Rencana Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

dokumen-dokumen yang mirip
Rencana Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Rencana Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Rencana Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

BAGIAN SATU PENDAHULUAN

HIBAH PENELITIAN KERJA SAMA ANTAR PERGURUAN TINGGI (PEKERTI)

HIBAH PENELITIAN PASCA SARJANA (PPS) Direktorat Riset dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Kementerian Ristek-Pendidikan Tinggi 2016

PENGONTROLAN KUALITAS LAYANAN AGEN KARTU SELULER PRABAYAR TERTENTU PADA CALL CENTER SURABAYA DENGAN DIAGRAM KONTROL D 2 (MAHALANOBIS DISTANCE)

Rencana Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

KETENTUAN UMUM PENGUSULAN HIBAH PENELITIAN

Seminar Nasional Statistika IX (SNS IX) diselenggarakan oleh Jurusan Statistika, FMIPA, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya, pada tanggal 7

Optimasi Preventive Maintenance pada Mesin Tuber. JurusanStatistika ITS

Format Halaman Sampul Proposal Penelitian Strategis Nasional PROPOSAL PENELITIAN STRATEGIS NASIONAL. Institusi/Konsorsium*** Logo Perguruan Tinggi

PANDUAN PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DI PERGURUAN TINGGI TAHUN 2017 (EDISI XI)

USULAN PENELITIAN TIM PASCASARJANA. Logo Perguruan Tinggi JUDUL PENELITIAN TIM PENGUSUL. (Nama ketua dan anggota tim, lengkap dengan gelar, dan NIDN)

USULAN PENELITIAN DOSEN MADYA JUDUL PENELITIAN. TIM PENGUSUL (Nama ketua dan anggota tim, lengkap dengan gelar dan NIDN)

SISTEMATIKA USULAN. BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA BAB 3. METODE PENELITIAN BAB 4. BIAYA DAN JADWAL PENELITIAN Tabel Anggaran Biaya Jadwal Penelitian

PANDUAN PENELITIAN KELEMBAGAAN

Format Halaman Sampul Penelitian Kerja Sama Antar Perguruan Tinggi USULAN PENELITIAN KERJA SAMA ANTAR PERGURUAN TINGGI (PKPT) Logo Perguruan Tinggi

BAB 8 PENELITIAN DOSEN PEMULA

PETUNJUK TEKNIS PENELITIAN KEMITRAAN

PANDUAN KEGIATAN PENELITIAN. Oleh: TIM PENYUSUN PANDUAN KEGIATAN PENELITIAN

3. Dokumen pengembangan Profil Lab. ada ada ada ada ada ada 4. Dokumen evaluasi dari stakeholder & ada ada ada ada ada ada

EVALUASI KINERJA PENELITIAN PT

PROGRAM KERJA (PROGKER) PERIODE PROGRAM DOKTOR TEKNIK SIPIL

BAB I0 PENELITIAN TIM PASCASARJANA

Panduan. Penelitian Dana Jurusan dan Mandiri

BAB 4 PENELITIAN TIM PASCASARJANA

PROPOSAL PENELITIAN PENDIDIKAN MAGISTER MENUJU DOKTOR UNTUK SARJANA UNGGUL. Logo Perguruan Tinggi JUDUL PENELITIAN TIM PENGUSUL

Laporan Studi Jadwal Kelas PROGRAM STUDI HARI JAM MULAI JAM SELESAI KELAS KODE MK NAMA MK RUANG JML PESERTA Matematika SENIN 07:30:00 09:15:00 A

USULAN PENELITIAN DISERTASI DOKTOR. Logo Perguruan Tinggi JUDUL PENELITIAN PENGUSUL. (Nama lengkap, gelar, dan NIDN) PERGURUAN TINGGI ASAL

ROADMAP PENELITIAN KOMUNITAS BIDANG ILMU MANAJEMEN DAN REKAYASA KONSTRUKSI TAHUN

BAB 16 PENELITIAN TIM PASCASARJANA

ROADMAP PENELITIAN KOMUNITAS BIDANG ILMU MANAJEMEN DAN REKAYASA KONSTRUKSI TAHUN

PEDOMAN PENGELOLAAN PENELITIAN AKADEMI FARMASI SAMARINDA

LPPM UNMAL UNIVERSITAS MALAHAYATI BANDAR LAMPUNG

BAB 6 PENELITIAN PRODUK TERAPAN

L A B O R A T O R I U M TEKNIK INFORMATIKA

Panduan. Hibah Penelitian Pemula dan Doktor Baru Dana PNBP ITS Tahun 2016

PANDUAN PROGRAM PENELITIAN INTERNAL DOSEN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO. Divisi Penelitian. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Panduan. RISET PENGEMBANGAN IPTEKS Dana Ditlitabmas 2012

SKRIPSI. Anita Nur Qomariah NRP

Format Halaman Sampul Proposal Penciptaan dan Penyajian Seni PROPOSAL PENELITIAN PENCIPTAAN DAN PENYAJIAN SENI. Logo Perguruan Tinggi JUDUL PENELITIAN

TAHAPAN KEGIATAN PENELITIAN

Oleh : M. Mushonnif Efendi ( ) Dosen Pembimbing : Dr. Sony Sunaryo, M.Si.

PANDUAN PENELITIAN TIM PASCASARJANA

PANDUAN PELAKSANAAN PENELITIAN KERJASAMA DOSEN DAN MAHASISWA

PERENCANAAN PERSEDIAAN KNIFE TC 63 mm BERDASARKAN ANALISIS RELIABILITAS (Studi Kasus di PT. FILTRONA INDONESIA)

PENGONTROLAN KUALITAS PROSES PRODUKSI ROKOK UNIT SIGARET KRETEK TANGAN DI PT. X MENGGUNAKAN DIAGRAM KONTROL MULTIVARIAT np (Mnp)

PERTEMUAN #1 PENGANTAR DAN PENGENALAN PEMELIHARAAN DAN REKAYASA KEANDALAN 6623 TAUFIQUR RACHMAN TKT316 PEMELIHARAAN DAN REKAYASA KEANDALAN

Format Halaman Sampul Penelitian Berbasis Kompetensi USUL PENELITIAN PENELITIAN BERBASIS KOMPETENSI. Logo Perguruan Tinggi JUDUL PENELITIAN

BAB 6 PENELITIAN PRODUK TERAPAN

TUGAS AKHIR PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK BANTU QUALITY CONTROL OLEH : ELLY SARI INDAH BAB I PENDAHULUAN

PROGRAM KERJA BAKAL CALON REKTOR ITS Menuju. Kemandirian, Keunggulan dan Kesejahteraan by : Triwikantoro

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Panduan. Penelitian Kajian Kebijakan ITS

PENGONTROLAN KUALITAS PROSES PRODUKSI KERTAS CIGARETTE DI PT. SURYA ZIG ZAG KEDIRI DENGAN DIAGRAM KONTROL MULTIVARIAT INDIVIDUAL

LOGBOOK KERJA PRAKTEK PRODI TEKNIK MESIN

Manajemen Sains. Pengenalan Riset Operasi. Eko Prasetyo Teknik Informatika

PANDUAN. Hibah Penelitian Pemula Dana PNBP ITS 2014

3.3. JURUSAN AKUNTANSI VISI

Pengabdian Kepada Masyarakat merupakan salah satu Tri Dharma Perguruan Tinggi. Pengabdian kepada masyarakat harus berperan dalam memajukan

KLASIFIKASI KELULUSAN MAHASISWA FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNIVERSITAS DIPONEGORO MENGGUNAKAN MULTIVARIATE ADAPTIVE REGRESSION SPLINE (MARS)

BAB 3 PENELITIAN FUNDAMENTAL

PENENTUAN DIAGRAM KENDALI DALAM ANALISIS KUALITAS PRODUKSI BISKUIT SQUARE PUFF PT. UBM BISCUIT SIDOARJO

BAB 5 HASIL PENELITIAN

KAJIAN MODEL MARKOV WAKTU DISKRIT UNTUK PENYEBARAN PENYAKIT MENULAR PADA MODEL EPIDEMIK SIR. Oleh: RAFIQATUL HASANAH NRP.

Kurikulum Tahun Jurusan Teknik Mesin ITS Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember

PRODI S1 STATISTIKA FMIPA-ITS RENCANA PEMBELAJARAN Perancangan Kualitas Kode/sks : SS141413/ (2/1/0 ) Dosen : SS Semester : V

BUKU STANDAR PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

SISTEMATIKA USULAN PENINGKATAN AKREDITASI PRODI S1 TAHUN ANGGARAN 2015

Panduan Akademik Program Studi Teknik Industri

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PANDUAN PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DI PERGURUAN TINGGI TAHUN 2017 (EDISI XI): PENELITIAN DASAR

PANDUAN PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DI PERGURUAN TINGGI TAHUN 2017 (EDISI XI): PENELITIAN DASAR

PENERAPAN DIAGRAM KONTROL KOMBINASI MEWMA PADA TAHAP CUTTING PROSES PRODUKSI PIPA PVC

PANDUAN PENELITIAN DOSEN UNIVERSITAS BUDI LUHUR

KLASIFIKASI KELOMPOK RUMAH TANGGA DI KABUPATEN BLORA MENGGUNAKAN MULTIVARIATE ADAPTIVE REGRESSION SPLINE (MARS) DAN FUZZY K-NEAREST NEIGHBOR (FK-NN)

BAB 19 PENELITIAN PASCADOKTOR

Oleh: Sri Sulistyawati Dosen Pembimbing: Dr. Muhammad Mashuri, MT

PANDUAN PENELITIAN DOSEN UNIVERSITAS BUDI LUHUR

S1 Ekonomi Pembangunan

MANAJEMEN RESIKO PROYEK PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK MYBIZ 2 DI SOFTWARE HOUSE ABC

SISTEMATIKA USULAN PENINGKATAN AKREDITASI PRODI S1

KOMPETENSI LULUSAN JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BRAWIJAYA KL.UJM-JM-FE-UB.01

1. Visi, Misi, Strategi dan Tujuan Universitas Dhyana Pura Visi Visi Universitas Dhyana Pura adalah Perguruan Tinggi Teladan dan Unggulan.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan industri di Indonesia saat ini bisa dikatakan cukup pesat.

PENELITIAN DASAR UNGGULAN PERGURUAN TINGGI (PDUPT) PENELITIAN DASAR UNGGULAN PERGURUAN TINGGI (PDUPT) 3/11/17. Sistematika Penilaian

1. Peninjauan silabus dan RP oleh TIM penjaminan mutu prodi 2. Penentuan TIM pembuatan RP 3. Dokumentasi RP

KOMPUTASI METODE EXPONENTIALLY WEIGHTED MOVING AVERAGE UNTUK PENGENDALIAN KUALITAS PROSES PRODUKSI MENGGUNAKAN GUI MATLAB

Analisis Pengendalian Kualitas Produk Labelstock Menggunakan Peta Kendali Kernel di PT. X (Studi Kasus : PVC Soft)

Optimasi Parameter Proses Pemotongan Acrylic terhadap Kekasaran Permukaan Menggunakan Laser Cutting Dengan Metode Response Surface

Standar Pengabdian Masyarakat STIKES HARAPAN IBU

ANALISIS KEPUASAN MASYARAKAT KABUPATEN PASURUAN TERHADAP PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUBLIK KESEHATAN DAN PENDIDIKAN

PROGRAM PENGEMBANGAN DESA MITRA (PPDM)

Bidang Penelitian *) Bidang penelitian. Kategori. Jenis Penelitian (dasar/ terapan/ eksperimental) Kategori

Dibuat Oleh : 1. Andrey ( )

BAB 11 PENELITIAN DISERTASI DOKTOR

@YndAgs03 PANDUAN PELAKSANAAN PROGRAM INSENTIF HIBAH PASCASARJANA UNSYIAH TAHUN 2014

BAB 15 PENELITIAN TERAPAN UNGGULAN PERGURUAN TINGGI

Transkripsi:

Rencana Penelitian dan Pengabdian Masyarakat 2012-2015 Laboratorium: Statistika Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Jurusan Statistika Jurusan Statistika 11

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Jurusan Statistika Rencana Penelitian dan Pengabdian Masyarakat 2012-2015 Laboratorium: Statistika Industri. Kepala: Dr. Sony Sunaryo, M.Si. Anggota: 1. Dr. M. Mashuri, MT. 2. Drs. Haryono, M.SIE. 3. Dra. Lucia Aridinanti, MT 4. Dra. Sri Mumpuni, MT 5. Wibawati, S.Si., M.Si. 6. M Sjahid Akbar, S.Si., M.Si. Jurusan Statistika 12

1. Rencana Penelitian 1.1 Perumusan Topik Penelitian Isu-isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Riset yang Diperlukan Perancangan serta Pengontrolan Kualitas untuk Perbaikan Produk dan Proses (Quality Design and Control for Improvement and Product) Indonesia sedang dalam pertumbuhan ekonomi yang cukup baik (7%). Oleh karena itu, tuntutan masyarakat akan kualitas suatu produk (jasa dan barang) cenderung semakin meningkat. Setiap perusahaan dituntut untuk selalu melakukan perancangan, pengontrolan dan peningkatan kualitas proses, produk dan layanannya. Tuntutan kualitas yang semakin tinggi membutuhkan alat monitoring yang lebih sensitif. Oleh karena itu diperlukan metode statistika yang lebih powerfull untuk mengontrol kualitas baik produk barang maupun jasa. Merancang kualitas tidak hanya dari satu karakteristik kualitas saja, tetapi pada umumnya lebih dari satu karakteristik kualitas yang ingin dioptimumkan secara serentak. Selain itu variabelvariabel yang perlu diteliti pengaruhnya dapat berupa variabel diskrit maupun kontinu. Sehingga diperlukan metode optimasi secara serentak yang lebih unggul baik rancangan metode respon surface maupun metode Taguchi. univariat dan multivariat yang lebih sensitif baik untuk karakteristik kualitas yang bersifat atribut maupun variabel. univariat dan multivariat untuk pengamatan yang tidak random. Identifikasi sinyal outof-control pada multivariat untuk karakteristik kualitas yang bersifat atribut. metode optimasi multirespon untuk variabel/faktor yang berpengaruh mempunyai skala kontinu metode optimasi multirespon untuk variabel/faktor yang berpengaruh mempunyai skala diskrit. Multi Dinamis Multi Jurusan Statistika 13

Isu-isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Riset yang Diperlukan Reliability and System Reliability Maintenance (pemeliharaan) adalah semua aktivitas yang berkaitan untuk mempertahankan peralatan system dalam kondisi layak bekerja. Sebuah system pemeliharaan yang baik akan menghilangkan variabilitas system. Pemeliharaan akan menyebabkan reliabilitas, dan reliabilitas akan menyebabkan efisiensi dan meningkatkan produktivitas. Oleh karena itu pemeliharaan sebelum mesin mengalami kerusakan sangat penting dilakukan. Bagaimana pun, konsekuensi kerusakan harus benar-benar dipertimbangkan. Bahkan beberapa kerusakan kecil dapat mengakibatkan malapetaka untuk produktivitas ke depannya. Pemeliharaan pencegahan yang periodic dan terencana sangat diperlukan pada fasilitas-fasilitas produksi, jika tidak akan mengakibatkan kerusakan Unit Kritis. Karena mengandung komponen peluang, maka secara inheren didalamnya ada masalah statistik termasuk : 1. Uncertainty, 2. Probability, 3. Probability Distributions (Weibull, Normal, Exponensial, Log-normal, dsb). Quasi dan Quasi Preventive Maintenance Quasi Proses, proses semi markov Jurusan Statistika 14

Isu-isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Riset yang Diperlukan Risk Theory and Financial Engineering Pemodelan Kalibrasi Financial Engineering adalah disiplin ilmu yang berusaha memanfaatkan perkembangan mutakhir teori-teori keuangan untuk menciptakan produkproduk finansial yang bisa menangani kebutuhan-kebutuhan finansial yang semakin kompleks. Produk akhirnya adalah kontrak-kontrak derivatif. Dalam financial engineering juga melibatkan pengembangan dan aplikasi teori keuangan dan istrumen keuangan untuk menstrukturisasi solusi dari masalah keuangan yang kommplek dan mengeksploitasi financial opportunities. Pendugaan respon yang mahal dari ukuran-ukuran yang jauh lebih murah merupakan permasalahan statistika Pemodelan Regresi. Perkembangan produk keuangan inovatif cukup pesat untuk beberapa tahun terakhir, ini dikarenakan tren dunia dalam pengembangan instrumen keuangan derivatif untuk mengurangi risiko dan untuk lindung nilai (hedging). Perkembangan produk derivatif ini bisa dilihat baik dalam sektor perbankan, perusahaan asuransi, pasar modal dan berjangka, dan pada sektor keuangan lainya. Penelitian yang berkaitan dengan Risk Theory and Financial Engineering sangatlah menunjang dan relevan. Perlu pengembangan modelmodel dengan kondisi yang tidak standar, agar diperoleh dengan ketepatan yang sangat tinggi. Fungsi Copula Multimite Copula Agregate fungsi Copula Integrated Risk New Based and Semi model-model asuransi jiwa dan non jiwa Wavelet pada Jurusan Statistika 15

Topik Penelitian univariat dan multivariat yang lebih sensitif baik untuk karakteristik kualitas yang bersifat atribut maupun variabel. univariat dan multivariat untuk pengamatan yang tidak 1.2 Peta Jalan Penelitian Capaian sampai 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017-2020 Diagram kontrol berbasis matriks SDCM Diagram kontrol berbasis model log linier Diagram kontrol non parametrik univariat Penerapan Diagram kontrol multiva-riat atribut berbasis distribusi multinomial, pois-son dan jarak mahalanobis Dampak pengamatan tak random pada diagram kontrol konvensional Penerapan diagram kontrol EWMA untuk pengamatan tak random Penerapan diagram kontrol MEWMA Penerapan berbasis matriks SDCM di industri manufaktur Penerapan berbasis model log linier pada industri jasa. diagram kon-trol multivariat atribut berba-sis jarak chi-square MEWMA untuk pengamatan berpola VAR(p) dan VARMA(p) lebih lanjut berbasis matriks SDCM sehingga memiliki sensitivitas yang lebih baik. lebih lanjut berbasis model log linier sehingga memiliki sensitivitas yang lebih baik. Evaluasi kinerja diagram kontrol multivariat atribut berba-sis jarak chi-square Evaluasi kinerja MEWMA untuk pengamatan berpola VAR(p) dan VARMA(p) Evaluasi kinerja berbasis matriks SDCM baru Evaluasi kinerja berbasis model log linier, hasil pengembangan Penerapan diagram kontrol multivariat atribut berbasis jarak chi-square pada pengontrolan proses di industri Penerapan diagram kontrol untuk menyelesaik an persoalan pengontroan kualitas di Penerapan diagram kontrol berbasis matriks SDCM baru pada pengontrolan proses di industri manufaktur dan pengembangan lebih lanjut. Penerapan diagram kontrol berbasis mo-del log-linier baru pada pengontrolan proses di industri jasa dan pengembangan lebih lanjut. lebih lanjut MEWMA untuk berbagai model tak random lainnya. Jurusan Statistika 16

Topik Penelitian random. Capaian sampai 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017-2020 industri Topik Penelitian metode optimasi multirespon untuk variabel/faktor yang berpengaruh mempunyai skala kontinu Capaian sampai 2011 2012 2013 2014 2015 2016 multi fungsi desirebility multi Logika fuzzy multi Neural Network multi Hibrid Method multi Hibrid Method multi Hibrid Method 2017-2020 Perbandingan Metode multi respon metode optimasi multirespon untuk variabel/faktor yang berpengaruh mempunyai skala diskrit. multi pada metode Taguchi dengan fungsi desirebility multi pada metode Taguchi dengan Logika fuzzy multi pada metode Taguchi dengan Neural Network multi pada metode Taguchi dengan Hibrid Method multi pada metode Taguchi dengan Hibrid Method multi pada metode Taguchi dengan Hibrid Method Perbandingan Metode multi respon Jurusan Statistika 17

Topik Penelitian Multi Dinamis Capaian sampai 2011 2012 2013 2014 2015 2016 Dinamis Multi Dinamis Multi Dinamis Multi Dinamis Multi Dinamis Multi Dinamis 2017-2020 Multi Dinamis Multi Multi Multi Multi Multi Multi Multi Quasi dan Quasi Quasi dan Quasi Quasi dan Quasi Quasi dan Quasi Quasi dan Quasi Quasi dan Quasi Quasi dan Quasi Preventive Maintenance Quasi Proses, proses semi markov Preventive Maintenance Quasi Proses proses semi markov Preventive Maintenance Quasi Proses proses semi markov Preventive Maintenance Quasi Proses proses semi markov Jurusan Statistika 18

Topik Penelitian Capaian sampai 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017-2020 and and and and and and and Semi Semi Semi Semi Semi Semi Semi model-model asuransi jiwa dan non jiwa model model asuransi jiwa dan non jiwa model model asuransi jiwa dan non jiwa model model asuransi jiwa dan non jiwa Jurusan Statistika 19

Topik Penelitian Capaian sampai 2011 2012 2013 2014 2015 2016 Wavelet 2017-2020 2. Rencana Pengabdian Masyarakat No Jenis Kegiatan Nama Kegiatan Frekuensi/Tempat Keterangan 1 Workshop In House Workshop Statistik Proses Control: Tingkat Basic Tingkat Intermediate Tingkat Advance Workshop Statistik Proses Control Tingkat Basic Tingkat Intermediate Tingkat Advance 2 Konsultasi Konsultasi penerapan Statistical Control di perusahaan Minimal 1 Perusahaan/Th. di Perusahaan Dua (2) kegiatan/th. di Lab Industri Jurusan Statistika ITS Berdasarkan permintaan 3 Pelatihan Metode Taguchi Multi Respon Perusahaan/ Laboratorium Statistika Industri Managemen Resiko Matematika Keuangan Metode Statistika di Bidang Industri Perusahaan/ Laboratorium Statistika Industri Perusahaan/ Laboratorium Statistika Industri Perusahaan/ Laboratorium Statistika Industri Modul Pelatihan tersedia Disediakan jadwal reguler dan waktu sesuai permintaan Jurusan Statistika 20

3. Indikator Kinerja Kunci (KPI) No Jenis Luaran Base-line Target Capaian 2011 2012 2013 2014 2015 1 Publikasi Ilmiah Jurnal Internasional 1 2 2 2 2 Jurnal Nasional Terakreditasi 1 2 2 2 2 2 Sebagai pemakalah dalam pertemuan ilmiah Jur. Nasional Tidak Terakreditasi 3 3 4 4 4 Seminar Lokal 4 4 4 4 4 Seminar Internasional 3 3 3 3 3 Bab dalam Buku Internasional 0 0 0 0 0 Bab dalam Buku Nasional 1 1 2 3 4 Nasional 3 4 4 5 5 Lokal 1 1 1 1 1 Internasional 0 2 2 2 2 3 Sebagai pembicara utama (Keynote Speaker) dalam pertemuan ilmiah Visiting Lecturer 4 (incoming/outgoing) 5 Hak Atas Kekayaan Intelektual (HKI) Nasional Lokal Internasional Paten Biasa /Sederhana Hak Cipta (Software) Jurusan Statistika 21

No 6 Teknologi Tepat Guna Jenis Luaran Desain Produk Industri Perlindungan Varietas Tanaman Perlindungan Topografi Sirkuit Terpadu Base-line Target Capaian 2011 2012 2013 2014 2015 7 Model/Prototype/Desain/Karya seni/ Rekayasa Sosial 8 Buku Ajar 1 1 1 1 1 9 Laporan penelitian 4 4 4 4 4 10 Jumlah Dana Kerjasama Penelitian (milyar rupiah) Regional 0,1 0,2 0,3 0,3 0,4 Nasional 0,1 0,2 0,3 0,3 0,4 Internasional 0 0,1 0,1 0,1 0,1 11 Angka partisipasi dosen dalam penelitian Pelatihan 3 3 3 4 4 Pemberdayaan masyarakat 12 Jumlah pengabdian masyarakat Pembinaan UMKM Konsultasi/kajian 1 2 2 2 2 Difusi/alih teknologi Jurusan Statistika 22

No 13 Jenis Luaran Lulusan yang dihasilkan melalui kegiatan penelitian Base-line Target Capaian 2011 2012 2013 2014 2015 S1 /D3 10 10 10 12 12 S2 4 4 4 4 4 S3 1 2 2 2 2 Proposal PKM yang dihasilkan 5 5 5 5 5 PKM yang didanai 2 2 2 2 2 14 Prestasi mahasiswa dari penelitian dan pengabdian masyarakat PKM yang mendapat medali PIMNAS Award/kejuaraan lain tingkat nasional Award/kejuaraan tingkat internasional 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Surabaya, 31 Januari 2012 Kepala Laboratorium, Dr. Sony Sunaryo, M.Si. NIP. 19640725 198903 1 001. Jurusan Statistika 23