LEMBAR KERJA SISWA XI IPA MA MAARIF 9 KOTAGAJAH

dokumen-dokumen yang mirip
Cara Membuat Baru

Bagian 2. Membuat

Untuk mengoptimalkan penggunaan perangkat lunak yang dilanggan universitas

BAHAN AJAR KKPI KELAS XII

sesaat kemudian akan muncul halaman yahoo mail, seperti gambar di bawah ini

1. Bagian-bagian dari Alamat

(Electronic Mail)

Tutorial. Membuat Mengirim dan Membuka . Edited By : Rudi Muryanta.

BAB 2 . A. Pendahuluan

Panduan Webmail GMAIL. Webmail GMAIL

f. Tunggu proses download sampai selesai, di layar muncul tampilan sebagai berikut :

2 Jangan terlalu banyak mengutip. Perlakukan secara pribadi. Jangan gunakan huruf kapital. Jangan Membicarakan Orang Lain. Jangan gunakan CC.

BAGAIMANA CARA MENGIRIMKAN . Sudahkah anda memiliki account ?? Jika belum mari kita membuat account yang baru.

SURAT ELEKTRONIK. Surat Elektronik. Mengirim.

WORKSHOP IN HOUSE (IHT) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS TIK DI SMA NEGERI 2 BENGKALIS

CARA DAFTAR GRATIS DI YAHOO DAN GOOGLE

. Alamat mempunyai 2 bagian yaitu : 1. Dipisahkan oleh

Cara Membuat Di Yahoo Indonesia

Membuat Alamat

PERTEMUAN I CARA MEMBUAT DARI GOOGLE & YAHOO

CARA PENDAFTARAN ACOUNT DI

ELEKTRONIK MAIL ( )

PELATIHAN PEMBUATAN BLOG GURU DAN KARYAWAN SMA MARDISISWO

Membuat dan mendemonstrasikan penggunaan

Alur dari Permohonan hingga Penyelesaian

Modul di Yahoo

A. TUTORIAL MEMBUAT DI YAHOO

WEB BROWSER World Wide Web WWW SEARCH ENGINE Mesin pencari

Panduan Mulai Cepat. Mengelola tugas pesan di Daftar Pesan Kategorikan, Benderai, atau Hapus pesan langsung di tempat ditampilkannya di Daftar Pesan.

Office 365 merupakan layanan langganan yang memastikan Anda selalu memiliki

Cara Upload Website Ke Internet

DAFTAR ISI. 2 M o d u l T u r n i t n u n t u k M a h a s i s w a S k r i p s i / T e s i s

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SISTEM MANAJEMEN AKREDITASI (SIMAK) UNTUK OPERATOR PROGRAM STUDI

Manual Book PERMOHONAN LEGALISASI UNTUK PEMOHON

. : Monica Justiana. Kelas : XI IPA 1. No. Absen : 26

Penggunaan Teknologi Komputer di Bidang Perbankan. Disusun Oleh : : M. Agus Munandar : P

MANUAL BOOK penggunaan blog Pengawa Sekola Idarahma Ibrahim

Sumber : id

Y o u C a n S e e, Y o u C a n E a t, Y o u C a n B u y

MODUL XIV WEB BROWSER. A. MAKSUD 1. Maksud Memperkenalkan Internet kepada mahasiswa 2. Tujuan Mahasiswa dapat menggunakan internet, dan membuat .

1. Pendahuluan. 2. Cara Akses, Start Page, dan Beranda

C. WEB I. MENDAPATKAN ACCOUNT GRATIS DARI YAHOO! 4. Ada pilihan berbayar dan gratis. Mau gratis yaitu Free Yahoo! Mail.

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SISTEM MANAJEMEN AKREDITASI (SIMAK) UNTUK OPERATOR PROGRAM STUDI

APLIKASI E-PERENCANAAN KOTA MEDAN EPERENCANAAN.PEMKOMEDAN.GO.ID

Membuat Web dengan CMS Joomla Sumber dari

PANDUAN INTERNET DASAR. Tittleba r. Menu Internet Explorer. Icon Toolbar

Computer and Networking Engineering SMK Negeri 1 Surabaya

Sistem Aplikasi Persetujuan Iklan

Menambah Barang Baru dengan Bulk Import

Our profile: Agata Dwitiara S Afifah Salwa R Devi Maula N

Pengantar. Semarang, 1 November 2013 UPT PTIPD

Selamat datang di Dropbox!

Daya Tarik Internet. Sumber informasi Komunikasi : chating, sms, Voip, Telekonfernce Transaksi : perbankkan dan dunia bisnis/perdagangan, pendidikan.

PEDOMAN PENGGUNAAN. Reksa Dana Online

Mendaftar dan Menggunakan Fasilitas Akun Facebook 2009 PUSKOM UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA

LAYANAN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK PROVINSI SUMATERA BARAT

INTERNET DASAR, CARA MEMBUAT , DAN MENGIRIM DENGAN LAMPIRAN FILE

MANUAL BEL SEKOLAH OTOMATIS [BOIS]

Aplikasi permohonan paspor online adalah aplikasi yang dibuat untuk menghindari penumpukan calon pemohon paspor di unit layanan paspor / kantor

DAFTAR ISI. A. Persyaratan, Peraturan Dan Prosedur Pembuatan Akun 1. B. Aktifasi Akun 2. C. Akses Halaman Cloud (Login) 4

Tujuan Pembelajaran1. Tujuan Pembelajaran2. Next

Memasuki Forum Untuk masuk kedalam Modul Forum, yang harus dilakukan adalah :

Panduan Pengguna Mobile App APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

Lampiran 1. Langkah-Langkah Dalam Membuat Installer E-Book Dengan Menggunakan Program Tarma Installer

Berselancar dengan Kids Web Menu

BADAN PUSAT STATISTIK KOTA LUBUKLINGGAU

MANUAL SIMPONI PPI PERMOHONAN IZIN POS

Panduan Praktek Pengaturan / Administrasi Pada Program Aplikasi INLISLite Versi 3 Oleh Aristianto Hakim, S.IPI 1

KEGIATAN BELAJAR I I. MENGENAL E MAIL

GMail. Fitur pada Gmail :

BIKIN PAKE GMAIL

BlackBerry Internet Service. Versi: Panduan Pengguna

MENJELAJAHI DUNIA MAYA

Mohammad Jeprie

PANDUAN PENGGUNAAN. Permohonan Perpanjangan Jangka Waktu Merek Terdaftar Melalui Aplikasi e-filing DJKI

Cara Mengelompokan Pada Folder di Ms Outlook 2007

Tahapan Upload Dokumen website PID Divhumas Polri

CARA MEMBUAT . Oleh : Adi

Keuntungan Memanfaatkan SMS Gratis dari Internet

TATA CARA PEMBELIAN ONLINE Aryadutawebstore.co.id

Cara Pemesanan Snapy Photobook

Pengenalan Blog. Oleh Al Jupri, S.Pd., M.Sc.

KONFIGURASI MAIL SERVER DENGAN MERCURY

Berkomunikasi di Internet dengan Windows Live

Bagaimanakah cara untuk mengetahui apakah aplikasi -client sudah terinstal atau belum pada mesin Linux?

BUKU ALAMAT SELAMAT DATANG KE TALK FUSION TUTORIAL BUKU ALAMAT

USER MANUAL APLIKASI WHISTLE BLOWING SYSTEM

APLIKASI LAYANAN PERTANAHAN ONLINE

USER MANUAL UM 05 Lelang Umum (e-tender)

PT. BANGKITGIAT USAHA MANDIRI

PANDUAN JURNAL PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN. Panduan Pendaftaran, dan Penulis Jurnal Dikbud

Salam Pramuka. Setelah memilih menu pendaftaran, maka akan muncul tampilan isian pendaftaran

SIMULASI ONLINE WEBSITE TRYOUT.GUNADARMA.AC.ID

PETUNJUK TEKNIS PENGGUNAAN APLIKASI VERIFIKASI DAN VALIDASI DATA CALON PESERTA UJIAN NASIONAL (CAPESUN) MADRASAH TAHUN PELAJARAN 2015/2016

Windows 8.1 Panduan Pembaruan Langkah Demi Langkah

TUTORIAL Manajemen File Mendeley

#Langkah 1. Mari kita mulai menjelajahi Google Docs.!!!

Gambar Halaman Awal KTI Online

TUTORIAL AKTIVASI AKUN/ PADA IAI DDI POLMAN

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

Transkripsi:

LEMBAR KERJA SISWA XI IPA MA MAARIF 9 KOTAGAJAH PENDAHULUAN Menurut survey yang dilakukan oleh Massable pada tahun 2012, diketahui sebanyak 144,8 miliar email dikirim setiap harinya. Fakta tersebut menunjukkan bahwa surat elektronik (email) merupakan salah satu fasilitas di internet yang banyak dimanfaatkan oleh pengguna. Banyaknya pengguna email dimungkinkan terjadi karena kemudahan, kecepatan, dan murahnya penggunaan email untuk berbagi dokumen ke seluruh penjuru dunia. Maukah anda menjadi bagian dari mereka yang memanfaatkan email untuk berbagi dokumen? Mari kita pelajari materi berikut? MATERI 1. Membuat alamat email Bila anda ingin memiliki email secara gratis, ada beberapa penyedia jasa yang siap memberikannya. Semisal yahoo.com dan gmail.com. Adapun dalam Lembar Kerja Siswa (LKS) ini hanya akan dipaparkan cara mudah membuat email pada yahoo.com. Berikut langkah-langkahnya. 1) Bukalah alamat http://mail.yahoo.com Maka akan keluar kotak dialog seperti gambar berikut: 2) Klik Create New Account. Kemudian Anda akan diantarkan pada halaman regristrasi. Setelah anada melengkapi, klik Buat account

Keterangan: a. Isilah nama depan dan nama belakang anda b. Isikan nama pengguna yahoo yang akan anda gunakan. Misal: embunpagi c. Masukkan kata sandi. Dengan ketentuan (1) panjang passwor 8-32 karakter (2) terdapat hurf bedar dan kecil (3) terdapat nomor. d. Masukkan no ponsel anda. Pastikan kode negara adalah +62 (Indonesia) e. Maskan tanggal, bulan, tahun anda lahir. f. Cek list jenis kelamin anda g. Masukkan nomor pemulihan optional h. Baca ketentuan Yahoo dan probasi i. Klik Buat account

3) Tunggu sampai keluar pemberitahuan seperti gambar berikut. Yang artinya anda telah berhasil membuat akun. Klik Persiapan Awal untuk menuju ke kotak mail yahoo. 4) Anda telah dapat mengakses halaman email

2. Mengelola email 1. Membuka email a. Masuklah ke akun Yahoo mail. Masukkan Yahoo ID dn Pasword kemudian klik Sign In b. Setelah itu akan muncul gambar seperti berikut: Kemudian klik email masuk. Jika tidak ada email masuk maka akan ada pemberitahuan sebagaimana gambar diatas. Jika ada email masuk, klik topik (subjek) email tersebut. Maka anda akan dibawa ke halaman isi email tersebut. 2. Mengirim email dan melampirakan file 1. Masuklah ke akun Yahoo mail. Masukkan Yahoo ID dn Pasword kemudian klik Sign In

2. Pilih Tulis Email 3. Masukkan alamat e-mail tujuan, subjek e-mail serta isi dari e-mail yang akan dikirimkan 4. Klik Attach atau Lampirkan (gambar paper clip). Tunggulah hingga proses upload selesai. 5. Kirimkan e-mail dengan mengklik tombol kirim. 6. E-mail telah terkirim. SELESAI :)

3. Mengunduh lampiran (attachement) dari email masuk a. Buka email anda yang berisi lampiran b. Tepat disamping kiri file lampiran ada tulisan Donwload File. Klik tulisan tersebut maka otomatis akan keluar jendela donwload file. c. Tentukan direktori yang akan anda gunakan untuk menyimpan unduhan d. Ketika proses download selesai, anda akan diberi pilihan membuka file tersebur sekarang juga atau menundanya nanti. Sampai sini, berarti proses perpindahan file dari server yahoo ke komputer anda selesai. 4. Keluar dari email Banyak orang yang apabila telah selesai mengirim/membuka email langsung mengklik tombol close. Langkah tersebut kurang tepat anda lakukan jika anda ingin keluar dari email, karena jika hal tersebut anda lakukan, maka jika seseorang akan membuka email yahoo pada komputer yang sama, Ia akan membuka email anda secara otomatis. Dengan demikian semua email anda akan terbaca. Untuk keluar dari email secara benar, Anda harus melakukan sign out. Yakni dengan mengklik Sign Out/keluar yang terdapat di pojok kanan atas. Jika Anda telah melaksanakan perintah ini maka anda telah keluar secara penuh. EVALUASI Sebagai evaluasi atas pembelajaran ini, lakukanlah perintah berikut: 1. Buatlah panduan singkat (versi Anda) membuat email di yahoo.com! 2. Ketik panduan tersebut dalam aplikasi pengolah kata (Ex: Microsoft Word/Libre Office Witre)! 3. Kirimkan hasilnya ke email zaimwahid@gmail.com dalam lampiran (attachement)!