Interactive Multimedia Pertemuan 01 & 02

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEM INFORMASI MULTIMEDIA

Modul 1. Pengenalan Sistem Multimedia

BAB II LANDASAN TEORI. sistem komputer tersusun atas tiga elemen, yaitu. 1. Hardware (Perangkat Keras), merupakan rangkaian elektronika

Presentasi dengan Microsoft Power Point

Microsoft. Office 2007

Pengenalan PowerPoint

Multimedia Authoring Tools Pertemuan 15&16

Mengenal PowerPoint 2007

1. Teknologi yang menggabungkan sebuah media yang mana informasinya disampaikan dan diatur oleh sistem komputer secara interaktif adalah : 2.

Mempersiapkan Presentasi Profil Perusahaan

Pemrograman Multimedia

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA

CONCEPT. Menentukan tujuan : Memahami karakteristik user. Output. Tujuan dari multimedia, audiens yang menggunakan. Tingkat kemampuan audiens

PELATIHAN MICROSOFT POWER POINT Ariandita Sari Marhamah Fauzan Agus Resty Deniawanty Wira Hanifah

MODUL Microsoft PowerPoint 2007/2010/2016. Oleh : Agus Arwani, M.Ag.

TEKNOLOGI MULTIMEDIA

Aplikasi Komputer. Bekerja Dengan Microsoft Power Point 2010 (1) Ita Novita, S.Kom, M.T.I. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer. Program Studi Informatika

Tutorial Software Lecture Maker

Modul ke: Aplikasi komputer. Microsoft Power Point 2010 bagian 1. Handriani, M.Ak., M.MSI. 06Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi MKCU

BAB 7 OPEN OFFICE.ORG IMPRESS

WORKSHOP IN HOUSE (IHT) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS TIK DI SMA NEGERI 2 BENGKALIS

Mengapa Office 2007 disebut 2007 Microsoft Office System

BAB I Mengenal Ms. PowerPoint 2007

INTERAKSI MANUSIA DAN MESIN

PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS INTERAKTIF BERBASIS MULTIMEDIA PADA SMP XAVERIUS 1 JAMBI. Oleh : Hendri, S.Kom. Dosen Tetap STIKOM Dinamika Bangsa Jambi

BAB 1 PENGENALAN MICROSOFT POWERPOINT 2007

Kelas X SMK Gondang 38

Pengantar Multimedia. Pertemuan III

SILABUS MATAKULIAH. Indikator Pokok Bahasan/Materi Strategi Pembelajaran

Yang dimaksud dengan 1 SKS adalah 50 menit. 1 kali pertemuan adalah 2 SKS (100 Menit).

Lesson 6. Dasar-dasar Presentasi

BAB 2 LANDASAN TEORI

Pemanfaatan Komputer di Bidang Pendidikan

Microsoft Power Point 2007 Oleh : Sugeng, S.Kom

Pengenalan Multimedia

1.1 Memulai PowerPoint 2007

Tahap pengembangan Multimedia

Pindahkan slide 2 ke slide 5 dengan cara klik slide 2, lalu tekan Ctrl + X (atau pada

KONSEP MULTIMEDIA. Multimedia Konsep Multimedia Hadi Sutopo

Modul Praktikum Ms. Office Power Point

MENGENAL MS. OFFICE POWER POINT 2007

Handout Pelatihan Kingsoft Office 2012

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI DAN PERANCANGAN

(PEKERTI) MEDIA PEMBELAJARAN

SILABUS MATA PELAJARAN DESAIN MULTIMEDIA INTERAKTIF (PAKET KEAHLIAN MULTIMEDIA)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

METODE PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK BERBASIS MULTIMEDIA. Oleh: Eka Wahyu Hidayat 1

PROGRAM STUDI S1 SISTEM KOMPUTER UNIVERSITAS DIPONEGORO. Multimedia. Oky Dwi Nurhayati, ST, MT

Paket Aplikasi : Microsoft Office Power Point

Microsoft Power Point

Media Pembelajaran Teori Organisasi Umum Berbasis Multimedia (Studi Kasus STMIK Duta Bangsa Surakarta)

Autoplay Media Studio

APLIKASI KOMPUTER. Ms. PowerPoint Yusuf Elmande., S.Si., M.Kom. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi Akuntansi

Masa Depan Multimedia Pertemuan 13

Microsoft Power Point

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. melaksanakan permintaan pengguna dengan tujuan tertentu. Sedangkan menurut

Pembuatan Media Pembelajaran Interaktif Electric Bass Untuk Tingkat Pemula

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI

Setelah membaca bab ini, anda diharapkan memperoleh gambaran singkat tentang PowerPoint dan membuat Presentasi serta menyuntingnya.

BAB II ANALISIS ANTARMUKA PENGGUNA

PENGABDIAN MASYARAKAT AMIK BINA SARANA INFORMATIKA JATIWARINGIN

MODUL VII MS POWERPOINT 2007 (TINGKAT LANJUT)

Aplikasi Manajemen Perkantoran E*/**

MERANCANG KUIS INTERAKTIF MENGGUNAKAN MACROMEDIA DIRECTOR 8

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Yogyakarta

Mengenal Impress. Pada Bab ini anda akan mempelajari cara:

3. Mengapa dengan Powerpoint?

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

PROGRAM PEMBELAJARAN INTERAKTIF

Animasi dan Mencetak Presentasi

Komunikasi Mul-media : Suatu Pengantar

MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PENGENALAN HURUF HIJAIYAH PADA TAMAN KANAK-KANAK (TK) PERTIWI KECAMATAN PACITAN

Materi Pembelajaran Bina Nusantara

BAB II LANDASAN TEORI

Microsoft Word Teori dan fungsi yang digunakan dalam MS. Word Rahma Farah Ningrum, M.Kom. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

GAMES TEBAK GAMBAR. Menggunakan Microsoft Powerpoint 2010

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Tutorial interaktif adalah media pembelajaran yang menjelaskan tentang langkah langkah

1. Tentang Ms Power Point

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA. Sunaryo Soenarto Teknik Elektro - UNY

MICROSOFT POWERPOINT. Pendahuluan

Modul Pelatihan Media Pembelajaran Microsoft Powerpoint

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

IBM LOTUS SYMPHONY PRESENTATIOM

PENGENALAN DAN DASAR-DASAR WORD FOR WINDOWS

Fitur dalam PDA business software

BAB IV KONSEP DESAIN DAN PERANCANGAN

PowerPoint RASA Visual Basic SISI LAIN DARI POWERPOINT. Oleh: Ahlis Widiyanto, S. Pd

Perangkat Lunak Aplikasi (2)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

memilih apa yang akan dikerjakan selanjutnya, bertanya dan memberikan jawaban

SATUAN ACARA PERKULIAHAN UNIVERSITAS GUNADARMA

PEMBUATAN APLIKASI MULTIMEDIA OBJEK WISATA TSUNAMI DI BANDA ACEH

Desain Elemen Animasi

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

MULTIMEDIA PEMBELAJARAN. Oleh : SUNARYO SOENARTO PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO- UNY

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sistem yang telah dianalisis dan dirancang akan digunakan sebagai alat bantu

UG Jurnal Vol. 7 No. 07 Tahun

Tutorial ini berisi cara atau langkah - langkah membuat game yang telah saya buat

Transkripsi:

Matakuliah : O0414 - Computer / Multimedia Tahun : Feb - 2010 Interactive Multimedia Pertemuan 01 & 02 Textbook and Materials Vaughan, Tay. (2008). Multimedia: Making It Work. 7. McGraw-Hill International. McGloughlin, Stephen. (2001). Multimedia: Concepts and Practice. Prentice Hall International. Bajaj, Geetesh & Swinford, Echo. (2008). Microsoft Office PowerPoint 2007 Complete Makeover Kit

Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Menguraikan Prinsip - Prinsip Dasar Multimedia Interaktif Definitions Interactive Multimedia Using Multimedia Multimedia Development Multimedia Applications Outline Materi

Definisi Multi - (Latin) multus - multiple atau banyak Media - (Latin) medium - tengah. Bisa juga diartikan penengah (intermediary) Multimedia - multiple intermediaries (penengah yang banyak) atau multiple means (alat/media yang banyak) Apakah Multimedia? Multimedia adalah kombinasi dari elemen-elemen text, foto, graphic art, suara, animasi, dan video yang saling berhubungan dan dimanipulasi secara digital Animation Image Audio Text Multimedia Video

Apakah Multimedia Interaktif? Multimedia Interaktif adalah integrasi digital antara text, graphics, animasi, audio, gambar (still images) dan video (motion video) dimana disediakan kontrol terhadap konten dan interaksi tingkat tinggi bagi pemakai individu dan aplikasi multimedia Kendali User User menentukan : Konten apa yang disampaikan Kapan konten disampaikan Bagaimana konten disampaikan Multimedia User Control Interactive Multimedia

Hypermedia Multimedia Interaktif menjadi hypermedia saat kita menyediakan sebuah struktur elemen yang terhubung Hypermedia bukan pendekatan berbasis komputer pada manajemen informasi multimedia yang mana data disimpan pada node-node jaringan yang dihubungkan dengan link Interactive Multimedia Linked elements Hypermedia Tipe-Tipe Presentasi Linear dimulai dari suatu posisi awal (start position) menuju ke suatu posisi akhir (end position) dengan sedikit atau tanpa interfensi pemakai, seperti kuliah ini. Sederhana Logis Ideal untuk produk yang kecil Contoh : Buku Cerita Elektronik

Hierarchical pemakai memiliki pilihan, tetapi topiktopik dapat dibagi dalam topik-topik yang lebih spesifik Menyediakan pengindexan dari sebuah home page single Mudah dimengerti Sangat umum Multimedia Interaktif non linear memungkinkan pemakai untuk bebas bergerak untuk melihat isi materi dengan cara berinteraksi. Tidak ada hirarki yang dipaksakan, pemakai dapat bergerak bebas ke materi manapun. Sangat fleksibel Mirip dengan cara berpikir associative Sulit mengembangkan g model konseptual bagi user

Composite komposisi dari berbagai metode di atas Linear / Non Linear Multimedia dapat ditampilkan secara linear maupun non linear Interactive multimedia ditampilkan secara non linear, karena user memiliki kendali terhadap aplikasi

Mengapa Menggunakan Multimedia Mudah digunakan Antarmuka yang intuitif (mudah dimengerti) Mengapa Menggunakan Multimedia Pengalaman yang mendalam Interaksi yang Self-Paced dan retensi yang lebih baik Pengertian yang lebih baik terhadap konten Cost Effectiveness (murah) Lebih menyenangkan = Lebih efisien

CD-ROM DVD Blu-ray Flash drives Kiosk Online Penyampaian Multimedia Di mana Menggunakan Multimedia? Business Public Places School Home

Kategori Aplikasi Multimedia Hiburan Games: action and graphics Action + storytelling Physical coordination + mental outwitting Kategori Aplikasi Multimedia Pendidikan Mengakomodasi gaya belajar yang berbeda: auditory vs. visual; association vs. experimentation Menyediakan feedback, level kesulitan, evaluasi kemampuan, presentasi nonlinear

Kategori Aplikasi Multimedia Corporate communications (marketing and training) Menarik perhatian pada sebuah pesan Product catalogs, published magazines, touch-screen kiosks dan online shopping Rapat Stockholder, conference speaker, employee orientation dan training Kategori Aplikasi Multimedia Reference CD: encyclopedias, census data, directories, dictionaries

Microsoft PowerPoint 2007 Dapat menggabungkan g text, image, animasi, video, dan suara menjadi satu presentasi Dapat digunakan untuk membuat aplikasi multimedia sederhana Microsoft Office Button PowerPoint 2007 Terminology Quick Access Toolbar Ribbon Slide Pane Slide Workspace Status Bar Notes Pane

PowerPoint Terminology -The Ribbon Tabs Dialog Launcher More Button Down Arrow PowerPoint Terminology -The Status Bar Theme Name Normal View Slideshow View Fit to Slide Spell Check Slide Sorter View Zoom Function

Latihan Eksplorasi Tab : Home dan Design di PowerPoint 2007 Buat 5 slide yang mengkomunikasikan (piliha salah 1) : Diri Anda Sendiri Jurusan Marketing Komunikasi BINUS UNIVERSITY secara keseluruhan