BAB 1 PENDAHULUAN. gizi dan kalori setiap orang harus terpenuhi dengan cukup setiap harinya. Namun hal ini

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dapat memunculkan beberapa risiko lain seperti hipoglikemia atau hiperglikemia.

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI PENENTUAN KEBUTUHAN GIZI PADA PENDERITA DIABETES DENGAN ALGORITMA GENETIKA SKRIPSI. oleh : Vinolia Valentina

BAB I PENDAHULUAN. kenaikan kadar glukosa dalam darah atau hiperglikemia, yang menimbulkan

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN. bukan hanya ketiadaan penyakit atau kelemahan.banyak hal yang dapat

BAB I PENDAHULUAN. didapat melalui internet. Terdapat berbagai laman web yang menyediakan

APLIKASI BASISDATA FUZZY UNTUK PEMILIHAN MAKANAN SESUAI KEBUTUHAN NUTRISI. Rani Putriana 1*, Sri Kusumadewi 1

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. kompeten di bidangnya. Karena kepentingan itulah rumah sakit bisa dibedakan

1.1 Latar Belakang Masalah

OPTIMISASI PERENCANAAN MENU DIET BAGI PENDERITA DIABETES MELLITUS DENGAN MODEL GOAL PROGRAMMING (STUDI KASUS: RS. PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA) SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. dengan metabolisme karbohidrat dan lemak yang relative kekurangan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

Apakah Diet Makanan Saja Cukup Sebagai Obat Diabetes Alami?

BAB I PENDAHULUAN. derajat kesehatan yang optimal (Sarwono, 2002). Sejak awal pembangunan kesehatan

APLIKASI ALGORITMA GENETIKA UNTUK PENENTUAN KOMPOSISI BAHAN PANGAN HARIAN

BAB III PEMBAHASAN. kali makanan utama dan tiga kali makanan antara/kudapan (snack) dengan jarak

BAB I PENDAHULUAN. hakikatnya merupakan masalah perilaku. Dengan demikian, upaya untuk

BAB I PENDAHULUAN. makan, faktor lingkungan kerja, olah raga dan stress. Faktor-faktor tersebut

RANCANG BANGUN SISTEM PENENTUAN KOMPOSISI BAHAN PANGAN HARIAN MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA

Milik MPKT B dan hanya untuk dipergunakan di lingkungan akademik Universitas Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. pada seseorang yang disebabkan adanya peningkatan kadar glukosa darah

BAB 1 PENDAHULUAN. menggunakan sistem komputerisasi. Salah satu bentuk perusahaan yang sangat

BAB I PENDAHULUAN. demografi, epidemologi dan meningkatnya penyakit degeneratif serta penyakitpenyakit

BAB I PENDAHULUAN. tua, Tipe III disebut Malnutrition Related Diabetes Mellitus (MRDM) dan Tipe IV

BAB I PENDAHULUAN. gizi yang tidak seimbang. Hal tersebut terutama terlihat di kota-kota besar di

BAB V PEMBAHASAN. Penerapan dan penyelenggaraan gizi kerja PT. X Plant Pegangsaan. Ruang/tempat Makan yang menyatakan bahwa :

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Melitus menurut American Diabetes Association (ADA) 2005 adalah

IMPLEMENTASI METODE FUZZY SUGENO SEBAGAI PENENTU STATUS GIZI DAN SOLUSI REKOMENDASI NUTRISI BAGI PENDERITA DIABETES BERBASIS ANDROID MOBILE

BAB I PENDAHULUAN UKDW. pada sel beta mengalami gangguan dan jaringan perifer tidak mampu

SISTEM PENENTUAN HARGA PAKAN IKAN ONLINE BERBASIS LOGIKA FUZZY

8 Cara Menurunkan Kadar Gula Secara Alami

BAB I PENDAHULUAN. nya, khususnya perkembangan pada teknologi informasi dan komunikasi.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pola hidup sehat untuk penderita diabetes

BAB I PENDAHULUAN. sekolah 6-12 tahun. Anak sekolah mempunyai karakter mudah terpengaruh

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. dan keserasian antara perkembangan fisik dan perkembangan mental. Tingkat. lampau, bahkan jauh sebelum masa itu (Budiyanto, 2002).

Obat Diabetes Paling Ampuh

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Pengaturan Pilihan Makanan untuk Memenuhi Kebutuhan Kalori dengan Algoritma Pemrograman Dinamis

BAB I PENDAHULUAN. Berbasis Sumber Daya Lokal yang tertulis dalam Peraturan Presiden RI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. yang bekerja sebagai ahli nutrisi di Gold Gym Summarecon Mall Serpong, salah

BAB I PENDAHULUAN. disebabkan karena adanya peningkatan kadar gula (glukosa) darah

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. adanya kenaikan gula darah (hiperglikemia) kronik. Masalah DM, baik aspek

PENERAPAN METODE SIMPLEKS UNTUK OPTIMASI MENU SEIMBANG BAGI IBU HAMIL

BAB I PENDAHULUAN. adalah kemajuan teknologi, informasi, ilmu pengetahuan, dan standar kehidupan,

BAB I PENDAHULUAN. dengan masalah gizi kurang, berkaitan dengan penyakit infeksi dan negara maju

BAB I PENDAHULUAN. Kesehatan merupakan salah satu syarat untuk bisa melakukan kegiatan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dikembangkan, karena didukung oleh sumber daya alam dan sumber daya

BAB 1 PENDAHULUAN. relatif sensitivitas sel terhadap insulin, akan memicu munculnya penyakit tidak

BAB I PENDAHULUAN. belakangi penelitian. Bab pendahuluan ini dibagi ke dalam beberapa subbab: (a)

BAB I PENDAHULUAN.

Pengaruh Soft Drink Pada Penggunaan Obat Herbal Untuk Penyakit Diabetes

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. oleh konsumen rumah tangga dan industri makanan di Indonesia. Tepung

BAB I PENDAHULUAN. dicapai dalam kemajuan di semua bidang riset DM maupun penatalaksanaan

BAB I PENDAHULUAN. zat-zat gizi. Oleh karena itu, manusia dalam kesehariannya tidak terlepas dari

BAB I PENDAHULUAN. 2004, didapatkan bahwa prevalensi karies di Indonesia mencapai 85%-99%.3

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. perubahan kematangan fisiologis sehubungan dengan adanya pubertas

Contoh Penghitungan BMI: Obesitas atau Overweight?

BAB I PENDAHULUAN. tubuh. Dalam suatu serangan jantung (myocardial infarction), bagian dari otot

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit degeneratif atau penyakit tidak menular akan terus meningkat

BAB I PENDAHULUAN. menomorduakan kesehatan dan menjadi gaya hidup masyarakat Jakarta.

BAB I PENDAHULUAN. kemasan merupakan hal yang penting dan diperlukan oleh konsumen, terutama bagi konsumen dengan kondisi medis tertentu yang

BAB I PENDAHULUAN. Kesehatan merupakan anugerah dari Tuhan namun dewasa ini banyak individu yang belum

HASIL DAN PEMBAHASAN. Nilai Karbohidrat dan Kalori Ransum, Madu dan Kayu Manis

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Kontrol Gula Darah Anda. Apa? Mengapa dan Bagaimana?

TERHADAP PERBAIKAN KADAR LIPID SERUM DARAH MENCIT

BAB I PENDAHULUAN. solusi pemecahan masalah pekerjaannya. Pemrosesan informasi berbasis

PENGERTIAN DAN JENIS MAKANAN. Rizqie Auliana

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia mengalami masalah gizi ganda, yaitu masalah gizi kurang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

DAFTAR ISI... KATA PENGANTAR... ABSTRACT... DAFTAR TABEL... DAFTAR ILUSTRASI... DAFTAR LAMPIRAN...

BAB 1 PENDAHULUAN. Diabetes mellitus (DM) adalah salah satu penyakit. degenerative, akibat fungsi dan struktur jaringan ataupun organ

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI DIET MAKANAN RUMAH SAKIT BERBASIS WEB

PENDAHULUAN. jualnya stabil dan relatif lebih tinggi dibandingkan dengan ayam broiler, tidak

BAB I PENDAHULUAN. cukup sempurna karena telur mengandung zat zat gizi yang sangat baik dan. mempercepat proses kesembuhannya (Sudaryani,2003).

PERENCANAAN DIET DIABETES NEFROPATI DENGAN PROGRAM GOL ABSTRACT

BAB I PENDAHULUAN. atrofi otot karena kurang bergerak. Atrofi (penyusutan) otot menyebabkan otot

BAB 1 PENDAHULUAN. mengidap diabetes. Baik pria maupun wanita, tua maupun muda, tinggal di kota

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Memasuki abad ke-20, mulai bermunculan restoran-restoran fast food.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Penyakit diabetes mellitus ditetapkan oleh PBB sebagai penyakit tidak

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. seseorang. Terlalu banyak mengkonsumsi satu jenis makanan tanpa mengimbanginya. seseorang mengabaikan pola makan yang seimbang.

BAB 2 PRODUK 2.1 Spesifikasi Produk Tabel 2.1 Kandungan Gizi JamurTiram No Komposisi Dalam %

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kebutuhan gizi merupakan masalah kecil yang sebenarnya sangat penting karena gizi dan kalori setiap orang harus terpenuhi dengan cukup setiap harinya. Namun hal ini pada umumnya kurang diperhatikan orang. Kebanyakan orang mengkonsumsi makanan hanya sekedar untuk kenyang dan enak saja. Pola makan dan pola hidup yang kurang sehat inilah yang menyebabkan semakin meningkatnya penderita diabetes. Tercatat dalam 4 tahun belakangan ini, jumlah penderita penyakit diabetes semakin meningkat. Diabetes merupakan penyakit yang ditandai dengan meningkatnya kadar gula dalam darah yang umumnya disebabkan oleh pola makan yang kurang baik di mana glukosanya berlebihan. Namun di samping pola makan, juga ada faktor lainnya yang menyebabkan penyakit diabetes seperti faktor keturunan, virus atau bakteri, nutrisi, dan bahan beracun. Penyakit diabetes dapat menjadi penyakit yang mematikan dan sampai sekarang belum dapat disembuhkan secara langsung. Seorang penderita diabetes harus menjaga pola makannya untuk menghindari semakin tingginya kadar gula dalam darahnya. Pengetahuan yang kurang tentang pola makanan sehat untuk pemenuhan gizi dan kalori harian dapat membahayakan penderita diabetes itu sendiri. Program yang sudah diterapkan adalah diet terapi diabetes dengan pengaturan pola makan yang sehat bagi seorang penderita diabetes. Namun hal itu terkadang kurang disukai oleh penderita diabetes sehingga mereka tidak giat mengikuti program itu.

2 Dalam skripsi ini, penulis akan merancang sebuah program aplikasi dalam penentuan kebutuhan gizi pada penderita diabetes sehingga diharapkan dapat membantu penderita diabetes menentukan sendiri makanan yang diasupnya dengan tetap memperhatikan angka kecukupan gizi maupun kalorinya, 1.2 Identifikasi Masalah Pada umumnya penderita diabetes merasa diet terapi diabetes membosankan karena menu makanannya kurang bervariasi. Mereka memilih cara mereka sendiri dengan tidak mengkonsumsi gula sama sekali daripada harus mengikuti diet terapi diabetes yang dirasa membosankan. Namun hal itu bukanlah solusi yang tepat, karena setiap orang termasuk penderita diabetes sekalipun harus memenuhi kebutuhan gizi harian mereka. Pemenuhan kebutuhan gizi walaupun terlihat sepele namun sebenarnya harus mendapatkan perhatian khusus terutama bagi kaum penderita diabetes. Penentuan kebutuhan gizi harian penderita diabetes akan menjadi solusi dari masalah ini. Masalah yang akan dibahas dalam penelitian ini adalah : a. Berapakah kebutuhan gizi harian penderita diabetes? b. Bagaimanakah menentukan menu makanan yang memenuhi kebutuhan gizi penderita diabetes? c. Aplikasi apa yang dapat membantu para penderita diabetes untuk menyusun menu makanan harian mereka sehingga didapatkan menu makanan yang bervariasi dan nilai gizi yang optimal?

3 1.3 Ruang Lingkup Ruang lingkup penelitian ini adalah sebagai berikut : a. Aplikasi yang dirancang dikhususkan pada penderita diabetes. b. Nilai gizi yang ingin dicapai sebagai solusi akan melibatkan perhitungan jumlah kalori yang dibutuhkan sesuai data inputan yang dimasukkan user. c. Nilai gizi yang akan diperhitungkan adalah karbohidrat, protein dan lemak. Untuk nilai gizi lain tidak diperhitungkan dalam penelitian ini. d. Data inputan yang digunakan dalam perhitungan rumus berdasarkan algoritma yang diterapkan adalah tinggi badan, berat badan, usia, jenis kelamin dan aktivitas. Beberapa data lain tidak digunakan dalam perhitungan yang akan dibuat aplikasinya. e. Metode yang digunakan untuk perhitungan dan penentuan kebutuhan gizi adalah algoritma genetika. f. Penelitian bertujuan untuk memberikan informasi kepada penderita Diabetes Mellitus mengenai jenis makanan yang paling tepat untuk dikonsumsi sesuai dengan nilai gizi dan kalori yang harus dipenuhi tiap harinya. g. Bahasa pemrograman yang digunakan dalam perancangan aplikasi ini adalah C#. h. Hasil output sebagai solusi yang ingin dicapai berupa susunan menu dalam periode waktu 7 hari (1 minggu).

4 1.4 Tujuan dan Manfaat 1.4.1 Tujuan Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah : a. Menentukan kebutuhan gizi bagi penderita diabetes dengan formula yang ada. b. Menyusun menu makanan yang lebih bervariasi sesuai dengan selera penderita diabetes c. Mendapatkan nilai gizi yang optimal berdasarkan jenis jenis makanan yang ada. d. Merancang sebuah program aplikasi penentuan kebutuhan gizi bagi penderita diabetes 1.4.2 Manfaat Manfaat dari penulisan skripsi ini adalah : a. Bagi penderita diabetes, dapat menentukan kebutuhan gizi sehingga dapat menyusun menu makanan sendiri sesuai keinginan dan selera. b. Bagi peneliti lain, dapat menjadi sumber informasi untuk makalah yang relevan sehingga dapat dikembangkan menjadi lebih baik untuk ke depannya c. Bagi pembaca, menambah wawasan dalam penentuan kebutuhan gizi bagi penderita diabetes dengan algoritma genetika. d. Bagi penulis, menambah pengetahuan tentang kebutuhan gizi harian, penyakit diabetes, dan algoritma genetika

5 1.5 Metodologi Penelitian Metode penulisan yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut : a. Studi Pustaka Mencari buku-buku dan artikel-artikel yang relevan dengan judul nantinya dapat digunakan sebagai penunjang. b. Metode Analisis Metode analisis dalam skripsi ini dibagi dalam beberapa tahap : 1) Mempelajari Algoritma Genetika. 2) Mempelajari penyakit diabetes dan memahami konsep kebutuhan gizi. 3) Mempelajari bahasa pemograman yang digunakan. 4) Mempelajari dan menganalisis proses komputer dalam penentuan kebutuhan gizi bagi penderita diabetes. c. Metode Perancangan Tahapan perancangan dalam skripsi ini dibagi dalam beberapa tahap: 1) Perancangan algoritma atau langkah-langkah untuk setiap tahapan penentuan kebutuhan gizi bagi penderita diabetes. 2) Perancangan sistem perhitungan penentuan kebutuhan gizi melalui pemrograman bahasa komputer yaitu C#.

6 1.6 Sistematika Penulisan Penulisan skripsi ini dibagi ke dalam 5 ( lima ) bab sebagai berikut : BAB 1. PENDAHULUAN Pada bab ini dijelaskan mengenai latar belakang penulisan, ruang lingkup, tujuan dan manfaat, metodologi penelitian, makalah yang relevan dan juga sistematika yang dipakai dalam penulisan skripsi ini. BAB 2. LANDASAN TEORI Dalam bab ini akan dijelaskan teori dasar dan metode yang dilakukan untuk mendukung analisis dan perancangan yang dilakukan. BAB 3. ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM Pada bab ini dilakukan analisis system yang meliputi gambaran umum permasalahan yang dihadapi, usulan pemecahan tersebut serta kebutuhan dan rancangan system yang diusulkan. BAB 4. IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM Bab ini menjelaskan tentang spesifikasi perangkat keras yang dibutuhkan dalam perancangan sistem, contoh pengimplementasian sistem, evaluasi hasil sistem serta evaluasi sistem. BAB 5. SIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisi tentang kesimpulan dan keseluruhan analisis dan perancangan sistem yang telah dilakukan, selain itu bab ini juga berisi tentang saran untuk pengembangan selanjutnya.

7 1.7 MAKALAH YANG RELEVAN Dalam penulisan skripsi ini, penulis juga mengacu pada beberapa makalah yang relevan, di antaranya yaitu : a. Rismawan, Tedy dan Kusumadewi,Sri. (2010). APLIKASI ALGORITMA GENETIKA UNTUK PENENTUAN KOMPOSISI BAHAN PANGAN HARIAN. Skripsi 1. Tidak diterbitkan. Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta. b. Ariwibowo, Arnold, Lukas, Samuel dan Gunawan, Martin. (2008). PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA PADA PENENTUAN KOMPOSISI PAKAN AYAM PETELUR. Skripsi 1. Tidak diterbitkan. Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Matematika, Universitas Pelita Harapan, Jakarta. c. Harjoko, Budi. (2011). MENENTUKAN KOMPOSISI MAKANAN YANG MEMENUHI ZAT GIZI DENGAN METODE ALGORITMA GENETIK. Skripsi 1. Tidak diterbitkan. Jurusan Teknik Informatika, Universitas Muhammadiyah, Gresik. d. Witdhayanti, Yussy. (2010). PANDUAN GIZI PENENTUAN KEBUTUHAN KALORI HARIAN DAN PENYUSUNAN MENU MAKANAN DENGAN FUZZY TSK DAN ALGORITMA GENETIKA. Skripsi 1. Tidak diterbitkan. Jurusan Teknik Informatika, FMIPA, Universitas Brawijaya, Jakarta. e. Sujono, Hendry. (2009). PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI PENENTUAN KEBUTUHAN GIZI BERDASARKAN FAKTOR STRES BERBASIS PDA. Skripsi 1. Tidak diterbitkan. Jurusan Teknik Informatika, Universitas Tarumanegara, Jakarta.