M.Kom

STRUKTUR DASAR ALGORITMA

Modul 3 Objek 2 Dimensi

ALGORITMA TUGAS 2 RESUME ALGORITMA PERCABANGAN DAN ALGORITMA PERULANGAN. Disusun Oleh : Sakina Mawardah Teknik Informatika. Dosen : Asep M. Yusuf, S.

MODUL XI MEMBUAT LAPORAN

Praktikum Basis Data 2017 TE UM MODUL 6 SUB QUERY

Pengenalan Visual Basic

Web Programming. Pengenalan PHP

Digunakan untuk menyeleksi suatu KONDISI, hasil seleksi hanya bernilai Benar (True) atau Salah (False) If val(txtnilaiakhir) > 65 Then

Modul 4 Operator. 1.1 Tujuan a. Mahasiswa dapat menggunakan operator b. Mahasiswa dapat membuat program kecil kalkulator. 1.2 Materi.

STRUKTUR KENDALI PERCABANGAN

FLOWCHART - LANJUTAN

BAB VII DASAR-DASAR PHP

BAHASA PEMROGRAMAN JAVA PUTU INDAH CIPTAYANI JURUSAN SISTEM INFORMASI STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

BAB V MENGGUNAKAN OPERATOR VISUAL BASIC.NET

STRUKTUR DASAR PHP. Struktur PHP diawali dengan <?php dan ditutup dengan?> Contoh sederhana pemakaian bahasa PHP yang disisipkan dalam halaman HTML.

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LABSHEET ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA

Modul 2 Membuat Report dan Package Solution dengan Microsoft Access 2010

MODUL 2 Variabel, Val, If tunggal dan If bersarang + case

SILABUS. 1. Menguasai IDE Borland Delphi 7 untuk pembuatan project. 2. Mengenali file yang diperlukan dalam project. 3. Melakukan desain form.

Desain Web. MODUL 2 Desain Form

Struktur Percabangan. Sesi. 2.1 Statement if

1. Fungsi Kata. private sub kata() { label1.text = "STT" } 2. button1_click { kata() } 2. button1_click

MODUL I PENDAHULUAN. Modul I : Pengenalan Visual Basic 1

Variabel dan Tipe data Javascript

LAPORAN PRAKTIKUM STRUKTUR DATA

Tujuan / Sasaran :Mahasiswa dapat mempraktekkan penggunaan repatition/ perulangan

STRUKTUR DASAR ALGORITMA. Rio Widyatmoko,

MODUL. Operator. Modul Praktikum C++ Dasar Pemrograman Komputer JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

Pertemuan 2. Muhadi Hariyanto

Selection, Looping, Branching

Dasar Query Menggunakan QBE

Universitas Komputer Indonesia

TPI4202 e-tp.ub.ac.id. Lecture 5 Mas ud Effendi

Module 4. Ekpresi, Operator, dan Konstanta

Definisi Percabangan

VARIABEL, OPERATOR DAN EKSPRESI

MODUL I Pengenalan IDE Visual Basic 6.0

MODUL II. OBJECK, PROPERTY, METHOD dan EVENT

MODUL 9 Material Texture

PERTEMUAN KE-6 STRUKTUR PERULANGAN (menggunakan Loop dan Timer)

PENGENALAN VISUAL BASIC NET

TUGAS 3 PRAKTIKUM PEMROGRAMAN.NET

Keterangan : Integer Long : tipe data untuk angka bulat Single, Double : tipe data untuk angka pecahan/desimal Currency : tipe data untuk angka mata

VARIABEL, TIPE DATA, KONSTANTA, OPERATOR DAN EKSPRESI. Pemrograman Dasar Kelas X Semester 2

Object (Control) Dalam Vb.Net

PEMROGRAMAN VISUAL BASIC.NET ( PERULANGAN / LOOPING )

TIM ASISTEN PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2016

STRUKUR KENDALI : PERCABANGAN

Gambar (a) PDL for test design

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) MAHASISWA JURUSAN MATEMATIKA UNIVERSITAS ANDALAS DENGAN VISUAL BASIC 6.0

Transkripsi:

MODUL IV CONDITION 1 A. TUJUAN Memahami bentuk-bentuk condition Memiliki strategi dalam penggunaan condition Mampu menyelesaikan kasus-kasus yang melibatkan condition B. ALOKASI WAKTU 4 js (4 x 50 menit) C. PETUNJUK 1. Awali setiap aktivitas dengan doa, semoga berkah dan mendapat kemudahan. 2. Pahami tujuan, dasar teori, dan latihan-latihan praktikum dengan baik. 3. Kerjakan tugas-tugas praktikum dengan baik, sabar, dan jujur. 4. Tanyakan kepada asisten/dosen apabila ada hal-hal yang kurang jelas. D. DASAR TEORI Dalam menggunakan sebuah Condition, kita tidak akan terlepas dari peran operator, baik itu operator matematika, relasi dan logika. Pada praktikum ini kita akan membahas mengenai penggunaan operator relasional dan operator logika. 1. Operator Relasional Operator relasional adalah operator yang digunakan untuk membandingkan satu nilai dengan nilai yang lain, untuk mendapatkan hasil TRUE(benar) dan FALSE (salah). Operator ini bisa membandingkan nilai numerik maupun nilai string, tetapi tidak bias membandingkan dua tipe data yang berbeda (misal membandingkan data numerik dengan data string. Jurusan Teknik Elektro FT 1

Operator Operasi = Sama dengan > Lebih besar >= Lebih besar atau sama dengan < Lebih kecil <= Lebih kecil atau sama dengan <> Tidak sama dengan 2. Operator Logika dan Tipe data Boolean Operator logika berguna sebagai pengatur logika program. Operator Logika berhubungan dengan tipe data Boolean yang mengenal dua buah nilai yaitu: TRUE dan FALSE. Berikut adalah beberapa operator logika : a. AND Operator AND digunakan untuk menggabungkan dua buah ekspresi nilai atau lebih. Operator ini akan menghasilkan nilai TRUE apabila dua kriteria yang dibandingkan bernilai TRUE. Selain itu akan bernilai FALSE Contoh:(10 > 5) AND (2 < 4) hasilnya TRUE karena keduanya benar b. OR Operator ini akan menghasilkan nilai TRUE apabila nilai salah satu ekspresi bernilai TRUE. Bila kedua ekspresi bernilai FALSE maka operator ini akan bernilai FALSE. Contoh : (10 < 5) OR ( 2 > 4) hasilnya FALSE c. NOT Operator ini akan mengembalikan nilai kebalikan dari nilai tersebut. Misalnya: hasil = Not (True And True) hasil sama dengan false d. XOR Operator XOR hanya akan menghasilkan nilai TRUE apabila beberapa ekspresi nilai yang dibandingkan bersifat benar atau salah. Jurusan Teknik Elektro FT 2

3. Struktur Kondisi a. Struktur If-Then Struktur If-Then disebut juga dengan Branch Structure merupakan struktur percabangan dimana suatu ekspresi akan dikerjakan bila kondisinya terpenuhi. Tetapi jika kondisinya tidak terpenuhi maka ekspresi di dalam struktur If tidak akan dijalankan dan blok If akan dilompati serta program akan melakukan tindakan berikutnya. Deskripsi formal pernyataan If - Then: If (kondisi) Then Pernyataan End If b. Struktur If-Then-Else Struktur If-Then-Else disebut juga dengan Selection Structure merupakan struktur percabangan dimana suatu ekspresi akan dikerjakan bila kondisinya terpenuhi. Tetapi jika kondisinya tidak terpenuhi maka ekspresi yang lainnya yang dikerjakan. Deskripsi formal pernyataan If - Then - Else: If (kondisi) Then...ekspresi 1 Else...ekspresi 2 End If E. LATIHAN 1. Pernyataan If - Then Else Buat project baru, pilih template application console, kemudian klik OK. Lengkapi kode programnya seperti berikut: Jurusan Teknik Elektro FT 3

2. Pernyataan If Then Menggunakan Form Buat project baru, pilih template windows application, kemudian klik OK. Tambahkan kontrol-kontrol berikut: Lengkapi kode programnya sebagai berikut: Jalankan aplikasi, dan lihat hasilnya: Jurusan Teknik Elektro FT 4

3. Pernyataan If - Else - Then Menggunakan Form Buat project baru, pilih template windows application, kemudian klik OK. Tambahkan kontrol-kontrol berikut: Lengkapi kode programnya sebagai berikut: Jalankan aplikasi, dan lihat hasilnya: Jurusan Teknik Elektro FT 5

F. TUGAS PRAKTIKUM 1. Buat aplikasi dengan tampilan seperti gambar di bawah ini: Isi textbox hasil dengan jawaban true / false, misal jika nilai 1 < nilai 2 maka pada textbox Nilai1 < Nilai 2? : berisi jawaban True, sedangkan textbox lainnya berisi False. 2. Buatlah aplikasi matematika sebagai berikut: jika radio button diklik maka: - Label1 akan berubah mengikuti perintah (misalnya radiobutton pembagian diklik maka tanda akan berubah menjadi / ) - TextBox hasil akan berubah mengikuti perintah (Textboxhasil tidak didapat melalui event klik pada button tetapi event check pada radiobutton) Jurusan Teknik Elektro FT 6

G. TUGAS RUMAH 1. Aplikasi Form Sederhana Jurusan Teknik Elektro FT 7

2. Tugas 2 Jurusan Teknik Elektro FT 8