BAB I PENDAHULUAN. untuk mengubah cara mereka menjalankan bisnisnya. Perubahan strategi

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Setiap perusahaan pasti memerlukan investasi besar dengan kebutuhan dana

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia bisnis di era globalisasi ini semakin meningkat, terutama

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dunia usaha sudah semakin berkembang saat ini. Kemunculan berbagai

BAB I PENDAHULUAN. dari pemegang saham dan hutang. Menurut sifatnya ada dua macam tipe

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan perusahaan dewasa ini berada ditengah tengah. kepada persaingan abad informasi (Kaplan & Norton, 2000).

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan-perusahaan baru yang terjadi pada era globalisasi saat ini

PENGGUNAAN INFORMASI LABA DAN ARUS KAS OPERASI DALAM MEMPREDIKSI LABA MASA DEPAN

BAB I PENDAHULUAN. memaksimumkan nilai Perusahaan. Menurut Tendi (2008), Nilai perusahaan yang

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan kebangkrutan dikarenakan banyaknya perusahaan yang akhirnya. gulung tikar karena faktor keuangan yang tidak sehat.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Era globalisasi ini mengakibatkan persaingan dunia usaha terjadi sangat ketat,

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi persaingan industri manufaktur food and beverages

BAB I PENDAHULUAN. untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkannya. Adapun tujuan akhir yang ingin

BAB I PENDAHULUAN. untuk dua hal. Pertama, digunakan untuk keperluan investasi. Artinya, dana

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mempertahankan kelangsungan hidup perusahaan. Usaha yang dilakukan oleh

BAB I PENDAHULUAN. pemegang saham melalui peningkatan nilai perusahaan Salvatore dalam. Kusumajaya, Dewa Kadek Oka (2011:19). Nilai perusahaan sangat

BAB I PENDAHULUAN. dengan pekerjaan yang sebenarnya diperusahaan, selain itu mahasiswa juga

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi seperti sekarang ini, perkembangan ilmu

BAB I PENDAHULUAN. pengambilan keputusan oleh berbagai pihak yang berkepentingan atas suatu

BAB 1 PENDAHULUAN. tetapi mencakup kawasan regional dan global. Oleh karena itu, setiap perusahaan

DEWI WULAN HANDAYANTI B

BAB I PENDAHULUAN. untuk menyesuaikan diri serta beradaptasi dalam menghadapi perubahan di

BAB I PENDAHULUAN. optimal semua sumber daya yang dimiliki perusahaan. indikator kemampuan perusahaan memenuhi kewajiban bagi para

BAB I PENDAHULUAN. pemerintah di berbagai sektor perekonomian. Seiring dengan perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan (Wahyudi dan Hartini, 2006). Perusahaan yang telah go public

BAB 1 PENDAHULUAN. Pendanaan ini bisa bersumber dari dalam perusahaan (internal financing) maupun

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. mempertahankan dan meningkatkan kinerjanya agar dapat tetap bertahan dalam

BAB I PENDAHULUAN. jangka panjang suatu perusahaan dengan menjual saham atau menerbitkan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Memasuki era globalisasi berarti pula memasuki era perdagangan bebas,

BAB I PENDAHULUAN. mengakibatkan munculnya persaingan yang semakin ketat, sehingga perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. (2010), dengan perubahan yang terjadi ini, perusahaan-perusahaan semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Sebuah perusahaan selalu membutuhkan modal baik untuk

BAB I PENDAHULUAN. Pada abad 20 lalu terjadi perubahan besar-besaran dalam bidang sosial, politik, dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Di era Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) saat ini menjadikan

BAB I PENDAHULUAN. mana hal ini menimbulkan persaingan yang sangat ketat antar perusahaanperusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan salah satu negara berkembang, karena itu pada saat ini,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan di dunia usaha saat ini semakin berkembang pesat. Pesatnya

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi sekarang ini, persaingan bisnis antar perusahaan di

BAB I PENDAHULUAN. serta menjaga kelangsungan hidup perusahaan. adalah keputusan pendanaan atau keputusan struktur modal, yaitu keputusan

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Bhayangkara Jaya

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Persaingan bisnis berkembang yang semakin ketat dan membuat

BAB I PENDAHULUAN. di semua sektor, baik sektor yang sama maupun sektor yang berbeda. Kondisi

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Masalah keuangan merupakan salah satu masalah yang sangat vital bagi

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan bisnis yang semakin kompetitif merupakan tantangan yang harus

BAB 1 PENDAHULUAN. mempunyai tujuan yaitu memperoleh laba atau profit yang diharapkan mampu

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Semakin ketatnya persaingan di dunia bisnis menyebabkan setiap perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia sebanyak 25 perusahaan baru di tahun 2011, 23 perusahaan baru di

BAB 1 PENDAHULUAN. Perusahaan bisnis terutama yang telah go public pada umumnya. tujuan manajemen keuangan adalah untuk mengambil keputusan-keputusan

BAB I PENDAHULUAN. datang. Perusahaan pun diharapkan mendapatkan hasil yang semakin baik dari. yang tepat atau kalah dalam persaingan.

BAB I PENDAHULUAN. dana yang dimilikinya. Pada dasarnya tujuan di dirikannya suatu perusahaan yaitu

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan terjadinya persaingan yang ketat antar perusahaan. Pengetahuan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Penilaian kinerja merupakan proses pengukuran organisasi dalam

BAB I PENDAHULUAN. kelangsungan suatu industri. Sumber dana dapat diperoleh suatu industri

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan perusahaan secara umum adalah berusaha menjaga kelangsungan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Melakang Masalah. Dampak globalisasi yang terjadi di Indonesia sangat berpengaruh

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada era ekonomi berbasis pengetahuan (knowledge-based business) saat ini,

BAB I PENDAHULUAN. dipisahkan dari peran investor yang melakukan transaksi di Bursa Efek

BAB I PENDAHULUAN. untuk dapat melakukan pengelolaan terhadap fungsi-fungsi penting yang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Aktivitas perusahaan merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dari

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan pun harus mengubah pola manajemen dari pola manajemen. Pengetahuan telah diakui sebagai komponen bisnis yang penting dan

BAB 1 PENDAHULUAN. jangka pendek maupun hutang jangka panjang. Kebutuhan akan modal sangat

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan dapat melakukan kegiatan ekonomi tanpa batas. Hal tersebut

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi seakan menjadi mata rantai yang harus di koneksikan oleh

BAB 1 PENDAHULUAN. strategi bisnis dari bisnis yang didasarkan pada tenaga kerja (laborbased business)

BAB I PENDAHULUAN. meningkatkan kualitas pelayanan, berfokus mengembangkan jaringan perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi, dimana sudah tidak ada lagi jarak yang

BAB I PENDAHULUAN. dapat tetap bersaing dengan perusahaan-perusahaan lainnya. Apabila efisiensi

BAB 1 PENDAHULUAN. persaingan dunia usaha dan industri menjadi semakin ketat. Perusahaan dituntut

BAB I PENDAHULUAN. hasil sesuai dengan harapan yaitu mendapatkan laba yang maksimal. Manajemen

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan bagian internal dalam pembangunan. Proses pendidikan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang Masalah. Perkembangan dunia bisnis semakin pesat yang terjadi pada era

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pihak-pihak yang terkait dengan perusahaan, diantaranya adalah investor, kreditor,

BAB I PENDAHULUAN PENDAHULUAN. pemilik dapat mengukur kinerja manajemen karena laporan keuangan merupakan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Di era globalisasi seperti sekarang ini, pertumbuhan ekonomi berkembang sangat pesat seiring dengan

BAB I PENDAHULUAN. Setiap perusahaan selalu membutuhkan modal yang cukup dalam. menjalankan kegiatan operasional sehari-hari. Meningkatnya efektifitas

BAB I PENDAHULUAN. sangat krusial demi berlangsungnya kestabilan dalam sebuah perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. harus dapat melaksanakan fungsi-fungsi manajemen dengan baik seperti

BAB I PENDAHULUAN. mungkin dan membuat perusahaan hidup dalam jangka panjang. Dalam era globalisasi

BAB 1 PENDAHULUAN. tenaga kerja menjadi bisnis yang berdasarkan pengetahuan. menerapkan sistem manajemen pengetahuan (knowledge management) maka

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam perekonomian Indonesia saat ini yang semakin berkembang, banyak

BAB I PENDAHULUAN. ditandai dengan semakin berkembangnya dunia usaha. Perkembangan dunia usaha

BAB I PENDAHULUAN. dibanding jasa lainnya dan disebut juga dengan istilah jasa tradisional. Jasa ini

BAB I PENDAHULUAN. Industri biasa dilakukan oleh perusahaan untuk dapat bersaing dengan kompetitornya.

BAB I PENDAHULUAN. dengan persaingan yang begitu ketat dan kompeten, hal ini menuntut

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dalam perkembangan era globalisasi yang semakin modern seperti saat ini

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

ABSTRAK Peranan Sistem Informasi Akuntansi Dalam Menunjang Pengelolaan Pembelian Bahan Baku.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. sedang bersaing ketat untuk mencapai sebuah visi misi perusahaan. Industri bisnis

BAB 1 PENDAHULUAN. investasi ini, keberhasilan dan kegagalan suatu perusahan tidak dapat diukur

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dunia bisnis yang sedang memasuki era globalisasi mengakibatkan

PENGARUH MERGER DAN AKUISISI TERHADAP RETURN SAHAM DAN VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan usaha di Indonesia yang semakin ketat saat ini mendorong banyak

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Dalam persaingan bisnis yang ketat, inovasi teknologi yang semakin maju dan era globalisasi pada abad ini, memaksa perusahaan-perusahaan untuk mengubah cara mereka menjalankan bisnisnya. Perubahan strategi bisnis diperlukan agar perusahaan-perusahaan dapat terus bertahan. Perusahaan tidak hanya berfokus pada aset dan finansial yang didasarkan pada tenaga kerja (labor based business), inovasi teknologi juga perlu dikembangkan. Aset terdiri dari aset lancar dan aset tetap. Secara umum, dibutuhkan aset lancar yang teratur dan permanen untuk menjalankan kegiatan operasional perusahaan. Begitu pula dengan aset tetap, aset ini juga begitu penting bagi kegiatan produksi karena tanpa adanya peralatan, mesin, bangunan, kendaraan dan tanah, tidak akan ada kegiatan produksi dalam industri manufaktur. Tidak hanya aset yang berperan dalam penciptaan nilai dalam perusahaan. Finansial sebagai sumber pendanaan perusahaan juga memiliki peran yang penting bagi kehidupan perusahaan. Dari sudut pandang kreditor, finansial adalah jumlah pinjaman yang tertanam diperusahaan. Semakin baik kinerja perusahaan di mata kreditor maka semakin tinggi tingkat kepercayaan

kreditor untuk meminjamkan dananya kepada perusahaan. Selain dari sudut pandang kreditor, finansial juga dapat dilihat dari sudut pandang pemegang saham. Para pemegang saham akan menanamkan investasinya pada perusahaan yang memiliki kinerja yang baik. Bagi pihak manajemen, penilaian kinerja keuangan perusahaan akan mempengaruhi dalam penyusunan rencana perusahaan yang akan diambil untuk masa depan demi kelangsungan hidup perusahaan Penilaian kinerja perusahaan bagi manajemen dapat diartikan sebagai penilaian terhadap prestasi yang dapat dicapai atas tujuan perusahaan. Perusahaan yang mampu mengelola aset, dan finansial diyakini mampu menciptakan menciptakan keunggulan bersaing dengan melakukan inovasi, penelitian dan pengembangan yang akan bermuara terhadap peningkatan kinerja perusahaan. Kinerja perusahaan yang baik dapat dinilai dari sejauh mana perusahaan mengelola modal sendiri secara efektif, mengukur tingkat keuntungan dari investasi yang telah dilakukan pemilik modal atau pemegang saham perusahaan. Dan seberapa baik atau mampu perusahaan dalam mengoptimalkan modal untuk menghasilkan pendapatan. Kinerja pasar juga menggambarkan kinerja perusahaan yang menunjukan keefektifan, presentasi atau keatraktifan pasar suatu produk perusahaan.

PT. Purna Baja Harsco merupakan salah satu industri Join Venture yang berada di kawasan industri Cilegon sebagai perusahaan jasa penampung limbah yang dihasilkan oleh PT. Krakatau Steel, belakangan ini tingkat pendapatan mengalami penurunan selama kurun waktu lima tahun terakhir. Penurunan tingkat pendapatan perusahaan ini harus segera diatasi agar dapat kembali ditingkatkan guna menunjang kelangsungan hidup perusahaan. Penurunan pendapatan ini berdampak pada kinerja perusahaan, sehingga tidak ada investor yang mau menanamkan modalnya di perusahaan tersebut. Faktor eksternal juga bisa mempengaruhi perubahan pendapatan seperti kalah saingnya penjualan baja di pasar dikarenakan perdagangan bebas sudah masuk di Indonesia sehingga baja dari luar harganya lebih murah dibandingkan harga didalam negeri. Berdasarkan uraian latar belakang diatas maka dibuatlah penelitian tentang analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan ( Studi kasus terhadap PT. Purna Baja Harsco )

B. Identifikasi dan Pembatasan Masalah 1. Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang dia atas, identifikasi masalah dari penelitian ini adalah sebagai berikut: a. Perubahan pendapatan pada perusahaan dengan akibat yang dipengaruhinya. b. Faktor-faktor penyebab terjadinya perubahan pendapatan itu sendiri seperti menambah atau mengganti peralatan untuk meningkatkan pendapatan. 2. Pembatasan Masalah Dalam penyusunan skripsi ini penulis mecoba membatasi permasalahan mencakup terjadinya perubahan pendapatan periode 2007-2012 dan faktor-faktor yang mempengaruhinya seperti faktor internal dan faktor eksternal. C. Rumusan Masalah Seperti yang telah di uraikan pada latar belakang, maka penulis mengambil rumusan masalah sebagai berikut. 1. Seberapa besar pengaruh pendapatan terhadap faktor internal? 2. Seberapa besar pengaruh pendapatan terhadap faktor eksternal? 3. Seberapa besar pengaruh pendapatan terhadap faktor eksternal dan faktor internal?

D. Tujuan dan Manfaat Penelitian 1. Tujuan Penelitian Penelitian yang akan dilaksanakan ini memiliki tujuan sebagai berikut: a. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh perubahan pendapatan terhadap faktor internal. b. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh perubahan pendapatan terhadap faktor eksternal. c. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh perubahan pendapatan terhadap faktor eksternal dan faktor internal. 2. Manfaat Penelitian Penelitian yang dilaksanakan ini diharapkan dapat berguna bagi beberapa pihak diantaranya : a. Perusahaan Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi penting sebagai bahan pertimbangan bagi perusahaan dalam pengambilan keputusan. b. Penulis Pelaksanaan penelitian dan hasilnya diharapkan berguna bagi penulis sebagai wahana pengembangan teori, kelengkapan wawasan dan pengetahuan intelektual serta bertambahnya pengalaman dibidang kajian ilmiah.

c. Pembaca Hasil penelitian ini diharapkan dapat berguna sebagai bahan perbandingan dan kajian lebih lanjut dibidang keuangan dimasa yang akan datang. F. Sistematika Penulisan Penulisan kajian ini dibagi dalam 3 (tiga) bagian pokok yang meliputi pembahasan materi-materi sebagai berikut : BAB I : PENDAHULUAN Dalam bagian ini diberikan bahan-bahan umum yang berisi masalah yang menjadi pokok pembahasan, dimana persoalan tersebut terjadi, alasan, kegunaan. Dengan ikhtisar yang diberikan dalam bab I ini, diharapkan pembaca mampu memahami masalah yang akan menarik untuk diperbincangkan. BAB II : LANDASAN TEORI secara sekilas mencoba mengingatkan beberapa teori dasar yang merupakan landasan dasar berfikir bagi penganalisaan materi persoalan. Dengan berbekal beberapa

teori-teori tersebut kita berharap mampu mengingatkan pembaca akan dasar-dasar pengkajian ini. BAB III : METODOLOGI PENELITIAN Dalam bab ini diuraikan cara pengumpulan data dan menyajikan hasil data-data bahan yang akan menjadi acuan pembahasan/penelitian. Dari bab inilah setidaknya penulis telah memulai bahan bakunya untuk mengkaji persoalan yang akan dijadikan pokok bahasan. BAB IV : GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Pada bab ini penulis ingin memaparkan sejarah singkat perusahaan, visi, misi perusahaan, struktur organisasi perusahaan, dan kegiatan-kegiatan perusahaan. BAB V : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Berisi tentang hasil penelitian yang telah dilaksanakan dan pembahasanya.

BAB VI : KESIMPULAN DAN SARAN Menguraikan kesimpulan dari seluruh keterangan pada babbab sebelumnya dan mencoba memberikan saran yang membangun sebagai masukan bagi perusahaan.