ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT PAN BROTHERS Tbk PERIODE

dokumen-dokumen yang mirip
Kata kunci : Rasio Aktivitas, Rasio Leverage, Rasio Likuiditas

ANALISIS ATAS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGETAHUI KINERJA KEUANGAN PT FAJAR SURYA WISESA Tbk PERIODE

Analisis Laporan Keuangan Untuk Mengevaluasi Kinerja Keuangan. Pada PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Tahun

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI ALAT UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PT SARI HUSADA TBK TAHUN Abstrak

ANALISA LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI ALAT UKUR DALAM PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA PT.KIMIA FARMA Tbk. PERIODE

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT INDONESIAN SATELLITE CORPORATION Tbk. Abstrak

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PADA PT ASTRA OTOPARTS Tbk PERIODE Abstrak

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA. KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk PERIODE

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V PENUTUP. Ace Hardware Indonesia Tbk adalah sebagai berikut: 1. Rasio likuiditas PT Ace Hardware Indonesia Tbk bila dilihat dari current

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Hasil akhir dari proses pencatatan keuangan adalah laporan keuangan. Laporan keuangan merupakan cerminan dari prestasi manajemen pada satu periode

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis terhadap laporan keuangan PT. Astra Agro

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAN FINANCIAL DISTRESS PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH RIGHT ISSUE: STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN YANG RIGHT ISSUE TAHUN 2009

SIMULASI MERGER PT. BUMI RESOURCES, TBK DAN PT. ENERGI MEGA PERSADA, TBK DENGAN SHARE SWAPS

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

EVALUASI KINERJA PT PELNI (PERSERO) PERIODE ABSTRAK. sistem penilaian kinerja yang dalam perekonomian terbuka diharapkan mampu memicu

SENSITIVITAS KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA (PERSERO) TBK

PENGARUH RASIO PENGELOLAAN KREDIT DAN RASIO FEE BASED INCOME TERHADAP RETURN ON EQUITY PADA PERUSAHAAN PERBANKAN PERIODE

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS PENGARUH TINGKAT KESEHATAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI TAMBAH EKUITAS PASAR PADA PERUSAHAAN ROKOK DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

ABSTRAK. Kata kunci: Rasio Likuiditas, Rasio Aktivitas, Rasio Solvabilitas, Rasio Profitabilitas, dan Kinerja Perusahaan. xiii

REKONSILIASI FISKAL UNTUK MENGHITUNG PAJAK TERUTANG PADA PERUSAHAAN KONTRAKTOR PT. MANDIRI CIPTA

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. PT. Kimia Farma Tbk merupakan salah satu perusahaan di Indonesia yang

ANALISIS RASIO KEUANGAN DAN DISKRIMINAN Z SCORE ALTMAN UNTUK MENILAI KINERJA DAN MEMPREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PT MOBILE-8 TELECOM TBK

ABSTRAK. Kata-kata kunci: Analisis laporan keuangan, kinerja keuangan perusahaan.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. Setiap perusahaan membutuhkan modal kerja untuk melaksanakan. lagi untuk membiayai operasi yang berikutnya.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PENGARUH TINGKAT BUNGA SIMPANAN DAN TINGKAT INFLASI INDONESIA TERHADAP PERGERAKAN IHSG BURSA EFEK JAKARTA

ANALISA RASIO KEUANGAN SEBAGAI ALAT PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA INDUSTRI TELEKOMUNIKASI SKRIPSI. Nama : Anes Utari NIM :

ANALISIS RASIO KEUANGAN SEBAGAI ALAT UKUR KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PADA PT. MANDOM INDONESIA TBK.

EVALUASI ATAS PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 PADA PT SNI TAHUN 2003

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA PADA PT. UNILEVER INDONESIA Tbk PERIODE

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PEMBELIAN DAN HUTANG USAHA PADA PT MITRA MAKMURJAYA MANDIRI

Bab 2: Analisis Laporan Keuangan

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. TOKO GUNUNG AGUNG, Tbk TAHUN

ANALISIS PENGARUH MODAL KERJA BERSIH TERHADAP LABA BERSIH PT. AQUA GOLDEN MISSISSIPPI. Tbk PERIODE ABSTRAK

SKRIPSI. PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN ANTARA PT. HM. SAMPOERNA Tbk DAN PT. GUDANG GARAM Tbk PERIODE TAHUN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PENGELOLAAN PERSEDIAAN DI PT BANGUNREKSA MILLENIUM JAYA. Abstrak

Dalam menganalisa laporan keuangan terdapat beberapa metode yang bisa dijadikan tolak ukur untuk menilai posisi keuangan perusahaan antara lain:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR. DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN

ANALISIS PENERAPAN RASIO KEUANGAN DAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DALAM MENILAI KINERJA KEUANGAN PT MAYORA INDAH Tbk AGUS NURAMIN

RASIO LAPORAN KEUANGAN

Analisis Fundamental untuk menentukan nilai intrinsik saham sebagai dasar pengambilan keputusan investasi saham pada PT. Kimia Farma, Tbk.

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

EVALUASI ATAS PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 KARYAWAN PADA PT ADIMITRA KARYA

Perencanaan Pajak Penghasilan Pasal 21 Untuk Meningkatkan Efisiensi Biaya Fiskal Perusahaan Pada PT. Surya Sukma

EVALUASI KINERJA PT WIJAYA KARYA ( Persero ) Tbk. UNTUK MENILAI TINGKAT KESEHATAN PERIODE ABSTRAK

III. METODOLOGI PENELITIAN

EVALUASI ATAS PENGHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI PT JMU

Analisis Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, dan Aktivitas pada PT. Kimia Farma (Persero), Tbk

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

MENILAI KINERJA KEUANGAN PT.XYZ DENGAN MENGGUNAKAN ANALISA RASIO KEUANGAN, ANALISA HORIZONTAL DAN VERTIKAL, SERTA ANALISA SISTEM DU PONT MODEL

Analisis Laporan Keuangan

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PENJUALAN, PIUTANG USAHA DAN PENERIMAAN KAS PADA PT PRIMA JABAR STEEL. Abstrak

V. ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dengan jumlah yang lain, dan dengan menggunakan alat analisis berupa rasio akan

AUDIT OPERASIONAL ATAS PENGELOLAAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA PT NORITA MULTIPLASTINDO. Abstrak

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, RASIO LEVERAGE DAN AKTIVITAS PADA PT TIMAH TBK

EVALUASI ATAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN DAN PENERIMAAN KAS PADA PT BUANA INDOMOBIL TRADA PANTAI INDAH KAPUK (PIK)

Latar Belakang Masalah. 1. Keuangan Perusahaan 2. Laporan Keuangan 3. Penilaian Kinerja Perusahaan

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT. SEMEN INDONESIA (PERSERO) TBK FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA JAKARTA 2016

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PENJUALAN DAN PENERIMAAN KAS PADA PT KURNIA MULIA CITRA LESTARI. Abstrak

AUDIT OPERASIONAL TERHADAP FUNGSI CUSTOMER SERVICE PADA PT BRI TBK

AUDIT OPERASIONAL ATAS MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PADA PT ROMANCE BEDDING AND FURNITURE

BAB I PENDAHULUAN. Pada era globalisasi seperti saat ini, dimana persaingan usaha sangat ketat

MAKALAH Untuk Memenuhi Tugas Manajemen Keuangan ANALISIS RASIO KEUANGAN : PT. HOLCIM tbk

MAKMUR Tbk Periode 2009, 2010 dan 2011)

ABSTRACT. Keywords: liquidity ratio, solvability ratio, activity ratio, profitability ratio. Universitas Kristen Maranatha

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

EVALUASI ATAS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA YAYASAN KARYA SANG TIMUR PERWAKILAN JAKARTA

DAFTAR ISI. SURAT PERNYATAAN RIWAYAT HIDUP. KATA PENGANTAR DAFTAR GAMBAR.. DAFTAR ISTILAH.

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN, UNIVERSITAS ANDALAS BAHAN AJAR

BAB II URAIAN TEORITIS

ANALISIS DAN SIMULASI LINDUNG NILAI PEMBELIAN KONTRAK BERJANGKA LIGHT SWEET CRUDE OIL DI NYMEX SKRIPSI. Oleh TRISNAWATI MAITREYA

TIME SERIES ANALYSIS DARI LAPORAN KEUANGAN PT. UNILEVER INDONESIA Tbk. TRIWULAN REKRUTMEN FINANCIAL ASSISTANT COMMUNITY

ABSTRAK. vii. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS RASIO KEUANGAN

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PADA PT. KIMIA FARMA (PERSERO) Tbk PERIODE 31 DESEMBER

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan pada laporan keuangan PT.

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN. Andri Helmi M, SE., MM.

PROGRAM MAGISTER STUDI EKONOMI MANAJEMEN

Analisa Rasio Keuangan

ANALISIS KORELASI HARGA KONTRAK DAN HARGA SPOT KONTRAK BERJANGKA CRUDE PALM OIL PADA KUALA LUMPUR STOCK EXCHANGE ABSTRAK

DAFTAR ISI... Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... PRAKATA...

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK. Kata kunci : Perencanaan pajak, PPh pasal 21

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

Transkripsi:

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT PAN BROTHERS Tbk PERIODE 2002-2004 Abstrak Persaingan yang ketat terus terjadi dalam dunia usaha di Indonesia. Untuk itu, perusahaan-perusahaan harus terus berupaya untuk memperbaiki dan meningkatkan keuangannya sehingga pelaksanaan kegiatan operasional perusahaan dapat terlaksana secara efektif dan efisien. Analisis terhadap laporan keuangan perusahaan dapat memberikan gambaran mengenai kondisi likuiditas, leverage, rentabilitas, dan aktivitas, sehingga perusahaan dapat merencanakan langkah-langkah perbaikan kinerja. Analisis laporan keuangan dalam skripsi ini bertujuan untuk menilai kinerja keuangan PT Pan Brothers Tbk selama periode 2002-2004. Penulis melakukan penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan, yaitu dengan teknik analytical prosedures. Penulis memperoleh data Perusahaan berupa laporan keuangan periode 2002-2004 dari Bursa Efek Jakarta. Analisis terhadap laporan keuangan Perusahaan menggunakan pendekatan analisis rasio keuangan dengan PT Sarasa Nugraha Tbk sebagai perusahaan pembanding. Current ratio dan quick ratio yang melebihi standar menunjukkan Perusahaan memiliki tingkat likuiditas yang baik. Jumlah kas dan setara kas tahun 2002 yang mencapai 15,79% dari jumlah aktiva lancar, menunjukkan bahwa kemampuan manajemen dalam pengelolaan aktiva masih kurang baik yang terlihat dari terdapatnya sejumlah kas yang mengganggur. Debt ratio periode 2002-2004 mengindikasikan Perusahaan lebih banyak menggunakan sumber pembiayaan internal, yaitu ekuitas. Sedangkan rasio rentabilitas yang terlihat dari jumlah penjualan bersih yang terus menunjukkan peningkatan selama periode 2002-2004 dan gross profit margin yang turun menjadi 14,35% di tahun 2004, mengindikasikan beban pokok penjualan Perusahaan meningkat lebih tinggi dari persentase peningkatan penjualan sehingga membuat laba bersih Perusahaan turun hampir lebih dari 2 kali lipatnya. Hal tersebut membuat Return On Equity dan Return On Assets Perusahaan menurun. Stock split yang dilakukan Perusahaan pada tahun 2003, menyebabkan Earning Per Share turun dari Rp 210 di tahun 2002 menjadi Rp 15 dan Rp 22 di tahun 2003-2004. Meningkatnya jumlah persediaan membuat inventory turnover tahun 2004, dibanding tahun 2002, turun menjadi 8,06x. Sedangkan peningkatan penjualan membuat fixed asset turnover, total assets turnover, dan account receivable turnover terus menunjukkan peningkatan. Atas keberadaaan kas yang mengganggur, Perusahaan dapat meningkatkan kemampuan dalam mengelola aktivanya tersebut dengan menginvestasikannya dalam bentuk surat-surat berharga. Sedangkan untuk mengendalikan beban pokok penjualan, Perusahaan dapat melakukan penawaran harga dan melakukan perbandingan harga untuk mendapatkan persediaan dengan harga yang lebih ekonomis. Kata kunci: laporan keuangan, rasio keuangan, kinerja keuangan v

KATA PENGANTAR Penulis mengucapkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan hikmat dan akal budi-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini dengan judul ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT PAN BROTHERS Tbk PERIODE 2002-2004. Skripsi ini dibuat untuk memenuhi persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi Universitas Bina Nusantara. Penulis menyadari bahwa dalam proses penyusunan skripsi ini banyak mengalami kesulitan. Tetapi dengan kesabaran hati, bimbingan, bantuan dan dukungan dari semua pihak akhirnya penulisan skripsi ini dapat diselesaikan. Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: - Bapak Prof. Dr. Gerardus Polla, M.App.Sc., selaku Rektor Universitas Bina Nusantara. - Bapak Parulian Sihotang, Ak., M.Acc., DipRes, Ph.D., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Bina Nusantara. - Bapak Misbahul Munir, AK., MBA selaku Ketua Jurusan Akuntansi Universitas Bina Nusantara. - Ibu Rindang Widuri, S.kom, MM selaku Sekretaris Jurusan Akuntansi Universitas Bina Nusantara. - Bapak Murniadi Purboatmodjo, Drs., MM, selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak menyediakan waktu untuk membimbing dan memberikan pengarahan selama penyusunan dan penyelesaian skripsi ini. vi

- Pimpinan dan seluruh staf Pusat Referensi Pasar Modal (PRPM) PT Bursa Efek Jakarta, yang telah membantu penulis memberikan data-data dan informasi yang dibutuhkan sehubungan dengan penyusunan dan penyelesaian skripsi ini. - Seluruh dosen Universitas Bina Nusantara, yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan kepada penulis. - Keluarga tercinta, Papa, mama, kakak-kakak dan adik yang telah memberikan semangat dan dukungan dalam proses penyelesaian skripsi ini. - Teman-teman seangkatan dan sahabat-sahabat yang sudah banyak membantu dan memberikan dukungannya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan tepat waktu. Penulis dengan keterbatasan waktu dan ilmu pengetahuan menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan dari pembaca. Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih. Jakarta, 20 Januari 2006 Penyusun, (Thommy Lesmana) vii

DAFTAR ISI Halaman Judul Luar Halaman Halaman Judul Dalam... i Tanda Persetujuan Skripsi........ ii Halaman Persetujuan Hardcover... iii Halaman Pernyataan Dewan Penguji. iv Abstrak. v Kata Pengantar..... vi Daftar Isi viii Daftar Tabel.. xi Daftar Gambar.. xiii Bab I : PENDAHULUAN.. 1 I.1 Latar Belakang Penelitian.. 1 I.2 Ruang Lingkup Penelitian. 2 I.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian...... 2 I.4 Metodologi Penelitian.... 3 I.5 Sistematika Pembahasan 4 Bab II : LANDASAN TEORI... 6 II.1 Definisi Akuntansi dan Laporan Keuangan.. 6 II.2 Jenis dan Bentuk Laporan Keuangan.... 7 viii

II.2.1 Neraca.. 8 II.2.2 Laporan Laba Rugi.. 12 II.2.3 Laporan Arus Kas 15 II.2.4 Laporan Perubahan Ekuitas. 17 II.3 Tujuan, Peranan dan Manfaat Laporan Keuangan 18 II.4 Pihak-pihak Yang Menggunakan Laporan Keuangan.. 18 II.5 Sifat dan Keterbatasan Laporan Keuangan...... 21 II.6 Analisis Laporan Keuangan.. 23 II.7 Metode dan Teknik Analisis Laporan Keuangan. 26 Bab III : GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN 34 III.1 Sejarah dan Perkembangan PT Pan Brothers Tbk... 35 III.2 Kegiatan dan Bidang Usaha PT Pan Brothers Tbk.. 38 III.3 Struktur Organisasi PT Pan Brothers Tbk 40 III.4 Laporan Keuangan PT Pan Brothers Tbk 41 III.4.1 Neraca... 41 III.4.2 Laporan Laba Rugi.. 43 III.4.3 Laporan Arus Kas. 44 III.4.4 Laporan Perubahan Ekuitas.. 45 III.4.5 Catatan Atas Laporan Keuangan.. 45 ix

Bab IV : ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT PAN BROTHERS Tbk PERIODE 2002-2004... 62 IV.1 Analisis Rasio Likuiditas. 62 IV.2 Analisis Rasio Leverage...... 67 IV.3 Analisis Rasio Rentabilitas... 73 IV.4 Analisis Rasio Aktivitas... 81 Bab V : SIMPULAN DAN SARAN.... 94 V.1 Simpulan.... 94 V.2 Saran.. 98 Lampiran Daftar Pustaka Surat Keterangan Penelitian Daftar Riwayat Hidup x

DAFTAR TABEL No. Tabel Keterangan Halaman Tabel 3.1 Neraca PT Pan Brothers Tbk 41 Tabel 3.2 Laporan Laba Rugi PT Pan Brothers Tbk 43 Tabel 3.3 Laporan Arus Kas PT Pan Brothers Tbk. 44 Tabel 3.4 Laporan Perubahan Ekuitas PT Pan Brothers Tbk.. 45 Tabel 3.5 Kurs Mata Uang... 48 Tabel 3.6 Masa Manfaat Aktiva Tetap. 50 Tabel 3.7 Pihak-pihak Yang Mempunyai Hubungan Istimewa.. 52 Tabel 3.8 Persediaan 55 Tabel 3.9 Aktiva Tetap 56 Tabel 3.10 Penjualan Bersih.. 59 Tabel 3.11 Beban Pokok Penjualan... 60 Tabel 3.12 Piutang Usaha Dengan PihakYang Mempunyai Hubungan Istimewa. 61 Tabel 3.13 Hutang Usaha Dengan PihakYang Mempunyai Hubungan Istimewa. 61 Tabel 4.1 Perbandingan Current Ratio 63 Tabel 4.2 Perbandingan Quick or acid Test Ratio.. 66 Tabel 4.3 Perbandingan Debt To Equity Ratio 68 Tabel 4.4 Perbandingan Debt Ratio 70 Tabel 4.5 Perbandingan Time-interest Earned Ratio.. 72 Tabel 4.6 Perbandingan Gross Margin Ratio.. 73 Tabel 4.7 Perbandingan Profit On Sales Ratio 75 Tabel 4.8 Perbandingan Return On Equity.. 77 xi

Tabel 4.9 Perbandingan Return On Assets.. 79 Tabel 4.10 Earning Per Share PT Pan Brothers Tbk 80 Tabel 4.11 Dividend Per Share PT Pan Brothers Tbk.. 81 Tabel 4.12 Perbandingan Inventory Turnover Ratio. 82 Tabel 4.13 Perbandingan Fixed Assets Turnover Ratio. 84 Tabel 4.14 Perbandingan Account Receivable Turnover Ratio. 86 Tabel 4.15 Perbandingan Average Collection Period 88 Tabel 4.16 Perbandingan Total Assets Turnover Ratio. 89 Tabel 4.17 Penilaian Kinerja Keuangan PT Pan Brothers Tbk dan anak perusahaan 93 Tabel 4.18 Penilaian Kinerja Keuangan PT Sarasa Nugraha Tbk. L6 xii

DAFTAR GAMBAR No. Gambar Keterangan Halaman Gambar 3.1 Struktur Organisasi PT Pan Brothers Tbk. 40 xii