PENGARUH LATIHAN STATIC STRETCHING DAN LATIHAN RECIPROCAL INHIBITION UNTUK PENINGKATAN FLEKSIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN FUTSAL

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH LATIHAN STATIC STRETCHING DAN LATIHAN RECIPROCAL INHIBITION UNTUK PENINGKATAN FLEKSIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN FUTSAL

PENGARUH PENAMBAHAN LATIHAN CORE STABILITY PADA LATIHAN SQUAT JUMP TERHADAP PENINGKATAN POWER OTOT TUNGKAI SKRIPSI

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN AQUATIC DAN LAND PLYOMETRIC SQUAT JUMP TERHADAP TINGGI LONCATAN PEMAIN PEMULA BOLA VOLI

SKRIPSI PERBEDAAN LATIHAN PLIOMETRIK DEPTH JUMP DAN JUMP TO BOX TERHADAP PENINGKATAN KECEPATAN LARI PADA PEMAIN SEPAK BOLA DI SMA N 1 MANGGIS

PENGARUH SENAM OTAK TERHADAP KESEIMBANGAN DINAMIS PADA ANAK USIA 7-8 TAHUN DI SD NEGERI PABELAN 03 MENDUNGAN KARTASURA SUKOHARJO

PENGARUH PENAMBAHAN LATIHAN ISOMETRIK PADA INTERVENSI ULTRASOUND TERHADAP PENINGKATAN AKTIFITAS FUNGSIONAL PADA PASIEN OSTEOARTHRITIS LUTUT

PENGARUH LATIHAN KNEE TUCK JUMP DAN BARRIER HOPS TERHADAP KUALITAS TENDANGAN BOLA LAMBUNG JAUH

PENGARUH MULLIGAN EXERCISE TERHADAP PENINGKATAN LINGKUP GERAK SENDI LUTUT PADA LANJUT USIA

PENGARUH SENAM YOGA TERHADAP TINGKAT KECEMASAN IBU HAMIL TRIMESTER III DI PRAKTIK BIDAN MANDIRI KABUPATEN BOYOLALI

PENGARUH LATIHAN HOLLOW SPRINT TERHADAP PENINGKATAN KECEPATAN LARI PADA PEMAIN SEPAK BOLA SEKOLAH SEPAK BOLA PUMA MUDA DESA MANTINGAN

PENGARUH PEMBERIAN MYOFASCIAL RELEASE DAN MC KENZIE EXERCISE TERHADAP PENURUNAN NYERI PASIEN LOW BACK PAIN MEKANIK DI RSUD CILACAP

PENGARUH LOMPAT TALI (ROPE JUMP) TERHADAP KESEIMBANGAN DINAMIS PADA ANAK DI SDN LOSARI 153 SURAKARTA

PENGARUH LATIHAN ROPE SKIPPING TERHADAP PENINGKATAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI PADA PEMAIN BULUTANGKIS DI PB TANKER KARTASURA

PENGARUH CORE STRENGTH TRAINING TERHADAP KESEIMBANGAN DINAMIS PADA PEMAIN SEPAK BOLA USIA TAHUN DI SSB MADYA PEMDA SURAKARTA

PENGARUH MUSCLE ENERGY TEHNIQUE (MET) DAN DYNAMIC STRETCHING TERHADAP FLEKSIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN FUTSAL

SKRIPSI SENAM JANTUNG SEHAT DAPAT MENURUNKAN PERSENTASE LEMAK TUBUH PADA MAHASISWI PROGRAM STUDI FISIOTERAPI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA

PENAMBAHAN BALLISTIC STRETCHING

PENGARUH PEMBERIAN LATIHAN STEPPING STRATEGY TERHADAP KESEIMBANGAN DINAMIS PADA LANJUT USIA

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN MENENDANG BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA SISWA DI SMA NEGERI 1 KARANGTENGAH KABUPATEN DEMAK

SKRIPSI. Oleh : Luh Putu Ayu Wulandari Nim

PENGARUH LATIHAN AQUATIC WATER RUNNING TERHADAP PENINGKATAN KECEPATAN BERLARI PADA PEMAIN FUTSAL

PERBEDAAN EFEKTIVITAS LATIHAN HEXAGON DRILL DAN ZIG-ZAG RUN

KOMBINASI HALF SQUAT EXERCISE

SKRIPSI PERBEDAAN EFEKTIVITAS LATIHAN INTERVAL

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh. Gelar Sarjana Fisioterapi. Oleh : ADESTY NANDA FAJARIRAWATI J

HUBUNGAN BERAT BADAN BERLEBIH DENGAN PERUBAHAN MEDIAL LONGITUDINAL ARCH DAN FOOT ALIGNMENT DI KECAMATAN KARTASURA

PERBEDAAN PENGARUH ANTARA ACTIVE STRETCHING DENGAN CONTRACT RELAX STRETCHING UNTUK FLEXIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN BADMINTON.

SKRIPSI PENGARUH LATIHAN CONTINUOUS RUNNING TERHADAP PENINGKATAN VO 2 MAX PADA PEMAIN SEPAK BOLA USIA TAHUN DI AKADEMI SALATIGA TRAINING CENTER

SKRIPSI PELATIHAN TARI GALANG BULAN MENINGKATKAN KEBUGARAN FISIK PADA PELAJAR SMP DI YAYASAN PERGURUAN KRISTEN HARAPAN DENPASAR

PENAMBAHAN SHAKING MASSAGE

PENGARUH LATIHAN SANDBAG DAN LATIHAN SEPEDA STATIS TERHADAP AKTIFITAS FUNGSIONAL PENDERITA OSTEOARTHRITIS LUTUT

PENGARUH SENAM OTAK TERHADAP KOORDINASI ANTARA MATA DAN TANGAN ANAK-ANAK TK AL-FIRDAUS MAJALENGKA

PENGARUH SENAM VITALISASI OTAK TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK ANAK USIA 8-12 TAHUN

PERBEDAAN PEMBERIAN DURASI AUTO STATIC STRETCHING OTOT HAMSTRING TERHADAP KESEIMBANGAN DINAMIS PADA LANSIA

PENGARUH PEMBERIAN BACK EXERCISE DAN SLOW- STROKE BACK MASSAGE TERHADAP PENURUNAN NYERI HAID PRIMER

PENGARUH LATIHAN ZIG ZAG RUN UNTUK MENINGKATKAN KELINCAHAN PADA PEMAIN SEPAK BOLA USIA TAHUN DI SMP MUHAMMADIYAH 5 SURAKARTA

PROGRAM STUDI S1 FISIOTERAPI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI NYOMAN HARRY NUGRAHA

PERBEDAAN PILATES EXERCISES

PENGARUH PENAMBAHAN KINESIOTAPPING PADA LATIHAN PLYOMETRIK TERHADAP PENINGKATAN POWER LENGAN PEMAIN TENIS LAPANGAN

PENGARUH LATIHAN HANDSTAND TERHADAP PENINGKATAN KESEIMBANGAN STATIS PADA ANAK LAKI-LAKI USIA 8-9 TAHUN DI SDN 2 GETAS BLORA JAWA TENGAH

PENGARUH LATIHAN AEROBIK TERHADAP NILAI SATURASI OKSIGEN DALAM TUBUH PADA PEMAIN FUTSAL Di UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH LATIHAN PERNAPASAN DIAFRAGMA TERHADAP ARUS PUNCAK EKSPIRASI PADA ANAK YANG MEMPUNYAI HOBI RENANG USIA 9-15 TAHUN

PENGARUH MUSCLE FATIQUE ANGGOTA GERAK BAWAH TERHADAP KESEIMBANGAN STATIS

PENGARUH PEMBERIAN PILATES EXERCISE TERHADAP PENURUNAN NYERI MENSTRUASI PRIMER PADA REMAJA USIA TAHUN

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA TENDINITIS PATELLARIS DEKSTRA DI RST DR SOEDJONO MAGELANG

PENGARUH LATIHAN DOUBLE LEG SPEED HOP DAN SQUAT JUMP TERHADAP PENINGKATAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI PEMAIN SEPAK BOLA CLUB SALATIGA

PENGARUH PEMBERIAN CORE STABILITY EXERCISE UNTUK PENINGKATAN KESEIMBANGAN DINAMIK PADA PEMAIN SEPAK BOLA PUTRA MAOSPATI DI KABUPATEN MAGETAN

PENGARUH PEMBERIAN LATIHAN AEROBIC INTENSITAS RINGAN DAN SEDANG TERHADAP PENURUNAN KADAR KOLESTEROL DALAM DARAH DI AEROBIC AND FITNESS CENTER FORTUNA

PENGARUH CORE STABILITY EXERCISE SECARA KELOMPOK DAN INDIVIDU TERHADAP LOW BACK PAIN MYOGENIK PADA PEMBUAT BATU BATA DI DESA MARON

PENGARUH PEMBERIAN TACTILE STIMULATION MASGUTOVA NEUROSENSORIMOTOR REFLEX INTEGRATION

PENGARUH LATIHAN TREADMILL DAN CYCLE ERGOMETRY TERHADAP VO 2 MAX

AGUS ADHI PUJI SANTOSO J

PENGARUH LATIHAN SKIPPING TERHADAP VERTICAL JUMP ATLET BOLA VOLI DI UKM BOLA VOLI PUTERA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI

INTERVENSI FOUR SQUARE STEP

PENGARUH LATIHAN CONTRACT RELAX STRETCHING TERHADAP PENURUNAN NYERI MYOFASCIAL TRIGGER POINT SYNDROME

PENGARUH LATIHAN SENAM KEGEL TERHADAP FREKUENSI BERKEMIH PADA LANSIA

PENGARUH PEMBERIAN LATIHAN CALF RAISES

PERBEDAAN EFEK PEREGANGAN AKUT SELAMA 15 DAN 30 DETIK TERHADAP KEKUATAN KONTRAKSI OTOT BICEPS BRACHII. Oleh : RUDY TANUDIN

SKRIPSI PENGARUH PEMBERIAN CORE STABILITY EXERCISE

PENGARUH SENAM OTAK TERHADAP KEMAMPUAN PRE WRITTING SKILL PADA ANAK AUTIS

PENGARUH LATIHAN CONTINUOUS RUNNING

KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROGRAM STUDI FISIOTERAPI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA 2015

PENGARUH LATIHAN JALAN TANDEM (TANDEM STANCE) TERHADAP PENINGKATAN KESEIMBANGAN UNTUK MENGURANGI RISIKO JATUH PADA LANJUT USIA

PENGARUH GAZE STABILITY EXERCISE TERHADAP KESEIMBANGAN LANJUT USIA

HUBUNGAN ANTARA INDEKS MASSA TUBUH DENGAN KELINCAHAN DAN VOLUME OKSIGEN MAKSIMUM PADA PEMAIN FUTSAL MUFC KARANGANYAR

INTERVENSI DYNAMIC REVERSALS

SKRIPSI PENGARUH LATIHAN BEBAN TERHADAP PENINGKATAN MASSA OTOT PECTORALIS MAYOR DAN BICEPS PADA USIA REMAJA DAN DEWASA GDE RABI RAHINA SOETHAMA

PENGARUH PENAMBAHAN MOBILISASI SARAF TERHADAP PENURUNAN NYERI ISCHIALGIA OLEH KARENA HERNIA NUCLEUS PULPOSUS DI RS St ELISABETH SEMARANG

PENGARUH LATIHAN FLEKSIBILITAS STATIS TERHADAP PENINGKATAN RANGE OF MOTION SENDI PADA WANITA LANJUT USIA

PENGARUH PENAMBAHAN DYNAMIC STRETCHING PADA LOWER EXTREMITY MUSCLES SEBELUM SPRINT TRAINING TERHADAP KECEPATAN LARI SPRINT 100 METER

EFEKTIFITAS MOBILISASI SARAF DAN NERVE GLIDING DALAM PENURUNAN NYERI PADA CARPAL TUNNEL SYNDROME

HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN TINDAKAN ORANG TUA TENTANG PEMBERIAN STIMULASI MOTORIK KASAR TERHADAP KEMAMPUAN BERJALAN ANAK

PENGARUH TERAPI MUSIK RELAKSASI TERHADAP TINGKAT SPASTISITAS ANAK CEREBRAL PALSY DIPLEGI DI YAYASAN SAYAP IBU PANTI 2 YOGYAKARTA

INTERVENSI ULTRA SOUND

PELATIHAN METODE BOBATH LEBIH BAIK DARIPADA METODE FELDENKRAIS TERHADAP PENINGKATAN KESEIMBANGAN PADA PASIEN PASCA STROKE

PERMAINAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN SIKAP KEPEMIMPINAN PENGURUS OSIS SMP NEGERI 10 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015

SKRIPSI. Skripsi ini diajukan sebagai Salah satu syarat untuk memperoleh gelar SARJANA FISIOTERAPI. Oleh : AYU RIESKY NIM.

SKRIPSI AUTO STRETCHING

: ELVIRA LUCKINDA KRISNIAJATI J100

PERBEDAAN PERMAINAN ORIGAMI DAN MEWARNAI TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK PEREMPUAN PRASEKOLAH DI TK GRAND BALI BEACH SANUR

SKRIPSI. Disusun Oleh: J

SKRIPSI I NYOMAN KRISNA WIJAYA

SKRIPSI. Oleh: Yuni Novianti Marin Marpaung NIM KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROGRAM STUDI FISIOTERAPI FAKULTAS KEDOKTERAN

PERBEDAAN PENGARUH OPEN KINETIK CHAIN DENGAN CLOSE KINETIK CHAIN TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN FUNGSIONAL SENDI LUTUT WANITA LANJUT USIA

TEKNIK PERMAINAN EDUKATIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI PADA SISWA SD KELAS V DI SD N 02 PAPAHAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENGARUH STIMULASI POSISI TENGKURAP TERHADAP KEMAMPUAN MENGANGKAT KEPALA BAYI USIA 4 MINGGU

PERBEDAAN INTERVENSI MUSCLE ENERGY TECHNIQUE DAN INFRARED

PENGARUH SENAM AEROBIK TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA PESERTA SANGGAR SENAM ONO AEROBIC DI SALATIGA

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS LOW BACK PAIN MYOGENIC E.C. LUMBAR STRAIN DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

(Studi Eksperimen pada Siswa Ekstrakurikuler Bolavoli SD Negeri Kemiren Kecamatan Srumbung Kabupaten Magelang) TESIS

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mendapatkan Gelar Sarjana Fisioterapi. Disusun oleh: SINDHU WICAKSONO J

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH OLAHRAGA ANAEROBIK TERHADAP TEKANAN INTRAOKULER

PENGARUH LATIHAN AEROBIK TERHADAP PENINGKATAN VOLUME OKSIGEN MAKSIMAL (V MAKS) PADA REMAJA USIA TAHUN

EFEK PENGGUNAAN TEKNIK TENDANGAN BLASTING DAN TEKNIK TENDANGAN TOE KICK TERHADAP KETEPATAN TENDANGAN PINALTI DALAM PERMAINAN FUTSAL DI BOYOLALI

KARYA TULIS ILMIAH ANKLE STRATEGY EXERCISE UNTUK MENINGKATKAN KESEIMBANGAN POSTURAL PADA LANJUT USIA

SKRIPSI. Diajukan guna melengkapi tugas dan memenuhi syarat syarat untuk menyelesaikan program pendidikan S1 Fisioterapi.

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DETEKSI DINI KANKER SERVIKS DENGAN METODE IVA TERHADAP MOTIVASI IBU DI KELURAHAN MOJOSONGO RW XIV SURAKARTA

ABSTRAK PENGARUH PELATIHAN SEDERHANA OTOT-OTOT PERNAPASAN TERHADAP KAPASITAS VITAL PARU PADA PEREMPUAN USIA MUDA NON-ATLET

PERBEDAAN GAIT PARAMETER PADA KONDISI FLEXIBLE FLAT FOOT DAN ARKUS KAKI NORMAL ANAK USIA TAHUN DI SD NEGERI 3 CEPU

Transkripsi:

PENGARUH LATIHAN STATIC STRETCHING DAN LATIHAN RECIPROCAL INHIBITION UNTUK PENINGKATAN FLEKSIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN FUTSAL SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Dalam Mendapatkan Gelar Sarjana Fisioterapi Oleh: FIAN AKBAR ABDHANY J120141047 PROGRAM STUDI S1 FISIOTERAPI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016

HALAMAN PERSETUJUAN Skripsi dengan judul: PENGARUH LATIHAN STATIC STRETCHING DAN LATIHAN RECIPROCAL INHIBITION UNTUK PENINGKATAN FLEKSIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN FUTSAL Disusun oleh : Fian Akbar Abdhany NIM : J120141047 Telah kami setujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Skripsi Program Studi S1 Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta Surakarta, Juni 2016 Pembimbing Dwi Rosella K S, S.Fis, M.Fis ii

HALAMAN PENGESAHAN Skripsi dengan judul PENGARUH LATIHAN STATIC STRETCHING DAN LATIHAN RECIPROCAL INHIBITION UNTUK PENINGKATAN FLEKSIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN FUTSAL, telah dipertahankan, dikoreksi dan disetujui didepan penguji Skripsi ini disusun guna memenuhi syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Fisioterapi di Program Studi S1 Fisioterapi Transfer Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Menyetujui, TIM PENGUJI SKRIPSI Surakarta, Juli 2016 Penguji Tanda Tangan 1. Dwi Rosella K.S. S.Fis, M.Fis. 2. Arif Pristianto, SST.Ft, M.Fis 3. Isnaini Herawati S.Fis, M.Sc. Mengetahui, Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta (Dr. Suwaji, M.Kes) iii

SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini, saya : Nama NIM Program Studi Fakultas Judul Skripsi : Fian Akbar Abdhany : J120141047 : S1 Fisioterapi Transfer : Ilmu Kesehatan : Pengaruh Latihan Static Stretching dan Latihan Reciprocal Inhibition Untuk Peningkatan Fleksibilitas Otot Hamstring Pada Pemain Futsal Menyatakan bahwa skripsi tersebut adalah karya saya sendiri dan bukan karya orang lain, baik sebagian maupun keseluruhan, kecuali dalam bentuk kutipan yang telah disebut sumbernya. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan apabila pernyataan ini tidak benar, saya bersedia mendapatkan sanksi akademis. Surakarta, Juli 2016 Peneliti Fian Akbar Abdhany iv

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, yang telah memberikan rahmat berupa kesehatan, kemampuan, dan kesempatan sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul PENGARUH LATIHAN STATIC STRETCHING DAN LATIHAN RECIPROCAL INHIBITION UNTUK PENINGKATAN FLEKSIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN FUTSAL Skripsi ini disusun untuk memenuhi tugas dan melengkapi syarat dalam menempuh pendidikan Program Studi S1 Transfer Fisioterapi Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan rasa hormat dan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Bambang Setiaji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Dr. Suwaji M.Kes. Selaku dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Ibu Isnaini Herawati S.Fis, M.Sc. Selaku Kaprogdi Fisioterapi Universitas Muhammadiyah Surakarta. 4. Ibu Dwi Rosella K S, S.Fis, M.fis selaku pembimbing 1 dalam penyusunan skripsi yang telah membimbing dengan sabar dan teliti. 5. Kepala Ruang fisioterapi ibu Niniek Soetini M.fis yang telah memberikan kesempatan dan memberikan ijin kepada penulis untuk dapat melaksanakan kuliah S1 fisioterapi transfer sejak tahun 2014. v

6. Rekan-rekan Mahasiswa S1 Transfer Fisioterapi tahun 2014 UMS yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 7. Rekan-rekan fisioterapi di RS. Siloam Surabaya yang telah bersedia membantu dan mendukung penulis dalam penelitian dan penyusunan skripsi ini. 8. Kepada keluarga terutama kedua orang tua saya yang telah membantu dan mendukung lewat doa yang tidak pernah putus dan materi untuk memenuhi kebutuhan selama menyelesaikan skripsi ini. 9. Kepada teman dan sahabat-sahabat saya yang telah mendukung dan memberikan semangat serta doa dalam proses menyelesaikan skripsi ini. 10. Kepada kelompok Futsal DYVY Sidoarjo yang telah bersedia sebagai lahan penelitian saya dalam proses menyelesaikan skripsi ini 11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu penulis dalam menyusun skripsi ini. Selanjutnya penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna serta masih banyak kekurangan dalam penyusunannya, oleh karena itu penulis sangat mengharapkan adanya koreksi positif, saran dan kritik dari semua pihak, sehingga penulis dapat memperbaiki penulisan dan penyusunan makalah ini. Akhirnya penulis mengucapkan terimakasih dan semoga skripsi ini dapat berguna bagi pembaca. Surabaya, Juni 2016 Penulis vi

ABSTRAK PROGRAM STUDI S1 FISIOTERAPI TRANSFER FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA FIAN AKBAR ABDHANY/ J120141047 PENGARUH LATIHAN STATIC STRETCHING DENGAN LATIHAN RECIPROCAL INHIBITION UNTUK PENINGKATAN FLEKSIBILITAS OTOT HAMSTRING PADA PEMAIN FUTSAL (Dibimbing Oleh: Dwi Rosella K S, S.Fis., M.Fis) Latar Belakang: Fleksibilitas merupakan salah satu komponen utama di dalam permainan futsal dimana diketahui futsal adalah olahraga yang dinamis sehingga dibutuhkan fleksibilitas otot yang baik. Otot hamstring adalah salah satu yang berperan dalam berlari, menggiring bola, hingga saat melakukan tendangan. Maka dalam hal ini dibutuhkan fleksibilitas otot hamstring yang baik, supaya dapat melakukan aktivitasnya dengan maksimal dan terhindar dari cedera otot hamstring. Tujuan Penelitian: ini yaitu untuk mengetahui pengaruh pemberian latihan static stretching dan latihan reciprocal inhibition untuk peningkatan fleksibilitas otot hamstring pada pemain futsal Metode Penelitian: Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimental dengan desain penelitian pre-test dan post-test two groups design. Sampel sebanyak 18 orang. Penelitian ini dibagi 2 kelompok masing-masing kelompok terbagi 9 orang. Kelompok I diberikan latihan static stretching dengan tahan 30 detik diulang 3 kali dilakukan 3 kali seminggu selama 4 minggu. Kelompok II diberikan latihan ireciprocal inhibition dengan tahan 10 detik diulang 3 kali dilakukan 3 kali seminggu selama 4 minggu Instrumen pengukuran yang digunakan adalah active knee ekstension menggunakan goniometer yang di ukur sebelum perlakuan (0- session) dan sesudah perlakuan (12-session) pada masing-masing subjek. Hasil Penelitian: Uji pengaruh pada kelompok I dengan latihan static stretching kana dan kiri didapatkan nilai p=0,007 (p>0,005) sedangkan pada kelompok II dengan latihan reciprocal inhibition kanan dan kiri didapatkan nilai p=0,007 (p>0,005) menyatakan data uji beda setelah perlakuan antara kelompok I dan II dengan Kanan p=0,115 kiri p=0,108. Mean sisi kanan Kelompok I= 10,61 > kelompok II=8,28. Sedangkan Mean sisi kiri Kelompok I= 10,05 > kelompok II=8,17 Kesimpulan: latihan static stretching dan latihan reciprocal inhibition sama-sama berpengaruh dalam peningkatan fleksibilitas otot hamstring pada pemain futsal, namun static stretching lebih banyak berpengaruh dari pada latihan reciprocal inhibition Kata Kunci: static stretching. reciprocal inhibition, fleksibilitas, hamstring. vii

ABSTRACT UNDERGRADUATE STUDY PROGRAM OF PHYSIOTHERAPY FACULTY OF HEALTH SCIENCES UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA FIAN AKBAR ABDHANY/ J120141047 THE EFFECT OF STATIC STRETCHING EXERCISE WITH RECIPROCAL INHIBITION EXERXISE FOR FLEXIBILITY IMPROVEMENT IN FUTSAL PLAYERS. (Supervised by: Dwi Rosella KS, S. Fis., M.Fis) Background: flexibility is one of the main components in futsal game where futsal is known as the dynamic sport therefore we need a good flexibility muscle. The hamstring muscle is one of the muscle that has a role while we run, driblle and kick the ball. Therefore we will need a good hamstring muscle flexibility to make a good perform and avoid injury hamsting muscle. Objectives: to determine the effect of static strecthing exercise and reciprocal inhibition exercise to improve flexibility of the hamstring muscle in futsal players. Research methods: this research methods use quari experimental methods with use pretest and post - two groups design. This research takes 18 people as the sample. This research is devided two groups which each group consist of nine people. The first group will given exercise with stand static stretching by holding for 30 seconds repeated for three times. It is done three times in a week for four week. The second group will given exercise ireciprocal inhibition by holding for 10 seconds repeated for three times. It is done three times in a week for four week. Measuring instrument is taken using active knee extension. This instrument uses a goniometer that measured before treatment (0-session) and after treatment (12- session) on each subject. Result: the effect test in group I with static stretching exercise right and left gets p values=0.007 (p>0.005) while in group II with reciprocal inhibition exercise of the right and left gets p values=0.007 (p>0.005). It states tes data differently after get treatment between group I and group II with right p=0.115 and left p=0.108. Mean right side of the group I=10.61> group II=8.28. While mean left side of the group I=10.05>group II=8.17. Conclution:static stretching and reciprocal inhibition exercise are equally influential in improving the flexibility of the hamstring muscle in futsal players. However, static stretching exercise is more influential than the reciprocal inhibition exercise. Keywords: static stretching, reciprocal inhibition, flexibility, hamstring muscle. viii

DAFTAR ISI Halaman Judul...i Halaman Persetujuan..ii Halaman Pengesahan..iii Halaman Pernyataan..iv Kata Pengantar...v Abstrak......vii Daftar Isi.ix Daftar Gambar....x Daftar Tabel....xi Daftar Lampiran....xii BAB I BAB II BAB III BAB IV BAB V DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 4 LANDASAN TEORI A. Kerangka Teori... 5 B. Kerangka Pikir... 12 C. Kerangka Konsep... 12 D. Hipotesa... 13 METODE PENELITIAN A. Rancangan Penelitian... 14 B. Waktu dan Tempat Penelitian... 15 C. Popolasi dan Sampel... 15 D. Variabel Penelitian... 16 E. Definisi Konseptual... 17 F. Definisi Operasional... 18 G. Jalannya Penelitian... 19 H. Teknik Analisis Data... 20 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran umum... 21 B. Hasil penenlitian... 21 C. Hasil Analisis data... 22 D. Pembahasan... 26 PENUTUP A. Kesimpulan... 31 B. Saran... 31 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Proses penilaian fleksibilitas otot hamstring AKE menggunakan goniometer... 6 Gambar 2.2 Anatomi Otot Hamstring... 8 Gambar 2.3 Proses neural static stretching... 10 Gambar 2.4 Proses Reciprocal Inhibition... 11 Gambar 2.5 Kerangka Pikir... 12 Gambar 2.6 Kerangka Konsep... 12 Gambar 3.1 Rancangan Penelitian... 14 x

DAFTAR TABEL Tabel 4.1 karakteristik subjek penelitian berdasarkan usia... 21 Tabel 4.2 Analisa deskriptif subjek penelitian berdasarkan usia... 22 Tabel 4.3 karakteristik berdasarkan frekuensi nilai ake pada sebelum perlakuan 23 Tabel 4.4 karakteristik berdasarkan frekuensi nilai ake pada sesudah perlakuan. 23 Tabel 4.5 Analisa deskriptif nilai ake sebelum dan setelah perlakuan... 23 Tabel 4.6 data uji beda sebelum dan sesudah perlakuan latihan static stretching 24 Tabel 4.7 data uji beda sebelum dan sesudah perlakuan latihan reciprocal inhibition... 25 Tabel 4.8 data uji beda selisih perlakuan latihan static stretching dan latihan reciprocal inhibition... 25 xi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Data Responden Lampiran 2 Jadwal Latihan Lampiran 3 Hasil Data SPSS Lampiran 4 Dokumentasi Lampiran 5 Daftar Riwayat Hidup Peneliti xii