LAPORAN RESMI PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK PRAKTIKUM V PENETAPAN KADAR PROTEIN.

dokumen-dokumen yang mirip
LAPORAN RESMI PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK PERCOBAAN I PENETAPAN KADAR KREATININ

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK PERCOBAAN IV PENETAPAN KADAR UREA NITROGEN


LAPORAN RESMI PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK PRAKTIKUM IV PENETAPAN KADAR UREA NITROGEN.

LAPORAN PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK B PENETAPAN KADAR KREATININ

LAPORAN PRAKTIKUM BIOKIMIA II KLINIK

PENENTUAN KADAR PROTEIN SECARA SPEKTROFOTOMETRI

A. Judul Percobaan : Penentuan Kadar Glukosa Darah. B. Mulai Percobaan : Senin, 11 November 2013 C. Selesai Percobaan : Senin, 11 November 2013

abc A abc a = koefisien ekstingsi (absorpsivitas molar) yakni tetap b = lebar kuvet (jarak tempuh optik)

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ANORGANIK II PERCOBAAN IV PENENTUAN KOMPOSISI ION KOMPLEKS

laporan praktikum penentuan kadar protein metode biuret

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK PERCOBAAN II PENETAPAN KADAR KOLESTEROL TOTAL

LAPORAN PRAKTIKUM METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN PROTEIN (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

ANALISIS PROTEIN. Free Powerpoint Templates. Analisis Zat Gizi Teti Estiasih Page 1

LAPORAN BIOKIMIA KI 3161 Percobaan 1 REAKSI UJI TERHADAP ASAM AMINO DAN PROTEIN

Analisa Protein. Adelya Desi Kurniawati, STP., MP., M.Sc.

LAPORAN PRAKTIKUM METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN TRIGLISERIDA (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan Juli 2012 sampai bulan Desember 2012 di

LAPORAN PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK FKK (SEMESTER GENAP 2010)

LAPORAN TETAP PRAKTIKUM BIOKIMIA I

I. TOPIK PERCOBAAN Topik Percobaan : Reaksi Uji Asam Amino Dan Protein

BAB III METODE PENELITIAN

LAPORAN PRAKTIKUM BIOKIMIA. Penentuan Kadar Glukosa Darah

LAPORAN PRAKTIKUM METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN TRIGLISERIDA (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

BAB III METODE PENELITIAN

Uji benedict (Semikuantitatif) Tujuan : Menghitung secara kasar kadar glukosa dalam urin. Dasar teori :

TITRASI KOMPLEKSOMETRI

LAPORAN PRAKTIKUM METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN PROTEIN (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI) Yuliandriani Wannur ( )

LAPORAN PRAKTIKUM 2. : Magister Ilmu Biolmedik : ph meter, persiapan larutan penyangga Tanggal pelaksanaan : 10 Maret 2015

BAB III METODE PENELITIAN

PENENTUAN RUMUS ION KOMPLEKS BESI DENGAN ASAM SALISILAT

PENYEHATAN MAKANAN MINUMAN A

BAB III METODE PENELITIAN. Subjek penelitian ini adalah ekstrak etanol daun pandan wangi.

Asam Amino dan Protein

LAPORAN PRAKTIKUM BIOKIMIA PERCOBAAN IV PENETAPAN KADAR PROTEIN DENGAN UJI BIURET

LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM BIOKIMIA. (Reaksi Perubahan Warna Uji Protein)

LAPORAN PRAKTIKUM METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN PROTEIN (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI) BINAYANTI NAINGGOLAN ( )

PEMERIKSAAN KALSIUM DARAH (Metode CPC Photometric)

R E A K S I U J I P R O T E I N

BAB I PRAKTIKUM ASIDI AL-KALIMETRI

JUDUL PERCOBAAN : PENENTUAN KADAR PROTEIN DENGAN METODE BIURET. HARI/TANGGAL PERCOBAAN : Selasa, 19 November 2013

UJI KUALITATIF KARBOHIDRAT DAN PROTEIN

LAPORAN PRAKTIKUM 2 PH METER, PERSIAPAN LARUTAN PENYANGGA, DAN PENGENCERAN

ANALISA KUANTITATIF TERHADAP PROTEIN DAN ASAM AMINO

LAPORAN PRAKTIKUM METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN TRIGLISERIDA (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI) Meutia Atika Faradilla ( )

1. Dapat mengerti prinsip-prinsip dasar mengenai teknik spektrofotometri (yaitu prinsip dasar

BAB III METODE PENELITIAN. Alat-alat yang digunakan dalam penelitian ini, antara lain: waterbath,

BAB III METODE PENELITIAN. A. Metodologi Penelitian. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metodologi

: Kirana patrolina sihombing

LAPORAN PRAKTIKUM III PRAKTIKUM METABOLISME GLUKOSA, UREA DAN TRIGLISERIDA (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM KIMIA ANORGANIK PERCOBAAN 3 PENENTUAN BILANGAN KOORDINAI KOMPLEKS TEMBAGA (II)

I. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April - Juli 2012 di Laboratorium. Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Lampung.

KARBOHIDRAT II (KARAKTERISTIK ZAT PATI)

BAB III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan dari Bulan Januari sampai dengan bulan Juni 2015

PENENTUAN KADAR BESI DALAM SAMPEL AIR SUMUR SECARA SPEKTROFOTOMETRI

PETUNJUK PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK B (FAK

ACARA IV PERCOBAAN DASAR ALAT SPEKTROFOTOMETER SERAPAN ATOM

BAB I IDENTIFIKASI GUGUS FUNGSI ALKOHOL

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan Juni-November Penelitian ini

LAPORAN PRAKTIKUM. ph METER DAN PERSIAPAN LARUTAN PENYANGGA

LAPORAN PRAKTIKUM METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN TRIGLISERIDA (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

LAPORAN PRAKTIKUM 2 PH METER, PERSIAPAN LARUTAN PENYANGGA

PERBANDINGAN METODE POTENSIOMETRI MENGGUNAKAN BIOSENSOR UREA DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UNTUK PENENTUAN UREA

LAPORAN PRAKTIKUM 3 METABOLISME GLUKOSA TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI SISKA MULYANI (NIM: ) HARI/TANGGAL PRAKTIKUM : KAMIS / 4 Agustus 2016

Uji Kualitatif Karbohidrat dan Hidrolisis Pati Non Enzimatis

LAPORAN PRAKTIKUM ph METER DAN PERSIAPAN LARUTAN PENYANGGA

: Kirana patrolina sihombing

LAPORAN PRAKTIKUM. ph Meter dan Persiapan Larutan Penyangga

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Waktu pelaksanaan penelitian pada bulan Juni 2013.

HASIL PRAKTIKUM METABOLISME II Perbedaan Kadar Trigliserida Pada Pria Dan Wanita Setelah Mengkonsumsi Kuning Telur

PERCOBAAN I PENENTUAN KADAR KARBONAT DAN HIDROGEN KARBONAT MELALUI TITRASI ASAM BASA

III. METODOLOGI PENELITIAN

STUDI GANGGUAN KROM (III) PADA ANALISA BESI DENGAN PENGOMPLEKS 1,10-FENANTROLIN PADA PH 4,5 SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-TAMPAK

BAB III METODE PENELITIAN

METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN PROTEIN (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DENGAN SPEKTROFOTOMETER

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilakukan di Laboratorium Biokimia dan Laboratorium Instrumentasi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. waterbath, set alat sentrifugase, set alat Kjedalh, AAS, oven dan autoklap, ph

A. Judul B. Tujuan C. Dasar Teori

LAPORAN KIMIA ANALITIK KI Percobaan modul 3 TITRASI SPEKTROFOTOMETRI

PENGARUH AKTIVATOR SISTEIN DAN NATRIUM KLORIDA TERHADAP AKTIVITAS PAPAIN

SOAL UJIAN OLIMPIADE SAINS NASIONAL 2014

PENENTUAN KADAR GLUKOSA DALAM DARAH

PEMERIKSAAN KADAR TOTAL PROTEIN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. (Pandanus amaryllifolius Roxb.) 500 gram yang diperoleh dari padukuhan

Menyiapkan tabung reaksi yang bersih dan kering. Setelah itu dipipet 5 ml reagen benedict lalu dimasukkan kedalam tabung.

Laporan Praktikum 3. Praktikum 3 : ph meter, Persiapan larutan penyangga, Pengenceran stok glukosa. Oleh : Rebecca Rumesty L dan Jimmy

Laporan Praktikum METABOLISME GLUKOSA, UREA DAN TRIGLISERIDA (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

2. ANALISIS PROTEIN. 1. Pendahuluan

BAB IV. HASIL PENELITIAN

I. PENDAHULUAN. senyawa kompleks bersifat sebgai asam Lewis sedangkan ligan dalam senyawa

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian Deskriptif Analitik yang berdasarkan

PENUNTUN PRAKTIKUM BIOKIMIA PERTANIAN

J3L PROGRAM KEAHLIAN ANALISIS KIMIA PROGAM DIPLOMA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

I. KEASAMAN ION LOGAM TERHIDRAT

LAPORAN PRAKTIKUM ph METER DAN PERSIAPAN LARUTAN PENYANGGA

METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN TRIGLISERIDA (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

METODOLOGI PENELITIAN

METABOLISME GLUKOSA, UREA, DAN TRIGLISERIDA (TEKNIK SPEKTROFOTOMETRI)

Transkripsi:

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM ANALISIS KLINIK PRAKTIKUM V PENETAPAN KADAR PROTEIN Hari/ Tanggal Percobaan : Selasa / 18 Mei 2010 Golongan/ Kelas : I / FKK 2010 Dosen Pembimbing : Muthi Ikawati,M,Sc.,Apt Asisten Jaga : Putri Damai Lestari dan Lathifa Bidarani Nama Anggota 1. Nanda Huda Ardianto (FA/08017) 2. Falita (FA/08018) 3. Niken Feladita (FA/08023) 4. Dian Tyas Ariestya (FA/08028) 5. Jou Vera Irine Riseno (FA/08029) 6. Fenny Christine Hartono (FA/08034) 7. Fadhillah Dinny Ishmatika (FA/08037) 8. Anastasia Putri Rahayu (FA/08038) 9. Fadhliyani (FA/08041) 10. Mey FhanuranieYolanda Putri (FA/08043) 11. Intan Anatasia (FA/08045) 12. Annisa Nadya Utami (FA/08046) 13. Yanita Harliana Atharini (FA/08048) 14. Anis Puji Lestari (FA/08055) 15. Muhammad Zaki Bin Illias (FA/08216) 16. Arvind Abraham (FA/08218)

I. TUJUAN Mahasiswa mampu melakukan penetapan kadar protein pada sampel plasma dengan metode spektrofotometri, metode biuret serta metode fotometri II. PRINSIP DASAR PERCOBAAN Penetapan Kadar Protein dengan Metode Spektrofotometri Mengevaluasi konsentrasi protein dan asam nukleat dari absorbansi larutan sampel pada panjang gelombang 280 nm dan 260 nm yang ditentukan berdasarkan prinsip pengukuran absolute dengan menggunakan suatu persamaan sederhana atau monogram. Dengan metode ini, pengukuran yang dilakukan berdasarkan gugus kromofor dan ausokrom yang dimiliki oleh suatu senyawa. Peptida + Cu 2+ OH- Senyawa kompleks warna ungu Penetapan Kadar Protein dengan Metode Biuret Senyawa dengan dua atau lebih ikatan peptida apabila direaksikan dengan garam Cu (kupri) pada suasana basa maka akan membentuk suatu kompleks warna ungu violet yang absorbansinya dapat dibaca pada panjang gelombang (λ) 546nm. Penetapan Kadar Protein dengan Metode Fotometri Dengan adanya bromocresol hijau dalam suasana asam (ph asam), maka serum albumin akan menyebabkan terjadi perubahan warna pada indikator yaitu dari warna kuning-hijau menjadi warna hijau-biru. III. ALAT DAN BAHAN Metode Spektrofotometri Bahan : Alat : 1. Sampel plasma 1. Tabung reaksi + Rak 2. Larutan NaCl 0.9% 2. Mikropipet, pipet tetes 3. Blanko NaCl 3. Yellow dan Blue Tip 4. Spektrofotometri UV

Metode Biuret Bahan : Alat : 1. Sampel plasma 1. Tabung Reaksi + rak 2. Blanko aquades 2. Mikropipet, pipet tetes 3. Pereaksi Biuret 3. Yellow dan Blue tip 4. Pereaksi basa 4. Spektrofotometri UV + kuvet 5. Baku (albumin standard) 6 % = 6 g/100ml 5. Labu takar+ beker glass 100ml Metode Fotometri Bahan : Alat : 1. Reagen albumin 1. Tabung reaksi + rak Citrate buffer ph 4.2 30 mmol/l 2. Mikropipet, pipet tetes Bromcresol green 0.26 mmol/l 3. Yellow dan blue tip 2. Standar albumin 59/dL 4. Spektrofotometri UV + Kuvet 3. Blangko akuades 5. Labu takar+ beker glass 100ml IV. Cara Kerja Metode Spektrofotometri 20μL Sampel Plasma Blanko NaCl + 1 ml NaCl + 1 ml NaCl Baca absorbansi pada λ 260 nm dan 280 nm Replikasi 2x

Metode Biuret Sampel Blanko Baku (albumin) 20μL 20μL akuades 20μL + 1 ml pereaksi biuret + 1mL pereaksi basa Baca Absorbansi pada λ 546 nm pada menit ke 30 40 setelah pencampuran Replikasi 2x Metode Fotometri Sampel Plasma Blanko Baku (albumin) 10μL 10μL akuades 10μL + 1000 μl reagen Inkubasi 10 menit, 37 C Baca Absorbansi pada λ 546 nm dalam rentang waktu 60 menit

Replikasi 2x IV. DATA DAN PERHITUNGAN Rumus perhitungan kadar protein : Konsentrasi Protein = Kadar Protein normal : 6,82-8,87 g/dl x Konsentrasi Albumin baku (g/dl) Metode Biuret Kelompok Baku : 0.144 Absorbansi4 Kadar protein (g / 100mL) I II III I II III IV 0.174 0.204 0.209 6.042 7.083 7.257 V 0.211 0.208 0.171 7.326 7.222 5.938 Xrata-rata : 6.811 mg/dl SD : 0.642 CV : 9.43% Metode Spektrofotometri Kel λ 260 λ 280 I II III Kadar Protein (g/dl) 0.827 1.246 0.1302 0.927 1.383 0.144 0.840 1.269 0.133 0.833 1.270 0.134 0.621 0.914 0.095 0.431 0.634 0.066 0.942 1.391 0.014 0.929 1.295 0.013 0.918 1.203 0.012 IV 0.993 1.491 1.556

CV = 156.70% 0.824 1.220 1.265 0.791 1.158 1.194 1.835 1.654 0.1169 V 1.834 1.264 0.0565 2.041 1.672 0.1041 X rata-rata : 0.3356 SD : 0.5259 Metode Fotometri Kelompok Kadar protein (g/dl) Absorbansi 2.429 0.377 I 3.125 0.485 2.293 0.356 6.7525 1.048 II 5.831 0.905 5.277 0.819 3.602 0.559 III 3.376 0.524 3.151 0.489 Baku : 0.776 Xrata-rata : 3.982 g/dl SD : 1.580 CV : 39.68% V. INTERPRETASI HASIL Kadar Protein normal : 6,82 8,87 g/dl. Pada percobaan kali ini, konsentrasi protein rata rata (1 golongan) yang diperoleh dari penetapan dengan metode biuret adalah 6.81 g/dl

Dan konsentrasi protein rata-rata yang diperoleh dari penetapan dengan metode spektrofotometri dengan monogram 0.3356 gg/dl Dan konsentrasi protein rata-rata yang diperoleh dari penetapan dengan metode fotometri 3.982 g/dl. VI. JAWABAN PERTANYAAN Metode Spektrofotometri 1. Apakah kepentingan penetapan kadar protein dalam analisis klinik? Untuk mengindikasikan adanya suatu penyakit dan gangguan fungsi ginjal Untuk mengetahui kinerja dari suatu enzim 2. Apakah dasar penetapan kadar protein secara spektrofotometri? Penetapan konsentrasi protein dan asam nukleat pada suatu senyawa yang memiliki gugus kromofor dan ausokrom, dengan menggunakan persamaan sederhana (nomogram) berdasarkan prinsip pengukuran absolute dan dilakukan pembacaan absorbansi pada λ 280 nm dan 260 nm. 3. Apakah syarat metode ini dapat digunakan? Syarat suatu senyawa bisa dianalisis menggunakan metode ini yaitu senyawa tersebut harus memiliki gugus kromofor dan ausokrom. 4. Gangguan apa yang terdapat dalam metode ini? Adanya logam-logam berat yang masih terdapat dalam sampel plasma sehingga dapat mengganggu dalam pembacaan nilai absorbansi. Contoh : logam Fe dalam darah. Ada senyawa-senyawa lain yang memiliki gugus kromofor dan ausokrom dapat ikut terukur 5. Apa kelemahan metode spektrofotometri UV dalam penetapan kadar protein? Seyawa lain non protein yang memiliki gugus kromofor dan ausokrom bisa ikut terukur Tidak bisa untuk senyawa yang tidak memiliki gugus kromofor dan ausokrom Hasil tidak representatif karna hanya bisa analisis untuk asam amino aromatis Gangguan terhadap asam nukleat lebih besar dibandingkan metode biuret

6. Pelajarilah cara lain untuk penetapan kadar protein! Metode Folin Ciolteu Metode ini untuk mengukur asam amino aromatis (triptofan dan tirosin). Namun metoda ini kurang representatif karna hanya mengukur asam amino aromatis yang memiliki ausokrom dan kromofor. Contoh : fenilalanin tidak bisa terdeteksi karna tidak memiliki ausokrom. Metode Kjeldahl Metode yang digunakan untuk mengukur %nitrogen dan semua organik-n ditetapkan. Namun kurang representatif karna senyawa-n tidak hanya terdapat pada protein, sehingga metode ini kurang spesifik. Metode FeCl3 Protein dapat diendapkan dengan asam tannat. Kompleks asam tannat/protein yang terjadi dapat bereaksi dengan ion Ferri membentuk kompleks stabil berwarna merah. Metode Biuret 1. Apa kelebihan penetapan kadar protein cara Biuret dibanding metode spektrofotometri UV? Lebih spesifik, karna yang diukur lebih kepada ikatan peptida. Sehingga semua protein dapat terukur (protein memiliki ikatan peptida) Lebih spesifik untuk polopeptida dan protein Gangguan terhadap asam nukleat lebih sedikit 2. Apa dasar penetapan kadar protein cara Biuret? Senyawa dengan dua atau lebih ikatan peptida apabila direaksikan dengan garam Cu (kupri) pada suasana basa maka akan membentuk suatu kompleks warna ungu violet yang absorbansinya dapat dibaca pada panjang gelombang (λ) 546nm. 3. Tulis reaksi yang terjadi pada penetapan kadar protein cara biuret? Jelaskan mengapa warna terbentuk! Reaksi warna bisa terjadi karna ion Cu 2+ merupakan golongan transisi yang orbital d nya tidak penuh. Sehingga terjadi transisi elektron pada senyawa kompleks (ligan- ion

logam) dari orbital d yang satu ke orbital d lainnya. Transisi ini terjadi dari ligan yang kaya elektron ke ion Cu 2+ yang miskin elektron. Cu 2+ / OH 4. Apa kelebihan albumin sebagai standar dalam penetapan kadar protein? Karna berkaitan dengan liver Bisa mengetahui asupan nutrisi seseorang cukup atau tidak Struktur dan sifat sudah diketahui pasti Kemurnian tinggi Harga relatif murah Larutan stabil pada pemanasan 70 C, 30 menit Lebih dari 95% protein berupa albumin dengan ikatan peptida sampai 99% Impurities (pengotor) sangat kecil 5. Gangguan apa yang terdapat dalam metode ini? Terjadi efek Tyndall karna kekeruhan tipis namun bisa dikurangi dengan penambahan eter dan KCN Senyawa lain non-protein yang memiliki 2 ikatan peptida / lebih juga bisa ikut ditetapkan, sehingga dapat mengganggu analisis. Contoh : inti benzen Senyawa yang hanya memiliki 1 ikatan peptida tidak bisa dianalisis. Contoh : parasetamol 6. Apakah senyawa pengganti albumin sebagai standar dalam percobaan ini? Senyawa yang bisa menggantikan albumin yaitu casein

Metode Fotometri 1. Jelaskan prinsip penetapan kadar protein menggunakan metode fotometri dengan bromocresol green? Dengan adanya bromocresol hijau dalam suasana asam (ph asam), maka serum albumin akan menyebabkan terjadi perubahan warna pada indikator yaitu dari warna kuning-hijau menjadi warna hijau-biru. 2. Sebutkan dan jelaskan komponen dan fungsi reagen pada pertanyaan nomor 1! Reagen albumin terdiri dari Citrate buffer ph 4.2 30 mmol/l dan Bromcresol green 0.26 mmol/l, berfungsi sebagai pembentuk warna dengan memperpanjang kromofor sehingga terbentuk warna hijau-biru. VII. DAFTAR PUSTAKA Fessenden dan Fessenden, 1986, Kimia Organik Jilid 2 ed III, Erlangga ; Jakarta. Poedjadi, Anna, 1994, Dasar-dasar Biokimia, UI, Press ; Jakarta. Richterich, R dan Colombo, J.P, 1981, Clinical Chemistry, Theory, Practice and Interpretation ; John Wiley and Sons ; Chichester.