ABDUL JAMIL, S.KOM., MM TATA TULIS KARYA ILMIAH TAHUN AKADEMIK 2016/

dokumen-dokumen yang mirip
Bab 1 Konsep Karya Ilmiah [

METODOLOGI PENULISAN ILMIAH

Karya Tulis Ilmiah (KTI)

MATERI KARYA TULIS ILMIAH

MATA KULIAH BAHASA INDONESIA

MENYUSUN KARYA TULIS ILMIAH

Berpikir & Menulis Ilmiah

TEKNIK PENULISAN TULISAN & METODE ILMIAH YULYANA AURDIN, ST., M.ENG

TEKNIK PENULISAN KARYA ILMIAH

CONTOH KARANGAN ILMIAH, SEMI ILMIAH & NON ILMIAH

Bahasa dlm KTI menggunakan Bahasa Formal. Keterampilan Menulis yg Kreatif & Inovatif menghasilkan KTI yg Argumentatif.

Pengertian Tulisan Ilmiah

Pengantar Penulisan Ilmiah U M M I K A L S U M

TEKNIK PENULIS PUBLIKASI JURNAL. DR. YUPONO BAGYO, SE., MS., MM. HANIF MAULUDIN SE., M.Si STIE Makangkucecwara 2012

MATA KULIAH BAHASA INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

Bahasa dlm KTI menggunakan Bahasa Formal. Keterampilan Menulis yg Kreatif & Inovatif menghasilkan KTI yg Argumentatif.

TATA CARA PENULISAN KARYA ILMIAH BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

BAHASA INDONESIA 2 KARANGAN ILMIAH

SEKOLAH MENULIS DAN KAJIAN MEDIA

BAHASA INDONESIA TATA TULIS DALAM RAGAM ILMIAH. Drs. SUMARDI, M. Pd. Modul ke: Fakultas EKONOMI DAN BISNIS. Program Studi MANAJAEMEN

Karya Tulis Ilmiah (Penelitian Tindakan Kelas) 1

KEMAMPUAN MENYUSUN KARYA ILMIAH MAHASISWA JURUSAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA. Oleh Selvianingsih Salilama Fatmah AR Umar Supriyadi

METODOLOGI PENELITIAN PENDAHULUAN. ARSITA EKA PRASETYAWATI, dr.

MACAM KARYA ILMIAH 1. ARTIKEL 2. MAKALAH 3. LAPORAN PENELITIAN (SKRIPSI)

BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

RINGKASAN. Meringkas karya ilmiah yang sudah ada dengan menggunakan bahasa pengarang asli.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Intelektual dan Penulisan Karya Ilmiah

BAB I PENDAHULUAN PEDOMAN PENULISAN KARYA ILMIAH ( SKRIPSI, TESIS, DISERTASI, ARTIKEL, MAKALAH, DAN LAPORAN PENELITIAN )

BAB II KAJIAN TEORI. A. Kemampuan Penalaran Matematis. Menurut Majid (2014) penalaran adalah proses berpikir yang

Bahasa Indonesia UMB. Penulisan Karya Ilmiah. Kundari, S.Pd, M.Pd. Modul ke: Fakultas Ilmu Komunikasi. Program Studi Sistem Informasi

INU HARDI KUSUMAH PENDIDIKAN DAN LATIHAN PROFESI GURU (PLPG) BANDUNG

BAB II KAJIAN TEORI. A. Tugas dan Kompetensi Guru. 1. Pengertian Guru. Menurut UU No.14 tahun 2005 pasal 1 ayat 1, guru adalah pendidik

PENULISAN KARYA ILMIAH

Bahasa Indonesia UMB MENULIS. KUNDARI, S.Pd, M.Pd. Modul ke: Fakultas Ilmu Komunikasi. Program Studi Sistem Informasi.

Menulis Jurnal Ilmiah

BAHASA INDONESIA PENULISAN KARYA ILMIAH. Drs. SUMARDI, M. Pd. Modul ke: Fakultas EKONOMI DAN BISNIS. Program Studi MANAJEMEN.

Lampiran SM UB. (1) Rumusan Capaian Pembelajaran minimal aspek keterampilan kerja

APA DAN BAGAIMANA MAKALAH ILMIAH

ARTIKEL ILMIAH BERBASIS PENELITIAN. Dwi Harsono

BAB I Pendahuluan A. Kedudukan Karya Tulis di Perguruan Tinggi

METODE PENELITIAN. Wuryansari Muharini Kusumawinahyu

ANALISIS KARYA TULIS (SKRIPSI) TUGAS AKHIR MAHASISWA PROGRAM STUDI ADMINISTRASI PENDIDIKAN PERIODE 2008/2009 dan 2009/2010

PENGEMBANGAN PROFESIONALISME GURU MELALUI PENULISAN KARYA ILMIAH

KARANGAN ILMIAH DAN TEKNIK PENULISAN KARANGAN ILMIAH. Oleh Novi Resmini. Universitas Pendidikan Indonesia

Lazimnya, orang mempunyai kemauan dan termotivasi

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh: Anik Ghufron FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2010

RENCANA PERKULIAHAN SEMESTER (RPS) JURUSAN BIOLOGI FMIPA UNIVERSITAS NEGERI MALANG SEMESTER GASAL 2013/2014

Oleh: HARRY SULASTIANTO

KARYA TULIS ILMIAH 1

::Sekolah Pascasarjana IPB (Institut Pertanian Bogor)::

PENYUSUNAN KARYA TULIS ILMIAH HASIL PENELITIAN DAN GAGASAN ILMIAH. Oleh: Supartinah, M.Hum.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. dalam pembelajaran bahasa Indonesia, keterampilan menulis merupakan

PENULISAN ARGUMENTATIF Oleh Ashadi Siregar

Kompetensi dasar: Memahami kontribusi karya ilmiah

PENULISAN KARYA ILMIAH

PERSYARATAN KARYA TULIS ILMIAH

PROGRAM DOKTOR MATEMATIKA

PENULISAN KARYA ILMIAH BAGI GURU. Oleh : Kokom Komariah

MAKALAH PUBLIKASI ILMIAH DALAM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN 1

SURAT EDARAN. 28 Nopember 2005

Jenis karya ilmiah berdasarkan sifatnya ada empat diantaranya: non-teknis konkret, teknis

Jenis Karya Tulis Ilmiah. Makalah Laporan Buku Anotasi Bibliografi Skripsi Tesis Disertasi Artikel

III. METODE PENELITIAN. dilakukan dengan pendekatan secara yuridis normatif dan yuridis empiris.

Oleh: Dudun Ubaedullah

PENGEMBANGAN PROFESIONALISME GURU MELALUI PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH

Mengapa perlu menulis karya ilmiah?

Macam Karya Ilmiah: -Skripsi -Tesis -Desertasi - Artikel -Makalah - Laporan penelitian

KARYA TULIS ILMIAH SEBAGAI SALAH SATU KARYA PENGEMBANGAN PROFESI GURU Oleh : Dra. Umi Chotimah, M. Pd

MENULIS Karya ILMIAH. dalam Upaya Meningkatkan Profesionalisme Pendidik

BAB I PENDAHULUAN. yang paling sulit (Mulyono, 1999:25). Meskipun demikian, semua orang

Dasar- dasar Penulisan Karya Ilmiah

1. Pendekatan rasional, merumuskan pendekatan berdasarkan kajian data yang diperoleh dari berbagai rujukan (literatur) data sekunder

MEMBANGUN DAYA NALAR DALAM PENULISAN ARTIKEL ILMIAH. Jongga Manullang. Abstrak

A. Konsep Dasar Karya Ilmiah

ILMU ALAMIAH DASAR. Pendekatan Ilmiah Dini Rohmawati

BAB 1 PENDAHULUAN. Skripsi pada hakikatnya adalah laporan penelitian ilmiah. Oleh karena itu, untuk bisa

PENELITIAN DI JURNAL TERAKREDITASI

Universitas Pendidikan Indonesia Fakultas Ilmu Pendidikan Jurusan Kurikulum dan Teknologi Pendidikan. Copyright by Asep Herry Hernawan

BAB I PENDAHULUAN. rubrik kesehatan, rubrik iklan maupun slogan iklan kendaraan yang akan

MODUL PENULISAN MAKALAH. A. Pendahuluan A. SUHERMAN

PENELITIAN TINDAKAN KELAS DAN PENGEMBANGAN PROFESI GURU *) Oleh: Dr. S. Eko Putro Widoyoko, M.Pd.

Konsep Dasar 4/7/2016 DASAR PENGETAHUAN DASAR PENGETAHUAN. Penalaran. Logika (Cara Penarikan Kesimpulan) KONSEP DASAR.

Penelitian adalah suatu kerja ilmiah, maka laporan yang harus dibuat harus mengikuti kaidah-kaidah penulisan karya ilmiah. 1. Penulis laporan harus ta

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Penelitian Ninah Hasanah, 2013

III. METODE PENELITIAN. empiris sebagai penunjang. Pendekatan secara yuridis normatif dilakukan dengan

FUNGSI TEORI DALAM PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dilakukan yaitu: penelitian lapangan, penelitian pustaka, dan penelitian

upaya untuk mengembangkan pengetahuan, mengembangkan dan menguji teori. sebagai cara dan proses penemuan melalui pengamatan atau penyelidikan yang

BAB 3 SISTEMATIKA DAN TEKNIK PENULISAN SKRIPSI

LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (PPM) DOSEN

PELATIHAN PENULISAN KARYA ILMIAH UNTUK GURU SMP SE-KOTAMADYA YOGYAKARTA

WORK SHOP KURIKULUM MIH

BUKU PANDUAN PENULISAN KARYA ILMIAH

BAB III METODE PENELITIAN. Pendekatan ini adalah penelitian hukum normatif empiris.penelitian hukum

ASPEK KEBAHASAAAN DALAM PENULISAN ARTIKEL ILMIAH 1) oleh Wahya 2)

PERUMUSAN MASALAH DAN TINJAUAN PUSTAKA

Pertemuan II. Tulisan ini bersifat allowed to spreading without permission by author

Keterkaitan antara Karya Tulis Ilmiah PENGEMBANGAN PROFESI GURU

PEMBELAJARAN MENULIS KARYA ILMIAH BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER

Transkripsi:

KONSEP KARYA ILMIAH ABDUL JAMIL, S.KOM., MM TATA TULIS KARYA ILMIAH TAHUN AKADEMIK 2016/2017 2016

1. Pengertian Karya Ilmiah >>Karya tulis ilmiah=karya ilmiah= Scientific paper Menurut Robert Day and Barbara Gastel (2012:18) menyatakan bahwa: a scientific paper is a written and published report describing original search result. Karya ilmiah adalah laporan yang ditulis dan dipublikasikan yang menggambarkan hasil temuan yang sebernarnya. Menurut Brotowijoyo(Zaenal Arifin, 2008:1-2) karya ilmiah merupakan karangan ilmu pengetahuan yang menyajikan fakta dan ditulis menurut metodologi penulisan yang baik dan benar. Menurut Eko Susilo, M. (1995:11)Karangan ilmiah merupakan suatu karangan atau tulisan yang diperoleh sesuai dengan sifat keilmuannya dan didasari oleh hasil pengamatan, peninjauan, penelitian dalam bidang tertentu, disusun menurut metode tertentu dengan sistematika penulisan yang bersantun bahasa dan isisnya dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya/ keilmiahannya.

Menurut Harun Joko Prayitno (Hernowo,2003:150) karya ilmiah adalah suatu karya yang memuat dan mengkaji suatu masalah tertentu dengan menggunakan kaidah kaidah keilmuan. Menurut Suhardjono(2010:2) karya tulis ilmiah adalah laporan tertulis tentang (hasil) kegiatan ilmiah. Sintesa anda:

Ciri Ciri Ilmiah (Menurut Haeryanto dkk(2000:7-8) 1. Menyajikan fakta obyektif secara sistematis 2. Pernyataannya cermat, tepat, tulus, dan benar serta tidak memuat tekanan. 3. Penulisnya tidak mengejar keuntungan pribadi 4. Penyusunannya dilaksanakan secara sistematis, konseptual, dan prosedural 5. Tidak memuat pandangan pandangan tanpa dukungan fakta. 6. Tidak emotif menonjolkan perasaan 7. Tidak bersifat argumentatif, tetapi kesimpulannnya terbentuk atas dasar fakta

Jenis Karya Ilmiah 1. Paper/makalah: merupakan karya tulis ilmiah yang memuat pemikiran tentang suatu masalah atau topik tertentu berdasarkan data dilapangan yang ditulis secara sistematis dengan analisis yang logis dan objektif. 2. Artikel (artikel ilmiah dan artikel populer) Artikel ilmiah adalah makalah yang mengalami variasi dan adaptasi tertentu berdasarkan aturan media yang menerbitkannya, tanpa meninggalkan prinsip dari struktur, format, sistematika, dan isi makalah ilmiah

Jenis-jenis Karya Ilmiah Artikel ilmiah populer adalah artikel ilmiah yang ditulis dengan gaya bahasa populer untuk dimuat dimedia massa (surat kabar, majalah, dan tabloid) 3. Skripsi: adalah karya tulis ilmiah hasil penelitian yang dibuat secara sistematis berdasarkan metode ilmiah yang dilakukan oleh mahasiswa S1 dibawah pengawasan pembimbingnya. 4. Tesis: adalah karya ilmiah hasil penelitian yang dibuat secara sistematis dan mandiri berdasarkan metode ilmiah yang dilakukan oleh mahsiswa S2 dibawah pengawasan pembimbingnya.

Jenis jenis Karya Ilmiah 5. Disertasi: adalah karya tulis llmiah hasil penelitian yang lebih mendalam yang dibuat secara sistematis dan mandiri berdasarkan metode ilmiah dalam memberikan rangka sumbangan baru atau penemuan baru bagi perkembangan ilmu pengetahuan teknologi dan seni, yang dilakukan oleh calon doktor dibawah pengawasan promotornya. 6. Buku Pelajaran dan Buku Pengayaan Buku pelajaran merupakan buku yang memuat bahan ajar dari suatu mata pelajaran atau bahan kajian untuk kepentingan pembelajaran siswa pada tingkat dan jenis pendidikan tertentu.

Prinsip Karya Ilmiah 1. Objektif setiap pernyataan ilmiah dalam karyanya harus didasarkan kepada data dan fakta. Kegiatan ini disebut studi empiris. 2. Prosedur atau penyimpulan penemuannya melalui penalaran induktif dan deduktif. 3. Rasio dalam pembahasan data. Seorang penulis karya ilmiah dalam menganalisis data harus menggunakan pengalaman dan pikiran secara logis.

Topik Karya Ilmiah 1. Aktual 2. Berasal dari dunia atau bidang kehidupan yang akrab dengan penulis 3. Memiliki nilai tambah atau memiliki arti yang penting (baik bagi penulis sendiri atau bagi orang lain) 4. Selaras dengan tujuan penulis dan selaras dengan calon pembaca 5. Asli, bukan pengulangan atas hal yang sama yang pernah disajikan oleh orang lain. 6. Tidak menyulitkan pencarian data, bahan, dan informasi lain yang diperlukan

Tahapan Umum Penulisan Karya Ilmiah Tahap persiapan: Menemukan masalah atau mengajukan masalah yang akan dibahas dalam penelitian (didukung oleh latar belakang, identifikasi masalah, batasan, dan rumusan masalah) Mengembangkan kerangka pemikiran yang berupa kajian teoritis Mengajukan hipotesis atau jawaban atau dugaan sementara atas penelitian yang akan dilakukan Metodologi (mencakup berbagai teknik yang dilakukan dalam pengambilan data, teknik pengukuran, dan teknik analisis data) Tahap penulisan: Perwujudan tahap persiapan ditambah dengan pembahasan yang dilakukan selama dan setelah penulisan selesai Tahap penyuntingan: Dilakukan setelah proses penulisan dianggap selesai

Manfaat Menulis 1. Nilai Kecerdasan 2. Nilai Kependidikan 3. Nilai Kejiwaan 4. Nilai Kemasyarakatan 5. Nilai Keuangan 6. Nilai Kefilsafatan

Sikap Ilmiah 1. Ingin tahu 2. Kritis 3. Terbuka 4. Objektif 5. Menghargai karya orang lain 6. Berani mempertahankan kebenaran 7. Menjangkau ke depan Tugas Anda: Buat kesimpulan bab I Cari bentuk bentuk karya ilmiah yang anda ketahuai pilih satu Buat Judul Artikel Ilmiah