LAPORAN PENELITIAN AKTIVITAS ANTIBAKTERI MINUMAN SUSU FERMENTASI. Ekawati Purwijantiningsih, PROGRAM STUDI BIOLOGI FAKULTAS TEKNOBIOLOGI

dokumen-dokumen yang mirip
VIABILITAS BAKTERI ASAM LAKTAT DAN AKTIVITAS ANTIMIKROBIA SUSU FERMENTASI TERHADAP

PENGARUH PENAMBAHAN TEPUNG JAMUR TIRAM PUTIH

SKRIPSI VIABILITAS BAKTERI DAN KUALITAS PERMEN PROBIOTIK DENGAN VARIASI JENIS ENKAPSULAN. Disusun oleh: Osmond NPM :

SKRIPSI. KUALITAS DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN MINUMAN PROBIOTIK DENGAN VARIASI KONSENTRASI EKSTRAK BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus)

SKRIPSI. AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN KUALITAS MINUMAN SINBIOTIK LABU KUNING (Cucurbita moschata) DENGAN VARIASI WAKTU FERMENTASI

PENAMBAHAN GUM ARABIK SEBAGAI SENYAWA PENSTABIL PADA YOGHURT PROBIOTIK

SKRIPSI. PENGARUH VARIASI KADAR SUSU SKIM TERHADAP KUALITAS YOGURT UBI JALAR UNGU (Ipomoea batatas L.) Disusun oleh : Anissa Polatu NPM :

SKRIPSI. PENGGUNAAN Lactobacillus sp. SEBAGAI BIOPRESERVATIF PADA TAHU. Disusun oleh: Veryco Budianto NPM :

SKRIPSI. PENGGUNAAN MIKROORGANISME BONGGOL PISANG (Musa paradisiaca) SEBAGAI DEKOMPOSER SAMPAH ORGANIK

SKRIPSI. Kualitas Vermikompos Limbah Sludge Industri Saus dan Kotoran Sapi. Disusun oleh: Agung Prayogo NPM:

BAB I PENDAHULUAN. Adanya perkembangan teknologi menyebabkan perubahan gaya hidup

SKRIPSI. KUALITAS YOGHURT PROBIOTIK DENGAN KOMBINASI TEPUNG KACANG MERAH (Phaseolus vulgaris L.) DAN SUSU SKIM. Disusun oleh: Stella NPM:

SKRIPSI. PEMANFAATAN BAKTERI ASAM LAKTAT DARI FERMENTASI NANAS (Ananas comosus L.) SEBAGAI BIOPRESERVATIF DAGING AYAM

SKRIPSI. KUALITAS YOGHURT SINBIOTIK SARI BERAS HITAM (Oryza sativa L.) DENGAN VARIASI SUSU SKIM. Disusun oleh: Maria Intan Wijayanti NPM :

SKRIPSI. KUALITAS FERMENTASI SPONTAN WADI IKAN PATIN (Pangasius sp.) DENGAN VARIASI KONSENTRASI GARAM. Disusun oleh: Kharina Waty NPM:

PEMANFAATAN MINUMAN SERBUK INSTAN KAYU MANIS

SKRIPSI. PENGGUNAAN Lactobacillus sp. SEBAGAI BIOPRESERVATIF PADA MIE BASAH. Disusun oleh: Junaidi Pratama NPM :

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN KUALITAS YOGHURT DARI KOMBINASI SARI KACANG TUNGGAK

SKRIPSI. PENGGUNAAN Lactobacillus sp. SEBAGAI BIOPRESERVATIF PADA PINDANG IKAN TONGKOL (Euthynnus affinis)

PENDAHULUAN. Latar Belakang Produk pangan yang memiliki kandungan gizi dan. kesehatan sangat penting dalam memenuhi kebutuhan gizi sekaligus

I. PENDAHULUAN. sesuatu yang serba instan, praktis, dan efisien. Diantaranya terlihat pada perubahan pola

BAB I. Pendahuluan. Kesadaran masyarakat akan pentingnya mengkonsumsi bahan pangan yang

SKRIPSI. PERBANDINGAN AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK METANOL Sinularia, Sarcophyton DAN Lobophytum DARI PERAIRAN TULAMBEN, BALI

SKRIPSI. Disusun oleh: YOGYAKARTA

KUALITAS VERMIKOMPOS LIMBAH SLUDGE

SKRIPSI KANDUNGAN COLIFORM DAN KLORIN ES BATU DI YOGYAKARTA. Disusun oleh: Febiana Christine Sopacua NPM :

PENDAHULUAN. segar seperti diolah menjadi sosis, nugget, dendeng, kornet dan abon.

SKRIPSI. KUALITAS MINUMAN SERBUK INSTAN KAYU SECANG (Caesalpinia sappan L.) DENGAN VARIASI MALTODEKSTRIN. Disusun oleh: Alfonsius NPM:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dijelaskan dalam firman-nya dalam surat al-baqarah ayat 168 sebagai berikut:

SKRIPSI. KUALITAS BISKUIT DENGAN KOMBINASI TEPUNG KACANG METE (Annacardium occidentale L.) DAN TEPUNG KULIT SINGKONG (Manihot esculenta)

SKRIPSI ISOLASI DAN UJI KEMAMPUAN BAKTERI INDIGENUS DALAM PERBAIKAN KUALITAS LIMBAH DOMESTIK

SKRIPSI. KEMAMPUAN Pseudomonas aeruginosa DALAM MENURUNKAN KANDUNGAN FOSFAT LIMBAH CAIR RUMAH SAKIT

SKRIPSI. KUALITAS MINUMAN SERBUK DAUN SIRSAK (Annona muricata ) DENGAN VARIASI KONSENTRASI MALTODEKSTRIN DAN SUHU PEMANASAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

SKRIPSI. 0 LE H : ANITA KURNIAWATJ ( )

LAPORAN AKHIR PKM-P. Oleh:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. Yogurt adalah bahan makanan yang terbuat dari susu yang

Pengaruh Suhu dan ph Pada Pembuatan Yoghurt Jahe Dengan Starter Lactobacillus Bulgaricus Menggunakan Alat Fermentor

BAB I PENDAHULUAN. pengolahan susu dengan bantuan mikroba untuk menghasilkan berbagai produk

BAB I PENDAHULUAN. Pengembangan produk pangan menggunakan bahan baku kacang-kacangan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

SKRIPSI. VARIASI TEPUNG DAGING BEKICOT (Achatina fulica) DALAM PEMBUATAN NUGGET JAMUR TIRAM (Pleurotus ostreatus)

SKRIPSI PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG TAPIOKA DAN VARIASI PENAMBAHAN LESITIN TERHADAP MUTU ROTI TAWAR. Disusun oleh: Galing Krisna Putra NPM :

BABI PENDAHULUAN. dengan cara menyadap tangkai bunga tanaman siwalan yang dipotong. Nira

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia diantaranya adalah tempe, keju, kefir, nata, yoghurt, dan lainlain.

AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK

AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK BUAH KAPULAGA (Amomum compactum Soland. ex Maton) TERHADAP Escherichia coli DAN Streptococcus pyogenes

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. juga mengandung beberapa jenis vitamin dan mineral. Soeparno (2009)

NASKAH PUBLIKASI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S- 1. Pendidikan Biologi

BAB I PENDAHULUAN. dapat memberikan manfaat bagi kesehatan. Salah satu pangan fungsional yang

PROSES PEMBUATAN BAKSO NABATI DARI JAMUR TIRAM PUTIH

I. PENDAHULUAN. ekonomi, perubahan pola hidup, peningkatan kesadaran gizi, dan perbaikan

SKRIPSI. KUALITAS SIRUP YANG DIBUAT DENGAN PENAMBAHAN SARI BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.)

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA FAKULTAS TEKNOBIOLOGI, PROGRAM STUDI BIOLOGI YOGYAKARTA 2012

AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN DAN KULIT BATANG JAMBU MAWAR

HAK CIPTA DILINDUNGI UNDANG-UNDANG

SKRIPSI. KUALITAS NON FLAKY CRACKERS COKLAT DENGAN VARIASI SUBSTITUSI TEPUNG PISANG KEPOK KUNING (Musa paradisiaca forma typica) Disusun oleh:

SKRIPSI VARIASI KISMIS DAN SUKROSA TERHADAP PERTUMBUHAN, TOTAL ASAM LAKTAT, DAN ALKOHOL KRISTAL ALGA. Disusun oleh :

Viabilitas Bakteri Asam Laktat dan Aktivitas Antibakteri Produk Susu Fermentasi Komersial terhadap Beberapa Bakteri Patogen Enterik

PENGARUH VARIASI KADAR GULA dan LAMA PENGUKUSAN TERHADAP KUALITAS ABON KATAK LEMBU (Rana catesbeiana Shaw) SKRIPSI

SKRIPSI. PENINGKATAN KUALITAS CRACKERS DENGAN KOMBINASI TEPUNG MOCAF DAN TEPUNG WALUH (Cucurbita moschata Durch)

SKRIPSI PENGARUH PENAMBAHAN CAIRAN RUMEN TERHADAP PRODUKSI GAS BIO DARI FESES SAPI. Disusun oleh : Noviyanto NPM :

Pengaruh Suhu Dalam Pembuatan Minuman Probiotik Sari Buah Melon (Curcumismelo L.) Dengan Starter Lactobacillus Bulgaricus Menggunakan Fermentor

SKRIPSI. Disusun oleh:

PENDAHULUAN. Latar Belakang. semakin meningkat seiring dengan peningkatan jumlah penduduk dan

BAB I PENDAHULUAN. Allah Subhanahu wa Ta ala menciptakan segala sesuatu tanpa sia-sia,

SKRIPSI. AKTIVITAS PENISILIN DARI Penicillium chrysogenum PADA SUBSTRAT AIR LINDI DENGAN VARIASI KADAR MOLASE DAN WAKTU INKUBASI

SKRIPSI KUALITAS MINUMAN SERBUK KERSEN

I PENDAHULUAN. Hipotesis Penelitian, dan (7) Tempat dan Waktu. Yoghurt adalah salah satu produk olahan pangan bersifat probiotik yang

SKRIPSI. KUALITAS COOKIES DENGAN KOMBINASI TEPUNG TERIGU, PATI BATANG AREN (Arenga pinnata) DAN TEPUNG JANTUNG PISANG (Musa paradisiaca)

SKRIPSI. AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK BIJI PEPAYA (Carica papaya L.) TERHADAP Escherichia coli DAN Streptococcus pyogenes

SKRIPSI. Disusun oleh : Dwi Aryanti NPM :

SKRIPSI. KUALITAS SIRUP GOJI BERRY (Lycium barbarum L.) DENGAN KOMBINASI KADAR ANGKAK DAN SUHU PEMANASAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. Dewasa ini masyarakat sangat memperhatikan pentingnya pengaruh makanan dan

Pengaruh waktu dan Nutrien dalam pembuatan yoghurt dari susu dengan starter plain Lactobacillus Bulgaricus menggunakan alat fermentor

ANALISA ph OPTIMUM UNTUK PERKEMBANGBIAKAN LACTOBACILLUS BULGARICUS DALAM PROSES FERMENTASI GLUKOSA PADA SOYGURT

SKRIPSI. PENGHAMBATAN SABUN MANDI CAIR BERBAHAN AKTIF TRICLOSAN TERHADAP PERTUMBUHAN Staphylococcus aureus DI DAERAH BABARSARI, SLEMAN, YOGYAKARTA

SKRIPSI FAKULTAS PROGRAM. Disusun oleh: NPM:

SKRIPSI APLIKASI SERBUK DAUN SALAM DENGAN PENAMBAHAN KARAGENAN SEBAGAI PENGAWET DAN PENGENYAL PADA BAKSO

SKRIPSI. KUALITAS COOKIES DENGAN KOMBINASI TEPUNG SORGUM (Sorghum bicolor (L.) Moench) dan TEPUNG TERIGU DENGAN PENAMBAHAN SUSU KAMBING

BAB I PENDAHULUAN. unik: sepertiga spesies bakteri dalam mulut terdapat di lidah.1

KUALITAS PERMEN JELI DENGAN VARIASI JENIS KEFIR SKRIPSI. Disusun Oleh: Christy Riawati NPM:

SKRIPSI. KUALITAS PERMEN KERAS DENGAN KOMBINASI EKSTRAK SERAI WANGI (Cymbopogon nardus (L.) Rendle) DAN SARI BUAH LEMON (Citrus limon (L.) Burm.f.

KUALITAS SOSIS JAMUR TIRAM PUTIH

SKRIPSI. KUALITAS KERUPUK IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus Burch) DENGAN SUBSTITUSI TEPUNG LABU KUNING (Cucurbita maxima Duch) PADA TEPUNG TAPIOKA

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

SKRIPSI KUALITAS PERMEN KERAS DENGAN VARIASI KONSENTRASI EKSTRAK DAUN SIRIH HIJAU

SKRIPSI. Masa Puncak Reproduksi Babylonia spirata L Di Pantai Gesing Yogyakarta Dengan Matang Gonad Jantan dan Betina

POTENSI BAKTERI ASAM LAKTAT YANG DIISOLASI DARI NIRA AREN DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BAKTERI PATOGEN ASAL PANGAN

SKRIPSI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang

PENGARUH PENAMBAHAN SARI JAHE TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA, MIKROBIOLOGIS DAN SENSORIS YOGURT SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. Mulut memiliki lebih dari 700 spesies bakteri yang hidup di dalamnya dan. hampir seluruhnya merupakan flora normal atau komensal.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

TUGAS AKHIR. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan studi pada. Program Studi Diploma III Teknik Kimia

Transkripsi:

LAPORAN PENELITIAN AKTIVITAS ANTIBAKTERI MINUMAN SUSU FERMENTASI YANG DIPASARKAN DI WILAYAH YOGYAKARTA Ekawati Purwijantiningsih, S.Si., M.Si PROGRAM STUDI BIOLOGI FAKULTAS TEKNOBIOLOGI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA 2013

iii RINGKASAN Susu fermentasi merupakan produk susu yang dihasilkan dari proses fermentasi, dengan bahan baku susu yang sudah diolah dengan atau tanpa penambahan atau modifikasi komposisi susu tersebut dan dengan adanya penurunan ph atau tanpa adanya koagulasi. Yang membedakan masing-masing produk susu fermentasi adalah jenis bakterinya. Sebagai contoh, dalam yogurt terdapat dua jenis bakteri asam laktat yang hidup berdampingan dan bekerja sama: Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus thermophilus. Keduanya menghasilkan asam laktat yang menggumpalkan susu menjadi yogurt. Produk susu fermentasi yang sudah dikenal di Indonesia antara lain yogurt, susu asam, kefir dan minuman susu fermentasi berperisa. Viabilitas Sakteri Asam Laktat dalam produk susu fermentasi penting artinya mengingat adanya efek efek menguntungkan dari keberadaan sel tersebut bagi kesehatan. Syarat minuman probiotik mengandung lebih dari 108 cful ml dalam keadaan hidup. Kemampuan minuman susu fermentasi dalam menghambat bakteri patogen enterik berkaitan erat dengan jumlah viabilitas SAL yang terdapat pada minuman susu fermentasi. SAL tersebut akan menghasilkan senyawa-senyawa yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri patogen enterik. Hasil penelitian menunjukkan dua belas sampel susu fermentasi mengandung jumlah SAL yang telah memenuhi standar yang diterapkan, sebanyak 6 sampel tidak memenuhi standar. Sahkan ada satu sampel yang tidak mengandung SAL yang hidup. Susu fermentasi memiliki kemampuan berbeda dalam menghambat pertumbuhan bakteri patogen uji. Aktivitas antibakteri terbesar ditunjukkan oleh sampel S dan terkecil ditunjukkan oleh sampel J. Aktivitas antibakteri terhadap S. aureus menunjukkan penghambatan pertumbuhan paling baik dibandingkan dua bakteri uji lainnya yakni E. coli dan Salmonella. Kata kunci: antibakteri, susu fennentasi

ii LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN PENELITIAN INTERNAL PERORANGAN SK Rektor Nomor 101IHP/Per.Peni201 1. Judul Proposal Penelitian AKTIVITAS ANTIBAKTERI MINUMAN SUSU FERMENTASI YANG OIPASARKAN 01 WILAYAH YOGYAKARTA pangan 1,' rs. B. Boy Rahardjo Sidharta, M.Sc. '~. FAKULTAS NPP.09.90.324 " TEKNOBIOLOGI Ekawati Purwijantiningsih, S.Si., M.Si NPP.12.95.574 Ketua

iv Kata Pengantar Dengan meluangkan waktu dan kerja keras, akhirnya penelitian mengenai MAKTIVITAS ANTIBAKTERI MINUMAN SUSU FERMENTASI YANG OIPASARKAN 01 WILAYAH YOGYAKARTA" dapat dis~esaikan dengan baik. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui aktivitas antibakteri dan viabilitas susu fermentasi yang banyak beredar di pasaran, terutama yang beredar di Yogyakarta. Dengan penelitian ini diharapkan konsumen lebih memperhatikan mengenai bahan makanan dan minuman yang akan dikonsumsi dan tidak tergiur begitu saja oleh iklan di berbagai media. Pada kesempatan ini penulis memanjatkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmatnya sehingga penelitian ini dapat selesai dengan baik. Selain itu penulis juga mengucapkan terimakasih kepada Mas Wisnu dan Christy Riawati atas bantuan teknis yang diberikan selama penelitian, Pimpinan Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat UAJY serta Dekan Fakultas Teknobiologi yang telah memberi kesempatan dan dana bagi penulis untuk melaksanakan penelitian ini. Yogyakarta, Februari 2014

v DAFTAR lsi Halarnan muka Halaman Pengesahan Abstrak Kata Pengantar Daftar lsi ii iii iv v I. Pendahuluan 1 II. Tinjauan Pustaka 4 III. Metode penelitian 12,.. IV. Hasil dan Pembahasan 16 V. Kesimpulan dan Saran 23 Daftar Pustaka 24 '."I.1;