ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK. Kata Kunci: Pengendalian Persediaan, Metode Probabilistik, Demand Variabel dan Lead Time Konstan. Universitas Kristen Maranatha.

ABSTRAK. Kata kunci: Pengendalian persediaan, bahan baku, Model pengendalian persediaan probabilistik. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: EOQ (Economic Order Quantity), Raw Materials, Inventories of Raw Materials. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: EOQ (Economic Order Quantity), inventories of raw materials. vii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata-kata kunci: pengendalian persediaan, metode probabilistik, demand variabel dan lead time konstan.

ABSTRACT. Keywords: Safety Stock, Lead Time, Reorder Point dan Total Inventory Cost, EOQ (Economic Order Quantity) method. viii

BAB I PENDAHULUAN. dunia usaha, baik perdagangan maupun perindustrian, serta adanya peningkatan

ABSTRAK. Kata-kata kunci: pengendalian persediaan, metode probabilistik, demand variabel dan lead time konstan

ABSTRACT. Keywords: Inventory Control, ABC Classification System, Probabilistic Models, and Q System. Universitas Kristen Maranatha

ADLN-Perpustakaan Universitas Airlangga

ABSTRAK. Kata Kunci: Pengendalian Persediaan, Biaya Persediaan, Model Probabilistik, Backorder. Universitas Kristen Maranatha

Manajemen Operasi. Manajemen Persediaan.

ABSTRACT. Keywords: Inventory, inventory control, ABC classification, EOI Multiple Item method, efficiency cost inventory. vii

ORDER QUAANTITY (EOQ).

Kata Kunci: Perencanaan Pendistribusian Produk, Distribution Requirement Planning, Lot For Lot, Economic Order Quantity.

EVALUASI MANAJEMEN PERSEDIAAN PUPUK PT. ABC MENGGUNAKAN METODE EOQ. Diterima: 1 Juni 2016 Layak Terbit: 25 Juli 2016

Pendahuluan Setiap perusahaan, apalagi perusahaan industri, memerlukan berbagai jenis barang untuk keperluan industrinya. Barang-barang ini dapat berb

ABSTRACT. Keywords: inventory control, probabilistic method, backorder, lostsales

Analisis Manajemen Persediaan Bahan Baku pada Perusahaan Base Camp Clothing dengan Menggunakan Metode Economic Order Quantity ( EOQ)

ANALISIS MANAJEMEN PERSEDIAAN BAHAN BAKU JAMBE DENGAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) PERSPEKTIF ASUMSI DEMAND YANG STATIONER PADA PT.

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Tauco di Perusahaan Kecap Manalagi Kota Denpasar Provinsi Bali

PENENTUAN JUMLAH PESANAN EKONOMIS PERSEDIAAN VAKSIN MENINGITIS MENVEO PADA KANTOR KESEHATAN PELABUHAN (KKP) KELAS II SAMARINDA

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...

Prosiding Manajemen ISSN:

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN BAHAN BAKU FIBER UNTUK MEMINIMALKAN BIAYA PERSEDIAAN (STUDY KASUS PT. DJABES TUNAS UTAMA DI NGORO, MOJOKERTO)

OPTIMASI PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DI PT. BROMINDO MEKAR MITRA

ANALISIS PERSEDIAAN BAHAN BAKU KEDELAI PADA INDUSTRI TAHU AFIFAH DI KELURAHAN NUNU KECAMATAN TATANGA KOTA PALU

ABSTRAK. Kata Kunci: Metode EOQ (Economic Order Quantity), Metode JIT (Just In Time) dan Efisiensi Biaya

ABSTRAK. Kata kunci : biaya standar, pengendalian, efektivitas, efisiensi, biaya bahan baku, analisis selisih

BAB I PENDAHULUAN. bahan baku sangat besar sehingga tidak mungkin suatu perusahaan akan dapat

ABSTRACT. Keywords : Raw material inventory control, MRP, lot sizing. Universitas Kristen Maranatha

ANALISA PENGENDALIANPERSEDIAAN BAHAN BAKUDENGANMETODE EOQPADA PT SENTOSA PLASTIKMEDAN

Manajemen Persediaan. Penentuan jumlah persediaan : stochactic model. Modul ke: Fakultas FEB. Program Studi Manajemen.

STUDI KOMPARASI METODE EOQ DAN POQ DALAM USAHA EFISIENSI BIAYA BAHAN PASIR PAVING BLOCK

PERBANDINGAN NILAI PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY (EOQ) PADA PD. ANEKA CIPTA FIBER GLASS

ABSTRACT. Keywords: Inventory, Inventory Control, Probabilistic Method, Backorder, Lost Sales. vii. Universitas Kristen Maranatha

Proudly present. Manajemen Persediaan. Budi W. Mahardhika Dosen Pengampu MK.

ABSTRACT. : Inventory, EPQ, Cost Efficiency. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci : Pengendalian Persediaan. Model Probabilistik. kasus Lost Sales.

BAB II KONSEP PERSEDIAAN DAN EOQ. menghasilkan barang akhir, termasuk barang akhirnya sendiri yang akan di jual

BAB III METODE PENELITIAN

ABSTRAK. Kata-kata kunci : Pengendalian persediaan, biaya persediaan, metode probabilistik, permintaan variabel dan lead time konstan.

ANALISIS PERSEDIAAN BAHAN BAKU LIMBAH KAYU SANGKAR BURUNG DENGAN METODE EOQ PADA UD. AMANAH SURAKARTA

Prosiding Manajemen ISSN:

Optimasi Pengendalian Persediaan Bahan Baku Dengan Analisis Reorder Point

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ABSTRACT. Keywords: Traditional Methods, Cost Centre, Just In Time methods, Inventory. Universitas Kristen Maranatha

Abstract. Keywords: Capital Budgeting, the maximum profit. vii. Universitas Kristen Maranatha

( : WETTY ANGGUN WERTI JURUSAN STATISTIKA FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

ABSTRAK. Kata kunci: Pengendalian Persediaan, Model Probabilistik, Metode Q, Biaya Total Persediaan. viii. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Persaingan antar perusahaan tidak terbatas hanya secara lokal,

ANALISIS PENENTUAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU KEDELAI YANG OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN METODE STOCKHASTIC PADA PT. LOMBOK GANDARIA

ABSTRACT. Key Words : Raw Materials, Material Requirement Planning, Lot for Lot. Universitas Kristen Maranatha

USULAN PENENTUAN TEKNIK LOT SIZING TERBAIK DENGAN MINIMASI BIAYA DALAM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN KEBUTUHAN CANVAS EP 200 CONVEYOR BELT DI PT.

Aplikasi Perhitungan Jumlah Pesanan Produksi dan Frekuensi Produksi per Tahun dengan Metode Economic Production Quantity

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA PT. SANTOSA AGRINDO. Ira Mutiara 1, Moh. Mukhsin 2

ABSTRACT. Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Analisa Persediaan Bahan Baku Mengunakan Metode EOQ (Economy Order Quantity) di CV. Alfa Nafis

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU KARET DENGAN METODE EOQ (Economic Order Quantity) (Studi Kasus: PT. Asahan Crumb Rubber) SKRIPSI

PENGENDALIAN PERSEDIAAN SPARE PART PRINTER MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY DENGAN BACK ORDER PADA PT. MITRA INFOPARAMA MEDAN SKRIPSI

INTISARI. Kata-kata kunci: bahan baku, metode pengendalian persediaan, metode praktis perusahaan, likuiditas. UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ABSTRAK. Kata Kunci: peramalan, single exponential smoothing, single moving average, Economic Order Quantity (EOQ). ABSTRACT

BAB I PENDAHULUAN. sehingga dalam menentukan persediaan perusahan harus selalu

BAB I PENDAHULUAN. produksi per bulan mencapai 200 pcs untuk semua jenis produk.

PENERAPAN DISTRIBUTION REQUIREMENT PLANNING UNTUK PERENCANAAN PENGIRIMAN AIR MINUM DALAM KEMASAN (STUDI KASUS PERUSAHAAN X)

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Serbuk Gergaji Kayu (Studi Kasus di Oka Jamur Bali, Desa Penarungan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung)

ANALISIS PERSEDIAAN BAHAN BAKU CAN BODY 250ml DENGAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) PADA PT. COCA-COLA AMATIL INDONESIA, SEMARANG

ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 4, Nomor 2, Tahun 2015, Halaman Online di:

E-Jurnal Agribisnis dan Agrowisata ISSN: Vol.4, No.5, Desember 2015

ABSTRACT. Key words: Just In Time, Productivity, Profit, output, input, profit margin on sales. iii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keyword: Estimated Cost, Production Cost Control. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Key Words : analysis cost-volume-profit, break even point, profit target, operating leverage

Aplikasi Perhitungan Jumlah Pesanan Produksi dan Frekuensi Produksi per Tahun dengan Metode Economic Production Quantity

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PERAMALAN OBAT DI APOTEK DENGAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) DAN EXPONENTIAL SMOOTHING

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Sistem Pengendalian Manajemen ( Management Control System ) adalah 1

Tugas Akhir. Perencanaan dan Penentuan Inventory Untuk Meningkatkan. Efisiensi dan Service Level Pada Perusahaan Industrial Distributor PT.

BAB III METODE PENELITIAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB 1. PENDAHULUAN. Pemesanan barang merupakan kegiatan yang sangat penting pada bagian

Pengendalian Persediaan Bahan Baku untuk Waste Water Treatment Plant (WWTP) dengan

ABSTRACT. Keywords : sales volume, profit, break even point, margin of safety, fixed costs, variabel cost, mixed cost. Universitas Kristen Maranatha

Persediaan. Ruang Lingkup. Definisi. Menetapkan Persediaan. Keuntungan & Kerugian Persediaan

ABSTRAK. Kata-kata kunci : Sistem informasi akuntansi, Pengendalian intern persediaan barang dagang, Keamanan persediaan.

ANALYSIS OF CEMENT AS RAW MATERIAL INVENTORY ON READY MIX PRODUCTION UNIT AT PT. PERDANA BETON IN SAMARINDA

ABSTRACT. Keywords: Job order costing method. vi Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata-kata kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Internal Rate of Return, Profitability Index, Net Present Value, Investasi.

BAB I PENDAHULUAN. antar perusahaan pun merupakan hal yang sangat penting. Karena jika hal hal

ABSTRACT. Keywords: Job orders, production scheduling, CDS, FCFS, makespan efficiency. Universitas Kristen Maranatha

BAB III LANGKAH PEMECAHAN MASALAH

USULAN PERENCANAAN PRODUKSI DAN PERSEDIAAN TERINTEGRASI PT P&P LEMBAH KARET TUGAS AKHIR. Oleh FERDIAN REFTA AFRA YUDHA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif deterministik, dengan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ABSTRAK. Kata kunci : tata tetak (layout), penataan mesin, meminimumkan jarak perpindahan, load distance. viii. Universitas Kristen Maranatha

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PERENCANAAN PERSEDIAAN BARANG

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian dilakukan di PT Subur mitra grafistama yang berlokasi di

Transkripsi:

ABSTRAK Persediaan merupakan salah satu aktiva yang paling penting yang dimiliki perusahaan. Karena persediaan itu penting, maka harus dilakukan pengendalian yang baik untuk menjaga persediaan berada pada tingkat yang optimal (disimpan secukupnya) supaya tidak terjadi kelebihan maupun kekurangan persediaan. PD. Putra Phung Mandiri adalah perusahaan dagang yang menjual alat-alat listrik berupa kabel, balon lampu, dan stop kontak serta menjual pompa air. Saat ini, PD. Putra Phung Mandiri mengalami penumpukkan persediaan akan produk balon lampu Philips tipe Essential 14 watt yang disebabkan oleh metode perhitungan yang digunakan perusahaan saat ini tidak efisien karena hanya berdasarkan perhitungan dari volume penjualan bulan-bulan sebelumnya. Penulis melakukan penelitian mengenai peranan pengendalian persediaan untuk meminimumkan biaya persediaan, khususnya persediaan produk balon lampu Philips tipe Essential 14 watt dengan menggunakan metode EOQ probabilistik, karena perusahaan menghadapi kondisi dimana permintaan dan lead time bervariasi. Dari hasil penelitian dengan metode yang selama ini diterapkan perusahaan, maka total biaya persediaannya sebesar Rp. 19.320.300,00. Dengan metode terpilih, maka diketahui jumlah pemesanan ekonomis yang harus dilakukan perusahaan adalah sebesar 234 unit dengan jumlah persediaan bersih 113 unit dan harus melakukan pemesanan ulang ketika tingkat persediaan sebesar 377 unit dan total biaya persediaan adalah Rp. 11.882.100,00. Sehingga akan menghemat biaya persediaan sebesar Rp. 7.438.200,00. iii

ABSTRACT Inventory is one of the most important assets of the company. Because supplies are important, it must be done to maintain good control of inventories are at an optimum level (saved to taste) so that does not happen excess or shortage of inventory. PD. Putra Phung Mandiri is a trading company that sells power tools in the form of wires, ballon lights, and stop contact and sell water pump. Currently, PD. Putra Phung Mandiri experienced piling inventories will balloon lights Philips products Essential 14 watts type caused by the inventory control method used by companies now is inefficient because only based on the calculation of the volume of sales in previous months. The author conducted research on the role of inventory control to minimize inventory costs, especially inventory balloon lights type Philips Essential 14 watts using the method of Probabilistic EOQ, as firms face conditions that demand and lead times vary. From the results of research with methods that have been applied to the company, the total inventory cost of Rp. 19,320,300.00. With the choosen method, then note the number of reservations that must be done economically companies amounted to the 234 units with total net supply of 113 units and have to perform the reorder when the inventory level of 377 units and total inventory cost is the Rp. 11,882,100.00. Thus saving the cost of inventory amounted Rp. 7,438,200.00. iv

DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR... i ABSTRAK... iii ABSTRACT... iv DAFTAR ISI... v DAFTAR GAMBAR... viii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GRAFIK... x BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang Penelitian... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 3 1.3 Tujuan Penelitian... 5 1.4 Kegunaan Penelitian... 6 1.5 Lokasi dan Lamanya Penelitian... 6 1.6 Sistematika Penulisan... 7 BAB II KAJIAN PUSTAKA... 9 2.1 Manajemen Operasi... 9 2.2 Pengertian Persediaan... 10 2.2.1 Fungsi Persediaan... 11 2.2.2 Penentuan Kuantitas Persediaan... 13 2.2.3 Biaya-biaya yang Timbul dari Adanya Persediaan... 14 2.3 Pengendalian Persediaan... 17 2.3.1 Pengertian Pengendalian Persediaan... 17 2.3.2 Tujuan Pengendalian Persediaan... 18 2.4 Permasalahan Dalam Pengendalian Persediaan... 19 2.5 Cara-cara Penentuan Jumlah Persediaan... 19 2.6 Metode Penilaian Persediaan... 20 v

2.7 Pengendalian Persediaan yang Efektif... 21 2.8 Sistem Pengendalian Persediaan... 22 2.9 Model Persediaan... 24 2.10 Model Economic Order Quantity (EOQ)... 25 2.10.1 Reorder Point (ROP)... 29 2.10.2 Lead TIme... 31 2.10.3 Safety Stock (SS) atau Persediaan Bersih... 31 2.10.4 Inventory Turn Over... 32 2.11 Model Economic Production Quantity (EPQ)... 33 2.12 Model Probabilistik... 35 2.12.1 Model Probabilistik Q... 38 2.13 Forecasting... 41 2.14 Kerangka Pemikiran... 42 BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN... 45 3.1 Objek Penelitian... 45 3.1.1 Sejarah Perusahaan... 46 3.1.2 Struktur Organisasi Perusahaan... 46 3.1.3 Proses Produksi... 49 3.2 Metode Penelitian... 52 3.3 Teknik Pengumpulan Data... 52 3.4 Teknik Pengolahan Data... 55 BAB IV ANALISIS PEMBAHASAN... 57 4.1 Pengumpulan Data... 57 4.2 Pengendalian Persediaan Perusahaan... 59 4.2.1 Biaya Pemesanan... 60 4.2.2 Biaya Penyimpanan... 60 4.3 Pengendalian Persediaan dengan Metode EOQ Probabilistik... 63 4.3.1 Jumlah Pemesanan yang Ekonomis... 68 4.3.2 Waktu Pemesanan yang Tepat... 69 vi

4.3.3 Biaya Pemesanan... 70 4.3.4 Biaya Penyimpanan... 71 4.3.5 Total Biaya Persediaan... 72 4.4 Perbandingan Pengendalian Persediaan Oleh Perusahaan dengan Metode EOQ Probabilstik... 74 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 75 5.1 Simpulan... 75 5.2 Saran... 76 DAFTAR PUSTAKA... 77 LAMPIRAN... 79 DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS (CURRICULUM VITAE)... 80 vii

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 The EOQ Cost Model... 28 Gambar 2.2 Kerangka Pemikiran... 44 Gambar 3.1 Struktur Organisasi... 47 viii

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1.1 Jumlah Permintaan dan Persediaan... 3 Tabel 1.2 Selisih Jumlah Permintaan dan Persediaan... 4 Tabel 1.3 Data Penumpukan... 4 Tabel 3.1 Flow Process Chart Prosedur Pembelian... 51 Tabel 4.4 Perbandingan Perhitungan dalam Minimalisasi Biaya Persediaan... 74 ix

DAFTAR GRAFIK Grafik I Pola Permintaan Balon Lampu Philips Essential Halaman 14 watt... 64 x