SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) TAHUN 2014 PANITIA SNMPTN 2014 DENPASAR, 9 DESEMBER /9/2014 UU 12/2012 PP 32/2013

dokumen-dokumen yang mirip
SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) TAHUN 2014 PANITIA SNMPTN 2014 DENPASAR, 9 DESEMBER 2014

SOSIALISASI SNMPTN 2014

TINGGI NEGERI SNMPTN 2013 PANITIA SPMB UNIVERSITAS SEBELAS MARET (UNS) SURAKARTA TAHUN 2013

Berdasarkan ac.id.

Informasi Umum SNMPTN 2016

SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) PANITIA PELAKSANA SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI TAHUN 2013

SMAN 8 JAKARTA SMA NEGERI 8 JAKARTA TAHUN PELAJARAN Jakarta, 23 Januari 2015

BIMBINGAN KONSELING SNMPTN dan SBMPTN

SMA/SMK/MA atau sederajat (termasuk SRI di luar negeri) yang mempunyai NPSN dan telah mengisi PDSS dengan lengkap dan benar.

PANITIA SNMPTN /24/2014 SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) TAHUN 2014 PERSYARATAN PENERIMAAN PERSYARATAN PENDAFTARAN

INFORMASI SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) 2018

SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) TAHUN 2013 PANITIA SNMPTN 2013 JAKARTA, 10 DESEMBER 2012

SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) DAN SELEKSI BERSAMA MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SBMPTN) TAHUN 2016

SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) DAN SELEKSI BERSAMA MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SBMPTN) TAHUN 2016

TINGGI NEGERI (SNMPTN) PANITIA SNMPTN 2014 BANDUNG, 11 DESEMBER 2013

SOSIALISASI SNMPTN dan SBMPTN Jakarta, 12 Januari 2018

PENGISIAN PDSS DAN PENDAFTARAN SNMPTN 2017

INFORMASI TEKNIS Penjaringan Calon Mahasiswa di PTN Tahun 2015 Asep Sutiadi

PENGISIAN PDSS DAN PENDAFTARAN SNMPTN 2017

BIMBINGAN KONSELING SMA TARAKANITA 1 KAMIS, 02 FEBRUARI 2017

SISTEM SELEKSI SNMPTN dan SBMPTN 2017

POKOK-POKOK SNMPTN 2015

SOSIALISASI SNMPTN Jakarta, 12 Januari 2018

POKOK-POKOK SNMPTN Disampaikan pada: SOSIALISASI SNMPTN 2015

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PENDAFTARAN MAHASISWA BARU JALUR SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) UNIVERSITAS RIAU

Cara Daftar Online SNMPTN 2017

Tata Cara Daftar Online SNMPTN 2017

PENGELOLAAN BERSAMA SELEKSI MAHASISWA BARU

Panduan Umum Jalur Ujian Tertulis/Ketrampilan SNMPTN 2011

Sosialisasi Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN 2011)

U N I V E R S I T A S R I A U

INFORMASI AWAL SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) TAHUN 2011 JALUR UNDANGAN & JALUR UJIAN TERTULIS/KETERAMPILAN

yang ditentukan oleh perguruan tinggi. perguruan tinggi. persyaratan yang ditentukan Universitas Jember.

PANDUAN PENDAFTARAN SNMPTN 2016

Panduan Pendaftaran Beasiswa Penuh Outreaching Untan Program Bidikmisi Tahun Akademik 2015/2016

Jika Anda tidak memenuhi syarat untuk mendaftar SNMPTN, maka akan muncul pesan

PORTOFOLIO BIDANG ILMU SENI DAN KEOLAHRAGAAN

INFORMASI SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) TAHUN 2012

Universitas Pendidikan Indonesia

INFORMASI SELEKSI BERSAMA MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SBMPTN) 2018

HASIL SELEKSI SNMPTN 2017

Launching SPAN : 10 Pebruari 2016 Pengisian PDSS : 24 Februari 31 Maret 2016 Pendaftaran & Cetak kartu : 9 Maret 30 April 2016 Proses Seleksi : 6 19

PKM ITS Program Kemitraan dan Mandiri LAPORAN PELAKSANAAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU ITS PROGRAM SARJANA TAHUN AKADEMIK 2017/2018

PANGKALAN DATA SEKOLAH DAN SISWA PANITIA SNMPTN 2014 DENPASAR, 9 DESEMBER 2014

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Olahraga adalah segala kegiatan yang sistematis untuk mendorong, membina, serta

Panduan Pengisian PDSS dan Pendaftaran Pendaftaran SPAN PTKIN Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru PTKIN 2017

BAB I PENDAHULUAN. 11 provinsi, keterlambatan paket soal, kekurangan lembar soal dan lembar jawaban,

User Manual Pengisian Sistem Informasi Seleksi Beasiswa Outreaching (SISBO) Untan

PANDUAN PMB ISBI BANDUNG DESKRIPSI DOKUMEN PANDUAN PMB ISBI BANDUNG TAHUN Sekretariat Pelaksana Penerimaan Mahasiswa Baru (P3MB) ISBI Bandung

PANDUAN PMB ISBI BANDUNG DESKRIPSI DOKUMEN PANDUAN PMB ISBI BANDUNG TAHUN Sekretariat Pelaksana Penerimaan Mahasiswa Baru (P3MB) ISBI Bandung

PETUNJUK SINGKAT PROGRAM BIDIKMISI 2013

CBT dan PBT. PANDUAN PENDAFTARAN SELEKSI MANDIRI S1 DAN D3 UJIAN TULIS ( Utul) H a l a m a n 2 18

CBT dan PBT. PANDUAN PENDAFTARAN SELEKSI MANDIRI S1 DAN D3 UJIAN TULIS ( Utul) H a l a m a n 2 17

PENGISIAN PDSS (PANGKALAN DATA SEKOLAH DAN SISWA)

INFO, SHARING & STRATEGI MENUJU PTN

Macam Program Ujian Masuk UGM

Panduan Peserta SBMPTN 2014 KATA PENGANTAR

PANDUAN USMU 2011 PANITIA PELAKSANA USMU TAHUN

PETUNJUK TEKNIS PENYUSUNAN DAN PENGUNGGAHAN DOKUMEN PORTOFOLIO SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI 2018

PANDUAN PENDAFTARAN KEMBALI

PETUNJUK TEKNIS PENYUSUNAN DAN PENGUNGGAHAN DOKUMEN PORTOFOLIO SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI 2017

PENDAFTARAN MAHASISWA BARU JALUR MANDIRI

PANDUAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR KEMITRAAN AKADEMI KOMUNITAS NEGERI SENI DAN BUDAYA YOGYAKARTA (AKNSBY) TAHUN AKADEMIK 2017/2018

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Ami Ridho Utami, 2014

Persyaratan PMDK POLTEK 2015:

Fakultas Seni Pertunjukan. Jurusan Tari Program Studi S1 Seni Tari. Kompetensi Penciptaan dan Pengkajian Seni Tari Jurusan Karawitan

PETUNJUK TEKNIS PENYUSUNAN DAN PENGUNGGAHAN DOKUMEN PORTOFOLIO SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI 2018

MENTERI RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI REPUBLIK INDONESIA

PANDUAN PENDAFTARAN SPAN-PTKIN 2015

TERSEDIA dari TOTAL BEASISWA BIDIKMISI S1/D3. Seleksi Penerimaan Mahasiswa Unnes

INFORMASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU STAIN CURUP SECARA ONLINE SPMB PTAIN TAHUN 2013 BAGIAN 1

PANDUAN PENDAFTARAN KEMBALI

INFORMASI 5 JALUR PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLITEKNIK NEGERI JEMBER 2014

VERIFIKASI NILAI OLEH SISWA. RINGKASAN DOKUMEN INI BERISI PANDUAN VERIFIKASI NILAI YANG TELAH DIISIKAN OLEH SEKOLAH. VERIFIKASI DILAKUKAN OLEH SISWA

Assalamu alaikum Wr Wb Salam Sejahtera untuk kita semua, dan Om Swastiastu

PETUNJUK TEKNIS PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SEKOLAH MENENGAH ATAS ( SMA ) TAHUN PELAJARAN 2017/2018 PROVINSI JAWA BARAT

Panduan Pendaftaran SNMPTN 2011 Jalur Undangan pada Laman

E COM SOSIALISASi UNNES #unnessukses. #unnessukses

Panduan Teknis Pengisian Sistem Informasi Seleksi Beasiswa Outreaching Untan

UNIVERSI RS TAS A S SE S BE B LAS A S MARE

PENGUMUMAN Nomor 5381/UN37/DT/2012 Tentang Seleksi Penerimaan Mahasiswa Unnes (SPMU) Tahun 2012

Verifikasi Nilai oleh Siswa. RINGKASAN Dokumen ini berisi panduan verifikasi nilai yang telah diisikan oleh sekolah. Verifikasi dilakukan oleh siswa

L/O/G/O SBMPTN

DIREKTORAT JENDERAL PEMBELAJARAN DAN KEMAHASISWAAN KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

Aplikasi Pendaftaran Mahasiswa Baru ISI Padangpanjang 2017

PANDUAN PENGISIAN FORMULIR SPMB MANDIRI UNIVERSITAS NEGERI PADANG

Petunjuk Teknis Penggunaan Sistem Pendaftaran Bidikmisi untuk Siswa

PANDUAN PENDAFTARAN SM-SBMPTN UNY 2017

PANDUAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II)

No. HARI/TANGGAL WAKTU LOKASI Jam WIB Auditorium, (Wajib hadir selambat-lambatnya 1 Selasa, 31 Mei 2016

DIREKTORAT JENDERAL PEMBELAJARAN DAN KEMAHASISWAAN KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

Petunjuk Pengoperasian Aplikasi Penerimaan CPNS Kementerian Sekretariat Negara.

Pedoman BIDIKMISI Oleh Odi Wayuna (Mahasiswa Ilmu Tanah Unsyiah dan Alumni SMA N 1 Beutong 15)

SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) UNNES TAHUN 2008

A. TATA CARA PRA PENDAFTARAN

PANDUAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU GELOMBANG II JALUR KHUSUS BIDIKMISI TAHUN AKADEMIK 2016/2017

PEDOMAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLITEKNIK NEGERI TANAH LAUT TA. 2017/2018

PANDUAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU GELOMBANG I JALUR KHUSUS BIDIKMISI (Jalur Mandiri ISI Yogyakarta) TAHUN AKADEMIK 2017/2018

PANDUAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II)

PANDUAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR KEMITRAAN PROGRAM STUDI DI LUAR DOMISILI RINTISAN INSTITUT SENI DAN BUDAYA INDONESIA KALIMANTAN TIMUR

Transkripsi:

SELEKSI NASIONAL MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI (SNMPTN) TAHUN 2014 PANITIA SNMPTN 2014 DENPASAR, 9 DESEMBER 2014 UU 12/2012 PP 66/ 2010 LANDA- SAN HUKUM SNMPTN PP 32/2013 PERMEND IKBUD 34/2010 1

UU-PT No. 12 /2012 Pasal 73 Penerimaan mahasiswa baru PTN untuk setiap Program Studi dapat dilakukan melalui pola penerimaan mahasiswa secara nasional atau bentuk lain. Pemerintah menanggung biaya calon mahasiswa yang akan mengikuti pola penerimaan mahasiswa baru secara nasional. PeraturanPemerintahno. 66/2010 Penerimaan mahasiswa baru di PTN dilaksanakan setelah UN SLTA Peraturan Pemerintah no. 32/2013 Hasil UN sebagai salah satu pertimbangan seleksi penerimaan mahasiswa Permendiknasno. 34/2010 PTN harus menerima paling sedikit 60% mahasiswa baru melalui Jalur Seleksi Nasional. PTN dapat menerima paling banyak 40% mahasiswa baru melalui Jalur Seleksi Mandiri. NILAI-NILAI DALAM PELAKSANAAN SNMPTN 2014 1. Membangun kepercayaan dan kebersamaan dengan sekolah lanjutan atas dan antar PTN di seluruh Indonesia. 2. Merupakan bagian dari edukasi nasional untuk menjunjung tinggi nilai kejujuran dan meningkatkan kemampuan penggunaan TI bagi generasi muda terdidik. 3. Mempertegas keberpihakan PTN kepada calon mahasiswa dari keluarga kurang mampu secara ekonomi tetapi memiliki kemampuan akademik tinggi. 4. Merupakan wahana perekat bangsa dalam wadah tunggal Negara Kesatuan Republik Indonesia. 2

SISTEM PENERIMAAN MAHASISWA BARU PTN 2014 SNMPTN BERDASAR PRESTASI AKADEMIK SISWA (RAPOR, HASIL UN DAN PRESTASI YANG LAINNYA) BIAYA DITANGGUNG PEMERINTAH MINIMAL 50% KUOTA DAYA TAMPUNG SETIAP PTN SBMPTN BERDASARKAN HASIL TES TERTULIS/KETERAMPILAN BIAYA MENJADI BEBAN PESERTA DENGAN SUBSIDI DARI PEMERINTAH MAHASISWA BARU PTN SELEKSI MANDIRI DISERAHKAN SEPENUHNYA KEPADA SETIAP PTN BIAYA DIBEBANKAN KEPADA PESERTA KETENTUAN UMUM 1. Seleksi dilaksanakan melalui Penjaringan Prestasi Akademik (PPA), Hasil Ujian Nasional dan prestasi lainnya. 2. Sekolah yang berhak mengikutsertakan siswanya dalam SNMPTN adalah sekolah yang mempunyai Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN). 3. Sekolah harus memasukkan data prestasi siswa (nilai rapor) secara berkala untuk seluruh siswanya ke laman Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS) 4. Siswa yang berhak mengikuti seleksi adalah siswa yang memiliki rekam jejak prestasi akademik di PDSS. 5. Siswa pelamar wajib membaca ketentuan yang berlaku pada masingmasing PTN di laman PTN yang dipilih. 3

Siswa berhak mengikuti SNMPTN jika sekolahnya: 1. SMA/SMK/MA/MAK negeri maupun swasta, termasuk sekolah RI di luar negeri, yang memiliki NPSN dan mengikuti Ujian Nasional 2. Telah mengisi PDSS. KETENTUAN KHUSUS PERSYARATAN PENDAFTARAN 1. Siswa SMA/SMK/MA/MAK kelas terakhir yang mengikuti UN pada tahun 2013 atau 2014. 2. Memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan terdaftar pada PDSS. 3. Memiliki nilai rapor semester 1 sampai semester 5 (sampai semester 7 bagi SMK/MAK EmpatTahun) yang telah diisikan pada PDSS. 4

PERSYARATAN PENERIMAAN 1. Lulus Ujian Nasional dan Satuan Pendidikan, 2. Lulus SNMPTN 2014, 3. Sehat jasmani dan rohani, dan memenuhi persyaratan lain yang ditentukan oleh masingmasing PTN penerima. TATA CARA MENGIKUTI SNMPTN Terbagi menjadi dua tahap: 1. Pengisian PDSS oleh Sekolah dan Verifikasi Data oleh Siswa, dan 2. Pendaftaran SNMPTN 2014. 5

Pengisian PDSS dan Verifikasi Data 1. Kepala Sekolah mengisi data sekolah dan siswa di PDSS melalui laman http://pdss.snmptn.ac.id. 2. Kepala Sekolah mendapatkan password setiap siswa yang akan digunakan oleh siswa untuk melakukan verifikasi. 3. Siswa melakukan verikasi data rekam jejak prestasi akademik yang diisikan oleh Kepala Sekolah dengan menggunakan NISN dan password yang diberikan oleh Kepala Sekolah. 4. Siswa yang tidak melaksanakan verifikasi maka data rekam jejak prestasi akademik yang diisikan oleh Kepala Sekolah dianggap benar dan tidak dapat diubah setelah waktu verifikasi berakhir. Pendaftaran SNMPTN 1. Siswa Pelamar, menggunakan NISN dan password yang diberikan oleh Kepala Sekolah pada waktu verifikasi data di PDSS, login ke laman SNMPTN http://snmptn.ac.id untuk melakukan pendaftaran. 2. Siswa Pelamar mengisi biodata, pilihan PTN, dan pilihan program studi, serta mengunggah (upload) pasfoto resmi terbaru dan dokumen prestasi tambahan (jika ada). Siswa pelamar harus membaca dan memahami seluruh ketentuan yang berlaku pada PTN yang akan dipilih. 3. Pelamar program studi bidang ilmu seni dan keolahragaan harus mengunggah portofolio atau dokumen bukti keterampilan menggunakan pedoman yang dapat diunduh pada laman http://snmptn.ac.id. 4. Siswa pelamar mencetak Kartu Bukti Pendaftaran sebagai tanda bukti peserta SNMPTN. 6

Portofolio Bukti Keterampilan Instrumen dalam proses seleksi SNMPTN untuk menilai keterampilan/prestasi yang mencakup: minat (interest), bakat (aptitude), kemampuan (competency), dan pengalaman (experience) siswa bidang ilmu seni dan/atau keolahragaan adalah portofolio. Portofolio harus diunggah oleh Siswa Pelamar yang memilih program studi Bidang Ilmu Seni dan Keolahragaan. JENIS PROGRAM STUDI BIDANG ILMU SENI Seni Rupa (termasuk pendidikan Seni), Desain (termasuk Desain Produk, Desain Komunikasi Visual, Desain Interior, Animasi/Media digital), Kriya (termasuk Kriya Kulit/Logam/Tekstil), Media rekam, dan/atau Seni Pertunjukan (Tari, Drama, Musik). 7

JENIS PROGRAM STUDI BIDANG ILMU KEOLAHRAGAAN Ilmu Keolahragaan (IKOR), Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (PJKR), Pendidikan Kepelatihan Olahraga (PKO), dan/atau Pendidikan Jasmani dan Kesehatan (PJK). JUMLAH PILIHAN PTN DAN PROGRAM STUDI (1) 1. Setiap siswa pelamar dapat memilih sebanyak-banyaknya 2 (dua) PTN. a. Apabila memilih lebih dari satu PTN, maka salah satu PTN harus berada di provinsi yang sama dengan SMA asalnya, atau dari provinsi terdekat bila belum terdapat PTN pada provinsi asalnya. b. Apabila memilih satu PTN, maka PTN yang dipilih dapat berada di provinsi mana pun. 2. Siswa pelamar dapat memilih sebanyak-banyaknya 3 (tiga) program studi dengan ketentuan satu PTN maksimal 2 (dua) program studi. 8

JUMLAH PILIHAN PTN DAN PROGRAM STUDI (2) 3. Urutan pilihan PTN dan program studi menyatakan prioritas pilihan. 4. Siswa SMK/MAK hanya diizinkan memilih program studi yang relevan dan ditentukan oleh masingmasing PTN. 5. Daftar program studi dan daya tampung SNMPTN tahun 2014 dapat dilihat pada laman http://snmptn.ac.id selama periode pendaftaran. JADWAL PELAKSANAAN SNMPTN 2014 Pengisian PDSS : 6 Januari 6 Maret 2014 dan selanjutnya diisikan secara berkala setiap akhir semester. Pendaftaran : 17 Februari - 31 Maret 2014 Proses Seleksi : 1 April 26 Mei 2014 Pengumuman Hasil Seleksi : 27 Mei 2014 Pendaftaran Ulang yang Lulus Seleksi : 17 Juni 2014 (bersamaan dengan pelaksanaan ujian tertulis SBMPTN 2014) 9

BIAYA SELEKSI Biaya seleksi ditanggung Pemerintah, sehingga siswa pelamar tidak dikenai biaya seleksi PRINSIP SELEKSI 1. Mendapatkan calon mahasiswa yang berkualitas secara akademik dengan menggunakan nilai rapor, prestasi-prestasi akademik lainnya, dan hasil ujian nasional, 2. Memperhitungkan rekam jejak kinerja sekolah, 3. Menggunakan rambu-rambu kriteria seleksi nasional dan kriteria yang ditetapkan oleh masing-masing PTN secara objektif, adil, dan akuntabel; sehingga daya tampung PTN tidak harus dipenuhi. 10

MEKANISME SELEKSI 1. Siswa pelamar akan diseleksi di PTN pilihan pertama berdasarkan urutan pilihan program studi. 2. Siswa yang memilih dua PTN, apabila dinyatakan tidak lulus pada PTN pilihan pertama, maka akan diseleksi di PTN pilihan kedua berdasarkan urutan pilihan program studi dan ketersediaan daya tampung. BIDIKMISI DAN PERUBAHAN KETENTUAN 1. Siswa pelamar dari keluarga kurang mampu dapat mengajukan mengajukan bantuan biaya pendidikan melalui program beasiswa Bidikmisi yang informasinya dapat diakses di laman http://bidikmisi.dikti.go.id. 2. Segala perubahan ketentuan yang berkaitan dengan pelaksanaan SNMPTN Tahun 2014 akan diinformasikan melalui laman http://snmptn.ac.id. 11

LAMAN RESMI DAN ALAMAT PANITIA 1. Laman resmi SNMPTN http://www.snmptn.ac.id. 2. Laman resmi lainnya http://halo.snmptn.ac.id, dan call center 08041450450. 3. Humas Perguruan Tinggi Negeri peserta SNMPTN terdekat. 4. Panitia SNMPTN 2013: Gedung Rektorat Unpad Jl. Dipati Ukur No. 35, Bandung 40135 Telepon (022) 842 88842 Faksimile (022) 842 88899 TERIMA KASIH SELAMAT BERKARYA UNTUK NUSA DAN BANGSA 12