F1-35 PENINGKATAN PRODUKSI DAN APLIKASI BAHAN AKTIF PENGENDALI JAMUR FITOPATOGEN PADA TANAMAN KAKAO. Peneliti Utama : Rofiq Sunaryanto

dokumen-dokumen yang mirip
Boks 1 PELAKSANAAN PROGRAM REVITALISASI PERKEBUNAN KAKAO DI SULAWESI TENGGARA

X.105 Pengendalian Penggerek Batang Padi Kuning dan Hawar Daun Bakteri dengan Biorational Pestisida

Christina Oktora Matondang, SP dan Muklasin, SP

[ BALAI BESAR LITBANG SUMBERDAYA LAHAN PERTANIAN] 2012

BAB I PENDAHULUAN. Brokoli (Brassica oleracea var. italica) merupakan salah satu tanaman

KARAKTERISASI DAN EVALUASI POTENSI LAHAN UNTUK PENGEMBANGAN KAKAO DI KAB. DONGGALA DAN PARIGI MOUTONG PROV. SULTENG MENDUKUNG MP3EI

BPTP SULUT, BALAI BESAR PENGKAJIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN, BADAN LITBANG PERTANIAN 2012

KAJIAN PENYAKIT BUSUK BUAH PADA KELAPA SAWIT DI KABUPATEN ACEH TIMUR

[ BALAI BESAR LITBANG SUMBERDAYA LAHAN PERTANIAN] 2012

RINGKASAN HASIL PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

KEMENTERIAN PERTANIAN BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN

logo lembaga Kode Judul X.303 Idawanni, SP KAJIAN IDENTIFIKASI DAN PENGENDALIAN PENYAKIT KARET RAKYAT DI KABUPATEN ACEH BARAT PROVINSI ACEH

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. perkebunan kakao merupakan kegiatan ekonomi yang dapat dijadikan andalan

PEMANFAATAN ZEOLIT DAN MIMBA UNTUK PERBAIKAN KERAGAAN TANAMAN JERUK PADA LAHAN SUB OPTIMAL DI SULAWESI TENGGARA

I b M KELOMPOK TANI DALAM TEKNIS BUDIDAYA TANAMAN KAKAO DI KABUPATEN SOPPENG

Peran Lembaga Ekonomi Masyarakat Sejahtera Sebagai Penguat Kelembagaan Petani di Sulawesi Tenggara

2. PENGHISAP BUAH HELOPELTIS

X.117 ANALISIS PERMINTAAN, PENAWARAN DAN KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMODITAS TANAMAN PANGAN UTAMA DALAM PROGRAM MP3EI DI KORIDOR SULAWESI

PEMANFAATAN SILASE KULIT BUAH KAKAO UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KAMBING PADA SISTEM INTEGRASI KAKAO-KAMBING

logo lembaga [ X.291] Ir. Annas Zubair, M.Si Serli Anas, S.Pt Dwi Rohmadi, S.Pt Jaka Sumarno, STP Sukarto

PENERAPAN SISTEM BIO-ORGANIK UNTUK PEMULIHAN LAHAN TERDEGRADASI AKIBAT PEMAKAIAN PUPUK KIMIA SINTETIS BERLEBIHAN

Taksasi Benih (Biji) (x 1.000)

Efikasi biopestisida ekstrak Andropogon nardus dalam menekan serangan hama dan penyakit utama buah Kakao di Sumatera Barat

PENYAKIT VASCULAR STREAK DIEBACK (VSD) PADA TANAMAN KAKAO (THEOBROMA CACAO L) DAN. Oleh Administrator Kamis, 09 Februari :51

KAJIAN POLA KEMITRAAN DALAM MEMPRODUKSI BENIH PADI BERMUTU DI SULAWESI TENGGARA

PEDOMAN UJI MUTU DAN UJI EFIKASI LAPANGAN AGENS PENGENDALI HAYATI (APH)

[ X.253 ] KAJIAN PEMANFAATAN MIKROBA TANAH DI LAHAN SUB OPRIMAL EKS PENAMBANGAN BATUBARA MENJADI LAHAN PRODUKTIF DI KALIMANTAN TENGAH

Pengembangan Pemanfaatan Kulit Batang Gemor (Alseodaphne spp) Sebagai Alternatif Bahan Krim Anti Nyamuk Alami

[ nama lembaga ] 2012

IbM Produksi Biopestisida Trichoderma harzianum di Pusat Pemberdayaan Agens Hayati ( PPAH) Ambulu Jember

X.252 KAJIAN PEMANFAATAN LIMBAH SAWIT PADA PEMBUATAN PUPUK ORGANIK GUNA MENDUKUNG PENGEMBANGAN SAYURAN ORGANIK DI KALIMANTAN BARAT

PENINGKATAN SINERGITAS PENELITIAN ANTAR LEMBAGA Nur Amin 1 Ketua Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan, Fakultas Pertanian, UNHAS

Z.4 KAJIAN PELUANG KOPERASI UNTUK MEMBANGUN PABRIK PENGOLAHAN KELAPA SAWIT MINI PENELITI: 3. Dr. Ir. Anwar Sitompul MM.

Pemanfaatan Pestisida Nabati dan Agensia Hayati untuk Pengendalian Hama Kakao

I. PENDAHULUAN. serius karena peranannya cukup penting dalam perekonomian nasional. Hal ini

Cocoa. Kingdom of the Netherlands. Schweizerische Eidgenossenschaft Confederation suisse Confederazione Svizzera Confederaziun svizra

I PENDAHULUAN. Kakao (Theobroma cacao) merupakan salah satu tanaman perkebunan yang

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

KEBUN GELAP OPT SENANG KEBUN TERANG OPT HILANG. Oleh: Erna Zahro in

PENGKAJIAN UJI ADAPTASI PENGGUNAAN BIBIT SOMATIK EMBRIO GENETIK UNTUK MENINGKATKAN PRODUKSI DAN MUTU KAKAO DI SULAWESI TENGAH

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia 2012

BADAN PENGKAJIAN DAN PENERAPAN TEKNOLOGI 2012

BAB I PENDAHULUAN UKDW. kayu, tanaman dan makhluk lainnya. Makrofungi tumbuh di semua habitat yang

KAJIAN PENGOLAHAN LIMBAH CPO UNTUK PRODUKSI SABUN PADA SKALA USAHA KECIL

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA 2012

STUDI KASUS : MANAJEMEN PERUSAHAAN PERKEBUNAN KAKAO DARI HULU SAMPAI HILIR DI PTP NUSANTARA XII (PERSERO) KEBUN KALIKEMPIT

POTENSI IKAN LIAR DAN PEMANFAATANNYA UNTUK

Budidaya Kakao PENDAHULUAN II. PERSIAPAN LAHAN III. PEMBIBITAN

Teknologi Pengolahan Dolomit sebagai Bahan Penunjang Industri Besi Baja

Afrizon dan Herlena Bidi Astuti

Kode Kegiatan : R3 PENGUATAN KELEMBAGAAN DAN DIFUSI TEKNOLOGI PENGOLAHAN KARET RAKYAT DI KAWASAN TRANSMIGRASI MENDUKUNG KORIDOR EKONOMI SUMATERA

logo lembaga F3.47 Rancang Bangun keramba Submerged Floating Budidaya Ikan Kerapu untuk Meningkatkan Produktifitas, Efektifitas dan Keamanan Fasilitas

Pemberdayaan Gapoktan

FORMULASI PANGAN FUNGSIONAL BERBASIS TEPUNG REBUNG KAYA SERAT DAN TEPUNG MODIFIKASI DARI UMBI RAWA ASAL KALIMANTAN SELATAN

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia 2012

BALAI PENGKAJIAN TEKNOLOGI PERTANIAN SULAWESI UTARA2012

DIFUSI MODEL PENGELOLAAN TERPADU KEBUN JERUK SEHAT MENDUKUNG PENGEMBANGAN KAWASAN HORTIKULTURA DI SENTRA JERUK SULAWESI SELATAN

PEMANFAATAN SILASE KULIT BUAH KAKAO UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KAMBING PADA SISTEM INTEGRASI KAKAO-KAMBING

Pengembangan Teknologi Mikrobial untuk Produksi Pemacu Biosintesa Klorofil pada Tanaman Pangan di Lahan Suboptimal

I. PENDAHULUAN. luas areal kakao yang cenderung mengalami peningkatan. Berdasarkan data dari

X.250 KAJIAN MESIN PENCACAH PELEPAH SAWIT UNTUK PENGOLAHAN PAKAN TERNAK MENDUKUNG SISTEM INTEGRASI SAWIT-TERNAK (SISKA) DI KALIMANTAN BARAT

BALAI PENELITIAN TANAH BALAI BESAR LITBANG SUMBERDAYA LAHAN PERTANIAN 2012

KETAHANAN TANAMAN KAKAO TERHADAP SERANGAN Phytophthora palmivora DAN Oncobasidium theobromae DI KABUPATEN KONAWE SULAWESI TENGGARA

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Pengembangan Varietas Hibrida Jagung Tahan Penyakit Bulai (Perenosclerospora maydis L.), Umur Genjah(<90 hst), Potensi Hasil Tinggi(11 t/ha)

TEKNOLOGI SAMBUNG SAMPING UNTUK REHABILITASI TANAMAN KAKAO DEWASA. Oleh: Irwanto BALAI PELATIHAN PERTANIAN JAMBI I. PENDAHULUAN

Kode : X.229 KAJIAN STRATEGI KEBIJAKAN DAN LANGKAH OPERASIONAL DALAM UPAYA PENINGKATAN PRODUKSI KARET UNTUK MENDUKUNG PEMBANGUNAN KORIDOR SUMATERA

UJI ADAPTASI DAN STABILITAS HASIL GALUR HARAPAN MUTAN DIHAPLOID PADI TIPE BARU DI KAWASAN INDONESIA TIMUR

Gontor AGROTECH Science Journal Vol. 3 No. 1, Juni 2017

LAPORAN HASIL INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) DI BPTP SULAWESI TENGGARA TAHUN 2014

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia 2012

KEMENTERIAN PERTANIAN BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN BALAI PENGKAJIAN TEKNOLOGI PERTANIAN SULAWESI TENGGARA PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2016

PENGELOLAAN PENYAKIT BUSUK BUAH KAKAO

DISEMINASI VARIETAS KENTANG UNGGUL RESISTEN Phytophthora infestans (Mont.) de Bary

Formulir 1 Data dan Informasi Hasil Kegiatan Penelitian tahun 2010 Puslit Bioteknologi LIPI

Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan, Fakultas Pertanian Universitas Padjadjaran, Indonesia ABSTRACT

Produksi Massal Bibit Tebu Varietas PS864 dan PS881 dengan Stabilitas Genetik Tinggi dan Bebas Virus Hasil Kultur Apeks Untuk Pengembangan di Sulawesi

PENGEMBANGAN UNIT PRODUKSI ENZIM BERBAHAN DASAR LIMBAH PERTANIAN UNTUK MENDUKUNG PEMBERDAYAAN SUMBERDAYA LOKAL DAN DIVERSIFIKASI PRODUK

II. TINJAUAN PUSTAKA

SERANGAN PENYAKIT LANAS Phytopthora nicotianae PADA TEMBAKAU DI WILAYAH PROPINSI JAWA TIMUR BULAN AGUSTUS 2013

Kerja sama Penelitian

UPT Balitbang Biomaterial LIPI 2012

BADAN KEPENDUDUKAN DAN KELUARGA BERENCANA NASIONAL (BKKBN)

Potensi Polifenol Biji Kakao Inferior Sebagai Senyawa Antioksidan dan Antimikroba Patogen Pada Rongga Mulut

I. PENDAHULUAN. Tanaman pisang menghasilkan salah satu komoditas unggulan di Indonesia yaitu

LAPORAN HASIL INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) DI BPTP SULAWESI TENGGARA TAHUN 2015

Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Tanaman Kakao Dengan Metode Breadth First Search

BAB I PENDAHULUAN. Colletotrichum capsici dan Fusarium oxysporum merupakan fungi

[ ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PRODUKSI KELAPA SAWIT RAKYAT DI PROVINSI BENGKULU ]

BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN KEMENTERIAN PERTANIAN

LAPORAN KEMAJUAN KAJIAN INOVASI TEKNOLOGI SPESIFIK LOKASI MENDUKUNG SISTEM DAN MODEL PENGEMBANGAN GOOD AGRICULTURAL PRACTISE DI WILAYAH GERNAS KAKAO

SIDa.F.8 Pengolahan Limbah Kotoran Ternak Menjadi Biogas Sebagai Salah Satu Upaya Mewujudkan Lingkungan Hijau Di Desa Cikundul, Kota Sukabumi

N 50 PENERAPAN TEKNOLOGI PITA VOLUME POHON BERDIRI DALAM PEMANFAATAN KALIWO DI KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

Penemuan Klon Kakao Tahan Hama Penggerek Buah Kakao (PBK) di Indonesia. Pusat Penelitian Kopi dan Kakao Indonesia, Jl. PB. Sudirman 90 Jember 68118

[I.75. [Rekayasa rantai Makanan untuk Meningkatkan Produktivitas Biota Perairan pada. Sistem Aliran Tertutup]

Pemberantasan hama,penyakit dan gulma Pemberantasan OPT dilakukan secara terpadu.pengelolaan hama pada prinsipnya dilakukan dengan pendekatan

KEMENTRIAN PERTANIAN 2012

EVALUASI DAN ANALISIS KEHILANGAN HASIL AKIBAT SERANGAN PENGGEREK BUAH KAKAO, Conopomorpha cramerella (SNELLEN) DI SUBAK ABIAN TUNAS MEKAR

Pusat Kurikulum dan Perbukuan Badan Penelitian dan Pengembangan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan 2012

SERANGAN BUSUK BUAH (Phytophthora palmivora) DI JAWA TIMUR Oleh: Tri Rejeki, SP. dan Yudi Yuliyanto, SP.

Transkripsi:

F1-35 PENINGKATAN PRODUKSI DAN APLIKASI BAHAN AKTIF PENGENDALI JAMUR FITOPATOGEN PADA TANAMAN KAKAO Peneliti Utama : Rofiq Sunaryanto Balai Pengkajian Bioteknologi BPPT 2012

LATAR BELAKANG Adanya serangan hama dan penyakit tanaman kakao yang mengkibatkan penurunan volume produksi kakao Serangan Hama : Hama Penggerek Buah Kakao (PBK) Conopomorpha cramerella Snell Penyakit tanaman : Phytopthora palmivora (busuk buah) Phellinus lamaoensis (busuk akar) Oncobasidium theobromae (Penyakit pembuluh jaringan kayu) VSD (Vascular streak dieback) Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 1

PERMASALAHAN Kerugian yang dicapai akibat serangan jamur busuk buah Phytopthora palmivora Jawa Tengah kerugian dapat mencapai 49,8 % Jawa Timur 46,43 % Jawa Barat 42,30 % Sumber (Pawirosoemardjo & Purwantoro 1992). Alternatif Solusi Teknologi: Penggunaan agent biokontrol sebagai antifitopatogen tanaman Keunggulan biokontrol : Target efektif & spesifik Ramah Lingkungan Alternatif pengembangan biopestisida Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 2

Ruang Lingkup Kegiatan Skrining mikroba potensial penghasil antifitopatogen tanaman kakao Identifikasi mikroba potensial Uji produksi mikroba potensial penghasil antifitopatogen tanaman kakao Identifikasi senyawa aktif hasil fermentasi Pemurnian dan Formulasi sediaan senyawa aktif (ekstrak) dan mikroba penghasil antifitopatogen tanaman kakao Uji efikasi antifitopatogen pada tanaman kakao

METODOLOGI Media produksi Skrining mikroba potensial mikroba potensial Uji produksi Purifikasi & identifikasi senyawa Identifikasi mikroba Identifikasi Senyawa Formulasi sediaan antifitopatogen Uji efikasi produk

HASIL KEGIATAN Diperoleh 2 isolat potensial sebagai kandidat antifitopatogen Aspergillus oryzae dan Streptomyces costaricanus Aspergillus oryzae Streptomyces costaricanus

UJI PRODUKSI Diperoleh media ekstrak kentang & glukosa dengan penambahan beberapa mineral untuk produksi senyawa aktif dengan isolat Aspergillus oryzae Diperoleh media molase & glukosa dengan penambahan beberapa vitamin dan mineral untuk produksi senyawa aktif dengan isolat Streptomyces costaricanus Diperoleh media beras (steam rice) dengan penambahan glukosa dan beberapa mineral untuk perbanyakan isolat Aspergillus oryzae Diperoleh dedak dan sekam padi dengan penambahan glukosa dan beberapa mineral untuk perbanyakan isolat Aspergillus oryzae Diperoleh sediaan antifitopatogen dengan media pembawa ziolite yang dimasukkan isolat Streptomyces costaricanus dan Aspergillus oryzae. Diperoleh sediaan antifitopatogen dalam bentuk cair yang mengandung ekstrak senyawa aktif dan isolat Streptomyces costaricanus dan Aspergillus oryzae.

Telah dilakukan uji efikasi dengan menginfeksikan patogen tanaman pada Akar, batang, dan buah Infeksi pada batang tanaman kakao Infeksi pada akar tanaman kakao Infeksi pada buah tanaman kakao

Peneliti dari BPTP Kendari Dr.Ir.Baharudin,M.Si. SINERGI KOORDINASI Lembaga Mitra : Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP Sultra) Hasil Koordinasi : diperoleh informasi & sampel patogen kakao Sebagian besar tanaman kakao di wilayah sulawesi tenggara yang terserang hama dan penyakit adalah; Jenis Hama tanaman kakao adalah PBK & tikus Jenis penyakit tanaman kakao : Phythopthora palmivora, Phellinus lamaoensis, dan VSD (Vascular streak dieback) Diperoleh sampel Isolat Penyakit tanaman kakao di kendari

SINERGI KOORDINASI Lingkup dan bentuk koordinasi yang dilakukan : BPTP Sultra memberikan data-data kondisi dan jenis penyakit tanaman kakao di Sulawesi Tenggara. Data dan isolat patogen kakao akan digunakan dalam pengembangan biokontrol. Strategi pelaksanaan koordinasi : Melakukan Pembagian tugas sesuai kompetensi masing-masing Signifikansi capaian koordinasi yang dilakukan : telah diperoleh data dan kondisi tanaman kakao di sulawesi tenggara untuk pengembangn biokontrol. Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 9

PEMANFAATAN HASIL KEGIATAN Kerangka dan strategi pemanfaatan hasil kegiatan Produk Biocontrol Uji lapangan Desiminasi & sosialisasi produk Produksi stakeholder BPPT BPPT, BPTP Kedari Dinas Pertanian Kendari BPPT, BPTP Kedari Dinas Pertanian Kendari Swasta, BUMN, Koperasi Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 10

POTENSI PENGEMBANGAN KE DEPAN Rancangan Pengembangan ke Depan Pengembangan Produk Pengembangan Proses produksi (minimalisasi cost produksi) Diversifikasi fungsi & target Strategi Pengembangan ke Depan Dalam pengembangan tetap melibatkan stakeholder & litbang Tahapan Pengembangan ke depan Tahun 2. Pengembangan Produk Tahun 3. Pengembangan Proses produksi (minimalisasi cost produksi) Tahun 4. Diversifikasi fungsi & target Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 11

FOTO KEGIATAN Daya hambat antifitopatogen terhadap patogen tanaman kakao Produk sediaan cair Mikroba penghasil Mikroba penghasil antifitopatogen antifitopatogen 1 antifitopatogen 2 Sediaan padat (dalam zeolit) antifitopatogen Tanaman kakao Uji efikasi Uji efikasi antifitopatogen pada Buah kakao Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 12

FOTO KEGIATAN Uji efikasi antifitopatogen pada akar kakao Uji efikasi antifitopatogen pada batang kakao Uji efikasi antifitopatogen pada batang kakao Koordinasi kelembagaan (sampling penyakit kakao di kendari bersama peneliti BPTP Kendari) Koordinasi kelembagaan (survey ke kebun kakao di kendari bersama peneliti BPTP Kendari) Koordinasi kelembagaan (Rapat & diskusi pembahasan kegiatan di kantor BPTP Prop SULTRA)

TERIMA KASIH Dr. Rofiq SUnaryanto Dr. Anis H Mahsunah Syofi Rosmalawati,M.Agr,M.Sc Endah Dwi Hartuti, S.Si, Apt