[ Pusat Teknologi Lingkungan, BPP Teknologi ] 2012

dokumen-dokumen yang mirip
LAPORAN HASIL PENELITIAN dan PENGEMBANGAN, KEKAYAAN INTELEKTUAL, dan HASIL PENGELOLAANNYA

LAPORAN KEMAJUAN PENGEMBANGAN SISTEM PEMANTAUAN KUALITAS AIR REALTIME BERBASIS OPEN SOURCE SOFTWARE

PROPOSAL INSENTIF PENINGKATAN KEMAMPUAN PENELITI DAN PEREKAYASA PROGRAM PENINGKATAN PRODUKTIVITAS LITBANG UNTUK IPTEK (PROLIPTEK) TAHUN 2012

I.148 PEMBANGUNAN STASIUN PEMANTAU CUACA UNTUK MENDUKUNG PUSAT DATA PENGELOLAAN LINGKUNGAN. Devi Munandar, S.Kom

(FOSS) UNTUK MENDUKUNG IMPLEMENTASI MP3EI DI KORIDOR EKONOMI YOGYAKARTA

Integrated Information Government Mobile Services. Balai IPTEKnet BPPT 2012 F2.84

[I.209] [PENGEMBANGAN INSTRUMENTASI E-MONITORING DATA KUALITAS DAN KAPASITAS SUMBER AIR UNTUK SUMUR RESAPAN]

PEMANTAUAN KUALITAS AIR ONLINE DAN REALTIME DI INTAKE PDAM TAMAN KOTA CENGKARENG DRAIN DKI JAKARTA

[ Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia] 2012

Pemanfaatan Jaringan GPRS untuk Sistem Pemantauan Jarak Jauh Sensor Koordinat Posisi Patok Perbatasan

I. PENDAHULUAN. Perkembangan alat ukur yang semakin canggih sangat membantu dunia industri

BADAN PENGKAJIAN DAN PENERAPAN TEKNOLOGI 2012

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam zaman dimana teknologi terus berkembang secara pesat, banyak aktivitas

PEMANTAUAN KUALITAS AIR ONLINE DAN REALTIME DI INTAKE PDAM TAMAN KOTA CENGKARENG DRAIN DKI JAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi di era digital seperti sekarang ini

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Banyak informasi terbaru tentang olahraga sepak bola di Indonesia menjadikan sepak

BAB II RANCANGAN SISTEM SOFTWARE

PEMBUATAN WEB JURNAL ONLINE WIDYA KOPERTIS WILAYAH 3 MENGGUNAKAN OPEN JOURNAL SYSTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Aplikasi Web yang semakin berkembang pesat sejak munculnya

BAB 1 PENDAHULUAN. Perekayasa adalah jabatan yang mempunyai ruang lingkup, tugas,

BAB I PENDAHULUAN. dapat dengan mudah memperoleh data yang up to date dengan cepat. Pemanfaatan

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Penerapan Teknologi Genertor Magnet Permanen Putaran Rendah Pembangkit Listrik Tenaga Bayu Kapasitas 2,5 kw Dalam Sistem Energi Hibrida

BAB I PENDAHULUAN. sebuah perusahaan. Informasi yang diberikan mempengaruhi aktivitas kerja yang

Pengembangan Teknologi Pengolahan Makanan Ringan (Vacuum Frying, Deep Frying dan Spinner) untuk Meningkatkan Kualitas Makanan Olahan di Banjarnegara

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. yang digunakan untuk memperjelaskan tentang tampilan-tampilan yang ada pada

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi dan teknologi komputer saat ini berkembang

LAPORAN KEMAJUAN (sd MEI 2012)

H.9. [Krismianto, S.Si ; Edy Maryadi, ST ; Ir.Halimurrahman, MT ;

LAPORAN KEMAJUAN KEGIATAN PKPP

PENINGKATAN KAPASITAS ENERGI PLTH

BADAN PENGKAJIAN DAN PENERAPAN TEKNOLOGI 2012

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kemajuan teknologi informasi yang sangat pesat pada masa

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

LAPORAN KEMAJUAN PKPP 2012 TAHAP PERTAMA REKAYASA TRACKING VIDEO ROKET SAAT UJI TERBANG

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

I.139 Grace Angeline Mambu, B.Sc Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia

BAB 1 PENDAHULUAN. diinginkan. Dengan banyaknya penjual ikan secara konvensional untung yang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

cenderung semakin murah, dan didukung oleh perangkat lunak yang berbasis open-source, maka pemanfaatan website dapat menjadi sebuah peluang (Sriyanto

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Gambar 1.1 Global direct normal solar radiation (Sumber : NASA)

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam melakukan setiap pekerjaan. Perkembangan aplikasi web yang semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam meningkatkan kualitas dan kesejahteraan hidup manusia. Seiring

internet. Setelah didapatkan materi yang dibutuhkan selanjutnya adalah dilakukan pemahaman materi yang menyeluruh pada materi tersebut.

BAB I PENDAHULUAN 1.2. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

SISTEM PEMANTAUAN DISTRIBUSI PEMBAYARAN PARKIR MELALUI INTERNET

BAB IV DESAIN DAN IMPLEMENTASI

BAB 1 PENDAHULUAN. Sistem informasi merupakan fokus utama dari studi disiplin sistem informasi dan

SISTEM MONITORING PEMAKAIAN DAYA LISTRIK DAN KONTROL PERALATAN ELEKTRONIK BERBASIS INTERNET DAN HP

LAPORAN PELAKSANAAN PENELITIAN UNTUK MONITORING INTERNAL - LIPI PROGRAM INSENTIF PENINGKATAN KEMAMPUAN PENELITI DAN PEREKAYASA (PKPP) TAHUN 2012

Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi 2012

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

LAPAN [ SIDa H.7] PENGEMBANGAN PROTOTIPE KLASTER PERAGAAN HANDS-ON INTERAKTIF BIDANG ANTARIKSA UNTUK SCIENCE CENTER PONTIANAK, KALIMANTAN BARAT

BAB I PENDAHULUAN. cepat, efisien serta akurat. Pengelolaan informasi menggunakan aplikasi dekstop tidak

BAB I PENDAHULUAN. Alat pengolah data wajib dimiliki oleh suatu perusahaan/instansi

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Pemanfaatan Batubara dan Biomassa dengan Proses Pirolisa untuk Sumber Energi dan Industri di Kalimantan Timur

1. Pendahuluan 1.1. Latar Belakang Masalah

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia 2012

BAB 1 PENDAHULUAN. dirasakan di berbagai bidang kehidupan, baik di bidang bisnis, pendidikan,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Test of English as a Foreign Language disingkat TOEFL adalah ujian kemampuan

BAB I Pendahuluan Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Praktikum Sistem Basis Data. MySQL. Gentisya Tri Mardiani, M.Kom

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I BAB I PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. yang benar-benar mempunyai skill atau kemampuan dalam bidang Teknologi

PENGEMBANGAN UNIT PRODUKSI ENZIM BERBAHAN DASAR LIMBAH PERTANIAN UNTUK MENDUKUNG PEMBERDAYAAN SUMBERDAYA LOKAL DAN DIVERSIFIKASI PRODUK

BAB I PENDAHULUAN. sejak lama didominasi oleh perangkat digital non-komputer, menjadi. tanpa dibatasi lagi oleh ruang dan waktu.


BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

SISTEM INFORMASI IKATAN MAHASISWA KRISTEN D3 TEKNIK FORMATIKA BERBASIS WEB TUGAS AKHIR OBI CHANDRA A.N ARUAN

kode kegiatan I.231 SCREW PRESS PENGOLAH BUAH PADA UKM DI KABUPATEN SUBANG IMPLEMENTASI HalomoanP. Ir. Siregar

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. PDAM Surya Sembada Kota Surabaya adalah suatu perusahaan penyedia

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Kehidupan manusia tidak lepas dari penggunaan internet, dikarenakan akses internet era sekarang penggunaannya cukup mudah.

graph tersebut. Dengan menggunakan suatu metode (algoritma) tertentu dapat

PENERAPAN TEKNOLOGI ONLINE MONITORING KUALITAS AIR UNTUK DAS PRIORITAS DI SUNGAI CILIWUNG DAN SUNGAI CISADANE

[ PTLWB - BPP Teknologi ] 2012

APLIKASI PERHITUNGAN HONOR MENGAJAR DOSEN TIDAK TETAP YANG BERBASIS PRESENSI DENGAN MENGGUNAKAN BARCODE Oleh: Wiwik Sulistiyorini (A

BAB I PENDAHULUAN. Fenomena ini terjadi akibat loncatan elektron dalam jumlah yang sangat besar. Peristiwa petir

I.144. Implementasi e-government : Sistem Informasi Manajemen Aset di Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon. Ekasari Nugraheni

Kode Kegiatan SIDa F17

BAB I PENDAHULUAN. untuk mendapatkan informasi yang lebih cepat dan up to date. Sehingga

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan industri komunikasi tanpa kabel secara global telah tumbuh

BAB 2 LANDASAN TEORI. bahasa pemrograman java dan bersifat open source. Yang mana artinya aplikasi

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I.PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

UPT Balitbang Biomaterial LIPI 2012

Transkripsi:

Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi [ SIDa F.2.57] [ Pemantuan Kualitas Air Realtime Berbasis Open Source Software] [ Heru Dwi Wahjono, B.Eng, M.Kom] [ Pusat Teknologi Lingkungan, BPP Teknologi ] 2012

LATAR BELAKANG [Latar Belakang] Pencemaran air krisis air diperlukan pemantauan kualitas air kontinyu Dibutuhkan alternatif teknologi pemantuan kualitas air online dan realtime Sistem pemantuan kualitas air membutuhkan data logger, sensor, media komunikasi dan software Banyak mainboard komputer bekas yang masih berfungsi di pasaran dengan harga yang murah dapat digunakan sebagai data logger Untuk mengurangi biaya investasi sistem dapat digunakan mainboard komputer sebaga data logger dan perangkat lunak sumber terbuka (open source software/oss) [Kebutuhan Pengembangan Iptek] Dibutuhkan pengembangan sistem hardware data logger menggunakan mainboard komputer dengan memanfaatkan sistem operasi FOSS: FreeBSD Dibutuhkan pengembangan sistem software control data logger dan database monitoring menggunakan: GNU C++, MySQL DB, Php, Html dan Java Script Dibutuhkan metode pengembangan system lifecylce (SDLC) hardware dan software sistem monitoring. Dibutuhkan peralatan yang mendukung perakitan komponen elektronika dan komputer Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 1

PERMASALAHAN [ Beberapa pertanyaan penting kegiatan litbang] Bagaimanan mengembangan sistem peringatan dini melalui sistem pemantauan kualitas air realtime? Bagaimana rancangan sistem hardware monitoring agar mainboard komputer dapat digunakan sebaga data logger yang mampu bekerja 1x24 jam secara kontinyu? Apa yang perlu dimodifikasi agar kebutuhan energi listrik data logger tidak sebesar personal komputer walaupun menggunakan mainboard komputer yangsama? Bagaimana mekanisme komunikasi data logger dengan sensor dan mekanisme komunikasi data logger dengan pusat data? Bagaimana algoritma pemrograman agar sensor dapat melakukan pengukuran dengan interval waktu periodik dan interval waktu peringatan dini (early warning system/ews) Bagaimana algoritma pemrograman agar saat komunikasi dengan pusat data terputus data logger tetap melakukan pengukuran? Bagaimana mekanisme komunikasi agar dapat memantau secara visual kondisi obyek air yang dipantau? Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 2

METODOLOGI [ Ruang Lingkup Kegiatan] Melakukan kajian pemilihan hardware mainboard komputer, media penyimpan dan media komunikasi data. Merancang dan mengembangkan prototipe harware data logger berbasis mainboard komputer dan software pemantuan kualitas air realtime berbasis OSS [ Fokus Kegiatan] Bidang teknologi informasi dan komunikasi yang diaplikasikan untuk pengelolaan lingkungan di bidang pengendalian pencemaran air. [Desain Penelitian] Perancangan sistem integrasi data logger, unit sensor, media peyimpan data dan media komunikasi data dengan pusat data menggunakan open source software untuk pemantauan kualitas air realtime. [Tahapan Metode Pelaksanaan Kegiatan] Perancangan sistem perakitan HW pegembangan SW HW/SW Test Perbaikan HW/SW dokumentasi. [Perkembangan dan Hasil Kegiatan] Telah dihasilkan prototipe sistem HW data logger berbasis mainboard komputer [100%], SW control data logger dan database monitoring [100%], serta buku SOP perakitan dan pengoperasian hardware serta software[100%]. Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 3

SINERGI KOORDINASI [Lingkup dan bentuk koordinasi yang dilakukan] Koordinasi teknis antara peneliti di unit kerja dan tim teknis di mitra Koordinasi non teknis dengan pimpinan lembaga(level eselon III) Pertemuan teknis pembahasan capaian target kinerja dengan mitra [Nama lembaga yang diajak koordinasi] BPLHDJawaBaratdanPuslitbangSDA DepPU [Strategi pelaksanaan koordinasi] Sosialiasi alternatif teknologi pemantauan kualitas air secara kontinyu dan realtime yang telah dikembangkan oleh BPPT kepada mitra. Memaparkan rencana dan hasil kegiatan setiap tahapan target kinerja kepada tim teknis dan pimpinan lembaga. Mendapatkan masukan untuk perbaikan atau penambahan fitur sistem yang dibutuhkan di lapangan. [Signifikansi capaian koordinasi yang dilakukan] Dikenalnya alternatif produk teknologi pemantauan kualitas air secara kontinyu dan realtime oleh mitra. Dipahaminya maksud dan tujuan pengembangan sistem pemantauan kualitas air realtime berbasis OSS oleh mitra. Dimasukkannya rencana anggaran untuk pemanfaatan sistem oleh mitra. Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 4

PEMANFAATAN HASIL KEGIATAN [Kerangka dan strategi pemanfaatan hasil kegiatan]: BPPT sebagai penyedia alternatif teknologi monitoring online/realtime kualitas air Penyebaran informasi dalam bentuk brosur, poster, banner, artikel ilmiah/populer di media masa/jurnal dan website PTL melalui kegiatan seminar dan pelatihan untuk mitra pengguna industri, PDAM dan BPLHD [Wujud- bentuk pemanfaatan hasil kegiatan]: Dikenalnya beberapa alternatif teknologi pemantauan kualitas air realtime yang telah dibuat oleh BPPT oleh mitra(onlimo GSM dan onlimo OSS) Digunakannya onlimo GSM/OSS untuk pemantuan kualitas air online/reatime [Data(jumlah dan demografi) pihak yang memanfaatkan hasil kegiatan] : Onlimo GSM V1.0 & V2.0 oleh BPLH Kab. Bintan di Pel. Navigasi Kijang Tanjung Pinang(2007& 2008) OnlimoGSMV3.0olehMenLHdiDanauManinjau(2009&2010) OnlimoGSMV2.4olehPT.NSNdanPDAMKotaPontianakdiSungaiKapuas(2010) RencanaOnlimoOSSV1.0 dipdamtamankotadanipalbppt [Signifikansi pemanfaatan yang dirasakan pihak penerima manfaat hasil kegiatan] Penurunan kualitas dapat dipantau setiap saat untuk preventif action Mengurangi beberapa resiko kerugian akibat penurunan kualitas air Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 5

POTENSI PENGEMBANGAN KE DEPAN [ Rencana ke Depan] Merancang dan mengembangkan fitur onsite video monitoring secara visual pada sistem pemantauan kualitas air realtime Strategi pengembangan ke depan: Menambahkan fitur visual monitoring Efisiensi power suplai solar cell Penggunaan protocol komunikasi GPRS Sosialisasi pada mitra pengguna Tahapan pengembangan ke depan: Koordinasi dengan mitra untuk ujicoba sistem versi 1.0 di lapangan dan sosialisasi rencana pengembangan tambahan fitur sistem monitoring versi 2.0 Perancangan dan pengembangan power suplai menggunakan solar cell Pengembangan fitur visual monitoring dan komunikasi dengan GPRS Ujicoba sistem integrasi hardware versi 2.0 di lapangan(ipal/pdam) Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 6

FOTO KEGIATAN SW Control Data Logger Koordinasi tim teknis Rancangan perakitan H/W data logger SW Database monitoring Prototipe data logger berbasis mainboard komputer Tim Pelaksana Insentif Peningkatan Kemampuan Peneliti dan Perekayasa 2012 Sosialisasi pada pemeran HUT BPPT 2012 7

Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi TERIMA KASIH [ HERU DWI WAHJONO, B.Eng, M.Kom]