OPTIMALISASI PELAKSANAAN PROYEK DENGAN CRITICAL PATH METHOD (Studi Kasus Pada Proyek Pembangunan Gedung STIKES dr. Soebandi)

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN SELF EFFICACY SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

ANALISIS KOMPARASI PEMENUHAN BAHAN BAKU PADA UD ANDALAS DI BANYUWANGI SKRIPSI

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN SISTEM INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MOTIVASI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

ANALISIS METODE PERT UNTUK PROYEK PEMBANGUNAN JALAN TOL GEMPOL PANDAAN OLEH PT. ADHI KARYA

ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS PRODUK DENGAN MENGGUNAKAN STATISTICAL PROCESS CONTROL (SPC) PADA PERUSAHAAN ROKOK GAGAK HITAM BONDOWOSO

ANALISIS PENERAPAN TEORI ANTRIAN GUNA MENINGKATKAN EFISIENSI PELAYANAN NASABAH DI BANK MANDIRI CABANG PEMBANTU DI JALAN JAWA JEMBER

PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA X (PERSERO) KEBUN KERTOSARI JEMBER

MODEL INVESTIGASI KELOMPOK DENGAN CATATAN TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR DAN KETUNTASAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA KELAS X

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN PERILAKU BELAJAR TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI (Studi Empiris pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Jember)

PENGARUH ELEMEN BRAND EXTENSION KAPAL API GRANDE WHITE COFFEE TERHADAP BRAND EQUITY KAPAL API GROUP SKRIPSI

Penjadwalan proyek. 1. Menunjukkan hubungan tiap kegiatan dan terhadap keseluruhan proyek

SKRIPSI. Oleh Enis Fitria Sari NIM

ANALISIS PERHITUNGAN TARIF KOS OVERHEAD ROTI TAWAR DENGAN MENGGUNAKAN METODE ACTIVITY BASED COSTING PADA CV ANITA FAMILY ( ABC ) SKRIPSI.

PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI DI SMA NEGERI 1 PAKUSARI TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

ANALISIS PENETAPAN HARGA JUAL DENGAN COST PLUS PRICING METHOD PADA PERUSAHAAN MEUBELER PT. GATRA MAPAN DI MALANG

PENGARUH PRESTASI BELAJAR KEWIRAUSAHAAN DAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII SMK NEGERI 2 LUMAJANG TAHUN 2012

DENGAN MEMANFAATKAN LINGKUNGAN SEKITAR

TUGAS AKHIR ANALISA PENJADWALAN WAKTU PROYEK C0NTRUCTION CIVIL FOUNDATION ALFA MART DENGAN METODE CRITICAL PATH METHOD (CPM)

PENERAPAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL DENGAN STRATEGI GUIDED TEACHING

PENGARUH MOTIVASI, PELATIHAN KERJA, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) KABUPATEN LUMAJANG

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN MOTIVASI TERHADAP TURNOVER INTENTION MELALUI KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT AVILA PRIMA INTRA MAKMUR BANYUWANGI

ANALISIS PENGARUH BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUMAHAN PURI BUNGA NIRWANA JEMBER

PENGARUH PENERAPAN KONSEP GREEN PRODUCT

PENGARUH BAGI HASIL DANA PIHAK KETIGA TERHADAP DANA SYIRKAH TEMPORER PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA SKRIPSI. Disusun oleh: Laelatu Zakiya

PENGARUH KEKUASAAN SOSIAL TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DENGAN KEADILAN PROSEDURAL SEBAGAI PEMEDIASI

PENERAPAN PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT (STM) DENGAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PEMBELI (Studi Kasus Pada Usaha Makanan Ringan UD Sri Mulyo)

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN JASA KERETA API MUTIARA DI STASIUN JEMBER SKRIPSI. Oleh DESIRINI SRI RAHAYU

PENERAPAN AKUNTANSI PEMBIAYAAN IJARAH PADA PT. BANK MUAMALAT INDONESIA KANTOR CABANG JEMBER SKRIPSI. Oleh Dicky Rusandi NIM

PROSES PEMBAHASAN DRAF RAPERDA (RANCANGAN PERATURAN DAERAH) DI KABUPATEN JEMBER

ANALISIS POTENSI DAN DAYA SAING KAWASAN MINAPOLITAN DI KABUPATEN SIDOARJO SKRIPSI. Oleh: M. Rifqi Hidayatullah NIM

PENGARUH JUMLAH PINJAMAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) TERHADAP PERSENTASE PERUBAHAN JUMLAH MODAL USAHA PADA PENGUSAHA KUE BAGIAK DI KABUPATEN BANYUWANGI

SKRIPSI JURUSAN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA commit to user

HALAMAN JUDUL PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN PENGELUARAN PEMERINTAH DAERAH TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI JAWA TIMUR

ANALISIS PENGGUNAAN MODAL DAN TINGKAT PERPUTARAN PERSEDIAAN BARANG DAGANGAN DALAM MENINGKATKAN RENTABILITAS PKP-RI KABUPATEN JEMBER TAHUN BUKU

ANALISIS SCHEDULING DENGAN METODE PERT SEBAGAI ALAT PERENCANAAN DAN PENGAWASAN KEGIATAN PRODUKSI BATIK ADI BUSANA SKRIPSI

POLA PENGATURAN PENDAPATAN PARA PENSIUNAN PG DJATIROTO DI DESA KALIBOTO LOR, KECAMATAN JATIROTO, KABUPATEN LUMAJANG SKRIPSI

SIMULASI MODEL PENGARUH INHIBITOR Na2CrO4 (NATRIUM BIKROMAT) TERHADAP LAJU KOROSI BAJA AISI 1045 DI LINGKUNGAN AIR LAUT SKRIPSI

PELAKSANAAN PENCAIRAN DANA APBN DALAM PENGADAAN BARANG DAN JASA PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA (KPPN) JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

SKRIPSI. Oleh DWI RINI ANDRIATI NIM

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MEDIA VIDEO (AUDIO VISUAL) PADA SISWA KELAS V SDN RAMBIPUJI 02 JEMBER TAHUN PELAJARAN

OPTIMALISASI PEMBAGIAN PEKERJA BANGUNAN MENGGUNAKAN METODE HUNGARIA (STUDI KASUS PADA CV MHT di TANGGUL)

SKRIPSI. Oleh Arie Eka Endraful NIM

SKRIPSI. Oleh: Alfataini NIM

PENGARUH UKURAN ORGANISASI, DUKUNGAN TOP MANAJEMEN, PELATIHAN DAN PENDIDIKAN TERHADAP KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

KINERJA KARYAWAN PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII WILAYAH I GUNUNG GUMITIR

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, PROMOSI DAN SALURAN DISTRIBUSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DAN KEPUASAN KONSUMEN LAPTOP TOSHIBA DI KOTA JEMBER

I TA S U N I VE RS E M

Meilinda Dewi M. NIM

Oleh Yoyok Suryo Prasetyo NIM

SKRIPSI. Oleh : Yovanti Armella Putri

SKRIPSI. Oleh Yuzlah Wahyu Witri Lestari

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) DALAM PEMBUATAN DOKUMEN PASPOR DI KANTOR IMIGRASI KELAS II KABUPATEN JEMBER 2012

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING

ANALISIS PERKEMBANGAN USAHA ANGGOTA PENERIMA KREDIT PADA KOPERASI SERBA USAHA KARYA USAHA SEJAHTERA KECAMATAN SEMPU KABUPATEN BANYUWANGI SKRIPSI.

ANALISIS DISKRIMINAN DIMENSI KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN KETIDAKPUASAN PASIEN PADA RUMAH SAKIT BINA SEHAT JEMBER SKRIPSI

PENGARUH PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI UNIT USAHA BUSANA TERHADAP MINAT BERWIRASWASTA

PELAKSANAAN PEMOTONGAN DAN PENYETORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS SEWA KENDARAAN PADA PT. PLN

SKRIPSI. Oleh : FARIS SYAIFULLOH NIM

SKRIPSI. Oleh Rani Dwi Hartanti NIM

PENGGUNAAN BAHAN AJAR MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR

3.11. Program Microsoft Project BAB IV METODE PENELITIAN 4.1. Lokasi Penelitian Tahap dan Prosedur Penelitian

STRATEGI PEMIMPIN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA PT PROPAN RAYA ICC PALEMBANG

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PENEMUAN TERBIMBING BERORIENTASI MULTIREPRESENTASI PADA PEMBELAJARAN FISIKA KELAS X SEMESTER GENAP DI SMA BONDOWOSO

SKRIPSI. Oleh : Yuni Purwati

PENGARUH FAKTOR SOSIAL DAN FAKTOR PSIKOLOGI TERHADAP KEPUTUSAN CALON SISWA MEMILIH SEKOLAH DI SMA NEGERI 2 JEMBER TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENINGKATAN KETUNTASAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR FISIKA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DENGAN METODE TEAM QUIZ

SKRIPSI. Oleh Ade Hendrawan NIM

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA POKOK BAHASAN DAUR HIDUP HEWAN MELALUI PENGGUNAAN METODE DISKUSI DENGAN MEDIA GAMBAR PADA PAPAN BULETIN

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF THE POWER OF TWO

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN DI PERHUTANI BKPH BAJULMATI KABUPATEN BANYUWANGI TAHUN 2008

EVALUASI PENJADWALAN PROYEK DENGAN MENGGUNAKAN METODE CPM DAN ANALISIS KURVA S

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR FISIKA BERUPA KOMIK PADA MATERI CAHAYA DI SMP SKRIPSI. Oleh: Ria Dita Nur Alfiana NIM

MODEL PEMBELAJARAN PEMETAAN KONSEP PADA FOTO KEJADIAN LINGKUNGAN UNTUK PEMBELAJARAN FISIKA DI SMA (Diuji Pada Pokok Bahasan Gerak)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXPERIENTAL LEARNING BERBASIS PENGEMBANGAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN IPA FISIKA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 2 BALUNG

ANALISIS SOLUSI NUMERIK MODEL GERAK ROKET DENGAN METODE RUNGE-KUTTA DAN MILNE

CAMEL BPR BERBASIS LOKASI DI KABUPATEN JEMBER

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL ROPES (REVIEW, OVERVIEW, PRESENTATION, EXERCISE, SUMMARY)

SKRIPSI. Oleh: FAHRIYUL FUADA NIM

Oleh. Devi Anggraeni NIM

PROGAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JEMBER

PENGARUH BIMBINGAN BELAJAR DI SEKOLAH DAN LAYANAN BK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI SKRIPSI

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATERI CANDI JAGO PENINGGALAN KERAJAAN SINGHASARI PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS X MENGGUNAKAN MODEL THIAGARAJAN SKRIPSI

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN METODE PEMBERIAN TUGAS DISERTAI PEMBERIAN FEEDBACK

ANALISIS KINERJA PERUSAHAAN DENGAN PENDEKATAN BALANCED SCORECARD (Studi Kasus pada PDAM Kabupaten Banyuwangi)

ANALISIS EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS PENGGUNAAN BIAYA PENGELOLAAN LIMBAH CAIR PADA INSTALASI SANITASI RSD Dr. SOEBANDI JEMBER

PELAKSANAAN PEMUNGUTAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) ATAS PENJUALAN KOPI DAN BIAYA KURTASI PADA PT. KALIPUTIH JEMBER

ANALISIS BEBERAPA FAKTOR EKSTERNAL YANG MEMPENGARUHI INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN (IHSG) DI BURSA EFEK INDONESIA ( ) SKRIPSI

Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Anggota dalam Melakukan Simpan Pinjam Pada Koperasi Wanita Al-Hikmah di Jember SKRIPSI

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS BESAR PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (Persero) WILAYAH I KEBUN KALIKEMPIT BANYUWANGI

SKRIPSI. Oleh Firda Badratun Nasiha NIM

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN PENILAIAN KINERJA TERHADAP KINERJA MELALUI KEPUASAN KERJA KARYAWAN DINAS PENDAPATAN KABUPATEN JEMBER

SKRIPSI. Oleh: Pipit Ermawati NIM

PEMANFAATAN ABU BATU SEBAGAI BAHAN PENGISI (FILLER) PADA GENTENG BETON

ANALISIS TINGKAT KOGNITIF SOAL PILIHAN GANDA PADA BUKU TEKS EKONOMI UNTUK SISWA KELAS X SMA NEGERI 3 JEMBER SKRIPSI. Oleh :

PENERAPAN METODE DISCOVERY

SKRIPSI. Oleh: Yunita Musyfika NIM

PEMBELAJARAN PERSENTASE PENGGUNA BUKU SEKOLAH ELEKTRONIK (BSE) MATEMATIKA TINGKAT SLTP DI KABUPATEN JEMBER BAB 1. Oleh : Sevi S Addine

PROSEDUR PEMBAYARAN PAJAK HOTEL DI DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK CERITA ANAK MELALUI MEDIA FILM ANIMASI PADA SISWA KELAS V SDN PANTI 01 JEMBER TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Transkripsi:

OPTIMALISASI PELAKSANAAN PROYEK DENGAN CRITICAL PATH METHOD (Studi Kasus Pada Proyek Pembangunan Gedung STIKES dr. Soebandi) OPTIMIZATION OF PROJECT IMPLEMENTATION WITH CRITICAL PATH METHOD (A Case Study on Project Building STIKES Dr. Soebandi) SKRIPSI Oleh: Wahyu Aji Prasetyo NIM. 090810201126 UNIVERSITAS JEMBER FAKULTAS EKONOMI 2013

OPTIMALISASI PELAKSANAAN PROYEK DENGAN CRITICAL PATH METHOD (Studi Kasus Pada Proyek Pembangunan Gedung STIKES dr. Soebandi) OPTIMIZATION OF PROJECT IMPLEMENTATION WITH CRITICAL PATH METHOD (A Case Study on Project Building STIKES Dr. Soebandi) SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember Oleh: Wahyu Aji Prasetyo NIM. 090810201126 UNIVERSITAS JEMBER FAKULTAS EKONOMI 2013 i

KEMENTRIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS JEMBER-FAKULTAS EKONOMI SURAT PERNYATAAN Nama : Wahyu Aji Prasetyo NIM : 090810201126 Jurusan : Manajemen Konsentrasi : Manajemen Operasional Judul : Optimalisasi Pelaksanaan Proyek Dengan Critical Path Method (Studi Kasus pada Proyek Pembangunan Gedung STIKES dr. Soebandi) Menyatakan dengan sesungguhnya dan sebenar-benarnya bahwa skripsi yang saya buat adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali apabila dalam pengutipan substansi disebutkan sumbernya, dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan milik orang lain. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya, tanpa adanya paksaan dan tekanan dari pihak manapun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika ternyata dikemudian hari pernyataan yang saya buat ini tidak benar. Jember, 26 September 2013 Yang menyatakan, Wahyu Aji Prasetyo NIM. 090810201126 ii

TANDA PERSETUJUAN Judul Skripsi : Optimalisasi Pelaksanaan Proyek Dengan Critical Path Method (Studi Kasus pada Proyek Pembangunan Gedung STIKES dr. Soebandi) Nama Mahasiswa : Wahyu Aji Prasetyo NIM : 090810201126 Jurusan Konsentrasi : Manajemen : Operasional Disetujui Tanggal : 19 September 2013 Pembimbing I Pembimbing II Drs. Hadi Wahyono, MM NIP. 19540109 198203 1 003 Drs. Eka Bambang G., MM NIP. 19670219 199203 1 001 Mengetahui, Ketua Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember Drs. Handriyono, M.Si NIP. 19620802 199002 1 001 iii

PENGESAHAN OPTIMALISASI PELAKSANAAN PROYEK DENGAN CRITICAL PATH METHOD (STUDI KASUS PADA PROYEK PEMBANGUNAN STIKES Dr. SOEBANDI) Yang dipersiapkan dan disusun oleh: Nama : Wahyu Aji Prasetyo NIM : 090810201126 Jurusan : Manajemen Telah dipertahankan di depan tim penguji pada tanggal: 26 September 2013 dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima sebagai kelengkapan guna mampu memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember. SUSUNAN TIM PENGUJI: 1. Ketua : Dewi Prihatini, SE, MM, Ph.D :... NIP. 19690329 199303 2 001 2. Sekretaris : Drs. Eka Bambang Gusminto, MM :... NIP. 19670219 199203 1 001 3. Anggota : Drs. Hadi Wahyono, MM :... NIP. 19540109 198203 1 003 Mengetahui, Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Jember Dr. Moehammad Fathorrazi, SE., M.Si NIP. 19630614 199002 1 001 iv

PERSEMBAHAN Skripsi ini dipersembahkan untuk: 1. Kedua orang tuaku tercinta, terima kasih atas kasih sayang, dan segala bentuk dukungan berupa moril maupun materil, serta pengorbanan yang diberikan untukku selama ini. 2. Adik ku tercinta Aditya Dwi Winasis. 3. Annies Alfie Azila, terima kasih atas dukungan dan motivasinya yang setiap hari terdengar ditelinga, sangat berperan dan berarti untukku. 4. Bapak dan Ibu dosenku yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat bagiku. 5. Sahabat-sahabat ku yang sangat luar biasa. 6. Almamater yang kubanggakan Fakultas Ekonomi Universitas Jember. v

MOTTO Hai orang-orang yang beriman, Jadikanlah sabar dan shalatmu Sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar (Al-Baqarah: 153) Agama tanpa ilmu adalah buta. Ilmu tanpa agama adalah lumpuh. (Albert Einstein) Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah. (Thomas Alva Edison) vi

RINGKASAN Optimalisasi Pelaksanaan Proyek dengan Critical Path Method (Studi Kasus pada Proyek Pembangunan Gedung STIKES dr. Soebandi); Wahyu Aji Prasetyo; 090810201126; 2013; 64 halaman; Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Proyek merupakan kegiatan yang kompleks. Proyek memiliki tiga batasan yaitu waktu, biaya, dan mutu. Suatu proyek harus diselesaikan dengan biaya yang tidak boleh melebihi anggaran, sesuai dengan mutu yang direncanakan, dan selesai sesuai waktu yang telah ditentukan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis waktu dan biaya proyek yang optimal pada proyek pembangunan gedung STIKES dr. Soebandi, dan membandingkan antara pelaksanaan dilapangan dengan perhitungan menggunakan CPM (Critical Path Method). Penelitian ini termasuk dalam penelitian action research yang mendeskripsikan, menginterpretasikan, dan menjelaskan suatu situasi dengan melakukan perubahan untuk tujuan perbaikan. Jenis data yang digunakan adalah data kualitatif dan kuantitatif, yang bersumber dari data primer dan sekunder. Data tersebut diperoleh dengan melakukan wawancara dan dokumentasi. Metode analisis yang digunakan adalah CPM (Critical Path Method). Rencana awal penyelesaian proyek yaitu selama 225 hari dengan biaya Rp 8.097.000.000,00. Berdasarkan analisis network planning menggunakan CPM didapatkan waktu penyelesaian proyek dalam waktu normal yaitu selama 216 hari dengan biaya Rp 8.093.120.000,00. Sedangkan dengan dilakukan percepatan, proyek dapat diselesaikan dalam waktu 194 hari dengan biaya Rp 8.093.807.425,00. Dengan percepatan penyelesaian proyek terdapat efisiensi biaya sebesar Rp 3.192.575,00 atau sebesar 0.04% karena ada pengurangan pengeluaran biaya tidak langsung, dan efisiensi waktu selama 31 hari atau sebesar 13.78%. Dengan demikian akan lebih baik jika perusahaan menerapkan network planning menggunakan CPM. vii

SUMMARY Optimization of Project Implementation With Critical Path Method (A Case Study on Project Building STIKES dr. Soebandi); Wahyu Aji Prasetyo; 090810201126; 2013; 64 pages; Departement of Management Faculty of Economy Jember University. Project is a complex activity that has 3 limits, time, cost, and quality. A project has to be done with the allocated funds within calculated time and fulfill the required quality. This study aim to analyze optimized time and project cost on STIKES dr. Soebandi building construction project and comparing it with field implementation with Critical Path Method (CPM) calculations. This is a n action research study which is describing, interpreting, and explaining whole situation with change for improvement purposes. Type of data used are qualitative and quantitative data collected primary and secondary. Those data are obtained by interview and documentation and analyzed with CPM. The initial plan was to get the work done within 225 days with Rp 8.097.000.000,- in cost. Based on the analysis of network planning with CPM, normally the project completion time is 216 days with Rp 8.093.120.000,- in cost. While the acceleration is done, the project can be done in 194 days with Rp 8.093.807.425,- in cost. With the acceleration, there s efficiency cost of Rp 3.192.575,- or by 0.04% due to indirect expenses reduction and time efficiency by 31 days or by 13.78%. thus it would be better if companies apply network planning with CPM on their projects. viii

PRAKATA Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan atas kehadirat ALLAH SWT, karena atas segala rahmat, hidayah dan karunianya yang telah diberikan kepada penulis sehingga mampu menyelesaikan Skripsi yang berjudul Optimalisasi Pelaksanaan Proyek Dengan critical Path Method (Studi Kasus Pada Proyek Pembangunan Gedung STIKES dr. Soebandi. Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan program studi Strata Satu (S1) pada Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Penulis sangat menyadari bahwa dalam penulisan ini masih sangat banyak kekurangan yang disebabkan karena keterbatasan dari pada kemampuan penulis, tetapi berkat pertolongan ALLAH SWT serta dorongan semangat dari semua pihak, akhirnya penulisan Skripsi ini mampu terselesaikan. Dalam penyusunan Skripsi tidak lepas dari bantuan pihak, oleh karena itu penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: a. Bapak Dr. Moehammad Fathorrazi, SE., M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Jember. b. Dr. Handriyono, M.Si., selaku Ketua Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember. c. Drs. Hadi Wahyono, MM selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak memberikan dorongan semangat, bimbingan, pengarahan, saran yang bermanfaat, serta telah meluangkan waktu sehingga Skripsi ini mampu terselesaikan. d. Drs. Eka Bambang G., MM selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak memberikan dorongan semangat, bimbingan, pengarahan, saran yang bermanfaat serta telah meluangkan waktu sehingga skripsi ini mampu terselesaikan. e. Ibu Wiji Utami S.E., M.Si, selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah membimbing saya selama menjadi mahasiswa. f. H. M. Naf an selaku pemilik sekaligus manajer CV. RENES yang telah memberikan banyak bantuan dalam penyediaan data untuk penelitian ini. g. Kedua orang tuaku Ibu Dwi Atmaningsih dan Bapak Wahono, yang telah memberikan kasih sayang, motivasi dan dukungan do a selama ini. ix

h. Seluruh Dosen dan Karyawan Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember. i. Adikku tercinta Aditya Dwi Winasis. Terima kasih atas dukungan, do a, perhatian dan bantuanya yang telah diberikan untuk penulis selama ini. j. Seluruh teman-temanku Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember angkatan 2009, khususnya Nizar Faris Abdillah, Aang Kunaifi, kalian luar biasa, dan teman-teman kontrakanku, serta anak-anak Manajemen Galau FC 2009 terima kasih banyak. k. Seluruh pihak yang telah banyak membantu memberikan bantuan dan dorongan semangat yang tidak dapat disebut satu persatu. Terima kasih sehingga Skripsi ini dapat terselesaikan. Semoga ALLAH SWT selalu memberikan Hidayah dan Rahmat kepada semua pihak yang telah membantu dengan ikhlas sehingga Skripsi ini dapat terselesaikan. Penulis sadar akan keterbatasan dan kurang sempurnanya penulisan Skripsi ini, oleh karena itu segala saran dan kritik yang bersifat membangun sangat penulis harapkan. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan memberikan tambahan pengetahuan bagi yang membacanya. Jember, 19 September 2013 Penulis x

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERNYATAAN... ii HALAMAN PERSETUJUAN... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v MOTTO... vi RINGKASAN... vii SUMMARY... viii PRAKATA... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB 1 PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Perumusan Masalah... 3 1.3 Tujuan Penelitian... 4 1.4 Manfaat Penelitian... 4 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA... 5 2.1 Definisi Proyek... 5 2.2 Definisi Manajemen Proyek... 5 2.3 Network Planning... 6 2.3.1 Definisi Network Planning... 6 2.3.2 Peranan Network Planning Dalam Manajemen Proyek... 8 2.3.3 Manfaat Network Planning... 9 2.3.4 Data Yang Diperlukan Untuk Menyusun Network... 9 2.3.5 Bahasa atau Simbol Diagram Network... 10 2.3.6 Hubungan Antar Simbol dan Kegiatan... 12 xi

2.3.7 Langkah-langkah Dalam Menggunakan Network Planning... 14 2.3.8 Pendekatan AOA dan AON Dalam Network Planning... 15 2.3.9 Kelebihan dan Kekurangan Network Planning... 17 2.3.10 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Network Planning... 18 2.4 Metode Network Planning... 18 2.4.1 PERT (Project Evaluation and Review Technique)... 18 2.4.2 CPM (Critical Path Method)... 20 2.4.3 Persamaan dan Perbedaan PERT dan CPM... 21 2.5 Lintasan Kritis... 22 2.5.1 Definisi dan Manfaat Lintasa Kritis... 22 2.5.2 Mencari Lintasan Kritis... 23 a. Perhitungan Maju (Forward Pass)... 23 b. Perhitungan Mundur (Backward Pass)... 24 2.5.3 Penggunaan EET dan LET Pada Network... 26 2.6 Percepatan Waktu Penyelesaian Proyek... 27 2.7 Penelitian Terdahulu... 28 2.8 Kerangka Konseptual Penelitian... 31 BAB 3 METODE PENELITIAN... 32 3.1 Rancangan Penelitian... 32 3.2 Jenis dan Sumber Data... 33 3.2.1 Jenis Data... 33 3.2.2 Sumber Data... 33 3.3 Metode Pengumpulan Data... 34 3.4 Identifikasi Variabel... 34 3.5 Definisi Operasional Variabel... 35 3.6 Metode Analisis Data... 35 3.7 Kerangka Pemecahan Masalah... 36 BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN... 38 4.1 Hasil Penelitian... 38 4.1.1 Gambaran Umum Perusahaan... 38 a. Sejarah Singkat Perusahaan... 38 xii

b. Bidang Usaha CV. RENES... 38 c. Struktur Organisasi... 39 d. Personalia... 40 4.1.2 Gambaran Umum Proyek... 41 a. Profil Proyek... 41 b. Perencanaan Waktu Proyek... 41 c. Perencanaan Anggaran Biaya Proyek... 43 4.1.3 Hasil Analisis Data... 45 a. Analisis Hubungan Antar Kegiatan Proyek... 45 b. Penyusunan Diagram Network... 45 c. Penentuan Lintasan Kritis... 46 d. Mempercepat Kurun Waktu Penyelesaian Proyek (Crashing: Time and Cost Trade Off)... 49 e. Perbandingan dan Analisa Perencanaan Waktu dan Biaya Proyek... 58 4.2 Pembahasan Hasil Penelitian... 59 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN... 61 5.1 Kesimpulan... 61 5.2 Saran... 62 DAFTAR PUSTAKA... 63 xiii

DAFTAR TABEL Halaman 2.1 Bahasa atau Simbol Diagram Network... 10 2.2 Perbandingan dua pendekatan menggambarkan jaringan kerja... 16 2.3 Rangkuman Penelitian Terdahulu... 30 4.1 Susunan Jumlah Tenaga Kerja CV. RENES... 41 4.2 Rencana Waktu Proyek... 43 4.3 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya Proyek... 44 4.4 Hubungan Keterkaitan Antar Kegiatan Proyek... 45 4.5 Perhitungan Slack Time dan Penentuan Jalur Kritis... 48 4.6 Tarif Lembur Tenaga Kerja... 50 4.7 Daftar Slope Biaya Masing-masing Kegiatan... 53 4.8 Perhitungan Slack Time dan Penentuan Jalur Kritis... 55 4.9 Perhitungan Slack Time dan Penentuan Jalur Kritis... 57 4.10 Perbandingan Hasil Waktu dan Biaya Proyek... 58 xiv

DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Kegiatan A pendahulu kegiatan B & dan kegiatan B pendahulu kegiatan C 12 2.2 Kegiatan A dab B merupakan pendahulu kegiatan C... 12 2.3 Kegiatan A dan B merupakan pendahulu kegiatan C dan D... 13 2.4 Kegiatan B merupakan pendahulu kegiatan C dan D... 13 2.5 Gambar yang salah bila kegiatan A, B < dan C mulai dan selesai pada kejadian yang sama... 14 2.6 perbedaan kegiatan dengan menggunakan dummy... 14 2.7 Jaringan Panah atau Jaringan AOA... 17 2.8 Jaringan Titik atau Jaringan AON... 17 2.9 Contoh Perhitungan Forward Pass... 24 2.10 Contoh Perhitungan Backward Pass... 25 2.11 Lingkaran Kegiatan... 26 2.12 Kerangka Konseptual Penelitian... 31 3.1 Kerangka Konsep Penelitian... 36 4.1 Struktur Organisasi CV. RENES... 39 4.2 Diagram Kegiatan Proyek Pembangunan Gedung STIKES dr. Soebandi 46 4.3 Perhitungan Maju Diagram Kegiatan Proyek... 47 4.4 Perhitungan Mundur Diagram Kegiatan Proyek... 48 4.5 Perhitungan Maju Diagram Kegiatan Proyek... 54 4.6 Perhitungan Mundur Diagram Kegiatan Proyek... 55 4.7 Perhitungan Maju Diagram Kegiatan Proyek... 56 4.8 Perhitungan Mundur Diagram Kegiatan Proyek... 57 xv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Rencana Waktu Proyek... 65 Lampiran 2 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya Proyek... 66 Lampiran 3 Daftar Kuantitas dan Harga Proyek... 67 xvi