MENGHARGAI PENINGGALAN SEJARAH. By : Arista Ninda Kusuma / PGSD USD

dokumen-dokumen yang mirip
MENGHARGAI PENINGGALAN SEJARAH. By : Arista Ninda Kusuma / PGSD USD

BAB I PENINGGALAN SEJARAH DI LINGKUNGAN SETEMPAT

SEJARAH DAN PENINGGALANNYA

LAMPIRAN 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

BAB I PENDAHULUAN. PERANAN DESAIN KOMUNIKASI VISUAL DALAM PERANCANGAN VISUAL GAME THE LEGEND OF PRAMBANAN"/Permana Adi Wijaya

BAB I PENDAHULUAN. Di Negara Indonesia ini banyak sekali terdapat benda-benda

JENIS KOLEKSI KETERANGAN UKURAN SKALA GAMBAR RUANG TRANSISI A. Dimensi obyek = 5m x 2m 1 :1. diorama 1 : 1. Dimensi 1 vitrin B = 1,7 m x 1,2 m 1 : 1

B. Peran Daerah dalam Kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia

INTERAKSI LOKAL - HINDU BUDDHA - ISLAM

SALINAN KEPUTUSAN MENTERI PARIWISATA REPUBLIK INDONESIA NOMOR KM.70/UM.001/MP/2016 TENTANG PENETAPAN OBYEK VITAL NASIONAL DI SEKTOR PARIWISATA

Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila telah ada di Indonesia pada bangsa Indonesia sejak zaman dahulu sebelum bangsa Indonesia terbentuk

PENDIDIKAN PANCASILA. Hakikat Pancasila dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa Indonesia. Novia Kencana, S.IP, MPA

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan hukum lingkungan tidak dapat dipisahkan dari gerakan sedunia

SD kelas 4 - BAHASA INDONESIA BAB 1. INDAHNYA KEBERSAMAANLatihan Soal 1.7

Bahagian A. (40 markah) Jawab semua soalan

BAB I PENDAHULUAN. di Indonesia, yang sampai sekarang masih banyak anak-anak yang belum tahu

PETA KONSEP KERAJAAN-KARAJAAN HINDU BUDDHA DI INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. menerus meningkat, memerlukan modal yang besar jumlahnya. Pengembangan kepariwisataan merupakan salah satu alternatif yang

HAKEKAT DAN RUANG LINGKUP SEJARAH

KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL UJIAN SEKOLAH PENYUSUN : 1. A. ARDY WIDYARSO, DRS. ID NO :

INTERAKSI KEBUDAYAAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. ialah bangunan-bangunan purbakala yang biasa disebut candi. Candi-candi ini

BAB I PENDAHULUAN. Peninggalan sejarah merupakan warisan budaya masa lalu yang

Bab I Pendahuluan 1.1 Latar belakang

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Satuan Pendidikan : SD/MI Kelas/Semester : V / 1. NIP/NIK : Sekolah : SDN Koripan 04

Pelestarian Cagar Budaya

BAB I PENDAHULUAN. Pariwisata merupakan industri global yang bersifat fenomenal. Pariwisata penting bagi negara karena menghasilkan devisa dan

BAB I Pendahuluan. Pariwisata merupakan sebuah industri yang menjanjikan. Posisi pariwisata

GAMBARAN UMUM SUKU BANJAR

Kelas V Semester 1. I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a,b,c, atau d di depan jawaban yang paling benar!

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

SMA/MA IPS kelas 10 - SEJARAH IPS BAB 3. PERADABAN AWAL INDONESIALatihan Soal 3.1. Menhir. Waruga. Sarkofagus. Dolmen

KERAJAAN SAMUDERA PASAI

BAB 3: TINJAUAN LOKASI

BAB II KAJIAN PUSTAKA. menjaga dan melestarikan museum. 2.2 Kajian Empiris, dan 2.3 penelitian

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH SEJARAH INDONESIA SMK NEGERI 3 JEPARA TAHUN PELAJARAN 2016/2017

BAB I PENDAHULUAN. Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) adalah salah satu daerah yang

SMA A. TRADISI SEJARAH MASYARAKAT INDONESIA MASA PRA AKSARA

Kerajaan Mataram Kuno

Jakarta dulu dan Kini Senin, 22 Juni :55

BAB I PENDAHULUAN PENELITIAN ARTEFAK ASTANA GEDE. dan terapit oleh dua benua. Ribuan pulau yang berada di dalam garis tersebut

BAB I PENDAHULUAN. fasilitas serta layanan yang disediakan oleh masyarakat, pengusaha, pemerintah,

SD kelas 5 - BAHASA INDONESIA BAB 7. Tema 7 Sejarah Peradaban IndonesiaLatihan Soal 7.1

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat sehingga menjadi sebuah kepercayaan terhadap hal-hal yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Negara Indonesia memiliki beribu-ribu pulau di dalamnya.

STUDI PENENTUAN KLASIFIKASI POTENSI KAWASAN KONSERVASI DI KOTA AMBARAWA TUGAS AKHIR

Cagar Budaya Candi Cangkuang

BAB 1 PENDAHULUAN. hubungan perdagangan antara bangsa Indonesia dan India. Hubungan itu

BAB 2 : KEHIDUPAN BANGSA INDONESIA PADA MASA HINDU-BUDDHA Nurul Layyina X IIS 2

Wujud Akulturasi Budaya Islam Di Indonesia

PERSEBARAN SITUS DI KABUPATEN BANTUL DAN ANCAMAN KERUSAKANNYA 1 OLEH: RIRIN DARINI 2

HAND OUT X. Penggunaan Model dalam pembelajaran IPS/ Sejarah Oleh : H. Achmad Iriyadi

BAB I PENDAHULUAN. Sejarah dalam bahasa Indonesia merupakan peristiwa yang benar-benar

BAB 1: SEJARAH PRASEJARAH

Kerajaan-Kerajaan Hindu - Buddha di indonesia. Disusun Oleh Kelompok 10

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Monumen Palagan Dan Museum Isdiman Di Ambarawa

BAB 1 PENDAHULUAN. mempromosikan museum-museum tersebut sebagai tujuan wisata bagi wisatawan

Indikator. Teknik. peninggalan. sejarah yang bercorak Hindu yang ada di Indonesia Mampu menceritakan. peninggalan

I. PENDAHULUAN. Sejak tahun pertama masehi, Lampung telah dihuni oleh manusia. Hal ini dibuktikan

biasa dari khalayak eropa. Sukses ini mendorong pemerintah kolonial Belanda untuk menggiatkan lagi komisi yang dulu. J.L.A. Brandes ditunjuk untuk

PEMBERDAYAAN GURU-GURU IPS / SEJARAH DI BANTUL DALAM UPAYA PENINGKATAN KESADARAN MASYARAKAT TERHADAP PELESTARIAN BENDA-BENDA PENINGGALAN SEJARAH *

I. PENDAHULUAN. Kesultanan Banten merupakan sebuah kerajaan Islam yang pernah berdiri di

BAB I PENDAHULUAN 1. BAB I

KISI KISI UJIAN SEKOLAH BERBASIS KOMPUTER TAHUN NO. KOMPETENSI DASAR KLS NO SOAL Memahami corak kehidupan masyarakat pada zaman praaksara

II. TINJAUAN PUSTAKA. Tinjauan pustaka dilakukan untuuk menyelesaikan masalah-masalah yang akan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. teks yang ditulis dengan huruf bahasa daerah atau huruf Arab-Melayu. Naskah

BAB I PENDAHULUAN. potensi-potensi pariwisata yang dimiliki Indonesia. Pariwisata alam yang

KHM 203 ONLINE PR SEKSI 10. NAMA : SRI CICI KURNIA NIM : TEMA BLOG : WARNA WARNI YOGYAKARTA :

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN Latar belakang

Indikator. Teknik Menjelaskan pengertian peta dan komponennya. Tes unjuk kerja Menggunakan skala peta.

I. PENDAHULUAN. pulau-pulau besar dan Pulau Sumatera salah satunya. Pulau Sumatera memiliki

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

DAFTAR INVENTARIS BCB TAK BERGERAK DI KABUPATEN BANTUL

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) : 1 x pertemuan (2 x 35 menit)

Mengenal Beberapa Museum di Yogyakarta Ernawati Purwaningsih Balai Pelestarian Nilai Budaya Yogyakarta

BAB I PENDAHULUAN. Naskah kuno merupakan warisan budaya masa lampau yang penting dan patut

Paket Wisata. Hoshizora Tour

ISLAMIC CENTRE DI KABUPATEN DEMAK

KERAJAAN HINDU-BUDHA DAN ISLAM DI INDONESIA BESERTA PENINGGALANNYA

SMA/MA IPS kelas 10 - SEJARAH IPS BAB 5. PERADABAN AWAL INDONESIA DAN DUNIALATIHAN SOAL BAB 5. 1, 2 dan 3. 1, 2 dan 4. 1, 2 dan 5.

2015 ORNAMEN MASJID AGUNG SANG CIPTA RASA

BAB I PENDAHULUAN Deskripsi

C. Masa Kerajaan Islam

BAB I PENDAHULUAN. sektor perdagangan, sektor perekonomian, dan sektor transportasi. Dari segi. transportasi, sebelum ditemukannya mesin, manusia

Rusmawan - Sri Wahyuni. Rusmawan Sri Wahyuni. Ilmu Pengetahuan Sosial 5 SD & MI

DAFTAR ISI.. HALAMAN JUDUL. HALAMAN PRASYARAT GELAR SARJANA LEMBAR PENGESAHAN.. HALAMAN PENETAPAN PANITIA UJIAN UCAPAN TERIMKASIH ABSTRACT...

Membekalkan hasil tempatan dan hasil kawasan takluk kepada pedagang antarabangsa.

: Restu Gunawan, Sardiman AM, Amurwani Dwi L., Mestika Zed, Wahdini Purba, Wasino, dan Agus Mulyana.

Allah SWT semata. Untuk itu, manusia harus mengagungkan asma Allah, dengan

'; Soekanto Soerjono, Prof, Dr, SH, MA, Sosiologi Suatu Ppngantar, CV Rajawali, Jakarta, 1982.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Penetapan pembelajaran tematik terpadu di SD tidak terlepas dari

BAB II ISI. oleh Sir Thomas Stamford Raffles, Gubernur Jendral Britania Raya di Jawa, yang

BAB I PENDAHULUAN. untuk mengembangkan serta menggalakan dunia kepariwisataan kini semakin giat

46. KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR SEJARAH INDONESIA SMA/MA/SMK/MAK

ARSITEKTUR ISLAM PROSES MASUK DAN BERKEMBANGNYA AGAMA DAN KEBUDAYAAN ISLAM DI INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

PENGEMBANGAN MASJID AGUNG DEMAK DAN SEKITARNYA SEBAGAI KAWASAN WISATA BUDAYA

BAB I STRATEGI MARITIM PADA PERANG LAUT NUSANTARA DAN POROS MARITIM DUNIA

1. PENDAHULUAN. Kepulauan Indonesia adalah tuan rumah budaya megalitik Austronesia di masa lalu

Transkripsi:

MENGHARGAI PENINGGALAN SEJARAH By : Arista Ninda Kusuma / PGSD USD

STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR 1. Memahami sejarah, kenampakan alam, dan keragaman suku bangsa di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi 1.5 Menghargai berbagai peninggalan sejarah di lingkungan setempat (kabupaten/kota, provinsi) dan menjaga kelestariannya

B. Bentuk-bentuk Peninggalan Sejarah Apakah peninggalan sejarah itu? Mari kita ambil contoh dalam hidup seharihari. Apakah keluargamu mempunyai warisan? Biasanya kakek dan nenek atau orang tua meninggalkan warisan. Warisan itu bisa berupa rumah, tanah, sawah, uang, emas, pusaka, foto, buku, dan lain-lain. Semua barang warisan itu disebut peninggalan. Peninggalan ada hubungannya dengan masa lalu. Misalnya, kakek atau nenekmu mewariskan rumah. Ketika kamu melihat rumah warisan itu, kamu teringat kakek dan nenekmu. Kamu mungkin teringat akan wajah kakek dan nenekmu. Kamu mungkin juga teringat akan kebiasaan mereka. Pendeknya, peninggalan tersebut mengingatkan kita akan masa-masa yang lampau. Lalu apa artinya peninggalan sejarah? Peninggalan sejarah artinya warisan masa lampau yang mempunyai nilai sejarah. Jadi, bukan sembarang peninggalan. Peninggalan sejarah membantu kita mengetahui apa yang terjadi di masa lampau. Apa saja bentuk peninggalan sejarah? Ada bermacam-macam bentuk peninggalan sejarah. Peninggalan sejarah bisa berupa fosil, peralatan dari masa lampau, prasasti, patung, bangunan, naskah/ tulisan, dan cerita atau hikayat. Mari kita bahas lebih lanjut bentukbentuk peninggalan sejarah ini!

1. Fosil Fosil adalah sisa-sisa tulangbelulang manusia dan hewan atau tumbuhan yang membatu. Tulang belulang dan sisa-sisa tumbuhan itu berasal dari masa purba. Mereka tertanam di lapisan tanah. Umumnya, fosil-fosil ini sudah berumur jutaan tahun. Dari fosil-fosil itu kita bisa mengetahui kehidupan pada zaman purba. Di beberapa tempat di Indonesia ditemukan berbagai fosil. Salah satunya adalah fosil tengkorak manusia purba dari Sangiran (Jawa Tengah). Fosil ini ditemukan pertama kali oleh E. Dubois. Dengan penemuan ini, kita tahu bahwa di Jawa sudah ada manusia purba ribuan tahun yang lalu. 2. Peralatan dari zaman dulu Ada banyak peninggalan berupa peralatan yang dipakai pada zaman dahulu. Peralatan itu dipakai untuk berburu, menangkap ikan, dan bertani. Ada peralatan yang terbuat dari tulang, batu, dan logam. Dari peninggalan ini kita bisa tahu kehidupan dan jenis pekerjaan orang pada masa lampau. 3. Prasasti Prasasti adalah tulisan-tulisan dari masa lampau. Tulisan ini ditulis pada batu, emas, perak, perunggu, tembaga, tanah liat, atau tanduk binatang. Prasasti umumnya

berisi cerita tentang suatu kerajaan. Dari prasasti kita bisa informasi tentang silsilah raja, perjanjian antar kerajaan, hukum suatu kerajaan, agama yang dianut raja, dan sebagainya. Di Indonesia, ditemukan banyak sekali prasasti. Misalnya, Prasasti Ciareuteun, Prasasti Yupa, dan Prasasti Kedukan Bukit. Prasasti-prasasti itu umumnya berasal dari kerajaankerajaan yang pernah hidup dan berkembang di Indonesia. Kebanyakan prasasti yang ditemukan di Indonesia menggunakan bahasa Sanskerta dan huruf Pallawa. Ada juga prasasti yang menggunakan bahasa Melayu Kuno. 4. Patung (Arca) Banyak sekali peninggalan sejarah berupa patung atau arca. Kebanyakan patung atau arca ini berasal dari kerajaan Hindu dan Buddha. Bentuk patung itu bermacam-macam. Ada patung dewa-dewa, ada patung Buddha, ada patung raja dan ratu, dan ada juga patung yang berupa binatang. Patung-patung itu terbuat dari batu, perunggu, atau bahkan emas.

5. Bangunan Bangunan yang mempunyai nilai sejarah sendiri ada bermacammacam. Bangunan yang bernilai sejarah antara lain candi, gedung, tempat ibadat, benteng, istana, tugu/monumen, dan makam. Mari kita mempelajarinya satu per satu! a. Candi Candi adalah bangunan kuno yang terbuat dari susunan batu. Candi didirikan sebagai tempat untuk melaksanakan upacara keagamaan. Di Indonesia, ditemukan banyak candi. Candi yang ada di Indonesia merupakan peninggalan kerajaan-kerajaan Hindu dan Buddha. Contoh peninggalan sejarah berupa candi antara lain Candi Borobudur, Prambanan, Muaratakus, dan Mendut. b. Tempat ibadat Di Indonesia terdapat banyak sekali tempat ibadah,misalnya masjid, gereja, kuil, pura dan kelenteng. Ada tempat ibadah yang sudah dibangun ratusan tahun yang lalu. Contoh tempat ibadah yang bernilai sejarah antara lain adalah Masjid Demak (Jawa Tengah), Gereja Katedral Jakarta, dan Pura Besakih (Bali). c. Benteng Benteng adalah bangunan yang dipergunakan untuk mempertahankan diri dari serangan musuh. Benteng-benteng yang ada di Indonesia kebanyakan adalah

peninggalan Belanda, Portugis, dan Spanyol. Misalnya, Benteng Duurstede di Maluku, Benteng Malbourough di Bengkulu, Benteng Vredeburg di Yogyakarta. d. Istana Istana adalah tempat tinggal raja atau pemimpin negara. Di Indonesia ada banyak istana yang bernilai sejarah. Misalnya, Kraton Yogyakarta, Kraton Cirebon, Istana Negara, dan Istana Bogor. e. Tugu/monumen Tugu atau monumen adalahsuatu bentuk bangunan yang didirikanuntuk memperingati suatuperistiwa. Peristiwa itu dianggappenting atau bersejarah. Misalnya,Tugu Pahlawan di Surabaya,Tugu Proklamator di Jakarta, Monumen Yogja Kembali, Monas,dan Monumen Pancasila Sakti di Lubang Buaya. f. Makam Makam yang mempunyai nilai sejarah adalah tempat dikuburkannya tokohtokoh penting dalam sejarah. Misalnya, makam Diponegoro di Manado, makam Bung Karno di Blitar, makam rajaraja Yogyakarta dan Surakarta di Imogiri. 6. Naskah Contoh peninggalan sejarah berbentuk naskah/tulisan antara lain buku/kitab dan dokumen-dokumen penting. Contoh buku-buku peninggalan sejarah antara lain

Kitab Negara Kertagama, Kitab Mahabarata, dan Kitab Sutasoma. Contoh dokumen penting adalah Naskah Proklamasi, Naskah Supersemar, dan naskah-naskah perjanjian. D. Menghargai Peninggalan Sejarah 1. Merawat dan menjaga benda-benda peninggalan sejarah Banyak benda peninggalan sejarah berusia ratusan atau bahkan ribuan tahun. Tak heran benda-benda tersebut rapuh. Bila tidak dirawat dengan baik bisa rusak dan hancur. Merawat benda-benda peninggalan sejarah merupakan tugas kita semua. Tapi penanggungjawab utamanya adalah negara. Bagaimana cara merawatnya? Cara menjaga dan merawat antara lain sebagai berikut: a) Membangun museum-museum untuk menyimpan bendabenda peninggalan sejarah. b) Menjaga dan merawat daerah-daerah cagar budaya. Di daerah cagar budaya biasanya terdapat banyak benda-benda peninggalan sejarah. c) Turut menjaga agar benda-benda peninggalan sejarah tidak dirusak. Bendabenda peninggalan sejarah harus diamankan dari tangan-tangan jahil. 2. Mengunjungi tempat-tempat peninggalan sejarah Pernahkah kamu mengunjungi sebuah museum? Kalau belum cobalah melakukannya. Amati benda-benda apa saja yang disimpan di sana. Mengunjungi museum termasuk salah satu cara menghargai peninggalan sejarah. Kamu juga bisa mengunjungi peninggalan sejarah lainnya, misalnya: a. candi, b. makam pahlawan, c. monumen, dan d. istana.

3. Menggunakan benda-benda peninggalan sejarah secara benar Kamu sudah tahu bahwa benda-benda peninggalan sejarah adalah kekayaan negara. Kita harus menggunakan secara benar. Benda-benda itu boleh digunakan untuk keperluan penelitian. Benda-benda peninggalan sejarah juga boleh dikunjungi. Bendabenda peninggalan sejarah bukan milik pribadi. Kita tidak memanfaatkannya untuk kepentingan pribadi. Misalnya, kita tidak boleh memperjualbelikan bendabenda peninggalan sejarah.

RANGKUMAN Peninggalan sejarah adalah adalah warisan masa lampau yang memiliki nilai sejarah. Peninggalan sejarah ini bisa berbentuk fosil, peralatan hidup di masa lampau, prasasti, bangunan, dan buku (kitab). Contoh bangunan peninggalan sejarah antara lain candi, tempat ibadah, benteng, museum, monumen, dan makam. Tiap daerah memiliki peninggalan sejarah yang berbeda. Kita sebaiknya mengetahui macam-macam peninggalan sejarah di daerah kita sendiri. Benda-benda peninggalan sejarah adalah kekayaan negara. Kita harus menghargainya. Caranya antara lain dengan: 1. Menjaga dan merawatnya 2. Mengunjungi tempat-tempat peninggalan serajah 3. Tidak menyalahgunakan benda-benda peninggalan sejarah.

UJI KOMPETENSI I. Pilihlah jawaban yang paling tepat! 1. Benda, barang atau segala sesuatu yang kita wariskan dari mereka yang sudah meninggal disebut.... a. harta c. peninggalan b. gambar d. Bangunan 2. Ada bermacam-macam bentuk peninggalan sejarah. Peninggalan sejarah berupa sisa-sisa tulang-belulang manusia dan hewan atau tumbuhan dari masa purba yang membatu disebut.... a. candi c. kitab b. fosil d. Prasasti 3. Peninggalan sejarah ini berupa tulisan dari masa lampau. Tulisan itu ditulis pada batu, emas, perak, perunggu, tembaga, tanah liat, atau tanduk binatang. Peninggalan sejarah ini disebut.... a. arca c. prasasti b. benteng d. Tugu 4. Candi ini terletak di Magelang, Jawa Tengah. Candi ini dibangun oleh dinasti Sailendra pada tahun 746 saka. Candi yang dimaksud adalah Candi.... a. Borobudur c. Prambanan b. Muaratakus d. Singosari 5. Pada tahun 1714 Raffles membangun sebuah benteng. Namanya Benteng Malbourough. Benteng ini terdapat di.... a. Yogyakarta c. Jakarta

c. Maluku d. Bengkulu 6. Suatu bentuk bangunan yang didirikan untuk memperingati suatu peristiwa tertentu yang bernilai sejarah disebut.... a. makam c. benteng b. tugu d. Istana 7. Cerita rakyat Jawa Barat tentang terbentuknya Tangkuban Prahu termasuk jenis sumber sejarah kelompok.... a. mitos c. fabel b. dongeng d. Legenda 8. Cerita Bawang Putih Bawang Merah dalam masyarakat Betawi (Jakarta) termasuk sumber sejarah jenis.... a. mitos c. fabel b. dongeng d. Legenda 9. Pada tahun 1527 pasukan Demak menyerang Tentara Portugis di Sunda Kelapa. Pasukan Demak dipimpin oleh.... a. Pangeran Diponegoro c. Fatahillah b. Sultan Agung d. Sultan Ageng Tirtayasa 10. Pendiri Kesultanan Yogyakarta di daerah Jawa bagian tengah adalah.... a. Pangeran Mangkubumi b. Ken Arok c. Rakai Pikatan d. Raden Wijaya