Analisis Aliran Daya Tiga Fasa Tidak Seimbang Menggunakan Metode K-Matrik dan Z BR pada Sistem Distribusi 20 kv Kota Surabaya

dokumen-dokumen yang mirip
Analisis Aliran Daya Tiga Fasa Tidak Seimbang Menggunakan Metode K-Matrik dan Z BR pada Sistem Distribusi 20 kv Kota Surabaya

Algoritma Aliran Daya Untuk Sistem Distribusi Radial Dengan Beban Sensitif Tegangan

ALGORITMA ALIRAN DAYA UNTUK SISTEM DISTRIBUSI RADIAL DENGAN BEBAN SENSITIF TEGANGAN

Algoritma Aliran Daya untuk Sistem Distribusi Radial dengan Beban Sensitif Tegangan

SIMULASI TEGANGAN DIP PADA SISTEM DISTRIBUSI TEGANGAN MENENGAH 20 KV PT. PLN (Persero) APJ SURABAYA UTARA MENGGUNAKAN ATP-EMTP

Analisis Aliran Daya Harmonisa Dengan Metode ZBR Pada Sistem Distribusi Tiga Fasa Weakly Meshed

HALAMAN JUDUL TUGAS AKHIR TE Risma Rizki Fauzi NRP

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 2, No. 2, (2013) ISSN: ( Print) B-153

I. PENDAHULUAN. Studi aliran daya merupakan tulang punggung dari perencanaan operasi sistem

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

Manajemen Gangguan Jaringan Distribusi 20 kv Kota Surabaya berbasis Geographic Information System (GIS) menggunakan Metode Algoritma Genetika

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

ANALISIS MINIMALISASI RUGI JARINGAN PADA DESAIN SMARTGRID MENGGUNAKAN PEMBANGKITAN TERSEBAR

Penentuan Kualitas Daya Untuk Kondisi Unbalanced Dan Nonsinusoidal Pada Jaringan Distribusi Tenaga Listrik Dengan Metode Harmonic Load Flow 3 Fasa

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Transmisi, dan Distribusi. Tenaga listrik disalurkan ke masyarakat melalui jaringan

EVALUASI EKSPANSI JARINGAN TEGANGAN MENENGAH 20 kv GI SOLO BARU

1. BAB I PENDAHULUAN

I. PENDAHULUAN. pertumbuhan ekonomi dan industri serta pertambahan penduduk. Listrik

STATE ESTIMATION AT 20 KV DISTRIBUTION NETWORK NORTH SURABAYA WITH EXTENDED KALMAN FILTER METHOD USING JAVA PROGRAMMING LANGUAGE

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

PEMODELAN SISTEM DISTRIBUSI RADIAL UNTUK STUDI ALIRAN DAYA HARMONISA TIGA FASA

ANALISA JATUH TEGANGAN PADA JARINGAN DISTRIBUSI 20 kv DI FEEDER PENYU DI PT. PLN (PERSERO) RAYON BINJAI TIMUR AREA BINJAI LAPORAN TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. sistem tenaga listrik terdiri dari beberapa sub sistem, yaitu pembangkitan,

BAB III LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat melalui jaringan distribusi. Jaringan distribusi merupakan bagian

Rekonfigurasi Penyulang Akibat Kontingensi Pada Jaringan Distribusi dengan Metode Binary Integer Programming

TINJAUAN PUSTAKA. Dalam menyalurkan daya listrik dari pusat pembangkit kepada konsumen

STUDI ALIRAN DAYA AKTIF 3 FASA PADA SISTEM DISTRIBUSI RADIAL DENGAN PENENTUAN LOKASI DAN KAPASITAS DG OPTIMAL MENGGUNAKAN METODE K-MEANS CLUSTERING

ANALISIS ARUS INRUSH TERHADAP PENGARUH KINERJA RELAI DIFERENSIAL PADA TRANSFORMATOR 150 KV

LEMBAR JUDUL ESTIMASI KERUGIAN ENERGI JARINGAN DISTRIBUSI RADIAL PADA PENYULANG NR 7 20 KV KOTA MEDAN MENGGUNAKAN LOSS FACTOR

BAB I PENDAHULUAN. itu susut pada sistem jaringan tersebut perlu diperhitungkan lebih teliti.

KOKO SURYONO D

ANALISIS RUGI DAYA SISTEM DISTRIBUSI DENGAN PENINGKATAN INJEKSI JUMLAH PEMBANGKIT TERSEBAR. Publikasi Jurnal Skripsi

DAFTAR ISI PUSPA LITA DESTIANI,2014

TUGAS AKHIR TE141599

TUGAS AKHIR TE141599

STUDY KASUS DROP TEGANGAN PADA PANEL UTAMA PRAMBANAN TUGAS AKHIR

BAB III PERHITUNGAN ARUS GANGGUAN HUBUNG SINGKAT

BAB I PENDAHULUAN. reasonable, karena kekurangan pasokan daya tentu paling tepat diatasi

RANCANG BANGUN SIMULATOR PROTEKSI ARUS HUBUNG SINGKAT FASA KE TANAH PADA SISTEM DISTRIBUSI MENGGUNAKAN RELAI TIPE MCGG

OPTIMASI LINTAS LAPISAN PADA KOOPERATIF DI DALAM GEDUNG

BAB IV PENGGUNAAN PENGUBAH SADAPAN BERBEBAN TERHADAP PERBAIKAN TEGANGAN JARINGAN 20 KV. 4.1 Perhitungan Jatuh Tegangan di Jaringan 20 kv

ANALISA PERHITUNGAN DROP TEGANGAN MENGGUNAKAN RUMUS DAN MENGGUNAKAN APLIKASI ETAP 7.5 PADA PENYULANG SEMERU DI GARDU INDUK SIMPANG TIGA INDRALAYA

Jurnal Media Elektro, Vol. 1, No. 3, April 2013 ISSN

ANALISIS KETIDAKSEIMBANGAN BEBANSEBAGAI PENYEBAB MUNCULNYA ARUS NETRALDI SISI SEKUNDER TRANSFORMATOR 150/20KV GARDU INDUK JAJAR MENGGUNAKAN MATLAB

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat seperti publik, bisnis, industri maupun sosial. Hampir disemua sektor,

Rekonfigurasi jaring distribusi untuk meningkatkan indeks keandalan dengan mengurangi rugi daya nyata pada sistem distribusi Surabaya.

NASKAH PUBLIKASI ANALISIS GANGGUAN HUBUNG SINGKAT TIGA FASE LINE TO GROUND

PENENTUAN DAYA REAKTIF UNTUK PERBAIKAN KUALITAS DAYA BERDASARKAN VOLTAGE STATE ESTIMATION PADA JARINGAN DISTRIBUSI RADIAL 20 KV DI SURABAYA

BAB II SALURAN DISTRIBUSI

EVALUASI KESTABILAN TEGANGAN SISTEM JAWA BALI 500KV MENGGUNAKAN METODE CONTINUATION POWER FLOW (CPF)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: ( Print)

SINGUDA ENSIKOM VOL. 7 NO. 2/Mei 2014

BAB I PENDAHULUAN. sebagai salah satu kebutuhan utama bagi penunjang dan pemenuhan kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. Energi listrik merupakan salah satu energi yang sangat penting dalam

Dosen Pembimbing II. Ir. Sjamsjul Anam, MT

BAB I PENDAHULUAN. atau konsumen, peranan transformator daya pada Gardu Induk Pauh Limo

BAB 4 METODE PENGURANGAN RUGI-RUGI DAYA AKTIF

Singgih Adhiyatma et al., Analisis Penambahan Distributed Generation (DG) Dengan Metode Backward Forward...

BAB 1 PENDAHULUAN. serta dalam pengembangan berbagai sektor ekonomi. Dalam kenyataan ekonomi

Analisis Aliran Daya Pada Sistem Distribusi Radial 20KV PT. PLN (Persero) Ranting Rasau Jaya

DOSEN PEMBIMBING : Prof. Ir Ontoseno Penangsang, M.Sc.Phd Dr. Ardyono Priyadi, ST.M.Eng NAMA : GEDHE ARJANA PERMANA PUTRA NRP :

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan permintaan energi dalam kurun waktu menurut

ANALISIS KINERJA TRANSFORMATOR BANK PADA JARINGAN DISTRIBUSI GUNA MENGURANGI SUSUT TEKNIS ENERGI LISTRIK

KOORDINASI PROTEKSI TEGANGAN KEDIP DAN ARUS LEBIH PADA SISTEM KELISTRIKAN PT. WILMAR NABATI, GRESIK JAWA TIMUR

Optimisasi Operasi Sistem Tenaga Listrik dengan Konstrain Kapabilitas Operasi Generator dan Kestabilan Steady State Global

POWER FLOW MANAGEMENT PADA SISTEM DISTRIBUSI AKTIF SEIMBANG MENGGUNAKAN ALGORITMA PFM-CSP DAN PFM-OPF

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Gambar 2.1 Tiga Bagian Utama Sistem Tenaga Listrik untuk Menuju Konsumen

BAB II JARINGAN DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK. karena terdiri atas komponen peralatan atau mesin listrik seperti generator,

BAB IV DATA DAN PEMBAHASAN. panasbumi Unit 4 PT Pertamina Geothermal Energi area Kamojang yang. Berikut dibawah ini data yang telah dikumpulkan :

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. Pengerjaan tugas akhir ini bertempat di Laboratorium Sistem Tenaga Elektrik

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tri Fani, 2014 Studi Pengaturan Tegangan Pada Sistem Distribusi 20 KV Menggunakan ETAP 7.0

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Energi listrik sangat di butuhkan pada zaman modern ini, karena saat ini kebutuhan manusia akan teknologi

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA BAB I PENDAHULUAN

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN

ANALISIS KEDIP TEGANGAN AKIBAT GANGGUAN HUBUNG SINGKAT PADA PENYULANG ABANG DI KARANGASEM

PENGARUH PENAMBAHAN JARINGAN TERHADAP DROP TEGANGAN PADA SUTM 20 KV FEEDER KERSIK TUO RAYON KERSIK TUO KABUPATEN KERINCI

BAB IV ANALISIS DATA. 4.1 Single Line Sistem Jaringan Transmisi 150 kv GI Industri GI

BAB III KONSEP PERHITUNGAN JATUH TEGANGAN

ANALISIS GANGGUAN HUBUNG SINGKAT TIGA FASE PADA SISTEM DISTRIBUSI STANDAR IEEE 13 BUS

BAB 1 PENDAHULUAN. tegangan pengirim akibat suatu keadaan pembebanan. Hal ini terjadi diakibatkan

pasokan daya, sinkronisasi sistem pembangkitannya terhadap jaringan kelistrikan juga masih menjadi kendala. Masih perlu terus diupayakan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

STUDI PENYISIPAN GARDU DISTRIBUSI DT-553 GUNA MENGANTISIPASI KERUSAKAN TRANSFORMATOR AKIBAT OVERLOAD

BAB III. Transformator

Sidang Tugas Akhir (Genap ) Teknik Sistem Tenaga Jurusan Teknik Elektro ITS

Analisis dan Evaluasi Kestabilan Tegangan dengan Metode Continuation Power Flow (CPF) pada Sistem Microgrid

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Seminar TUGAS AKHIR. Fariz Mus abil Hakim LOGO.

Jurnal Media Elektro Vol. V No. 2 ISSN: ANALISIS RUGI-RUGI DAYA JARINGAN DISTRIBUSI 20 kv PADA SISTEM PLN KOTA KUPANG

BAB I. PENDAHULUAN. daya listrik dipengaruhi oleh banyak faktor. Diantaranya adalah kualitas daya

II. TINJAUAN PUSTAKA

STUDI KESTABILAN SISTEM BERDASARKAN PREDIKSI VOLTAGE COLLAPSE PADA SISTEM STANDAR IEEE 14 BUS MENGGUNAKAN MODAL ANALYSIS

BAB I PENDAHULUAN. dan papan. Hampir seluruh peralatan-peralatan yang digunakan untuk membantu

Transkripsi:

Analisis Aliran Daya Tiga Fasa Tidak Seimbang Menggunakan Metode K-Matrik dan Z BR pada Sistem Distribusi 20 kv Kota Surabaya Pungki Priambodo 2209100180 Pembimbing : Prof. Ir. Ontoseno Penangsang, M.Sc., Ph.D Dr. Rony Seto Wibowo, ST., MT.

~ Pendahuluan ~ Sistem Distribusi Tenaga Listrik ~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR ~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya ~ Kesimpulan & Saran

~ Pendahuluan Pembangkitan Transmisi Distribusi > Saluran umumnya radial > Ratio R/X tinggi > Cabang/node yang sangat banyak > Level tegangan menengah drop tegangan harus diperhatikan > Langsung terhubung dengan beban ketidakseimbangan sistem harus diperhatikan Analisis aliran daya lebih akurat dan sesuai

~ Pendahuluan Batasan Masalah ~ Dalam Tugas Akhir ini simulasi dilakukan dengan menggunakan software MATLAB ~ Plan yang digunakan adalah sistem distribusi 20 kv Surabaya Utara untuk 5 penyulang ~ Hanya untuk melakukan analisis aliran daya tanpa adanya aksi perbaikan parameter daya

~ Sistem Distribusi Tenaga Listrik Gardu Induk Transmisi Transformator distribusi Transformator distribusi 20 kv 20 kv 20 kv Transformator distribusi 20 kv 380 V 380 V 380 V Transformator distribusi 20 kv Transformator distribusi 20 kv Transformator distribusi 380 V 380 V 380 V Saluran distribusi primer Saluran distribusi sekunder

~ Sistem Distribusi Tenaga Listrik Analisis Forward-Backward Hitung arus I 23 (I 23 = I S3 ) dengan inisial tegangan diasumsikan di semua bus sama dengan tegangan bus infinite (V2 = V3 = Vinfinite) Hitung arus I 12 (I 12 = I S2 + I 23 ) Menghitung drop tegangan (ΔV) di Z 12 Tegangan di node 2 adalah V 2 = V 1 - ΔV 12 Menghitung ΔV di Z 23 Tegangan di node 3 adalah V 3 = V 2 - ΔV 23 Cek nilai tegangan, jika nilai V 3 -V 3 (iterasi sebelumnya) > toleransi error, ulangi langkah pertama dengan menggunakan nilai tegangan node yang telah dihitung di iterasi sebelumnya

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode Z BR Analisis Aliran Daya forwardbackward Sistem Distribusi Real yang Kompleks penelusuran jalur sistem 3 fasa

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode Z BR forward step

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode Z BR backward step

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode Z BR backward step

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode Z BR Penelusuran jalur metode Z BR dimulai dari bus infinite hingga menuju beban paling ujung Setiap bus diidentifikasi input fasanya

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode Z BR

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode K-matrik K-matrik adalah matrik penelusuran jalur saluran distribusi dengan sekaligus memperhatikan identifikasi fasa Aturan membentuk K-matrik : kij = 1, jika cabang i berada pada jalur antara bus j dan bus referensi dan memiliki arah yang sama kij = -1, jika cabang i berada pada jalur antara bus j dan bus referensi dan memiliki arah yang berlawanan kij = 0, jika cabang i tidak berada pada jalur antara bus j dan bus referensi

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode K-matrik contoh :

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode K-matrik Pada contoh metode sebelumnya, dapat disimpulkan persamaan menghitung drop tegangan : maka :

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode K-matrik Matrik BIBC yang ditranpose akan membentuk matrik yang komponennya berkorelasi dengan matrik BCBV Untuk mendapatkan matrik BCBV, maka matrik BIBC dikalikan per komponen (dot product) dengan matrik Z full branch

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode K-matrik

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode K-matrik Sehingga, untuk metode K-matrik dapat disimpulakan formula mencari drop tegangan di tiap saluran

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode K-matrik Untuk analisis aliran daya tiga fasa, maka perlu modifikasi matrik dengan mempertimbangkan komponen mutual impedance tiap branch tiap fasa

~ Analisis Aliran Daya metode K-Matrik & Z BR Metode K-matrik

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Dalam analisis ini digunakan plan Surabaya Utara untuk 5 penyulang : Penyulang Kaliasin Penyulang Basuki Rahmat Penyulang Ometraco Penyulang Tegal Sari Penyulang Tunjungan Plasa 20 kv Bus 1 Bus 2 Bus 4 Bus 3 Bus 5 Bus 6 Bus 7 Bus 8 Bus 9 Bus 10

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Penyulang Kaliasin

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Penyulang Kaliasin Karena penyulang Kaliasin memiliki konfigurasi 3 fasa penuh di setiap bus, maka K-matrik 3 fasa dapat direpresentasikan dari matrik 1 fasa 20 kv Bus 1 Bus 2 Bus 4 Bus 3 Bus 5 Bus 6 Bus 7 Bus 8 Bus 9 Bus 10

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Penyulang Kaliasin

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Penyulang Kaliasin Validasi Maximum Missmatch = 0,0591

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Penyulang Basuki Rahmat 20.01 Tegangan rata-rata 3 fasa (kv) 20 19.99 19.98 19.97 19.96 19.95 19.94 19.93 K-matrik ETAP 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Bus

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Penyulang Ometraco 20.005 Tegangan rata-rata 3 fasa (kv) 20 19.995 19.99 19.985 19.98 19.975 19.97 19.965 19.96 19.955 K-matrik ETAP 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 Bus

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Penyulang Tegal Sari 20.005 Tegangan rata-rata 3 fasa (kv) 20 19.995 19.99 19.985 19.98 19.975 19.97 19.965 19.96 K-matrik ETAP 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 Bus

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Penyulang Tunjungan Plasa 20.002 Tegangan rata-rata 3 fasa (kv) 20 19.998 19.996 19.994 19.992 19.99 19.988 19.986 19.984 19.982 K-matrik ETAP 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Bus

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Data Simulasi 5 Penyulang

~ Analisis Aliran Daya pada Sistem Distribusi Kota Surabaya Analisis aliran daya menggunakan metode K-matrik dapat mempermudah studi dengan cara penyederhanaan penelusuran jalur saluran distribusi. Metode analisis aliran daya menggunakan metode K-matrik memiliki konvergensi yang cepat. Untuk sistem distribusi Surabaya Utara membutuhkan 3 hingga 4 kali iterasi Hasil validasi metode analisis aliran daya menggunakan metode yang diusulkan dengan hasil analisis aliran daya menggunakan software ETAP untuk 5 penyulang memiliki besar mismatch paling kecil 0.0209%. Sedangkan untuk semua penyulang memiliki besar mismatch kurang dari 0.0991%

Terima Kasih