BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS PENGARUH COMPRESSOR WASHING TERHADAP EFISIENSI KOMPRESOR DAN EFISIENSI THERMAL TURBIN GAS BLOK 1.1 PLTG UP MUARA TAWAR

BAB II LANDASAN TEORI

TURBIN GAS. Berikut ini adalah perbandingan antara turbin gas dengan turbin uap. Berat turbin per daya kuda yang dihasilkan lebih besar.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V TURBIN GAS. Berikut ini adalah perbandingan antara turbin gas dengan turbin uap. No. Turbin Gas Turbin Uap

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Analisa Pengaruh Variasi Pinch Point dan Approach Point terhadap Performa HRSG Tipe Dual Pressure

ANALISA EFISIENSI PERFORMA HRSG ( Heat Recovery Steam Generation ) PADA PLTGU. Bambang Setyoko * ) Abstracts

MODUL V-C PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GAS UAP (PLTGU)

BAB I PENDAHULUAN. Pusat listrik tenaga gas (PLTG) adalah Salah satu jenis pembangkit listrik

ANALISIS TERMODINAMIKA PERFORMA HRSG PT. INDONESIA POWER UBP PERAK-GRATI SEBELUM DAN SESUDAH CLEANING DENGAN VARIASI BEBAN

ANALISIS EFISIENSI TURBIN GAS TERHADAP BEBAN OPERASI PLTGU MUARA TAWAR BLOK 1

METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di PLTG unit pembangkit PT. Dian Swastatika

Udara. Bahan Bakar. Generator Kopel Kompresor Turbin

ANALISIS UNJUK KERJA HEAT RECOVERY STEAM GENERATOR (HRSG) PADA PLTGU MUARA TAWAR BLOK 5 ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II PROFIL UNIT PEMBANGKITAN MUARA KARANG

Tekad Sitepu, Sahala Hadi Putra Silaban Departemen Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara

PERANCANGAN TURBIN GAS PENGGERAK GENERATOR PADA INSTALASI PLTG DENGAN PUTARAN 3000 RPM DAN DAYA TERPASANG GENERATOR 130 MW SKRIPSI

PENGOPERASIAN OPTIMUM SISTEM TENAGA LISTRIK

KATA PENGANTAR. Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas

ANALISA PERFORMANSI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GAS UAP (PLTGU) SICANANG BELAWAN

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI TINGKAT KEBERHASILAN KINERJA KEUANGAN PADA PT PEMBANGKITAN JAWA BALI KANTOR PUSAT RANGKUMAN TUGAS AKHIR

Analisa Termoekonomi Pada Sistem Kombinasi Turbin Gas Uap PLTGU PT PJB Unit Pembangkitan Gresik

ANALISA PENGARUH VARIASI PINCH POINT DAN APPROACH POINT TERHADAP PERFORMA HEAT RECOVERY STEAM GENERATOR TIPE DUAL PRESSURE

ANALISIS EFISIENSI SIKLUS COMBINE CYCLE POWER PLANT (CCPP) GAS TURBINE GENERATOR TERHADAP BEBAN OPERASI PT KRAKATAU DAYA LISTRIK

Program Studi DIII Teknik Mesin Kelas Kerjasama PT PLN (PERSERO) Fakultas Teknologi Industri. OLEH : Ja far Shidiq Permana

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Prinsip Pembangkit Listrik Tenaga Gas

Analisa Efisiensi Isentropik dan Exergy Destruction Pada Turbin Uap Sistem Pembangkit Listrik Tenaga Gas dan Uap

TURBIN UAP & GAS ANALISA PENGARUH WATER WASH TERHADAP PERFORMANSI TURBIN GAS PADA PLTG UNIT 7 PAYA PASIR PT.PLN SEKTOR PEMBANGKITAN MEDAN SKRIPSI

BAB 1 PENDAHULUAN. selatan pulau Jawa, Desa Sukorejo, Kecamatan Sudimoro, sekitar 30 km arah

METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di PLTG unit pembangkit PT. Dian Swastatika

Gbr. 2.1 Pusat Listrik Tenaga Gas dan Uap (PLTGU)

PERANCANGAN ULANG HEAT RECOVERY STEAM GENERATOR DENGAN SISTEM DUAL PRESSURE MELALUI PEMANFAATAN GAS BUANG SEBUAH TURBIN GAS BERDAYA 160 MW

SKRIPSI / TUGAS AKHIR

BAB III SISTEM PLTGU UBP TANJUNG PRIOK

ANALISIS PEMANFAATAN POTENSI ENERGI PANAS PADA SISA PEMBAKARAN DI PROSES PLTG BALAI PUNGUT

ANALISIS SIKLUS KOMBINASI TERHADAP PENINGKATAN EFFISIENSI PEMBANGKIT TENAGA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Tenaga Uap (PLTU). Salah satu jenis pembangkit PLTU yang menjadi. pemerintah untuk mengatasi defisit energi listrik khususnya di Sumatera Utara.

Perhitungan Daya Turbin Uap Dan Generator

BAB II LANDASAN TEORI

I. PENDAHULUAN. menghasilkan energi listrik. Beberapa pembangkit listrik bertenaga panas

PERENCANAAN TURBIN GAS SEBAGAI PENGGERAK GENERATOR LISTRIK DENGAN DAYA TERPASANG 135,2 MW

ANALISA EXERGI SISTEM KOGENERASI SIKLUS KOMBINASI

PRINSIP KONSERVASI ENERGI PADA TEKNOLOGI KONVERSI ENERGI. Ir. Parlindungan Marpaung HIMPUNAN AHLI KONSERVASI ENERGI

PERANCANGAN TURBIN UAP PENGGERAK GENERATOR LISTRIK DENGAN DAYA 80 MW PADA INSTALASI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GAS UAP

BAB II LANDASAN TEORI

STUDI PERANCANGAN PLTGU SEBAGAI ALTERNATIF DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN LISTRIK UNIVERSITAS INDONESIA

Kunci Jawaban Latihan Termodinamika Bab 5 & 6 Kamis, 12 April 2012 W NET

PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GAS (PLTG)

OLEH : Willhansen Sindhu Kamarga

ANALISIS KONSUMSI BAHAN BAKAR PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA UAP STUDI KASUS PT. PLN PEMBANGKITAN TANJUNG JATI

BAB IV PERHITUNGAN DATA

ANALISA PEMAKAIAN BAHAN BAKAR SOLAR (HIGH SPEED DIESEL) PADA GT.11 PLTGU SICANANG BELAWAN. LAPORAN TUGAS AKHIR. Program Studi Teknik Konversi Energi

ANALISIS PENGARUH PEMAKAIAN BAHAN BAKAR TERHADAP EFISIENSI HRSG KA13E2 DI MUARA TAWAR COMBINE CYCLE POWER PLANT

ANALISIS VARIASI NILAI KALOR BATUBARA DI PLTU TANJUNG JATI B TERHADAP ENERGI INPUT SYSTEM

AUDIT ENERGI PADA WHB (WASTE HEAT BOILER) UNTUK PEMENUHAN KEBUTUHAN PADA PROSES UREA (STUDI KASUS PADA PT PETROKIMIA GRESIK-JAWA TIMUR).

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i. ABSTRAK... iii. DAFTAR GAMBAR... viii. DAFTAR TABEL... x. DAFTAR NOTASI... xi Rumusan Masalah...

BAB II LANDASAN TEORI

Prinsip kerja PLTG dapat dijelaskan melalui gambar dibawah ini : Gambar 1.1. Skema PLTG

ANALISA HEAT RATE DENGAN VARIASI BEBAN PADA PLTU PAITON BARU (UNIT 9)

ANALISIS PEMBANGUNAN PLTU MADURA KAPASITAS 2 X 200 MW SEBAGAI PROGRAM MW PT. PLN BAGI PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DI PULAU MADURA

BAB 1 PENDAHULUAN. generator. Steam yang dibangkitkan ini berasal dari perubahan fase air

STUDI PADA PENGARUH FWH7 TERHADAP EFISIENSI DAN BIAYA KONSUMSI BAHAN BAKAR PLTU DENGAN PEMODELAN GATECYCLE

PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GAS (PLTG) Prepared by: anonymous

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Energi adalah salah satu kebutuhan yang paling mendasar bagi umat manusia

RANCANGAN TURBOCARJER UNTUK MENINGKATKAN PERFORMANSI MOTOR DIESEL

TURBIN UAP. Penggunaan:

III. METODOLOGI PENELITIAN

PEMANFAATAN BOIL-OFF GAS (BOG) PADA COMBINED CYCLE PROPULSION PLANT UNTUK LNG CRRIER

Perancangan Termal Heat Recovery Steam Generator Sistem Tekanan Dua Tingkat Dengan Variasi Beban Gas Turbin

Oleh : Dimas Setiawan ( ) Pembimbing : Dr. Bambang Sudarmanta, ST. MT.

PENGARUH UNJUK KERJA AIR HEATER TYPE LJUNGSTORM TERHADAP PERUBAHAN BEBAN DI PLTU TANJUNG JATI B UNIT I BERDASARKAN PERHITUNGAN ASME PTC 4.

SEJARAH DAN STRUKTUR ORGANISASI PT INDONESIA POWER

TUGAS AKHIR BIDANG STUDI KONVERSI ENERGI

PRESENTASI P3 SKRIPSI PENENTUAN PARAMETER TURBIN GAS UNTUK PENAMBAHAN HEAT RECOVERY STEAM GENERATOR DAN PENINGKATAN PERFORMA PADA BLOK 2 PLTGU GRATI

ANALISIS KONSUMSI BAHAN BAKAR PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA UAP ( PLTU ) UNIT 3 DAN 4 GRESIK

Laju Pendidihan. Grafik kecepatan Pendidihan. M.Sumbu 18. M.Sumbu 24. Temperatur ( C) E.Sebaris 3 inch. E.Susun 3 inch. E.Sususn 2 inch.

III. METODOLOGI PENELITIAN

LAPORAN TUGAS AKHIR. Analisa Performance Menara Pendingin Tipe Induced Draft Counterflow Tower With Fill Sebagai Pendingin Pengecoran Baja

BAB II TINJAUAN UMUM PT. PJB (PEMBAKITAN JAWA BALI) UP MUARA KARANG

BAB II DASAR TEORI BAB II DASAR TEORI

BAB I PENDAHULUAN. Gambar 1.1. Potensi dan kapasitas terpasang PLTP di Indonesia [1]

KALKULASI EFISIENSI DAYA MESIN PLTGU DENGAN POLA OPERASI DAN PT. INDONESIA POWER UNIT PEMBANGKITAN SEMARANG

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. temperatur di bawah 123 K disebut kriogenika (cryogenics). Pembedaan ini

BAB III SISTEM REFRIGERASI DAN POMPA KALOR

BAB I PENDAHULUAN. pada pukul 10:06 WIB, MED plant dapat memproduksi air tawar hingga 160 m3

FISIKA TERMAL Bagian I

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Tugas akhir Perencanan Mesin Pendingin Sistem Absorpsi (Lithium Bromide) Dengan Tinjauan Termodinamika

Analisis Pengaruh Rasio Reheat Pressure dengan Main Steam Pressure terhadap Performa Pembangkit dengan Simulasi Cycle-Tempo

RANCANGAN MIKRO GAS TURBIN BERBAHAN BAKAR BIOGAS UNTUK PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK BIOMASS BERKAPASITAS 2,5 KW, STUDI KASUS:CIPARAY BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN. dengan melalui 6 tahapan, yaitu raw material extraction, raw material preparation,

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

FISIKA TERMAL(1) Yusron Sugiarto

PENGARUH PERUBAHAN BEBAN TERHADAP SISTEM UAP EKSTRAKSI PADA DEAERATOR PLTU TANJUNG JATI B UNIT 2

Transkripsi:

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA 4.1 Profil Perusahaan Pembangkit Listrik Tenaga Gas (PLTG) yang ada di Balai Pungut berada dalam naungan Perusahaan Pulau Jawa Bala Servis (PJB servis) berdiri tanggal 11 september 2012 bertepatan pada hari pembukaan Pekan Olaraga Nasional ke XVIII yang diselenggarakan di Riau sebagai Tuan Rumah dan Stadion Utama Riau adalah tempat pembukaan PON ke XVIII yang dibuka oleh Presiden Republik Indonesia Bapak Susilo Bambang Yudhoyono. Pembangkit Listrik Tenaga gas yang ada di Balai Pungut menyuplai semua kapasitas dayanya ke pusat kota Pekanbaru untuk melancarkan pembukaan PON ke XVIII Riau. Dari Pembangkit Listrik Tenaga Gas yang ada di Balai Pungut adalah salah satu sumber energi yang membantu berjalanya Pekan Olaraga Nasional. Pembangkit Listrik Tenaga Gas (PLTG) yang ada di Balai Pungut (PJB servis Memiliki visi menjadi perusahaan pembangkit tenaga listrik Indonesia yang terkemuka dengan standar kelas dunia, PJB tiada henti berbenah dan melakukan inovasi dengan tetap berpegang pada kaidah tata pengelolaan perusahaan yang baik Guna mewujudkan visi menjadi perusahaan pembangkit tenaga listrik Indonesia yang terkemuka dengan standar kelas dunia, PJB servis menjalankan misi antara lain : 1. Memproduksi tenaga listrik yang handal dan berdaya saing. 2. Meningkatkan kinerja secara berkelanjutan melalui implementasi tata kelola pembangkitan dan sinergi business partner dengan metode best practise dan ramah lingkungan. 3. Mengembangkan kapasitas dan kapabilitas SDM yang mempunyai kompetensi tehnik dan manajerial yang unggul serta berwawasan bisnis. Dengan Struktur Organization Operation And Maintenanca Pembangkit Listrik Tenaga Gas Balai Pungut-Riau adalah sebagai berikut :

PT PEMBANGKIT JAWA BALI SERVICES Struktur Organization Operation And Maintenanca PLTG BALAI PUNGUT RIAU PLANT MANAGER DJOKO SURYANTO SUPERVISIOR PRODUKSI PRIHANTO BUDI WARDOYO SUPERVISIOR PEMELIHARAAN AHMAD RIZAL PRIHANTO ADMIN DAN KEUANGAN 1.CATAM 2 ROSMIATI LESTARI PRODUKSI A 1.ANGGIT AJI P 2.ADITIAWARMAN LISTRIK DAN KONTROL 1.WACHIDFIN 2.RUBI NUSU HERI SUPORTING O & M AGUS SANJOYO PRODUKSI B 1.AHMAD ROZAQI 2.ERWADI MAKANIK 1.RIYAN RIYADI 2. HANAFI PRODUKSI C 1.YUDISTIRA FAUZI 2.ARDIAN PRODUKSI D 1. RONI SUMIRAT 2. RAHMAD Gambar 4.1 Struktur Organization Operation And Maintenanca Pembangkit Listrik Tenaga Gas Balai Pungut-Riau IV-2

4.2 Pengumpulan Data dan Pengolahan Data 4.2.1 Pengumpulan Data Data yang diperoleh dari Pembangkit Listrik Tenaga Gas di Balai Pungut diperoleh melalui wawancara dan melihat langsung dilokasi Pembangkit Listrik Tenaga Gas Balai Pungut selama 1 bulan lebih, selain untuk mengetahui perkembangan unit yang ada di PLTG juga belajar mengenai proses kombinasi antar PLTG dengan PLTU agar menjadi PLTGU. Data yang saya peroleh seperti pemasukan kalor pada turbin gas sebesar 140100 Kw dan laju massa bahan bakar sebesar 47968 kj/s. 4.2.2 Pengolahan Data Berdasarkan data yang saya peroleh maka dapat dilakukan perhitungan untuk mengetahui semua daya dan frekuensi yang dihasilkan oleh unit PLTG Balai Pungut. 4.3 Perhitungan Turbin Gas 4.3.1 Menghitung Laju Aliran Massa Bahan Bakar Laju aliran massa bahan bakar yang disupply pada ruang bahan bakar dari unit turbin gas dapat dihitung dengan menggunakan persamaan dari kalor hasil pembakaran, sebagai berikut : Qgt = mf x LHV Kj/s Qgt : Pemasukan kalor pada turbin gas (Kg/s) mf : Massa bahan bakar (Kg/s) LHV : Laju aliran massa bahan bakar (Kj/s) Dik Qgt = 140100 Kg/s LHV = 47968 Kj/Kg Jawab mf = Qgt : LHV Kj/s = 140100 : 47968 mf = 2, 93 Kg/s IV-3

4.3.2 Menghitung Laju aliran Massa Udara Udara adalah campuran dari beberapa molekul seperti oksigen, nitrogen dan karbondioksida yang merupakan tiga bagian terbesar dan molekul-molekul gas yang membentuk udara Laju aliran massa udara dapat dihitung dari persamaan sebagai berikut : mg = ma + mf Kg/s mg : Laju aliran massa udara (Kg/s) ma : Massa udara (Kg/s) mf : Massa bahan bakar Dik Jawab mg = 166 kg/s mf = 2,93 kg/s ma = mg - mf Kg/s = 166 2,93 ma = 163, 07 kg/s 4.3.3 Menghitung Perbandingan Berat Udara Bahan Bakar Dari hasil perhitungan diatas maka dapat diketahui perbandingan antara bahan bakar. Bahan bakar udara (FAR) pada proses pembakaran dalam ruang bakar yaitu : FAR = Kg.bb/ Kg ud FAR : Perbandingan berat udara dan bahan bakar (Kg.bb/ Kg ud) mf : Massa bahan bakar (Kg/s) ma : Massa udara (Kg/s) Dik mf = 2,93 kg/s IV-4

Ma = 163,07 kg/s Jawab FAR = Kg.bb/ Kg ud =,, FAR = 0,02 Kg bb / Kg ud 4.4 Kerja kompresor 4.4.1 Menenntukan Isentropik Keluar Kompresor Menentukan isentropik keluar kompressor temperatur keluar kompresor dapat dihitung dengan persamaan sebagai berikut : T 2s = T 1 - [P 3 / P 4 ] T 2s =Isentropik Keluar Kompressor P 3 / P 4 = Jumlah kutub yang berhadapan ( 2 Kutub ) Data dengan perbandingan tekanan yang telah ditetapkan isentropik turbin adalah 301,5 sehinggah dapat diketahui : T 2s = 301,5 [P 3 / P 4 ] = 603 0 K 4.4.2 Menghitung temperatur aktual keluar kompresor Berdasarkan siklus Bryton Aktual, efesiensi kompresor. Dengan mengasumsikan bahwa isentropik dari kompressor adalah 0,88 maka temperatur aktual keluar kompressor dapat dicari dengan persamaan : T 2 = T 1 + T 2s - T 1 / c = 301,5 + 603 301,5 /0,88 = 561,88 0 K Pada temperatur aktual keluar kompressor dapat diketahui harga tetap untuk Cpa = 1,08 Kj/ Kg. IV-5

4.4.3 Menentukan Kerja Aktual Kompressor Menentukan Kerja Aktual Kompressor dapat dihitung dengan menggunakan persamaan sebagai berikut : Wca = Cpa (T 2 - T 1 ) = 1.08 (561,88 301,5 ) = 281,22 Kj /Kg Sehingga dengan daya yang digunakan untuk menggerakan kompressor dapat dihitung dengan persamaan : Pc = ma x W ca kw = 163,08 x 281,22 = 45861,36 kw 4.5 Menentukan Kerja Turbin 4.5.1 Menghitung Temperature Isentropik Keluar Turbin Gas Turbin gas bekerja berdasarkan siklus bryton dimana terdapat hubungan antara P-V dan T-S skema instasi dan turbin gas tersebut dapat dilukiskan dengan siklus bryton ideal seperti rumus sebagai berikut : c = (T 3 T 4 ) / (T 3 T 4s ) K T c : Efesiensi thermal (Kj/s) : Isontropik turbin gas (K) Dari persamaan di atas dapat dihitung temperatur isentropik keluar turbin gas dengan efesiensi isentropik turbin diketahui sebesar 0,88 ddengan temperatur aktual turbin sebesar 500-575 C T 4s = (T 3 ) - (T 3 T 4 ) / c = 1075 ( 1075 575 ) / 0,88 = 1075 500 / 0,88 = 575 / 0,88T 4s = 653,41 0 K IV-6

4.5.2 Menetukan kerja isentropik turbin Berdasarkan persamaan yang ada dalam teori, yang telah dijelaskan sebelumnya, maka kerja turbin isentropik adalah : W T = Cpg (T 3 T 4S ) Kj /Kg = 1,08 ( 1075 653,41 ) = 1,08. 421,59 = 455,32 Kj / Kg 4.5.3 Menentukan Kerja Aktual Turbin Untuk menentukan kerja aktual turbin gas dapat digunakan persamaan sebagai berikut : W Ta = Cpg (T 3 T 4 ) Kj /Kg = 1,08 ( 1075 575 ) = 1,08. 500 = 540 Kj / Kg Atau daya yang dihasilkan oleh turbin adalah : PT = mg x W TA kw PT : Laju bahan bakar (kw) mg : Laju aliran massa udara (Kg/s) W TA : Kerja Aktual turbin (Kj/Kg) Dik mg = 166 kg/s W TA = 540 kj/kg W TA = PT x mg = 166 x 540 W TA = 89640 kw IV-7

4.5.4 Menghitung laju kalor keluar turbin Menghitung kalor yang dilepaskan (gas buang) oleh turbin gas ditentukan dengan persamaan dari kesetimbangan dibawah ini : Gambar 4.2 Proses kalor yang dilepaskan q out = q 2 + P T kw q 2 = q 2 + P T kw = (ma x Cpa x T 2 ) + ( mf x LHV) = (163,07 x 1,08 x 561,88) + (2,93 x 47968) = (98955,84 + 140546,24 ) = 239502,08 kw Sehingga laju kalor yang dilepaskan oleh sistem turbin gas adalah sebagai berikut : q out = q 3 P T kw = 239502,08-89640 = 149862,08 kw 4.6. Menentukan Kerja netto keluaran generator. Kerja netto yang merupakan daya yang berguna yang digunakan untuk menggerakan generator dapat diketahui dengan persamaan : IV-8

P net = P Ta - Pca kw = 89640-45861,36 = 43778,64 kw 4.7 Menghitung efesiensi thermal siklus Untuk menentukan efesiensi thermal dari siklus turbin gas maka, dapat ditentukan dengan persamaan : c = Pnet / Q in x 100 % Dimana Pnet = 43778,64 kw Q in = q gt = 140100 kw Maka efesiensi thermal siklus turbin gas adalah : c = 43778,64 / 140100 x 100 % = 31,25 % 4.8. Menghitunga daya total turbin gas Maka dapat diketahui daya total dari turbin gas balai pungut dapat dicari melalui persamaan berikut ini : Ptot = x c =, x 31,25 % = 67762,64 x 31,25 % =21175,83 Kw atau 21 MW 4.9 Perhitungan siklus gabungan ( Combine Cycle ) 4.9.1 Daya total combine cycle Menghitung kapasitas total intalasi gabungan kapasitas total atau daya total yang dihasilkan oleh intalasi gabungan gas dan uap menurut data perencanaan adalah sebagai berikut : P gt = P tot - P ST kw IV-9

Daya turbin uap dapat sekitar 50% dari turbin gas. Maka dapat diperoleh melalui persamaan sebagai berikut : P ST = P tot x 50 % = 21175,83 x 50 % = 10587,92 Kw atau 10 MW Maka diketahui : P tot = Daya turbin gas = 21175,825 kw P ST = Daya turbin uap = 10587,92 kw Sehingga daya total adalah : P gt = 21175,83 + 10587,92 = 31763,75 Kw = 31,77 MW atau 31 MW Pada data diatas diperlihatkan bahwa peningkatan daya dari siklus combine cycle pada tinjauan gas buang yang dimanfaatkan untuk menjadi pembangkit listrik tenaga uap yang menjadi pembangkit listrik tenaga gas dan uap. Dalam Grafik dapat kita lihat sebagai berikut : Gambar 4.3 Grafik peningkatan daya secara keseluruhan IV-10