KAPASITAS DAN SUDUT PISAU EFEKTIF PADA MESIN PENGIRIS BAWANG BERPISAU VERTIKAL DENGAN PUTARAN ROTOR 2OO RPM

dokumen-dokumen yang mirip
OPTIMASI KAPASITAS PENGIRISAN YANG BAIK PADA BAWANG MERAH BESAR DENGAN MESIN PENGIRIS BAWANG MERAH VERTIKAL

RANCANG BANGUN ALAT PENGIRIS BAWANG MERAH KAPASITAS 46 KG/JAM

Perencanaan Mesin Pengiris Bawang Merah Dengan Pengiris Vertikal ( Shallot Slicer ) Dengan Kapasitas 1kg/Menit

PERENCANAAN MESIN PENGIRIS BAWANG MERAH KAPASITAS 20 KG/MENIT

PERENCANAAN MESIN PERAJANG BAWANG MERAH KAPASITAS 100 KG/JAM. SKRIPSI Diajukan Untuk Penulisan Skripsi Guna Memenuhi Salah Satu Syarat

RANCANG BANGUN ALAT PENGIRIS BAWANG MERAH DENGAN PENGIRIS VERTIKAL (SHALLOT SLICER)

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

MODIFIKASI MESIN PENANAM BIBIT PADI MANUAL DENGAN TRANSMISI RANTAI PENGGERAK MOTOR BENSIN 1.8 HP

JURNAL PERENCANAAN DAN PERHITUNGAN MESIN PEMIPIL JAGUNG DENGAN KAPASITAS 300 KG/JAM

PERENCANAAN MESIN PENGIRIS PISANG DENGAN PISAU (SLICER) VERTIKAL KAPASITAS 120 KG/JAM

RANCANG BANGUN MESIN PEMBUAT ES PUTER DENGAN PENGADUK DAN PENGGERAK MOTOR LISTRIK

MESIN PERUNCING TUSUK SATE

PERENCANAAN MESIN PENGUPAS KULIT KEDELAI DENGAN KAPASITAS 100 KG/JAM

Publikasi Online Mahasiswa Teknik Mesin ANALISA PENGARUH PUTARAN DAN PENAMBAHAN KARET PENGUPAS BAWANG TERHADAP KAPASITAS DAN KUALITAS PRODUKSI

BAB IV PERHITUNGAN DAN PEMBAHASAN

VARIASI DIAMETER PULLEY YANG DIGERAKKAN PADA MESIN PENCACAH CENGKEH

PERANCANGAN ALAT PEMBUAT ALUR PENSIL KAYU UNTUK PENGISIAN KARBON DENGAN KECEPATAN 13,19mm/menit

PERENCANAAN MESIN PERAJANG DAGING AYAM DAN IKAN DENGAN KAPASITAS 76 KG/JAM

PERANCANGAN MESIN PELUBUR KERTAS BEKAS. HARRY SUNARDI;

PERENCANAAN MESIN PERAJANG SINGKONG DENGAN KAPASITAS 150 Kg/JAM SKRIPSI

PERANCANGAN DAN ANALISIS PEMBEBANAN GERGAJI RADIAL 4 ARAH

Perancangan Peralatan Bantu Pembuatan Roda Gigi Lurus dan Roda Gigi Payung Guna Meningkatkan Fungsi Mesin Bubut

PERANCANAAN MESIN PEMBUAT ES PUTER. DENGAN KAPASITAS 15 Kg. SKRIPSI. Memperoleh Gelar Sarjana Teknik ( S.T ) Pada Program Studi Teknik Mesin

BAGAIMANA MENENTUKAN SLIP PADA TRANSMISI PULLEY & V-BELT PADA BEBAN TERTENTU DENGAN MENGGUNAKAN MOTOR BERDAYA SEPEREMPAT HP

BAB II DASAR TEORI 2.1 Konsep Perencanaan 2.2 Motor 2.3 Reducer

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perencanaan mesin adalah proses atau usaha yang dilakukan tiap

MEKANISASI PEMECAHAN BIJI JARAK UNTUK MEMBUAT BIO DIESEL RINGKASAN

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari 2012 sampai Mei 2012 di

RANCANG BANGUN MESIN PEMBUAT TUSUK SATE (TRANSMISI)

Jurnal Ilmiah TEKNIKA ISSN: PENGARUH PUTARAN PISAU TERHADAP KAPASITAS DAN HASIL PERAJANGAN PADA ALAT PERAJANG SINGKONG

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Beberapa kesimpulan yang dapat ditulis adalah sebagai berikut :

BAB III PROSES PERANCANGAN, PERAKITAN, PENGUJIAN DAN PERHITUNGAN POMPA SENTRIFUGAL UNTUK AIR MANCUR

RANCANG BANGUN MESIN PEMARUT KELAPA SKALA RUMAH TANGGA BERUKURAN 1 KG PER WAKTU PARUT 9 MENIT DENGAN MENGGUNAKAN MOTOR LISTRIK 100 WATT

RANCANG BANGUN ALAT MESIN PEMBELAH BAMBU BAGIAN SISTEM TRANSMISI PROYEK AKHIR

PERENCANAAN MESIN PENGADUK, DAN PENCETAK ADONAN MIE

PERENCANAAN MESIN PENIRIS MINYAK PADA ABON IKAN TUNA DENGAN KAPASITAS 30 KG/JAM ARTIKEL SKRIPSI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERENCANAAN MESIN PENGEPRES PLAT PISAU ACAR KAPASITAS 600 LEMBAR/ JAM

PERENCANAAN MESIN PENYANGRAI KACANG TANAH MODEL ROLL HEATER KAPASITAS 48 KG/JAM MENGGUNAKAN PEMANAS LPG

PERENCANAAN MESIN PEMERAS SANTAN KAPASITAS 18 KG/JAM SKRIPSI

PERANCANGAN MESIN PENGUPAS KULIT KOPI BASAH DENGAN KAPASITAS 125 TUGAS AKHIR

2.1 Pengertian Umum Mesin Pemipil Jagung. 2.2 Prinsip Kerja Mesin Pemipil Jagung BAB II DASAR TEORI

Mulai. Studi Literatur. Gambar Sketsa. Perhitungan. Gambar 2D dan 3D. Pembelian Komponen Dan Peralatan. Proses Pembuatan.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERANCANGAN MESIN PENGIRIS BAWANG MERAH DENGAN KAPASITAS 1KG/MENIT UNTUK RUMAH TANGGA SKRIPSI. Diajukan Kepada. Universitas Muhammadiyah Malang

PERANCANGAN MESIN PENGUPAS KULIT KENTANG KAPASITAS 3 KG/PROSES

Analisis Mesin Pengiris Kentang Spiral Otomatis ANALISIS MESIN PENGIRIS KENTANG SPIRAL OTOMATIS

PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KACANG TANAH MELALUI PENGEMBANGAN MESIN PENGUPASNYA

RANCANG BANGUN ALAT PENGIRIS BAWANG MEKANIS

BAB IV ANALISA PERBANDINGAN DAN PERHITUNGAN DAYA

BAB IV ANALISIS TEKNIK MESIN

Perancangan Desain Pisau Mesin Sampah Organik. David Gracia Hutagalung, Fedia Restu,S.T. Teknik Mesin Politeknik Negeri Batam

BAB III METODOLOGI Diagram Alur Produksi Mesin. Gambar 3.1 Alur Kerja Produksi Mesin

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1. Konstruksi Mesin Pengupas Kulit Kentang

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

PERENCANAAN MESIN PERAJANG APEL KAPASITAS 60 KG/JAM

PEMBUATAN MESIN PARUT NANGKA MUDA UNTUK PRODUKSI MEGONO

BAB III METODOLOGI. Pembongkaran mesin dilakukan untuk melakukan pengukuran dan. Selain itu juga kita dapat menentukan komponen komponen mana yang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. perancangan yaitu tahap identifikasi kebutuhan, perumusan masalah, sintetis, analisis,

PERANCANGAN BALL MILL KAPASITAS 200 mg

PERANCANGAN MESIN PEMUTAR GERABAH DENGAN KEKUATAN TUMPUAN MAKSIMAL 16 KG

Rancang Bangun Mesin Pengiris Ubi Dengan Kapasitas 30 Kg/jam

PERANCANGAN MESIN PEMECAH KEMIRI BERKAPASITAS 200 KG/JAM TUGAS AKHIR

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Konsep Perencanaan Sistem Transmisi Motor

BAB III PERANCANGAN DAN PERHITUNGAN. Mulai

PERANCANGAN MESIN PENCACAH CENGKEH UNTUK HOME INDUSTRY DI KABUPATEN TRENGGALEK SKRIPSI

PERENCANAAN MESIN PENGHANCUR SAMPAH ORGANIK DENGAN KAPASITAS SAMPAI 30 KG/JAM SKRIPSI

RANCANG BANGUN MESIN PENGHANCUR SPUIT BEKAS

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

RANCANG BANGUN MESIN PEMECAH BIJI KEMIRI DENGAN SISTEM BENTUR

RANCANG BANGUN SISTEM TRANSMISI ALAT PENGANGKAT SEPEDA MOTOR

LAMPIRAN I DATA PENGAMATAN. 1. Data Uji Kinerja Alat Penepung dengan Sampel Ubi Jalar Ungu

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

RANCANG BANGUN MESIN PENCACAH SAMPAH ORGANIK SKALA KECIL MENJADI PUPUK

MESIN PENGUPAS DAN PEMOTONG KENTANG SEMI OTOMATIS

PERAJANG MEKANIK KRIPIK

BAB IV PERENCANAAN PERANCANGAN

PERANCANGAN MESIN PENGGILING GIPSUM KAPASITAS 25 KG/JAM DENGAN PENGGERAK ENERGI MATAHARI (SOLAR CELL) SKRIPSI. Diajukan Kepada :

BAB II DASAR TEORI 2.1 Sistem Transmisi 2.2 Motor Listrik

PERENCANAAN MESIN PENGEROLL PIPA. DENGAN UKURAN DIAMETER PIPA 27,2mm 60,5 mm. SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna memperoleh Gelar

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

Perbaikan. Oleh: ABDUL HARIS MARA HAKIM

ANALISA BENTUK DAN DIMENSI PISAU POTONG STIK SUKUN PADA MESIN PEMOTONG STIK SUKUN

TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN MESIN PENCACAH GELAS PLASTIK. Oleh : RAHMA GRESYANANTA FABIAN SURYO S Pembimbing

PERENCANAAN MESIN PEMECAH KEMIRI DENGAN KAPASITAS 50 KG/JAM SKRIPSI

PERANCANGAN ULANG DAN PEMBUATAN MESIN PENGIRIS SINGKONG UNTUK MEMBUAT KRIPIK DENGAN METODE VDI 2221

TINGKAT EFISIENSI PENGGUNAAN ALAT PEMOTONG KERUPUK RAMBAK SISTEM DOBEL PISAU DENGAN MEMANFAATKAN LIMBAH FIBER DI UKM KERUPUK RAMBAK

PERANCANGAN MESIN PERAJANG HIJAUAN PAKAN TERNAK KAPASITAS 1000 KG/JAM

MESIN PERAJANG SINGKONG

ANALISA STRUKTUR RANGKA DUDUKAN WINCH PADA SALUTE GUN 75 mm WINCH SYSTEM

BAB II LANDASAN TEORI. khususnya permesinan pengolahan makanan ringan seperti mesin pengiris ubi sangat

BAB II DASAR TEORI. c) Untuk mencari torsi dapat dirumuskan sebagai berikut:

ANALISA DONGKRAK ULIR DENGAN BEBAN 4000 KG

ANALISA KEBUTUHAN DAYA MOTOR BERDASARKAN KAPASITAS MESIN PENIRIS DAN PENCAMPUR BUMBU MAKANAN RINGAN. M. Ma arif Dedik Kurniawan

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

RANCANG BANGUN PROTOTYPE PENGIRIS UMBI

BAB III PERENCANAAN DAN PERHITUNGAN

BAB III. Metode Rancang Bangun

BAB III PERANCANGAN Perencanaan Kapasitas Penghancuran. Diameter Gerinda (D3) Diameter Puli Motor (D1) Tebal Permukaan (t)

Transkripsi:

KAPASITAS DAN SUDUT PISAU EFEKTIF PADA MESIN PENGIRIS BAWANG BERPISAU VERTIKAL DENGAN PUTARAN ROTOR 2OO RPM SUTOMO JURUSAN TEKNIK MESIN PSD III FT TINDIP SEMARANG JL. PEDALANGAN, TEMBALANG, SEMARANG 50239 TELP. 024 7471373 FAX. 024 7460655 Abstract Onion's.frying increase ntore delicious of fried rice, fried noodle etc. Sometimes onion'sfarnters have some problem, one of their problem is low price onion's product. Better lhey.sli1'gd their onions and fry it in order to hqve more economic of their product. l./'the slicing process use engine, so this engine witl help them to increase the 'slicing onion'.s product. Base on cutter rotor rotation is 200 rpm, research would like to know the ffictive of capacity and cutter angle with variables diameter is small up to big. The result o/'this research are : the copacity of small onions'diameter is (0.063 + 0.0016). 102 kg/sec. For middle diameter (r < o< 2.5 cm)is (0.04g t o.ooi+). tof, kg/sec. For big diameter (O> 2.5 cm) is (0.032 + 0.0019). t0-2 kg/sec. Ail of these capacity based on rotor's speed is 200 rpm and the cutter angle is 4o and slicing onion is a good thicknessforfried onions. Key word : Onion vertical slicirtg machine, rotor's speed, slicing capacity, cutter angle. PENDAHULAN Bawang merah yang melimpah bagi petani dan pedagang di daerah sentra-sentra penghasii bawang merah sering menyebabkan kerugian, Karena berlimpahnya produksi bawang merah harga jual akan turun, kerugian yang ditimbulkan bahkan akan bertambah karena bawang merah tidak mampu tahan lama (cepat busuk) pada saat disimpan. Kejadian ini sering terulang pada saat petani mengalami masa panen, sehingga diperlukan strategi jitu untuk mengatasi hal tersebut, Salah satu terobosan adalah dengan menjual bawang merah dalam bentuk irisan yang sudah siap dikonsurnsi (bawang goreng kemasan). Http://J urna l. u ni m us.ac.id

) Seiring dengan semakin banyaknya produk instan yang dikemas oleh industri makanan, kebutuhan akan bawang goreng sebagai penyedap makanan akan meningkat terutama untuk makanan siap saji. Dengan adanya mesin pengiris bawang merah ini proses pengirisannya akan lebih cepat dan kapasistasnya pun besar. Mesin pengiris bawang merah berpisau vertikal ini, posisi sudut pisau pengirisan dan kapasitas pengirisan akan menentukan baik dan buruknya hasil pengirisannya. Untuk mengetahui ketepatan sudut pisau dan kapasitas pengirisan pada putan tertentu, maka penelitian dilakukan pada putaran rotor cutter 95 rpm. Dengan kita tentukan putaran rotor pisau iris vetikal pada 200 rpm dan mengatur sudut iris pisau serta membeda-bedakan diameter bawang merah dalam 3 bagian yaitu : kecil, sedang dan besar. Diharapkan akan menghasilkan titik kerja yang efektif andaikan dipaksa bekerja pada putaran rotor 200 rpm' TINJAUAN PUSTAKA Mesin pengiris bawang ini adalah dengan menggunakan rotor berpisau dengan penggerak listrik 0,25 HP. Adapun prinsip kerja dari mesin ini adalah sebagai berikut' Bawang yang sudah dikupas kutit keringnya dimasukkan ke dalam corong kemudian rotor yang di punggungnya terdapat pisau, akan berputar karena digerakkan oleh motor listrik. Akibat putaran tersebut bawang akan teriris dan irisan tersebut akan jatuh ke bawah. Motor penggerak merupakan alat pemutar yang terdiri dari motor listrik, pully dan sabuk v. Putaran pada motor listrik ditransmisikan melalui sabuk v dari pully yang terdapat pada As. Sedangkan sabuk dipilih sabuk profil v karena dapat mencegah adanya slip pada saat pully berputar. Sedangkan pully pada mesin pengiris bawang jumlahnya ada 2 (dua) pasang dengan perbandingan reduksi pasangan pully pertama 1 : 2 danpasangan pully kedu a : 6,berarti perbandingan reduksi keseluruhan 1 : i2' pully terbuat dari alumunium agar ringan dan tahan karat' *, i..3i--- -:- --"1"-1: 1.-,EEl-= i- u++i=,-ffl;, [-- - -' ; -- --l [-i ''i i l '-' "-:'l:l! t l Gambarl.Mesinpengirisbawangmerahdenganpisauvertikal

Keterangan : 1. Motor listrik 2. Pully 1 3. Sabuk 1 4. Poros 2 5. Pully 2 6. Pully 3 7. Sabuk2 8. Pully 4 9. Poros 2 10. Rotor 1 1. Pisau Rotor berfungsi sebagai tempat pisau pada punggungnya. Rotor terbuat dari plat yang dibuat silinder (tabung) dengan bagian atas ditambah piringan dan bagian bawah diberi piringan tetapi seperti sayap kupu-kupu. Lubang pada piringan bagian bawah berfungsi sebagai saluran keluar hasil irisan bawang merah. Agar higienis rotor terbuat dari bahan Stainless Steel. Pisau terbuat dari baja tahan karat (Stainless Steel) yang digunakan untuk mengiris bawang yang masuk ke corong, pisau pada mesin pengiris bawang ini jumlahnya ada satu. Agar mudah mendapatkan maka dipilih pisau Stainless Steel yang sudah ada di pasaran. Daya untuk memutar rotor dihitung dengan menggunakan rumus : pr=f. v :m. a. v:m lr.!,.r\',, = I oo J " m.( r.d.n)' r'[ oo./ Dimana : m =massarotor (Kg) n : putaran rotor (rpm) t : waktu untuk mencapai konstan (diasumsikan 1 detik) d : diameter rotor Daya untuk mengiris (Pi) bawang menggunakan pendekatan rumus : pi = F.'? rf;"'', dimana : 60 pi = dayapengirisan (Watt) F : gaya potong pengirisan 0{) r = jari-jari (m) n : putaran rotor (rym) Sudut pisau akan mempengaruhi jari-jari lintasan pisau, sehingga akan mempengaruhi tebal tipisnya irisan bawang merahnya, semakin kecil sudut pisau, akan semakin sulit melakukan pengirisan, semakin besar sudut pisaunya, akan semakin besar-

,4 besar irisannya dan irisan jadi rusak/tidak teratur. Diharapkan putaran 200 rpm dapat tetap sehingga kapasitasnya akan tepat. METODOLOGI Bawang merah yang digunakan ada tiga macam diameter, yaitu diameter kecil, sedang ( S A < 2.5 cm) dan besar (A > 2.5 cm). Putaran rotor pisau iris dijaga tetap pada 200 rpm dengan mengganti pulleynya. Ketebalan irisan bawang merah yang ideal adalah 0.4 mm sampai 0.8 mm, agar bila digoreng akan bagus dan enak rasanya. Sudut pisau iris juga diatur supaya ketebalan dan putarannya dapat optimal. Sudut pisau iris diatur dari 3o, 4o, dan 5o. Setiap pengamatan diperlukan 1 ons bawang merah (0'1 kg). HASIL DAN PEMBAHASAN Data hasil pengamatan : Tabel L Data statistik bawang A, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpm No D(cm) e(") 0.9 Kanasitas 1 ons Waktu (det) Tebal irisan (mm 10 lrisan tebal l2 l1 1.2 r0 1.2 Irisarr tebal ll 1.4 lrisan tebal l0 1,4 Irisarr tebal Tabel! pata statistik bawang A, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpm No D(cm) e(") Waktu (det) Tebal irisan (mm I? ) 4 5 a 1 q 9

Tabel 3 Data statistik bawang A, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpm Kapasitas 1 ons Waktu (det) Tebal irisan (mm) Ket 0.7 t9 0.4 Irisan tipis rusak 0.6 20 0.3 Irisan hancur 0.9 I9 0.3 Irisan hancur 1.0 0.2 Irisan hancur 0.7 2l 0.3 Irisan hancur 0.9 0.2 Irisan hancur 0.9 t9 0.4 Irisan tipis rusak 0.7 )) 0.2 Irisan hancur 0.6 20 0,3 Irisan hancur 0.9 19 0.2 Irisan hancur No D(cm) e(') l0 Tabel 4 Data statistik bawang B, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpm No D(cm) e(") r.9 11 2.4 10 2.5 L2 t.2 11 1.7 2.5 t1 1.5 t.9 l2 2.3 10 10 t.7 10 Kapasitas I ons Waktu (det) Tebal irisan (mm) Ket 1.3 t.2 t.2 1.1 l.l 1.1 t.4 1.4 1.3 1.3 Tabel 5 Data statistik bawang B, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpm No D(cm) 0(") )\ Kapasitas I ons Ket 23 0.4 Irisan pas 1,2 24 0.5 Irisan pas 1.7 25 0.6 Irisan pas )\ 0.5 1.5 Waktu (det) Tebal irisan (mm) 23 2.5 22 0.5 Irisan pas t.2 4 0.7 Irisan pas 1.7 0.4 Irisan pas 2.5 0.9 Iris4qlqs 10 2.4 4 24 0.5 0,5 Irisan Irisan pas

Tabel 6 Data statistik bawang B, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpm D (cm) 0 (') Irisan hancur 20 0.2 Irisan hancur 2 J 0.3 Irisan hancur 4 2t 0.2 Irisan hancur J 0.2 lrisan hancur 6 2.5 0.2 Irisan hancur 1.2 J 21 0.2 Irisan hancur 1.7 20 0.1 Irisan hancur 2.5 21 0.1 Irisan hancur l0 1.5 0.1 Irisan hancur Tabel 7 Dalastatistik bawang C, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpm D (cm) Kanasitas 1 ons Tebal irisan (mm 10 2.6 2.7 2.6 2.5 t.2 2.8 t.4 2.5 1.2 2.6 10 t.2 2.7 2.8 1.3 1.3 t.2 1.3 1.3 Tabel 8 Data statistik bawang C, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpnt No D(cm) 0(") 2 2.5 2,6 det Tebal irisan (mm 0.6 Irisan Pas

Tabel 9 Data statistik bawang C, dengan kecepatan putar rotor pisau iris 200 rpm Kapasitas 1 ons Waktu (det) Tebal irisan (mm) 2.8 20 0.3 Irisan tipis 2.6 21 0.3 Irisan tipis 2.5 21 0.2 Irisan hancur 2.6 21 0.3 Irisan tipis 2.5 0.2 Irisan hancur 2.8 0.3 Irisan tipis 2.5 0.3 Irisan tipis 2.6 0,2 Irisan hancur 2.7 0.3 Irisan tipis 2.8 0.3 lrisan tipis Setelah dilakukan pengamatan sesuai dengan metodologi pada putaran tetap 200 No D(cm) e(') t0 rpm, maka didapat hasil pengamatan waktu dan kualitas irisan. Selanjutnya dianalisa secara statistik dan didapatkan hasil kapasitas masing-masing perlakuan dengan kualitasnya. Kapasitas X 1g-2 kq76s1o,too 0.090 0,080 0,070 0,060 ' Grafik hubungan kapasitas vs sudut pisau iris pada putaran 200 rpm 0,050 0,040 0,030 0,020 0,01 0 0,000,: 0123456 Grafik 1. Kapasitas vs sudut pisau iris pada putaran rotor 200 rpm. kec il -+- *r*sedang ---:t - besar A : lrisan terlalu tipis, rusak 6) lrisan aoak haik Y lrisan tehal rr rqak Sudut iris (") Semakin besar diametemya, tumpukan akan semakin porus atau berongga sehingga mengakibatkan waktu pengirisan jadi lebih lama, dibandingkan dengan diameter yang kecil. Putaran dijaga tetap pada 200 rpm, dan pada sudut 40 didapat hasil yang masih cukup baik, walaupun ada yang kurang baik. Pada keadaan ini putaran 200 rpm, sudut 4o diperoleh kapasitas (0.048 t 0.014). 10' kg/detik dengan kualitas ada yang kurang baik, namun masih cukup baik. Sudut pisau iris yang besar sebaiknya dihindari, karena irisan akan tebal dan rusak serta kurang baik apabila digoreng. Walaupun akan diperoleh kapsitas irisan yang lebih besar. Begitu juga pada sudut yang kecil ternyata diperoleh kualitas hasil pengirisan yang terlalu tipis dan rusak. Sehingga

8 pada sudut kecil 3n sebaiknya dihindari untuk putaran tinggi seperti 200 rprn. Pada putaran yang lebih tinggi akan dihasilkan kapasitas irisan naik. Pada putaran 200 rpm, putaran sudah terlalu tinggi, karena kualitas irisan akan turun. KESIMPULAN DAN SARAN Mesin pengiris bawang merah berpisau vertikal dengan motor listrik 0.18 kw: 180 watt pada putaran 200 rpm akan didapatkan hasil pengirisan bawang merah yang kurang baik. Diperkirakan putaran terlalu tinggi, sehingga hasil irisan agak rusak. Akan tetapi pada sudut pisau iris 4o dan besar diameter bawang merah : A < 2.5 cm, masih didapatkan hasil yang cukup baik, sehingga diperoleh kapasitasnya = (0.048 t 0.014). 10-2 kg/det. Pada penggunaan putaran tinggi perlu pelumasan bantalan yang cukup dan kedudukan belt yang tepat. DAFTAR PUSTAKA Khurmi R. S, Gupta J. K., 1982, A Text Book of Machine Design, Eurasia Publishing House (Pvt) LTD, New Delhi. Rachman, Maman. Drs., 1996, Konsep dan Analisis Statistik, CV. IKIP Semarang Press, Semarang. Stolk. J. Ir. Kros, C. Ir, 1997, Elenten Mesin Elemen Konstruksi Bangunon Mesin, Edisi ke-21, Penerbit Erlangga, Jakarta. Sularso, 1997, Dasar Perencanaan dan Pemilihan Elemen Mesin, Cetakan ke-9, PT. Pradnya Paramita, Jakarta. Zemanskey, Sears, 1962, Fisika (lntuk (Jniversitas 1, Mekanika, Ponos dan Butryi, Cetakan PT. Bina CiPta, Jakarta.