MEMBUAT DAN MENGATUR DOKUMEN

dokumen-dokumen yang mirip
PANDUAN PRAKTIS MICROSOFT WORD 2007

Daftar Isi. Kata Pengantar... v Daftar Isi...vii. MODUL 1 Menggunakan Format Karakter MODUL 2 Menata Tampilan Dokumen... 25

Ketika jendela Microsoft Word dibuka, maka secara otomatis akan disediakan 1 buah dokumen baru. Untuk menambahkan dokumen baru, caranya :

APLIKASI KOMPUTER. Microsoft Word 2010 (Bag.1) Ida Farida, M.Kom. Modul ke: Fakultas MKCU. Program Studi MKCU.

BAB 2 Teks dan Paragraph

Teks dan Paragraph. Pada Bab ini anda akan mempelajari cara:

Modul 1 Pengenalan Perangkat Lunak Pengolah Kata Microsoft Word

EFEKTIVITAS MENGGUNAKAN MICROSOFT WORD 2007 DALAM MANAJEMEN PERKANTORAN

Pemrograman Komputer B

OpenOffice.org Writer Salah satu komponen dalam OpenOffice.org yang berfungsi untuk mengedit dokumen. Adapun dokumen format yang bisa digunakan

KEMENTERIAN AGAMA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI NGABLAK Jalan Ngablak-Mangli Km. 0 Ngablak Telepon KABUPATEN MAGELANG 56194

Ditulis oleh: Ali Yasman DAFTAR ISI

PEMBUATAN DOKUMEN. Untuk mengubah ukuran kertas dan orientasi pencetakan dapat dilakukan langkah berikut:

DEPARTEMEN AGAMA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI NGABLAK Jalan Ngablak-Mangli Km. 0 Ngablak Telepon KABUPATEN MAGELANG 56194

Modul ke: Aplikasi Komputer. Microsoft Word. Fakultas TEKNIK. Muhammad Rifqi, S.Kom, M.Kom. Program Studi. Ilmu Komputer.

Microsoft Word Mengenal Microsoft Word 2003

Modul Praktek 01. Menggunakan Aplikasi Pengolah Kata

KEMENTERIAN AGAMA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI NGABLAK Jalan Ngablak-Mangli Km. 0 Ngablak , KABUPATEN MAGELANG 56194

Gambar 3.1 Kotak Dialog Font & Character Spacing

Pokok Bahasan Membuat dan Menempatkan Tabel Menempatkan Footnotes Menempatkan Komentar (Comment) Mencetak Dokumen

Aplikasi Komputer. Ms. Powerpoint 2010 MODUL PERKULIAHAN. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

Menyusun Materi dalam Bentuk Buku dengan Adobe InDesign

MENGATUR FORMAT PARAGRAF Oleh Ade Sobandi Hendri Winata Rasto

pengayaan dan penomoran PENGAYAAN (STYLE)

SMA NEGERI 8 KEDIRI Jalan Pahlawan Kusuma Bangsa 77 (0354) Kediri Fax (0354)

APLIKASI KOMPUTER. Pokok Bahasan : MS. WORD (BAGIAN 1) Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM. Modul ke: Fakultas MKCU

Modul ke: Aplikasi Komputer. Microsoft Word 2010 Bagian 1. Fakultas FASILKOM. Nurhaida, ST. MT. Program Studi MKCU

[ KP215 - Otomasi Perkantoran ]

ULANGAN TENGAH SEMESTER Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas / Semester : VIII ( Delapan ) / 1 Hari / Tanggal : W a k t u :

Table of figure. Gambar Gambar Gambar

MODUL I OPERASI DASAR MS-WORD

PEMFORMATAN DOKUMEN. Format Kertas Kerja. Pemformatan kertas kerja dilakukan untuk menyesuaikan kertas yang digunakan untuk mencetak.

BAB III MENU BAR HOME SEBAGAI PENGELOLA NASKAH DOKUMEN. Pengelolaan naskah terletak di dalam Menu Bar Home. Ribbon pada Menu

Latihan 1: Menyiapkan dan Membuat Presentasi Sederhana

Modul 3 MENGGUNAKAN MENU DAN IKON

MICROSOFT WORD Baris Judul. Drawing Toolbar

DASAR-DASAR PENGETIKAN DAN EDITING Oleh Ade Sobandi Hendri Winata Rasto

MICROSOFT WORD MENGENAL MICROSOFT WORD

Membuat dan Menyimpan Dokumen Sederhana

BAB V FORMAT FONT DAN KOLOM KORAN

BAB II MENGATUR FORMAT DOKUMEN, HALAMAN DAN PARAGRAF

APLIKASI KOMPUTER MICROSOFT WORD 2010 (BAGIAN 1) Safitri Juanita, S.Kom, M.T.I. Modul ke: Fakultas Ekonomi. Program Studi Manajemen

Modul Pelatihan Komputer Ms. Word 2007

RUMAH BELAJAR CINTA ANAK BANGSA

MENGATUR FORMAT DOKUMEN, HALAMAN DAN PARAGRAF

EXCEL MENGEDIT DAN FORMAT TEKS/PARAGRAF

Microsoft Word Walker. Aplikasi Pengolah Kata dengan. Tutorial. Kunjungi: dodydp.multiply.com

MODUL PERKULIAHAN 9 MICROSOFT WORD 2010

TUTORIAL PENGETIKAN SKRIPSI

Teori dan fungsi-fungsi dalam MS. Word 2010

PERTEMUAN 8: MENGOPERASIKAN DASAR DASAR MICROSOFT OFFICE EXCEL 2007

BAB 4. Mengatur Jarak Paragraf,Orientasi Halaman Dan Menyisipkan Tanggal

ULANGAN UMUM SEMESTER GASAL TAHUN

Kita dapat melihat dokumen dalam 4 tampilan yang berbeda, yaitu Normal View, Web Layout View, Print Layout View dan Outline View.

KURSUS ONLINE BIZIT STUDIO IT LEARNING & WORKSHOP KURSUS ONLINE 003 TEKNIK SELEKSI TEKS PADA WINDOWS XP. Penulis Gute. Mahendra

Microsoft Words. Oleh : ANNISA RATNA SARI

MEMBUAT TEMPLATE LIBREOFFICE WRITER

BAB 4 PEMBUATAN DOKUMEN WORD

Belajar Dasar Microsoft Word 2003

BAB 1 Membuat dan Menyimpan Dokumen Sederhana Pada Bab ini anda akan mempelajari cara : Memulai Open Office Writer 1.

Aplikasi Komputer. Teori-Teori & Fungsi-Fungsi Dalam MS. Word 2010 (Bagian 1) M. Arif Budiyanto, S.Kom, M.Hum. Modul ke: Fakultas Fasilkom

I. PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI

Membuka Ms. Word 2007

LEMBARAN SOAL ULANGAN HARIAN 1

MICROSOFT WORD. Berikut ini adalah beberapa istilah yang akan dipakai dalam mengoperasikan Microsoft Word 2007:

Membuka Ms. Word 2007

Microsoft Excel. I. Pendahuluan

MICROSOFT WORD. Formating Toobar

Aplikasi Komputer. Pengenalan tentang Ms. Word 2010 serta fungsi-fungsi dasarnya (1) Ita Novita, S.Kom, M.T.I. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

merge to new document

DAFTAR ISI. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... ii. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... ii. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI... iii. LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN...

Microsoft Word. Klik menu File Pilih Open (atau klik tombol open pada toolbars) Klik nama dokumen yang akan dibuka Klik Open

BAB I Pendahuluan. Program Microsoft Word 2003 adalah sebuah program pengolah kata.

Aplikasi Komputer Microsoft Word 2010

PERTEMUAN KE 10 MICROSOFT WORD 2

LATIHAN SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL MAPEL TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SMP MUHAMMADIYAH 3 DEPOK

MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007

Membuka Ms. Word 2007

Mengatur Format Paragraf

PELATIHAN MICROSOFT OFFICE

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG

Bab 5 Mengedit Paragraf

Modul Praktikum 2 Dasar-Dasar Teknologi Informasi dan Komunikasi. Mengolah Kata Dengan Microsoft Word (1)

PERTEMUAN 1 PENGENALAN MICROSOFT OFFICE WORD 2007

Microsoft Word Oleh : Drs. Jul Anhari

Toolbar standart Ikon Perintah Fungsi New Blank Document Membuat Document Baru yang masih kosong

oleh : idrus, A.Md

MODUL MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2010 KKL STMIK AMIKOM PURWOKERTO

MENGENAL PERANGKAT LUNAK PENGOLAH KATA

Aplikasi Komputer. Microsoft Word 2010 MODUL PERKULIAHAN. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh. Teknik Industri

Microsoft Word Teori dan fungsi yang digunakan dalam MS. Word Rahma Farah Ningrum, M.Kom. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

PENGENALAN MICROSOFT OFFICE 2007

MEMBUAT DAFTAR ISI OTOMATIS DENGAN MICROSOFT WORD 2007

Biro Teknologi & Sistem Informasi Universitas Kristen Satya Wacana

Pengenalan Ms. Excel 2-6-

MENGENAL MICROSOFT WORD. Kursor

MODUL KKPI Microsoft Word 2007

BAB 6. Mencari Teks, Halaman, Menggabungkan Dokumen Dan Menggunakan Format Kolom

PENGENALAN MICROSOFT OFFICE 2007

MICROSOFT POWERPOINT. Pendahuluan

Transkripsi:

MEMBUAT DAN MENGATUR DOKUMEN MENGEDIT DOKUMEN Ketika melakukan pengetikan, kita perlu mengetahui tombol tertentu pada keyboard yang memiliki fungsi operasi tertentu. Tanda Kegunaan Memindahkan kursor 1 karakter ke kiri atau kanan Memindahkan kursor 1 karakter ke atas atau bawah Ctrl + Memindahkan kursor ke awal kata berikutnya Ctrl + Memindahkan kursor ke awal kata sebelumnya Ctrl + Ctrl + Memindahkan kursor ke awal paragraf sebelumnya Memindahkan kursor ke awal paragraf berikutnya Home Memindahkan kursor ke awal baris End Memindahkan kursor ke akhir baris Page Up Memindahkan kursor 1 halaman ke atas Page Down Memindahkan kursor 1 halaman ke bawah Backspace Menghapus 1 karakter ke kiri Ctrl + Backspace Menghapus 1 kata ke kiri Delete Menghapus 1 karakter ke kanan Ctrl + Delete Menghapus 1 kata ke kanan Menyorot Teks Menggunakan Mouse Menyorot Teks Deskripsi 1 kata Klik 2 kali pada kata yang dipilih 1 kalimat Klik 3 kali pada kalimat yang dipilih 1 paragraf Klik 4 kali pada paragraf yang dipilih 1 baris / beberapa Drag mouse. Drag = menggeser sambil menahan mouse baris

Menyorot Teks Menggunakan Keyboard Deskripsi Menyorot teks Tempatkan kursor pada posisi awal teks, sambil menekan tombol Shift dan tanda panah Menyorot teks sampai akhir baris Tempatkan kursor diawal teks, tekan tombol Shift +End Menyorot teks sampai awal baris Tempatkan kursor diakhir teks, tekan tombol Shift +Home MENGATUR TAMPILAN TEKS (KARAKTER) Ketika kita mengetik dokumen, pasti melakukan pengaturan tampilan teks. Teks dapat diatur pada jenis, ukuran, posisi, warna teks dan masih banyak lagi. Untuk mengatur teks langkah-langkah yang dilakukan : 1. klik Format, pilih Character

2. Muncul beberapa menu pilihan tab character : a. Tab Font Font : jenis huruf Typeface : Efek huruf tebal, biasa atau miring Size : ukuran huruf b. Tab Font Effects Underlining : model garis bawah pada huruf Color : warna garis bawah Effects : efek kapitalisasi huruf (huruf besar, kecil atau judul) Strikethrough : model coretan pada huruf Font color : warna coretan Relief : efek relief huruf (garis luar, bayangan, berkedip atau tidak tampak)

c. Tab Position Superscript : menaikkan posisi dan memperkecil ukuran terhadap posisi normal. Contoh : X2 dan 43 Normal : posisi ditengah (normal) Subscript : menurunkan posisi dan memperkecil ukuran terhadap posisi normal. Contoh : H2O dan CO2 d. Tab Hyperlink Menghubungkan dengan halaman lain pada website (tidak dipelajari di kelas V) e. Tab Background memberi warna latar belakang pada teks.

MENGATUR PARAGRAF DAN SPASI Setelah mengatur (memformat) teks (karakter), hal penting lainnya yang perlu diatur adalah paragraf. Mengatur paragraf merupakan langkah yang sangat penting karena dari paragraf-paragraf itulah dokumen kita tersusun. Memformat paragraf dapat dilakukan sebelum atau sesudah paragraf tersebut diketik. Pengaturan paragraf ini meliputi: indent dan spasi dan perataan teks. Langkah-langkah mengatur paragraf : 1. Klik Format, pilih Paragraph

2. Muncul beberapa menu pilihan tab paragraph : a. Tab Indents & Spacing Before text : Jarak paragraf dengan margin kiri After text : jarak paragraf dengan margin kanan First line : Jarak baris pertama paragraf dengan margin kiri Above paragraph : Jarak paragraf dengan paragraf sebelumnya Below paragraph : Jarak paragraf dengan paragraf berikutnya Line spacing : Jarak antar baris Sehingga dokumen yang diformat menjadi : Above paragraph Before text First line After text Below paragraph

b. Tab Alignment Left : Meletakkan teks rata ke sebelah kiri (Ctrl+L) Right : Meletakkan teks rata ke sebelah kanan (Ctrl+R) Center : Meletakkan teks rata ke sebelah tengah (Ctrl+E) Justified : Meletakkan teks rata ke sebelah kanan dan kiri (Ctrl+J) MENEMPATKAN OBYEK Simbol ketika mengetik seringkali menyisipkan beberapa simbol yang tidak terdapat pada keyboard, sehingga kita perlu menyisipkan simbol khusus yang disediakan Open office writer. Langkah-langkah menyisipkan simbol : 1. Klik Insert, pilih Special Character

1. Muncul pilihan beberapa simbol, pilih salah satu kemudian klik OK Teks Tulisan juga bisa dimodifikasi agar lebih bervariatif dengan Fontwork (Word Art pada Windows). Langkah-langkah membuat fontwork : 1. Klik ikon A pada toolbar drawing (diantara scroll bar dan status bar) 2. Muncul beberapa pilihan type Fontwork, pilih salah satu kemudian klik OK Untuk mengubah menjadi teks yang diinginkan : a. Klik 2x pada Fontwork b. Ketik teks dengan yang diinginkan, contoh : Komputer c. Klik diluar area Fontwork, sehingga muncul tulisan Komputer

Gambar Agar dokumen terlihat menarik, perlu ditambahkan gambar. Langkah-langkah menyisipkan gambar ke dalam dokumen : 1. Klik Insert Picture From File 2. Klik 2x File System usr share background 3. Pilih salah satu gambar, Klik Open

MENGATUR POSISI GAMBAR TERHADAP TEKS Didalam dokumen biasanya terdapat teks (tulisan) dan gambar. Posisi gambar dapat diatur terhadap teks. Untuk mengatur posisi gambar terhadap teks : 1. Klik kanan pada gambar, Pilih Wrap Ada 5 jenis wrap : a. No wrap : Posisi gambar ada diatas atau dibawah teks. b. Page wrap : Posisi gambar ada ditengah-tengah teks.

c. Optimal page wrap: Posisi gambar ada disamping kanan/kiri teks. d. Wrap through : Posisi gambar ada didepan teks (gambar menutupi teks). e. In background : Posisi gambar ada dibelakang teks (teks menutupi gambar).