PENYUTRADARAAN VIDEO MUSIK GROUP BAND GARGOYLE DENGAN PENERAPAN SHOT BERDURASI PANJANG SEBAGAI PENGUAT ALUR CERITA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Televisi merupakan sarana hiburan free-to-air yang tidak sedikit masyarakat

PENYUTRADARAAN VIDEO MUSIK RANNISAKUSTIK DENGAN MENGGUNAKAN GERAK TARI SEBAGAI PENDUKUNG PENUTURAN CERITA

PENYUTRADARAAN VIDEO MUSIK BUNGA HATIKU, AKU YANG MEMULAI, DAN RESOLUSI CINTA DENGAN MENGGUNAKAN METAFORA VISUAL

PERANCANGAN TATA ARTISTIK DALAM FILM PENDEK HYEO NO

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. Pada Bab IV ini membahas tentang bagaimana penerapan elemen-elemen. rancangan karya terhadap pengembangan film pendek ini.

PENCIPTAAN FILM ANIMASI TANPA DIALOG DAILY LIFE WITH CAT

GAYA HIPERBOLA DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT MENDEKATKAN YANG JAUH, MENJAUHKAN YANG DEKAT

PENYUTRADARAAN PROGRAM INSTRUKSIONAL HAPPY COOKING DENGAN GRAFIS SEBAGAI UNSUR PELENGKAP DAYA TARIK

REVIEW KARYA AUDIO VISUAL VIDEO MUSIK KISAH HATI. Kelompok 3. Disusun Oleh : Devita Nela Sari ( ) Ogy Prabu Santosa ( )

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. kemudian berusaha mengembangkan bersama-sama dengan pencipta lagu.

EKSPLORASI SOAL MATEMATIKA PADA KONFLIK SKENARIO PROGRAM CERITA GAUSSEULIER EPISODE THE TRUE HERO

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Musik adalah suatu bentuk ungkapan seni yang berhubungan dengan

SELAMATKAN LANGIT BOSSCHA

REVIEW KARYA TUGAS AKHIR PENYUTRADARAAN VIDEO MUSIK REGGAE BERJUDUL PANTAIKU DENGAN PESAN KESELAMATAN PANTAI

PENYUTRADARAAN AGUNG WIJAYANTO DALAM MARSINAH MENGGUGAT KARYA RATNA SARUMPAET

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

II. METODOLOGI. A. Kerangka Berpikir Studi

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. produksi. Alur tersebut tergambarkan seperti pada gambar 4.1.

BAB III PERANCANGAN KARYA. kemudian berusaha mengembangkan bersama-sama dengan pencipta lagu.

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

BAB I PENDAHULUAN. soundtrack film. Film dan soundtrack adalah dua komponen yang saling

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. mengenai pelaksanaan produksi dan pasca produksi.

TEKNIK EDITING II. Pertemuan 2. Yosaphat Danis Murtiharso, S.Sn., M.Sn. Modul ke: Fakultas Ilmu Komunikasi. Program Studi Broadcasting

Membentuk Dimensi Ruang Dengan Gaya Stretch Realist Pada Tata Suara Film Fatimah

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL LAPORAN PROJEK KOMUNIKASI... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN ETIKA AKADEMIK...

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

(Sumber: Film The Raid 2, TC 00:01:49-00:01:50)

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Di bidang seni, film merupakan suatu fenomena yang muncul secara

REVIEW KARYA AUDIO VISUAL

MEMBANGUN KETERLIBATAN PENONTON DENGAN ANGLE KAMERA SUBJEKTIF PADA PENYUTRADARAAN VIDEO MUSIK GRUP BAND ALPHABLOPHO

Produksi Iklan Audio _ Visual

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. Produksi merupakan tahap lanjutan dari tahap pembuatan video feature,

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. Produksi merupakan tahap lanjutan dari tahap pembuatan video dokumenter,

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. telah terencana pada pra-produksi yang tertulis pada bab sebelumnya. Berikut ini

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. Produksi merupakan tahap lanjutan dari tahap pembuatan film, merupakan

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. produksi. Proses tersebut akan digambarkan pada gambar 4.1. lokasi akan ditata seperti yang digambarkan pada storyboard.

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. dan pasca produksi seperti penjelasan dari rancangan pra produksi pada bab

Tahapan Proses Pembuatan Animasi / Pipeline

MOTTO. Hidup bukanlah tentang bagaimana menemukan diri kita tetapi bagaimana menciptakan diri kita yang sebenarnya (Dimas Arya Gutama)

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL.. HALAMAN JUDUL... i. HALAMAN PERSETUJUAN SIDANG... ii. HALAMAN PENGESAHAN SIDANG.. iii

MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERKOMUNIKASI MELALUI METODE BERCERITA DENGAN GAMBAR DI KELOMPOK BERMAIN HARAPAN BUNDA NGABEAN KEDAWUNG

BAB I PENDAHULUAN. yang dapat dipadukan dengan adanya perkembangan bidang multimedia

BAB III TINJAUAN PUSTAKA. penjelasan-penjelasan mendetail beserta sumber-sumber teoritis yang berkaitan

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN KARYA. berjudul Pembuatan Film Pendek Bergenre Drama Romantis Berjudul

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang 1. Judul Perancangan 2. Latar Belakang

BURUNG HANTU SEBAGAI TEMA DALAM PENCIPTAAN KARYA SENI GRAFIS

PENGARUH INDEPENDENSI, KECAKAPAN PROFESIONAL, OBYEKTIVITAS, KOMPETENSI, DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS HASIL AUDIT

BAB III LANDASAN TEORI. 1.1 Televisi Sebagai Media Pembelajaran

PEMBUATAN VIDEO CLIP MEMO OF 2 YEARS PERGI DARI HIDUPKU MENGUNAKAN TEKNIK HYPERLAPSE SKRIPSI

PROSES Sebagai rumah produksi layanan penuh, kami menyediakan semua dukungan produksi, dari hulu hingga hilir.

BAB 4 HASIL DAN BAHASAN. Untuk strategi komunikasi, penulis memberikan pembagian sebagai berikut :

PERANCANGAN INTERIOR LIQUID KARAOKE YOGYAKARTA

Produksi AUDIO VISUAL

Modul ke: EDITING II EDITING LINIER DAN NON LINIER. Fakultas Ilmu Komunikasi. Bagus Rizki Novagyatna. Program Studi Broadcasting.

MONSTER DAN MAKHLUK HALUS SEBAGAI SUMBER IDE DALAM KARYA SENI LUKIS

LAPORAN TUGAS AKHIR PENCIPTAAN KARYA SENI PENCIPTAAN FILM ANIMASI DUA DIMENSI BIMA. Muhamad Maladz Adli NIM

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan media audio visual yang lebih dikenal dengan video klip.

PERANCANGAN IKLAN LAYANAN MASYARAKAT TENTANG KEWIRAUSAHAAN DI TELEVISI SKRIPSI APLIKATIF

Representasi Perempuan Jawa Pesisir dalam Film Siti. (Analisis Semiotika Roland Barthes dalam Film Siti) SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. game berjalan beriringan, dan para desainer saling bersaing secara kreatif. Fakta

BAB I PENDAHULUAN. sangat mudah ditemukan untuk menjadi media hiburan. Dalam buku Mari Membuat

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

MATA SEBAGAI INSPIRASI PENCIPTAAN SENI GRAFIS

LAPORAN TUGAS AKHIR PENCIPTAAN KARYA SENI PENCIPTAAN FILM ANIMASI MARI BERHIDROPONIK DENGAN TEKNIK DUA DIMENSI. Nida ul Mufidah NIM.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Komunikasi merupakan hal yang paling mendasar dan paling penting dalam interaksi sosial. Manusia berkomunikasi

ANALISA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMBELIAN PRODUK MEBEL PADA PERUSAHAAN AGUS GALLERY FURNITURE DI CEPER KLATEN

BAB I PENDAHULUAN. berbagai macam pesan. Jika di lihat dari segi komunikasi, musik digunakan

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN VIDEO KLIP TAK KAN TERDIAM SAJA DENGAN TEKNIK TIMELAPSE SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENGARUH HARGA, IKLAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PRODUK PT. DJARUM INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

LAPORAN EDITING TEASER KAMPUNG SENI 2015

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN SOAL CERITA MATEMATIKA DENGAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING

PENYUTRADARAAN PROGRAM TELEVISI MAGAZINE SHOW TEKNO TIME DENGAN GAYA VISUAL FLAT DESIGN (Episode: Satu) KARYA SENI

PENERAPAN STRATEGI PAIR CHECK UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI SISWA MATA PELAJARAN IPA SISWA KELAS V SD NEGERI KUTOHARJO 03 PATI TAHUN AJARAN 2013/2014

BAB I PENDAHULUAN. baru, baik yang bergabung dalam major label maupun indie label. Indie label dan

BAB IV HASIL RANCANGAN PRODUKSI. pendek) yang berjudul sama, Sepeda Untuk Shania karangan Aditya Rizky

LAPORAN TUGAS AKHIR Pembuatan Film Pendek Passing note

SOSOK IBU DALAM FILM UMMI AMINAH. (Analisis Framing Dalam Film Ummi Aminah) SKRIPSI. Oleh : REZKI NURFYANTI NIM :

EDITOR ORANG YANG TERLATIH DAN TERDIDIK UNTUK MENGEDIT FILM DAN REKAMAN VIDEO

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA TUGAS CAMERA PERSON PADA SEBUAH PRODUKSI PROGRAM ACARA CERITA SAFIRA DI SURABAYA TV

PEMBUATAN VIDEO KLIP BAND MARSMELLOW DENGAN TEKNIK PENGGABUNGAN ANTARA STOP MOTION DAN LIVE SHOT BERJUDUL JANGAN BILANG I LOVE YOU.

JUDUL UNIT : Membaca dan Menafsirkan Naskah

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION BERBASIS LESSON STUDY

BAB V IMPLEMENTASI KARYA. perancangan karya pada bab sebelumnya. Implementasi karya merupakan tahapan

LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING APLIKASI ALAT BANTU AJAR BERMAIN PIANO TUGAS AKHIR

Mata Kuliah - Advertising Project Management-

PEMBUATAN VIDEO KLIP BAND LANTERN. Naskah Publikasi. Diajukan oleh: Andi Ardiles Masela

LAPORAN PRODUKSI TEASER KAMPUNG SENI ISI SURAKARTA

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN KEMAMPUAN MENULIS CERITA BAHASA INDONESIA MELALUI STRATEGI PICTURE AND PICTURE PADA SISWA KELAS IV

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA PERAN EDITOR DALAM PROGRAM ACARA TALKSHOW TAMU ISTIMEWA DI ADI TV YOGYAKARTA

DESAIN INTERIOR RESTAURANT SEBAGAI PENDUKUNG DI PUSAT KEBUDAYAAN YOGYAKARTA DI JAKARTA

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB III KONSEP PERANCANGAN

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA PERAN EDITOR SEBAGAI SECOND DIRECTOR DALAM TAHAPAN PASCA PRODUKSI PROGRAM TVC DI ADI TV. Disusun Oleh : ESTI NOVITASARI

APLIKASI PEMBELAJARAN KEBUDAYAAN JAWA BERBASIS MOBILE ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi seperti sekarang ini perkembangan teknologi informasi

Laporan Produksi Trailer Kampung Seni #2 ISI Surakarta

Transkripsi:

PENYUTRADARAAN VIDEO MUSIK GROUP BAND GARGOYLE DENGAN PENERAPAN SHOT BERDURASI PANJANG SEBAGAI PENGUAT ALUR CERITA KARYA SENI untuk memenuhi sebagai persyaratan mencapai derajat Sarjana Strata 1 Program Studi Televisi Diajukan Oleh : Maharani NIM : 1010510032 JURUSAN TELEVISI FAKULTAS SENI MEDIA REKAM INSTITUT SENI INDONESIA YOGYAKARTA YOGYAKARTA 2014

i PENYUTRADARAAN VIDEO MUSIK GROUP BAND GARGOYLE DENGAN PENERAPAN SHOT BERDURASI PANJANG SEBAGAI PENGUAT ALUR CERITA KARYA SENI untuk memenuhi sebagai persyaratan mencapai derajat Sarjana Strata 1 Program Studi Televisi Diajukan Oleh : Maharani NIM :1010510032 JURUSAN TELEVISI FAKULTAS SENI MEDIA REKAM INSTITUT SENI INDONESIA YOGYAKARTA YOGYAKARTA 2014

ii HALAMAN PENGESAHAN Tugas Akhir Karya Seni ini telah diajukan dalam ujian Tugas Akhir Jurusan Televisi, Fakultas Seni Media Rekam, Institut Seni Indonesia Yogyakarta yang diselenggarakan pada tanggal 21 Juli 2014 dan telah diuji, serta telah dinyatakan lulus oleh Tim Penguji Jurusan Televisi, Fakultas Seni Media Rekam, Institut Seni Indonesia Yogyakarta. Dosen Pembimbing I Latief Rakhman Hakim, M.Sn. NIP: 19790514 200312 1001 Dosen Pembimbing II Agnes Widyasmoro, S.Sn., M.A. NIP: 19780506 200501 2 001 PengujiAhli / Cognate Nanang Rakhmad Hidayat, M.Sn. NIP:19660510 199802 1 006 Ketua Jurusan Televisi Mengetahui, Dekan Fakultas Seni Media Rekam Institut Seni Indonesia Yogyakarta Dyah Arum Retnowati, M.Sn. NIP: 19710430 199802 2 001 Drs. Alexandri Luthfi R., M.S. NIP: 19580912 198601 1 001

iii

iv Karya Tugas Akhir penciptaan karya seni ini saya persembahkan untuk kedua orang tua saya yang selalu mendukung, teman-teman yang telah membantu saya dalam berproses, dan seluruh penggiat serta pencinta seni mendengar dan merekam

v KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi seluruh alam semesta, puji syukur pada Tuhan yang masih memberikan kesempatan untuk belajar dan mencari pengalaman. Karena dengan bekal ilmu pengetahuan dan pengalaman kita dapat melanjutkan langkah setelah masa perkuliahan ini selesai. Melaksanakan pendidikan di Jurusan Televisi tentunya tidak akan lepas dari sebuah proses kreatif berupa produksi karya-karya televisi baik program fiksi maupun non-fiksi. Menyelesaikan mata kuliah, hingga akhirnya dapat menempuh Tugas Akhir. Sebuah proses yang cukup panjang hingga delapan semester untuk memenuhi persyaratan menuju Tugas Akhir. Tugas Akhir adalah menerapkan seluruh ilmu yang telah didapat selama masa studi dan menerapkannya dengan mengangkat sebuah konsep dalam menciptakan Karya Seni. Terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam proses Tugas Akhir : 1. Allah SWT atas segala nikmat dan Anugerah ilmu pengetahuan dan pengalaman serta pelajaran hidup yang diberikan 2. Nabi besar kami Muhammad SAW 3. Kedua orang tua dan keluarga 4. Bapak Drs. Alexandri Luthfi R. MS., Dekan Fakultas Seni Media Rekam Institut Seni Indonesia Yogyakarta 5. Ibu Dyah Arum Retnowati, M.Sn. ketua Jurusan Televisi Fakultas Seni Media Rekam Institut Seni Indonesia Yogyakarta 6. Bapak Lilik Kustanto, S.Sn, selaku Dosen Wali 7. Dosen Pembimbing I, Latief Rakhman Hakim, M.Sn. 8. Dosen Pembimbing II, Agnes Widyasmoro, S.Sn., M.A. 9. Seluruh Dosen, Penguji, dan karyawan Jurusan Televisi, Fakultas Seni Media Rekam, ISI Yogyakarta 10. Seluruh personel Group Band Gargoyle

vi 11. Bang Ujel Bausad, Greg Arya, Arif Go, Harry Wicaksono, Oggi Satriyo, Zulianita, Dani Tanaka, Gregorius Hendra, Mariah Zahara 12. Meutia Kirana, Helena Diatrinari, Aistari kinarasih, Endaka Wahyu P.D, Fitri Wulandari, Rani Permata Sari, Wahyudi, Fajar Riyanto, Christian Dwiki, Vebrio Kusti 13. Teman-teman Fakultas Seni Media Rekam ISI Yogyakarta angkatan 2010. 14. Teman-teman Buruh Film, dan seluruh kru produksi video musik Gargoyle 15. Teman-teman Bidik Misi ISI Yogyakarta 2010 16. Dan semua pihak telah membantu yang tidak dapat dituliskan satu persatu, terimakasih atas dukungannya. Akhir kata, masih terdapat banyak kekurangan dalam Tugas Akhir ini. Oleh karena itu, kritik dan saran kami harapkan dari semua pihak. Semoga penulisan Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi penulis sendiri dan bagi semua yang membacanya. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Yogyakarta, 2014 Penulis

vii DAFTAR ISI Halaman Judul... Halaman Pengesahan... Halaman Pernyataan... Halaman Persembahan... Kata Pengantar... Daftar Isi... Daftar Gambar... Daftar Tabel... Daftar Foto... Daftar Capture... Daftar Lampiran... Abstrak... i ii iii iv v vii x xi xii xiii xvi xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penciptaan... 1 B. Ide Penciptaan Karya... 2 C. Tujuan dan Manfaat... 3 D. Tinjauan Karya... 3 BAB II OBJEK PENCIPTAAN DAN ANALISIS A. Objek Penciptaan... 8 B. Analisis... 16 BAB III LANDASAN TEORI A. Penyutradaraan... 18 B. Video Musik... 22 C. Videografi... 23 D. Tata Artistik... 29 E. Makeup and Wardrobe... 30 BAB IV KONSEP KARYA A. Konsep Estetik... 33 B. Desain Program... 39 C. Desain Produksi... 39 D. Konsep Teknis... 46 BAB V PERWUJUDAN DAN PEMBAHASAN KARYA A. Tahapan Perwujudan Karya... 54 a. Penciptaan Ide... 54 b. Pra Produksi... 54 c. Produksi... 87 d. Pasca Produksi... 90 B. Pembahasan Karya... 92

viii a. Naratif... 92 b. Sinematik... 93 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 112 B. Saran... 113 DAFTAR PUSTAKA... 114 LAMPIRAN

ix DAFTAR GAMBAR Gambar 5.1 Floorplan set Kamar Andre... 76 Gambar 5.2 Floorplan set Ruang Tamu Rumah Andre... 76 Gambar 5.3 Floorplan set Studio musik (basecamp)... 77 Gambar 5.4 Floorplan set Kamar Luna... 77 Gambar 5.5 Floorplan Lampu Kamar Andre... 78 Gambar 5.6 Floorplan Lampu Ruang Tamu Rumah Andre... 78 Gambar 5.7 Floorplan Lampu Studio musik (basecamp)... 79 Gambar 5.8 Floorplan Lampu Kamar Luna... 79

x DAFTAR TABEL tabel 4.1 treatment Penantian... 41 tabel 4.2 treatment yang Terbaik yang Pernah ada... 42 tabel 4.3 treatment Sederhana... 44 tabel 5.4 time table Januari... 56 tabel 5.5 time table Februari... 57 tabel 5.6 time table Maret... 58 tabel 5.7 perubahan time table... 59 tabel 5.8 Shotlist video musik Penantian... 69 tabel 5.9 Shotlist video musik yang Terbaik yang Pernah ada... 71 tabel 5.10 Shotlist video musik Sederhana... 73 tabel 5.11 equipment departemen kamera... 80 tabel 5.12 equipment departemen lighting... 81 tabel 5.13 equipment pendukung... 82 tabel 5.14 list properti set studio (basecamp)... 83 tabel 5.15 list properti set Kamar Andre... 84 tabel 5.16 list properti set Dapur... 84 tabel 5.17 list properti set Ruang Tamu... 85 tabel 5.18 list properti set Kamar Luna... 85 tabel 5.19 list properti set Kamar Gelap... 86 tabel 5.20 list properti lokasi pantai... 86 tabel 5.21 list properti lokasi distro... 86 tabel 5.22 list properti lokasi production box... 86

xi DAFTAR FOTO Foto 5.1 Lokasi set Ruang santai (Basecamp)... 60 Foto 5.2 Lokasi set studio band (basecamp) dan kamar Andre... 60 Foto 5.3 Lokasi set kamar Luna... 61 Foto 5.4 Lokasi set Dapur video musik yang Terbaik yang Pernah ada 61 Foto 5.5 Lokasi set ruang cetak foto... 61 Foto 5.6 Lokasi ruang keluarga video musik Sederhana... 62 Foto 5.7 Lokasi set distro video musik Penantian... 62 Foto 5.8 Lokasi set flashback (dalam tv) video musik Penantian... 63 Foto 5.9 Lokasi set tebing video musik Sederhana... 63 Foto 5.10 Lokasi set jalanan video musik Sederhana... 63 Foto 5.11 Lokasi perform band video musik Sederhana... 64 Foto 5.12 Pemeran Andre... 64 Foto 5.13 Pemeran Luna... 65 Foto 5.14 Pemeran Nola... 65 Foto 5.15 Pemeran Ayah, Ibu, dan adik Andre... 65 Foto 5.16 Personel Gargoyle... 66 Foto 5.17 Set basecamp (studio musik)... 67

xii DAFTAR CAPTURE Capture 1.1 salah satu adegan dalam video musik Taylor Swift... 4 Capture 1.2 salah satu adegan dalam video musik The Only Exception 4 Capture 1.3 Cuplikan adegan dalam video musik Coldplay Yellow... 5 Capture 1.4 Cuplikan video musik Perahu Kertas... 6 Capture 1.5 Cuplikan video musik Perahu Kertas... 6 Capture 5.6 Cuplikan adegan scene 1 video musik Penantian... 95 Capture 5.7 Cuplikan adegan scene 2 video musik Penantian... 95 Capture 5.8 Cuplikan adegan scene 3 video musik Penantian... 96 Capture 5.9 Cuplikan adegan scene 3 video musik Penantian... 96 Capture 5.10 Cuplikan adegan scene 3 video musik Penantian... 97 Capture 5.11 Cuplikan adegan scene 3 video musik Penantian... 97 Capture 5.12 Cuplikan scene 1 yang Terbaik yang Pernah ada... 98 Capture 5.13 Cuplikan adegan scene 1 yang Terbaik yang Pernah ada 98 Capture 5.14 Cuplikan adegan scene 2 yang Terbaik yang Pernah ada 99 Capture 5.15 Cuplikan adegan scene 3 yang Terbaik yang Pernah ada 99 Capture 5.16 Cuplikan adegan scene 4 yang Terbaik yang Pernah ada 100 Capture 5.17 Cuplikan adegan scene 4 yang Terbaik yang Pernah ada 101 Capture 5.18 Cuplikan adegan scene 4 yang Terbaik yang Pernah ada 101 Capture 5.19 Cuplikan adegan scene 5 yang Terbaik yang Pernah ada 102 Capture 5.20 shot detail scene 5 yang Terbaik yang Pernah ada... 102 Capture 5.21 Cuplikan adegan ending yang Terbaik yang Pernah ada. 102 Capture 5.22 Cuplikan adegan scene 1 video musik Sederhana... 104 Capture 5.23 Cuplikan adegan scene 2 video musik Sederhana... 104 Capture 5.24 Cuplikan adegan Andre berlari (master)... 104 Capture 5.25 Cuplikan adegan Andre berlari (CU)... 105 Capture 5.26 Cuplikan adegan Andre berjalan menyusuri jalanan sepi.. 105 Capture 5.27 Cuplikan adegan Andre berjalan menyusuri jalanan pasir. 105 Capture 5.28 Cuplikan adegan Andre menikmati pemandangan... 106 Capture 5.29 set ruang santai... 108 Capture 530 set basecamp dan studio musik... 108 Capture 5.31 set kamar Andre... 109 Capture 5.32 simbol tanjakan... 110 Capture 5.33 coloring pada adegan flashback... 110 Capture 5.34 salah satu transisi dalam yang Terbaik yang Pernah ada 110

xiii DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Form syarat mengikuti ujian TA Lampiran 2. Storyboard Lampiran 3. Shooting Script Lampiran 4. Call Sheet Lampiran 5. Camera Report Lampiran 6. Script Continuity Lampiran 7. Budgeting plan Lampiran 8. Budget real Lampiran 9. Foto-foto Behind The Scene Lampiran 10. Poster dan X- Banner Lampiran 11. BTS Screening dan kelengkapan

xiv ABSTRAK Penyutradaraan video musik group band Gargoyle dengan pengambilan gambar longtake bertujuan sebagai berikut: a. Mengenalkan lagu baru pada penonton melalui video musik; b. Menyampaikan pesan lagu melalui cerita dalam video musik pada penonton menggunakan penerapan shot berdurasi panjang; c. Memberikan sebuah pengemasan video musik dengan rangkaian shot berdurasi panjang. Karya Seni ini berbentuk video musik. Objek penciptaan dalam karya video musik ini adalah group band Gargoyle dengan judul lagunya Penantian, yang Terbaik yang Pernah ada, dan Sederhana. Konsep estetik penciptaan Karya Seni ini adalah dengan menerapkan pengambilan gambar longtake pada scene-scene tertentu, dalam masing-masing video musik. Video musik dengan menggunakan shot berdurasi panjang akan membawa penonton untuk mengikuti alur dalam video musik, seperti alur pada pergerakan kamera maupun pemain, sehingga penonton dapat memusatkan perhatiannya pada pergerakan kamera maupun pemain. Shot berdurasi panjang mampu memusatkan perhatian penonton melalui sebuah shot panjang tanpa adanya cutting. Kata kunci : penyutradaraan, video musik, shot berdurasi panjang, alur cerita

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penciptaan Musik pada dasarnya sangat dekat dengan manusia. Banyak yang mengekspresikan perasaan dengan mendengarkan lagu yang seirama dengan perasaan yang sedang dirasakan manusia itu sendiri. Musik juga memiliki bagianbagian seperti alur yang membawa emosi pendengarnya semakin meningkat dan kemudian turun. Part-part itu terdiri dalam rangkaian nada yang tersusun pada sebuah lagu yang dibangun pula dengan susunan lirik. Lagu mempunyai beberapa bagian antara lain intro, bridge, chorus/reff, dan lain-lain. Bagian-bagian dalam lagu itu yang akan turut membangun emosi bagi yang mendengarkannya. Lagu memberikan sebuah inspirasi untuk memvisualkannya ke dalam sebuah karya video musik yang akan menggambarkan isi lagu tersebut. Pembuatan video musik ini akan menggunakan pengambilan gambar longtake (shot berdurasi panjang). Pengambilan gambar juga akan mempengaruhi penyampaian pesan dan emosi dalam lagu, selain pemilihan tokoh yang akan memainkan karakter dalam cerita. Beraneka ragam video musik diproduksi untuk mengenalkan lagu baru yang akan dirilis ke pasaran. Karya video musik yang akan dibuat adalah video musik group band Gargoyle yang berjudul Penantian, yang Terbaik yang Pernah ada, dan Sederhana yang diproduksi dengan menerapkan pengambilan gambar longtake. Pengambilan gambar longtake digunakan untuk memperkuat alur cerita dalam video musik, sekaligus sebagai sajian visual yang berbeda karena menggunakan pengambilan gambar longtake. Pemilihan pengambilan gambar dengan longtake akan membantu penonton untuk fokus melihat dan mengikuti rangkaian cerita dalam video musik dan secara tidak langsung akan membawa penonton mengikuti emosi dalam lagu melalui musik dan lirik. Pengambilan gambar longtake dengan pergerakan kamera secara tidak langsung akan membuat penonton selalu mengikuti cerita dalam video musik tersebut karena dituntun oleh setiap shot-nya. Shot berdurasi panjang juga

2 akan ikut membangun alur serta emosi penonton dengan pengambilan gambar dinamis maupun statis. Penggunaan longtake juga akan disesuaikan dengan tempo lagu sehingga mampu memperkuat mood cerita dalam video musik tersebut. Penerapan longtake akan berbeda pada masing-masing video musik. Pada video musik Penantian akan menggunakan longtake pada beberapa adegan dalam video musik tersebut, video musik yang Terbaik yang Pernah ada akan menggunakan kamera dengan pergerakan kamera tracking, dan video musik Sederhana akan menggunakan longtake dengan kamera pergerakan kamera yang dinamis. Pengambilan gambar longtake dengan penggunaan longtake dalam video musik, diharapkan penonton mampu mengikuti alur dalam video musik, tanpa melepaskan pandangannya sesuai dengan pergerakan kamera dalam adegan tertentu. Pengambilan gambar longtake juga mampu menuntun penonton untuk mengikuti alur cerita dalam video musik melalui pergerakan tokoh maupun pergerakan kamera yang digunakan. B. Ide Penciptaan Karya Ide penciptaan karya ini adalah pembuatan video musik ini berawal dari melihat beberapa film yang menggunakan pengambilan gambar longtake seperti crazy stupid love pada salah satu scene restoran dengan tokoh yang berpindah pindah namun kamera tetap bergerak dinamis dengan durasi yang cukup panjang, Love (film China) pada pengenalan tokoh-tokohnya dibuat dengan shot panjang dan menyambungkan antar tokoh, dan lain-lain. Selain itu masih sedikit karya video musik khususnya di Indonesia yang menggunakan pengambilan gambar longtake. Pembuatan karya video musik group band Gargoyle berjudul Penantian, yang Terbaik yang Pernah Ada, dan Sederhana ini akan menggunakan rangkaian pengambilan gambar longtake. Video musik adalah salah satu sarana untuk mengenalkan sebuah lagu baru kepada khalayak dengan penyajian visual yang menceritakan isi dalam lagu tersebut. Longtake merupakan pengambilan gambar atau shot dengan durasi yang lama (ada yang berpendapat lebih dari 10

3 detik). Longtake yang digunakan adalah shot dengan pergerakan kamera mengikuti objek (follow) dengan dinamis yang terdiri dari satu atau beberapa shot panjang. Video musik dengan shot berdurasi panjang akan membuat penonton mengikuti alur cerita, seperti alur pada video musik yang divisualkan dengan pengambilan gambar longtake sehingga pandangan penonton tidak akan terputus. Pengambilan gambar dengan longtake juga akan turut membangun cerita melalui pergerakan pemain dan pergerakan kamera pada adegan tertentu yang akan membangun cerita dalam video musik. C. Tujuan dan Manfaat Tujuan dan manfaat dibuatnya video musik Gargoyle Penantian, Sederhana, dan yang Terbaik yang Pernah ada adalah : 1. Tujuan a. Mengenalkan lagu baru pada penonton melalui video musik b. Menyampaikan pesan lagu melalui cerita dalam video musik pada penonton menggunakan penerapan shot berdurasi panjang c. Memberikan sebuah pengemasan video musik dengan rangkaian shot berdurasi panjang 2. Manfaat a. Penonton dapat memahami dan mengenal lagu baru dengan video musik b. Penonton mendapatkan sebuah sajian video musik dengan pengambilan gambar longtake sehingga dapat menuntun alur cerita dalam video musik D. Tinjauan Karya Tinjauan karya yang digunakan untuk penyutradaraan video musik Gargoyle dengan judul Penantian, Sederhana, dan yang Terbaik yang Pernah ada adalah : 1. Video musik Taylor Swift We Are Never Ever Getting Back Together Video musik "We Are Never Ever Getting Back Together" disutradarai oleh sutradara dari Perancis, Michel Gondry. Lagu "We Are Never Ever Getting

4 Back Together" ditulis oleh Taylor Swift sendiri dibantu oleh Max Martin dan Shellback. Single inii diambil dari album keempat Taylor berjudul "Red" yang dirilis tahun 2012. Video musik Taylor Swift ini diproduksi dengan pengambilan gambar longtake (shot berdurasi panjang). Capture 1.1 salah satu adegan dalam video musik Taylor Swift sumber http://www.youtube.com/watch?v=wa4ix5d9z644 Video musik "We Are Never Ever Getting Back Together" diproduksi di sebuah studio (indoor), dengan pergerakan kamera yang mengikuti objek (follow) dan dilakukan dengann teknik one shot, pada video musik ini menggunakan kamera subjektif dimana Taylor menatap kamera seolah mengajak penonton berbicara. Perpindahan setting dalam video musik ini banyak ditunjukkann dengan kamera mengalihkan pada pemain pendukung yang menggunakan pakaian-pakaian unik, setelah itu Taylor muncul dengan berganti busana. 2. Video Musik Group Band Paramore The Only Exception Capture 1.2 salah satu adegan dalam video musik The Only Exception sumber http://www.youtube.com/watch?v=-j7j_iwuhls&list=rd-j7j_iwuhls Video musik The Only Exception dari group band Paramore disutradarai oleh Brandon Chesbro dan dirilis pada tanggal 17 Februari 2010. Video musik ini

5 banyak menggunakan camera movement berupa pergerakan kamera tracking pada shot-shot yang digunakan. Video musik The Only Exception menceritakan tentang seorang perempuan yang berusaha mencari seseorang yang diidamkan, namun akhirnya ia kembali pada kekasihnya. Pergerakan kamera tracking dalam video musik ini digunakan pada saat tokoh perempuan berusaha mencari sosok lain dalam kehidupannya. Tracking dibantu dengan setting ruangan yang saling berdekatan sehingga menjadi sebuah transisi dalam video musik tersebut. 3. Video musik Cold Play Yellow Capture 1.3 Cuplikan adegan dalam video musik Coldplay Yellow sumber http://www.youtube.com/watch?v=yknxef4kmsy Video musik Yellow disutradarai oleh James Frost dan dirilis pada tahun 2000. Video musik ini menggunakan pengambilan gambar one take shot dengan setting pantai. Pergerakan kamera dalam video musik ini secara dinamis mengikuti langkah penyanyinya yang berjalan menyusuri pantai. Kamera juga sesekali bergerak maju untuk mengambil gambar lebih detail maupun bergerak menjauh. Video musik Yellow hanya menggunakan satu setting tempat dan diproduksi di ruang terbuka (outdoor). Video musik ini ber-setting waktu sehari dari fajar hingga matahari terbit. Video musik Yellow menggunakan kamera subjektif dimana penyanyi mencoba mengajak penonton berbicara dengan menyanyikan lagunya, dalam video musik ini menggunakan kamera yang

6 bergerak mengikuti objek yang terus berjalan menyusuri pantai dari awal hingga akhir lagu. 4. Video musik Perahu Kertas Maudy Ayunda Capture 1.4 Cuplikan video musik Perahu Kertas sumber http://www.youtube.com/watch?v=mar13pqouhc Capture 1.5 Cuplikan video musik Perahu Kertas sumber http://www.youtube.com/watch?v=mar13pqouhc Video musik Perahu kertas disutradarai oleh Hanung Bramantyo yang juga sutradara dari film Perahu Kertas yang dirilis pada tahun 2012. Lagu Perahu Kertas sendiri merupakan sountrack film dengan judul yang sama. Video musik ini dibuat dengan set tempat sebuah galeri dengan nuansa warna mengarah kecoklatan sehingga berkesan vintage. Video musik perahu kertas pada setting penyanyinya menciptakan sebuah suasana yang romantis dengan banyak properti yang berkesan vintage. Tinjauan karyaa di atas akan digunakan sebagai referensi pembuatan video musik group band Gargoyle Penantian, yang Terbaik yang Pernah ada, dan Sederhana. Video musik Taylor Swift, diambil pergerakan kameranya sebagai referensi visual pada video musik Penantian. Pengambilan gambar dalam video musik Penantian akan menggunakan pengambilan gambar dengan kamera yang bergerak mengikuti objek. Namun pada video musik ini akan diperankan oleh

7 seorang main talent, berbeda dengan video musik Taylor Swift yang langsung diperankan oleh penyanyinya, video musik Taylor Swift banyak menggunakan pergerakan set untuk perpindahan lokasi setting, sedangkan dalam video musik Penantian nantinya akan lebih mengedepankan pergerakan kamera dan pemainnya. Perbedaan longtake yang digunakan pada video musik Penantian nantinya, pemain utama tidak akan menggunakan subjektif shot, berbeda dengan video musik Taylor Swift yang banyak menggunakan subjektif shot. Video musik Paramore akan menjadi referensi visual berupa pergerakan kamera tracking. Pada video musik Gargoyle yang Terbaik yang Pernah Ada akan menggunakan pergerakan kamera berupa tracking dengan kecepatan rendah untuk menyesuaikan dengan tempo lagunya dan memberikan kesan dramatik pada video musik tersebut. Video musik Cold Play Yellow akan diambil sebagai referensi visual pada video musik Sederhana. Video musik Sederhana akan menggunakan shot panjang dengan kamera bergerak secara dinamis mengikuti objek. Visualisasi dalam video musik ini akan menggambarkan perjalanan seseorang hingga akhirnya kembali pada tujuan awalnya. Video musik Perahu Kertas akan diambil untuk referensi warna visual (coloring). Video musik dari Gargoyle nantinya juga akan menggunakan warna yang kecoklatan untuk penggambaran masa lalunya (flashback) pada video musik Penantian dan yang Terbaik yang Pernah ada. Karya video Gargoyle ini pada nantinya akan menggunakan shot-shot berdurasi panjang sebagai penguat ceritanya. Perbedaannya, video musik Penantian akan menggunakan shot berdurasi panjang pada bagian tertentu dalam video musik. Video musik yang Terbaik yang Pernah ada akan menggunakan beberapa setting lokasi dengan transisi off screen, berbeda dengan video musik The Only Exception yang transisi tempatnya mengacu pada setting tempat. Video musik Sederhana akan menggunakan beberapa setting lokasi indoor maupun outdoor dengan pergerakan kamera dinamis.