Program Strategis/Prioritas Badan Kepegawaian Negara

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

TARGET PEMBANGUNAN TAHUN BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

BAB III ARAH STRATEGI DAN KEBIJAKAN

Jakarta, Maret 2013 Kepala Badan Kepegawaian Negara. Eko Sutrisno

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Buku Petunjuk Pengguna

KERANGKA ACUAN KERJA PENYELENGGARAAN KEGIATAN PENGELOLAAN SISTEM APLIKASI PELAYANAN KEPEGAWAIAN (SAPK-BKN) TAHUN 2017

2 telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2007 tetapi belum diangkat sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil. Dalam Peraturan Pemerintah in

PROVINSI BANTEN PERATURAN WALIKOTA TANGERANG

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENDATAAN ULANG PEGAWAI DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR

DOKUMEN PELAKSANAAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH. PEMERINTAH KOTA PARIAMAN Tahun Anggaran 2016

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA BKN. Kepegawaian. Jabatan. Pencabutan.

BAB IV KESIMPULAN. Berdasarkan hasil pembahasan dengan menggunakan 2 indikator yang

BAB VI INDIKATOR KINERJA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH YANG MENGACU PADA TUJUAN DAN SASARAN RPJMD

DOKUMEN PELAKSANAAN PERUBAHAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH. PEMERINTAH KABUPATEN TEGAL Tahun Anggaran 2016

RENCANA AKSI PER KELOMPOK SASARAN STRATEGIS TAHUN 2017 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KABUPATEN JOMBANG

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

PENATAAN SISTEM MANAJEMEN SDM APARATUR DALAM RANGKA REFORMASI BIROKRASI BIRO KEPEGAWAIAN

PENGUMUMAN Nomor : 13/SESMA/X/ /KEP/WK/2008 Tentang PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA TAHUN ANGGARAN 2010

PEMERINTAH KOTA SURABAYA RINCIAN LAPORAN REALISASI ANGGARAN MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH, ORGANISASI, PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN

RENCANA KINERJA TAHUN 2012 BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN. SEKRETARIAT JENDERAL KEMENTERIAN PERTANIAN JAKARTA, Juli 2011

BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN PESISIR SELATAN

Buku Petunjuk Pengguna

Kata Pengantar. Semoga laporan ini dapat memberikan manfaat dan informasi atas pencapaian kinerja BKN.

LAPORAN KETERANGAN PERTANGGUNGJAWABAN (LKPJ) BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH BAB IV. PENYELENGGARAAN URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH

BUPATI CIAMIS PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN BUPATI CIAMIS NOMOR 61 TAHUN 2016 TENTANG

PEMERINTAH KOTA SURABAYA RINCIAN LAPORAN REALISASI ANGGARAN MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH, ORGANISASI, PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA BKN. Kantor Regional. Organisasi. Tata Kerja. Pencabutan.

W A L I K O T A Y O G Y A K A R T A

BADAN KEPEGAWAIAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KABUPATEN LEBAK

BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA JAKARTA, 2010

RENCANA AKSI AREA PERUBAHAN 6 PENGUATAN SDM APARATUR

PROGRAM PENATAAN SDM APARATUR. Oleh : DEPUTI SDM APARATUR Dalam Sosialisasi Reformasi Birokrasi Pemerintah Daerah Tanggal, 24 April

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

HASIL ANALISIS KEBUTUHAN PROGRAM/KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA TARGET CAPAIAN KEBUTUHAN DANA (Rp.)

MATRIK 2.3 RENCANA TINDAK PEMBANGUNAN KEMENTERIAN/LEMBAGA TAHUN 2011

3.1 Telaahan terhadap Kebijakan - Kebijakan Nasional

BAGAN SUSUNAN ORGANISASI BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH

No NAMA PROGRAM DAN KEGIATAN ANGGARAN (Rp.) KELUARAN KEGIATAN VOLUME KET

BAB IV GAMBARAN UMUM DAN LOKASI PENELITIAN. 4.1 Sejarah Singkat Kedudukan Tugas Pokok Dan Fungsi Badan. Badan Kepegawaian Daerah (BKD) merupakan unsur

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. Pada Acara : RAKERNAS III BAPPEDA SELURUH INDONESIA Ambon, 9 Februari 2012

WALIKOTA GORONTALO PROVINSI GORONTALO PERATURAN WALIKOTA GORONTALO NOMOR 22 TAHUN 2016 TENTANG

PERATURAN BUPATI SUMBAWA NOMOR 26 TAHUN 2008 TENTANG RINCIAN TUGAS, FUNGSI DAN TATA KERJA BADAN KEPEGAWAIAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KABUPATEN SUMBAWA

Konsepsi Rekruitmen Calon Pegawai ASN (CP ASN)

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN ANGGARAN 2017

Rencana Umum Pengadaan

RENCANA KERJA TAHUN ANGGARAN 2017

LAPORAN KINERJA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN SIDOARJO TAHUN 2016

TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

RUMUSAN RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SKPD TAHUN 2015 DAN PRAKIRAN MAJU TAHUN 2016

RINCIAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH, ORGANISASI, PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN

BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

KATA PENGANTAR. Painan, Maret 2013

RENCANA AKSI REFORMASI BIROKRASI BIDANG SDM APARATUR

BAHAN RAPAT KERJA KEMENTERIAN PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI DENGAN KOMISI II DPR-RI. Jakarta, 13 Februari 2012

9 Program Percepatan dan Penajaman Reformasi Birokrasi menuju birokrasi yang bersih dan melayani

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

DOKUMEN PELAKSANAAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH ( DPA SKPD )

JABATAN STRUKTURAL DI LINGKUNGAN BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA NAMA JABATAN

RENCANA KERJA ANGGARAN PERUBAHAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH. PEMERINTAH KABUPATEN TEGAL Tahun Anggaran 2015

WALIKOTA PEKANBARU PROVINSI RIAU

BAB II PROFIL INSTANSI / LEMBAGA A. PROFIL BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

KEBIJAKAN PENILAIAN PRESTASI KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL (Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2011)

Khusus Bagi Provinsi Papua menjadi Undang-Undang (Lembaran Negara Tahun 2008 Nomor 112, Tambahan lembaran negara Nomor 4884); 4. Undang-Undang Nomor

(1), Kepala Sub Bagian Keuangan mempunyai rincian tugas sebagai berikut: a. menyusun rencana operasional Sub Bagian Keuangan;

Summary Pengadaan PNS

VII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan :

RENCANA UMUM PENGADAAN BARANG/JASA TAHUN ANGGARAN 2012

PENGUMUMAN. Nomor : 01/PENG.1/PANPEL.BKN/IX/2013 Tentang PENGADAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA TAHUN ANGGARAN 2013

Pendataan Ulang Pegawai Negeri Sipil secara Elektronik ( Bimtek Verifikator Level 1 ) e-pupns

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN SKPD

11/c; Jakarta, 27 Desember Kepada 1. PPK Instansi Pusat 2. PPK Instansi Daerah Provinsi/ Kabupaten/Kota K 26-30/V 158-9/99

PENGUMUMAN RENCANA UMUM PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

Tabel : Rencana Program, Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran, dan Pendanaan Indikatif BKD Kota Bima

BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH

BAB IV GAMBARAN UMUM INSTANSI tentang pembentukan Kantor Regional X, XI, dan XII Badan Kepegawaian

KEBIJAKANPELAKSANAAN REFORMASI BIROKRASI

1. SOP Hasil Wawancara Pemohon Pindah dari KabKota ke dalam lingkungan Pemprov Kalti m Dasar Hukum

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2018 NOMOR : SP DIPA /2018

BUPATI BELITUNG PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG PERATURAN BUPATI BELITUNG NOMOR 13 TAHUN 2016 TENTANG

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMERINTAH DALAM REKRUITMEN DENGAN SISTEM COMPUTER ASSISTED TEST

Outline Presentasi. Potret Birokrasi Indonesia. Strategi Dasar dan Arah Kebijakan RB. 9 Program Akselerasi sampai 2014.

Meningkatnya transparansi dan akuntabilitas pengelolaan SDM Aparatur

Sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (SAKIP) merupakan penerapan manajemen kinerja pada sektor publik yang sejalan dan konsisten dengan

BAB I PENDAHULUAN. Pegawai Negeri Sipil sebagai salah satu unsur Aparatur Negara mempunyai

dipimpin oleh Kepala Sub Bidang yang berada di bawah dan

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN PASURUAN TAHUN ANGGARAN 2016

RENCANA KINERJA TAHUN 2011 BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN. SEKRETARIAT JENDERAL KEMENTERIAN PERTANIAN JAKARTA, Mei 2010

PEMERINTAH KOTA SALATIGA DAFTAR INFORMASI PUBLIK RINGKASAN EVALUASI KINERJA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KOTA SALATIGA TAHUN 2017

BKN. Organisasi. Tata Kerja. Pencabutan.

RENCANA KINERJA TAHUNAN TAHUN Rencana Tingkat Ket Indikator Kinerja. Satuan Capaian (Target)

PENGUKURAN KINERJA KEGIATAN TAHUN 2015

2 2. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara R

PERKEMBANGAN SIMPEG. SIMPEG Basic : Mobile Dasar : Depdagri On Going. SIMPEG Basis : DOS Dasar : Depdagri

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA,

Nomor Induk Pegawai Dan Kartu Pegawai Elektronik (KPE) Sebagai pendukung dalam program Belanja Pegawai

Transkripsi:

Program Strategis/Prioritas Badan Kepegawaian Negara Tahun 2013 dan 2014 Jakarta, 04 April 2013 PAGU BKN TAHUN 2013 Pada Tahun 2013 BKN mendapat Pagu Anggaran sebesar Rp.535.149.198.000 198 untuk melaksanakan 3 program RPJM sebagai berikut : 1. Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya BKN (01) Rp. 274.237.913.000; 2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur BKN (02) Rp. 126.769.682.000 ; 3. Program Penyelenggaraan Manajemen Kepegawaian Negara (06) Rp. 134.141.603.000 141 000 1

PROGRAM PRIORITAS BKN TAHUN 2013 Pada tahun 2013 BKN melaksanakan 6 program prioritas bidang dan 3 program prioritas K/L dengan rincian sebagai berikut : I. PROGRAM PENYELENGGARAAN MANAJEMEN KEPEGAWAIAN NEGARA (06) PRIORITAS BIDANG 1. Kegiatan : Perencanaan Kepegawaian Dan Formasi (3654) Sub Keg : Penataan PNS Instansi Pusat/Daerah Sasaran Keg : Untuk mengetahui Jumlah,mutu,komposisi dan distribusi PNS yang tepat sesuai kebutuhan organisasi sebagai kendali pertumbuhan jumlah PNS dengan efektif. Keg 2013 : Melaksanakan Piloting Penataan PNS pada 9 Instansi Melakukan Evaluasi Monitoring Pelaksanaan Anggaran : Rp. 2.078.842.000, 2. Kegiatan : Perumusan Kebijakan Rekrutmen dan Kinerja Pegawai ( 3655) Sub Keg : Pengembangan Sistem Rekrutmen berbasis kompetensi dengan CAT System Sasaran Keg : Tersedianya system seleksi yang transparan, akuntabel dan berbasis kompetensi Keg 2013 : Pembangunan Station CAT pd 4 Kantor Regional BKN Pengembangan System CAT dan Bank Soal, Anggaran : Rp. 10.744.960.000, 3. Kegiatan : Pengembangan Operasional Jaringan Komunikasi dan Informasi Kepegawaian (3648) Sub Keg : Implementasi Sistem Biometrik PNS berbasis Elektronik/Kartu Pegawai Elektronik (KPE) Sasaran Keg : Terwujudnya peningkatan pelayanan kepegawaian berbasis teknologi smart card. Keg 2013 : Pendataan sistem biometrik pns Penerbitan Kartu sejumlah 945.000 Buah Pengembangan sistem implementasi berbasis smartcard Pengembangan sistem card center Pemeliharaan Sistem Anjungan KPE Anggaran : Rp. 43.725.018.000 000 2

4. Kegiatan : Pembangunan, Pengembangan system informasi dan Pengolahan database Kepegawaian (3652) Sub keg : Penerapan Sistem Aplikasi Pelayanan Kepegawaian (SAPK) dan Rekonsiliasi Data. Sasaran Keg : Tersedianya data PNS yang akurat,valid dan terkini Peningkatan pelayanan Kepegawaian berbasis IT Keg 2013 : Pengembangan Sistem Pemeliharaan sistem Rekonsiliasi Data Peningkatan SDM Pengelola IT Anggaran : Rp. 6.250.585.000 5. Kegiatan : Penilaian Kompetensi calon Pejabat Struktural Instansi Pemerintah, dan Konseling Kepegawaian (3663) Sub Keg : Pengembangan Penilaian Kompetensi PNS Sasaran Keg : Tersedianya sistem penilaian dalam rangka menjamin objektivitas, kualitas dan transparansi pengangkatan PNS dalam jabatan struktural Keg 2013 : Penilaian kompetensi PNS BKN dan Instansi Pemerintah lainnya Pengembangan metode penilaian kompetensi Peningkatan kompetensi SDM Assesment Center BKN Pembinaan unit penilaian kompetensi instansi pemerintah Anggaran : Rp. 1.633.203.000 6. Kegiatan : Pelaksanaan Wasdal dan Bimtek bidang kepegawaian pada instansi pusat dan daerah (3649) Sub Keg : Pelaksanaan Wasdal dan Bimtek bidang kepegawaian pada instansi pusat dan daerah Sasaran Keg : Terlaksananya Wasdal dan Bimtek bidang kepegawaian pada instansi pusat dan daerah Keg 2013 : Penyusunan rancangan pedoman pengawasan dan pengendalian kepegawaian Penyusunan rancangan peraturan pelaksanaan jabatan fungsional audit kepegawaian Melaksanakan Bimtek bidang kepegawaian Melaksanakan audit manajemen kepegawaian Anggaran : Rp. 3.000.000.000 3

PRIORITAS KL 1. Kegiatan : Penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan Bidang Kepegawaian (3664) Sub Keg : Penyelenggaraan Diklat Analis Kepegawaian Calon Pejabat Fungsional Analis Kepegawaian tingkat keahlian dan keterampilan. Sasaran Keg : Terselenggaranya pendidikan dan pelatihan jabatan fungsional analis kepegawaian Keg 2013 : Pelaksanaan diklat fungsional analis kepegawaian tingkat keahlian 13 angkatan Pelaksanaan diklat fungsional analis kepegawaian tingkat keterampilan 2 angkatan Anggaran : Rp. 4.789.548.000 II. PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA APARATUR BKN (02) PRIORITAS KL 1. Kegiatan : Pemb./pengadaan/peningkatan sarana dan prasarana BKN Pusat (3637) Sub Keg : Pembangunan lanjutan Gedung Pusdiklat kepegawaian BKN SasaranKeg : Tersedianya gedung pusdiklat kepegawaian BKN Keg 2013 : Pembangunan lanjutan gedung pusdiklat kepegawaian BKN Anggaran : Rp. 110.314.000.000 2. Kegiatan : Pemb./pengadaan/peningkatan sarana dan prasarana Kanreg BKN (3658) Sub Keg : Pembangunan gedung arsip Kanreg XI Manado Pengadaan kendaraan operasional kanreg Sasaran Keg : Tersedianya gedung arsip Kanreg XI Manado Tersedianya kendaraan operasional kanreg Keg 2013 : Pembangunan Gedung Arsip Kanreg XI Manado Pengadaan kendaraan operasional Kanreg IV, V,VII,VIII, IX, X, XI,XII. Anggaran : Rp. 9.544.812.000 4

RENCANA PROGRAM PRIORITAS BKN TAHUN 2014 Pada tahun 2014 BKN mengusulkan 1 program prioritas nasional dan 6 program prioritas bidang dan 2 program prioritas K/L dengan rincian sebagai berikut : I. PROGRAM PENYELENGGARAAN MANAJEMEN KEPEGAWAIAN NEGARA PRIORITAS NASIONAL 1. Kegiatan : Perumusan Kebijakan Rekrutmen dan Kinerja Pegawai ( 3655) Sub Keg : Pengembangan Sistem Rekrutmen berbasis kompetensi dengan CAT System Sasaran Keg : Tersedianya system seleksi yang transparan,akuntabel dan berbasis Keg 2014 kompetensi : Pembangunan Station Computer Assisted Test (CAT) di 10 Propinsi Pengembangan Aplikasi System CAT dan Bank Soal Pengembangan Sistem CAT pada 12 Kanreg Pengadaan server Portable Renc. Anggr : Rp. 56.564.000.000 PRIORITAS BIDANG 1. Kegiatan : Perencanaan Kepegawaian Dan Formasi (3654) Sub Keg Sasaran Keg Keg 2014 : Penataan PNS Instansi Pusat/Daerah : Untuk mengetahui Jumlah,mutu,komposisi dan distribusi PNS yang tepat sesuai kebutuhan organisasi sebagai kendali pertumbuhan jumlah PNS dengan efektif. : Melaksanakan Piloting Penataan PNS pada 12 Instansi Melakukan Evaluasi Monitoring Pelaksanaan Anggaran : Rp. 1.845.000.000 2. Kegiatan : Pengembangan Operasional Jaringan Komunikasi dan Informasi Kepegawaian (3648) Sub Keg : Implementasi Sistem Biometrik PNS berbasis Elektronik/Kartu Pegawai Elektronik (KPE) Sasaran Keg : Terwujudnya peningkatan pelayanan kepegawaian berbasis teknologi smart card. Keg 2014 : Pendataan sistem biometrik pns Penerbitan Kartu sejumlah 945.000 Buah Pengembangan P b sistem it implementasi iberbasis b smartcard Pengembangan sistem card center Pemeliharaan Sistem Anjungan KPE Pengembangan sistem penerbitan kartu di 12 kanreg Anggaran : Rp. 45.412.000.000 3. Kegiatan : Pembangunan, Pengembangan system informasi dan Pengolahan database Kepegawaian (3652) Sub keg : Penerapan Sistem AplikasiPelayanan Kepegawaian (SAPK) dan Rekonsiliasi Data. Sasaran Keg : Tersedianya data PNS yang akurat,valid dan terkini Peningkatan pelayanan Kepegawaian berbasis IT Keg 2014 : Pengembangan Sistem Pemeliharaan sistem Rekonsiliasi Data Peningkatan SDM Pengelola IT Anggaran : Rp. 5.012.794.000, 5

4. Kegiatan : Pembangunan, Pengembangan system informasi dan Pengolahan database Kepegawaian (3652) Sub keg : Pembangunan Deserter Recovery Center (DRC System dan Database) Kepegawaian Sasaran Keg : Tersedianya DRC sebagai backup sistem data Center BKN Keg 2014 : Pembelian hardware dan software pendukung DRC Sewa Ruangan/tempat Jasa instalasi Anggaran : Rp. 12.192.000.000 5. Kegiatan : Penilaian Kompetensi calon Pejabat Struktural Instansi Pemerintah, dan Konseling Kepegawaian (3663) Sub Keg : Pengembangan Penilaian Kompetensi PNS Sasaran Keg : Tersedianya sistem penilaian dalam rangka menjamin objektivitas, kualitas dan transparansi pengangkatan PNS dalam jabatan struktural Keg 2014 : Penilaian kompetensi PNS BKN dan Instansi Pemerintah lainnya Pengembangan metode penilaian kompetensi Peningkatan kompetensi SDM Assesment Center BKN Pembinaan unit penilaian kompetensi instansi pemerintah Anggaran : Rp. 2.182.000.000 6. Kegiatan : Pelaksanaan Wasdal dan Bimtek bidang kepegawaian pada instansi pusat dan daerah (3649) Sub Keg : Pelaksanaan Wasdal dan Bimtek bidang kepegawaian pada instansi pusat dan daerah Sasaran Keg : Terlaksananya Wasdal dan Bimtek bidang kepegawaian pada instansi pusat dan daerah Keg 2014 : Penyusunan rancangan pedoman pengawasan dan pengendalian kepegawaian Melaksanakan Bimtek bidang kepegawaian Melaksanakan audit manajemen kepegawaian Anggaran : Rp. 1.800.000.000 6

PRIORITAS KL 1. Kegiatan : Perumusan Kebijakan dibidang pembinaan jabatan analis kepeg.(3644) Sub Keg : Penyelenggaraan Diklat Analis Kepegawaian Calon Pejabat Fungsional Analis Kepegawaian tingkat keahlian dan keterampilan. Sasaran Keg : Terselenggaranya pendidikan dan pelatihan jabatan fungsional analis kepegawaian Keg 2014 : Pelaksanaan diklat fungsional analis kepegawaian tingkat keahlian 13 angkatan Pelaksanaan diklat fungsional analis kepegawaian tingkat keterampilan 2 angkatan Anggaran : Rp. 7.674.000.000 2. Kegiatan : Pembangunan,Pengembangan Sistem Informasi dan Pengelolaan Database Kepegawaian (3652) Sub Keg : Persiapan verifikasi dan validasi data pns tahun 2015 Sasaran Keg : Mewujudkan data pns yang mutakhir disetiap instansi pusat dan daerah dalam database kepegawaian yang terintegrasi secara nasional. Keg 2014 : Pelaksanaan persiapan verifikasi dan validasi data pns tahun 2015 Anggaran : Rp. 15.900.000.000 II. PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA APARATUR BKN (02) PRIORITAS KL 1. Kegiatan : Pemb./pengadaan/peningkatan sarana dan prasarana BKN Pusat (3637) Sub Keg : Pengadaan interior dan meubelair Gedung Pusdiklat kepegawaian Sasaran Keg : Terpenuhinya interior dan meubelair Gedung Pusdiklat kepegawaian BKN Keg 2014 : Pengadaan interior Gedung Pengadaan meubelair Anggaran : Rp. 30.000.000.000 2. Kegiatan : Pemb./pengadaan/peningkatan sarana dan prasarana Kanreg BKN (3658) Sub Keg : Pembangunan gedung arsip Kanreg V dan XII Pengadaan kendaraan operasional kanreg SasaranKeg : Tersedianya gedung arsip Kanreg V dan XII Tersedianya Pengadaan kendaraan operasional kanreg Keg 2014 : Pembangunan Gedung Arsip Kanreg V DKI Jakarta dan Kanreg XII Pekanbaru; Penambahan/pemenuhan kendaraan operasional Kanreg V,VII, VIII,IX, X, XI,XII Anggaran : Rp. 32.495.000.000 7

Kontribusi BKN terhadap status merah (poin 7) capaian prioritas nasional Melaksanakan penerapan sistem rekrutmen CPNS yang transparan dan berbasis komputer (CAT) pada program prioritas bidang tahun 2013 dan prioritas nasional tahun 2014 melalui : 1. Kegiatan : Perumusan Kebijakan Rekrutmen dan Kinerja Pegawai ( 3655) Sub Keg : Pengembangan Sistem Rekrutmen berbasis kompetensi dengan CAT System Sasaran Keg : Tersedianya system seleksi yang transparan, akuntabel dan berbasis kompetensi Keg 2013 : Pembangunan Station CAT pd 4 Kantor Regional BKN Pengembangan System CAT dan Bank Soal, Anggaran : Rp. 10.744.960.000, 2. Kegiatan : Perumusan Kebijakan Rekrutmen dan Kinerja Pegawai ( 3655) Sub Keg : Pengembangan Sistem Rekrutmen berbasis kompetensi dengan CAT System SasaranKeg : Tersedianya system seleksi yang transparan akuntabel dan berbasis kompetensi Keg 2014 : Pembangunan Station Computer Assisted Test (CAT) di 10 Propinsi Pengembangan Aplikasi System CAT dan Bank Soal Pengembangan Sistem CAT pada 12 Kanreg Pengadaan server Portable Renc. Anggr : Rp. 56.564.000.000 FORMAT EXCEL KLIK DISINI SEKIAN DAN TERIMA KASIH 8