BAB I PENDAHULUAN. menarik karena selain sebagai bagian dari company profile, booklet ini juga

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Presentasi merupakan salah satu bentuk dari komunikasi. Presentasi adalah

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Corporate Identity merupakan identitas yang membedakan antara satu

BAB I PENDAHULUAN. misi perusahaan atau apa yang ingin ditawarkan kepada konsumen. Selain itu

BAB I PENDAHULUAN. Banyak perusahaan yang dewasa ini menganggap bahwa promosi

BAB I PENDAHULUAN. Republik Indonesia menyadari bahwa ekonomi kreatif, yang berfokus pada

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. TVRI stasiun Jatim merupakan perusahaan yang bergerak dibawah

BAB I PENDAHULUAN. biasanya digunakan sebagai aplikasi dari Corporate Identity adalah Stationery Set.

BAB I PENDAHULUAN. dan komunikasi surat kabar atau koran Radar Surabaya mempunyai tata letak atau

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Suatu perusahaan banyak aktivitas yang dilakukan tidak hanya

BAB I PENDAHULUAN. maju di berbagai bidang, membuat masyarakat harus selalu up to date mengikuti,

BAB I PENDAHULUAN. Sasa adalah bumbu penyedap masakan Indonesia yang sudah lama ada

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Surat kabar adalah salah satu media cetak yang memiliki potensi dalam

BAB I PENDAHULUAN. Seiring perkembangan teknologi dan informasi, motiongraph menjadi

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Promosi merupakan sutau bentuk teknik komunikasi yang secara

BAB V IMPLEMENTASI KARYA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Di Indonesia persaingan produk impor dan produk dari Usaha Kecil Menengah

BAB I PENDAHULUAN. satunya adalah promosi, kegiatan promosi merupakan salah satu bagian dari

BAB I PENDAHULUAN. (workspace), sebuah tempat bersuasana tematik tergantung dengan tema interior

BAB I PENDAHULUAN. digunakan sebagai alat ukur terhadap keberhasilan perusahaan dalam menjalankan

BAB IV PROFIL PERUSAHAAN. konsultan desain. Perusahaan ini memiliki beberapa divisi yaitu Loomine (visual

BAB I PENDAHULUAN. Pada era modern ini usaha percetakan merupakan usaha yang paling di

BAB I PENDAHULUAN. berdiri cukup lama di daerah Surabaya. Di Bright n Smart murid-murid akan di beri

BAB I PENDAHULUAN. Penggunaan website sudah menjadi suatu perhatian oleh banyak

BAB I PENDAHULUAN. pelaku dunia bisnis untuk mendukung proses bisnis itu sendiri.

BAB I PENDAHULUAN. berkomunikasi dan sebagai media pemasaran produk agar dapat lebih dikenal oleh

BAB II PROFIL PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN. produk merchandise acap kali menjadi metode efektif untuk dilakukan.

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan manusia sehari-hari. Segala interaksi yang terjadi merupakan hasil dari

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Seiring dengan berkembangnya teknologi, berkembang pula perilaku

BAB I PENDAHULUAN. Baliho, Spanduk, wall of fame, atau back drop dan x-banner sangat dibutuhkan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. kepada konsumen perusahaan maka dibuatlah sebuah company profile yang

BAB I PENDAHULUAN. dan dipahami oleh masyarakat yang luas. Ada macam- macam media massa saat ini. mendapatkan suatu informasi dari suatu media.

BAB III METODE PERANCANGAN. ada dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada PT. Maxima

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Pusat Penelitian Tenaga Listrik dan Mekatronik Lembaga Ilmu

BAB I PENDAHULUAN. general supplier equipment dan kontraktor barang seperti alat elektronik,

BAB I PENDAHULUAN. bahkan luar negeri. Hal ini dikarenakan produk souvenir merupakan produk

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

PT. GEMINI MITRA GEMILANG Advertising & Promotion Marketing Communications Event Organizer Design & Publishing Multimedia

BAB I PENDAHULUAN. di sayangkan apalagi viewer terbanyak film animasi 3D adalah anak-anak,

BAB I PENDAHULUAN. TSI II Prigen ini merupakan Safari Park terbesar di Asia yang berlokasi di

BAB I PENDAHULUAN. Visualisasi desain menggunakan teknik 3D (3 Dimensi) seiring. perkembangan dan kemajuan teknologi informasi dan komunikasi sering

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan oplah antarpenerbit surat kabar semakin pesat.oleh karena itu,

BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini media bukan hanya cetak dan elektronik tetapi muncul sebuah

BAB I PENDAHULUAN 1. 1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. memberikan pengaruh yang dapat dikatakan sangat signifikan terhadap

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. ilmu pengetahuan dan teknologi pada saat sekarang ini mempunyai

BAB I PENDAHULUAN. konsumen itu untuk mempromosikan produk perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Iklan merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dari sistem

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW. suatu event. Yang notabene tidaklah mudah. Karena itu event organizer sangatlah

BAB 1 PENDAHULUAN. PT. Cahaya Baru Mulia adalah suatu usaha yang bergerak dalam bidang

BAB III METODOLOGI DAN PERANCANGAN KARYA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Kebun Binatang Surabaya merupakan salah satu tujuan rekreasi dan

Perancangan Green Map Kebun Binatang Surabaya guna. memudahkan Informasi Wisatawan BAB I PENDAHULUAN

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Teknologi informasi saat ini berkembang dengan pesat dan dibutuhkan

BAB I PENDAHULUAN. informasi, televisi juga merupakan sebuah sarana hiburan bagi masyarakat.

BAB I. Pendahuluan. pengenalan kembali kepada masyarakat tentang karakteristik/identitas

BAB I PENDAHULUAN. lembaga tersebut tentunya harus ada pembeda identitas antara satu dengan yang

BAB 2 PENGENALAN PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN. yang berupa web development. Permasalahannya, Infomedia kurang. customer dalam strategi komunikasi pemasaran Infomedia.

BAB I PENDAHULUAN. apapun kemasan atau hasil film, apabila tidak memiliki konsep yang kuat tidak akan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Advertising lahir, bergerak dalam bidang periklanan. klien, termasuk di dalamnya BUMN dan perusahaan publik.

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Perkembangan dunia u saha saat ini menjadikan informasi sebagai pilar

BAB IV METODE KERJA PRAKTEK DAN IMPLEMENTASI KARYA. beberapa tahapan tahapan penting yang harus dilalui sebagai berikut :

BAB II METODOLOGI 2.1 Maksud, Tujuan, Sasaran dan Manfaat

BAB 1 PENDAHULUAN. sebesar-besarnya. Hal ini menyebabkan banyak perusahaan yang sepertinya tidak peduli

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Latar Belakang Kerja Praktik

BAB II TUJUAN UMUM PERUSAHAAN. konsep yang kuat serta visual yang akan membawa nilai brand anda.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Televisi merupakan media yang sudah umum bagi masyarakat. Semua

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. ini, semua lapisan masyarakat dari lapisan elit sampai pembantu rumah tangga

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin pesat,

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi (TI) yang cukup

BAB I PENDAHULUAN. Pada Bab I ini Penulis akan membahas beberapa pokok bahasan yang

BAB III METODE PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi seperti saat ini sudah banyak terdapat persaingan

BAB I PENDAHULUAN. ini. Dapat dilihat dari pagelaran-pagelaran fashion yang kini mulai ramai. memahami bahasa atau istilah yang digunakan.

BAB I PENDAHULUAN. dari bisnis retail tradisional menuju bisnis retail modern. Perkembangan bisnis

Who We Are. Production yang akan membantu Anda dalam mengimplementasikan perencanaan secara maksimal, sesuai kesepakatan bersama.

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. (SMP) 17 Agustus, Sekolah Menengah Atas (SMA) 17 Agustus dan Universitas

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan pokok masyarakat. Berbagai aktivitas masyarakat di berbagai bidang

BAB I PENDAHULUAN. suatu produk khususnya melalui media cetak. Menurut Rhenald Khasali (1995:99)

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yang bergerak di bidang suplai material khususnya di batu kapur,

BAB I PENDAHULUAN. periklanan yang berdiri. Hal tersebut dikarenakan sekarang ini iklan telah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Dalam lingkup pendidikan suatu pembelajaran materi yang diajarkan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

B. Keterbatasan penelitian

BAB I PENDAHULUAN. hlm. 4). Pada pengelolaan usahanya, catering menangani penyediaan makanan

About Us. corporate event organizer Company PROFILE. More Than Works

Company Profile. G r a p h i c D e s i g n. P r i n t i n g. W e b s i t e D e v e l o p m e n t

BAB I PENDAHULUAN. Di Era modern ini, perkembangan foto dan printing mengalami peningkatan,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Balon Bunga merupakan penyedia jasa dekorasi, bunga hantaran dan special effect

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Herlindri, 2014

BAB I PENDAHULUAN. Kondisi manusia dewasa ini tidak bisa lepas dari konsep leisure (waktu

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah PT Maxima Cipta Media merupakan perusahaan yang bergerak dibidang kreatif event. Perusahaan ini telah menangani banyak event profesional, namun masih membutuhkan booklet dengan tampilan yang menarik karena selain sebagai bagian dari company profile, booklet ini juga berguna sebagai penunjang media promosi jasa yang ditawarkan. Desain booklet yang dimiliki PT Maxima Cipta Media sebelumnya dirasa kurang menarik. Desain yang kurang menarik dapat menjadi pertimbangan klien dalam menilai kualitas jasa yang ditawarkan. Maka dari itu perlu adanya perbaikan desain booklet agar PT Maxima Cipta Media dapat bersaing dengan perusahaan event organizer lainnya yang juga mampu menawarkan jasanya dengan pengemasan yang menarik. Company Profile merupakan salah satu cara penyampaian informasi yang berhubungan dengan suatu perusahaan melalui beberapa media promosi yang memberikan informasi mengenai segala sesuatu yang berkaitan dengan perusahaan tersebut. Company Profile selain berguna sebagai sarana informasi bagi target audience, juga berguna sebagai media pendukung promosi dari perusahaan 1

2 tersebut, sehingga target audience dapat mengetahui lebih dalam mengenai perusahaan tersebut. Booklet adalah salah satu bentuk desain company profile yang efektif, efisien dan rasional. Baik diaplikasikan secara digital maupun secara fisik dalam bentuk cetak. Booklet bagian dari company profile yang dapat menjadi sarana pendukung perusahaan untuk lebih mengenalkan produk atau jasa yang ditawarkan, sehingga target audience dapat mengetahui kualitas dan keunggulan produk atau jasa dari perusahaan tersebut. PT Maxima Cipta Media berdiri sejak 13 November 2009, Berawal dari adanya keinginan untuk menyediakan kebutuhan kreatifitas yang memungkinkan untuk mewujudkan ide-ide dan keinginan dari klien. Perusahaan ini dikelola oleh orang-orang yang memiliki kemampuan dan pengalaman dibidangnya. PT Maxima Cipta Media memiliki satu filosofi Maximizing Idea and Creativity yang berarti perusahaan ini memberikan solusi menarik dan kreatif serta mencapai fungsi yang maksimal, dengan cara menerapkan semua sumber daya agar tercipta solusi yang sesuai keinginan klien.

3 1.2 Perumusan Masalah Dalam pembuatan booklet ini terdapat beberapa masalah yang perlu dipecahkan, antara lain : 1. Bagaimana membuat booklet sebagai company profile yang menarik sebagai penunjang sarana promosi jasa yang ditawarkan. 2. Bagaimana membuat booklet yang mampu mewakili identitas profesional dan kreatif dari PT Maxima Cipta Media. 1.3 Batasan Masalah Adapun batasan masalah yang digunakan dalam pembuatan booklet PT Maxima Cipta Media, yaitu : 1. Membuat booklet sebagai company profile PT Maxima Cipta Media. 2. Menampilkan kesan profesional dan kreatif dari PT Maxima Cipta Media. 1.4 Tujuan Tujuan dari kerja praktek yang dilakukan adalah sebagai berikut : 1. Membuat booklet sebagai company profile yang menarik guna penunjang sarana promosi jasa yang ditawarkan PT Maxima Cipta Media.

4 1.5 Manfaat Sesuai dengan tujuan yang diharapkan, maka manfaat dari perancangan ini adalah 1. Memberikan desain booklet yang baru untuk PT Maxima Cipta Media yang lebih menarik dan kreatif, yang mampu menggambarkan dan menunjukkan jasa yang ditawarkan oleh PT Maxima Cipta Media. 2. Memberikan kontribusi kepada pihak PT Maxima Cipta Media guna meningkatkan jumlah dan loyalitas klien terhadap jasa yang ditawarkan melalui desain booklet company profile yang telah dibuat. 1.6 Pelaksanaan a. Detail Perusahaan Nama perusahaan Jasa : PT Maxima Cipta Media : Event Organizer Alamat : Jl. Gunung Sari Indah NN 24 Surabaya 60223 East Java, Indonesia Phone : ( 031 ) 91877872-7662703 e-mail Website : info@d-maxima.com : www.d-maxima.com b. Periode Tanggal pelaksanaan : 4 Juli 2012 4 Agustus 2012 Waktu : 09.00 18.00 WIB

5 1.7 Sistematika Penulisan Laporan kerja praktek ini terdiri dari beberapa bab dimana masingmasing bab terdiri dari berbagai sub-sub bab yang bertujuan untuk menjelaskan pokok-pokok bahasan dalam penyusunan laporan ini. Adapun sistematika penulisan laporan ini adalah sebagai berikut : Pada bab pertama ini akan diuraikan tentang latar belakang masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan, manfaat, pelaksanaan dan sistematika penulisan. Pada bab kedua ini akan membahas tentang teori-teori dasar sebagai penunjang yang diharapkan dapat menjelaskan secara singkat mengenai teori yang digunakan dan berkaitan dengan permasalahan. Pada bab ketiga ini akan membahas mengenai metode-metode kerja awal melakukan kerja praktek hingga progres kerja. Pada bab keempat ini akan membahas tentang informasi umum hingga struktur organisasi PT Maxima Cipta Media, serta jasa yang ditawarkan oleh perusahaan. Pada bab kelima ini akan membahas pengaplikasian karya, dimana hasil perancangan selama melaksanakan kerja praktek di PT Maxima Cipta Media dan metode perancangan yang telah dikerjakan. Pada bab keenam ini akan membahas mengenai kesimpulan dan saran dari kerja praktek.