oo!? STRUKTUR KO TAS GROVE DAN IMPLIKASINYA PADA KEGIATAN RE ILITASI DI PESISIR BREBES, JAWA TENGAH NUR AFNI FIAZIA

dokumen-dokumen yang mirip
DISTRIBUSI, KERAPATAN DAN PERUBAHAN LUAS VEGETASI MANGROVE GUGUS PULAU PARI KEPULAUAN SERIBU MENGGUNAKAN CITRA FORMOSAT 2 DAN LANDSAT 7/ETM+

PENGELOLAAN SUMBERDAYA PESISIR UNTUK PENGEMBANGAN EKOWISATA BAHARI DI PANTAI BINANGUN, KABUPATEN REMBANG, JAWA TENGAH

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

KAJIAN SUMBERDAYA EKOSISTEM MANGROVE UNTUK PENGELOLAAN EKOWISATA DI ESTUARI PERANCAK, JEMBRANA, BALI MURI MUHAERIN

KERUSAKAN MANGROVE SERTA KORELASINYA TERHADAP TINGKAT INTRUSI AIR LAUT (STUDI KASUS DI DESA PANTAI BAHAGIA KECAMATAN MUARA GEMBONG KABUPATEN BEKASI)

STRUKTUR DAN POLA ZONASI (SEBARAN) MANGROVE SERTA MAKROZOOBENTHOS YANG BERKOEKSISTENSI, DI DESA TANAH MERAH DAN OEBELO KECIL KABUPATEN KUPANG

Keanekaragaman Jenis dan Indeks Nilai Penting Mangrove di Desa Tabulo Selatan Kecamatan Mananggu Kabupaten Boalemo Provinsi Gorontalo

KERENTANAN TERUMBU KARANG AKIBAT AKTIVITAS MANUSIA MENGGUNAKAN CELL - BASED MODELLING DI PULAU KARIMUNJAWA DAN PULAU KEMUJAN, JEPARA, JAWA TENGAH

PERUBAHAN DARATAN PANTAI DAN PENUTUPAN LAHAN PASCA TSUNAMI SECARA SPASIAL DAN TEMPORAL DI PANTAI PANGANDARAN, KABUPATEN CIAMIS JAWA BARAT

BAB I PENDAHULUAN. atas pulau, dengan garis pantai sepanjang km. Luas laut Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan Negara kepulauan dengan garis pantai sepanjang

ANALISIS VEGETASI DAN STRUKTUR KOMUNITAS MANGROVE DI TELUK BENOA-BALI. Dwi Budi Wiyanto 1 dan Elok Faiqoh 2.

KAJIAN REHABILITASI SUMBERDAYA DAN PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR PASCA TSUNAMI DI KECAMATAN PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR M.

STRUKTUR KOMUNITAS MOLUSKA (GASTROPODA DAN BIVALVIA) SERTA ASOSIASINYA PADA EKOSISTEM MANGROVE DI KAWASAN PANTAI ULEE - LHEUE, BANDA ACEH, NAD

STUDI PERUBAHAN LUASAN TERUMBU KARANG DENGAN MENGGUNAKAN DATA PENGINDERAAN JAUH DI PERAIRAN BAGIAN BARAT DAYA PULAU MOYO, SUMBAWA

BAB I PENDAHULUAN. pantai sekitar Km, memiliki sumberdaya pesisir yang sangat potensial.

STUDI KONDISI VEGETASI DAN KONDISI FISIK KAWASAN PESISIR SERTA UPAYA KONSERVASI DI NANGGROE ACEH DARUSSALAM FERI SURYAWAN

ANALISIS VEGETASI EKOSISTEM HUTAN MANGROVE KPH BANYUMAS BARAT

KOMPOSISI VEGETASI HUTAN MANGROVE DI PANTAI MOJO KECAMATAN ULUJAMI KABUPATEN PEMALANG PROVINSI JAWA TENGAH SKRIPSI

adalah untuk mengendalikan laju erosi (abrasi) pantai maka batas ke arah darat cukup sampai pada lahan pantai yang diperkirakan terkena abrasi,

BAB I PENDAHULUAN. ekologis yaitu untuk melakukan pemijahan (spawning ground), pengasuhan (nursery

BAB I PENDAHULUAN. karena merupakan gabungan dari ciri-ciri tumbuhan yang hidup di darat dan di

PENDUGAAN KONSENTRASI KLOROFIL-a DAN TRANSPARANSI PERAIRAN TELUK JAKARTA DENGAN CITRA SATELIT LANDSAT

ANALISIS EKOSISTEM TERUMBU KARANG UNTUK PENGEMBANGAN EKOWISATA DI KELURAHAN PANGGANG, KABUPATEN ADMINISTRATIF KEPULAUAN SERIBU

Struktur Dan Komposisi Vegetasi Mangrove Di Pulau Mantehage

PEMETAAN TINGKAT RESIKO TSUNAMI DI KABUPATEN SIKKA NUSA TENGGARA TIMUR DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

BAB I PENDAHULUAN. tertentu dan luasan yang terbatas, 2) Peranan ekologis dari ekosistem hutan

BAB I PENDAHULUAN. Ekosistem mangrove adalah suatu sistem yang terdiri atas berbagai

BAB I PENDAHULUAN. berkaitan erat. Selain keunikannya, terdapat beragam fungsi yang dapat dihasilkan

KEANEKARAGAMAN JENIS BURUNG DI BERBAGAI TIPE DAERAH TEPI (EDGES) TAMAN HUTAN RAYA SULTAN SYARIF HASYIM PROPINSI RIAU DEFRI YOZA

STRUKTUR KOMUNITAS MANGROVE DI DESA MARTAJASAH KABUPATEN BANGKALAN

LAMPIRAN. Lampiran 1. Analisis vegetasi hutan mangrove mulai dari pohon, pancang dan semai berdasarkan

ANWAR SADAT SKRIPSI DEPARTEMEN ILMU DAN TEKNOLOGI KELAUTAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2004

KANDUNGAN LOGAM BERAT

KAJIAN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN EKOSISTEM MANGROVE DI TELUK YOUTEFA KOTA JAYAPURA ABSTRAK

ANALISIS STRUKTUR DAN STATUS EKOSISTIM MANGROVE DI PERAIRAN TIMUR KABUPATEN BIAK NUMFOR

PERUBAHAN PENUTUPAN LAHAN DI TAMAN NASIONAL KERINCI SEBLAT KABUPATEN PESISIR SELATAN PROVINSI SUMBAR HANDY RUSYDI

BAB I PENDAHULUAN. dalam persekutuan alam lingkungannya, yang satu dengan lainnya tidak dapat

PENDAHULUAN Latar Belakang

Volume 6, No. 2, Oktober 2013 ISSN:

KANDUNGAN LOGAM BERAT Hg, Pb DAN Cr PADA AIR, SEDIMEN DAN KERANG HIJAU (Perna viridis L.) DI PERAIRAN KAMAL MUARA, TELUK JAKARTA DANDY APRIADI

I. PENDAHULUAN. dari ciri-ciri tumbuhan yang hidup di darat dan di laut (Mulyadi dan Fitriani,

PROPOSAL PENELITIAN PENYIAPAN PENYUSUNAN BAKU KERUSAKAN MANGROVE KEPULAUAN KARIMUNJAWA

IV. KEADAAN UMUM LOKASI PENELITIAN

IV HASIL DAN PEMBAHASAN

JOURNAL OF MANAGEMENT OF AQUATIC RESOURCES. Volume 2, Nomor 2, Tahun 2013, Halaman Online di :

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian. Kabupaten Gorontalo Utara merupakan wilayah administrasi yang

JURNAL OSEANOGRAFI. Volume 5, Nomor 3, Tahun 2016, Halaman Online di :

KAJIAN BIOFISIK LAHAN HUTAN MANGROVE DI KABUPATEN ACEH TIMUR ISWAHYUDI

Pemetaan Degradasi Ekosistem Mangrove dan Abrasi Pantai Berbasis Geographic Information System di Kabupaten Brebes-Jawa Tengah

PENDAHULUAN. garis pantai sepanjang kilometer dan pulau. Wilayah pesisir

BAB I PENDAHULUAN. baik bagi pesisir/daratan maupun lautan. Selain berfungsi secara ekologis,

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. dalam 3 zona berdasarkan perbedaan rona lingkungannya. Zona 1 merupakan

EVALUASI POLA PENGELOLAAN TAMBAK INTI RAKYAT (TIR) YANG BERKELANJUTAN (KASUS TIR TRANSMIGRASI JAWAI KABUPATEN SAMBAS, KALIMANTAN BARAT)

Teknologi penanaman jenis mangrove dan tumbuhan pantai pada tapak khusus

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Pulau Dudepo merupakan salah satu pulau kecil berpenduduk yang berada

BAB I PENDAHULUAN. luar biasa ini memberikan tanggung jawab yang besar bagi warga Indonesia untuk

BAB I PENDAHULUAN. batas pasang surut air disebut tumbuhan mangrove.

BAB I PENDAHULUAN. wilayah perbatasan antara daratan dan laut, oleh karena itu wilayah ini

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara yang memiliki kawasan pesisir sangat luas,

FAKULTAS ILMU SOSIAL UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2010

BAB I PENDAHULUAN. Kerusakan hutan mangrove di Indonesia, kini semakin merata ke berbagai

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia sebagai salah satu negara dengan garis pantai terpanjang di

BAB III KERANGKA BERPIKIR DAN KONSEP PENELITIAN. Mangrove merupakan ekosistem peralihan, antara ekosistem darat dengan

DEPARTEMEN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL PEDOMAN INVENTARISASI DAN IDENTIFIKASI LAHAN KRITIS MANGROVE

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

VALUASI EKONOMI EKOSISTEM TERUMBU KARANG TAMAN NASIONAL KARIMUNJAWA RETNO ANGGRAENI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

KOMPOSISI VEGETASI HUTAN MANGROVE DI PANTAI MOJO KECAMATAN ULUJAMI KABUPATEN PEMALANG PROVINSI JAWA TENGAH

1. Pengantar A. Latar Belakang

PEMETAAN KERUSAKAN MANGROVE DI MADURA DENGAN MEMANFAATKAN CITRA DARI GOOGLE EARTH DAN CITRA LDCM

PRODUKSI DAN LAJU DEKOMPOSISI SERASAH DAUN MANGROVE API-API

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

Avicenia sp. ( Api-Api ) Rhizophora sp( Bakau ) Nypa sp. ( Nipah ) Bruguiera sp. ( Lacang ) Sonneratia sp. ( Pedada )

ANALISIS MANFAAT KEMITRAAN DALAM MENGELOLA HUTAN BERSAMA MASYARAKAT (MHBM) DALAM PEMBANGUNAN HUTAN TANAMAN INDUSTRI DI PROVINSI SUMATERA SELATAN

FUNGSI FISIK MANGROVE SEBAGAI PENAHAN ABRASI DI PESISIR KOTA MEDAN PROVINSI SUMATERA UTARA

BAB I PENDAHULUAN. yaitu mendapatkan makanan, suhu yang tepat untuk hidup, atau mendapatkan

ANALISA DEGRADASI HUTAN MANGROVE PADA KAWASAN WISATA TELUK YOUTEFA KOTA JAYAPURA

ANALISIS PERTUMBUHAN IKAN TERBANG (Hirunrlichthys oxycephnlus) DI PERAIRAN BINUANGEUN, BANTEN TANTI SERI REZEKI HARAHAP

BAB I PENDAHULUAN. saling berkolerasi secara timbal balik. Di dalam suatu ekosistem pesisir terjadi

III. METODE PENELITIAN

LAMPIRAN. Lampiran 1. Peta Pola Ruang Kabupaten Lampung Selatan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PEMANFAATAN PERSEMAIAN BERTINGKAT UNTUK PRODUKSI BIBIT DALAM KERANGKA REHABILITASI HUTAN MANGROVE SPESIFIK LOKASI. Bau Toknok 1 Wardah 1 1

ANALISIS SPASIAL SUHU PERMUKAAN LAUT DI PERAIRAN LAUT JAWA PADA MUSIM TIMUR DENGAN MENGGUNAKAN DATA DIGITAL SATELIT NOAA 16 -AVHRR

STRUKTUR KOMUNITAS MEIOBENTHOS YANG DIKAITKAN DENGAN TINGKAT PENCEMARAN SUNGAI JERAMBAH DAN SUNGAI BUDING, KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

ABSTRAK Desty Maryam. Pengaruh kecepatan arus terhadap komponen desain jaring millenium (percobaan dengan prototipe dalam flume tank

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PARIWISATA PANTAI PARANGTRITIS PASCA GEMPA BUMI DAN TSUNAMI DI KABUPATEN BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

KEANEKARAGAMAN BIVALVIA DAN ASOSIASINYA DENGAN TEGAKAN MANGROVE DI PANTAI TALANG SIRING KABUPATEN PAMEKASAN SKRIPSI. Oleh: AHMAD SADILI NIM

STRATEGI PENGELOLAAN PARIWISATA PESISIR DI SENDANG BIRU KABUPATEN MALANG PROPINSI JAWA TIMUR MUHAMMAD ZIA UL HAQ

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia yang terdiri dari

HUBUNGAN KOMPENSASI TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN CV DINAR TANGERANG

BAB I PENDAHULUAN. yang mempunyai fungsi produksi, perlindungan dan pelestarian alam. Luas hutan

TINJUAN PUSTAKA. Hutan mangrove dikenal juga dengan istilah tidal forest, coastal

I. PENDAHULUAN. lainnya. Keunikan tersebut terlihat dari keanekaragaman flora yaitu: (Avicennia,

Struktur Vegetasi Mangrove di Desa Ponelo Kecamatan Ponelo Kepulauan Kabupaten Gorontalo Utara

PEMETAAN PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN DI PESISIR KOTA MEDAN DAN KABUPATEN DELI SERDANG

BAB I PENDAHULUAN. yang tidak dapat pulih (seperti minyak bumi dan gas serta mineral atau bahan

BAB I PENDAHULUAN. Wilayah pesisir Indonesia memiliki luas dan potensi ekosistem mangrove

STRUKTUR VEGETASI MANGROVE ALAMI DI AREAL TAMAN NASIONAL SEMBILANG BANYUASIN SUMATERA SELATAN

Transkripsi:

oo!? STRUKTUR KO TAS GROVE DAN IMPLIKASINYA PADA KEGIATAN RE ILITASI DI PESISIR BREBES, JAWA TENGAH NUR AFNI FIAZIA DEPARTEMEN MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

PERNYATAAN MENGENAI SKRlPSl DAN SUMBER INFORMASI Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul: STRUKTUR KOMUNITAS MANGROVE DAN IMPLIKASINYA PADA KEGIATAN REHABILITASI DI PESISIR BREBES, JAWA TENGAH Adalah benar merupakan hasil karya sendiri dan belum diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi manapun. Semua sumber data dan informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks clan dicantumkan dalam Daftar ' Pustaka di bagian akhir skripsi ini. Bogor, Februari 2006 Nur Afni Fiazia C24101013

ABSTRAK NUR AFNI FIAZIA. Struktur Komunitas Mangrove dan Implisinya pada Kegiatan Rehabilitasi di Pesisir Brebes, Jawa Tengah. Di bimbing oleh AGUSTINUS M.SAMOSIR dan WDI WANUDI. Penelitian bertujuan untuk memperoleh informasi mengenai struktur komunitas mangrove di kawasan pesisir Brebes dan kondisi lingkungannya serta mengkaji manajemen rehabilitasi mangrove di kawasan tersebut. Parameter yang diamati terdiri dari luas, sebaran, kerapatan (pohon, anakan dan semai) dari setiap jenis yang ditemukan, tingkat kehadiiannya (frekuensi) dan penutupan jenis. Untuk itu dilakukan penelitian dengan memanfaatkan citra satelit Landsat TM dan pengamatan langsung di lapangan. Berdasarkan hasil klasiflkasi citra satelit Landsat TM tanggal 13 September 2002, luas hutan mangrove di pesisir Brebes adalah 246,24 Ha. Jenisjenis mangrove yang dapat ditemukan adalah Rhizophora mucronata, Rhizophora apiculata, Avicennia marina, Avicennia alba, Hibiscus sp., Aegiceras corniculatum, dan Sonneratia sp. Kerapatan dan penutupan paling tinggi adalah pada stasiun 4 yaitu 5 200 individaa dan 32,74. Berdasarkan INP, tidak terdapat jenis-jenis mangrove tertentu yang mendominasi di suatu stasiun pengamatan, namun jenis mangrove yang memiliki INP paling tinggi adalah Rhizophora mucronata pada stasiun 2 dengan nilai 193,9776. Tutupan lahan hasil klasifikasi citra terdii atas: vegetasi mangrove, tambak aktif, tambak non aktif, laut, sedimen, vegetasi daratan (kebun campuran), sungai, pemukiman dan lahanltegalan. Pantai di pesisir Brebes mengalami abrasi dan akresi dengan laju 63,350 Ha per tahun dan 101,441 Ha per tahun. Dari tata mang lahan existing pesisir Brebes tidak terdapat kawasan mangrove sehingga perlu dilakukan kegiatan rehabilitasi, untuk sabuk hijau diperlukan penambahan mangrove seluas 387,36 Ha Sementara itu, untuk menjaga kelestarian lingkungan mangrove, tambak seluas 6 398,25 Ha agar dihutankan lagi. Kata kunci : struktur komunitas mangrove, citra satelit Landsat TM, rehabilitasi

O Hak cipta milik Nur Afni Fiazia, tahun 2006 Hak civta. dilindunei - Dilarang mengutip dun memperbanyak tanpa izin tertulis dari Institut Pertanian Bo~or, sebanian atau seluruhnya dalam bentuk apa pun, baik ce&k fotoko~i, mikrofilm, dun sebagainya

STRUKTUR KONIUNI PADA KEGIATAN DAN WLIKASIWYA I PESISIR BREBES, JAVVA TENGAH Oleh: NUR AFNI FIAZIA C24101013 SKRIPSI Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana di Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan DEPARTEMEN MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

SKRIPSI Judul Feneiitian Nama Mahasiswa Nomor Pokok Departemen : Struktur Komunitas Mangrove dan Impiikasinya pada Kegiatan Rehabilitasi di Pesisir Brebes, Jawa Tengaki : Nui Afki Fiazia : C24101013 : Manajemen Sumberdaya Perairan Disetujui Pemb' big1 R' Pem imbiag li! Ir. Agustinus M. Samosir. M.Phil NIP. 131 664 394 Ir. Yudi awcli. DEA_ NIP.680 003 505 Tanggal luius : 2 Februari 2006

KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan skripsi yang berjudul "Struktur Komunitas Mangrove dan Implikasinya bagi Kegiatan Rehabilitasi di Pesisir Brebes, Jawa Teugah". Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Ayah, Ibu beserta keluarga besarku tercinta, terima kasih atas kasih sayang, dukungan moril, dan finansial yang telah diberikan. 2. Bapak Ir. Agustinus M.Samosir, M.Phi1 dan Bapak Ir. Yudi Wahyudi, DEA atas bimbingan dan arahan selama penyusunan skripsi ini. 3. Bapak Dr.Ir. Isdrajad Setyo Budi Andi dan Bapak Dr. Ir. M.Mukhlis Kamal, M.Sc. selaku dosen penguji yang telah banyak memberikan masukan dan saran untuk kesempurnaan skripsi ini. 4. Direktur Teknologi Inventarisasi Sumberdaya Alam (TISDA) Badan Pengkajian clan Penerapan Teknologi (BPPT), Bapak Dr.Ir. Awal Subandar, M.Sc dan Bapak Dr.Ir. Ronny Bisri, atas kesempatan yang diberikan kepada penulis untuk terlibat dalam kegiatan penelitian di pesisir Kabupaten Brebes. 5. Bupati Brebes, Dinas Pertanian, Kehutanan dan Konservasi Tanah Kabupaten Brebes, Dinas kelautan dan Perikanan Kabupaten Brebes, PEMDA Kabupaten Brebes dan BPS Kabupaten Brebes. 6. Marisa Jusie 0, S.Pi, Wandra Zulia Farma, S.Hut, dan Slamet Yulianto, S.Pi. 7. Teman-teman MSP "Fight for Red". 8. dan pihak-pihak yang telah membantu penyelesaian penyusunan skripsi ini. Bogor, Febmari 2006 Nur Afhi Fiazia