PERANCANGAN SISTEM PENGOLAHAN DATA NILAI SISWA SMP N 2 BALONG PONOROGO SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEM PENGOLAHAN DATA NILAI SISWA PADA SMP NEGERI 2 BALONG PONOROGO SECARA ON-LINE SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah satu Syarat

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI UJIAN ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL PADA SMK SORE 1 PONOROGO

SKRIPSI SISTEM INFORMASI REGISTRASI DAN ADMINISTRASI KLINIK KECANTIKAN DR. RULLY BERBASIS WEB

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DIGITAL LIBRARY (DIGILIB) DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

SKRIPSI PENGELOLAAN JURNAL MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK OPEN JOURNAL SYSTEMS (OJS)

SKRIPSI RANCANG BANGUN APLIKASI PENJUALAN DAN STOK OBAT MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

SKRIPSI ANALISIS DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI WEB SEKOLAH MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL DI SMPN 2 TULAKAN

SKRIPSI PERANCANGAN DAN PEMBANGUNAN WEBSITE E-COMMERCE PADA OMEGA JAYA

SKRIPSI MEMBANGUN PERUSAHAAN ONLINE PADA PABRIK KERUPUK LAKSANA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

SKRIPSI MEMBANGUN SISTEM PENJUALAN PADA TOKO KUE TESA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SAIFUL AKMAM TOHANO

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS E-COMMERCE DENGAN PHP DAN MYSQL PADA EURO SPORT MADIUN SKRIPSI

PERANCANGAN TATA KELOLA ELEKTRONIK DI MA AL-ISHLAH BUNGKAL PONOROGO BERBASIS WEB SKRIPSI

SKRIPSI ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI JASA KURSUS MENGEMUDI MOBIL DI NATUNA BERBASIS WEB WIWIEKO ANDARU

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI PENJUALAN PADA SEIKO MART MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL RAMA PRAKOSO UTOMO

SKRIPSI ANALISIS DAN PERANCANGAN COMPANY PROFILE BERBASIS WEB SEBAGAI SARANA PROMOSI PADA ERLANGGA MADIUN

SKRIPSI PENGELOLAAN NILAI SISWA SMP NEGERI 1 MLARAK PONOROGO BERBASIS WEB AMIN THOHARI

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DESA GLONGGONG BERBASIS WEB ARIS SUJARWANTO NIM:

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB PADA MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 PONOROGO SKRIPSI

PENGELOLAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR DI BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN PONOROGO DENGAN PHP DAN MySQL

SKRIPSI. ANALISIS DAN PERANCANGAN TOKO ONLINE PERTANIAN BERBASIS WEB (Studi Kasus Toko Pertanian Sumber Rejeki Ponorogo) DEVY HARDHYANTO

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN MOBIL BEKAS PADA SHOWROOM TIMBUL JAYA MOTOR PAGOTAN BERBASIS WEB. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

SKRIPSI RENI WINARNI

SKRIPSI PERANCANGAN PROTOTYPE SISTEM INFORMASI UJIAN ONLINE DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN HYPERTEXT PREPOCESSOR (PHP) AGUS SETIYAWAN

SKRIPSI PEMBUATAN PERANGKAT LUNAK PENDAFTARAN SISWA BARU (PSB) ONLINE DI SMPN 1 BALONG

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PRAKTIKUM BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SKRIPSI

SKRIPSI SISTEM INFORMASI NILAI DAN KEHADIRAN SISWA BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL FANDI TRI SAPUTRO

SKRIPSI ANALISA DAN PERANCANGAN APLIKASI POINT OF SALES (POS) UNTUK MENDUKUNG MANAJEMEN HUBUNGAN PELANGGAN CHOIRUL SHOLEH

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS DI KLINIK ULTRA MEDICA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SMK PGRI 2 PONOROGO BERBASIS WEB

SKRIPSI SISTEM INFORMASI PENGADUAN TINDAK PIDANA KRIMINAL POLRES NGAWI

SKRIPSI PERANCANGAN CONTENT MANAGEMENT SYSTEM (CMS) BERITA ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

SKRIPSI DESAIN SISTEM INFORMASI INVENTARIS BERBASIS WEB DI SDN 6 SAWOO

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA TOKO HARMONIS GROSIR SANDAL

SKRIPSI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENYEWAAN DAN PENJADWALAN LAPANGAN FUTSAL BERBASIS WEB. (Studi Kasus: Planet Futsal Ponorogo)

SKRIPSI PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI WEBSITE SEKOLAH SMAN 1 GEGER MADIUN ANGGA DWI PANGESTU NIM:

SKRIPSI PEMBUATAN APLIKASI SISTEM MANAJEMEN KASIR PADA OPTIK PRANOTO BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN NIKAH DI KUA KECAMATAN / KABUPATEN PONOROGO BERBASIS WEB DENGAN PHP DAN MYSQL SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah satu Syarat

SKRIPSI PEMBUATAN SITUS PORTAL BERITA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

SKRIPSI ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB

APLIKASI PEMBAYARAN SEKOLAH BERBASIS WEB DI SMA NEGERI 1 SOOKO PONOROGO SKRIPSI

SISTEM INFORMASI INVENTORY SPERPART PADA UD. DUA SEKAWAN DOLOPO BERBASIS WEB SKRIPSI

PERANCANGAN APLIKASI LAYANAN PENJUALAN HANDPHONE DAN PULSA MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 S K R I P S I

TRYOUT UJIAN NASIONAL BERBASIS WEB (Studi Kasus di SMA BATIK 1 SURAKARTA)

SISTEM INFORMASI AKADEMIK NILAI SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) MA ARIF KEMUNING SAMBIT BERBASIS WEB

PERANCANGAN APLIKASI JAVA DAN MYSQL UNTUK PEMESANAN DAN PERSEDIAAN BARANG DI TOKO SUMBER REJEKI NGRAYUN SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG (INVENTORY APPLICATION) BERBASIS WEB DAN BOOTSTRAP CSS

ANALISA SISTEM PEMESANAN TIKET BIOSKOP BERBASIS ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

RANCANG BANGUN APLIKASI PEMESANAN MAKANAN DAN MINUMAN DI RUMAH MAKAN SECARA ONLINE MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL BERBASIS WEB DENGAN METODE WATERFALL.

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAIAN POTENSI BAKAT AKADEMIK DAN ORGANISASI SISWA DI SMP 1 SAMBIT SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM INVENTARIS LABORATORIUM DI SMA 1 JENANGAN PONOROGO BERBASIS WEB SKRIPSI

SKRIPSI ANALISIS, PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI WEBSITE SISTEM INFORMASI PARIWISATA

Mukhibun Nashikhin

SKRIPSI SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU SMP NEGERI 1 PRAMBANAN BERBASIS WEB

SKRIPSI SISTEM INFORMASI KOPERASI BERBASIS ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

BAB II LANDASAN TEORI...

PERANCANGAN SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PADA TANAMAN PISANG DENGAN METODE FORWARD CHAINING SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI E-LEARNING DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL WAHYU HARIANTO NIM :

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG PADA TOKO DIGITAL ELEKTRONIK BERBASIS WEB (STUDI KASUS TOKO MEGA ELEKTRONIK) SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

RANCANG BANGUN SISTEM APPLIKASI UJIAN ONLINE UNTUK MEMBANTU SISWA DALAM MENGHADAPI UJIAN AKHIR NASIONAL ONLINE DI SMP NEGERI 01 WATES - BLITAR

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PEMESANAN BUKU BERBASIS WEB DI PENERBIT TRIMURTI GONTOR PONOROGO SKRIPSI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO (2014)

SKRIPSI PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS (SPPD) BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN PADA SMAN 1 KWADUNGAN NGAWI

SISTEM PENJUALAN ONLINE SHOP SEPEDA BMX DI TOKO INDHA BIKE PONOROGO SKRIPSI

PROPOSAL SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) ONLINE BERBASIS WEB PADA SMAN 1 BUNGKAL

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS PHP DAN MYSQL ON LINE DI SD MUHAMMADIYAH 1 PONOROGO SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI PENDAFTARAN PASIEN ONLINE BERBASIS WEB DI KLINIK MATA

SKRIPSI PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PELAYANAN MEDIS (SIPM) DI PUSKESMAS SUKOSARI

PERANCANGAN WEBSITE UNTUK MEDIA PROMOSI DAN INFORMASI PRODUK KERAJINAN PATUNG PADA WARDOYO PATUNG LOROBLONYO ANTIK WONOGIRI SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM E COMMERCE PADA ALFAMART UNTUK MENINGKATKAN PEMASARAN PRODUK SKRIPSI

SKRIPSI ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KLINIK (SIM-K) BERBASIS WEB TAUFIQ RAHMAN NIM :

Diajukan Oleh : IKA DIANI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA UD.WARSO FURNICTURE MENGGUNAKAN APLIKASI PHP DAN MYSQL SKRIPSI

SKRIPSI PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS (SPPD) BERBASIS WEB

IMPLEMENTASI E-COMMERCE PADA NIRWANA CAFÉ MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SKRIPSI

MEMBANGUN WEBSITE SMP NEGERI 1 DOLOK BATU NANGGAR MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR MADANIYAH FITRAHAYATI

Edi Tri Santoso

PEMBUATAN APLIKASI BELAJAR BAHASA JAWA BERBASIS ANDROID SKRIPSI

SISTEM INFORMASI PEMESANAN KAMAR DI HOTEL MERAH SARANGAN BERBASIS WEB SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN KOPI BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ( STUDI KASUS : GANESHA OPERATION PONOROGO ) SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM PAKAR KONSULTASI GANGGUAN PSIKOLOGI DENGAN METODE DECISION TREE SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ONLINE SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS (SPPD) DI PDAM KAB. PONOROGO SUDARTO NIM :

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat penting khususnya di Program Studi Informatika Fakultas Teknik

SKRIPSI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KEPEGAWAIAN BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SUBANGKIT HADI PRANOWO NIM :

SKRIPSI SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH (SIASELAH) DENGAN PHP DAN MYSQL PADA SMAN 3 MAGETAN

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN SISWA BARU PADA SMA MUHAMMADIYAH 1 KARANGANYAR

APLIKASI PERSEWAAN ALAT DAN PENJADWALAN JOB DI JACK AV VIDEO SHOOTING MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SKRIPSI

PROPOSAL SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Jenjang Strata Satu (S1)

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN KARTU KREDIT BERBASIS WEB SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI REKAM MEDIK PASIEN RAWAT JALAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL DI PUSKESMAS SUMBER AGUNG MAGETAN

SKRIPSI PROTOTYPE APLIKASI SURAT PERJALANAN DINAS BERBASIS WEB

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI. PELAYANAN PUSKESMAS di MOJOREJO BERBASIS WEB SKRIPSI

PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN DI SMP MUHAMMADIYAH 6 PULUNG SKRIPSI

RANCANG BANGUN PURWARUPA APLIKASI DATA REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT AISYAH PONOROGO SKRIPSI

SISTEM INFORMASI FAULT POINT DI SMA NEGERI 1 JETIS KECAMATAN PONOROGO SKRIPSI

SKRIPSI SISTEM PAKAR PENGHITUNGAN ANGKA KREDIT DOSEN BERBASIS WEB

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI JADWAL SIARAN FM PONOROGO BERBASIS WEBSITE

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA NILAI BERBASIS WEB DI SMK NEGERI 1 BADEGAN SKRIPSI

Transkripsi:

PERANCANGAN SISTEM PENGOLAHAN DATA NILAI SISWA SMP N 2 BALONG PONOROGO SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Jenjang Strata Satu (S1) Pada Program Studi Informatika Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo Oleh: Vina Wahyu Ratnasari 05530026 PROGRAM STUDI INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2010

HALAMAN PENGESAHAN Nama : Vina Wahyu Ratnasari NIM : 05530026 Program Studi : Informatika Fakultas : Teknik Judul : PERANCANGAN PERANCANGAN SISTEM PENGOLAHAN DATA NILAI SISWA SMP N 2 BALONG PONOROGO Isi dan formatnya telah di setujui dan dinyatakan memenuhi syarat Untuk melengkapi persyaratan guna memperoleh Gelar Sarjana pada Program Studi Informatika Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo Ponorogo, Oktober 2010 Menyetujui Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II Munirah, M.T NIS. Ir. Andi Triyanto NIS. Mengetahui Dekan Fakultas Teknik Ketua Program Studi Teknik Informatika Aliyadi, M.M NIS. Ir. Andi Triyanto NIS.

DAFTAR ISI Hal HALAMAN JUDUL i HALAMAN PENGESAHAN ii HALAMAN BERITA ACARA.. iii HALAMAN MOTTO. HALAMAN PERSEMBAHAN. ABSTRAKSI. iv KATA PENGANTAR v DAFTAR ISI. vii DAFTAR GAMBAR. x DAFTAR TABEL. xii BAB I PENDAHULUAN. 1 1.1 Latar Belakang. 1 1.2 Perumusan masalah 2 1.3 Batasan Masalah. 2 1.4 Tujuan 2 1.5 Metodologi 3 1.6 Sistematika Penulisan 3 BAB II LANDASAN TEORI 5 2.1 Pengertian Sistem 5 2.1.1 Karakteristik Sistem... 5 2.1.2 Klasifikasi Sistem 7 2.2 Konsep Dasar Informasi.. 8 2.2.1 Pengertian Informasi 8 2.2.2 Kualitas Informasi 8 2.3 Konsep Dasar Sistem Informasi. 9 2.3.1 Pengertian Sistem Informasi 9 2.3.2 Komponen Sistem Informasi. 10 2.3.3 Tujuan Sistem Informasi... 10 2.4 Pengertian Data 10 2.5 Pengertian Pengolahan Data. 11 2.6 Basis Data (Database). 12 2.6.1 Pengertian Database.. 12 2.6.2 Istilah Dalam Database 13

2.7 Perancangan Sistem dan Database 15 2.7.1 Dokument Flow 15 2.7.2 Contex Diagram (Diagram Kontek) 15 2.7.3 Data Flow Diagram (DFD).. 15 2.7.4 Entity Relationalship Diagram (ERD) 16 2.8 Internet 17 2.8.1 Sejarah Internet 18 2.8.2 Hypertext Transfer Protocol (HTTP) 18 2.8.3 World Wide Web (WWW) 19 2.9 Hypertext Markup Language (HTML) 19 2.10 PHP 20 2.11 MySQL 21 2.12 Macromedia Dreamweaver MX 2004 22 2.13 Power Designer 24 2.13.1 Data Architect 24 2.13.2 Proses Analyst 24 2.14 Appserv 24 BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM 25 3.1 Analisa Sistem 26 3.1.1 Tinjauan Sistem Penilaian. 26 3.1.2 Sistem Pengolahan Data Nilai yang Sedang Berjalan 31 3.1.3 Kelemahan Sistem yang Berjalan 32 3.1.4 Sistem Baru yang Diusulkan. 32 3.2 Perancangan Sistem 33 3.2.1 Data Flow Diagram (DFD). 33 3.2.1.1 DFD Level 0. 33 3.2.1.2 DFD Level 1 Admin 34 3.2.1.3 DFD Level 1 Guru 36 3.2.1.4 DFD Level 1 Kepala Sekolah 37 3.2.1.5 DFD Level 1 Pengguna 37 3.2.2 Entity Relation Diagram (ERD).. 38 3.2.3 Relasi Antar Tabel 39 3.3 Struktur Tabel... 40 a. Tabel Siswa. 40 b. Tabel Guru.. 41 c. Tabel Mata Pelajaran 41 d. Tabel Semester 42

e. Tabel Penilaian 42 f. Tabel Kelas.. 42 g. Tabel User 43 h. Tabel Wali Kelas. 43 i. Tabel Mengajar.. 43 j. Tabel Detil Nilai 44 k. Tabel Info Sekolah 44 l. Tabel Berita 45 m. Tabel Buku Tamu 45 3.4 Perancangan Interface 46 3.4.1 Rancangan Halaman Depan 46 3.4.2 Rancangan Halaman Profil Sekolah 47 3.4.3 Rancangan Halaman Login Guru 48 BAB IV IMPLEMENTASI PROGRAM 49 4.1 Kebutuhan Software dan Hardware 49 4.1.1 Kebutuhan Software 49 4.1.2 Kebutuhan Hardware 49 4.2 Penjelasan Program 50 4.2.1 Halaman Utama. 50 4.2.1.1 Halaman Awal 50 4.2.1.2 Halaman Buku Tamu 51 4.2.1.3 Halaman Kontak 52 4.2.1.4 Profil Sekolah 53 4.2.1.5 Data 56 4.2.2 Halaman Khusus Guru 60 4.2.2.1 Halaman Login Guru 60 4.2.2.2 Halaman Guru Mata Pelajaran 62 4.2.3 Halaman Siswa 64 4.2.3.1 Halaman Depan Siswa 65 BAB V PENUTUP 68 5.1 Kesimpulan 68 5.2 Saran dan Pengembangan... 68 DAFTAR PUSTAKA... 69 LAMPIRAN

KATA PENGANTAR Alhamdulillah segala puji dan syukur ke kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Perancangan Sistem Pengolahan Data Nilai Siswa SMP N 2 Balong Ponorogo. Adapun maksud dari penyusunan skripsi ini adalah sebagai salah satu syarat dalam mencapai jenjang Sarjana, Jurusan Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Ponorogo Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Bapak Ir. Aliyadi, MM. Selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo dan telah mencarikan tempat PKN. 2. Bapak Ir. Andi Triyanto. Selaku Ketua Jurusan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo dan selaku pembimbing II. 3. Ibu Munirah, M.T, Selaku Dosen pembimbing I, yang telah banyak meluangkan waktu dan masukan bagi penulis dalam menyusun skripsi ini 4. Bapak Paseh, selaku Kepala Sekolah SMP N 2 Balong Ponorogo yang telah memberi ijin penulis untuk melakukan pelitian. 5. Ke dua orang tuaku tercinta, kakak, sepupu, dan seluruh keluargayang telah memberikan semangat dan doa sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan ini. 6. Seseorang yang membuatku bahagia, my beloved terimakasih atas kasih sayang, semangat, do a, kritik dan saran yang telah diberikan. 7. Soulmate Suwex Community (Yesi, Edi, Gayuh), selalu bisa membuat tersenyum, always have fun. 8. Bapak Indra, yang menjadi guru psikolog serta memberi motivasi untuk terus berjuang dan semangat. 9. Teman-teman Teknik Informatika angkatan 2005, terima kasih untuk kerjasama dan bantuannya, kita adalah keluarga, sahabat, i love u all. Dalam penyusunan skripsi ini penulis menyadari bahwa masih jauh dari kesempurnaan. Dengan segala kerendahan hati penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun akan penulis terima dengan senang hati.

Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Ponorogo, Oktober 2010 Penulis

ABSTRAKSI Sekarang ini, teknologi informasi sedang berkembang dengan pesat yang memungkinkan semua orang dapat berkomunikasi dari satu tempat ke tempat lain dengan jarak ribuan kilometer. Dalam dunia pendidikan, komputer bisa sebagai alat bantu dalam proses pembelajaran dan perkembangan sekolah. Mengingat semakin banyaknya informasi yang diinginkan manusia dan didukung oleh perkembangan teknologi yang semakin maju, baik pada perangkat keras (hardware) maupun perangkat lunak (software), maka komputer dipakai untuk menyajikan informasi, salah satunya untuk menyajikan tentang dunia pendidikan. SMP N 2 Balong merupakan salah satu yang terkait dengan pendidikan, dimana ini pengerjaan database nilai siswa dikerjakan secara manual. Maka penulis melihat ketidak efisien pada pengerjaan nilai tersebut. Sementara untuk instansi pendidikan sendiri sudah selayaknya memaksimalkan pengajaran sebuah pengolahan data dengan menggunakan komputer. Oleh karena itu sangat diperlukan fasilitas untuk memberikan informasi kepada masyarakat luas sekaligus mempromosikan sekolah tentang kegiatan akademik sekolah dan tentang-tentang informasi-informasi sekolah lainnya. Dengan adanya sistem yang online, diharapkan nantinya dapat membatu untuk orang tua/wali murid dalam memantau kegiatan belajar siswa di sekolah tanpa harus datang ke sekolah. Sementara itu untuk para guru dapat memasukkan data nilai siswa meskipun sedang tidak berada di sekolah. Sistem ini menginformasikan sedikit tentang profile sekolah dan kegiatan akademik lainnya karena sistem ini lebih ditekankan pada penyajian informasi nilai siswa antara lain nilai harian siswa, nilai ulangan tengah semester dan ulangan akhir semester Sistem ini nantinya dapat diakses secara on-line lewat internet. Program yang digunakan dalam pembuatan software sistem ini menggunakan script PHP dan HTML serta dengan menggunakan database MySQL.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Pada masa sekarang, dunia mengalami proses revolusi penerapan teknologi yang disebut komputerisasi. Tentu saja bukan menjadi hal yang asing bagi kita. Saat ini komputer sudah menjadi peran penting dalam setiap pekerjaan yang berhubungan dengan pengolahan data yang mungkin dikerjakan manusia sulit namun mudah bagi komputer untuk menyelesaikannya. Pengaruh perkembangan ilmu komputer ini mencapai berbagai seluruh bidang. Dalam dunia pendidikan, komputer bisa sebagai alat bantu dalam proses pembelajaran dan perkembangan sekolah. Mengingat semakin banyaknya informasi yang diinginkan manusia dan didukung oleh perkembangan teknologi yang semakin maju, baik pada perangkat keras (hardware) maupun perangkat lunak (software), maka komputer dipakai untuk menyajikan informasi, salah satunya untuk menyajikan tentang dunia pendidikan. SMP N 2 Balong merupakan salah satu yang terkait dengan pendidikan, dimana ini pengerjaan database nilai siswa dikerjakan secara manual. Maka penulis melihat ketidak efisien pada pengerjaan nilai tersebut. Sementara untuk instansi pendidikan sendiri sudah selayaknya memaksimalkan pengajaran sebuah pengolahan data dengan menggunakan komputer. SMP N 2 Balong ini termasuk mempunyai nilai prestasi yang sangat bagus, sekolah ini sudah mencapai Sekolah Standart Nasional (SSN). Oleh karena itu sangat diperlukan fasilitas untuk memberikan informasi kepada masyarakat luas sekaligus mempromosikan sekolah tentang kegiatan akademik sekolah dan tentang-tentang informasi-informasi sekolah lainnya. Dari prestasi sekolah itulah tentunya baik guru maupun siswa tidak hanya masyarakat sekitar bahkan yang ada dari luar kota. Dengan adanya sistem yang online, diharapkan nantinya dapat membatu untuk orang tua/wali murid dalam memantau kegiatan belajar siswa di sekolah tanpa harus datang ke sekolah. Sementara itu untuk para guru dapat memasukkan data nilai siswa meskipun sedang tidak berada di sekolah.

.2 Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah dijabarkan di atas, maka dapat disimpulkan tentang rumusan masalah yang akan dikaji lebih mendalam pada SMP N 2 Balong Ponorogo adalah mampu memberi informasi tentang profil sekolah, kegiatan akademik, dan informasi nilai siswa di SMP N 2 Balong Ponorogo..3 Batasan Masalah Sesuai dengan latar belakang dan permasalahan diatas, maka penulis membatasi masalah yang dibahas pada aspek : a. Sistem yang dibuat menginformasikan sedikit tentang profile sekolah dan kegiatan akademik lainnya karena sistem ini lebih ditekankan pada penyajian informasi nilai siswa antara lain: nilai harian siswa, nilai ulangan tengah semester dan ulangan akhir semester b. Sistem ini nantinya dapat diakses secara on-line lewat internet. c. Program yang digunakan dalam pembuatan software sistem ini menggunakan script PHP dan HTML serta dengan menggunakan database MySQL..4 Tujuan Tujuan skripsi ini adalah untuk merancang dan membuat sistem komputerisasi secara online di SMP N 2 Balong yang berguna untuk mempermudah dalam pengolahan dan penyajian data nilai siswa secata cepat dan tepat waktu sesuai harapan. Adapun tujuan membuat program ini adalah: a. Membuat sistem komputerisasi untuk mendukung pengolahan data yang secara manual pada saat ini. b. Mempermudah pencarian data dan penyajian informasi akademis yang di perlukan c. Mempermudah dalam pengolahan dan penyajian data nilai siswa.5 Metodologi 1. Survei Pada tahap ini akan dilakukan survei untuk mengetahui sejauh mana kebutuhan akan aplikasi perangkat lunak ini. 2. Pengkajian

Pada tahap ini dilakukan pengkajian seberapa besar manfaat dari sistem aplikasi ini. 3. Perencanaan Pada tahap ini akan merencanakan memakai tool apa yang mendukung pembuatan aplikasi ini. 4. Analisis dan Perancangan Sistem Pada tahap ini menganalisis sistem yang telah ada supaya dalam perancangan system tidak lepas dari sistem yang telah ada dan melakukan perancangan meliputi diagram alir program, tabel tabel database 5. Pengujian Pada tahap ini akan dilakukan ujicoba terhadap aplikasi perangkat lunak untuk mengetahui hasilnya. 6. Implementasi Pada tahap ini dilakukan pengimplementasian terhadap aplikasi perangkat lunak di lapangan 7. Penulisan Tugas Akhir Tahap ini merupakan tahap terakhir dari penyusunan tugas akhir yaitu pembuatan laporan dari semua langkah langkah yang telah dilakukan..6 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan yang digunakan dalam laporan ini terdiri dari lima bab, susunannya sebagai berikut: BAB I : PENDAHULUAN Membahas latar belakang, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan, metodologi dan sistematika penulisan yang digunakan dalam skripsi ini. BAB II : LANDASAN TEORI Pada bab ini menjelaskan semua teori dasar yang digunakan, termasuk menerangkan dan menjelaskan teori dasar perangkat lunak yang digunakan dalam menyelesaikan skripsi dari beberapa buku-buku literatur serta referensi dari internet. BAB III : ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM Bab ini menjelaskan mengenai proses perencanaan program serta cara kerja program yang dirancang. BAB IV : IMPLEMENTASI PROGRAM Merupakan tahap implementasi dan uji coba dari program. Apakah program tersebut sudah sesuai dengan perancangan yang dibuat.

BAB V : PENUTUP Pada bab ini berisi tentang kesimpulan dan saran-saran dari hasil penyusunan skripsi ini.

DAFTAR PUSTAKA 1. Harianto, Kristanto. (2007). Konsep & Perancangan Database. Yogyakarta:Andi Publisher. 2. Jogianto, HM. (2000). Pengenalan Komputer:Dasar Ilmu Komputer. Yogyakarta:Andi Offset. 3. Jogianto, HM. (1995). Analisa dan Desain Sistem Informasi :Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Yogyakarta:Andi. 4. Kristanto, Adri.(2003). Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta:Gava Media. 5. Mahyuzir, Tavri D. (1989). Analisa dan Perancangan Sistem Pengolahan Data. Jakarta:Elex Media Komputindo. 6. Nugroho, Bunafit. (2004). PHP & MySQL dengan Editor Dreamweaver MX. Yogyakarta:Andi Offset. 7. Nugroho, Bunafit. (2008). Aplikasi Pemrograman Web Dinamis dengan PHP & MySQL. Yogyakarta:Gava Media. 8. Sakur, Stendy. (2005). Aplikasi Web Database dengan Dreamweaver MX 2004. Yogyakarta:Andi Offset. 9. Winarko, Edi. 2006. Perancangan Database dengan Power Designer 6.32. Jakarta:Prestasi Pustaka. 10., http://www.ilmuwebsite.com 11., http://www.sourceforge.net 12., http://www.ilmukomputer.com