BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada pelajaran matematika kelas empat pokok

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Tempat penelitian yang dipilih adalah SD Negeri 1 Gedong Air,

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Penelitian ini dimulai pada tanggal 7 Januari 2013 dan diawali dengan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PELAKSANAAN PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di kelas IV MIN Jambangan tahun. pelajaran 2013/2014. pemilihan penelitian ini didasarkan pada

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 2009/2010, berlangsung selama kurang lebih tiga bulan yaitu pada bulan Februari

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini akan dilaksanakan di kelas IV SD Negeri

Jurnal Kreatif Tadulako Online Vol. 4 No. 4 ISSN X. Maspupah SDN Inpres 1 Birobuli, Sulawesi Tengah

BAB III METODE PENELITIAN. dengan jumlah siswa sebanyak 35 orang siswa. Sedangkan yang menjadi objek dalam penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. dan hasil pembelajaran yang terjadi pada siswa. Penelitian ini dilaksanakan

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. dengan menerapkan model pembelajaran Modelling The Way pada materi

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Tindakan kelas ini dilakukan di kelas VIII semester genap tahun pelajaran

BAB V PEMBAHASAN. A. Penerapan Pembelajaran Kooperatif Teknik Bertukar Pasangan dengan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dengan jumlah siswa 20 anak yang terdiri dari 9 siswa laki-laki dan 11. Lugusari Kecamatan Pagelaran Kabupaten Pringsewu.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. adalah siswa kelas IV A Sekolah Dasar Negeri 181 Pekanbaru tahun ajaran. 2013/2014 yang terdiri dari 46 orang siswa.

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG LUAS SEGITIGA MELALUI PENERAPAN METODE DEMONSTRASI BENDA RIIL

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dilakukan untuk meningkatkan dan menyempurnakan proses pembelajaran.

PENINGKATAN MENGHITUNG OPERASI BILANGAN BULAT DENGAN METODE EKSPOSITORY BERBANTUAN MEDIA GARIS BILANGAN. Sri Eti Ermawati

BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang difokuskan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. Kecamanatan Wringinanom Kabupaten Gresik Propinsi Jawa Timur.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Dinamika perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam era

BAB III PROSEDUR PENELITIAN TINDAKAN KELAS. sampel. Dengan kata lain, dalam penelitian kualitatif tidak dikenal istilah populasi

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian Tindakan Kelas ( PTK ) ini dilaksanakan di kelas II MI

Penerapan Alat Peraga Kubus Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Sifat-Sifat Bangun Ruang Di Kelas IV

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. keprofesionalan guru. Dalam pelaksanaanya guru perlu melakukan segala langkah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Hasil penelitian ini merupakan kerja kolaborasi antara observer dan

BAB III METODE PENELITIAN TINDAKAN KELAS. merupakan suatu pencermatan terhadap kegiatan belajar berupa sebuah tindakan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN PENERAPAN ALAT PERAGA KARTU PECAHAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. memperbaiki pekerjaannya, memahami pekerjaannya, serta memahami

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) merupakan terjemahan dari Classroom Action

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan Metode Penelitian Tindakan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Deskripsi hasil penelitian ini diuraikan dalam tahapan yang berupa siklussiklus

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) adalah

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Setting dan Karakteristik Subyek Penelitian 3.1.1Tempat Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN A.

BAB III METODE PENELITAN

BAB III METODE PENELITIAN. Adapun yang menjadi lokasi penelitian adalah Sekolah Dasar Negeri 57

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN SIKLUS SD / KELAS HARI / TANGGAL WAKTU KET

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. April sampai bulan Juni tahun pelajaran 2011/2012. SDN 5 Suwawa Tengah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. 3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan di MI An-Nuriyah 2

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Kayu Batu Kecamatan Bunut Kabupaten Pelalawan. 2013/2014 yang berjumlah 14 siswa. Sedangkan Obyek penelitian ini adalah

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Pembahasan Pelaksanaan Pembelajaran Siklus Menjelaskan arti pecahan dan urutannya

BAB III METODE PENELITIAN. Subjek dalam penelitian ini adalah guru dan siswa kelas V tahun pelajaran

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. No Ketuntasan Frekuensi Persentase 1 Tuntas 7 33% 2 Tidak tuntas 14 67% Jumlah % Minimum 30 Maksimum 82

BAB III METODE PENELITIAN. Lampung, tepatnya pada tahun pelajaran 2012/2013. waktu 2 bulan yaitu bulan Januari sampai dengan Februari 2013.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Latar Lokasi Sekolah dan Karakter Guru dan Siswa. Sekolah Dasar Negri No. 6 GEDUNG AIR TKB yang memiliki 14 kelas

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian Tindakan Kelas ini dilakukan di Sekolah Dasar Negeri 2 Gunungterang,

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG PENJUMLAHAN MELALUI METODE DEMONSTRASI. Mubarokah

BAB III METODE PENELITIAN. sendiri. PTK dilakukan untuk meningkatkan dan menyempurnakan proses

Sarina. Mahasiswa Program Guru Dalam Jabatan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tadulako

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Hasil penelitian di uraikan dalam tahapan yang berupa siklus siklus

BAB IV DESKRIPSI DAN ANALISA DATA

PENERAPAN TEKNIK KUPANG LIGITARANG UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PADA SISWA KELAS 4 B SDN SIDOMEKAR 08 KECAMATAN SEMBORO KABUPATEN JEMBER

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. I tahun pelajaran yang berjumlah 22 siswa yang terdiri dari 10 siswa laki-laki

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan di kelas III SDN 2 Tudi Kecamatan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Transkripsi:

BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. LOKASI PENELITIAN Penelitian ini dilakukan pada pelajaran matematika kelas empat pokok bahasan bilangan bulat di Sekolah Dasar Negeri Pasir Impun Kota Bandung tahun ajaran 2009/2010. B. SUBYEK PENELITIAN Sebagai subyek penelitian adalah seluruh siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Pasir Impun Kota Bandung tahun ajaran 2009/2010. Menurut peneliti banyak siswa cenderung untuk berbicara dengan temannya dan tidak memperhatikan pelajaran. Bagi siswa yang berkemampuan tinggi tidak begitu bermasalah namun bagi siswa yang berkemampuan sedang bahkan rendah besar sekali pengaruhnya, karena apa yang dijelaskan oleh guru tidak dapat diterima dengan jelas akibatnya dalam mengerjakan tugas senantiasa menemui kesulitan sehingga akhirnya mendapat nilai yang jelek. Untuk meningkatkan hasil belajar siswa maka peneliti menerapkan model pembelajaran aktif dimana siswa mengerjakan latihan yang diberikan guru kemudian dapat menyelesaikan latihan tersebut dengan mendemonstrasikannya melalui penggunaan media yang kongkrit di depan kelas, dalam hal ini garis bilangan pada materi bilangan bulat kelas empat. 20

21 C. PROSEDUR PENELITIAN Prosedur penelitian ini dengan menggunakan penelitian tindakan kelas model John Eliot (Sunendar, 2007 : 9) yang dilaksanakan dalam tiga siklus, setiap siklus terdiri dari empat tahap, yaitu perencanaan, implementasi, observasi dan refleksi. Secara bagan siklus penelitian dapat digambarkan sebagai berikut: Gambar 3.1 Bagan Siklus Penelitian Tindakan Kelas SIKLUS PELAKSANAAN PTK Implementasi Perencanaan SIKLUS 1 - refleksi Observasi Implementasi Perencanaan SIKLUS 2 refleksi Observasi Implementasi Perencanaan SIKLUS 3 refleksi Observasi

22 1. Siklus I a. Perencanaan Pada tahapan ini guru membuat beberapa rencana pengajaran sebagai berikut: 1) Guru mempersiapkan rencana pengajaran dengan materi bilangan bulat. 2) Guru merencanakan dan mempersiapkan penggunaan media berupa garis bilangan yang terbuat dari penggaris kayu. 3) Guru meminta bantuan kepada guru lain untuk mengamati berlangsungnya PTK yang akan dilaksanakan. 4) Guru menentukan waktu atau jadwal pelaksanaan PTK. b. Implementasi Penelitian tindakan kelas pada siklus I dilaksanakan dalam satu pertemuan yang terdiri dari 2 jam pelajaran dengan perjam pelajaran lamanya 35 menit. Pada pertemuan itu dibahas materi tentang pengenalan bilangan bulat negatif dan positif, membandingkan dua bilangan bulat positif dan negatif, mengerjakan latihan soal, dan menjawab latihan soal tersebut dengan mengurutkan bilangan bulat pada garis bilangan serta mendemonstrasikannya di depan kelas dengan menunjukkan pada media garis bilangan yang sudah disediakan oleh guru. Adapun perincian waktu yang digunakan dalam pertemuan ini adalah 10 menit untuk persiapan dan apersepsi, 40 menit untuk kegiatan inti, sedangkan 20 menit untuk pelaksanaan tes secara individu dan pemberian pekerjaan rumah. Pelaksanaan penelitian siklus I ini dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut:

23 1) Menjelaskan pada siswa pelaksanaan pembelajaran yang akan dilaksanakan. 2) Memberikan apersepsi secara klasikal, untuk mengingat prasarat yang harus dikuasai sebelum mempelajari tentang materi bilangan bulat. 3) Membagi lembar kerja siswa berupa latihan soal kepada siswa. 4) Menjelaskan cara-cara pengerjaan lembar kerja siswa. 5) Memberikan contoh penyelesaian lembar kerja siswa melalui penggunaan media garis bilangan di depan kelas. 6) Memberi penguatan pada hasil kerja siswa dengan memfasilitasi siswa yang dapat mengerjakan lembar kerja siswa melalui penggunaan media garis bilangan di depan kelas. 7) Memberikan evaluasi untuk tindakan pada siklus I 8) Memberikan kesempatan siswa untuk melakukan refleksi atau proses pembelajaran melalui pertanyaan-pertanyaan. c. Observasi Pengamat mengamati kegiatan guru, dan menuliskan hasil pengamatannya dalam lembar observasi untuk guru. Dengan lembar pengamatan sebagai berikut: 1) Pada bagian awal kegiatan belajar mengajar, berupa hasil pengamatan ketika guru menyampaikan tujuan pembelajaran, memberi motivasi dan apersepsi kepada siswa. 2) Pengamatan kemampuan siswa dalam memahami materi yang diajarkan oleh guru.

24 3) Cara guru dalam memberikan kesempatan kepada siswa sesuai kemampuannya untuk menyelesaikan latihan dari lembar kerja siswa yang diberikan guru. 4) Cara guru dalam memberikan bimbingan atau pengulangan materi yang diajarkan secara khusus kepada siswa yang masih mengalami kesulitan. 5) Teknik guru dalam memfasilitasi siswa untuk menjawab latihan pada lembar kerja siswa dengan menggunakan garis bilangan di depan kelas. 6) Bagaimana guru memberikan penguatan pada hasil kerja yang diperoleh oleh siswa pada siklus I. Pengamat mengamati kegiatan siswa dalam memahami materi yang diajarkan, aktivitas pembelajaran matematika dan kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal latihan bilangan bulat dalam bentuk hasil pengamatan aktifitas pada siklus I. d. Refleksi Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan pada siklus I maka perlu diadakan sebuah refleksi dari tindakan yang telah dilakukan. Dalam tahap refleksi pada siklus I meliputi langkah-langkah berupa analisis pelaksanaan PTK, mencatat kendala atau kekurangan selama proses pembelajaran dan mencarikan solusi dan perbaikan pada siklus kedua agar kekurangan pada siklus I tidak berulang serta pada akhirnya dapat meningkatkan prestasi belajar siswa.

25 2. Siklus II Siklus II merupakan kelanjutan dari siklus I tentang perbaikan pembelajaran matematika kelasa IV pokok bahasan bilangan bulat. Adapun tahapan siklusnya adalah sebagai berikut: a. Perencanaan 1) Guru mempersiapkan rencana pengajaran lanjutan dengan materi yang sama, yaitu pokok bahasan bilangan bulat. 2) Guru merencanakan dan mempersiapkan penggunaan media yang menarik berupa garis bilangan dari kayu yang dibungkus oleh kertas manila. 3) Guru merencanakan soal latihan yang sesuai dengan materi untuk mengukur keberhasilan siswa dalam menguasai materi yang diajarkan. 4) Guru meminta bantuan rekan sejawat untuk menjadi observer dalam PTK yang dilaksanakan. 5) Guru menentukan waktu atau jadwal pelaksanaan PTK. b. Implementasi Penelitian tindakan kelas pada siklus II dilaksanakan dalam satu pertemuan yang terdiri dari 2 jam pelajaran dengan perjam pelajaran lamanya 35 menit. Pada pertemuan itu dibahas pengulangan materi tentang pengenalan bilangan bulat negatif dan positif, membandingkan dua bilangan bulat positif dan negatif, mengerjakan latihan soal, dan menjawab latihan soal tersebut dengan mengurutkan bilangan bulat pada garis bilangan serta mendemonstrasikannya di depan kelas dengan menunjukkan pada media garis bilangan yang sudah

26 disediakan oleh guru. Adapun perincian waktu yang digunakan dalam pertemuan ini adalah 10 menit untuk persiapan dan apersepsi, 35 menit untuk kegiatan inti, sedangkan 25 menit untuk pelaksanaan tes secara individu. Pada pelaksanaan siklus II ini dilakukan langkah-langkah sebagai berikut: 1) Memberikan apersepsi secara klasikal, untuk mengulang atau mengingat kembali materi yang sudah disampaikan pada siklus I sebagai prasarat yang harus dikuasai sebelum mempelajari materi bilangan bulat. 2) Membagi lembar kerja siswa berupa latihan soal kepada siswa 3) Menjelaskan cara-cara pengerjaan lembar kerja siswa. 4) Memfasilitasi siswa untuk mengerjakan latihan soal dengan menggunakan media garis bilangan di depan kelas. 5) Memberikan evaluasi berupa post tes untuk tindakan pada siklus II. 6) Memberikan kesempatan siswa untuk melakukan refleksi atau proses pembelajaran melalui pertanyaan-pertanyaan. c. Observasi Observer atau rekan guru mengamati pelaksanaan siklus II, dan menuliskan hasil pengamatannya dalam lembar observasi kemudian diserahkan kepada peneliti atau dalam hal ini guru. Adapun lembar observasi yang diamati adalah: 1) Tujuan pembelajaran di awal KBM, berupa penyampaian motivasi dan apersepsi oleh guru. 2) Pengamatan kemampuan siswa dalam memahami materi yang diajarkan oleh guru apakah lebih baik daripada siklus I.

27 3) Pemberian kesempatan kepada siswa untuk menyelesaikan latihan di lembar kerja siswa yang diberikan oleh guru. 4) Pengamatan kemampuan siswa dalam mengerjakan latihan soal bilangan bulat. 5) Pengamatan proses pemberian bimbingan belajar oleh guru dan keaktifan siswa dalam bertanya berkaitan dengan materi yang dipelajarinya. 6) Apakah guru memfasilitasi siswa untuk menjawab latihan pada lembar kerja siswa dengan menggunakan garis bilangan di depan kelas dan respon siswa terhadap teknik pembelajaran tersebut. 7) Apakah guru memberikan penguatan pada hasil kerja yang diperoleh oleh siswa dengan baik. d. Refleksi Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan pada siklus II maka perlu diadakan sebuah refleksi dari tindakan yang telah dilakukan. Dalam tahap refleksi pada siklus II meliputi langkah-langkah berupa analisis pelaksanaan PTK, mencatat kendala atau kekurangan selama proses pembelajaran dan mencarikan solusi dan perbaikan pada siklus III agar kekurangan pada siklus II tidak berulang serta pada akhirnya dapat meningkatkan hasil belajar siswa sesuai dengan yang diharapkan oleh guru.

28 3. Siklus III Tahapan yang dilakukan pada siklus III serupa dengan tahapan yang dilaksanakan pada siklus II apabila hasil belajar siswa pada siklus II belum mencapai nilai minimal ketuntasan belajar atau rata-rata nilai kelas 7,00 dengan prosentase sekurang-kurangnya 70% dari jumlah seluruh siswa. D. SUMBER DATA DAN CARA PENGAMBILAN DATA Dalam penelitian tindakan kelas ini dibutuhkan data yang dapat dianalisis dan direfleksikan sehingga terbentuk suatu perencanaan tindakan untuk memperoleh hasil akhir yang maksimal. Untuk mengumpulkan data diperoleh dari sumber sebagai berikut: 1. Catatan dari teman seprofesi sebagai observer, yaitu teman sejawat sesama guru. 2. Pedoman observasi siswa dan guru 3. Pengumpulan hasil tes pada setiap siklus. E. KRITERIA KEBERHASILAN Penelitian dikatakan berhasil jika nilai rata-rata yang dicapai siwa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Pasir Impun Kota Bandung untuk pokok bahasan bilangan bulat adalah 7,0. Dengan melihat latar belakang permasalahan dan untuk meningkatkan yang ada, peningkatan hasil belajar siswa, maka dipergunakan indikator sebagai berikut: 1. Nilai rata-rata siswa pada pokok bahasan bilangan bulat 7,0.

29 2. Ketuntasan belajar (banyak siswa yang mendapat nilai 7,0) sekurang-kurangnya 70% dari jumlah seluruh siswa. 3. Keaktifan siswa dalam kategori baik ( 70%) berdasarkan hasil pengamatan guru peneliti dan pengamat.