REMOTE ACCES. 2.2 DASAR TEORI IP Address

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "REMOTE ACCES. 2.2 DASAR TEORI IP Address"

Transkripsi

1 REMOTE ACCES 2.1 TUJUAN a. Mengenal IP Address dan pembagian kelasnya. b. Dapat menggunakan remote access desktop pada windows. c. Dapat menggunakan aplikasi TeamViewer. 2.2 DASAR TEORI IP Address Pengertian IP Address Adalah dan Kelas IP Address IP Address adalah sebuah alamat pada komputer agar komputer bisa saling terhubung dengan komputer lain, IP Address terdiri dari 4 Blok, setiap Blok di isi oleh angka Contoh IP Address seperti , , ini adalah IPv4. IP Address Memiliki 2 bagian, yaitu Network ID dan Host ID, contoh , secara default Net ID nya adalah dan Host ID nya adalah 1, agar komputer bisa saling terhubung, IP yang digunakan Net ID nya harus sama, dan Host ID nya harus berbeda. Agar mudah ngerti, Net ID adalah nama jalan dan Host ID adalah nomor Rumah, jadi Jln. Diponegoro No 3, jika nama jalan dari beberapa orang sama, maka nomor rumah mereka tidak mungkin sama. Ip address dirancang untuk memungkinkan satu komputer (atau perangkat digital lainnya) untuk berkomunikasi dengan yang lain melalui Internet maupun intranet. Ip address memungkinkan miliaran perangkat digital terhubung Internet dan di bedakan satu sama lain. Dalam arti yang sama bahwa seseorang membutuhkan alamat Anda untuk mengirimkan surat, begitu juga komputer membutuhkan alamat IP untuk berkomunikasi dengan komputer yang lain. Ada Dua standar pengalamatan IP address yang digunakan saat ini. Standar IPv4 yang paling familiar bagi masyarakat dan mendukung di hampir semua perangkat jaringan komputer saait ini,dan standar IPv6 secara bertahap menggantikan Ipv4. Alamat IPv4 terdiri dari empat byte (32 bit), sedangkan alamat IPv6 adalah 16 byte (128 bit).

2 IP Address Memiliki 2 bagian, yaitu Network ID dan Host ID, contoh , secara default Net ID nya adalah dan Host ID nya adalah 1, agar komputer bisa saling terhubung, IP yang digunakan Net ID nya harus sama, dan HostIDnya harus berbeda. Agar mudah ngerti, Net ID adalah nama jalan dan Host ID adalah nomor Rumah, jadi Jln. Diponegoro No 3, jika nama jalan dari beberapa orang sama, maka nomor rumah mereka tidak mungkin sama. Kelas IP Address KELAS A, pada kelas A 8 bit pertama adalah network Id, dan 24 bit selanjutnya adalah hostid, kelas A memiliki network Id dari 0 sampai 127. KELAS B, pada kelas B 16 bit pertama adalah network Id, dan 16 bit selanjutnya adalah host Id, kelas B memiliki network id dari 128 sampai 191 KELAS C, pada kelas C 24 bit pertama adalah network Id, dan 8 bit selanjutnya adalah host Id, kelas C memiliki network id dari 192 sampai 223 KELAS D, IP kelas D digunakan untuk multicasting, yaitu penggunaan aplikasi secara bersama-sama oleh beberapa komputer, dan IP yang bisa digunakan adalah KELAS E, memiliki range dari , IP ini digunakan untuk eksperimen yang dipersiapkan untuk penggunaan IP address di masa yang akan datang Remote Access Remote Access adalah istilah yang menggambarkan dimana sebuah komputer yang satu, bisa dikendalikan oleh komputer yang lainnya dengan menggunakan media jaringan komputer seperti Internet, aplikasi bawaan dari OS, seperti REMOTE DEKSTOP CONNECTION pada windows atau menggunakan aplikasi TeamViewer.

3 Remote Dekstop Remote desktop adalah salah satu fitur dari sistem operasi (jadi bukan hanya Windows saja) yang memungkinkan penggunanya untuk mengendalikan komputer lain yang terhubung dengan jaringan. Remote Desktop adalah salah satu fitur yang terdapat di dalam OS Windows, yaitu Windows XP, Windows Server 2003, Windows Vista, Windows Server 2008, Windows 7 dan Windows 8 yang mengijinkan penggunanya untuk terkoneksi ke sebuah komputer jarak jauh seolah-olah mereka duduk di depan mesin yang tersebut..remote desktop bukan hanya terdapat di Windows saja, bahkan di Linux pun dapat menggunakan remote desktop. Jadi sesuai dengan penjelasan di awal, dengan remote desktop, dapat membuka desktop komputer lain seolah-olah kita sedang di depan komputer tersebut. Banyak hal yang dapat dilakukan dengan remote desktop. Intinya adalah dapat mengendalikan komputer lain secara penuh.artinya, dengan remote desktop ini bisa menginstall software, mengcopy file, menghapus file, melakukan konfigurasi terhadap jaringan, bahkan melakukan shutdown terhadap komputer yang sedang dikendalikan.remote Desktop sendiri menggunakan protokol Remote Desktop Protocol (RDP) yang secara default berjalan di TCP port Team Viewer TeamViewer adalah suatu program yang cukup sederhana dan sangat mudah digunakan untuk beberapa keperluan terutama melakukan akses PC secara remote melalui internet.

4 FungsiTeamViewer Jadi dengan menggunakan program ini, kita bisa mengakses komputer yang berada jauh dari kita. Misalkan ketika sedang tugas keluar kota. Namun kita hanya membawa notebooksaja, dan file-file penting yang dibutuhkan ada pada komputer desktop dirumah. Disinilah letak kegunaan program ini. Setelah menginstall program TeamViewer ini, maka secara otomatis kita bisa saling berhubungan dengan komputer yang ada jauh disana, sehingga selain melakukan remote kita juga bisa mengambil file-file yang ada di komputer desktop. Namun dengan syaratdua komputer tersebutsama-sama terhubung ke Internet. Selain itu, kita juga bisa mengadakan presentasi secara jarak jauh. Syarat Menggunakan TeamViewer Adapun syarat-syarat menggunakan TeamViewer yaitu: 1) Install TeamViewer di kedua PC yang akan melakukan koneksi secara remote (versi sama) 2) Koneksi internet sudah tersambung 3) Masukan ID dan password PC yang akan diremote. ID dan Password dapat menggunakan mode dynamic maupun ditentukan sendiri, tergantung kebutuhan saya biasa menggunakan kedua duanya tergantung situasi. Adapun fitur utama yang terdapat pada teamviewer yang bisa kita manfaatkan untuk keperluan remote computer yaitu sebagaiberikut: 1) Remote Support Fitur ini dapat dimanfaatkan untuk menggunakan komputer yang dituju secara remote. Ini

5 bisa dimanfaatkan untuk penggunaan komputer secara jarak jauh. Entah itu untuk mengedit Video, membaca dokumen, membuat dokumen, browsing, chatting, dan segala yang bisa kita lakukan saat kita menggunakan komputer. Namun bedanya kita tidak berada didepan komputer tersebut. 2)Presentation Fitur ini bisa dimanfaatkan untuk presentasi jarak jauh. Apa-apa yang kita lakukan pada komputer kita, maka orang yang terhubung dengan kita bisa melihat apa yang kita lakukan. 3)File transfer Kita bisa mencopy file yang kita butuhkan dari komputer yang berada di rumah ke komputer remoteataupun sebaliknya. 4)VPN Sesuai namanya, VPN (Virtual Private Network) yaitu suatu istilah yang ada dalam dunia jaringan komputer yang merupakan jalur pribadi yang saling terhubung antar komputer. Namun walau bernama jalur pribadi, tetapi tetap menggunakan media jaringan komputer yang umum seperti Internet. 2.3 Alat Dan Bahan 1. PC/Laptop 2. Aplikasi Team Viewer 2.4 Langkah Percobaan 1. Menggunakan Remote Dekstop Connection a. Masuk ke Windows Explorer atau tekan (Logo Windows + E). b. Kemudian Klik Kanan pada "Computer" dan pilih "Properties". Terlihat seperti gambar dibawah ini :

6 c. Setelah itu Klik Tab Remote. Lalu pada bagian Remote Destop berikan tanda centang pada tulisan "Allow users to connect remotely to this computer". Klik Apply lalu Klik OK. Ketentuan settingan ini berlaku untuk semua komputer yang akan diremote (host/clientnya). Untuk me-remote komputer host/client kita harus tahu hostname/ip komputer dan user name komputer tersebut (Lokal) serta komputer client harus diberi password. Untuk "Select User" itu digunakan untuk memilih user yang diperbolehkan meremote komputer tersebut, konsep ini berlaku untuk jaringan yang sudah menggunakan Aktif Directory atau jaringan yang sudah menerapkan sistem Domain pada jaringannya. d. Setelah melakukan konfigurasi di atas, sekarang kita sudah dapat mlakukan remote desktop.

7 Caranya buka menu Start > All Programs > Accessories >Communications > Remote Desktop Connection. Atau dengan cara masuk ke Run, ketikkan perintah "mstsc" dan akan muncul gambar dibawah ini : e. Pada gambar diatas anda wajib mengisi alamat ip komputer yang akan diremote (client), username dan password. Setelah itu langkah terakhir yang kita lakukan Klik Connect. f. Jika Berhasil terakses, maka akan muncul layar LogOn computer partner yang sedang diremote. Masukkan passwordnya, lalu LogOn. g. Jika berhasil, maka layar dari computer partner akan muncul di layar computer kita. 2.Menggunakan Team Viewer a. Instal Program TeamViewer pada masing-masing computer.

8 b. Pada setiap komputer sudah diberikan Password dan User ID tersendiri dari sistem. c.untuk melakukan remote, pada bagian Control Remote Computer masukkan Partner ID dari computer yang akan di-remote (pada bagian yang berwarna putih). Pilih opsi Remote Control, lalu klik Connect to parner. d. Selanjutnya akan muncul jendela password, isikan passwordnya. d. Jika berhasil, maka layar dari computer partner akan muncul di layar computer kita.

9

10 2.5 ANALISA Dari percobaan yang dilakukan dapat dianalisakan: 1. Menggunakan Remote Dekstop Connection (RDC) - Sebelum menggunakan aplikasi Remote Dekstop Conection, kita utamakan dahulu apakah IP masing-masing computer sudah digunakan apa belum (diberikan secara manual). Pastikan setiap computer terkoneksi ke jaringan, cara mengeceknya dengan melakukan ping pada tiap-tiap IP computer. - Komputer dapat diakses/di-remote hanya jika kita mengetahui IP dari computer tujuan. - Salah satu kelemahan penggunaan dari Remote Dekstop Conection adalah apabila sebuah computer yang dituju terakses,kita harus mengetahui password dari user yang bersangkutan - Kelemahan lain dari Remote Dekstop Conection adalah pada saat computer tujuan sedang di-remote/diakses, saat computer yang di remote akan ter log off,maka tidak dpat beraktifitas. - Dengan menggunakan Remote Dekstop Connection, salah satu computer ada yang berperan sebagai client dan computer yang lain berperan sebagai server. - Remote Dekstop Conection sangat mudah digunakan. Penggunaannya terasa sangat mudah dalam segala hal 2. Menggunakan Team Viewer - Untuk mengakses, kita harus mengetahui user ID dan password dari partner kita (user ID dan password sudah diberikan secara otomatis oleh sistem/teamviewer) - Setiap computer mesti berhati-hati, karena siapa saja dapat mengkases computer kita, jika userid dan password sudah diketahui. - Team Viewer dapat digunakan jika koneksinya sudah menyala bewarna hijau.

KONFIGURASI JARINGAN KOMPUTER dan Pengenalan Packet Tracer

KONFIGURASI JARINGAN KOMPUTER dan Pengenalan Packet Tracer 2 KONFIGURASI JARINGAN KOMPUTER dan Pengenalan Packet Tracer Modul ini berisi cara konfigurasi perangkat yang digunakan dalam jaringan komputer. Contoh sederhana membangun jaringan komputer menggunakan
