KONSEP E-BUSINESS. Introduction.

dokumen-dokumen yang mirip
Menurut Lou Gerstner: Menurut Mohan Sawhney :

E-Business VS E-Commerce?

BAB I PENDAHULUAN. keputusan untuk mengembangkan proyek ARPANET, dan hasil dari proyek. kemudahan-kemudahan yang ditawarkan oleh para produsen kepada

SISTEM INFORMASI. Oleh Iwan Sidharta, MM NFORMASI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Teknologi yang berkembang begitu pesat di zaman sekarang ini

E-Marketing. dalam Strategi Pemasaran MODUL PERKULIAHAN. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

1.4. Tujuan Penelitian Adapun tujuan yang dilakukan penelitian ini adalah Untuk membuat perancangan sistem

E-BUSINESS. Materi E-Business untuk ST INTEN

Pengertian e-commerce

SISTEM INFORMASI BISNIS. Infrastruktur, Integrasi dan Agensi Software di dalam B2B

e-business dan e-commerce

BAB I PENDAHULUAN. Yogyakarta: Akademi Manajemen Perusahaan YKPN, hlm. 185

BAB II KERANGKA TEORI

BAB I PENDAHULUAN. Optik ANNISA yang berlokasi di Jl. Ahmad Yani 157 (Timur RS. Muslimat)

E-Commerce. A. Pengertian Electronic Commerce

BAB 11 E-BUSINESS DAN E-COMMERCE

BAB I PENDAHULUAN. Atika Fashion yang berlokasi di Jl. Letjend Sukowati Gupolo Kecamatan

E-COMMERCE: DIGITAL MARKETS, DIGITAL GOODS. Defri Kurniawan, M.Kom

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan di bidang furnitur mebel semakin banyak jumlahnya disetiap

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA

KARYA ILMIAH E-COMMERCE PANDUAN BAGI PARA PEMULA E-COMMERCE

PENGANTAR E-BUSINESS

PERANCANGAN E-COMMERCE SEBAGAI MEDIA ALTERNATIF PEMESANAN TIKET PADA AGENT ALVINO TOUR & TRAVEL

P nge g rt r ia i n E-Com o m m e m rc r e

KOMPUTER MASYARAKAT KOMPUTER DI BIDANG BISNIS / EKONOMI

KARYA ILMIAH E-BUSINESS. Analisa Ruang Lingkup Pelaku E-Business

Mobile-Bisnis dalam E-Bisnis

Beberapa konsep e- Konsep-konsep e- Electronic Commerce (EC) e- adalah kependekan dari electronic

Konsep E-Business. Mia Fitriawati, S.Kom, M.Kom

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan jaman pula. Usaha harus terus berlomba dan berharap bahwa

Manajemen Strategi dan E-Commerce

BAB 3 LANDASAN TEORI

Shopping online Pembayaran online Penjualan dan penawaran online Pembayaran rekening online Banking online

BAB I PENDAHULUAN. Fighter Collection yang berlokasi di Jalan Raya Ponorogo Trenggalek merupakan

E-COMMERCE. Oleh: Nama : Ana Udayana NIM : Kelas : E-COMMERCE5(SI054)

Sistem Informasi Manajemen

3/16/2012 LECTURER: Reference

KONSEP SI LANJUT. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

E-COMMERCE. Achmad Dwi Saputro S.Kom, MM

Sub Pokok Bahasan. e - commerce vs e business. Konsep dan Definisi EC. Teknologi e-commerce 21/11/2015

E-Business. Dimas Prasetyo Tegar Asmoro,M.Kom.

BAB I PENDAHULUAN. Di dalam dunia bisnis penjualan dan pemasaran merupakan bagian yang

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam mencari dan menyampaikan informasi. Internet. Hal inilah yang disebut dengan e-commerce. Salah satu aplikasi dari e-

Teknik Informatika S1

BAB I PENDAHULUAN. maju sebagai alat atau media untuk tetap bertahan dan memenangkan

E-Business Model. disusun oleh : Nama : Muhammad Wildan Habibi NIM : Kelas : SITI-6G JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA JENJANG STRATA

BAB 1 PENDAHULUAN. jurang kesenjangan digital (digital divide), yaitu keterisolasian dari perkembangan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Permasalahan

A. Pengetahuan e-commerce

12/Handaru Arya Pradana/Peranan TIK Dalam Bidang Bisnis/IT 1B D4 16/Khairunnisa/Peranan TIK Dalam Bidang Bisnis/IT 1B D4 23/Rizka Nurmila/Peranan TIK

Bisnis Internet (E-Commerce)

Teknologi Informasi untuk

KARYA ILMIAH E-COMMERCE MANFAAT DAN KELEMAHAN E-COMMERCE

E-COMMERCE PT. MADYA JAYA SENTOSA MENGGUNAKAN METODE WEB MODELING

B2B E-Commerce. Achmad Yasid, S.Kom Web blog :

PENGENALAN E-COMMERCE

TUGAS KOMPUTER & MASYARAKAT

BAB 1 PENDAHULUAN. Kita telah menghadapi suatu era dimana keberhasilan strategi pemasaran suatu

BAB 1. Pendahuluan. Dengan perkembangan teknologi informasi saat ini, telah diciptakan jenis-jenis

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Konsep & Perencanaan Model Bisnis E-Commerce

BAB 1 PENDAHULUAN. seperti sekolah, perkantoran, perbankan, penyedia jasa, dan lain sebagainya.

BAB I PENDAHULUAN. pada perusahaan antara lain di bangunnya sistem jaringan komputer yang

TEKNOLOGI PERBANKAN. Hartika Yusman. Abstrak. Pendahuluan. Pembahasan.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

SILABUS. 1 PENGENALAN ELECTRONIC COMMERCE (E- COMMERCE) 2 MANFAAT, TANTANGAN E-COMMERCE & KLASIFIKASI MODEL BISNIS E COMMERCE

BAB I PENDAHULUAN. strategi bisnis dunia usaha termasuk perbankan dengan menempatkan teknologi

SISTEM BISNIS DENGAN ELEKTRONIK

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi informasi, telekomunikasi, dan internet

BAB I PENDAHULUAN. tentunya membawa pengaruh besar di dunia bisnis. Perkembangan teknologi

MENGGUNAKAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM MENJALANKAN PERDAGANGAN ELEKTRONIK

Pendahuluan. MKK138 (e Bisnis) Pokok pembahasan: Objektif: Definisi e commerce dan e bisnis Faktor pendorong dan penghambat e bisnis Nilai e bisnis

E-Marketplaces : Stuctures, Mechanism, Economics and Impact

KARYA ILMIAH E-COMMERCE PEDOMAN dalam E-COMMERCE

Materi II Overview Sistem Informasi. Sistem Informasi Manajemen Dr. Hary Budiarto

Siklus Adopsi & Model Operasi e-bisnis

Aplikasi Web. Jaringan Komputer. Hubungan antara dua komputer atau lebih yang ditujukan untuk berbagi informasi atau berbagi perangkat keras

III. LANDASAN TEORI 3.1 Electronic Commerce 3.2 Transaksi dalam E-Commerce

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan Teknologi Internet (IT). Dengan internet pelaku bisnis tidak lagi

BAB I PENDAHULUAN. pesat, salah satunya adalah teknologi komputer. Komputer merupakan alat bantu

BAB I PENDAHULUAN. perangkat lunak (software) maupun perangkat keras (hardware) pada saat ini

BAB I PENDAHULUAN. Pada era kemajuan teknologi seperti sekarang ini, manusia dapat melakukan

BAB 1 PENDAHULUAN. yang paling besar di dunia. Menurut Wikipedia, negara Indonesia adalah negara

E-Commerce Dimensi e-commerce

PENGENALAN E-COMMERCE

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN UKDW. satunya adalah handphone. Pada jaman sekarang, handphone menjadi salah

Silabus. 1 Pengenalan Electronic Commerce (E-Commerce) 2 Manfaat, Tantangan E-Commerce & Klasifikasi Model Bisnis E Commerce

BAB I PENDAHULUAN. menjadi pengguna dan Indonesia kini berada di urutan ke empat dari

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan berbelanja merupakan salah satu kegiatan aktivitas masyarakat

TUGAS KARYA ILMIAH PEMANFAATAN TEKNOLOGI INTERNET DALAM BISNIS SUATU PERUSAHAAN E-COMMERCE NAMA : ADI KURNIAWAN NIM :

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 2 LANDASAN TEORI

TEKNOLOGI INFORMASI blog nursari2010.blogdetik.com

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Capaian Pembelajaran

BAB I PENDAHULUAN. dan menentukan bagi kelangsungan hidup perusahaan, baik dalam jangka pendek

Transkripsi:

KONSEP E-BUSINESS Introduction anjani.arifiyanti@itats.ac.id

Sumber : http://portal.paseban.com/article/4752/perkembangan-teknologi-di-indonesia

e-business VS e-commerce???

e-commerce Menurut Turban dkk: Proses membeli dan menjual atau tukar menukar produk, jasa atau informasi melalui komputer. Menurut Loudon: Penggunaan internet dan web untuk transaksi bisnis.

Buy side VS Sell side

e-business IBM : the transformation of key business processes through the use of Internet technologies. Department of Trade and Industry: when a business has fully integrated information and communications technologies (ICTs) into its operations, potentially redesigning its business processes around ICT or completely reinventing its business model [...] e-business, is understood to be the integration of all these activities with the internal processes of a business through ICT. Mohan Sawhney : The use of electronic networks and associated technologies to enable, improve, enhance, transform, or invent a business process or business system to create superior value for current or potential customers

e-business VS e-commerce E-business lebih luas dalam lingkup dan e-commerce hanya merupakan satu aspek atau satu bagian dari ebusiness. E-commerce hanya mencakup transaksi bisnis seperti membeli dan menjual barang dan jasa melalui internet. E-commerce pada prinsipnya sangat dipengaruhi dengan transaksi keuangan sedangkan dalam e- business, transaksi keuangan bukan menjadi yang utama. E-business melibatkan pemasaran, perancangan produk, evaluasi layanan konsumen, pengelolaan sumber daya manuasia dan lain sebagainya dengan melibatkan sistem terintegrasi.

SIAPA SAJA YANG TERLIBAT??

DIMANA??

MENGAPA E-BUSINESS?

Why??? Lebih untung penerapan konsep e-business tidak hanya menguntungkan perusahaan karena banyak komponen biaya tinggi yang dapat dihemat, tetapi justru memberikan kesempatan perusahaan untuk meningkatkan pendapatannya Lebih berpeluang dengan menggunakan konsep internetworking sebuah perusahaan skala kecil dan menengah dapat mudah bekerja sama dengan perusahaan raksasa untuk menawarkan berbagai produk dan jasa mereka pada pelanggan

Ruang Lingkup E-Business

PERKEMBANGAN E-BUSINESS

Pada tahun 1970-an, aplikasi e-business pertama kali dikembangkan dan digunakan sebagai transaksi pembayaran melalui internet yang disebut Electronic Transfer Fund (EFT) dalam perkembangan berikutnya ditemukan Electronic Data Interchange (EDI) yang digunakan untuk mentransfer data secara rutin, seperti dokumen sampai laporan keuangan Pada tahun 1990, dimana teknologi www semakin maju, tidak hanya menampilkan data, melainkan sudah menampilkan gambar, audio maupun video Pada tahun 2000-an perkembangan e-business semakin pesat dimana banyak perusahaan asing telah beralih memasarkan produknya melalui internet.

Evolusi E-Business Menurut Loudon (2010), ada tiga fase perkembangan dari e-business: Fase inovasi (1995-2000) Fase konsolidasi (2001-2006) Fase Re-invensi (2006 - sekarang)

Fase Inovasi E-business dijalankan berdasarkan perkembangan teknologi Umumnya produk-produk yang dipasarkan pada masa ini adalah produk-produk eceran seperti yang dilakukan oleh Amazon.

Fase konsolidasi Pada fase ini, e-business dijalankan berdasarkan aspek bisnis Pada Fase ini E-Bisnis tidak hanya lagi hanya sebatas inovasi teknologi yang mendukungnya, tetapi dijalankan pada perencanaan bisnis, sehingga strategi yang dilakukan ialah perpaduan antara strategi bisnis konvensional dan teknologi online yang pada umumnya disebut dengan bricks and clicks. Jadi Fase ini sangat berfokus terhadap Laba. Umumnya produk yang dijual meliputi produk dengan eceran tinggi dan kompleks, seperti;komputer, Handphone, dan barang elektonik lainnya.

Fase Re-invensi Pada fase ini E-Bisnis dijalankan dengan didasarkan pada pelanggan, audiens dan komunitas organisasi bisnis (customer, audience and community driven). Dengan demikian para organisasi bisnis mulai memberikan perhatian kepada siapa sebenarnya pelanggan mereka. Jadi Fase ini tidak hanya sematamata mengejar target penjualan atau laba tetapi juga memperhatikan faktor-faktor yang berkaitan dengan pelanggan dan target pasar mereka (pertumbuhan jaringan sosial). Pada umumnya bisnis lebih berfokus pada jasa dibanding produk fisik.

M-Business M-business juga bisa dianggap bagian dari e-business dimana informasi tersedia independen waktu dan lokasi dimanapun kita berada

Awal Perkembangan M-Business Menurut Magic,2000; m-bisnis adalah perluasan dari tradisional e bisnis ke perangkat lunak nirkabel. Misalnya, handphone,notebook,ipad, maupun PDA. Sedangkan menurut Kolakata dan Robinson,2002; m-bisnis yaitu sebagai aplikasi yang di butuhkan untuk mengelola segala sesuatu yang berhubungan dengan bisnis, penyajian informasi, jasa, dan komoditi-komoditi dengan menggunakan peralatan mobile.

Layanan dengan M-Business Layanan m-banking Sms banking Broadcaster via layanan mobile Dan lain sebagainya