PROPOSAL PENDIRIAN RUMAH TAHFIZH QUR AN AR-RAHMAN. Mukaddimah. RUMAH TAHFIZH QUR AN Bersama al-qur an Kita Bahagia

dokumen-dokumen yang mirip
Al-Qur an Center Ummu Habibah

PROPOSAL PEMBANGUNAN Gedung Asrama & Rumah Penghafal Qur an

PROPOSAL PEMBANGUNAN MASJID BAITUL HIKMAH SMA NEGERI 1 BLORA TAHUN 2012 / 2013

RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)

BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DINAS KESEHATAN KOTA JAMBI TAHUN ANGGARAN 2012

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN PELELANGAN/SELEKSI (AANWIJZING) Nomor : 25.02/PANLEL/APBD-SEK/DPUKT/III/2013

Panduan Menghitung Volume Pekerjaan Pondasi

HARGA JUMLAH NO. URAIAN PEKERJAAN VOL. SAT. ( Rp ) ( Rp )

R E K A P I T U L A S I RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB) PEMBANGUNAN 2 RUANG KELAS BARU (RKB)

KERANGKA ACUAN KERJA ( KAK )

Rencana Anggaran Biaya

Daftar Harga & Upah. Daftar upah tenaga harian untuk perumahan.

PSD III Desain Ars Undip TA 31

RENCANA ANGGARAAN BIAYA ( RAB )

MASJID BAITURRAHMAN PERMATA ARCADIA

PT / CV. Alamat :. LOGO PT / CV. Kegiatan Pekerjaan Lokasi Sumber Dana

BILL OF QUANTITY ( BQ )

KOP PERUSAHAAN REKAPITULASI DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA

DINAS PERHUBUNGAN ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA

RENCANA ANGGARAN BIAYA ( RAB ) REDESAIN GEDUNG PENGADILAN AGAMA MUNGKID MAGELANG TAHUN 2012

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN PELELANGAN/SELEKSI (AANWIJZING) Nomor : 25.02/PANLEL/APBD-SEK/DPUKT/III/2013

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN AKHIR PELAKSANAAN KEGIATAN REHABILITASI SEKOLAH DASAR TAHUN 2012

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN. Nomor : Add. 02/03/PK/Indag.01/ULP-HB/VII/2015. Tanggal : 22 Juli untuk Pekerjaan PEMBANGUNAN PASAR RAKYAT

RINCIAN RENCANA ANGGARAN BIAYA

MENGHITUNG VOLUME PEKERJAAN RUMAH 2 LANTAI

SURAT PERJANJIAN KERJA

Yayasan Pend id ik an Terp adu

Panduan Menghitung Volume Pekerjaan Atap

Perubahan Aktivitas. Aktivitas 1. Pengukuran (Sama dengan aktivitas awal)

PERHITUNGAN. 1.Galian Tanah = 1/2 (lbr ats + lbr bwh) * t*l pondasi = 1/2 (0,9 + 0,7) x 0,65 x 100 m 52 m 3

PEMERINTAH ACEH. ADENDUM DOKUMEN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK Nomor : 02.Add/Pokja-ULP/OTSUS-PERHUB/LSM/2013 Tanggal : 10 April 2013

BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

DAFTAR HARGA SATUAN ANALISA PEKERJAAN

DAFTAR ANALISA PEKERJAAN

No Uraian Pekerjaan Volume Sat Harga Satuan (Rp) Jumlah Harga (Rp) A Pekerjaan Persiapan. Pekerjaan Tanah. Pekerjaan Pondasi. Pekerjaan Struktur

ESTIMASI PERHITUNGAN VOLUME RUMAH TINGGAL TYPE 36

PSD III D.Ars Undip TA 31

Cara menghitung Volume pekerjaan Untuk bangunan sederhana Di susun oleh : Gazali Rahman, ST

CARA MENGHITUNG VOLUME PEKERJAAN PEMBAGUNAN RUMAH 2 LANTAI Bag 1

DAFTAR ANALISA SNI DINAS PU CIPTA KARYA DAN TATA RUANG KABUPATEN JEMBER TAHUN ANGGARAN 2012

RENCANA ANGGARAN BIAYA

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN PEKERJAAN PEKERJAAN LANJUTAN PEMBANGUNAN FASILITAS PELABUHAN LAUT SEPO/SAGEA Nomor : PL.106/2/3.1/ULP/KSOP.

UNIT LAYANAN PENGADAAAN WILAYAH VII KELOMPOK KERJA PEMILIHAN PENYEDIA BARANG/JASA SATKER KANTOR OTORITAS BANDAR UDARA WILAYAH VII

BILL of QUANTITY (BQ) RENCANA ANGGARAN BIAYA ( RAB )

DAFTAR KUANTITAS HARGA DAN BAHAN

DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA SATUAN

BILL OF QUANTITY (BQ)

BILL OF QUANTITY PEKERJAAN : LANJUTAN PEMBANGUNAN FASPEL LAUT AIR BUAYA TAHAP III TERDIRI DARI :

69/ /120 BRONZE. LB/LT Standar LB/LT Standar dengan Kantor. tipe

Daftar Isi. 1. Latar Belakang 2. Referensi 3. Desain dan Spesifikasi Rumah T30 Perumnas 2016

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA

GAMBAR : PEMBANGUNAN BARU GEDUNG ICU/ICCU

URAIAN. Tenaga Oh Tukang 90, Oh Kepala Tukang 110, Oh Pekerja 75, Oh Mandor 120,000.

CONTOH RENCANA ANGGARAN BIAYA (R.A.B.) JASA BORONGAN PLUS MATERIAL Lokasi: - No No ID Pekerjaan Volume Satuan

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA DINAS TATA KOTA KOTA TANGERANG

BAB II GAMBARAN UMUM PROYEK

DAFTAR ANALISA SNI HARGA SATUAN PEKERJAAN

SEMULA BILL OF QUANTYTI (BQ)

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis penelitian, maka dapat disimpulkan beberapa hal

RENCANA ANGGARAN BIAYA

REKAPITULASI TOTAL BILL of QUANTITY (BOQ) REKAPITULASI

KOP PERUSAHAAN R E K A P I T U L A S I

BILL OF QUANTITY ( BQ )

A D D E N D U M D O K U M E N P E N G A D A A N

BAB VIII RENCANA ANGGARAN BIAYA

A. METODE PELAKSANAAN GEDUNG 2 TINGKAT PONDASI TIANG PANCANG. Adapun metode pelaksanaan yang digunakan adalah sebagai berikut:

Proposal. ZISWAF Ramadhan 1435 H. Jl. Beringin III, Margonda Raya, Depok. Web :

Website : stagustinuspanggang.wordpress.com

BACK UP DATA QUANTITY Back UP MC Nomor = 01 Paket Tanggal = Kontraktor No. mata pembayaran = Konsultan Jenis pekerjaan =

BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

Yayasan Indonesia Sejahtera Amanah

KEMENTRIAN KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA REKAPITULASI PERKIRAAN HARGA PEKERJAAN. Jumlah Harga No. Divisi Uraian Pekerjaan (Rupiah)

ANALISA HARGA SATUAN PENGADAAN PEKERJAAN RENOVASI LOKET ST. LENTENG AGUNG UNTUK MENDUKUNG PELAYANAN PENUMPANG 1 MEMBUAT GUDANG ALAT KERJA/M2

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN Nomor : 02.a.1/Add/15.2/53/IX/ Bab XIII. DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA...(berubah dan tertulis) KOP PERUSAHAAN

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan Persetujuan ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

PROPOSAL. BUKA PUASA Dan SANTUNAN Bersama ANAK ASUH YAYASAN TEBAR KASIH. 12 Agustus Ramadhan 1433 H. Diselenggarakan oleh:

Berita Acara Rapat Penjelasan Dokumen (Aanwijdzing) Nomor : a/POKJA-II/ULP-BMT/BARP/VIII/2016 Tanggal : 10 Agustus 2016

BERITA ACARA EVALUASI PENAWARAN Nomor : 06/PAN-PU/HKM - Dishutbun/2013

STUDI PERBANDINGAN KOEFISIEN MATERIAL DAN EVALUASI INDEKS PRODUKTIFITAS PADA PEKERJAAN PASANGAN BATU BATA, PLESTERAN DAN ACIAN

REKAPITULASI HASIL PENELITIAN ADMINISTRASI, TEKNIK, BIAYA DAN KUALIFIKASI

ANALISA HARGA SATUAN PEKERJAAN KOTA CIMAHI

DAFTAR ANALISA DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2011

Pemb. Instalasi Pengolah Limbah Pusk.. Blangkejeren

OWNERS ESTIMATE. : Pembangunan Saran Pendidikan Islam pada Madrasah : Pembangunan Pagar Sekolah MIN Koya Barat. Tahun Anggaran : 2015

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

PANITIA PENGEMBANGAN MUSHOLA DKM AL MUHAJIRIN Puri Matahari Persada Taman Kedaton RW 10 Laladon, Ciomas, Bogor

PROPOSAL PEMBANGUNAN PONDOK PESANTREN & MASJID DARUL HUDA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

STRUKTUR ORGANISASI PT. SBK KOMISARIS MANAJER MANAJER MANAJER MANAJER UMUM PEMASARAN AKUNTANSI EDP DAN KEUANGAN

REKAPITULASI RENCANA ANGGARA BIAYA (RAB)

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBUATAN RUMAH DINAS MEDIS Tahun Anggaran 2012

REKAPITULASI NO URAIAN PEKERJAAN JUMLAH HARGA A PEKERJAAN PERSIAPAN - B PEKERJAAN TANAH - C PEKERJAAN PASANGAN - D PEKERJAAN BETON -

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Kesimpulan yang didapat dari studi tesis dengan judul pemodelan desain

PENGARUH RANCANGAN DENAH TERHADAP RENCANA ANGGARAN BIAYA RUMAH TIPE 36 DI KOTA BANJARBARU KALIMANTAN SELATAN

Proposal Pembangunan Sekolah Yatim, Dhu afa & Pemulung MAI Cilandak, Jakarta Selatan

FHANPROPERTY PROUDLY PRESENT. JAGAKARSA PALACE exclusive town houses

BAB 2 PRODUK. Anugerah adalah penduduk asli dan pendatang baru yang ada di kota

Transkripsi:

PROPOSAL PENDIRIAN RUMAH TAHFIZH QUR AN AR-RAHMAN Mukaddimah Menuntut ilmu menjadi kewajiban bagi ummat Islam dan mendapat penekanan yang cukup intens dari Rasulullah Nabi Muhammad Saw. Beberapa hadits yang cukup sering kita dengar membuktikan akan hal itu. Menuntut ilmu adalah sebagian dari iman.. Tuntutlah ilmu, dari buaian hingga liang lahat.. Tuntutlah ilmu hingga ke negeri Cina.. Selain pendidikan formal yang selama ini kita kenal, pendidikan non-formal juga mempunyai andil yang sangat penting dalam mencerdaskan kehidupan berbangsa dan bermasyarakat di negeri ini. Selain menjadi pelengkap dari pendidikan formal yang sudah ada, pendidikan non-formal juga menjadi alternatif yang cukup efektif bagi masyarakat yang tidak mampu menjangkau pendidikan formal dikarenakan banyak hal, seperti faktor biaya, dan waktu belajar. Rumah Tahfizh Qur an Ar-Rahman bermaksud mengisi pos-pos pendidikan nonformal yang saat ini walaupun sudah banyak ada, tapi tetap belum mampu mengakomodasi kebutuhan pendidikan masyarakat banyak secara merata. Dalam hal ini, Rumah Tahfizh Ar-Rahman mengambil satu bidang pendidikan yang sangat fundamental bagi ummat Islam, yaitu al-quran. Al-Quran merupakan kitab suci dan petunjuk hidup ummat Islam yang tidak ada habis-habisnya untuk dipelajari dan digali hikmah beserta tafsirnya. Sudah banyak yang menelaah, mengkaji, dan membuat tafsirnya, baik dari disiplin ilmu agama, atau disiplin ilmu lain, seperti Sosiologi, Fisika, dan Geografi. Tapi tetap, semuanya hanya seperti menyentuh sedikit bagian dari hikmah Al-Quran yang sedemikian berlimpah ruah. Selain mempelajari Al-Quran dari sisi tafsir dan hikmahnya, yang tak kalah penting, bahkan sangat penting adalah mempelajari bagaimana cara membacanya dengan benar dan tartil. Karena ayat-ayat Al-Quran senantiasa kita baca dalam setiap kesempatan ibadah yang diperintahkan oleh Allah Swt, terutama pada saat ibadah Sholat lima waktu, membaca ayat-ayat Al-Quran secara tartil menjadi kewajiban yang harus ditunaikan.

Bacalah Al-Qur an dengan tartil. (QS. Al muzzammil : 4) Dari Aisyah ra, ia berkata : Rasulullah saw bersabda: Orang yang membaca Al- Qur an sedangkan ia mahir bersama para malaikat yang mulia dan taat, dan orang yang membaca Al-Qur an sedangkan ia terbata-bata dan merasa kesulitan, ia mendapat dua pahala. (HR.BukhariMuslim). Sesungguhnya orang yang didalam dadanya tidak terdapat Al-Qur an bagaikan rumah yang tidak berpenghuni. ( HR.Atturmudzi). Berdasarkan pentingnya mempelajari membaca al-quran secara benar dan tartil, kemudian kenyataan yang didapati pada saat ini bahwa masih belum banyak yang ikut berkecimpung dalam penyelenggaraan pendidikan Tahsin dan Tahfidz al-quran, maka kami merasa terpanggil untuk ikut terlibat di dalamnya. Sehingga kami berharap masyarakat akan terbebas dari buta huruf Al-Quran, dapat membaca Al- Quran dengan benar-tartil, dan ikut menjaga kelestarian Al-Quran dengan menghafalkannya. Tujuan Mendirikan Rumah tahfizh Ar-Rahman Bersama para pemerhati Al-Qur an mengajak masyarakat untuk kembali kepada Al- Qur an dan As-Sunnah yang dimulai dari kecintaan membaca dan menghafal Al- Qur an. Visi Sebagai Lembaga Qur an yang berkualitas dalam menjadikan Al-Qur an sebagai pedoman hidup dan sumber kebahagiaan ummat. Misi Mencetak para penghafal Al-Qur an yang berprestasi serta dapat menjawab kebutuhan ummat dalam proses belajar mengajar al-qur an. Pengurus Rumah Tahfizh Ar-Rahman Terlampir Kegiatan Waktu dan Tempat Guna mendukung optimalisasi pembangunan Rumah Tahfizh Ar-rohman, Kami telah mempersiapkan program-program kegiatan belajar mengajar Al-Qur andan telah berjalan serta mendapat sambutan baik dari pesertanya. Berikut adalah program- program yang sudah berjalan:

1. Baca tulis (BT) Al-Qur an anak-anak TK dan SD. 2. Tahsin Tajwid (TT) Qur an Remaja putra dan putri. 3. Tahfizh Qur an mahasiswa dan Karyawan. 4. Tahsin Tahfizh ibu-ibu rumah tangga 5. Pengajian pekanan Remaja 6. Pengajian bulanan ibu-ibu No Hari Belajar Waktu Peserta Program Tempat 1. Senin-Rabu 08.30-09.30 Anak-anak Tahsin Rumah 2. Rabu 08.30-09.30 Ibu-ibu Tahsin Rumah 3. Jum at 16.00-17.30 Ibu-ibu Tahfizh Rumah 4. Selasa & Jum at 19.30-20.30 Remaja putra Tahsin Masjid 5. Jum at 19.30-20.30 Remaja Putri Tahsin Rumah 6. Sabtu ke IV 13.00-15.00 Ibu-ibu Pengajian bulanan Rumah 7. Minggu 18.30-20.00 Karyawan Tahsin-Tahfizh Rumah Ada harapan besar atau cita-cita kami, yaitu : 1. Rumah tahfizh Ar -rahman dapat menyelenggarakan belajar Al-Qur an setiap hari dengan variasi waktu yg lebih beragam, agar kesempatan masyarakat untuk belajar Al-Qur an lebih luas. 2. Rumah Tahfizh Ar-Rahman dapat menyelenggarakan program Tahfizh intensif, sehingga dapat mencetak para huffazh ( penghafal Qur an) dengan target yg optimal. 3. RumahTahfizh Ar-rahman dapat memberikan biaya pendidikan gratis bagi anak yatim dan keringanan biaya bagi kaum du afa serta beasiswa bagi peserta berprestasi yg mampu menyelesaikan hafalan Qur an sesuai dengan target program kami. 4. Untuk mewujudkan itu semua dibutuhkan ruang dan sarana belajar yang memadai dan dapat dikelola dengan maksimal untuk dapat memberikan manfaat yang seluas-luasnya. Rencana Pembangunan Menyadari keadaan tersebut, maka kami mengupayakan : 1. Membangun rumah kami dengan 2 lantai, dimana lantai 2 diwakafkan untuk digunakan kegiatan belajar tahsin- tahfizh Al-Qur an. 2. Menerima bagi para muhsinin (dermawan) yang mau berpartisipasi dalam membantu pembangunan rumah tahfizh ar-rahman. Anggaran Pembangunan dan Gambar Rencana Terlampir

Cara Pengumpulan Dana Cara pembayaran wakaf, infaq dan shadaqoh dapat dilakukan melalui : Setor/transfer via rekening: o BCA 4750172526 a.n. Rohmani o BMI 3021360820 a.n. Rohmani Setor langsung ke Rumah tahfizh Ar-Rahman o Jl. H. Muhi VI Rt. 010/004 No. 20A Pondok Pinang Jakarta Selatan o Telp. 021-75909744, 021-94554318 PENUTUP Demikian proposal ini kami sampaikan dengan penuh hangat dan sentuhan Qur ani. Kami menyakini dengan keimanan kepada Allah SWT,segala permasalahan hidup akan terselesaikan dengan baik, sebagaimana kami menyakini bahwa semua pihak yang terlibat atas suksesnya proyek Da wah Qur ani ini adalah termasuk dari hamba-hamba pilihan-nya. Amin ya Rabbal alamin. Jakarta, 4 Desember 2010 Rumah Tahfizh Ar-Rohman Rahmani, S.Pdi Ketua Deis Septiani, S.Pd Sekretaris

Pengurus Rumah Tahfizh Ar-Rahman Pondok Pinang Jakarta Selatan Ketua Rumah Tahfizh Rahmani, S.Pdi. Sekretaris Deis Septiani, S.Pd Bendahara Desi Apriani, A.md Pengajar Rahmani, S.Pdi Deis Septiani, S.Pd Euis Nursandi, A.md Iwan Hikmawan, ST. Maemumah Siti sutianah SISWA

Anggaran Biaya Pekerjaan Renovasi Rumah Tahfidz Qur'an Ar-Rahman No Uraian Volume Satuan Jumlah Pek. Pendahuluan & Bongkar 1 Bongkar Pondasi 7 m3 Rp 20,000 Rp 140,000 2 Bongkar Dinding Pagar 9 m2 Rp 20,000 Rp 180,000 3 Bongkar Dinding Kolom 20 m2 Rp 20,000 Rp 400,000 4 Bongkar Kanopi Depan 9 m2 Rp 20,000 Rp 180,000 5 Bongkar Kuda-kuda dan Atap 40 m2 Rp 40,000 Rp 1,600,000 6 Buang Puing 20 rit Rp 200,000 Rp 4,000,000 7 Perapihan dan Pembersihan 1 ls Rp 3,000,000 Rp 3,000,000 Pekerjaan Struktur Pembesian 8 Pembesian Pondasi Tapak 5 m3 Rp 1,000,000 Rp 5,000,000 9 Pembesian Kolom 20/20 3 m3 Rp 1,000,000 Rp 3,000,000 10 Pembesian Balok 20/30 5 m3 Rp 1,000,000 Rp 5,000,000 11 Pembesian Plat Lantai t=12cm 6 m3 Rp 1,000,000 Rp 6,000,000 Bekisting Cor 12 Bekisting Balok 45 m2 Rp 60,000 Rp 2,700,000 13 Bekisting Kolom 25 m2 Rp 60,000 Rp 1,500,000 14 Bekisting Plat Lantai 30 m2 Rp 60,000 Rp 1,800,000 Cor Beton K225 15 Cor Beton Pondasi K225 5 m3 Rp 800,000 Rp 4,000,000 16 Cor Beton Balok K225 3 m3 Rp 800,000 Rp 2,400,000 17 Cor Beton Kolom K225 5 m3 Rp 800,000 Rp 4,000,000 18 Cor Beton Plat Lantai K225 6 m3 Rp 800,000 Rp 4,800,000 Pek Dinding, Pintu & Jendela 19 Kusen Pintu Masuk Lt Dua 1 unit Rp 800,000 Rp 800,000 20 Daun Pintu Masuk Lt Dua 2 unit Rp 800,000 Rp 1,600,000 21 Kusen Jendela Aula lt Dua 2 unit Rp 800,000 Rp 1,600,000 22 Daun Jendela Aula Lt Dua 4 unit Rp 800,000 Rp 3,200,000 23 Kusen R Kerja Lt Dua 1 unit Rp 800,000 Rp 800,000 24 Daun Pintu R Kerja Lt Dua 1 unit Rp 800,000 Rp 800,000 25 Daun Jendela R Kerja Lt Dua 1 unit Rp 800,000 Rp 800,000 26 Pintu Aluminum Km Mandi 1 unit Rp 400,000 Rp 400,000 27 Dinding Batu Bata Plester Aci 100 m2 Rp 140,000 Rp 14,000,000 Pekerjaan Lantai - Keramik 28 Lantai Keramik Teras 8 m2 Rp 120,000 Rp 960,000 29 Lantai Keramik Aula 15 m2 Rp 120,000 Rp 1,800,000 30 Lantai Keramik Ruang Kerja 7 m2 Rp 120,000 Rp 840,000 31 Lantai Keramik Selasar 12 m2 Rp 120,000 Rp 1,440,000 32 Lantai Keramik Km Mandi 2 m2 Rp 120,000 Rp 240,000

33 Dinding Keramik Km Mandi 6 m2 Rp 120,000 Rp 720,000 34 Pekerjaan Pengecatan Dinding 200 m2 Rp 15,000 Rp 3,000,000 Pekerjaan Tangga - Reling 35 Pembesian Tangga 1 m3 Rp 1,000,000 Rp 1,000,000 36 Bekisting Cor Tangga 1 m2 Rp 60,000 Rp 60,000 37 Cor Beton Tangga K225 1 m3 Rp 800,000 Rp 800,000 38 Finishing Plester Aci Bag Cor 3 m2 Rp 60,000 Rp 180,000 39 Lantai Keramik Tangga 3 m2 Rp 120,000 Rp 360,000 40 Reling Besi Tangga 7 m2 Rp 400,000 Rp 2,800,000 41 Reling Besi Balkon Lt Dua 3 m2 Rp 400,000 Rp 1,200,000 Pekerjaan Plafon-Atap 42 Plafon Gypsum Rangka Hollow 40 m2 Rp 70,000 Rp 2,800,000 43 Pengecatan Plafon 40 m2 Rp 15,000 Rp 600,000 44 Kuda-kuda Baja Ringan 45 m2 Rp 150,000 Rp 6,750,000 45 Genteng Penutup Atap 70 m2 Rp 60,000 Rp 4,200,000 46 Papan Lisplang 2/30 32 m1 Rp 120,000 Rp 3,840,000 47 Finishing Lisplang 32 m1 Rp 35,000 Rp 1,120,000 Pekerjaan ME 48 Instalasi Titik Lampu 8 titik Rp 100,000 Rp 800,000 49 Instalasi Titik Daya 4 titik Rp 100,000 Rp 400,000 50 Instalasi Panel Lantai Dua 1 unit Rp 300,000 Rp 300,000 51 Stop Kontak 4 unit Rp 50,000 Rp 200,000 52 Lampu Downlight 8 unit Rp 80,000 Rp 640,000 53 Instalasi Pipa Air Bersih 12 m1 Rp 40,000 Rp 480,000 54 Instalasi Pipa Air Kotor 12 m1 Rp 40,000 Rp 480,000 55 Instalasi Pipa Closet 22 m1 Rp 60,000 Rp 1,320,000 56 Closet Jongkok 1 unit Rp 400,000 Rp 400,000 57 Kran Air 4 unit Rp 40,000 Rp 160,000 Total Biaya Renovasi Rp 113,590,000

FOTO-FOTO KEGIATAN RUMAH TAHFIDZ QUR AN AR-RAHMAN

GAMBAR RENCANA PEMBANGUNAN RUMAH TAHFIZH QUR AN AR-RAHMAN

GAMBAR RENCANA PEMBANGUNAN RUMAH TAHFIZH QUR AN AR-RAHMAN