BUKU PANDUAN TUGAS AKHIR

dokumen-dokumen yang mirip
BUKU PANDUAN PENULISAN DAN PELAKSANAAN TUGAS AKHIR

Sosialisasi Pelaksanaan Tugas Akhir Semester Gasal 2014/2015. Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur

Materi Sosialisasi TUGAS AKHIR. Semester Genap 2016/2017

PANDUAN KERJA PRAKTEK FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS PESANTREN TINGGI DARUL ULUM JOMBANG

BUKU PANDUAN KULIAH KERJA PRAKTEK

PEDOMAN LAPORAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA. Tim Penyusun : Prodi Sistem Informasi

PEDOMAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA. Tim Penyusun : Prodi Sistem Informasi

FORMAT PENULISAN PKL UNTUK MAHASISWA

TATA TULIS BUKU TUGAS AKHIR. Fakultas Teknik Elektro 1

Bagian I. Latar Belakang, Tujuan, Batasan dan Ketentuan Umum

PANDUAN TUGAS AKHIR Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia

PROSEDUR SISTEM PENJAMINAN MUTU FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SOP PELAKSANAAN SEMINAR SOP/FT/AKD/XXX

DAFTAR ISI. Hal I. FORMAT PENULISAN SECARA UMUM... 1 II. BAGIAN-BAGIAN TUGAS AKHIR... 5

Pedoman Penulisan Tugas Akhir PROGRAM DIPLOMA-3

PRAKTEK KERJA NYATA LOGO

1. TUJUAN Menjelaskan alur atau mekanisme proses pengajuan judul, pembimbingan, pendaftaran ujian, dan pelaksanaan ujian skripsi

Pedoman Penulisan Skripsi 1 BAB I. PEDOMAN UMUM

PERATURAN TUGAS AKHIR

Bab 1 Panduan Umum Kerja Praktek

PROPOSAL TUGAS AKHIR. 1) Format Kertas dan Margin Kertas berukuran kuarto dengan margin kiri 4 cm, margin atas, bawah dan kanan 3 cm.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. 1.2 Tujuan dan Manfaat

SYARAT PENGUMPULAN LAPORAN TUGAS AKHIR UNTUK YUDISIUM SIDANG SARJANA PRODI SISTEM INFORMASI

DAFTAR ISI. Hal I. FORMAT PENULISAN SECARA UMUM... 1 II. BAGIAN-BAGIAN TUGAS AKHIR... 6

Panduan Penulisan laporan PKL TA 2015/2016 BAB I PENDAHULUAN

PEDOMAN PENYUSUNAN SKRIPSI. Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Kristen Petra

Kata Pengantar. Kolaka, Oktober Ketua Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi USN

PANDUAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PENULISAN KARYA ILMAH / TUGAS AKHIR UJIAN KOMPREHENSIF AMIK POLIBISNIS

PROPOSAL DAN LAPORAN TUGAS AKHIR 2017

PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL) 2017

BAGAN PROSEDUR PENGAJUAN SKRIPSI

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA ATMA JAYA

PANDUAN PROYEK MAGANG (PROMA) FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS NAROTAMA

PANDUAN KERJA PRAKTEK(KP)

Edisi September Manajemen Informatika Multimedia Graphic D3 UNGGULAN FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS BUDI LUHUR

BUKU PANDUAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)

MEKANISME MATAKULIAH PRA/SKRIPSI PRODI TEKNIK INFORMATIKA

MEKANISME MATAKULIAH PRA/SKRIPSI

PANDUAN PENULISAN TUGAS AKHIR JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK

PEDOMAN PENULISAN TUGAS AKHIR TAHUN AKADEMIK 2012/2013

PANDUAN PELAKSANAAN KERJA PRAKTEK PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI

DOKUMEN LEVEL MANUAL PROSEDUR TANGGAL DIKELUARKAN: 23 FEBRUARI 2010 AREA BIDANG AKADEMIK NO. REVISI: -

PANDUAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PANDUAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)

PEDOMAN PELAKSANAAN KERJA PRAKTEK EDISI 11 TAHUN 2015 JURUSAN TEKNOLOGI INFORMASI FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS SEMARANG

PANDUAN TUGAS AKHIR JURUSAN SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS ANDALAS PADANG

3. Peserta dalam satu kelompok boleh dari lintas prodi, jurusan dan fakultas yang berbeda (S1 dan atau D3) namun dalam satu

SPESIFIKASI PENJILIDAN SKRIPSI MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI YANG TELAH DINYATAKAN LULUS SIDANG

JURUSAN TEKNIK MESIN POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK

P A N D U A N PRAKTIKUM MATAKULIAH

BAB I PEDOMAN KEGIATAN KERJA PRAKTEK (KP)

TATA TULIS JURNAL. Fakultas Teknik Elektro 1

Panduan Penyusunan Tugas Akhir

PANDUAN KERJA PRAKTEK(KP)

PEDOMAN KULIAH KERJA LAPANGAN STMIK WIDYA UTAMA PURWOKERTO

2) Lembar Pengesahan --- Lihat Contoh Lembar Pengesahan 3) Kata Pengantar 4) Daftar Isi 5) Daftar Gambar (jika ada) 6) Daftar Tabel (jika ada) 7) Bata

PEMBEKALAN SKRIPSI PRODI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS. Universitas Kanjuruhan Malang

MODUL 1 PERANCANGAN PRODUK PROSEDUR STANDAR OPERASIONAL PRAKTIKUM MANUFAKTUR TERINTEGRASI I

UNIVERSITAS SEBELAS MARET PROGRAM STUDI D3 TEKNIK INFORMATIKA PELAKSANAAN TUGAS AKHIR. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR Hal. 1 dari 3

PEDOMAN KERJA PRAKTEK (KP.AK Rev.01)

Edisi Maret Manajemen Informatika Peminatan Multimedia Graphic D3 UNGGULAN FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS BUDI LUHUR

PROSEDUR PENYUSUNAN TUGAS AKHIR PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

PANDUAN MAGANG FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI

KETENTUAN UMUM PELAKSANAAN KULIAH KERJA PRAKTIK (KKP) STIE BANK BPD JATENG

Nomor Dokumen PPK 13. Nomor Revisi 01. Tanggal Terbit

Bab 1. PENDAHULUAN. Pengertian Praktek Kerja Lapangan / PKL / Magang. Tujuan Praktik Kerja Lapangan / PKL / Magang

PEDOMAN SKRIPSI FMIPA UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

TEKNIK DAN TATA CARA PENULISAN LAPORAN STUDI BANDING/ MAGANG

Mengisi formulir pemilihan dosen pembimbing KKP dan menyerahkan surat persetujuan untuk melakukan KKP ke Bagian Evaluasi Akademik BAAK

BUKU PANDUAN SERTIFIKASI MULTIMEDIA

PANDUAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)

PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR PELAKSANAAN SKRIPSI PROGRAM STUDI S1 FARMASI

PANDUAN PELAKSANAAN PENELITIAN

TEKNIK DAN TATA CARA PENULISAN LAPORAN MAGANG

PANDUAN LAPORAN AKHIR PENELITIAN PENGUATAN PROGRAM STUDI (P3S)

PELAKSANAAN KERJA PRAKTEK

A. Pendahuluan B. Tujuan C. Kriteria, Persyaratan Penulis dan Tata Cara Pengiriman Naskah

Praktikum. Pengantar Komputer dan Teknologi Informasi. Oleh: Arizal, ST Annisa Nurul Puteri, ST Team Dosen

Program Studi D IV Teknik Informatika Politeknik Harapan Bersama TEGAL

MANUAL MUTU PENYELENGGARAAN SKRIPSI

Nilai D di Transkrip Maksimal 2 Ujian Komprehensif I : 14 September 2016 di R.4315 Ujian Komprehensif II : 17 September 2016 di

LEMBAR PENGESAHAN PROSEDUR PELAKSANAAN SEMINAR SKRIPSI

KERJA PRAKTEK. Untuk mahasiswa S-1 Program Studi Fisika

PEDOMAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN STMIK WIDYA UTAMA PURWOKERTO

STANDAR OPERASIONAL DAN PROSEDUR PANDUAN PELAYANAN AKADEMIK

PEDOMAN KERJA PRAKTEK MAHASISWA

PANDUAN TUGAS AKHIR. Ketentuan Umum

JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA CILEGON - BANTEN 2011 (font 14 times new roman)

Pendahuluan A. Kegiatan Praktikum

PANDUAN PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK

PEDOMAN KERJA PRAKTIK (KP)

PEDOMAN TUGAS AKHIR D III STMIK WIDYA UTAMA PURWOKERTO

Proyek Akhir adalah mata kuliah dengan kode BC014 yang dilaksanakan pada Semester 6 (enam), memiliki bobot 4 (empat) Satuan Kredit Semester.

PENDAHULUAN A. Kegiatan Praktikum

Prosedur Tugas Akhir

PERATURAN TUGAS AKHIR STMIK WIDYA UTAMA PURWOKERTO

PANDUAN TUGAS AKHIR JURUSAN TEKNIK ELEKTRO TAHUN AKADEMIK 2008/2009

PROGRAM DIPLOMA III JURUSAN TEKNIK SIPIL

SISTEMATIKA PENULISAN TUGAS AKHIR PENCIPTAAN

PANDUAN PENYUSUNAN LAPORAN KERJA PRAKTEK

PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI Fakultas Ekonomi Universitas Gunadarma

Bab. I Pendahuluan. I.1 Tujuan. SOP ini bertujuan untuk:

Transkripsi:

BUKU PANDUAN TUGAS AKHIR Revisi 04 PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BUDI LUHUR JAKARTA, Juni 2014 1

KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT, bahwasannya penyusunan Buku Panduan Penulisan dan Pelaksanaan Tugas Akhir (Revisi-04) untuk Program Studi Teknik Elektro - Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur dapat terselesaikan dengan lancar. Penyusunan buku ini dilakukan untuk penyempurnaan buku yang telah disusun sebelumnya. Dengan buku panduan ini diharapkan akan membantu kemudahan dan tertib administrasi dalam penanganan pelaksanaan Tugas Akhir di lingkungan Program Studi Teknik Elektro - Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur. Kami yakin bahwa buku penduan ini masih jauh dari sempurna, sehingga masih banyak diperlukan perbaikan dan penambahan materi yang nantinya akan menyempurnakan buku panduan ini. Untuk itu kritik dan saran sangat kami harapkan. Akhir kata semoga buku ini bermanfaat bagi semua pihak yang terkait. Terima kasih. Jakarta, Juni 2014 ttd Ka. Prodi Teknik Elektro 2

DAFTAR ISI Kata Pengantar Daftar Isi I. Pengertian, Ketentuan dan Tujuan Tugas Akhir...1 II. Syarat-Syarat Akademis Pengambilan Tugas Akhir...1 III. Prosedur Pengambilan Tugas Akhir...2 IV. Petunjuk Penyusunan Outline Tugas Akhir...3 V. Peserta Sidang Tugas Akhir...3 VI. Pelaksanaan Dan Tata Tertib Sidang Tugas Akhir...3 VII. Ketentuan Penulisan Tugas Akhir...4 VIII. Susunan Tugas Akhir...5 IX. Bentuk Penulisan Tugas Akhir...5 X. Penutup 3

I. Pengertian, Ketentuan Dan Tujuan Tugas Akhir Tugas Akhir mengandung pengertian, ketentuan dan tujuan antara lain bahwa Tugas Akhir adalah sebagai : 1. Syarat menyelesaikan pendidikan S1 2. Syarat meraih gelar Sarjana Teknik di FT-UBL. 3. Sebagai wahana pengembangan kemampuan analisa terhadap permasalahan. 4. Waktu Tugas Akhir = satu semester 5. Tugas Akhir dipertahankan dalam sidang dengan Tim Penguji. II. Syarat Tugas Akhir Mahasiswa berhak dan diperbolehkan untuk menempuh Tugas Akhir apabila telah memenuhi Persyaratan Akademis dan Persyaratan Administrasi yang berlaku di lingkungan Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur. Persyaratan Akademis : a. Mahasiswa Aktif / Tidak Sedang Cuti (Non-Aktif) b. Menunjukkan : KTM, KST yang berlaku c. Telah menyelesaikan Mata Kuliah minimal 138 SKS (tanpa nilai D atau nilai E) d. IPK minimal 2.00 e. Sudah menyelesaikan Kuliah Kerja Praktek/KKP (dibuktikan dengan menunjukkan Surat Tanda Selesai KKP Persyaratan Administrasi : a. Mahasiswa diwajibkan membayar biaya Tugas Akhir melalui Bagian Keuangan Universitas Budi Luhur b. Besar & Rincian biaya Tugas Akhir sesuai dengan peraturan yang berlaku di Universitas Budi Luhur. 4

III. Prosedur Pengambilan Tugas Akhir Mulai Konsultasi dengan Dosen PA atau Ka.Prodi Tidak Syarat Akademik Ok? Syarat : # Mhs Aktif (Tidak Cuti) # Sudah Lulus 138 SKS # Tidak ada nilai D atau E # IPK 2.00 # Sudah menyelesaikan KKP Belum bisa Tugas Akhir Ya Susun Proposal TA & Konsultasikan dengan Dosen PA Selesai Proposal dikumpulkan di Prodi (untuk di-review) Review Proposal (Seminar Proposal) Tidak Lulus Review? Susun ulang Proposal & konsultasikan dengan Dosen PA Ya Lakukan Pendaftaran BT : # Entry Judul Proposal TA # KRS TA Selesaikan Administrasi Pembayaran BT Pemilihan Dosen Pembimbing Foto untuk pencetakan Kartu Bimbingan B 5

6

IV. Proposal Tugas Akhir Proposal Tugas Akhir merupakan gambaran/deskripsi tentang apa yang akan dikerjakan oleh mahasiswa dalam Tugas Akhir, dengan sistematika penulisan sebagai berikut : Halaman Sampul Abstrak Berisi gambaran umum tentang tugas akhir meliputi apa yang akan dikerjakan, spesifikasi sistem, prinsip kerja sistem (garis besar), dan sasaran yang ingin dicapai/dituju. Di dalam abstark juga disertakan lima kata kunci (keyword) dari materi Tugas Akhir. Lembar Persetujuan Berisi tentang persetujuan Dosen Penasehat Akademik, Reviewer Proposal Tugas Akhir dan Ka.Prodi terhadap rencana Tugas Akhir sesuai dengan yang tertulis dalam proposal. BAB I. PENDAHULUAN Latar Belakang Bagian yang berisi suatu alasan atau hal yang mendasari pemilihan topik/materi yang akan dikerjakan/dibahas dalam Tugas Akhir. Latar belakang dapat dibuat berdasarkan : 1. Hasil studi pustaka terhadap Tugas Akhir, hasil penelitian, artikel ilmiah (paper atau jurnal) yang sejenis. Spesifikasi, hasil, kesimpulan ataupun saran dari hasil studi pustaka ini dapat dirangkum menjadi satu alasan kenapa pembahasan sejenis masih diperlukan. Minimal 2 sumber acuan. 2. Permintaan/kebutuhan industri akan hasil yang akan diperoleh dari Tugas Akhir yang dikerjakan. Batasan Masalah Bagian yang berisi tentang pokok permasalahan yang akan dikerjakan/dibahas dalam Tugas Akhir. Tujuan Bagian yang berisi sasaran yang akan dituju dari Tugas Akhir yang dikerjakan. Metode Penelitian Bagian ini berisi metode atau cara yang akan dilakukan dalam pelaksanaan Tugas Akhir. Di bagian ini dapat dicantumkan rencana jadwal pelaksanaan dari setiap tahapan yang akan dilakukan dalam Tugas Akhir. Sistematika Penulisan Bagian ini berisi rencana penulisan pada tiap bab dari buku tugas akhir. 7

BAB 2. RANCANGAN SISTEM Diagram Blok dan Prinsip Kerja : Bagian ini berisi diagram blok yang menggambarkan susunan dari bagian-bagian sistem secara keseluruhan, spesifikasi dan prinsip kerja dari sistem yang akan dibahas/dikerjakan dalam Tugas Akhir. Daftar Pustaka dan Daftar Referensi Daftar buku teks, Tugas Akhir, hasil penelitian, artikel ilmiah (paper atau jurnal) yang telah dipersiapkan dan akan dijadikan sebagai sumber teori dan referensi dari materi yang dibahas dalam Tugas Akhir. Artikel atau jurnal ilmiah dari internet juga bisa dijadikan sebagai referensi. Untuk artikel yang didapatkan dari internet harus disebutkan secara lengkap (bukan hanya nama website-nya saja). V. Seminar dan Evaluasi Proposal Tugas Akhir Proposal yang telah disusun dikonsultasikan dengan Dosen Penasehat Akademik, selanjutnya akan dipresentasikan di hadapan Tim Dosen Reviewer Proposal Tugas Akhir. Evaluasi terhadap proposal dilakukan terhadap hal-hal sebagai berikut : 1. Kejelasan masalah atau kontribusi Tugas Akhir. 2. Keaslian topik yang dibahas (bukan duplikasi). Hal ini ditunjukkan dalam studi pustaka. 3. Kejelasan metodologi yang digunakan. 4. Spesifikasi dan prinsip kerja sistem. Berdasarkan evaluasi yang dilakukan, proposal Tugas Akhir dapat dinyatakan : Lulus Jika topik/judul diterima dan layak dilanjutkan menjadi Tugas Akhir. Jika dari tim reviewer ada revisi (pengurangan atau penambahan) materi untuk kelayakan dan kesempurnaan Tugas Akhir, maka mahasiswa akan diberikan kesempatan untuk melakukan perbaikan selama 1 minggu. Ditolak Jika topik/judul tidak diterima sehingga mahasiswa harus membuat proposal baru (judul/topik baru) Proposal yang ditolak/dianggap tidak layak jika : a. Permasalahan tidak jelas dan tidak ada kontribusi yang diberikan b. Topik/Judul yang diajukan merupakan duplikasi c. Lemahnya pemahaman mahasiswa terhadap topik/materi Tugas Akhir. VI. Pendaftaran dan Bimbingan Tugas Akhir 1. Mahasiswa yang proposal Tugas Akhirnya telah disetujui (dinyatakan Lulus) harus melakukan Pendaftaran Bimbingan Tugas Akhir (BT) sesuai jadwal kalender akademik dengan tahapan : 8

Pengisian KRS Tugas Akhir (melalui dosen Penasehat Akademik atau Ka.Prodi (mahasiswa Kelas Reguler) atau melalui Sekretariat Kelas Eksekutif (mahasiswa Kelas Eksekutif). Entry judul dan pengumpulan Proposal di sekretariat Fakultas Teknik. Melakukan Pencetakan Kwitansi dan Pembayaran Bimbingan Tugas Akhir di bagian Keuangan. 2. Selanjutnya mahasiswa melakukan pemilihan Dosen Pembimbing melalui website. 3. Setelah Pemilihan Pembimbing, mahasiswa selanjutnya melakukan proses bimbingan tugas akhir dengan Dosen Pembimbing. 4. Masa bimbingan selama 1 semester (sesuai dengan Kalender Akademik). 5. Bimbingan Tugas Akhir untuk setiap mahasiswa dengan Dosen Pembimbing harus dilaksanakan terjadwal secara rutin setiap minggu sesuai dengan ketersediaan waktu Dosen Pembimbing. 6. Jika selama 1 semester mahasiswa tidak dapat menyelesaikan Tugas Akhirnya, maka mahasiswa tersebut dapat melanjutkan materi Tugas Akhirnya tersebut pada semester berikutnya jika mendapat persetujuan dan rekomendasi dari Dosen Pembimbing. Sedangkan jika Dosen Pembimbing tidak memberikan persetujuan dan rekomendasi untuk melanjutkan Tugas Akhirnya, maka mahasiswa tersebut harus mencari materi/topik Tugas Akhir baru dan menyusun ulang proposal Tugas Akhir. VII. Pameran Hasil Tugas Akhir 1. Setiap mahasiswa yang Tugas Akhir wajib memamerkan dan mempresentasikan hasil tugas akhirnya kepada khalayak umum dalam bentuk pameran (expo) selama dua hari. 2. Pelaksanaan Pameran Hasil Tugas Akhir adalah 1 minggu sebelum pelaksanaan sidang periode I. VIII. Sidang Tugas Akhir Mahasiswa peserta Tugas Akhir dapat mendaftar untuk mengikuti sidang Tugas Akhir jika telah memenuhi persyaratan sebagai berikut : 1. Mengikuti kegiatan pameran / expo hasil tugas akhir. 2. Mendapatkan persetujuan / ACC dari Dosen Pembimbing. Prosedur untuk pendaftaran Sidang Tugas Akhir adalah sebagai berikut : 1. Mengambil formulir Pendaftaran Sidang Tugas Akhir di Sekretariat Fakultas Teknik 2. Menyerahkan formulir Pendaftaran yang sudah diisi ke Sekretariat Fakultas Teknik dengan melampirkan / menyerahkan dokumen : Buku Tugas Akhir yang sudah dijilid soft cover warna biru dan disetujui / di-acc oleh Dosen Pembimbing sebanyak 3 eksemplar Foto copy Sertifikat/Tanda Bukti sebagai peserta pameran Tugas Akhir 1 lembar 9

Foto copy Kwitansi Pembayaran Daftar Ulan dan Pembayaran Bimbingan Tugas Akhir 1 lembar IX. Pelaksanaan Dan Tata Tertib Sidang Tugas Akhir 1. Sidang Tugas Akhir dapat dilaksanakan jika pesertanya 3 orang. 2. Jadwal pelaksanaan sidang disesuaikan dengan kalender Tugas Akhir dengan detail jadwal akan disusun setelah batas masa pendaftaran. 3. Detail jadwal Sidang Tugas Akhir akan diumumkan di Papan Pengumuman Sekretariat Fakultas Teknik dan di website ft.budiluhur.ac.id 4. Peserta diwajibkan mentaati seluruh tata tertib sidang Tugas Akhir, yaitu : Mahasiswa Peserta Sidang Tugas Akhir harus sudah hadir 30 menit sebelum Jadwal yang telah ditentukan. Apabila terlambat/tidak datang pada waktu yang telah ditentukan, maka peserta sidang pendadaran dianggap GAGAL (tidak lulus) Peserta harus menggunakan pakaian: PRIA : Kemeja Putih, Jas Almamater, Celana Hitam, dan memakai Dasi WANITA : Kemeja Putih, Jas Almamater, dan Rok Hitam, Membawa perlengkapan sidang, diantaranya : Buku Tugas Akhir yang akan dipertahankan dalam sidang. Alat tulis (Kertas dan ballpoint). Perlengkapan presentasi diantaranya materi presentasi dengan Power Point atau program tampilan komputer yang lain dan transparansi sheet jike diperlukan. Hasil Tugas Akhir (Alat / Program) yang sudah dibuat untuk diperagakan dalam sidang. 5. Hasil sidang Tugas Akhir akan diumumkan setelah seluruh peserta sidang Tugas Akhir pada Jadwal/Hari tersebut selesai melaksanakan sidang. 6. Bagi peserta yang pada waktu sidang periode pertama dinyatakan gagal (TIDAK LULUS), maka peserta hanya diberikan kesempatan sidang ulang satu kali, dengan dikenakan biaya pendaftaran sidang ulang. 7. Apabila pada sidang ulang tersebut peserta kembali dinyatakan gagal (TIDAK LULUS), maka mahasiswa tersebut harus mengulang Tugas Akhir pada Semester berikutnya (memulai lagi prosedur Tugas Akhir dari awal) dan diharuskan GANTI JUDUL. 8. Bagi peserta sidang Tugas Akhir yang dinyatakan berhasil (LULUS) dan ada revisi/perbaikan, maka peserta tersebut harus melakukan revisi/perbaikan dengan masing-masing Dosen Penguji dengan batas waktu sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan dalam Kalender Tugas Akhir. 9. Bagi peserta sidang Tugas Akhir yang dinyatakan Lulus dan sudah menyelesaikan revisi/perbaikan dengan Dosen Penguji harus mengumpulkan dokumen Tugas Akhir dalam bentuk : Buku Tugas Akhir yang sudah dijilid (hard cover) sebanyak 2 eksemplar 10

1 (satu) CD berisi : Seluruh materi yang ada di Buku Tugas Akhir dalam format pdf Jurnal Tugas Akhir dalam format.doc atau.docx dan pdf ke Sekretariat Fakultas Teknik dan Perpustakaan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan dalam Kalender Tugas Akhir. VII. Ketentuan Penulisan Tugas Akhir Penulisan Tugas Akhir harus mengikuti ketentuan yang diberlakukan di lingkungan Program Studi Teknik Elektro. Ketentuan tersebut diantaranya sebagai berikut : Kertas : HVS A4 80 gram Margin : Kiri 4 cm, Atas 4 cm, Bwh 3 cm, dan Kanan 3 cm Huruf : Judul Bab : Tahoma (font 14) dan dicetak tebal (Bold) Sub-Bab : Tahoma (font 12) dan dicetak tebal (Bold) Isi : Tahoma (font 10) Spasi : 1(satu). Listing program : Diketik condensed / spasi 1. Istilah asing : Dipergunakan huruf italic. Penegasan istilah tertentu : Dipergunakan Huruf tebal, Pencetakan : Bolak Balik. 11

VIII. Susunan Tugas Akhir Terdiri dari : Sampul Halaman Judul Halaman Persetujuan Halaman Pengesahan Halaman Abstrak Halaman Kata Pengantar Halaman Daftar Halaman Isi/Inti IX. Bentuk Penulisan Tugas Akhir Halaman Daftar Meliputi : Daftar Isi Daftar Gambar Daftar Tabel Halaman isi merupakan inti dari Tugas Akhir yang tersusun atas : Bab I : Pendahuluan Bab II : Landasan Teori Bab III : Perancangan Sistem Bab IV : Pengujian Sistem dan Analisa Hasil Bab V : Kesimpulan Daftar Pustaka Daftar Referensi Halaman Lampiran Cara Penomoran Halaman : Halaman persetujuan, halaman ucapan terima kasih, dan halaman daftar : ditulis dengan angka romawi kecil i, ii, iii, iv, dstnya dibawah tengah 1,5 cm dari bawah. Khusus pada halaman judul : tidak diberi nomor Halaman isi/ inti : Ditulis dengan angka biasa 1,2, 3, 4, dst pada kanan atas. Halaman judul Bab : No. hal. tidak dituliskan, namun ikut dihitung. Cara Penulisan Kutipan : Tidak ada catatan kaki. Semua referensi untuk buku, artikel majalah, sumber statistik, dsb ditunjukkan dengan tanda nomor urut pada daftar pustaka dan diapit dengan kurung kotak. Contoh : Kecepatan putar motor DC dapat dikendalikan dengan mengatur besarnya arus eksitasi dan tegangan kumparan jangkar. [1] 12

Cara Penulisan Daftar Pustaka : Nama-pengarang (nama keluarga di depan), gelar, Judul Buku, Edisi, Penerbit, Tahun. Disusun berdasarkan urutan abjad dan bernomor urut. Contoh : O Brien, Stephen K, Turbo Pascal 7 The Complete Reference, 2nd Osborne-McGraw Hill Inc, 1989 Referensi Artikel di dalam Buku : Nama-pengarang, gelar, judul-artikel, nama-editor, judul-buku, Edisi, Penerbit, Tahun Referensi Artikel di dalam majalah : Nama-pengarang, gelar, judul-artikel, judul majalah, volume, Penerbit, Tahun Cara Penomoran & Penempatan Gambar : Peletakan gambar harus serasi. Gambar diberi nomor berurut per bab dan keterangan gambar. Keterangan gambar dimulai dengan huruf besar dan diletakkan di bawah-tengah dari gambar yang bersangkutan. Contoh : artinya : Gambar ke-4 dalam bab I Gambar 1.4 Rangkaian Penjumlah. Cara Penomoran, Penempatan Tabel : Peletakan tabel harus serasi. Tabel diberi nomor berurut per bab dan diberi keterangan tabel. Keterangan tabel dimulai dengan huruf besar dan diletakkan di atastengah tabel yang bersangkutan. Contoh : Tabel 2.6 Hasil Pengujian IC 555. artinya : Tabel ke-6 dalam bab 2. 13

Contoh Cover : Font : TNR (20) PEMODELAN MOTOR DC TUGAS AKHIR Font : TNR 16 Logo Resmi UBL Disusun Oleh : ANAK PANDAI 9982500999 Font : TNR (14) Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur 2003 Font : Bank Gothic MD BT (16) JUDUL PROPOSAL TUGAS AKHIR YANG ANDA AJUKAN PROPOSAL TUGAS AKHIR Font : TNR 20 Bold Font : TNR 16 Bold Logo Resmi UBL Disusun Oleh : NAMA MAHASISWA 1152500200 Font : TNR 14 Bold Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur 2014 Font : BankGothic Md BT 16 Bold 14

Contoh Halaman Judul Tugas Akhir : PEMODELAN MOTOR DC TUGAS AKHIR Font : TNR (20) Font : TNR 16 Tugas akhir ini diajukan sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik Font : TNR 14 Logo Resmi UBL Disusun Oleh : ANAK PANDAI 9982500999 Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur 2003 Font : TNR (14) Font : Bank Gothic MD BT (16) 15

Contoh Halaman Persetujuan Untuk Diujikan Dalam Sidang Tugas Akhir : LEMBAR PERSETUJUAN Nama NIM Judul :. :. :. Telah selesai diperiksa dan disetujui untuk diujikan dalam Sidang Tugas Akhir Jakarta,.. Dosen Pembimbing (Nama Dosen Pembimbing) 16

Contoh Halaman Persetujuan Setelah Lulus Sidang Tugas Akhir : LEMBAR PERSETUJUAN Nama NIM Judul :. :. :. Disetujui dan telah dipertahankan dalam Sidang Tugas Akhir. Jakarta,.. Dosen Penguji I (Nama Dosen Penguji I) Dosen Penguji II (Nama Dosen Penguji II) 17

Contoh Halaman Pengesahan Setelah Lulus Sidang Tugas Akhir : LEMBAR PENGESAHAN Nama :. NIM :. Judul :. Jakarta,.. Dosen Pembimbing (Nama Dosen Pembimbing) Mengetahui : Dekan Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur Ketua Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur (Nama Dekan) (Nama Kaprodi TeknikElektro) 18

Contoh Halaman Abstrak Tugas Akhir : Abstrak Menceritakan secara garis besar isi dari buku laporan Tugas Akhir yang dibuat. Jumlah kalimat antara 8 s/d 10 kalimat. Diketik dengan hurup tahoma ukuran 10 dan dicetak miring (italic). Bila perlu diberikan kata kunci (key word). Menceritakan secara garis besar isi dari buku laporan Tugas Akhir yang dibuat. Jumlah kalimat antara 8 s/d 10 kalimat. Diketik dengan hurup tahoma ukuran 10 dan dicetak miring (italic). Bila perlu diberikan kata kunci (key word). Menceritakan secara garis besar isi dari buku laporan Tugas Akhir yang dibuat. Jumlah kalimat antara 8 s/d 10 kalimat. Diketik dengan hurup tahoma ukuran 10 dan dicetak miring (italic). Bila perlu diberikan kata kunci (key word). Key Word : Valve 19

Contoh Lembar Persetujuan Outline : LEMBAR PERSETUJUAN Yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan bahwa proposal tugas akhir dari mahasiswa : Nama NIM Judul : : : disetujui untuk dilanjutkan sebagai Tugas Akhir. Ka.Prodi Teknik Elektro Fakultas Teknik Univ. Budi Luhur Menyetujui : Jakarta,.. Dosen Penasehat Akademik (...) (......) 20

X. Penutup Demikian Panduan Penulisan dan Pelaksanaan Tugas Akhir (Revisi 04) ini dibuat untuk mempermudah mahasiswa dalam menempuh Tugas Akhir. Apabila ditemukan kesalahan di kemudia hari, akan dilakukan perbaikan pada penerbitan revisi berikutnya. Jakarta, Juni 2014 Ketua Program Studi Elektro Fakultas Teknik Univ. Budi Luhur Akhmad Musafa, S.T, M.T 21