PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN PENERIMAAN MAHASISWA PASCASARJANA PROGRAM STUDI MAGISTER DAN DOKTOR TAHUN AKADEMIK 2016/2017

dokumen-dokumen yang mirip
PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN PENERIMAAN MAHASISWA PASCASARJANA PROGRAM STUDI MAGISTER DAN DOKTOR TAHUN AKADEMIK 2016/2017

KEMENTERIAN AGAMA RI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN

PETUNJUK TEKNIS. Penerimaan Mahasiswa Baru Pascasarjana UIN Alauddin makassar Semester Ganjil 2017/2018

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR

FORMULIR PENDAFTARAN ULANG MAHASISWA BARU PROGRAM DOKTOR KELAS NONREGULER PASCASARJANA UIN ALAUDDIN MAKASSAR TAHUN AKADEMIK 2014/2015

FORMULIR PENDAFTARAN ULANG MAHASISWA BARU PROGRAM MAGISTER KELAS NONREGULER PASCASARJANA UIN ALAUDDIN MAKASSAR TAHUN AKADEMIK 2014/2015

PENDAFTARAN CALON MAHASISWA BARU PROGRAM DOKTOR (S3) PASCASARJANA TAHUN AKADEMIK 2018/2019

KEMENTERIAN AGAMA RI FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERIALAUDDIN MAKASSAR Sungguminasa Telp : (0411)

DOKUMEN KELENGKAPAN PENDAFTARAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN YOGYAKARTA

PENDAFTARAN CALON MAHASISWA BARU PROGRAM MAGISTER (S2) PASCASARJANA TAHUN AKADEMIK 2018/2019

NO. TES KEMENTERIAN AGAMA PROGRAM PASCASARJANA UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG

FORMULIR PENDAFTARAN CALON MAHASISWA PROGRAM MAGISTER & DOKTOR

FORM KONSULTASI. 3. Catatan Konsultan :.. Yogyakarta,

FORM KONSULTASI. Yogyakarta,

FORM KONSULTASI PENDAFTARAN MAHASISWA BARU PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN

PENERIMAAN MAHASISWA BARU

FORM KONSULTASI. 3. Catatan Konsultan :.. Yogyakarta, Rev.2016

FORMULIR PENDAFTARAN CALON MAHASISWA BARU PROG

NO. SELEKSI :... FORMULIR PENDAFTARAN CALON MAHASISWA PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS JAMBI TAHUN AKADEMIK 2013/2014

DOKUMEN KELENGKAPAN PENDAFTARAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN YOGYAKARTA

KEMENTERIAN AGAMA RI FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

PROGRAM MAGISTER (S2) (S3) UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

PASCASARJANA UIN IMAM BONJOL PADANG

FORMULIR PENDAFTARAN MAHASISWA BARU PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN IPA TAHUN AKADEMIK 2015/2016

KELENGKAPAN PENDAFTARAN

FORMULIR LAMARAN CALON MAHASISWA PROGRAM MAGISTER/DOKTOR 2017/2018

Persyaratan Pendaftaran Magister Sains kelas khusus dan Magister Profesional, serta Program Doktor Kelas Khusus.

FORMULIR PENDAFTARAN MAHASISWA BARU ANGKATAN XIII TAHUN 2015/2016

NO. SELEKSI :... FORMULIR PENDAFTARAN CALON MAHASISWA PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS JAMBI TAHUN AKADEMIK 2011/2012

PANDUAN PESERTA SELEKSI PROGRAM PROFESI DAN PASCASARJANA

PERSYARATAN PENDAFTARAN

PERSYARATAN PENDAFTARAN

PERSYARATAN PENDAFTARAN

FORMULIR LAMARAN PROGRAM PASCASARJANA (S-3) Nama Pelamar:.. Instansi:.. Program Studi:... Minat Utama:...

Formulir Pendaftaran

Kembali Dibuka! Siapkan Diri Anda untuk Meraih


MATRIK PENERIMAAN CALON MAHASISWA BARU SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIS 2014/2015

PENDAFTARAN BAGI MAHASISWA PROGRAM SINERGI S1-S2 (FAST TRACK) TAHUN AKADEMIK 2012/2013

No. Pendaftaran :... Nama :... Tahun Akademik :...

SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK

FORMULIR PERMOHONAN NON BPPDN UNTUK MENJADI MAHASISWA PADA PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS ANDALAS TAHUN AKADEMIK

Formulir Pendaftaran Program Magister MB-IPB FRM-MKT-01 : 01 : 29 : 04 : 13

No. Pendaftaran :... Nama :... Tahun Akademik :...

Persyaratan Pendaftaran Magister Sains kelas khusus dan Magister Profesional, serta Program Doktor Kelas Khusus.

INFORMASI PENDAFTARAN SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA TAHUN AKADEMIK 2007/2008

FORMULIR PERMOHONAN NON BPPDN UNTUK MENJADI MAHASISWA PADA PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS ANDALAS TAHUN AKADEMIK

FORMULIR LAMARAN PROGRAM DOKTOR

PENERIMAAN MAHASISWA PROGRAM MATRIKULASI TAHUN 2016 PROGRAM STUDI MAGISTER (S2) KEBIDANAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ANDALAS

Jl. Jend. A. Yani 117 Telp./Fax Surabaya web; PENGUMUMAN

SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2018/2019

PROGRAM MAGISTER DAN PROGRAM DOKTOR SEMESTER GASAL TA. 2017/2018. Program. Pascasarjana. Institut Teknologi. Sepuluh. Nopember.

FORMULIR PENDAFTARAN

Diisi oleh calon peserta ( Data sesuai dengan Ijazah )

Lampiran : A. Latar Belakang

GUBERNUR JAMBI PERATURAN GUBERNUR JAMBI NOMOR 23 TAHUN 2012 TENTANG

DEPARTEMEN AGAMA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

SYARAT LAMARAN. Ketua Program Doktor Ilmu Manajemen Universitas Jenderal Soedirman Jl. DR. Soeparno Karangwangkal Purwokerto 53123

Kampus 1 IAIN Walisongo Jl. Walisongo No. 3-5 Semarang Telp./Fax (024) Home

PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS-I (PPDS-I)

Formulir Pendaftaran PROGRAM MAGISTER ILMU HUKUM TA. 2014/2015. Nama MAGISTER ILMU HUKUM. Program Studi. Program. Magister Ilmu Hukum.

KELENGKAPAN PENDAFTARAN

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

UNIVERSITAS AIRLANGGA

Demikian pemberitahuan kami, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

PROSEDUR ADMISI PROGRAM MAGISTER (S2)

FORMULIR PENDAFTARAN CALON MAHASISWA PROGRAM MAGISTER TAHUN

FORMULIR LAMARAN PROGRAM STUDI MAGISTER TATA-KELOLA SENI BPP-DN / INSTANSI / MANDIRI

KEMENTERIAN AGAMA RI. SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) SORONG PENGUMUMAN PENERIMAAN DOSEN TETAP NON PNS TAHAP III STAIN SORONG TAHUN 2016

Lampiran : A. Latar Belakang

Nomor : 006/PAN.BIDIKMISI/UNIPMA/VIII/2017 Madiun, 15 Agustus 2017 Lamp. : 5 lembar Hal : Undangan

SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM MAGISTER TERAPAN KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG TAHUN AKADEMIK 2016/2017

UNIVERSITAS AIRLANGGA

PENGUMUMAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU BIDIKMISI TAHUN AKADEMIK 2018/2019 No. 503/Un.17/B.IV/PP.00.9/02/2018

PERMOHONAN MENDAFTAR PADA SEKOLAH PASCASARJANA (Harap diisi dengan huruf cetak) 1. Nama :...

Jakarta, 14 Juli 2014

FORMULIR PENDAFTARAN

Nomor Dokumen : QP-UGM-FA-MFK-01 Berlaku sejak : 30 Juli 2015 Revisi : 00 Nomor Distribusi : Status Distribusi : TERKENDALI

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS RIAU PROGRAM PASCASARJANA

FORMULIR PENDAFTARAN CALON MAHASISWA SEKOLAH PASCASARJANA

FORMULIR PENDAFTARAN. UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA Program Pascasarjana

PASCASARJANA IAIN IMAM BONJOL PADANG

PEDOMAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR REGULER PMDP (PENELUSURAN MINAT DAN PRESTASI) POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA TAHUN AKADEMIK 2017/2018

FORMULIR LAMARAN PROGRAM MAGISTER DAN PROGRAM DOKTOR

2 (43 sks) (PJKR) atau Pend. Kepelatihan Olahraga (PKO) PGSD Penjas 8 S1 selain PJKR atau PKO 4 (88 SKS)

KOMISI YUDISIAL REPUBLIK INDONESIA. PENGUMUMAN PENERIMAAN USULAN CALON HAKIM AGUNG PERIODE II TAHUN 2017 Nomor: 10/PENG/PIM/RH.01.

PANDUAN KEGIATAN ADMISI / PENERIMAAN MAHASISWA BARU MAGISTER TEKNIK SISTEM

MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN REKTOR TENTANG PEDOMAN UMUM DAN AKADEMIK PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN. Pedoman Akademik 1

BAB II PENERIMAAN MAHASISWA BARU

Pengakuan Pengalaman Kerja dan Hasil Belajar (PPKHB) akan ditetapkan pada awal semester sebelum registrasi akademik dilakukan.

Formulir Pendaftaran Program Magister (S2), Sekolah Bisnis - Institut Pertanian Bogor FRM-MKT-01 : 01 : 29 : 04 : 13

FORMULIR PENDAFTARAN PROGRAM PENDIDIKAN MAGISTER (S2) 20.../20...

FORMULIR LAMARAN PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN SENI DENGAN BIAYA BUDI-DN / INSTANSI / MANDIRI

PENGUMUMAN Nomor: UIN.02/P3D.ST/02/2010 TENTANG PENERIMAAN DAN PENDAFTARAN CALON DEKAN PERIODE

UNIVERSITAS UDAYANA TAHUN 2016

SISTEM PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLITEKNIK JAMBI TA 2017/2018

Formulir Pendaftaran PENDIDIKAN MAGISTER ILMU KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS UDAYANA. Nomor Peserta (disi oleh petugas) KIA-Kespro Umum

saudara D. Minat, Prestasi, dan Aktivitas Sosial Alasan mengikuti program beasiswa Prestasi yang pernah diraih : Penghargaan Tingkat Tahun

WALI KOTA BALIKPAPAN PENGUMUMAN TENTANG

Peserta yang diterima sebagai calon mahasiswa baru adalah mereka yang lulus seleksi tahap I, II

Transkripsi:

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN PENERIMAAN MAHASISWA PASCASARJANA PROGRAM STUDI MAGISTER DAN DOKTOR TAHUN AKADEMIK 2016/2017 KEMENTERIAN AGAMA RI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR 2016

KEMENTERIAN AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR PASCASARJANA Kampus I Jalan Sultan Alauddin No. 36 Telp. 862450 Fax 881528 Makassar 90221 Kampus II Jl. H. M. Yasin Limpo No. 36 Samata Gowa PETUNJUK TEKNIS PENERIMAAN MAHASISWA PASCASARJANA PROGRAM STUDI MAGISTER DAN DOKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR TAHUN AKADEMIK 2016/2017 A. PENDAHULUAN Pascasarjana UIN Alauddin Makassar dibuka berdasarkan Surat Keputusan Dirjen Binbaga Islam Nomor 31/E/1990 tanggal 7 Juni 1990. Setelah menyelenggarakan Program Magister (S2) selama 14 tahun, maka dibukalah Program Doktor (S3) oleh Menteri Agama RI pada tanggal 1 September 2003. Selain menyelenggarakan program perkuliahan reguler, guna melayani kebutuhan peningkatan sumber daya manusia di Kawasan Timur Indonesia (KTI), Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar menawarkan dan menyelenggarakan juga Program Perkuliahan Nonreguler. Secara historis, UIN Alauddin pernah menjadi induk dari semua Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) di KTI dan secara sosio-geopolitis, KTI merupakan wilayah plural budaya, etnis, ras, agama yang sewaktu-waktu dapat mengancam integrasi bangsa, maka Pascasarjana UIN Alauddin Makassar menetapkan visi dan misinya sebagai berikut Visi Menjadi Pusat Kajian sumber Islam bagi masalah pluralitas masyarakat bangsa dan pengembangan ilmu pengetahuan untuk transformasi masyarakat. Misi 1. Menyelenggarakan program pendidikan jenjang Magister dan Doktor dalam bidang kajian sumber Islam yang berwawasan komprehensif, responsif, dan transformatif. 2. Menghasilkan tenaga-tenaga terpelajar berkualifikasi Magister dan Doktor, berkompeten dalam lingkup Dirasah Islamiyah (Islamic Studies) dan bidang keilmuan lainnya, dengan penguasaan metodologi dan pendekatan keilmuan guna mengembangkan ilmu pengetahuan di dalam ber-khidmat bagi kemajuan peradaban bangsa. 3. Melahirkan tenaga-tenaga terpelajar berwawasan keislaman, keilmuan, dan keindonesiaan yang luas dan terbuka serta memiliki kemampuan aplikatif ilmu pengetahuan dengan kepekaan yang cerdas terhadap tuntutan perubahan global.

B. ALAMAT PASCASARJANA Pascasarjana Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar yang beralamat di Kampus II Jln. H. M. Yasin Limpo No. 36 Samata Gowa. C. JUMLAH CALON PESERTA DIDIK Pendaftaran dibuka 2 tahap dalam setahun. Tahap pertama semester gazal (kuliah September tahun berjalan s.d. Pebruari tahun berikut). Tahap kedua, semester genap (kuliah Maret s.d. Agustus tahun berjalan). Kelas yang dibuka terdiri atas; kelas reguler (kuliah jam kerja pegawai) dan kelas nonreguler (kuliah di luar jam kerja pegawai). D. PERSYARATAN 1. Persyaratan Administratif a. Mengisi Formulir Pendaftaran b. Menyerahkan salinan/fotokopi ijazah dan transkrip nilai jenjang pendidikan terakhir yang telah dilegalisasi. c. Pas foto berwarna ukuran 2x3 cm dan 3x4 cm masing-masing 2 lembar (1 lembar ukuran 3x4 cm ditempel pada formulir pendaftaran). d. Menyerahkan surat izin belajar dari instansi tempat bekerja bagi pendaftar yang bekerja. e. Menyerahkan Fotokopi KTP. f. Fotokopi SK. Akreditasi Institusi Asal yang dilegalisasi. g. Memiliki Surat Keterangan Berbadan Sehat. h. Membayar uang pendaftaran - Program Magister sebesar Rp 500.000,- (lima ratus lima puluh ribu rupiah). - Program Doktor sebesar Rp 750.000,- (tujuh ratus lima puluh ribu rupiah). 2. Persyaratan Akademik a. Memiliki ijazah S1 Perguruan Tinggi Agama Islam atau perguruan tinggi setara lainnya dengan persyaratan IPK minimal 3.00 bagi calon mahasiswa non-dosen dan dilengkapi dengan rekomendasi dari perguruan tinggi tempat mengajar untuk program program S2. b. Memiliki ijazah S2 Perguruan Tinggi Agama Islam atau perguruan tinggi setara lainnya dengan persyaratan IPK minimal 75 (3.00) dan nilai tesis minimal Baik (3.00), untuk program S3, Ijazah S2 dari perguruan tinggi umum disyaratkan mengambil mata kuliah tertentu setelah lulus pada Program S2 yang ditetapkan oleh Pascasarjana UIN Alauddin Makassar.

c. Rekomendasi dari 2 orang dosen senior yang mengenal kemampuan dan prestasi akademik pendaftar dan salah satu Rekomendasi dari Guru Besar untuk Program Doktor. d. Menyerahkan proposal penelitian sesuai dengan bidang ilmu yang diminati sebanyak 2 eksamplar. 3. Tata Cara Pendaftaran a. Melakukan pembayaran pendaftaran sebesar Rp. 500.000,- (Lima ratus ribu rupiah) untuk Program Magister dan Rp. 750.000.- (Tujuh ratus lima puluh ribu rupiah) untuk Program Doktor pada rekening BNI Cabang Mattoangin dengan nomor rekening 0083187854 Atas nama Rektor UIN Alauddin Makassar mulai tanggal 8 Juni s/d 30 Juli 2016. b. Mengisi formulir pendaftaran calon mahasiswa. c. Mengisi surat pernyataan peserta Pascasarjana dan ditandatangani di atas materai 6000. d. Pas foto ukuran 2 x 3 berwarna latar merah sebanyak 2 lembar dan 3 x 4 berwarna latar merah sebanyak 2 lembar (1 lembar ditempel pada formulir pendaftaran). e. Fotokopi KTP terbaru. f. Surat Keterangan Berbadan Sehat. g. Lembar kontrol pendaftaran Pascasarjana. 4. Semua berkas pendaftaran (point a-g) dan persyaratan administratif dimasukkan ke dalam stofmap berlubang berwarna merah dan disetorkan ke sekertariat pendaftaran. 5. Waktu dan Tempat Seleksi a. Pendaftaran dilaksanakan mulai tanggal 8 Juni s/d 30 Juli 2016. b. Pelaksanaan seleksi pendaftaran secara bertahap yaitu seleksi berkas, tes tulis, dan wawancara dilaksanakan di Pascasarjana Kampus II UIN Alauddin Samata Gowa. c. Waktu pelaksanaan tes tulis dan wawancara pada tanggal 4 s/d 6 Agustus 2016. d. Pengumuman hasil tes tulis pada tanggal 12 Agustus 2016 secara online di website UIN Alauddin Makassar. E. PENGUMUMAN HASIL SELEKSI Keputusan hasil seleksi tidak dapat diganggu gugat.

F. REGISTRASI ULANG DAN PEMBAYARAN a. Bagi mereka yang dinyatakan lulus seleksi mahasiswa baru program Magister dan Doktor, segera melakukan pendaftaran ulang ke Pascasarjana UIN Alauddin Kampus II Samata mulai tanggal 18 s/d 26 Agustus 2016. b. Pembayaran mahasiswa tersebut akan berlangsung 2 tahap, pada semester ganjil dan genap dilaksanakan pada Pembayaran dilakukan mulai dari tanggal 18 s/d 26 Agustus 2016, pada Bank BNI secara online, dengan rincian sebagai berikut Biaya Studi Program Magister (Reguler) - SPP Rp. 4.000.000,(Setiap semester sampai selesai) - BPMP Rp. 350.000,(Satu kali bayar selama masa studi) Total Rp. 4.350.000, Biaya Studi Program Magister (Non Reguler) - SPP Rp. 4.500.000,(Setiap semester sampai selesai) - BPMP Rp. 350.000,(Satu kali bayar selama masa studi) Total Rp. 4.850.000. Biaya Studi Program Doktor (Reguler) - SPP Rp. 6.000.000,(Setiap semester sampai selesai) - BPMP Rp. 500.000,(Satu kali bayar selama masa studi) Total Rp. 6.500.000. Biaya Studi Program Doktor (Non Reguler) - SPP Rp. 7.000.000,(Setiap semester sampai selesai) - BPMP Rp. 500.000,(Satu kali bayar selama masa studi) Total Rp. 7.500.000.-

G. PENUTUP Demikianlah Program Seleksi Mahasiswa Baru Pascasarjana UIN Alauddin Makassar. Informasi lebih lanjut, harap menghubungi Pascasarjana UIN Alauddin Kampus II Samata Gowa.

FORMULIR PENDAFTARAN MAHASISWA PASCASARJANA TAHUN AKADEMIK 2016/2017 Kepada Yth. Direktur Pascasarjana Foto 3 x 4 (Tempel di sini) UIN Alauddin Makassar DiSamata Gowa Bertanda tangan di bawah ini 1. Nama Lengkap... 2. Tempat / Tanggal Lahir... 3. Agama... 4. Pekerjaan... 5. Asal Institusi... 6. Alamat Asal... 7. Alamat Domisili... 8. No. Telp/HP... 9. Alamat E-mail... 10. Program Pendidikan yang diikuti... DATA ORANG TUA 1. AYAH Nama... Pendidikan... Pekerjaan... Alamat Domisli... No. Telp/HP....

2. IBU Nama... Pendidikan... Pekerjaan... Alamat Domisli... No. Telp/HP.... Dengan ini mengajukan permohonan untuk mengikuti program Magister/Doktor Tahun Akademik 2016/2017 di Pascasarjana UIN Alauddin Makassar Samata, Calon mahasiswa, 2016

KEMENTERIAN AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR PASCASARJANA Kampus I Jalan Sultan Alauddin No. 36 Telp. 862450 Fax 881528 Makassar 90221 Kampus II Jl. H.M. Yasin Limpo No. 36 Samata Gowa LEMBAR KONTROL PENDAFTARAN PROGRAM MAGISTER DAN DOKTOR Nama... Asal Institusi... Tanggal Pengembalian Formulir... Kelengkapan No Jenis berkas 1 Bukti pembayaran pendaftaran 2 Formulir pendaftaran 3 Surat pernyataan dan daftar riwayat hidup 4 Pas foto 3 x 4 Sebanyak 2 lembar 5 Pas foto 2 x 3 Sebanyak 2 lembar 6 Fotocopy KTP 7 Foto copy legalisasi ijazah S1/S2 8 Foto copy legalisasi Transkrip nilai S1/S2 9 Rekomendasi Dosen Ya Tidak 10 Foto copy SK Akreditasi Institusi Asal *) 11 Draft proposal 2 rangkap 12 Surat keterangan berbadan sehat Keterangan - Berkas lengkap - Berkas tidak lengkap *) Bila Pendaftar bukan Alumni UIN Alauddin Makassar Petugas pemeriksa, ( )

KEMENTERIAN AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR PASCASARJANA Kampus I Jalan Sultan Alauddin No. 36 Telp. 862450 Fax 881528 Makassar 90221 Kampus II Jl. H.M. Yasin Limpo No. 36 Samata Gowa SURAT PERNYATAAN Bertanda tangan di bawah ini Nama... Jenis Kelamin... Pendidikan Terakhir... Alamat... No. Hp/Tlp.... Menyatakan bersedia mengikuti program Magister dan Doktor* T.A 2016/2017 di Pascasarjana UIN Alauddin Makassar, dan bersedia menyelesaikan semua persyaratan administrasi serta mengikuti semua aturan yang berlaku pada program tersebut. Demikian pernyataan ini saya buat dengan penuh kesadaran untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Samata Gowa, Mengetahui, Orang tua/wali mahasiswa (i) Materai 6000 (.) *) Coret yang tidak perlu Yang membuat pernyataan, Foto 3x4 (.) 2016

DAFTAR RIWAYAT HIDUP I. IDENTITAS 1) Nama (Penulisan nama dengan gelar akademik, penulisan gelar akademik di belakang nama) 2) 3) 4) 5) 6) 7) 8) 9) Tempat/Tgl. Lahir Jenis Kelamin Status Perkawinan Agama Kewarganegaraan Pekerjaan/Jabatan Instansi Alamat Kantor 10) Alamat Rumah Laki-laki/Perempuan*) Belum Kawin/Kawin/Janda/Duda*) Telp.... Fax... E-mail... II. PENDIDIKAN A. Pendidikan di dalam dan/atau di luar negeri 1. SLTP/MTsN Nama Sekolah Tempat Status Negeri/Swasta/Luar Negeri (coret yang tidak perlu) Tahun Lulus 2. SLTA/MA Nama Sekolah Tempat Status Tahun Lulus Negeri/Swasta/Luar Negeri (coret yang tidak perlu)

3. Program Sarjana Nama Perguruan Tinggi (Jangan disingkat) Tempat Status Fakultas Jurusan/Program Studi Jalur Penyelesaian Studi Judul Skripsi IPK/Yudisium Tahun Lulus Negeri/Swasta/Luar Negeri (coret yang tidak perlu) Skripsi/Non Skripsi (coret yang tidak perlu) 4. Program Magister Nama Perguruan Tinggi (Jangan disingkat) Tempat Status Fakultas Jurusan/Program Studi Jalur Penyelesaian Studi Judul Tesis IPK/Yudisium Tahun Lulus Negeri/Swasta/Luar Negeri (coret yang tidak perlu) Tesis/Non Tesis (coret yang tidak perlu) B. Kursus/Latihan di dalam dan di luar negeri yang relevan Nama Lama Tahun No. Kursus/Latihan (Bln/Thn) Selesai Tempat Keterangan

C. Penguasaan Bahasa Asing Bahasa (Berikan nilai tingkat penguasaan sangat baik/baik/cukup/lemah) Reading/Qiraah Writing/Kitabah Speaking/Kalam 1. Bahasa Arab 2. Bahasa Inggris 3. III. RIWAYAT PEKERJAAN Tuliskan pengalaman kerja Saudara dan Kedudukan Saudara dalam pekerjaan tersebut! IV. PRESTASI DAN PENGHARGAAN Tuliskan prestasi dan penghargaan yang pernah Saudara terima V. TUJUAN STUDI Jelaskan secara singkat maksud Suadara mengikuti Pascasarjana Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar!., Pemohon,

REKOMENDASI UNTUK MENGIKUTI PASCASARJANA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR 1. 2. 3. 4. Nama Lengkap Pendaftar Konsentrasi yang akan diikuti Jenjang*) Magister - Doktor Lamanya mengenal pendaftar a. Sebagai mahasiswa Selama tahun b. Sebagai bawahan Selama tahun c. Sebagai kolega Selama tahun 5. Kelayakan akademik pendaftar untuk mengikuti program pendidikan a. Hal-hal yang dianggap kuat b. Hal-hal yang dianggap lemah c. Kemampuan berbahasa Asing (Arab/Inggris) Bahasa (Berikan nilai tingkat penguasaan sangat baik/baik/cukup/lemah) Reading/Qiraah Writing/Kitabah Speaking/Kalam 1. Bahasa Arab 2. Bahasa Inggris 6. Pemberi rekomendasi Nama Jabatan Alamat Telp/HP Email., Pemberi Rekomendasi, *) Pilih salah.. Catatan Lembar Penilaian Kelayakan Akademik (Rekomendasi) ini dimasukkan ke dalam amplop tertutup dan dilampirkan sebagai kelengkapan pendaftaran.

PROGRAM STUDI/KONSENTRASI YANG TAHUN AKADEMIK A. PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI 1. Dirasah Islamiyah (Islamic Studies) 1) Konsentrasi Syariah/Hukum Islam 2) Konsentrasi Pemikiran Islam 3) Konsentrasi Dakwah dan Komunikasi 4) Konsentrasi Bahasa dan Sastra Arab 5) Konsentrasi Sejarah dan Peradaban Islam 6) Konsentrasi Perpustakaan dan Informasi Islam 2. Pendidikan Agama Islam 3. Manajemen Pendidikan Islam 4. Pendidikan Bahasa Arab 5. Ilmu Al-Qur an dan Tafsir 6. Ilmu Hadis 7. Ekonomi Syariah B. PROGRAM DOKTOR PROGRAM STUDI - Dirasah Islamiyah (Islamic Studies) 1) Konsentrasi Pendidikan dan Keguruan 2) Konsentrasi Syariah/Hukum Islam 3) Konsentrasi Tafsir 4) Konsentrasi Hadis 5) Konsentrasi Pemikiran Islam 6) Konsentrasi Dakwah dan Komunikasi 7) Konsentrasi Sejarah dan Peradaban Islam 8) Konsentrasi Ekonomi Islam 9) Konsentrasi Pendidikan Bahasa Arab 10) Konsentrasi Bahasa dan Sastra Arab