INTERNET SEHAT UNTUK MELINDUNGI KELUARGA TERCINTA

dokumen-dokumen yang mirip
MEMULAI DAN MEMATIKAN INTERNET

Pengaturan OpenDNS. OpenDNS untuk meningkatkan waktu respon Web navigasi

Mengakses Internet. Mempercepat. Akses Internet. Langsung ke Online

SHARING DATA, PRINTER, DAN INTERNET PADA WINDOWS 7 (SEVEN)

Gambar 18. Koneksi Peer to Peer. Switch. Komputer B. Gambar 19. Topologi Star menggunakan 3 PC

TUTORIAL KONFIGURASI TP-LINK

Resume. Pelatihan Membuat PC Router Menggunakan ClearOS. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah. Lab. Hardware

4. Pilih direktori tempat penyimpanan lalu klik Lanjut. A. INSTALLASI SOFTWARE 1. Masukkan CD Program ke dalam CD ROM

LOGIN panel.rtikcirebonkota.id

Membuat Koneksi Wireless Antar Laptop

Setting TCP/IP Klik menu start Klik Programs Klik Control Panel Klik Network Connection, hingga muncul gambar seperti berikut :

Trik Mempercepat Koneksi Internet

Konfigurasi Dan Instalasi Jaringan( TCP/IP ) Di Windows Server 2003

Panduan Penggunaan DNS Nawala

Sebelumnya dibahas mengenai settting outlook express 2003 disini. lalu bagaimana Setting Outlook 2013?, berikut tutorialnya:

BAB 4 KONFIGURASI DAN UJI COBA. jaringan dapat menerima IP address dari DHCP server pada PC router.

Akses Remote Database via Internet

Akses Remote Database via Internet

Konfigurasi Mikrotik Sebagai Router Gateway Internet

Membuat Koneksi Antar Dua Laptop Dengan Wifi

KONFIGURASI MAIL SERVER DENGAN MERCURY

BAB V IMPLEMENTASI. bab sebelumnya. PC Router Mikrotik OS ini menggunakan versi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. adalah CD/DVD IPCop dan komputer yang digunakan tehubung dengan

DOMAIN NAME SYSTEM (DNS)

Pengaturan dan Penggunaan E mail Kementerian Keuangan

A. INSTALLASI SOFTWARE

Modul Ujikom TKJ 2014/2015 Page 1

Tutorial sharing koneksi internet menggunakan wifi pada windows 7

Cara Setting IP Address DHCP di

Cara Manage DNS Zone Domain di Portal Qwords.com

PENGATURAN BANDWIDTH DI PT. IFORTE SOLUSI INFOTEK DENGAN MIKROTIK ROUTER BOARD 951Ui-2HnD

REMOTE ACCES. 2.2 DASAR TEORI IP Address

METODELOGI PENELITIAN. Objek dari penelitian ini adalah mengoptimalkan baik dari segi keamanan maupun

LAPORAN PRAKTIKUM. MEMBANGUN JARINGAN AD-HOC DARI WINDOWS XP SEBAGAI ACCES POINT Dosen MK. Yunita Prastyaningsih, S.Kom.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Proxy Server Administrator

A. Membuat Active Directory dan User

A. INSTALLASI SOFTWARE

PENGANTAR LAN (LOCAL AREA NETWORK)

SETTING NETWORK. Pemerintah Daerah Kabupaten Sleman repo.slemankab.go.id

Menginstall MYSQL SERVER 5.6 pada Windows 8. Sebelum nya download sql offline installer pada link ini (windows 8 32 bit Support)

Gambar.3.2. Desain Topologi PLC Satu Terminal

Membuat Blog Menggunakan Wordpress

DOMAIN NAME SYSTEM (DNS)

Y o u C a n S e e, Y o u C a n E a t, Y o u C a n B u y

Menggunakan Aplikasi Zimbra Desktop

I. INSTALLASI SOFTWARE

TUTORIAL SETTING MIKROTIK UNTUK SETTING IP, DHCP, GATEWAY, DNS.

SETTING JARINGAN KOMPUTER

Written by mangthjik riche Wednesday, 05 August :01 - Last Updated Monday, 31 August :17

Cara Setting Modem ADSL D-Link DSL-2540T / DSL-2640T

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Manual Book SID RENTAL BUKU, by Manual Book SID RENTAL BUKU, by

USER MANUAL. TREND MICRO Internet Security Pro. Parental Control Trend Micro Internet Security Pro. By: PT. Amandjaja Multifortuna Perkasa

INSTALASI ACTIVE DIRECTORY

Insani Ning Arum


MODUL 1 PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN. Pengenalan dan Instalasi Sistem Operasi Jaringan

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

Network Setup Available

Soal UKK TKJ Paket

Control Panel Windows XP Control Panel Windows 7

LANGKAH MUDAH MEMBANGUN HOTPOT MIKROTIK DENGAN SUMBER MODEM SMART FREN

Berikut langkah-langkah memulai menggunakan Mozilla Thunderbird :

Bertukar Data dengan Wireless LAN

Dasar Blog! Apa sih Blog?

DHCP SERVER DENGAN MENGGUNAKAN CLIENT WINDOWS XP 1. KONFIGURASI TCP/IP PADA WINDOWS 2000 SERVER

BAB III METODE PENELITIAN DAN PERANCANGAN SISTEM. jaringan. Topologi jaringan terdiri dari 3 client, 1 server, dan 2 router yang

Konfigurasi IP Address berikut langkah-langkah untuk mengkonfigurasi IP Address:

hanya penggunakan IP saja yang berbeda. Berikut adalah cara menghubungkan station 2. Tentukan interface yang akan difungsikan sebagai station

Mengeset IP Address Switch DLINK DES 3526 Oleh Happy Chandraleka (a.k.a. ÇäkrabiRâwÄ)

Mengkoneksikan Website dari Wix ke Domian

BAB I PENDAHULUAN. mengakses internet selama 6 jam dengan biaya Rp ,- dan Paket 2

MODUL 12 PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN

TROUBLESHOOTING JARINGAN

Materi : Manajemen File dalam OS Windows

II. ALAT DAN BAHAN 1. Kabel Null Modem 1 buah 2. 1 buah PC dengan OS WINDOWS 98/95 2 buah

TUTORIAL KONFIGURASI FTP SERVER DI DEBIAN 6

SETTING MIKROTIK BRIDGE DARI ISP INDIHOME

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Manual Book SID-SEKOLAH Manual Book SID-SEKOLAH

2. Select PPPoE Client from Interface menu, type Biznet on name box, then select the interface that will be directed as a WAN interface.

TOPOLOGI IP /24. Wifi Router

Proses Pencarian Informasi Pada Jaringan Data Base di Internet

RANCANG BANGUN JARINGAN VOICE OVER INTERNET PROTOCOL UNTUK MENGURANGI BIAYA KOMUNIKASI PADA PT. ELECTRONIC CITY INDONESIA

Maka akan tampil jendela Internet Information Services (IIS) Manager. Kemudian klik Web Sites Membuat folder data

Setting Address Groups dan Bandwidth Limiter di Kerio Winroute Control v.7.0 (oleh : Ripto Mukti Wibowo)

TUGAS KELOMPOK Tutorial Konfigurasi Web Server NginX Pada Virtualization Windows Xp

BAB I PENDAHULUAN. Gambar 1.1. Grafik jumlah pengguna internet di Indonesia tahun versi APJII

Modul 6 INSTALASI DAN KONFIGURASI DHCP SERVER SERTA ROUTING KE INTERNET DARI CLIENT

MEMBANGUN E-COMMERCE DENGAN OSCOMMERCE

Tutorial Mikrotik Dasar (Ver 1.2)

A. INSTALLASI SOFTWARE

FILE TRANSFER PROTOCOL (FTP) SERVER

MODUL PRAKTEK DEBIAN SERVER

BAB 2 Hosting dan Domain

Biznet MetroNET and GamersNET Connection Setting Microtik Router

Biznet Metronet and Gamersnet Connection Setting - Microtic Router

Beberapa Cara Upload Website ke Hosting Server

Transkripsi:

TUTORIAL BLOK SITUS PORNO : INTERNET SEHAT UNTUK MELINDUNGI KELUARGA TERCINTA Dibuat Oleh : Mukti Prayitno muktiprayitno@gmail.com Copyleft Tutorial ini dibuat untuk disebarluaskan dengan mencantumkan nama pembuat. Bertujuan untuk menyerukan penggunaan internet sehat. Internet yang terbebas dari SARA, Victim, Violence, dan Pornografi. Mari Majukan Indonesia dengan Internet SEHAT!

Saya ingin pasang internet di rumah, tapi Saya khawatir anak saya nanti buka buka situs porno! Itu adalah keluhan seorang Bapak, ketika datang ke tempat saya untuk mendaftar sebagai member RT/RW Net yang saya punya. Sebuah pertimbangan yang saya rasa sangat bagus mengingat begitu luas nya informasi yang disediakan oleh internet. Banyak yang bagus, juga tidak sedikit yang berdampak negatif. Oke, langsung saja. Karena ini adalah sebuah tutorial, jadi kita tidak akan membahas efek samping (yang saya rasa kita sudah tahu dan sepaham). Kita akan langsung masuk ke tutorial beberapa cara dari yang paling mudah sampai yang paling aman untuk memfilter paket internet yg boleh di akses oleh anggota keluarga kita. Dalam tutorial ini, kita akan menggunakan OpenDNS untuk memfilter atau mengeblok situs yang tidak kita inginkan. Sebenarnya masih ada beberapa cara lain diantaranya dengan DNSGuardian atau yang produk dalam negeri ada Nawala DNS. Tetapi, dengan pertimbangan kemudahan dan kecepatan akses saya labih memilih OpenDNS. Apa itu OpenDNS? OpenDNS adalah sebuah web penyedia filter dan blocking situs yang tidak kita inginkan, dengan cara memakai DNS yang disediakan OpenDNS maka secara otomatis paket internet yang kita akses akan terfilter oleh OpenDNS. Sedikita membahas tentang DNS (Domain Name System). Sebenarnya, situs yang kita akses seperti www.google.co.id atau www.facebook.com adalah sederet nomor IP. Tapi karena memang fitrah manusia lebih mudah mengingat kata kata dari pada deretan angka maka dibuatlah DNS. Singkatnya DNS adalah alias atau penamaan dari sederet nomor IP agar lebih mudah diingat manusia. So, ini dia langkah langkah memfilter atau blocking situs yang kita tidak inginkan. A. Mengganti DNS komputer dengan DNS dari OpenDNS Ganti DNS yang anda dapat dari ISP anda dengan OpenDNS PrefferedDNS : 208.67.222.222 Alternate DNS : 208.67.220.220 Caranya : Klik START > ALL PROGRAMS > ACCESSORIES > COMMUNICATION > NETWORK CONNECTION Maka akan tampil seperti gambar di bawah ini, Klik internet Protocol (TCP/IP), terus ganti nomor DNS seperti yg dilingkari merah. 2

Kekurangan cara diatas : Tidak bisa mengatur situs atau kategori apa saja yang ingin diblok Cara menjebolnya mudah sekali, hanya dengan merubah DNS ke settingan semula, maka pemakai komputer bebas mengakses situs internet apa saja. B. Mendaftarkan diri ke www.opendns.com Langkah langkah : 1. Buka situs www.opendns.com 2. Klik Create Account untuk mendaftarkan diri 3. IP kita akan tampil dipojok kiri atas, catat! 3

Klik ini utk mendaftar No. IP Anda 4. Pilih saja OpenDNS Basic yang gratisan 4

5. Isikan data yang diperlukan (untuk username tidak boleh ada spasi), kemudian klik continue 6. Pilih Computer, 5

7. Pilih OS yang terpasang di komputer Anda, 8. Langkah selanjutnya adalah memasang DNS OpenDNS ke dalam komputer kita, caranya seperti Langkah A. 9. Setting OpenDNS sesuai dengan kebutuhan anda, caranya klik Open Dashboard 10. Sekarang buka konfirmasi e mail dari OpenDns di e mail yang kita daftarkan di atas, untuk mengaktifkan feature feature yang disediakan OpenDNS. 11. Masukkan IP Address yang tercantum di pojok kiri atas ke kolom OpenDNS 6

12. Klik IP Address untuk setting, 7

13. Pilih kategori situs yang tidak ingin diakses keluarga kita, klik di radio tab di poin poin kategori yang ingin diblok, kemudian klik apply 14. Dapat juga blocking situs dengan cara mengisi nama situsnya, seperti www.facebook.com klik add domain 8

15. Setelah itu, tunggulah beberapa saat sampai settingan OpenDNS, aktif memfilter akses internet dari komputer kita. Kelebihan Filtering Internet dengan OpenDNS ini : Meskipun gratisan tapi powerfull Dapat mengatur tingkat filter sesuai dengan kebutuhan Dapat merubah pengaturan sewaktu waktu Terdapat fitur untuk memblokir situs langsung dari nama domainnya Menghemat bandwidth, situs video streaming adalah salah satu yang boros bandwidth Mengurangi resiko CyberCrime, yang biasanya datang dari situs situs sejenis ini. Situs penyedia filtering dan blocking internet ada banyak, yang pernah saya coba ada OpenDNS, DNSGuardian, DNS Nawala. Saya sudah membuktikan, OpenDNS yang terbaik, tercepat, dan termudah. DNSGuardian ribet cara settingnya, DNS Nawala yang buatan lokal Indonesia baru dan belum teruji Apapun, yang namanya teknologi adalah buatan manusia yang bisa disalahgunakan, termasuk internet. Tinggal kita pintar pintar memanfaatkannya untuk kebaikan kita, keluarga, lingkungan, bahkan Negara ini. Mukti Praktisi Internet di Bekasi 9