STIE DEWANTARA Pasar Uang & Valas

dokumen-dokumen yang mirip
Pasar Uang dan Pasar Valuta Asing

BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAIN 182

P A S A R U A N G. Resiko yang mungkin dihadapi dalam kegiatan investasi di pasar uang antara lain :

di Pasar MODAL 1. Surat Berharga yang diperjual belikan

BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAIN 188

Magister Manajemen Univ. Muhammadiyah Yogyakarta

DEFINISI DAN JENIS PASAR KEUANGAN

RISIKO VALUTA ASING ANDRI HELMI M, SE., MM. MANAJEMEN RISIKO

MATERI 1 PASAR KEUANGAN. deden08m.com

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR 18/ 12 /PBI/2016 TENTANG OPERASI MONETER DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BANK INDONESIA,

SURAT BERHARGA PASAR UANG (1) PERTEMUAN 10

Bab 10 Pasar Keuangan

- 2 - PASAL DEMI PASAL Pasal I Angka 1 Pasal 1. Cukup jelas. Angka 2 Pasal 5

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. 1.2 Tujuan. 1.3 Rumusan Masalah

PERENCANAAN INVESTASI

No II. PASAL DEMI PASAL Pasal I Angka 1 Pasal 3 Angka 2 Pasal 5 Huruf a Huruf b Huruf c Yang dimaksud dengan penerbitan SBI adalah penjualan S

PENJELASAN ATAS PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 12/ 11 /PBI/2010 TENTANG OPERASI MONETER

Ilmu Ekonomi Bank Sentral dan Kebijakan moneter

TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA R.I

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 7 / 14 / PBI / 2005 TENTANG PEMBATASAN TRANSAKSI RUPIAH DAN PEMBERIAN KREDIT VALUTA ASING OLEH BANK

Fungsi Pasar Uang. deden08m.com

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR: 12/ 11 /PBI/2010 TENTANG OPERASI MONETER DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BANK INDONESIA,

GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN BANK & LEMBAGA KEUANGAN 1

Manajemen Treasury INTRODUCTION

No. 15/32/DPM Jakarta, 27 Agustus SURAT EDARAN Kepada SEMUA BANK UMUM DAN LEMBAGA PERANTARA

Materi Minggu 6. Lalu Lintas Pembayaran Internasional

Pasar dan Lembaga Keuangan SUMMARY Pasar Uang

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BANK INDONESIA,

TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA R.I

No. 15/24/DPM Jakarta, 5 Juli 2013 S U R A T E D A R A N. Kepada SEMUA BANK UMUM DAN LEMBAGA PERANTARA

Menurut Undang-undang Nomor 14 Tahun 1967 tentang Pokok-Pokok Perbankan, yang dimaksud lembaga keuangan adalah semua badan yang rnelalui

2 bagi pelaku ekonomi untuk melakukan transaksi lindung nilai; d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huru

AKTIVITAS DAN PRODUK BANK

STIE DEWANTARA Pengelolaan Risiko Pasar

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BANK INDONESIA,

GUBERNUR BANK INDONESIA,

TANYA JAWAB PERATURAN BANK INDONESIA NO.16/21

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR 14/ 5 /PBI/2012 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR 12/11/PBI/2010 TENTANG OPERASI MONETER

TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Bank

BAB I PENDAHULUAN. banyak diminati oleh para investor karena saham tersebut sangat liquid. Sahamsaham

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BANK INDONESIA,

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR 16/ 9 /PBI/2014 TENTANG

No. 10/ 48 /DPD Jakarta, 24 Desember 2008 S U R A T E D A R A N. kepada SEMUA BANK UMUM DEVISA DI INDONESIA

2 d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu melakukan perubahan atas Peraturan Bank Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Era globalisasi dalam perkembangannya ditandai dengan adanya perdagangan

FREQUENTLY ASKED QUESTION

No. 17/29/DPM Jakarta, 26 Oktober 2015 S U R A T E D A R A N. Kepada SEMUA BANK UMUM DAN LEMBAGA PERANTARA DI INDONESIA

No.14/ 11 /DPM Jakarta, 21 Maret Kepada SEMUA BANK UMUM DI INDONESIA

BAB II LANDASAN TEORI

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 4/ 9 /PBI/2002 TENTANG OPERASI PASAR TERBUKA GUBERNUR BANK INDONESIA,

TANYA JAWAB SURAT EDARAN BANK INDONESIA NO.17/ 7/49 TENTANG PERUBAHAN KEEMPAT ATAS SURAT EDARAN BANK INDONESIA NOMOR 16/14

PT BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) NERACA PER 30 SEPTEMBER 2003 & 2002

BAB II LANDASAN TEORI

FREQUENTLY ASKED QUESTION (FAQ) SURAT EDARAN NOMOR 16/23 /DPM TANGGAL 24 DESEMBER 2014 TENTANG OPERASI PASAR TERBUKA (OPT)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 24 TAHUN 2002 TENTANG SURAT UTANG NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA, PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 3/ 3 /PBI/2001 TENTANG PEMBATASAN TRANSAKSI RUPIAH DAN PEMBERIAN KREDIT VALUTA ASING OLEH BANK

BAB I PENDAHULUAN. arus perdagangan barang maupun uang serta modal antar negara. Globalisasi

TANYA JAWAB SURAT EDARAN BANK INDONESIA NO.17/ 7/49 TENTANG PERUBAHAN KEEMPAT ATAS SURAT EDARAN BANK INDONESIA NOMOR 16/14

JASA DAN LAYANAN PERBANKAN DALAM LALU LINTAS KEUANGAN. Vegitya Ramadhani Putri, SH, S.Ant, MA, LLM

Transaksi NPI terdiri dari transaksi berjalan, transaksi modal dan finansial.

Afiliasi 1 hubungan keluarga karena perkawinan dan keturunan sampai derajat kedua, baik secara horizontal maupun vertikal;

BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAIN 47

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 24 TAHUN 2002 TENTANG SURAT UTANG NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA, PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

Manajemen Keuangan Bisnis I Pertemuan II. Lingkungan Keuangan Pasar, Lembaga Keu & Pasar, Bunga Keuangan

untuk menukarkan atau memperjual-belikan valuta asing, bahkan perbankan mendorong terjadinya hubungan perekonomian perdagangan internasional

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR 18/11/PBI/2016 TENTANG PASAR UANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BANK INDONESIA,

Proudly present. Pasar Keuangan. Budi W. Mahardhika Dosen Pengampu MK.

Matakuliah : F 0344 / PASAR UANG DAN PASAR MODAL Tahun : Semester Genap 2004 / 2005 Versi : 0 / 0. Pertemuan 5 PASAR KEUANGAN (FINANCIAL MARKET)

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BANK INDONESIA,

No. 15/6/DPNP Jakarta, 8 Maret 2013 SURAT EDARAN. Kepada SEMUA BANK UMUM YANG MELAKUKAN KEGIATAN USAHA SECARA KONVENSIONAL DI INDONESIA

KEBIJAKAN AKUNTANSI INVESTASI PADA PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

Kamus Pasar Modal Indonesia. Kamus Pasar Modal Indonesia

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 7/30/PBI/2005 TENTANG PERUBAHAN KETIGA ATAS PERATURAN BANK INDONESIA NO. 4/9/PBI/2002 TENTANG OPERASI PASAR TERBUKA

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

SALINAN SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 27 /SEOJK.03/2016 TENTANG KEGIATAN USAHA BANK UMUM BERDASARKAN MODAL INTI

I.PENDAHULUAN. antar negara. Nilai tukar memainkan peran vital dalam tingkat perdagangan

No dimaksudkan untuk memberikan landasan hukum sehingga dapat menjadi pedoman dan memberikan kepastian hukum bagi Pelaku Pasar dalam bertrans

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. perekonomian oleh masyarakat dan otoritas moneter. Maka dari itu apabila

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR : 7 / 36 / PBI / 2005 TENTANG TRANSAKSI SWAP LINDUNG NILAI GUBERNUR BANK INDONESIA,

OVERVIEW. Definisi Infestasi 3/19. Kegiatan Investasi. Manajemen Investasi. Materi 3

S U R A T E D A R A N Kepada SEMUA BANK UMUM DI INDONESIA. Perihal : Pembatasan Transaksi Rupiah dan Pemberian Kredit Valuta Asing oleh Bank

No. 16/22/DPM Jakarta, 24 Desember 2014 S U R A T E D A R A N. Kepada SEMUA BANK UMUM DAN LEMBAGA PERANTARA DI INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. dimana kebutuhan ekonomi antar negara juga semakin saling terkait, telah

No. 17/37/DPM Jakarta, 16 November 2015 SURAT EDARAN. Kepada SEMUA BANK UMUM DAN LEMBAGA PERANTARA DI INDONESIA

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

No.16/5/DPM Jakarta, 8 April Kepada SEMUA BANK UMUM DAN LEMBAGA PERANTARA

PENDAHULUAN: SISTEM KEUANGAN, PASAR KEUANGAN DAN LEMBAGA KEUANGAN

BAB II LANDASAN TEORI

Jenis Arus dana Pembangunan. Oleh Ruly Wiliandri, SE., MM

MANAJEMEN PERBANKAN. By : Angga Hapsila, SE. MM

NOMOR 24 TAHUN 2002 TENTANG SURAT UTANG NEGARA

BAB I PENDAHULUAN. Investasi adalah alat bagi seorang investor untuk meningkatkan nilai aset

I. PENDAHULUAN. Mata uang asing (valuta asing) merupakan suatu komoditas yang memiliki nilai

PERATURAN BANK INDONESIA NOMOR 20/5/PBI/2018 TENTANG OPERASI MONETER DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BANK INDONESIA,

EKSI 4205 BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN NONBANK

*13423 UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA (UU) NOMOR 24 TAHUN 2002 (24/2002) TENTANG SURAT UTANG NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

LAMPIRAN X PERATURAN BUPATI POLEWALI MANDAR NOMOR : 29 TAHUN 2014 TANGGAL : 27 OKTOBER 2014 KEBIJAKAN AKUNTANSI NOMOR 09 AKUNTANSI INVESTASI

Transkripsi:

Pasar Uang & Valas Manajemen Lembaga Keuangan, Sesi 2

Latar Belakang Salah unsur dari sistem keuangan adalah adanya pasar Pasar dari perspektif keuangan dapat diartikan sebagai: a. Tempat dimana aset keuangan diterbitkan dan diperdagangkan (arti sempit) b. Tempat yang terdiri dari berbagai macam teknik dan instrumen untuk tujuan meminjam, memberi kemudahan untuk investasi, melakukan konsumsi, menabung dan memberi keleluasaan untuk melakukan jual beli barang dan jasa (arti luas) Fungsi pasar keuangan: a. Mentransfer dana dari unit surplus ke unit defisit b. Menyediakan mekanisme dalam penentuan harga aset keuangan c. Menawarkan likuiditas kepada pelaku pasar d. Mengurangi biaya-biaya transaksi Pasar uang merupakan salah satu bentuk pasar keuangan selain pasar modal yang keduanya merupakan sarana investasi dan mobilisasi dana.

Pasar Uang Vs Pasar Modal Perihal Pasar Uang Pasar Modal Instrumen Jangka pendek ( 1 tahun) Jangka panjang Bentuk pasar Abstrak Bursa efek Tujuan Investasi & ekspansi usaha Keuntungan & penguasaan perusahaan

Pengertian & Fungsi Pasar Uang Pasar uang diartikan sebagai: Sekelompok pasar dimana instrumen kredit jangka pendek (biasanya jatuh tempo dalam waktu 1 tahun atau kurang), yang umumnya berkualitas tinggi diperjual-belikan. Fungsi pasar uang: 1.Sebagai sarana alternatif dalam memenuhi kebutuhan dana jangka pendek maupun dalam rangka penempatan dana atas kelebihan likuiditas. 2.Sebagai sarana pengendali moneter bagi bank sentral

Pihak Dalam Pasar Uang a. Lembaga-lembaga Keuangan b. Perusahaan-perusahaan besar c. Lembaga-lembaga Pemerintah d. Individu-individu.

Instrumen Pasar Uang 1. Treasury Bills (T-Bills) Merupakan instrumen utang yang diterbitkan oleh Pemerintah dan Bank Sentral atas tunjuk dengan jumlah tertentu yang akan dibayarkan kepada pemegang pada tanggal yang telah ditetapkan. Karakteristik: a. Risiko akan kerugian kecil b. Memiliki pasar sekunder Bentuk di Indonesia adalah berupa Sertifikat Bank Indonesia (SBI)

Instrumen Pasar Uang (Cont ) 2. Commercial Paper (CP) Diterbitkan oleh suatu perusahaan berupa janji untuk membayar kembali jumlah hutang yang diterima pada suatu tanggal tertentu tanpa disertai jaminan Penjualan dilakukan dengan sistem diskonto Diterbitkan atas dasar dukungan aset perseroan Adakalanya diterbitkan dengan back-up fasilitas kredit yang jumlahnya hampir sama dengan nominal commercial paper

Instrumen Pasar Uang (Cont ) 3. Sertifikat Deposito (CD) Instrumen keuangan yang diterbitkan oleh bank, bersifat atas unjuk dan dinyatakan dalam jumlah, jangka waktu dan tingkat bunga tertentu. Berbeda dengan deposito berjangka, CD dapat dipindahtangankan atau diperjualbelikan sebelum jangka waktu jatuh temponya melalui lembaga-lembaga keuangan lainnya

Instrumen Pasar Uang (Cont ) 4. Bank Acceptance (BA) / Wesel Tagih Bank Acceptance adalah surat berharga yang timbul karena suatu pihak memiliki tagihan kepada pihak lain. Oleh karena pihak yang memiliki uang tersebut memerlukan dana dalam waktu singkat maka tagihan tersebut dapat dijual dengan mendapatkan jaminan pembayaran dari bank. Biasanya terdapat pada transaksi ekspor/impor yang dilakukan dengan sarana letter of credit (L/C)

Instrumen Pasar Uang (Cont ) 5. Bill of Exchange Bill of Exchange atau wesel adalah suatu perintah tertulis tak bersyarat yang ditujukan oleh seseorang kepada pihak lainnya untuk membayar sejumlah uang tertentu pada saat diperlihatkan atau pada tanggal tertentu kepada penarik atau pembawa.

Instrumen Pasar Uang (Cont ) 6. Repurchase Agreement Transaksi jual beli surat surat berharga disertai dengan perjanjian bahwa penjual akan membeli kembali surat surat berharga tersebut pada tanggal dan dengan harga yang telah ditetapkan terlebih dahulu

Pengertian Pasar Valas Pasar di mana transaksi valuta asing dilakukan baik antarnegara maupun dalam suatu negara. Setiap kali melakukan transaksi valuta asing, digunakan kurs (nilai tukar). Dalam perdagangan pasar valas internasional hanyamata uang yang tergolong convertible currencies yang diperdagangkan. Parameter convertible currencies adalah salah satunya volume perdagangan suatu negara baik secara kualitas maupun kuantitas

Tujuan Transaksi Dalam Pasar Valas Untuk transaksi pembayaran Mempertahankan daya beli Pengiriman uang ke luar negeri Mencari keuntungan Pemagaran risiko Kemudahan berbelanja.

Pelaku Pasar Valas a. Perusahaan/individu Untuk mempermudah pelaksanaan transfer investasi atau komersial b. Spekulator Untuk kepentingan sema-mta mencari keuntungan dari perubahan kurs secara simultan c. Bank Sentral Untuk memperolrh cadangan devisa dan juga mempengaruhi harga dimana mata uangnya diperdagangkan.

Jenis Transaksi Valas Transaksi Spot Transaksi Forward Transaksi Swap

Transaksi Spot Jual beli mata uang yang penyerahan dan pembayarannya akan diselesaikaan pada maksimal dua hari kerja berikutnya. Bentuk penyerahan valas: value today (value tod) = same day / cash settlement Value tomorrow (value tom) one day settlement Value Spot (penyerahan 2 hari kemudian)

Transaksi Forward Transaksi sejumlah mata uang tertentu dengan sejumlah mata uang tertentu lainnya dengan penyerahan pada waktu yang akan datang (biasanya: 1,2,3,6 & 12 bulan). Transaksi ini biaanya sering digunakan untuk tujuan hedging (lindung nilai) dalam rangka menghindari risiko kerugian akibat terjadinya perubahan kurs

Transaksi Swap Pembelian dan penjualan secara bersamaan sejumlah mata uang dengan 2 tanggal valuta yang berbeda. Umumnya Spot terhadap Forward (dealer membeli dengan transaksi spot dan secara simultan menjual kembali jumlah yang sama kepada pihak lain dengan kontrak forward).

SKB TERIMA KASIH