SKRIPSI. KREATIVITAS MENCIPTA DESAIN BUSANA PESTA PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA di SMK KARYA RINI YOGYAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
PENGEMBANGAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS MENDESAIN PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 3 PACITAN SKRIPSI

SKRIPSI PENGEMBANGAN MODUL BUSANA ANAK UNTUK SISWA KELAS X SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA

SKRIPSI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE (STAD) BERBANTUAN MEDIA POWER POINT UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI MEMBERI BANTUAN UNTUK

PENINGKATAN KOMPETENSI MENJAHIT BUSANA ANAK LAKI-LAKI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF BERBANTUAN JOBSHEET DI SMK NEGERI I PANDAK SKRIPSI

SKRIPSI PENINGKATAN PEMBELAJARAN MENGAWASI MUTU BUSANA MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER DI SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA

PERSEPSI SISWA TERHADAP USAHA GURU DALAM MEMOTIVASI BERWIRAUSAHA SISWA PADA MATA DIKLAT PENGELOLAAN USAHA BOGA (PUB) DI SMK NEGERI 3 WONOSARI SKRIPSI

PERSEPSI SISWA TERHADAP USAHA GURU DALAM MEMOTIVASI BERWIRAUSAHA SISWA PADA MATA DIKLAT PENGELOLAAN USAHA BOGA (PUB) DI SMK NEGERI 3 WONOSARI SKRIPSI

PENGARUH PENERAPAN ACTIVE LEARNING TIPE SMALL GROUP WORK TERHADAP PENCAPAIAN KOMPETENSI MUATAN LOKAL MEMBATIK DI SMP NEGERI 1 MOYUDAN SKRIPSI

KONTRIBUSI PENCAPAIAN KOMPETENSI BELAJAR MATA DIKLAT INDUSTRI KREATIF TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA SISWA DI UNIT PRODUKSI SMK NEGERI 1 NGAWEN

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR PRAKTEK MENJAHIT BUSANA PRIA DI SMK N 6 PURWOREJO SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA DENGAN PENERAPAN METODE GUIDED NOTE TAKING PADA MATA DIKLAT MEMILIH BAHAN BAKU BUSANA DI SMK NEGERI 4 YOGYAKARTA

SKRIPSI ANALISIS HASIL PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR UNTUK MENDIAGNOSIS KESULITAN BELAJAR KOMPETENSI MENJAHIT BUSANA PRIA

PENGARUH GAYA BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA DIKLAT LISTRIK OTOMOTIF SISWA KELAS XI TEKNIK PERBAIKAN BODI OTOMOTIF SMKN 2 DEPOK SLEMAN SKRIPSI

Keefektifan Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif. Tipe Team Assisted Individualization (TAI) dalam Meningkatkan

BAB I PENDAHULUHAN. A. Latar Belakang. Misi pendidikan di Indonesia adalah mencerdaskan kehidupan bangsa.

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA DIORAMA TERHADAP KREATIVITAS MENGGAMBAR BUSANA PESTA SISWA KELAS XI DI SMK KARYA RINI YOGYAKARTA

SKRIPSI. Oleh : Eny Susilaningsih NIM

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

STRATEGI PEMBELAJARAN BATIK PADA SISWA KELAS I PROGRAM KEAHLIAN TEKSTIL KRIYA SMK N 5 YOGYAKARTA

Halaman a. Definisi Pengetahuan b. Tingkat Pengetahuan c. Pengukuran Pengetahuan d. Pengetahuan Dasar Pemesinan

PERAN PRAKTIK INDUSTRI DALAM MENUNJANG KESIAPAN MEMASUKI DUNIA KERJA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN BUSANA SMK KARYA RINI YOGYAKARTA SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

KEMAMPUAN BELAJAR MANDIRI DENGAN MODUL MATA DIKLAT MENGGUNAKAN TEKNIK DASAR PENGOLAHAN MAKANAN BAGI PESERTA DIKLAT KELAS I SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA

Disusun oleh : Agung Hudi Kurniawan

SKRIPSI. Oleh Astri Risdiana NIM

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA MEI 2012

SKRIPSI HUBUNGAN LINGKUNGAN PENDIDIKAN DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS II JURUSAN TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF SMK SE-KABUPATEN SLEMAN

FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT ORANG TUA MENYEKOLAHKAN ANAKNYA KE JENJANG SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DI KECAMATAN BERBAH SLEMAN YOGYAKARTA

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MACAM- MACAM TUSUK HIAS BAGI SISWA KELAS X SMKN I PANDAK

: RIZA AYU KRISTIANI NIM

PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU, MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA GURU OTOMOTIF SMK NEGERI SE-KABUPATEN SLEMAN SKRIPSI

MINAT SISWA SMK NEGERI DAN SWASTA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INFORMATIKA DI WONOSARI UNTUK MELANJUTKAN PENDIDIKAN KE PERGURUAN TINGGI

PENGARUH PENGGUNAAN JOBSHEET

ALFIAN RIZA EBTARYADI

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAYA SERAP BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BANGUNAN GEDUNG DI SMK N 1 SEYEGAN SKRIPSI

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 7E SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI TITL 2 SMK N 2 PENGASIH SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PENGARUH INTENSITAS MENGIKUTI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER GERAKAN PRAMUKA TERHADAP RASA PERCAYA DIRI SISWA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: KHAMARIYAH NUR LAILY NIM

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DI SMKN 2 PENGASIH KABUPATEN KULON PROGO TUGAS AKHIR SKRIPSI

MOTIVASI SISWA KELAS X PESERTA EKSTRAKURIKULER OLAHRAGA SEPAKBOLA DI SMA NEGERI 1 SEDAYU TAHUN AJARAN 2010/ 2011

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TEMBANG MACAPAT MIJIL MENGGUNAKAN APLIKASI MACROMEDIA FLASH PROFESSIONAL 8 UNTUK SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR

MINAT SISWA PUTRA KELAS ATAS SD NEGERI DAN MI DI DESA KALIWUNGU KECAMATAN MANDIRAJA KABUPATEN BANJARNEGARA TERHADAP EKSTRAKURIKULER SEPAKBOLA SKRIPSI

OLEH : ARIF NUR HIDAYAT NIM :

IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN BELAJAR DI SMP NEGERI SE-KECAMATAN DEPOK

PERSEPSI SISWA KELAS VIII TERHADAP MEDIA GAMBAR DALAM PEMBELAJARAN SEPAKBOLA DI SMP NEGERI 3 GODEAN SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

HUBUNGAN KOMPETENSI TEORI K3 DAN MOTIVASI MENGGUNAKAN ALAT PELINDUNG DIRI DENGAN SIKAP SISWA DALAM PENERAPAN K3 PADA PRAKTIK PENGELASAN SKRIPSI

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKNIK PENGECORAN LOGAM UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 2 KLATEN

BUSANA PESTA MALAM REMAJA DENGAN SUMBER IDE RUMAH GADANG DALAM PAGELARAN BUSANA NEW LIGHT HERITAGE PROYEK AKHIR

REKAYASA MEDIA PEMBELAJARAN PENGETAHUAN DASAR TEKNIK MESIN BERBASIS SOFTWARE ADOBE FLASH CS3 PROFESIONAL DI SMK MUHAMADIYAH PRAMBANAN LAPORAN SKRIPSI

PENDAPAT INDUSTRI TENTANG RELEVANSI KURIKULUM PELATIHAN PEMAGANGAN PERHOTELAN BALAI LATIHAN KERJA DENGAN KOMPETENSI KEAHLIAN FOOD & BEVERAGES PRODUCT

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG BERBANTUAN MEDIA PAPAN FLANEL DALAM PENCAPAIAN KOMPETENSI MEMBUAT SAKU PADA SISWA KELAS X TATA BUSANA

KREATIVITAS PELATIH BOLA VOLI DI KLUB BOLA VOLI SE KABUPATEN SLEMAN DALAM MENYIKAPI KETERSEDIAAN ALAT DAN FASILITAS SKRIPSI

KEEFEKTIFAN JUMP SHOOT

HUBUNGAN KARAKTERISTIK GURU DAN FASILITAS BELAJAR DENGAN KUALITAS PEMBELAJARAN SISWA DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA SKRIPSI

KONTRIBUSI POLA ASUH DEMOKRATIS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SD GUGUS I KECAMATAN SRUMBUNG KABUPATEN MAGELANG TAHUN AJARAN 2011/2012

PERSETUJUAN. Mata Diklat Membuat Hiasan Busana di SMK N 2 Godean ini telah disetujui

HUBUNGAN PERSEPSI TENTANG SUPERVISI KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU SMK RSBI DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

EVALUASI PROGRAM PRAKTIK INDUSTRI DI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TUGAS AKHIR SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun oleh : Khairul Alim

POLA HIDUP SEHAT SISWA KELAS V SD NEGERI 1 KARANGCEGAK KUTASARI PURBALINGGA

Magelang, 15 September 2016 Penulis. Pera Roganda Sinaga NIM

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK BOGA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PERSEPSI SISWA TERHADAP PEMANFAATAN FASILITAS PERPUSTAKAAN SEKOLAH DALAM PEMBELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 3 PAKEM

SKRIPSI. Oleh Abdul Rohman MS NIM

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

LAPORAN INDIVIDU PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN SEMESTER KHUSUS TAHUN AKADEMIK 2014/2015 SMK PI AMBARRUKMO 1 SLEMAN

PROBLEMATIKA GURU IPS DALAM MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN TERPADU DI SMP NEGERI (STUDI KASUS PADA SMP NEGERI DI WILAYAH EKS. KOTIP KABUPATEN CILACAP)

SKRIPSI. Oleh Pujo Santoso NIM

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN BUSANA WANITA KELAS XI BUSANA 4 DI SMK N 4 YOGYAKARTA SKRIPSI

TUGAS AKHIR SKRIPSI. Oleh : SIGIT PRIYO ADHI NIM

KEADAAN PENGETAHUAN GIZI DAN POLA KONSUMSI SISWA PROGRAM KEAHLIAN KOMPETENSI JASA BOGA DI SMK N 2 GODEAN SKRIPSI

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS VII A MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE GUIDED NOTE TAKING DI SMP N 1 MLATI SKRIPSI

PENGARUH MOTIVASI DAN KUALITAS PELAYANAN KOPERASI TERHADAP PARTISIPASI ANGGOTA DI KUD CEPOGO BOYOLALI TAHUN 2014

PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA IPA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MATERI PESAWAT SEDERHANA SISWA KELAS V SD N 4 WATES SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KOMPETENSI BIDANG KEAHLIAN TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF DENGAN PRESTASI PRAKTEK INDUSTRI SISWA SMK PERINDUSTRIAN YOGYAKARTA SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun Oleh Sumarno

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN SNOWBALL DRILLING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII A SMP N I KALIKAJAR KABUPATEN WONOSOBO

ANALISIS AUDIT OPERASIONAL ATAS KINERJA INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA SKRIPSI

HALAMAN PERSETUJUAN. Laporan Skripsi yang berjudul IDENTIFIKASI BUDAYA SEKOLAH DI. SMK NEGERI 3 WONOSARI, ini telah disetujui oleh pembimbing untuk

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN BUKU KERJA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PEMBUATAN BUSANA INDUSTRI DI SMK WIDYA PRAJA UNGARAN

PENGGUNAAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PADA KOMPETENSI DASAR MENGOLAH KUE INDONESIA DI SMK BOPKRI 2 YOGYAKARTA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BELAJAR MATA PELAJARAN TATA HIDANG SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TATA BOGA DI SMK NEGERI 3 PURWOREJO SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk memenuhi Sebagian Persyaratan Guna memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR PRAKTEK MENJAHIT BUSANA PRIA DI SMK N 6 PURWOREJO SKRIPSI

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN GUIDED INQUIRY SISWA KELAS VIIB SMP NEGERI 2 PURWOSARI SKRIPSI

PENGEMBANGAN DIKTAT PADA DIKLAT GAMBAR TEKNIK MESIN DI SMK PIRI 1 YOGYAKARTA

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI PEMBELAJARAN TERPADU DI KELAS VII C SMP N 5 WATES SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana

PELAKSANAAN EVALUASI HASIL BELAJAR SENI RUPA BERDASARKAN KTSP DI SMA NEGERI DI KABUPATEN SLEMAN SKRIPSI

Transkripsi:

SKRIPSI KREATIVITAS MENCIPTA DESAIN BUSANA PESTA PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA di SMK KARYA RINI YOGYAKARTA Diajukan Kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana S1 Pendidikan Teknik Busana Oleh: Hari Agung Wicaksono 09513242004 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK BUSANA JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK BOGA DAN BUSANA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2012

MOTTO 1. You have to endure caterpillars if u want to see butterflies ( Antoine De Saint) 2. Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah ( Thomas Alfa Edison) 3. Kebanggan kita yang terbesar adalah bukan tidak pernah gagal, tetapi bangkit kembali setiap kali kita jatuh ( Confusius) v

PERSEMBAHAN Penulisan Skripsi ini dipersembahkan kepada : 1. Orang tua dan saudara yang telah memberikan semangat hingga sekarang. 2. Teman - teman PKS angkatan 2009 terimakasih telah membantu dan menyemangati dalam pengerjaan tugas akhir. 3. Hima Gana dan Bem FT UNY yang menjadi rumah ke dua di Yogyakarta 4. Jurusan PTBB Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta. 5. Almamater UNY sehingga menjadikan penulis cendikia, mandiri, dan bernurani. 6. Para pembaca tanpa terkecuali vi

ABSTRAK KREATIVITAS MENCIPTA DESAIN BUSANA PESTA PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA di SMK KARYA RINI YOGYAKARTA Hari Agung Wicaksono 09513242004 Penelitian ini bertujuan untuk 1) Memberikan informasi kepada sekolah mengenai kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana di SMK Karya Rini Yogyakarta 2) Memberikan informasi kepada sekolah mengenai kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana di SMK Karya Rini Yogyakarta jika ditinjau dari kemampuan berfikir lancar, berfikir luwes, originalitas, elaborasi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang dilaksanakan bulan Maret 2012 di SMK Karya Rini Yogyakarta. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XII sehingga disebut penelitian polulasi. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XII progam keahlian tata busana SMK Karya Rini Yogyakarta yang terdiri dari 27 siswa. Populasi ini dipilih karena meteri pembelajaran desain busana sudah terpenuhi. Teknik pengumpulan data menggunakan tes unjuk kerja dengan bentuk penilaian dengan menggunakan skala likert. Uji validitas instrumen menggunakan product moment dengan hasil valid. Sedangkan uji reliabilitas menggunakan antar rater dengan tingkat reliabel sebesar 0,838. Teknik analisis menggunakan statistik deskriptif dengan presentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Tingkat kreativitas siswa secara umum berada pada kategori cukup kreatif (46,1%) hal tersebut menunjukkan bahwa kemampuan siswa dalam menciptakan gagasan maupun membuat karya yang relatif baru cukup kreatif.(2) Tingkat kreativitas mendesain siswa SMK Karya Rini Yogyakarta ditinjau dari kelancaran termasuk dalam kategori cukup kreatif dengan prosentase (85,19%), hal ini menunjukkan dalam aspek kelancaran siswa cukup mampu mencetuskan banyak gagasan, jawaban, dan mampu menyelesaikan tugas dalam waktu yang telah dibatasi; Tingkat kreativitas siswa ditinjau dari fleksibelitas termasuk dalam kategori cukup kreatif (51,86%), hal ini menunjukkan bahwa siswa telah cukup mampu untuk dapat menghasilkan jawaban atau penyelesaian dari suatu masalah yang bervariasi, serta kemampuan untuk melihat permasalahan dari sudut pandang yang berbeda; Tingkat kreativitas siswa ditinjau dari originalitas termasuk dalam kategori kurang kreatif (55,56%) hal ini menunjukkan bahwa bahwa rata-rata siswa kurang kreatif dalam mengungkapkan ide dan membuat kombinasi yang unik dan tidak lazim; tingkat kreativitas siswa ditinjau dari keterampilan mengelaborasi berada pada kategori cukup kreatif (62,97%) hal ini menunjukkan bahwa rata-rata siswa cukup kreatif dalam mengembangkan suatu gagasan, serta cukup kreatif dalam memperinci detail suatu obyek sehingga menjadi lebih menarik. Kata Kunci : kreativitas, desain busana vii

KATA PENGANTAR Puji syukur dipanjatkan kepada Tuhan YME atas segala nikmat berupa segala berkat dan karunia sehingga peneliti dapat menyelesaikan proposal penelitian dengan judul Kreativitas Mencipta Desain Busana Pesta Pada Mata Pelajaran Menggambar Busana di Smk Karya Rini Yogyakarta. Laporan penelitian ini disusun guna memenuhi persyaratan penelitian dan menyelesaikan Tugas Akhir Skripsi. Proposal penelitian ini dapat terselesaikan karena bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu peneliti mengucapkan terimakasih kepada: 1. Prof. Rochmat Wahab, MA, selaku Rektor Universitas Negeri Yogyakarta. 2. Dr. Moch. Bruri Triyono selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta 3. Noor Fitrihana, M.Eng selaku Ketua Jurusan Pendidikan Teknik Boga dan Busana Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta 4. Kapti Asiatun, M. Pd selaku Koordinator Progam Studi Pendidikan Teknik Busana 5. Triyanto, M.A sebagai Dosen Pembimbing yang membimbing dan mengarahkan dalam penelitian proposal penelitian 6. Dr. Emy Budiastuti selaku Dosen Pembimbing Akademik PKS S1 2009 yang senantiasa setia mendampingi kami 7. SMK Karya Rini Yogyakarta yang telah memberikan izin dan bantuanya dalam penelitian skrisi 8. Semua pihak yang telah membantu terselesaikannya proposal penelitian ini. Peneliti menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penelitian skripsi ini. Semoga hasil skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi banyak pihak Yogyakarta, Juni 2012 Peneliti viii

ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN PERSETUJUAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi ABSTRAK... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 5 C. Batasan Masalah... 6 D. Rumusan Masalah... 7 E. Tujuan Penelitian... 8 F. Manfaat Penelitian... 8 BAB II KAJIAN PUSTAKA A. KAJIAN TEORITIS... 10 1. Tinjauan Tentang Pembelajaran Busana... 10 2. Tinjauan tentang kreativitas... 14 3. Tinjauan tentang mencipta... 30 4. Tinjauan desain busana pesta... 32 5. tinjauan tentang mata diklat menggambar busana... 36 B. KERANGKA BERFIKIR... 40 C. PERTANYAAN PENELITIAN... 42 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Desain Penelitian... 43 B. Definisi Operasional Variabel... 45 C. Populasi dan Sampel... 47 D. Teknik Pengumpulan Data... 48 E. Instrumen Penelitian... 49 F. Validitas dan Reliabilitas... 57 G. Teknik Analisis Data... 60 H. Interprestasi Data... 60 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. HASIL PENELITIAN... 64 B. PEMBAHASAN... 68 x

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. KESIMPULAN... 74 B. IMPLIKASI PENELITIAN... 76 C. SARAN... 76 DAFTAR PUSTAKA... 78 LAMPIRAN-LAMPIRAN xi

DAFTAR TABEL Tabel 1. Silabus mata pelajaran menggambar busana... 13 Tabel 2. Kisi-kisi instrumen tes unjuk kerja tentang kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana... 52 Tabel 3. Pedoman penilaian tes keterampilan menggambar... 53 Tabel 4. Tingkat keterandalan reliabilitas penelitian... 60 Tabel 5. Kategori Kecenderungan... 61 Tabel 6. Rentang skor untuk kreativitas secara keseluruhan... 61 Tabel 7. Rentang Skor untuk mengukur kelancaran... 62 Tabel 8. Rentang Skor untuk mengukur fleksibelitas... 62 Tabel 9. Rentang Skor untuk mengukur originalitas... 62 Tabel 10. Rentang Skor untuk mengukur elaborasi... 62 Tabel 11. Tabel 12. Tabel 13. Tabel 14. Tabel 15. Tabel 16. Kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana... 65 Distribusi frekuensi kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana... 66 Kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana ditinjau dari kelancaran... 67 Kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana ditinjau dari fkelsibelitas... 68 Kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana ditinjau dari originalitas... 69 Kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana ditinjau dari elaborasi... 70 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Histogram kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana... 65 xiii

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Sebagai negara berkembang Indonesia membutuhkan tenaga-tenaga kreatif yang mampu memberikan sumbangan bermakna kepada ilmu pengetahuan, teknologi, kesenian, serta kepada kesejahteraan bangsa pada umumnya. Sehubungan dengan ini pendidikan hendaknya tertuju pada pengembangan kreativitas peserta didik agar kelak dapat memenuhi kebutuhan pribadi, masyarakat, dan Negara. Kreativitas merupakan suatu kemampuan yang sangat berarti dalam proses kehidupan manusia. Kreativitas manusia melahirkan pencipta besar yang mewarnai sejarah kehidupan umat manusia dengan karya-karya spektakuler. Seperti Bill Gate dengan microsof, JK Rolling dengan novel Harry Poter, Ary Ginanjar dengan ESQ (Emotional & Spiritual Question), Pramudia Anantur dengan bukunya, Kris Dayanti, Mely Guslow, Titik Puspa dengan olah vocal, Anne Avantie, Goet Poespo, Leny Agustin, Valentino Napitupulu, Ramli, Poppy Karim, Tex Saverio dengan karya busana. Apa yang mereka ciptakan adalah karya orisinil yang luar biasa dan bermakna, sehingga orang terkesan dan memburu karyanya. Jika ditinjau dari program atau sasaran belajar siswa, kreativitas biasanya disebut sebagai prioritas, kreativitas memungkinkan penemuanpenemuan baru dalam bidang ilmu dan teknologi, serta dalam semua bidang

2 usaha manusia. Kreativitas, disamping bermakna baik untuk pengembangan diri maupun untuk pembangunan masyarakat juga merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia, yaitu kebutuhan akan perwujudan diri sebagai salah satu kebutuhan paling tinggi bagi manusia (Maslow, 1968). Kreativitas akan menghasilkan produk kreatif, produk kreatif dihasilkan dari orang kreatif. Untuk meningkatkan kreativitas produk yang nantinya akan dicapai, menurut S.C Utami Munandar memerlukan kemampuan berfikir lancar, kemampuan berfikir luwes, originalitas dan mengelaborasi. Pendidikan dalam penelitian ini diharapkan memberikan pengetahuan yang memungkinkan orang dapat mengatasi masalah-masalah kehidupan dalam tugas-tugas professional dan dalam kehidupan sehari-hari. Namun, dalam kondisi kehidupan yang berubah dengan sangat cepat seperti sekarang ini, kerap kali pengetahuan yang kita miliki tidak dapat kita terapkan untuk mengatasi masalah-masalah yang muncul. Oleh karena itu, diperlukan keterampilan berpikir kritis dan kreativ, keterampilan memecahkan masalah dan mengambil keputusan. Untuk itu, perlu adanya kepekaan terhadap masalah yang muncul dalam masyarakat dan kejadian untuk mengidentifikasi masalah serta merumuskannya secara tepat. Memecahkan masalah memerlukan penggunaan keterampilan berfikir secara terpadu dan dasar pengetahun yang relevan. Seperti halnya seorang perancang busana yang dapat menghasilkan karya adi busana. Orang yang mahir berpikir kritis dan kreatif dapat menghasilkan solusi masalah secara tepat dari informasi yang terbatas. Sebaliknya, seseorang yang tidak terampil

3 berpikir kritis dan kreativ tidak menghasilkan pemecahan masalah yang tepat, meskipun tersedia cukup banyak informasi yang relevan. Berdasarkan lampiran keputusan direktur jenderal manajemen pendidikan dasar dan menengah nomor : 251/c/kep/mn/2008 tanggal : 22 agustus 2008 spektrum keahlian pendidikan menengah kejuruan terdiri dari enam bidang studi keahlian. Tata Busana merupakan salah satu progam studi pada bidang studi keahlian seni, kerajinan dan pariwisata. Salah satu mata diklat pada program studi ini yaitu mata diklat desain busana. Mata diklat ini termasuk dalam cakupan mata diklat produktif dan pelajaran kejuruan. Materi mata diklat ini berbentuk teori dan praktek. Pengtingnya menggambar busana pada pencapaian kompetensi busana butik bertujuan diajarkannya mata diklat disain busana ini diharapkan siswa dapat mengetahui, memahami, mengaplikasikan materi ini yang meliputi konsep dasar desain, unsur-unsur dan prinsip-prinsip desain, bagian-bagian busana, proporsi tubuh, desain anatomi tubuh, alat dan bahan menggambar, teknik pewarnaan dan penyelesaian gambar, dan pembuatan busana dalam setiap kesempatannya. Mata diklat ini bersifat praktek, maka siswa perlu banyak berlatih dalam mempraktekkan materi dan memperdalam materi tersebut dengan memperdalam pengetahuan tentang busana dan berusaha menganalisa dari busana yang dilihatnya. SMK Karya Rini merupakan sekolah swasta yang bernaung pada yayasan hari ibu koperasi wanita Indonesia beralamat di jalan Laksda Adisucipto 86 Caturtunggal, Depok, Sleman. Dari data akreditasi SMK Karya

4 Rini memiliki dua kompetensi keahlian yaitu akomodasi perhotelan dan busana butik dengan akreditasi A. Penelitian ini mencangkup kompetensi busana butik pada mata pelajaran menggambar busana, dengan kompetensi dasar menerapkan teknik pembuatan dan teknik penyelesaian gambar. Nilai KKM pada mata pelajaran menggambar busana adalah 7,5. Berdasarkan Observasi yang sudah dilakukan bahwa nilai siswa pada bidang studi menggambar busana masih rendah dengan rata-rata 66,87, selain itu di SMK Karya Rini belum ada informasi yang menjelaskan mengenai kreativitas, terlebih ada informasi bahwa siswa sukar dalam menemukan sumber ide sehingga menggugah minat peneliti untuk mengukur kemampuan berfikir lancar dan rasa ingin tahu, selain itu siswa cenderung mengerjakan desain busana secara monoton sehingga siswa perlu informasi mengenai kemampuan berfikir luwes, kemampuan menyatakan pendapat, kemampuan imajinasi yang kuat, adapun dengan mendapatkan juara LKS tingkat provinsi secara berturutturut, SMK Karya Rini perlu mendukung siswa secara aktif untuk meningkatkan kreatifitas. Jika ditinjau pada saat proses belajar mengajar di kelas, siswa kurang tertarik dengan mata pelajaran menggambar busana, bisa terlihat siswa sudah bermalas-malasan pada saat menyiapkan alat dan bahan pada saat menggambar busana, terlebih pada saat mengerjakan menggambar busana siswa cenderung mengerjakan dengan tidak serius sehingga yang dikerjakan hasilnya kurang memuaskan, acapkali siswa juga mengalami kesulitan untuk mencari sumber ide pada saat menggambar busana.

5 Maka dari itu kreativitas sangatlah penting dalam pembelajaran menggambar busana di SMK Karya Rini Yogyakarta terlebih pada saat menggambar busana pesta malam, proses penciptaan busana pesta malam memiliki tingkat kerumitan dan harga jual yang tinggi, sehingga untuk menemukan ciri khas dari desain perlu adanya originalitas karya, sifat berani mengambil resiko, senang mencoba hal-hal yang baru selain itu detail desain busana pesta malam sangatlah penting sebagai pengembangan dari ciri khas desain tersebut, hal itu bisa ditunjukkan dengan melihat kemampuan mengelaborasi, apresiasi, imajinatif dari desain siswa. Relevan dengan pentingnya kreativitas di dalam pembuatan desain busana pesta malam, penelitian dapat memberikan informasi mengenai kreativitas siswa SMK Karya Rini khususnya kelas XII yang sudah menempuh materi menggambar busana secara keseluruhan sehingga diketahui keunggulan beserta kekurangan yang nantinya diharapkan dapat ditindak lanjuti sesuai dengan temuan pada penelitian ini. B. Identifikasi Masalah Kreativitas merupakan suatu kemampuan yang sangat berarti dalam proses kehidupan manusia. Kreativitas manusia melahirkan pencipta besar yang mewarnai sejarah kehidupan umat manusia dengan karya-karya spektakulernya. Berdasarkan latar belakang di atas maka identifkasi masalah penelitian ini dapat di identifikasikan yaitu:

6 1. Masih rendahnya nilai rata-rata siswa pada mata pelajaran menggambar busana. 2. Sebagian dari siswa cenderung mengerjakan desain busana pesta malam secara monoton. 3. Sebagian dari siswa kurang tertarik pada mata pelajaran menggambar busana. 4. Sebagian dari siswa cenderung mengerjakan desain busana pesta malam dengan tidak serius. 5. Belum adanya informasi kepada sekolah mengenai kreativitas siswa dalam menciptakan desain busana pesta. C. Batasan Masalah Berdasarkan identifikasi masalah yang telah dikemukakan di atas permasalah sesungguhnya adalah belum adanya informasi kepada sekolah mengenai kreativitas mencipta desain busana pesta. Dalam penciptaan desain busana pesta kreativitas merupakan hal penting yang harus dimiliki oleh siswa. Kreativitas dapat dilihat dari kemampuan berfikir lancar, rasa ingin tahu, kemampuan berfikir luwes, kemampuan menanyakan pendapat, imajinasi, kemampuan originalitas, sifat berani mengambil resiko, mencoba hal-hal yang baru, mengelaborasi, apresiatif, imajinatif. Sehingga perlunya peneliti batasi hanya pada kemampuan berfikir lancar, kemampuan berfikir luwes, originalitas, dan mengelaborasi.

7 Berkaitan dengan penelitian ini, guna memberikan informasi tersebut siswa menjadi peran penting dalam penelitian ini pada saat mereka menciptakan desain busana pesta, karena cakupan busana pesta yang terlalu luas, peneliti membatasi pada desain busana pesta malam dikarenakan penciptaan desain busana pesta malam memiliki kerumitan yang tinggi berdasarkan detail busana dan ciri khas dari desain tersebut. D. Rumusan Masalah Dari latar belakang masalah, identifikasi masalah, dan pembatasan masalah diatas, dapat dikemukakan rumusan masalah sebagai berikut: 1. Bagaimanakah kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana di SMK Karya Rini Yogyakarta? 2. Bagaimanakah kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana di SMK Karya Rini Yogyakarta ditinjau dari kemampuan berfikir lancar, berfikir luwes, originalitas, elaborasi? E. Tujuan Penelitian Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1. Memberikan informasi kepada sekolah mengenai kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana di SMK Karya Rini Yogyakarta.

8 2. Memberikan informasi kepada sekolah mengenai kreativitas mencipta desain busana pesta pada mata pelajaran menggambar busana di SMK Karya Rini Yogyakarta jika ditinjau dari kemampuan berfikir lancar, berfikir luwes, originalitas, elaborasi. F. Manfaat Penelitan Adapun manfaat yang diharapkan dalam penelitian ini adalah membawa dampak positif: 1. Bagi siswa a. Memberikan informasi gambaran kreativitas b. Memberikan motivasi dalam penciptaan desain busana pesta 2. Bagi guru a. Guru menjadi pengembang kreativitas sehingga memunculkan nilai originalitas desain siswa b. Guru dapat meningkatkan kualitas profesionalnya dalam setiap proses pembelajaran 3. Bagi sekolah a. Mempunyai gambaran kreativitas siswa dalam menciptakan busana pesta malam b. Dapat membantu upaya perbaikan mutu sekolah melalui peningkatan kemampuan siswa dalam menciptakan hasil yang original. 4. Bagi jurusan pendidikan teknik busana

9 a. Dapat digunakan sebagai referensi b. Dapat digunakan sebagai acuan penelitian berikutnya 5. Bagi peneliti a. Dapat digunakan untuk penelitian berikutnya b. Sebagai wahana penerapan ilmu yang telah diperoleh selama perkuliahan