BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Aji Samba Pranata Citra, 2013

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. dari siklus kehidupan manusia adalah terbentuknya pasangan baru (new couple), di

BAB I PENDAHULUAN. tentang pernikahan menyatakan bahwa pernikahan adalah: berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa. (UU RI Nomor 1 Tahun 1974 Pasal 1

BAB I PENDAHULUAN. (laki-laki dan perempuan), secara alamiah mempunyai daya tarik menarik. perkawinan antara manusia yang berlaian jenis itu.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Beberapa dekade lalu, orang tua sering menjodohkan anak mereka dengan

BAB I PENDAHULUAN. muda (youth) adalah periode kesementaraan ekonomi dan pribadi, dan perjuangan

BAB I PENDAHULUAN. penting. Keputusan yang dibuat individu untuk menikah dan berada dalam

BAB I PENDAHULUAN. Manusia diciptakan oleh Allah SWT dari kaum laki-laki dan perempuan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. (UU No. 1 tahun 1974 tentang perkawinan dalam Libertus, 2008). Keputusan

BAB I PENDAHULUAN. pembagian tugas kerja di dalam rumah tangga. tua tunggal atau tinggal tanpa anak (Papalia, Olds, & Feldman, 2008).

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

H.M.A Tihami dan Sohari Sahrani, Fikih Munakahat Kajian Fikih Nikah Lengkap (Jakarta: Rajawali Pers, 2009), h.6

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perkawinan amat penting dalam kehidupan manusia, baik bagi

BAB I PENDAHULUAN. Abad 21 yang sedang berlangsung menjadikan kehidupan berubah dengan

BAB I PENDAHULUAN. Santrock (dalam Dariyo, 2003) masa dewasa awal ditandai dengan adanya transisi

BAB I PENDAHULUAN. seorang laki-laki dan perempuan sama-sama memiliki hak dan kewajiban didalam

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah Ketika seseorang memasuki tahapan dewasa muda, menurut Erickson

BAB I PENDAHULUAN. Perkawinan merupakan salah satu sunnatullah yang berlaku untuk semua

PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan. adalah intimancy versus isolation. Pada tahap ini, dewasa muda siap untuk

BAB I PENDAHULUAN. ini adalah bagian dari jenjang atau hierarki kebutuhan hidup dari Abraham Maslow, yang

BAB I PENDAHULUAN. Manusia memerlukan mitra untuk mengembangkan kehidupan yang layak bagi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. berpasang-pasangan. Allah SWT telah menentukan dan memilih jodoh untuk

BAB I PENDAHULUAN. manusia. Perkawinan ini menjadi sebuah ikatan antara seorang laki-laki dan seorang

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan perkawinan sebagaimana yang diisyaratkan oleh Al-Quran dan

BAB II KAJIAN PUSTAKA. penting yang akan dihadapi oleh manusia dalam perjalanan kehidupannya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. A. Kualitas Perkawinan. Definisi lain menurut Wahyuningsih (2013) berdasarkan teori Fowers dan

BAB I PENDAHULUAN. Pernikahan merupakan suatu institusi sosial yang diakui disetiap kebudayaan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. yang membangun sebuah bangsa. Keluarga mempunyai andil yang besar dalam

BAB I PENDAHULUAN. pernikahan. Berdasarkan Undang Undang Perkawinan no.1 tahun 1974,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. di dalamnya terdapat komitmen dan bertujuan untuk membina rumahtangga serta

BAB I PENDAHULUAN. Manusia merupakan mahluk sosial yang tidak pernah terlepas dari

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG. terdapat dalam Undang-Undang No. 1 Tahun Dalam pasal 1 ayat 1

BAB I PENDAHULUAN. perbuatan yang bernilai ibadah adalah perkawinan. Shahihah, dari Anas bin Malik RA, Ia berkata bahwa Rasulullah SAW

BAB I PENDAHULUAN. hidup yang dipilih manusia dengan tujuan agar dapat merasakan ketentraman dan

BAB I PENDAHULUAN. Artinya : Dan segala sesuatu kami ciptakan berpasang-pasangan supaya kamu mengingat kebesaran Allah. (Q.S.Adz-Dzariyat: 49).

BAB I PENDAHULUAN. untuk itu. Perkawinan merupakan faktor untuk membina kerja sama antara laki-laki dan

Hubungan Religiusitas dengan Kepuasan Pernikahan pada Individu yang Menikah Melalui Ta aruf

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan. hakekat itu, manusia selalu berusaha untuk selalu memenuhi kebutuhannya.

BAB I PENDAHULUAN. Qur an, Jakarta:1992, hlm Departemen Agama RI, Al-Qur an dan Terjemahannya, Proyek Pengadaan Kitab Suci Al-

BAB I PENDAHULUAN. bersama yang disebut dengan lembaga perkawinan. merupakan ibadah (Pasal 2 Kompilasi Hukum Islam). 2

BAB I. Pendahuluan. melaksanakan tugas dan kewajibannya masing-masing dalam membangun keluarga

BAB I PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang. Seiring dengan berkembangnya zaman manusia untuk mempertahankan

Apakah Kawin Kontrak Itu?

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. keluarga yang bahagia dan kekal sesuai dengan Undang-undang Perkawinan. Sudah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. sumber daya alam yang dimiliki, tetapi juga kaya akan kebudayaan. Dengan latar

BAB I PENDAHULUAN. lahir, menikah, dan meninggal. Pernikahan merupakan penyatuan dua jiwa

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Sindhi Raditya Swadiana, 2014

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Ensiklopedia indonesia, perkataan perkawinan adalah nikah;

KEPUASAN PERNIKAHAN DITINJAU DARI KEMATANGAN PRIBADI DAN KUALITAS KOMUNIKASI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Dalam membangun hidup berumah tangga perjalanannya pasti akan

BAB I PENDAHULUAN. mahluk Allah SWT, tanpa perkawinan manusia tidak akan melanjutkan sejarah

PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah Purwadarminta (dalam Walgito, 2004, h. 11) menjelaskan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Masa dewasa adalah masa awal individu dalam menyesuaikan diri terhadap

BABI PENDAHULUAN. Setiap pasangan suami isteri tentu berharap perkawinan mereka bisa

BAB II TINJAUAN TEORITIS

Munakahat ZULKIFLI, MA

BAB I PENDAHULUAN. tugas dan sumber-sumber ekonomi (Olson and defrain, 2006).

BAB I PENDAHULUAN. manusia itu, yaitu kebutuhan yang berhubungan dengan segi biologis, sosiologis dan teologis.

segera melaksanakannya. Karena perkawinan dapat mengurangi kemaksiatan, baik

BAB I PENDAHULUAN. kebahagiaan seperti firman Allah dalam Qur`an Surat Al- Baqarah ayat 36

BAB I PENDAHULUAN. sepakat untuk hidup di dalam satu keluarga. Dalam sebuah perkawinan terdapat

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. istri adalah salah satu tugas perkembangan pada tahap dewasa madya, yaitu

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

HUBUNGAN KEMATANGAN EMOSI DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA MASA PERNIKAHAN AWAL

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. memiliki keinginan untuk mencintai dan dicintai oleh lawan jenis. menurut

Oleh : TIM DOSEN SPAI

BAB I PENDAHULUAN. telah memiliki biaya menikah, baik mahar, nafkah maupun kesiapan

BAB I PENDAHULUAN. keluarga. Sebagai unit terkecil dalam masyarakat, keluarga memerlukan organisasi

BAB I PENDAHULUAN. Pernikahan merupakan cikal bakal terciptanya keluarga sebagai tahap

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. merupakan impian setiap manusia, sebab perkawinan dapat membuat hidup

BAB I PENDAHULUAN I. Latar Belakang Ilma Kapindan Muji,2013

BAB I PENDAHULUAN. Tahun 1989, dan telah diubah dengan Undang-undang No. 3 Tahun 2006,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. sebuah perkawinan seseorang akan memperoleh keseimbangan hidup baik secara

BAB I PENDAHULUAN. Perjanjian dalam Islam menjadi hal yang harus dipatuhi, hal ini

BAB I PENDAHULUAN. Rasulullah SAW juga telah memerintahkan agar orang-orang segera

DAFTAR ISI PERNYATAAN

BAB I PENDAHULUAN. perkawinan adalah ikatan lahir bathin antara seorang pria dengan seorang wanita

BAB I PENDAHULUAN. Pernikahan merupakan ikatan lahir batin dan persatuan antara dua pribadi yang berasal

BAB I PENDAHULUAN. Manusia sebagai makhluk hidup mempunyai kebutuhan demi

BAB I PENDAHULUAN. jalan pernikahan. Sebagai umat Islam pernikahan adalah syariat Islam yang harus

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Manusia memiliki fitrah untuk saling tertarik antara laki-laki dan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. komunikasi menjadi lebih mudah untuk dilakukan. Teknologi yang semakin

MENGATASI KONFLIK RUMAH TANGGA (STUDI BK KELUARGA)

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG. Manusia merupakan makhluk individu dan sosial. Makhluk individu

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. berdasarkan agama dan kepercayaan masing-masing untuk menjalani hidup bersama.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. pengaturan-nya. Namun berbeda dengan mahluk Tuhan lainnya, demi menjaga

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

bahagia dan kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa.2

BAB I PENDAHULUAN. dan perilaku hidup serta perwujudannya yang khas pada suatu masyarakat. Hal itu

BAB 5 Simpulan, Diskusi, dan Saran

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG. Menjalin sebuah hubungan yang serius untuk membentuk suatu

2016 FENOMENA CERAI GUGAT PADA PASANGAN KELUARGA SUNDA

BAB I PENDAHULUAN. manusia yang terlahir di dunia ini pasti akan mengalami pertumbuhan dan proses

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Manusia melewati beberapa fase dalam siklus kehidupannya. Fase kedua dari siklus kehidupan manusia adalah terbentuknya pasangan baru (new couple), di mana dua individu dari dua keluarga yang berbeda bersatu untuk membentuk satu sistem keluarga yang baru (Santrock, 2003). Fase bersatunya pasangan baru tersebut disahkan dalam hubungan pernikahan. Pada umumnya setiap orang pasti akan melewati fase pernikahan. Pernikahan seakan-akan menjadi fase yang wajib untuk dilakukan setiap orang di dunia sebagai tanda curahan rasa kasih dan sayang kepada pasangannya. Hampir seluruh agama yang dianut oleh umat manusia juga menyerukan untuk menikah, sama halnya dengan agama Islam. Dalam Islam menikah merupakan bentuk ibadah kepada Allah SWT. Dalam kitab Al-Qur an disebutkan: Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-nya ialah Dia menciptakan untukmu istri-istri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berpikir (Ar-rum, 21). Berdasarkan paparan Q.S Ar-ruum ayat 21 diatas pernikahan merupakan suatu karunia yang telah Allah SWT berikan kepada manusia dengan menciptakan pasangan untuk setiap orang. Allah SWT juga menumbuhkan rasa senang terhadap pasangan kita yang selanjutnya menimbulkan perasaan nyaman, cinta dan kasih sayang. Seluruh perasaan tersebut berbaur dalam kesatuan hubungan pernikahan yang utuh. Melalui pernikahan manusia dapat menyempurnakan setengah agamanya sehingga dapat menjaga dirinya dari berbagai pelanggaran dengan lebih baik.

2 Dalam islam menikah merupakan sunah atau anjuran dari Nabi Muhammad SAW seperti yang disebutkan dalam hadits berikut: Dari A isyah RA ia berkata: Rasullulloh SAW bersabda nikah adalah sunahku, barang siapa yang tidak mengerjakan sunahku maka bukan dari kelompokku. Menikahlah kalian sesungguhnya aku bangga karena banyak kaum (pada hari kiamat). Barang siapa yang mempunyai kemampuan (untuk menikah) maka menikahlah, dan barang siapa tidak mampu maka berpuasalah sesungguhnya puasa itu menjadi penahan baginya (HR. Ibnu Majah, Catatan tentang nikah). Istilah lain yang memiliki pengertian sama dengan pernikahan adalah perkawinan. Pasal 1 dalam UU No.1/1974 tentang perkawinan mendefinisikan perkawinan adalah ikatan lahir batin antara seorang pria dan seorang wanita sebagai suami istri dengan tujuan membentuk keluarga atau rumah tangga yang bahagia dan kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa. Justice Doris Ling Cohan (dalam Blankenhorn, 2009) mendefinisikan pernikahan sebagai bentuk ekspresi tertinggi dari komitmen dan cinta sepasang yang menikah dan sebagai ekspresi yang unik dari hubungan personal dan cinta yang mendalam diantara pasangan. Di era modern pada umumnya orang berpacaran, kemudian menuju sebuah pernikahan, tetapi masih ada pasangan yang menikah tanpa melalui proses pacaran yaitu melalui proses ta aruf. Dalam buku yang ditulis oleh M. Thobroni dan Aliyah A. Munir (2010) mendefinisikan ta aruf dalam arti luas adalah pendekatan, perkenalan dengan calon suami atau istri dengan cara yang luwes, bisa menyesuaikan dengan kondisi apapun. Tidak mengharuskan calon suami bertemu di rumah calon istri. Pertemuan bisa dilakukan dimana saja dan dalam kesempatan apa saja, dengan syarat tidak ada unsur maksiat dalam pertemuan itu. Fenomena menikah melalui proses ta aruf marak terjadi dikalangan mahasiswa yang pada umumnya tergabung sebagai aktivis dakwah islam kampus. Pasangan yang menikah melalui proses ta aruf diperbolehkan secara sengaja memilih pasangannya. Pasangan yang dipilih bisa saja teman yang sudah lama

3 dikenalnya atau seseorang yang baru dikenalnya. Selain itu juga, pasangan yang dipilih bisa juga melalui media jodoh yang dilakukan oleh teman, orang tua atau guru ngajinya. Proses ta aruf harus didasarkan untuk ibadah kepada Allah SWT. Ketika melakukan ta aruf kedua pasangan yang akan saling bertukar informasi mengenai diri harus ditemani oleh pihak ketiga dan sangat tidak diperbolehkan melakukan pembicaraan berdua saja. Berbeda halnya dengan pacaran yang pada umumnya melakukan kegiatan bersama merupakan suatu hal yang biasa dan ketika berkencan tanpa harus ditemani oleh pihak ketiga sudah merupakan hal yang wajar. Proses menuju pernikahan dengan cara ta aruf berbeda dengan pacaran. Banyak hal tidak didapatkan pasangan yang menikah melalui proses ta aruf dibandingkan dengan pasangan yang menikah melalui proses pacaran. Tetapi bukan sesuatu hal yang mutlak jika salah satu diantara dua proses tersebut lebih baik. Karena diantara pacaran dan proses ta aruf masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan terhadap kontribusinya terhadap kelanggengan suatu hubungan pernikahan dan terhadap kepuasan pernikahan. Adams dan Alexander (dalam Ponzetti, 2003) mendefinisikan kepuasan pernikahan sebagai perasaan seseorang pada pasangannya terhadap hubungan dalam pernikahannya. Hal ini erat kaitannya dengan perasaan bahagia yang dirasakan seseorang dari hubungan pernikahan yang dijalaninya. Emily A. Stone and Todd K. Shackelford (2007) menyatakan bahwa kepuasan pernikahan sangat ditentukan oleh segala sesuatu yang diterima dan berbagai hal yang dikorbankan oleh seseorang dalam hubungan pernikahannya. Seiring berjalannya waktu kepuasan pernikahan seseorang akan berubahubah sesuai dengan kondisi dan usia pernikahannya. Setelah pasangan individu antara laki-laki dan wanita memasuki jenjang pernikahan, bukan berarti mereka

4 akan dapat langsung mewujudkan kebahagiaan, seperti yang diimpikan sewaktu mereka belum menikah atau masa pacaran. Mereka mau tidak mau harus menghadapi berbagai masalah yang timbul selama mereka menikah. Justru sering kali dalam kenyataannya, masalah-masalah yang sepele dan tidak terduga, muncul dalam kehidupan mereka (Dariyo, 2008). Masalah muncul karena kedua individu yang menikah itu memiliki latar belakang yang berbeda, seperti nilai-nilai, sifat-sifat, karakter, atau kepribadian, agama, budaya, suku bangsa, kelebihan dan kelemahan. Semua aspek tersebut akan mempengaruhi dalam berpikir, bersikap ataupun bertindak. Ketidakmampuan untuk mengelola perbedaan tersebut akan menimbulkan konflik, pertengkaran atau percekcokan, bahkan dapat berakhir dengan adanya perceraian (Dariyo, 2008). Dalam hal ini penerimaan terhadap pasangan sangat berperan. Karena dengan kondisi tersebut suami atau istri dapat mentoleransi segala bentuk kekurangan pasangannya. Besar kemungkinan kedekatan diantara pasangan yang menikah melalui proses ta aruf masih belum terbangun. Sehingga besar kemungkinan akan menjadi suatu kesulitan tersendiri ketika mengetahui ternyata banyak karakteristik pasangan yang mungkin saja sulit untuk ditoleransi. Tapi hal ini akan terkikis dengan sendirinya ketika dapat menerima kondisi pasangan secara apa adanya. Jika seseorang yang memiliki tingkat religiusitas yang tinggi mungkin saja akan dapat menerima karakteristik pasangannya. Karena ketika menikah hal utama yang harus diaktualisasikan adalah pencapaian untuk beribadah. Religiusitas dan penerimaan terhadap pasangan menjadi dua hal yang sangat berperan dalam mencapai kepuasan pernikahan. Tidak semua pasangan dapat mempertahankan hubungannya dari awal menikah sampai kematian memisahkan pasangan tersebut. Tidak sedikit orang yang pada akhirnya memutuskan untuk mengakhiri hubungan pernikahannya

5 dengan perceraian. Fenomena perceraian di Indonesia mungkin saja dijumpai di lingkungan kita. Pasangan suami istri yang cerai di Indonesia terus meningkat drastis. Badan Urusan Peradilan Agama (Badilag) Mahkamah Agung (MA) mencatat selama periode 2005 hingga 2010 terjadi peningkatan perceraian hingga 70 persen. Dirjen Badilag MA, Wahyu Widiana, mengatakan tingkat perceraian sejak 2005 terus meningkat di atas 10 persen setiap tahunnya (Republika.co.id, 2012). Data yang terbaru dari pengadilan agama di seluruh indonesia dilaporkan ada 346.446 pasangan yang bercerai di sepanjang tahun 2012 (Detik.com). Perceraian mungkin saja bisa dialami oleh pasangan yang menikah melalui proses pacaran ataupun yang menikah melalui proses ta aruf. Tidak menjadi jaminan ketika sudah lama saling mengenal dan menjalin hubungan romantis pada masa berpacaran tetapi bercerai ketika menjalani hubungan pernikahan. Mungkin saja orang-orang yang menikah melalui proses ta aruf lebih bisa mempertahankan hubungan pernikahannya sampai kematian yang memisahkan pasangan tersebut atau mungkin juga orang yang menikah melalui proses ta aruf hubungan pernikahannya kandas di tengah perjalan pernikahannya. Menurut hasil observasi dan wawancara awal yang dilakukan peneliti kepada konsultan pernikahan yang banyak menangani kasus pasangan yang menikah melalui proses ta aruf. Didapatkan hasil bahwa ternyata tidak sedikit pasangan yang menikah melalui proses ta aruf bercerai. Bahkan ada pasangan yang umur pernikahannya hanya satu minggu. Padahal latar belakang keagamaannya bisa dibilang memiliki pemahaman agama yang baik. Tetapi tetap saja tidak bisa mempertahankan hubungan pernikahannya yang sejatinya sangat bersinggungan dengan agama. Jika dilihat dari kasus tersebut tingkat religiusitas seseorang tidak menjadi jaminan pasangan yang menikah melalui proses ta aruf dapat membangun kedekatan dan apakah dapat mencapai kepuasan pernikahan atau tidak.

6 Tentunya setiap pasangan tidak mengharapkan suatu perceraian tetapi sudah tentu ingin mencapai keberhasilan dalam pernikahannya. Dalam jurnal psikologi Universitas Gajah Mada dengan judul Kepuasan Pernikahan Ditinjau Dari Berpacaran Dan Tidak Berpacaran yang disusun oleh Iis Ardhianita dan Budi Andayani disebutkan ada beberapa kriteria yang dicetuskan oleh pada ahli dalam mengukur keberhasilan pernikahan. Menurut Burgess dan Locke (dalam Ardhianita & Andayani, 2005) kriteria itu antara lain awetnya suatu pernikahan, kebahagiaan suami dan istri, kepuasan pernikahan, penyesuaian seksual, penyesuaian pernikahan, dan kesatuan pasangan. Dalam pernyataan tersebut kepuasan pernikahan menjadi salah satu penentu bagi keberhasilan pernikahan. Berdasarkan pemaparan diatas, peneliti merumuskan sebuah permasalahan mengenai kepuasan pernikahan pada pasangan yang menikah dengan tanpa proses pacaran tetapi melalui proses ta aruf. Fenomena ini menjadi sangat menarik untuk peneliti sehingga dibuatlah satu penelitian yang bertemakan kepuasan pernikahan pada pasangan yang menikah melalui proses ta aruf. B. Fokus Penelitian Dalam penelitian ini peneliti ingin menggambarkan penerimaan terhadap pasangan dan religiusitas pada seseorang yang menikah melalui proses ta aruf. Sejatinya penerimaan terhadap pasangan dan religiusitas merupakan aspek kepuasan pernikahan. Oleh karena itu hal tersebut secara langsung akan tergambarkan ketika peneliti menggali informasi mengenai kepuasan pernikahan berdasarkan aspek-aspeknya. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan aspek dalam kepuasan pernikahan yaitu: (1) kualitas hubungan dengan keluarga besar dan teman, (2) penyesuaian perilaku, (3) waktu yang dihabiskan bersama, (4) kesetaraan peran gender, (5) pengaturan keuangan keluarga, (6) keintiman, (7) anak dan peran sebagai orang tua, (8) komunikasi, (9) penyelesaian konflik (10) orientasi keagamaan

7 Pada penelitian ini peneliti berfokus pada pasangan yang menikah melalui proses ta'aruf yaitu menikah melalui cara yang syar'i dalam islam. Pasangan tersebut sekarang bertempat tinggal di Kota Bandung. Pada umumnya ta aruf dilakukan dalam beberapa tahap seperti berikut: (1) niat karena Allah, (2) menyampaikan niat untuk menikah kepada pihak ketiga (bisa teman, guru ngaji, atau orang tua), (3) membangun kesepakatan dengan calon pasangan untuk melakukan ta aruf, (4) proses pertukaran informasi, (5) khitbah, dan (6) akad. C. Rumusan Masalah Rumusan masalah pada penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Bagaimana pandangan seseorang yang menikah melalui proses ta'aruf mengenai sebuah pernikahan? 2. Bagaimana proses ta aruf yang dilakukan ketika akan melangsungkan pernikahan? 3. Apa yang menjadi tujuan dari menikah melalui proses ta'aruf? 4. Bagaimana gambaran penerimaan terhadap pasangan dan religiusitas sebagai kepuasan pernikahan pada pasangan yang menikah melalui proses ta aruf? D. Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian yang dilakukan adalah sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui pandangan seseorang yang menikah melalui proses ta'aruf terhadap sebuah pernikahan.

8 2. Untuk mengetahui proses ta aruf yang dilakukan ketika akan melangsungkan pernikahan. 3. Untuk mengetahui tujuan menikah melalui proses ta'aruf. 4. Untuk mengetahui gambaran penerimaan terhadap pasangan dan religiusitas sebagai kepuasan pernikahan pada pasangan yang menikah melalui proses ta aruf. E. Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut: 1. Manfaat Teoritis Secara teoritis penelitian ini diharapkan dapat memperkaya teori kepuasan pernikahan pada pasangan yang menikah dengan proses ta aruf. 2. Manfaat Praktis Manfaat praktis yang dapat diberikan yaitu sebagai berikut: a. Individu yang menikah dengan proses ta aruf Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan gambaran pengalaman hidup terutama mengenai gambaran kepuasan pernikahan kepada setiap pembaca terutama bagi pasangan yang menikah melalui proses ta aruf. b. Jurusan psikologi Penelitian ini diharapkan bisa menambah sumber keilmuan mengenai kepuasan pernikahan pada individu yang menikah melalui proses ta'aruf sehingga bisa menjadi salah satu referensi untuk melakukan kegiatan seminar atau sejenisnya. Diharapkan juga dapat dijadikan langkah awal untuk dilakukan penelitian yang bertemakan kepuasan pernikahan yang selanjutnya hasil penelitian mungkin dapat dijadikan

9 jurnal yang memberikan solusi bagi permasalahan perceraian di Indonesia yang semakin meningkat. c. Penelitian selanjutnya Hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan acuan untuk peneliti selanjutnya. F. Struktur Organisasi Skripsi Struktur organisasi skripsi ini dapat diuraikan sebagai berikut: 1. BAB I PENDAHULUAN, berisi latar belakang penelitian, fokus penelitian, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, struktur organisasi skripsi. 2. BAB II TINJAUAN PUSTAKA, berisi teori-teori dan hal-hal yang berhubungan dengan pernikahan, kepuasan pernikahan, konsep ta aruf, hasil penelitian terdahulu dan kerangka pemikiran. 3. BAB III METODE PENELITIAN berisi desain penelitian, instrumen penelitian, teknik pengumpulan data, teknik analisis data, keabsahan data, lokasi dan subjek penelitian. 4. BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN berisi data profil subjek penelitian, hasil penelitian dan pembahasan. 5. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN berisi kesimpulan dan saran.