TENTANG REKOMENDASI PEMUPUKAN N, P, DAN K PADA PADI SAWAH SPESIFIK LOKASI

dokumen-dokumen yang mirip
I. Pendahuluan. II. Permasalahan

SEMINAR DAN EKSPOSE TEKNOLOGI BALAI PENGKAJIAN TEKNOLOGI PERTANIAN JAWA TIMUR BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN

REKOMENDASI PEMUPUKAN PADI SAWAH SPESIFIK LOKASI DI PROVINSI BENGKULU

Kebijakan PSO/Subsidi Pupuk dan Sistem Distribusi. I. Pendahuluan

MODUL PTT FILOSOFI DAN DINAMIKA PENGELOLAAN TANAMAN TERPADU KEDELAI

Jurnal Ilmiah Ilmu Terapan Universitas Jambi p-issn: Volume 1 Nomor 2 Tahun 2017 e-issn:

I. PENDAHULUAN. tanaman padi salah satunya yaitu pemupukan. Pupuk merupakan salah satu faktor

PENGARUH MANAJEMEN JERAMI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI SAWAH (Oryza sativa L.) Oleh: MUDI LIANI AMRAH A

PENDAHULUAN. Petunjuk Teknis Lapang PTT Padi Sawah Irigasi...

Untuk menunjang pertumbuhannya, tananam memerlukan pasokan hara

Evaluasi Kegiatan TA 2016 dan Rancangan Kegiatan TA 2017 Ditjen Prasarana dan Sarana Pertanian *)

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. berkualitas. Salah satu kendala peningkatan kualitas sumberdaya manusia adalah

PELATIHAN TEKNIS BUDIDAYA PADI BAGI PENYULUH PERTANIAN DAN BABINSA PEMUPUKAN BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANGAN SDM PERTANIAN

KEMENTERIAN PERTANIAN

PETUNJUK LAPANGAN ( PETLAP ) PEMUPUKAN TEPAT JENIS dan DOSIS UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIFITAS PADI. Oleh :

REKOMENDASI PEMUPUKAN TANAMAN KEDELAI PADA BERBAGAI TIPE PENGGUNAAN LAHAN. Disusun oleh: Tim Balai Penelitian Tanah, Bogor

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN OMISSION PLOT Kajian Efektifitas Pengelolaan Lahan Sawah Irigasi Pada Kawasan Penambangan Nikel Di Wasile - Maluku Utara

TEKNOLOGI PEMUPUKAN PADI SAWAH LAHAN IRIGASI DI PROPINSI DAERAH ISTIMEWA ACEH

VI. ARAH PENGEMBANGAN PERTANIAN BEDASARKAN KESESUAIAN LAHAN

Formulir PuPS versi 1.1

BAB I PENDAHULUAN. Pembangunan sektor pertanian selalu dikaitkan dengan kondisi kehidupan

Latar Belakang. Produktivitas padi nasional Indonesia dalam skala regional cukup tinggi

Sambutan Menteri Pertanian Republik Indonesia

Imam Purwanto, Eti Suhaeti, dan Edi Sumantri Teknisi Litkaysa Penyelia Balitbangtan di Balai Penelitian Tanah

ANALISIS KELAYAKAN PENGALIHAN SUBSIDI PUPUK MENJADI PENJAMINAN HARGA GABAH : Subsidi Input vs Output *

I. PENDAHULUAN. pertambahan jumlah penduduk dan peningkatan konsumsi per kapita akibat

Kegiatan Penelitian. Kegiatan Penelitian

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. Tanaman padi merupakan tanaman yang termasuk genus Oryza L. yang

PENDAHULUAN. Latar Belakang. sejak tahun Sentra produksi ubi jalar adalah Propinsi Jawa Barat, Jawa Tengah,

I. PENDAHULUAN. Untuk tingkat produktivitas rata-rata kopi Indonesia saat ini sebesar 792 kg/ha

CUPLIKAN PERATURAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 66/Permentan/OT.140/12/2006 TENTANG

PENGELOLAAN TANAMAN TERPADU

I. PENDAHULUAN. tersebut (Ladha et al., 1997). Indonesia merupakan negara agraris, dengan sektor

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

I. PENDAHULUAN. Tanaman jagung merupakan salah satu komoditas strategis yang bernilai

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Penetapan Rekomendasi Pemupukan Dengan PUTK (Perangkat Uji Tanah Lahan Kering)


I. PENDAHULUAN. Komoditas tanaman pangan yang sangat penting dan strategis kedudukannya

I PENDAHULUAN. besar masyarakat Indonesia. Menurut Puslitbangtan (2004 dalam Brando,

VI. HASIL DAN PEMBAHASAN

I Made Adnyana Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian, Universitas Udayana

PENDAHULUAN Latar Belakang

1. PENDAHULUAN. Salah satu upaya untuk meningkatkan. produktivitas padi sawah adalah melalui pemberian. pupuk. Untuk meningkatkan efisiensi pemupukan

PERAN SEKOLAH LAPANG PENGELOLAAN TANAMAN TERPADU (SL- PTT) DALAM PENINGKATAN PRODUKTIVITAS PADI DI KABUPATEN PURBALINGGA

PEMUPUKAN LAHAN SAWAH BERMINERAL LIAT 2:1 UNTUK PADI BERPOTENSI HASIL TINGGI

POLICY BRIEF MENDUKUNG GERAKAN PENERAPAN PENGELOLAAN TANAMAN TERPADU (GP-PTT) MELALUI TINJAUAN KRITIS SL-PTT

LEBIH DALAM : PADI, KARET DAN SAWIT. Disusun oleh : Queen Enn. Nulisbuku.com

PENGARUH BERBAGAI JENIS BAHAN ORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN CABAI (Capsicum annum L.)

I. PENDAHULUAN. Dalam rangka pencapaian ketahanan pangan nasional, Pemerintah terus berupaya

I. PENDAHULUAN. terpadu dan melanggar kaidah pelestarian lahan dan lingkungan. Eksploitasi lahan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI, KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS PENELITIAN

TINJAUAN PUSTAKA. meramu bahan-bahan kimia (anorganik) berkadar hara tinggi. Misalnya, pupuk urea

Perangkat Uji Tanah Sawah (PUTS) (Paddy Soil Test Kit)

PENDAHULUAN. Latar Belakang. Penggunaan varietas unggul baru padi ditentukan oleh potensi hasil,

PENDAHULUAN 1. Latar Belakang

B. PETUNJUK TEKNIS PENGGUNAAN ALAT BANTU

MENTERI PEKERJAAN UMUM REPUBLIK INDONESIA

Apa yang dimaksud dengan PHSL?

Jakarta, Januari 2010 Direktur Jenderal Tanaman Pangan IR. SUTARTO ALIMOESO, MM NIP

PEMUPUKAN BERIMBANG Oleh : Isnawan BP3K Nglegok

POLICY BRIEF DAYA SAING KOMODITAS PADI, JAGUNG, DAN KEDELAI DALAM KONTEKS PENCAPAIAN SWASEMBADA PANGAN. Dr. Adang Agustian

I. PENDAHULUAN. Sektor pertanian merupakan sektor yang penting dalam pembangunan. Indonesia, yaitu sebagai dasar pembangunan sektor-sektor lainnya.

I. PENDAHULUAN. bagian integral dari pembangunan nasional mempunyai peranan strategis dalam

Efisiensi Penggunaan Pupuk dan Lahan dalam Upaya Meningkatkan Produktivitas Padi Sawah

KAJIAN APLIKASI PEMBERIAN KOMBINASI PUPUK ORGANIK DAN AN- ORGANIK TERHADAP PRODUKSI PADI SAWAH

Pemanfaatan Jerami Padi sebagai Pupuk Organik In Situ untuk Memenuhi Kebutuhan Pupuk Petani

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI DAN HARGA PRODUSEN GABAH BULAN AGUSTUS 2011

PENETAPAN KINERJA TAHUN 2011 DIREKTORAT PERLINDUNGAN PERKEBUNAN

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI DAN HARGA PRODUSEN GABAH BULAN FEBRUARI 2013

TEKNOLOGI PEMUPUKAN TANAMAN KAKAO. Oleh. Ir. Azri, MSi.

PENINGKATAN PRODUKTIVITAS PADI SAWAH MELALUI PENGEMBANGAN PENGELOLAAN TANAMAN DAN SUMBERDAYA TERPADU (PTT) DI PROVINSI JAMBI

I. PENDAHULUAN. atau jamu. Selain itu cabai juga memiliki kandungan gizi yang cukup

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI DAN HARGA PRODUSEN GABAH BULAN FEBRUARI 2016

sosial yang menentukan keberhasilan pengelolaan usahatani.

I PENDAHULUAN. Pembangunan pertanian memiliki peran yang strategis dalam perekonomian

LAPORAN MINGGUAN DIREKTORAT PERLINDUNGAN TANAMAN PANGAN PERIODE 18 MEI 2018

POLA TANAM TANAMAN PANGAN DI LAHAN SAWAH DAN KERING

UJI ADAPTASI BEBERAPA PADI HIBRIDA DI LAHAN SAWAH IRIGASI BARITO TIMUR, KALIMANTAN TENGAH

CUPLIKAN PERATURAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 37/Permentan/SR.130/5/2010 TENTANG PEDOMAN UMUM BANTUAN LANGSUNG PUPUK TAHUN ANGGARAN

KEBIJAKAN HARGA INPUT-OUTPUT DAN PENGARUHNYA TERHADAP KENAIKAN PRODUKSI DAN PENDAPATAN PETANI PADI

VI. ANALISIS BIAYA USAHA TANI PADI SAWAH METODE SRI DAN PADI KONVENSIONAL

TINJAUAN PUSTAKA. Karakteristik Lahan Sawah. reduksi (redoks) dan aktifitas mikroba tanah sangat menentukan tingkat

B. PETUNJUK TEKNIS PENGGUNAAN ALAT BANTU

TINJAUAN PUSTAKA. kalium dari kerak bumi diperkirakan lebih dari 3,11% K 2 O, sedangkan air laut

KATA PENGANTAR. Jakarta, 3 Januari 2017 Direktur Jenderal Tanaman Pangan, HASIL SEMBIRING NIP

I. PENDAHULUAN. Ubikayu merupakan salah satu tanaman penting di Indonesia. Ubikayu

ARAH PEMBANGUNAN PERTANIAN JANGKA PANJANG

Kata kunci : kompos, Azolla, pupuk anorganik, produksi

Komponen PTT Komponen teknologi yang telah diintroduksikan dalam pengembangan usahatani padi melalui pendekatan PTT padi rawa terdiri dari:

TEKNOLOGI BUDIDAYA UBI KAYU UNTUK MENCAPAI PRODUKSI OPTIMAL

PENGATURAN POPULASI TANAMAN JAGUNG UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN PETANI PADA LAHAN SAWAH TADAH HUJAN DI SIDRAP

PENGGUNAAN BERBAGAI PUPUK ORGANIK PADA TANAMAN PADI DI LAHAN SAWAH IRIGASI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI DAN HARGA PRODUSEN GABAH JAWA TENGAH BULAN JANUARI 2016

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN TANAMAN PANGAN

I. PENDAHULUAN. peradaban manusia. Padi adalah komoditas tanaman pangan yang menghasilkan

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI DAN HARGA PRODUSEN GABAH JAWA TENGAH BULAN SEPTEMBER 2016

MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA. PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 130/Permentan/SR.130/11/2014 TENTANG

Transkripsi:

LAMPIRAN KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN NOMOR: 01/Kpts/SR.130/1/2006 TANGGAL 3 JANUARI 2006 TENTANG REKOMENDASI PEMUPUKAN N, P, DAN K PADA PADI SAWAH SPESIFIK LOKASI

MENTERI PERTANIAN REPUBLIK KATA PENGANTAR Beras merupakan tumpuan utama ketahanan pangan nasional yang sebagian besar (>90%) dipasok dari lahan sawah di 21 propinsi penghasil utama padi. Setelah tahun 1984, Indonesia kembali berswasembada beras pada tahun 2004 dan diharapkan dapat terus dipertahankan. Meskipun demikian, produksi padi nasional berfluktuasi akibat berbagai hal, terutama anomali iklim, gangguan hama penyakit, inovasi teknologi, ketersediaan sarana produksi. Salah satu sarana produksi yang sangat vital peranannya dalam mendukung upaya peningkatan produksi padi nasional adalah pupuk, terutama N, P dan K. Varietas unggul (modern) yang kini mendominasi areal pertanaman padi nasional umumnya responsif terhadap ketiga pupuk makro tersebut. Namun efisiensi dan efektivitasnya bergantung pada lokasi setempat. Hingga saat ini rekomendasi pemupukan untuk tanaman padi sawah masih bersifat umum, sehingga pemupukan belum rasional dan efisien. Sebagian petani menggunakan pupuk dengan takaran yang berlebihan, dan sebagian lainnya dengan takaran yang lebih rendah sehingga produksi padi tidak optimal. Berdasarkan berbagai hasil penelitian jangka panjang dan kajian terhadap kondisi lahan sawah yang dilakukan oleh Badan Penelitian dan Pengembagan Pertanian, Departemen Pertanian telah disusun rekomendasi pemupukan N, P dan K untuk lahan sawah di 21 Propinsi penghasil utama padi, sesuai dengan kondisi hara di daerah setempat sebagaimana tertuang di dalam Keputusan Menteri Pertanian No. 01/Kpts/SR.130/1/2006 tanggal 3 Januari 2006 tentang Rekomendasi Pemupukan N, P dan K pada Padi Sawah Spesifik Lokasi. Rekomendasi pemupukan ini diharapkan bermanfaat bagi upaya peningkatan produksi padi nasional dan efisiensi pemupukan untuk peningkatan pendapatan petani dan kelestarian fungsi lingkungan. Jakarta, 3 Januari 2006 Menteri Pertanian, Dr. Ir. Anton Apriyantono, MS

A. PENJELASAN UMUM

I. Pendahuluan (1) Padi sawah merupakan konsumen pupuk terbesar di Indonesia. Efisiensi pemupukan tidak hanya berperan penting dalam meningkatkan pendapatan petani, tetapi juga terkait dengan keberlanjutan sistem produksi (sustainable production system), kelestarian lingkungan, dan penghematan sumberdaya energi. (2) Kebutuhan dan efisiensi pemupukan ditentukan oleh dua faktor yang saling berkaitan yaitu: (a) ketersediaan hara dalam tanah, termasuk pasokan melalui air irigasi dan sumber lainnya, dan (b) kebutuhan hara tanaman. Oleh sebab itu, rekomendasi pemupukan harus bersifat spesifik lokasi dan spesifik varietas. (3) Hingga saat ini rekomendasi pemupukan spesifik lokasi masih terbatas pada lokasi-lokasi penelitian dan pengkajian atau di daerah yang sudah memiliki Peta Status Hara P dan K yang lebih rinci. Namun peta status hara P dan K tanah sawah yang telah tersebar belum dilengkapi dengan arahan rekomendasi pemupukan spesifik lokasi hingga tingkat kecamatan. (4) Sebenarnya banyak cara dan metode yang dapat digunakan dalam menentukan rekomendasi pemupukan N, P, dan K. Badan Litbang Pertanian bekerja sama dengan berbagai lembaga internasional dan nasional seperti International Rice Research Institute (IRRI), Lembaga Pupuk Indonesia, dan produsen pupuk telah menghasilkan dan mengembangkan beberapa metode dan alat bantu peningkatan efisiensi pemupukan N, P, dan K untuk tanaman padi sawah, antara lain Bagan Warna Daun (BWD) untuk pemupukan N, Petak Omisi, dan Paddy Soil Test Kit (Perangkat Uji Tanah Sawah, PUTS) untuk pemupukan P dan K. II. Permasalahan (5) Saat ini rekomendasi pemupukan untuk tanaman padi sawah masih bersifat umum, sehingga pemupukan belum rasional dan belum berimbang. Sebagian petani menggunakan pupuk tertentu dengan dosis berlebihan, dan sebagian lainnya menggunakan pupuk dengan dosis yang lebih rendah dari kebutuhan tanaman sehingga produksi padi tidak optimal akibat ketidakseimbangan hara di dalam tanah. (6) Pemupukan berimbang yang didasari oleh konsep pengelolaan hara spesifik lokasi (PHSL) adalah salah satu konsep penetapan rekomendasi pemupukan. Dalam hal ini, pupuk diberikan untuk mencapai tingkat ketersediaan hara esensial yang seimbang dan optimum guna: (a) meningkatkan produktivitas dan mutu hasil tanaman, (b) meningkatkan efisiensi pemupukan, (c) meningkatkan kesuburan tanah, dan (d) menghindari pencemaran lingkungan. Namun masih terdapat keragaman pemahaman di kalangan pemerintah, produsen pupuk, dan petani dalam mengimplementasikan konsep tersebut. III. Analisis Pemecahan Masalah (7) Agar pemupukan dapat efisien dan produksi optimal maka rekomendasi pemupukan harus didasarkan kepada kebutuhan hara tanaman dan cadangan hara yang ada di tanah. Kebutuhan hara tanaman sangat beragam dan dinamis yang ditentukan oleh berbagai faktor genetik dan teknologi.

Sedangkan cadangan hara tanaman juga oleh faktir biofisik lahan. (8) Oleh sebab itu peta status hara tanah, khususnya P dan K, disusun berdasarkan identifikasi berbagai faktor tersebut agar dapat digunakan untuk mengarahkan dan menetapkan rekomendasi pemupukan. Status hara P dan K dipilah atas status tinggi, sedang dan rendah dengan luasan masing-masing seperti disajikan pada Tabel 1 dan 2. Berdasarkan penelitian di berbagai lokasi di Indonesia dan peta status hara tersebut yang dilakukan oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, maka disusunlah anjuran rekomendasi pemupukan N, P, dan K spesfik lokasi pada tanaman padi sawah untuk 18 propinsi. (9) Karena luasnya wilayah dan beragamnya kondisi biofisik lahan sawah di Indonesia, maka rekomendasi pemupukan spesifik lokasi ditetapkan dalam dua tingkatan, yaitu: a. Pertama, berupa tabel rekomendasi pemupukan N, P, dan K per kecamatan beserta peta rekomendasi pemupukan P dan K. Tabel dan peta ini dapat digunakan sebagai acuan dasar dalam menentukan kebutuhan pupuk bagi tanaman dan/atau rekomendasi pemupukan per kecamatan. b. Kedua berupa alat yang dapat digunakan secara mandiri oleh penyuluh atau mantri tani untuk membantu petani dalam menentukan dosis pupuk secara lebih spesifik lokasi (per hamparan, bahkan bisa sampai per petak sawah). Alat tersebut adalah Bagan Warna Daun (BWD) untuk penentuan dosis pupuk N, dan PUTS (Pady Soil Test Kit) atau pendekatan Petak Omisi untuk menentukan dosis pupuk P dan K. Petunjuk teknis penggunaannya disajikan pada bab lain. Rekomendasi pupuk N (urea) (10) Rekomendasi pupuk N (urea) dibuat berdasarkan perkiraan cadangan hara N di tanah dan kebutuhan tambahan N untuk mencapai tingkat kenaikan hasil tertentu. Misalnya, apabila tanaman padi di lokasi tertentu diperkirakan dapat menghasilkan gabah sebanyak 3 ton/ha tanpa pemupukan N, sementara kalau areal tersebut ditanami varietas unggul menghasilkan 6 ton per ha, maka tambahan pupuk urea yang diperlukan adalah sekitar 275 kg (Tabel 3). (11) Pada tanah dengan ph tinggi (>7), seperti Vertisols di Jawa Tengah bagian timur, Jawa Timur, Bali, dan NTB, dan NTT diperlukan penambahan pupuk ZA sebanyak 100 kg/ha untuk meningkatkan ketersediaan hara S. Dengan penambahan ZA, takaran urea dapat dikurangi sebanyak 50 kg/ha. (12) Bagan warna daun memberikan rekomendasi penggunaan pupuk N berdasarkan tingkat kehijauan warna daun. Makin pucat warna daun, makin rendah skala BWD yang berarti makin rendah ketersediaan N di tanah dan makin banyak pupuk N yang perlu diaplikasikan. Rekomendasi berdasarkan BWD memberikan jumlah dan waktu pemberian pupuk N yang diperlukan tanaman. Tabel 3 memuat rekomendasi pupuk N pada tanaman padi sawah berdasarkan target hasil yang ingin dicapai dan teknologi yang digunakan. Rekomendasi Pupuk P dan K. (13) Peta Status Hara P dan K Tanah Sawah skala 1:250.000 yang telah dibuat untuk 18 propinsi sangat berguna sebagai arahan kebutuhan dan distribusi pupuk P dan K tingkat nasional. Sedangkan penetapan rekomendasi pupuk P

dan K di lapang seyogianya didasarkan pada peta skala 1:50.000 dimana satu contoh yang dianalisis mewakili areal 25 ha, setara dengan satu hamparan pengelolaan kelompok tani. Namun demikian, peta skala operasional ini baru tersedia untuk delapan kabupaten di jalur pantura Jawa, Bali, Sumatera Utara, dan Lombok. (14) Rekomendasi P dan K per kecamatan disusun dengan cara menumpangtindihkan Peta Status Hara P dan K skala 1:250.000 dengan batas administratif kecamatan. Oleh karena itu, data rekomendasi pemupukan P dan K untuk setiap kecamatan kemungkinan belum persis sesuai dengan kondisi di lapangan karena setiap contoh tanah analisis dengan skala 1:250.000 hanya mewakili areal pesawahan seluas 625 ha. Dengan demikian, rekomendasi pemupukan P dan K perlu didampingi dengan PUTS atau menggunakan pendekatan petak omisi. (15) PUTS merupakan suatu perangkat untuk mengukur kadar hara P, K, dan ph tanah yang dapat dikerjakan secara langsung di lapangan dengan relatif cepat, mudah, dan cukup akurat. PUTS terdiri dari pelarut (pereaksi) P, K, dan ph tanah serta peralatan pendukungnya. Contoh tanah sawah yang telah diekstrak dengan pereaksi ini akan memberikan perubahan warna dan selanjutnya kadarnya diukur secara kualitatif dengan bagan warna P, K, dan ph. (16) Status P dan K tanah dikelompokkan menjadi tiga kelas, yaitu rendah, sedang, dan tinggi. Dari masing-masing kelas status P dan K tanah sawah telah dibuatkan rekomendasi pemupukan P (dalam bentuk SP36) dan K (dalam bentuk KCl). Tabel 4 dan Tabel 5 memuat rekomendasi umum pemupukan P dan K berdasarkan status hara tanah. (17) Penggunaan bahan organik, baik berupa jerami padi maupun pupuk kandang, sangat besar peranannya dalam meningkatkan efisiensi pemupukan. Karena itu, rekomendasi pemupukan disusun berdasarkan ada tidaknya pemberian jerami atau pupuk kandang, sehingga rekomendasi pemupukan N, P dan K dibagi atas dosis tanpa bahan organik, dengan penggunaan 5 ton jerami per ha, dan dengan penggunaan 2 ton pupuk kandang per ha. Selanjutnya pada Lampiran 1d disajikan beberapa cara pembuatan pupuk organik. IV. Implikasi Kebijakan (18) Dengan tersedianya rekomendasi pemupukan N, P dan K per kecamatan terbuka peluang untuk menetapkan kebutuhan dan strategi distribusi pupuk yang lebih efektif. Sedangkan teknologi BWD, PUTS, pendekatan petak omisi memberikan peluang untuk lebih meningkatkan efisiensi pemupukan spesifik lokasi. (19) Untuk mempercepat penerapan teknologi pemupukan padi sawah spesifik lokasi yang efisien dan berimbang diperlukan kebijakan dan program penggandaan, distribusi, pelatihan dan sosialisasi teknologi dan alat bantu yang berhubungan dengan rekomendasi pemupukan spesifik lokasi. (20) Mengingat pentingnya peranannya dalam meningkatkan efisiensi pemupukan pada tanaman padi, maka diperlukan kebijakan pemanfaatan bahan organik (jerami, pupuk kandang, dan kompos) selain pupuk buatan. Badan Litbang Pertanian telah mengembangkan konsep dan pendekatan PTT dan SIPT (Pengelolaan Tanaman Terpadu, dan Sistem Integrasi Padi dan Ternak) pada

padi sawah. Selain itu, berbagai teknologi pembuatan kompos dari jerami dan pupuk kandang juga telah tersedia, layak dan perlu disebarluaskan. (21) Penerapan rekomendasi pemupukan N, P, dan K spesifik lokasi perlu didukung oleh pemahaman dan kesamaan persepsi semua pihak, baik petani, penyuluh, peneliti, pengusaha, maupun para pengambil kebijakan. Tabel 1. Luas lahan sawah menurut kelas status hara P berdasarkan peta skala 1:250.000 Propinsi Status hara P Rendah Sedang Tinggi Jumlah (ha) 1. Jabar*) 235.621 454.396 523.348 1.213.365 2. Jateng**) 123.439 658.785 397.120 1.179.344 3. Jatim 183.500 544.945 531.475 1.259.920 4. Lampung 17.707 47.453 147.922 213.082 5. Sumsel 145.570 251.981 32.315 429.866 6. Sumbar 37.389 95.983 91.793 225.165 7. Kalsel 145.829 164.206 155.186 465.221 8. Sulsel 115.448 175.456 290.116 581.020 9. Bali 1.996 15.521 74.054 91.571 10. NTB (P Lombok) - 11.652 110.833 122.485 11. Aceh 48.224 128.116 120.818 297.158 12. Sumatera Utara 53.440 301.598 175.425 530.463 13. Jambi 30.470 118.180 115.831 264.481 14. Riau 76.392 106.760 46.046 229.198 15. Bengkulu 18.778 30.279 40.791 89.848 16. Sulut***) 6.805 50.994 30.579 88.378 17. Sulteng 2.038 61.452 93.276 156.766 18. Sultra 27.455 23.536 19.118 70.109 Total 1.270.101 3.241.293 2.996.046 7.507.440 (16,9%) (43,2%) (39,9%) (100,0%) Sumber : Sofyan et al., 2000 (Puslibang Tanah dan Agroklimat) Keterangan: *) : Termasuk Propinsi Banten **) : Termasuk Propinsi DI. Yogyakarta ***) : Termasuk Propinsi Gorontalo

Tabel 2. Luas lahan sawah menurut kelas status hara K berdasarkan peta skala 1:250.000 Propinsi Status hara K Rendah Sedang Tinggi Jumlah (ha) 1. Jabar*) 225.625 496.250 491.490 1.213.365 2. Jateng**) 175.050 330.000 674.294 1.179.344 3. Jatim 71.875 345.625 842.420 1.259.920 4. Lampung 104.048 53.825 55.210 213.082 5. Sumsel 12.910 261.290 155.666 429.866 6. Sumbar 50.398 110.711 64.056 225.165 7. Kalsel 66.252 261.333 137.636 465.221 8. Sulsel 26.669 89.070 465.281 581.020 9. Bali - - 91.571 91.571 10. NTB (P Lombok) - - 122.485 122.485 11. Aceh 12.071 56.505 228.582 297.158 12. Sumatera Utara 10.135 430.633 89.695 530.463 13. Jambi 19.595 139.935 104.951 264.481 14. Riau 9.420 82.672 137.106 229.198 15. Bengkulu 28.392 40.432 21.024 89.848 16. Sulut***) 8.661 40.212 39.505 88.378 17. Sulteng 31.980 32.921 91.865 156.766 18. Sultra 22.063 34.809 13.237 70.109 Total 875.644 2.806.222 3.826.074 7.507.440 (11,7%) (37,4%) (51,0%) (100,0%) Sumber : Sofyan et al., 2000. Keterangan: *) : Termasuk Propinsi Banten **) : Termasuk Propinsi DI. Yogyakarta ***) : Termasuk Propinsi Gorontalo

Tabel 3. Rekomendasi Umum Pemupukan Nitrogen pada Tanaman Padi Sawah Target kenaikan produksi dari tanpa pupuk N Teknologi yang digunakan Rekomendasi (kg/ha) N Urea Konvensional 125 275 2,5 t/ha Menggunakan BWD 90 200 Menggunakan BWD + 2 t pupuk kandang/ha 75 175 Konvensional 145 325 3,0 t/ha Menggunakan BWD 110 250 Menggunakan BWD + 2 t pupuk kandang/ha 100 225 Konvensional 170 375 3,5 t/ha Menggunakan BWD 130 290 Menggunakan BWD + 2 t pupuk kandang/ha 120 265 Berdasarkan hasil penelitian menggunakan BWD dapat meningkatkan efisiensi pupuk N dari 30 menjadi 40%. Tabel 4. Rekomendasi Umum Fosfor pada tanaman padi sawah. Kelas status hara P tanah Kadar hara terekstrak HCl 25% (mg P2O5/100g) Dosis rekomendasi (kg SP-36/ha) - Rendah < 20 100 - Sedang 20 40 75 - Tinggi > 40 50 Sumber : Moersidi et al., 1989; Soepartini et al., 1990, Sofyan A., et al. 1992 Tabel 5. Rekomendasi Umum Pemupukan Kalium pada tanaman padi sawah dengan dan tanpa bahan organik jerami padi. Kelas status hara K tanah Kadar hara terekstrak HCl 25% (mg K2O/100g) Dosis rekomendasi pemupukan K (kg KCl/ha) + Jerami - Jerami - Rendah < 20 50 100 - Sedang 10 20 0 50 - Tinggi > 20 0 50 Sumber : Moersidi et al., 1989; Soepartini et al., 1990