BAB I PENDAHULUAN UKDW. peningkatan taraf hidup masyarakat yang semakin tinggi, sehingga menyebabkan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. mengelola pelanggan mereka. Selain itu teknologi informasi yang semakin

BAB I PENDAHULUAN. menuju kebebasan dalam memilih, perusahaan sudah tidak mampu lagi memaksa

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat bergerak menuju the era of choice, perusahaan tidak mampu lagi

BAB I PENDAHULUAN. bergerak menuju kebebasan dalam memilih, perusahaan sudah tidak mampu lagi

BAB I PENDAHULUAN. menuju kebebasan dalam memilih, perusahaan sudah tidak mampu lagi memaksa

BAB I PENDAHULUAN. pergantian merek dalam satu produk yang mempunyai spesifikasi manfaat yang

BAB I PENDAHULUAN. tersebut didapat oleh konsumen dari suatu produk yang ditawarkan, maka

BAB I PENDAHULUAN UKDW. teknologi, membuat masyarakat menyadari pentingnya informasi dan komunikasi.

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan pemasaran perusahaan bersaing semakin ketat terutama

BAB I PENDAHULUAN. ini telah membuat masyarakat mempunyai gaya hidup yang lebih baik dan modern

BAB I PENDAHULUAN. ketat, terutama dalam industri otomotif. Hal ini di sebabkan kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN UKDW. pasar membuat konsumen menjadi semakin kritis dan teliti dalam membeli sebuah

BAB I PENDAHULUAN. yang begitu ketat antara perusahaan satu dengan perusahaan yang lainnya,

BAB I PENDAHULUAN. Dalam pergerakan menuju the era of choice pada masa sekarang ini, UKDW

BAB I PENDAHULUAN. dalam memproduksi barang yang dibutuhkan, karena selain memasarkan

BAB I PENDAHULUAN. produk membuat konsumen cenderung menjatuhkan pilihan sesuai dengan

BAB I PENDAHULUAN. penghasil produk melalui merek. Pesaing bisa saja menawarkan janji

ANALISIS LOYALITAS KONSUMEN TERHADAP KARTU SELULER SIMPATI (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta)

BAB I PENDAHULUAN. sesuai dengan kebutuhan hidup yang semakin kompleks pula. Hal ini menuntut

BAB V PENUTUP. 1. Brand awareness tidak berpengaruh signifikan terhadap purchase intention

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

STRATEGIC BRAND COMMUNICATION

BAB I PENDAHULUAN. Di tengah perubahan perekonomian dunia yang semakin berkembang

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi sekarang ini, perekonomian semakin maju dan

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan disektor penjualan sepeda motor semakin melesat naik tajam UKDW

ANALISIS PENGARUH ATRIBUT - ATRIBUT PRODUK SEPEDA MOTOR HONDA VARIO TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ( STUDI EMPIRIK DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH

BAB I PENDAHULUAN. sehingga seringkali dijumpai bahwa merek Indomie ini bukan lagi hanya

I. PENDAHULUAN. cukup besar, dengan jumlah penduduk yang cukup besar tersebut Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. selalu invoatif dalam mengembangkan usahanya. Salah satu kegiatan pokok

BAB II KAJIAN PUSTAKA. semakin mengembangkan potensinya untuk dapat bersaing dan merebut market

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan usaha yang terjadi sekarang ini menjadikan perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. demikian juga dengan persaingan bisnis perbengkelan dan aksesoris kendaraan

BAB I PENDAHULUAN. Fenomena persaingan yang ada dalam era globalisasi akan semakin

BAB I PENDAHULUAN. memikat hati orang untuk membeli produk atau jasa yang diwakilinya. Citra

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. alat transportasi yang relatif terjangkau, praktis dan efisien.pasar sepeda motor di

BAB I PENDAHULUAN. bagi perusahaan di Indonesia. Di satu sisi, era globalisasi memperluas pasar

BAB I PENDAHULUAN. upaya menjalin hubungan yang baik dengan pelanggan atau disebut dengan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. konsumen. Kekuatan merek terletak pada kemampuannya untuk. dialami oleh seorang konsumen dalam melakukan pembelian.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Diera perdagangan saat ini dengan semakin banyaknya kompetitor

BAB I PENDAHULUAN. Canggihnya teknologi saat ini banyak menyuguhkan beberapa saranasarana

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Bisnis detergen di Indonesia, mempunyai pesaing pasar yang begitu

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan dalam pencapaian tujuan tersebut adalah merek. terjadi bukan lagi masalah perang kualitas produk melainkan perang merek

II. LANDASAN TEORI. Sebagian besar produk konsumen dan industrial memiliki merek. Merek-merek

Bab I PENDAHULUAN. Sebuah merek (brand) mempunyai kekuatan untuk memikat hati UKDW

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

5 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pertumbuhan industri otomotif khususnya sepeda motor di Indonesia saat ini begitu

BAB 1 PENDAHULUAN. Sepeda motor adalah salah satu alat transportasi yang digunakan untuk. lebih praktis dan lebih mudah menerjang kemacetan.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. melibatkan diri dalam setiap usaha pemenuhan kebutuhan konsumen.

BAB I PENDAHULUAN. setiap perusahaan harus menempatkan orientasi pada kepuasan pelanggan sebagai

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini, perkembangan jaman telah mencapai titik dimana semua aspek

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan dunia usaha di Indonesia cukup pesat. Untuk tetap eksis

BAB I PENDAHULUAN. memperluas pasar produk dari perusahaan di Indonesia. Keadaan ini

BAB I PENDAHULUAN. persaingan di segala bidang. Dengan adanya persaingan ini menuntut setiap

I PENDAHULUAN. Seiring berkembangnya jumlah penduduk di Indonesia pada. umumnya dan di Propinsi Banten pada khususnya, serta kondisi geografis

BAB I PENDAHULUAN. terus terpuruk dalam kekalahan dan kemunduran bisnisnya. Keberhasilan perusahaan dalam pemasaran ditentukan oleh

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. bisa menarik konsumen, menawarkan produk yang berkualitas dan. memperhatikan merek sertai juga harga yang ekonomis.

BAB I PENDAHULUAN UKDW. menggunakan produk atau jasa dari perusahaan. harus mampu menciptakan, memelihara, melindungi dan membangun image

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan

BAB V KESIMPULAN dan SARAN

KERANGKA PEMIKIRAN. dan jasa, termasuk proses pengambilan keputusan yang mendahului dan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yang menghasilkan barang maupun jasa.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pertumbuhan ekonomi merupakan hal yang penting bagi negara,

DAFTAR ISI. ABSTRAK...iv KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH...v DAFTAR ISI...vii DAFTAR TABEL...xii DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN...

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Dengan semakin lajunya tingkat peradaban manusia yang diakibatkan oleh

BAB I PENDAHULUAN UKDW. harus dapat menjawab tantangan tantangan yang ada di pasar saat ini dan

BAB 1 PENDAHULUAN. aktivitas masyarakat, baik di perkotaan maupun di pedesaan tak lepas dari

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. relatif lebih bebas akibat dikuranginya proteksi dalam perdagangan internasional.

METODE PENELITIAN. satu wilayah pemasaran dari produk chewy candy rasa buah. Responden yang

BAB I PENDAHULUAN. memberikan kepuasan kepada konsumen. Untuk memenuhi kepuasan konsumen. perlu dilakukan pemantauan kebutuhan dan keinginan konsumen.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan-perusahaan Indonesia. Di satu sisi, era globalisasi memperluas

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu aset tak terwujud dalam suatu perusahaan adalah ekuitas yang diwakili

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam kondisi pasar yang semakin kompetitif ini, strategi yang

BAB I PENDAHULUAN. hasilnya (Kotler dan Armstrong, dalam Erdogmus et al, 2012:399). Nilai suatu

BAB I PENDAHULUAN UKDW. dan program pemasaran yang digunakan untuk melayani pasar sasaran tersebut.

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan masyarakat akan sarana transportasi yang memadai. Saat ini jumlah sarana

BAB I PENDAHULUAN. mereka dituntut untuk memberikan dan menawarkan produk yang terbaik bagi

Generated by Foxit PDF Creator Foxit Software For evaluation only.

BAB I PENDAHULUAN. merupakan faktor penting untuk mencapai sukses. Tujuannya yaitu untuk

BAB I PENDAHULUAN. bisnis baik yang bergerak di bidang jasa dan non jasa semakin ketat dan meningkat.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada jaman yang makin berkembang seperti saat ini, banyak perusahaan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. penuh dengan inovasi yang dapat berpengaruh terhadap kebutuhan konsumen secara UKDW

BAB I PENDAHULUAN. Inovasi yang dapat memenuhi kebutuhan dan selera konsumen mutlak diperlukan

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan industri otomotif di Indonesia sangat pesat, tingkat

ANALISIS PERBANDINGAN EKUITAS MEREK OJEK BERBASIS ONLINE GO-JEK DAN GRABBIKE DI KOTA BEKASI

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan dewasa ini telah memasuki era baru, di mana perusahaan lebih UKDW

Bab I. Pendahuluan. perusahaan. Dalam perekonomian global yang memungkinkan pergerakan barang dan jasa

L1.1-1 LAMPIRAN 1 KUESIONER PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. setiap perusahaan. Untuk dapat mengahadapi tingkat persaingan yang ketat, untuk

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di era globalisasi yang semakin maju saat ini, membawa pengaruh besar terhadap perubahan lingkungan yang secara langsung maupun tidak langsung akan merubah gaya hidup dan peningkatan taraf hidup masyarakat yang semakin tinggi, sehingga menyebabkan daya beli masyarakat yang semakin meningkat dan berubah-ubah. Pengaruh besar tersebut menuntut persaingan yang terjadi saat ini menuntut pihak perusahaan untuk lebih berorientasi pada konsumen. Sehingga perusahaan perlu mempersiapkan strategi pemasaran yang efektif. Dalam pemasaran, konsumen adalah tujuan akhir dari barang dan jasa yang dihasilkan oleh perusahaan, perusahaan yang tidak dapat memaksa kehendak kepada konsumen melainkan harus mengetahui apa yang dibutuhkan dan di inginkan oleh konsumen, perusahaan juga dihadapkan dengan persaingan dengan produk sejenis dalam berbagai merek. Beragam produk, baik barang maupun jasa yang ditawarkan dalam berbagai merek oleh perusahaan, keinginan konsumen untuk mencoba beranekaragam produk tersebut sehingga mengakibatkan semakin ketatnya persaingan antara merek yang satu dengan merek yang lainnya. Oleh karena itu kekuatan pada merek yang dahsyat diciptakan untuk menjaga kalangsungan hidup perusahaan dalam menarik konsuman dan mempertahankannya. 1

Dalam kenyataannya, merek banyak dianggap sebagai identitas saja untuk membedakannya dari produk pesaing. Oleh karena itu, perusahaan perlu mempertajam perkiraannya, tidak hanya berusaha mencapai kepuasan pelanggan saja tetapi lebih kepada loyalitas pelanggan terhadap suatu merek. Menurut David Aaker (Managing Brand Equity, 1991) brand equity di bedakan dalam 5 kategori yaitu; Brand Awareness (kesadaran merek), Brand Association (Asosiasi merek), Preceived Quality (Presepsi kualitas), dan Brand Loyalty (Loyalitas Merek). Brand loyalty didefinisikan sebagai sejauh mana seorang pelanggan menunjukkan sikap positif terhadap suatu merek, mempunyai komitmen pada merek tertentu, dan berniat untuk terus membelinya dimasa depan. Pelanggan yang loyal pada umumnya akan melanjutkan pembelian merek tersebut walaupun dihadapkan pada banyak alternatif merek produk pesaing yang menawarkan karakteristik produk yang lebih unggul dipandang dari sudut atributnya. Bila banyak pelanggan dari suatu merek masuk dalam kategori ini berarti merek tersebut memiliki brand equity yang kuat (Durianto, Sugianto dan Sitinjak, 2001:126). Oleh karena itu, perusahaan harus dapat mengetahui sampai pada tahap manakah loyalitas merek pelanggannya guna menentukan kebijakankebijakan dan keputusan-keputusan yang akan diambil untuk memelihara loyalitas pelanggan terhadap produknya. Ada banyak merek produk kendaraan bermotor yang beredar di pasar pada masa sekarang yang sangat bervariasi dan menawarkan keunggulannya seperti, sepeda motor HONDA, YAMAHA, KAWAZAKI, SUZUKI dll. Masing-masing produk menawarkan harga, manfaat dan atribut-atribut lain yang sangat bersaing. 2

Hal ini tentunya akan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan terhadap suatu merek sepeda motor. Sepeda motor HONDA merupakan salah satu jenis produk sepeda motor yang diproduksi oleh PT. Astra HONDA Motor, adapun beberapa jenis sepeda motor HONDA yaitu; New MegaPro CW, Revo Techno AT, Supra X 125 PGM-FI, Tiger Single Headlight, Vario CW, dll. Berdasarkan pernyataan tersebut di atas, maka peneliti akan meneliti sampai pada tahap manakah loyalitas suatu merek pada masyarakat atau pelanggan yang berdomisili di Yogyakarta terhadap produk sepeda motor HONDA. Adapun judul yang penulis pakai untuk penelitian ini adalah : Analisis Loyalitas Pada Produk Sepeda Motor HONDA di Kota Yogyakarta 1.2. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah diatas maka penulis akan melakukan penelitian dengan rumusan masalah sebagai berikut : a. Bagaimana profil responden sebagai objek penelitian penulis? b. Bagaimana loyalitas masyarakat yang berdomisili di kota yogyakarta terhadap produk sepeda motor HONDA? c. Bagaimanakah perbedaan persepsi masyarakat di Kota Yogyakarta terhadap produk sepeda motor HONDA? 3

1.3. Tujuan Penelitian Dari perumusan masalah tersebut tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui beberapa hal : a. Untuk mengetahui profil responden. b. Untuk mengetahui bagaimana tingkat loyalitas masyarakat yang berdomisili di kota yogyakarta pada produk sepeda motor HONDA. c. Untuk mengetahui perbedaan presepsi masyarakat di kota Yogyakarta terhadap produk sepeda motor HONDA 1.4. Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat berguna untuk berbagai pihak yang ingin mempelajari tentang Loyalitas Merek antara lain: a. Bagi Masyarakat Penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan bagi masyarakat untuk lebih mengetahui seberapa besar loyalitas dari suatu merek dan dapat memberikan informasi dan gambaran tentang loyalita serta manfaatnya bagi perkembangan ekonomi dalam dunia merek. b. Bagi Penulis Penelitian ini merupakan suatu sarana untuk mempraktekan teori-teori yang sudah didapatkan di bangku perkuliahan dengan kenyataan yang ada dilapangan dan untuk memperluas pengetahuan tentang loyalitas, sehingga diharapkan dapat memberikan satu pengalaman dan pengetahuan bagi penulis tentang loyalitas pada sebuah merek. 4

c. Bagi Perusahaan Sebagai referensi bagi pihak manajemen dalam melaksanakan pemasarannya dalam mempertahankan loyalitas pelanggan. 1.5. Hipotesis Untuk gambaran sementara dari penilitian yang diteliti, maka penulis mengajukan hipotesis sebagai berikut: Tingkat loyalitas masyarakat yang berdomisili di kota Yogyakarta terhadap produk sepeda motor HONDA berada pada tahap Liking The Brand. 1.6. Batasan Penelitian Agar didapat arah yang lebih jelas bagi penulis dalam membahas permasalahan, maka masalah diberi batasan sebagai berikut: a. Penelitian dilakukan di kota Yogyakarta. b. Penelitian dilakukan selama 1 bulan, yaitu pada bulan 1 November 30 November 2010. c. Responden yang mewakili adalah konsumen yang sudah pernah membeli dan menggunakan sepeda motor HONDA. d. Jumlah responden yang akan diteliti adalah sebanyak 100 orang. Respondennya adalah masyarakat yang berdomisili di Kota Yogyakarta. e. Profil responden yang diteliti meliputi: 1. Jenis Kelamin a. Pria b. Wanita 5

2. Usia a. 15 Tahun 24 Tahun b. 25 Tahun 34 Tahun c. 35 Tahun 44 Tahun d. Diatas 45 Tahun 3. Pekerjaan a. Pelajar/Mahasiswa b. Wiraswasta/pengusaha/pedagang c. Pegawai Negeri atau Swasta d. Ibu Rumah Tangga e. Lain-lain 4. Pendidikan a. SLTP dan Sederajat b. SLTA dan Sederajat c. Perguruan Tinggi / Universitas d. Lain-lain 5. Pendapatan per Bulan a. < Rp. 500.000 b. Rp. 500.000 Rp. 1.000.000 c. Rp. 1.000.000 Rp. 1.500.000 d. Rp. 1.500.000 Rp. 2.000.000 e. > Rp. 2000.000 6

1.7. Variabel yang diteliti Variabel yang diteliti adalah Tingkatan loyalitas yang meliputi: a. Switcher (Pembelian yang berpindah-pindah). b. Habitual Buyer (Pembelian yang bersifat kebiasaan). c. Satisfied Buyer (Pembelian yang puas). d. Liking The Brand (Pembelian yang menyukai merek). e. Commited Buyer (Pembelian yang komit). 1.8. Atribut atribut yang dimiliki oleh produk-produk dan layanan PT. Astra HONDA Motor yang akan diteliti adalah : a. Accessories. b. Banyak variasi produk. c. Bahan bakar irit. d. Kualitas baik. e. Harga sepeda motor terjangkau. f. Harga accessories terjangkau. g. Harga suku cadang terjangkau. h. Ketersediaan banyak dealer. i. Ketersediaan banyak servis resmi. j. Ketersediaan suku cadang. k. Adanya bonus dari pembelian sepeda motor. l. Promosi lewat media elektronik (TV, Radio, Internet ). m. Promosi lewat media cetak (Koran, Brosur, Baliho). 7