WHEN FARMERS MEET BUYERS. Organized by:

dokumen-dokumen yang mirip
O B J E C T S T R A T E G I E S

BUILDING MATERIAL EXPO

INDONESIA CAREER EXPO COMPANY BRANDING AND INDUSTRIAL FAIR FOR CAREER OPPORTUNITY

RaTu L.D.R (Lari Dari Rutinitas) 2017

RaTu Masak Bareng Ragam Kreasi Cita Rasa

Bogor sebagai kota yang menjunjung tinggi nilai-nilai agama sudah sewajarnyalah untuk memfasilitasi penggunaan produk halal dimasyarakat.

1. Latar Belakang Waktu, Tempat, Dan Bentuk Kegiatan Target Market Dan Peserta Promosi Dan Publikasi

Sinergi untuk INDONESIA HEBAT SPONSORSHIP. JAKARTA CONVENTION CENTER SEPTEMBER Diselenggarakan : Didukung :

CONTOH PROPOSAL FESTIVAL BAND 1. GAMBARAN UMUM 2. DASAR PEMIKIRAN 3. NAMA KEGIATAN

ZONE 73. Team Leader Profile BANDUNG

LATAR BELAKANG BazaarKerja.com KONSEP ACARA BazaarKerja.com

RaTu Polaroid Urband Zone 2017

RaTu RaTu FilTer Festival 2017

BUMN sebagai agen pembangunan

Contoh Proposal Kegiatan Dan Sponsorship Lengkap

Proudly Present TOP TEENS FUTSAL COMPETITION. Antar Pelajar SMA/sederajat Se Lampung bersama PLANET FUTSAL Februari 2017

MOSLEM EXPO BANDUNG. Graha Tirta Siliwangi 6-8 Agustus 2010 UKM & Ekonomi Syariah

17-18 Oktober Dermaga Sukajadi

MERAWAT PENGETAHUAN NUSANTARA

PROPOSAL. Kompetisi Bola Basket Pelajar Tingkat SMP Se-Eks Karisidenan Kediri Plus Piala Bupati Tulungagung. Jawa Pos Radar Tulungagung

Organized by: 30 Maret - 2 April 2011 Politeknik Negeri Jakarta Kampus Baru Universitas Indonesia Depok

sponsorship program ini adalah sebagai berikut.

Pemuda Indonesia merupakan. Pendahuluan

MEKARSARI YOUTH FESTIVAL

PROPOSAL BSSC Festival Food Fusion 9 11 Maret 2018 & 6 8 April 2018

PROPOSAL JOBFAIR IKA UNPAD

LATAR BELAKANG. 1. Dalam rangka menyambut melestarikan budaya Betawi

Latar Belakang. Gen Y: Be Friend or Be Behind? PPM Manajemen & PP University

RaTu Ngabuburit Bareng 2017

KREATIVITAS PERUGURUAN TINGGI

Hari Pers Nasional (HPN) Lensa Indonesia. com

LATAR BELAKANG TUJUAN ACARA

LATAR BELAKANG KONSEP ACARA

PROPOSAL ACARA SEMINAR THE NEW MARKETING TRILOGY:

C. Tema Kegiatan FOOD FOR NATION : Choose the Local, Save the Global

BAB 4 KEAMANAN DAN PENDANAAN

PROPOSAL SPONSORSHIP

Connecting businesses with talent

Sumatra Barat: Propinsi Augmented Reality

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Berdasarkan berbagai uraian dan temuan yang dihasilkan oleh penelitian

DAFTAR ISI. 2 Proposal Asosiasi JaCC // Asosiasi Jacc Gedung Harcomas Lt.6 R.604, Manggga Dua - Jakarta. 03. PROGRAM SPONSORSHIP JaCC

P E R S Y A R A T A N S P O N S O R S H I P

Contact Person : Quinneirra Ratu F. No.Hp :

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan Teknologi Informasi (TI) pada abad 21 dan reformasi sosial

BAB 5 HASIL & PEMBAHASAN DESAIN

The First in Indonesia

UNIVERSITAS BRAWIJAYA PROPOSAL SPONSORSHIP

PEDOMAN WAWANCARA. kerjasama dengan pihak sponsorship? Dalam menyelenggarakan sebuah event, Event Organizer UKM CAMP

TUJUAN EVENT. UMUM. SPONSOR

TUJUAN EVENT. Umum. Sponsor

Love Donation 2015 merupakan kegiatan donor darah dan penggalangan donasi tahunan yang diadakan oleh

PRIME COMM EVENT PRODUCTION 2017


BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Kerja Praktik

PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA TEKNIK MESIN 2017

PT. GEMINI MITRA GEMILANG Advertising & Promotion Marketing Communications Event Organizer Design & Publishing Multimedia

SEMINAR NASIONAL EKONOMI - III (SNE) 2015 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MALIKUSSALEH

PROPOSAL PARTNERSHIP

Ramadhan Fair Saatnya Berbagi di Bulan Baik. Prepared by :

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

SEKILAS ORGANISASI PENGUSAHA RENTCAR DAERAH

PROPOSAL INDONESIA LINUX CONFERENCE 2011 INDONESIA LINUX CONFERENCE MATARAM - DOMPU 2011

Strategi Komunikasi dan Promosi Sungai Musi pada Program Pengembangan Waterfront City

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. dimaksud. Adapun kesimpulan dari peneliti adalah sebagai berikut :

dibanding TPT Februari 2013 sebesar 5,92 persen dan dibandingkan TPT Agustus

CAKUPAN IMUNISASI. Pekan Imunisasi Sedunia. Bersama WUJUDKAN. yang tinggi dan merata." Panduan April 2015 KEMENTERIAN KESEHATAN RI

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BAHJAH TOUR AND TRAVEL

PEMILIHAN WAJAH BUNDA MUSLIMAH JAWA BARAT II

P R O P O S A L CARRER EXHIBITON 2017

BAB 4 Konsep Desain. Gambaran Umum

Proposal of Delegation

Proposal of Delegation. Ireland Summer School 2014

@festagama2015 Festa Gama. festagama.archiplan.ugm.ac.id PROPOSAL SPONSORSHIP. F e s t a g a m a

Lembar Kerjasama. Nama Perusahaan Alamat. Contact Person/No.HP

PROPOSAL ACCOUSTIC CONTEST THE KAPE. Instagram Dibuat Oleh : Beny Prastya Yuskrisna Altrifira

BAB 4 KEAMANAN DAN PENDANAAN. berhubungan dengan siapa pun nantinya (Fadhli, 2013). Perizinan yang dilakukan selama proses acara ini adalah:

PROPOSAL RAKERDA KE IV & HUT PHRI KE-49

TUJUAN SEMINAR PESERTA SEMINAR BENTUK KEGIATAN. indocor.org

KLa Project Live in Concert

WEDDING OKTOBER. Presented By. 27,28 dan 29 / 2017

Nomor : TU.06.07/IV.6/1073/ Mei 2011 Lampiran : Satu Berkas : Undangan Mengikuti Pameran Indonesia Nursing Expo 2011

The Proposal. Reuni Akbar 30 Tahun. Program Magister STJR - ITB. Alumni Angkatan

Proposal Bali Carnaval & BIWHF November 2015 Kuta Beach Walk - Bali

LEMBAR PENGESAHAN Diploma s Got Talent

BAB I PENDAHULUAN. Baliho, Spanduk, wall of fame, atau back drop dan x-banner sangat dibutuhkan

GRAND PALACE PUB & KTV Jln Telukabessy. Kota Ambon

Akhir kata, besar harapan kami agar Cicenfest #5 dapat berjalan dengan sukses. Atas perhatian dan bantuan semua pihak, kami ucapkan terima kasih.

Grha Sanusi Hardjadinata Unpad, Pebruari 2017 P R O P O S A L

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Kerja Praktik

Konferensi Nasional Pendidikan Pra Sekolah & Dasar. Menapak Masa Depan Aceh Melalui Pendidikan

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PROPOSAL Indonesia Young Readers Summit 2012

Pharmacy Festival merupakan acara berskala nasional yang setiap tahun rutin diselenggarakan oleh BEM Fakultas Farmasi Universitas Indonesia.

PROPOSAL KEGIATAN FAIR2018 DIES NATALIS KE 39 POLBAN

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

FESTIVAL. FALASIDO Jilid X BULAN BAHASA INDONESIA. Universitas Indonesia Proposal Penawaran Kerjasama

C. PELAKSANA KEGIATAN Pelaksana kegiatan ini adalah perkumpulan anak muda cijantung dan kalisari.

EDUCATION, ART, CULTURE, AND TOURISM EXPO

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Transkripsi:

WHEN FARMERS MEET BUYERS Organized by:

Umum: 1. Bahwa apabila bangsa Indonesia ingin memenangkan pertarungan ekonomi, yang akan berimbas pada seluruh aspek kehidupan, maka harus bertarung pada sisi kuat/strength yg kita miliki. 2. Bahwa salah satu sisi kuat/strength utama bangsa kita sebagai negara agraris terletak pada pertanian. 3. Bahwa ironisnya ditengah-tengah betapa pentignya pertanian sebagai kekuatan utama diatas, jumlah petani terus menurun dan terlebih dari seluruh petani yg tersisa hanya 12 persen saja diantaranya anak muda yg berumur dibawah 35 tahun, sehingga dengan trend yang terus menurun, pada satu saat tidak akan ada lagi petani di Indonesia. 4. Bahwa salah satu permasalahan utama penurunan jumlah petani ini, dikarenakan kecilnya motivasi untuk bertani yang diakibatkan diakibatkan oleh kurang terintegrasinya sistem yang meng-koneksi petani dengan pasar.

Khusus: 1. Bahwa krisis pangan dunia kedepan akan menempatkan pertanian dalam arti luas beserta seluruh komponen ikutannya memiliki posisi yang sangat strategis, sehingga harus selalu berada dalam ruang komunikasi yang sinergis. 2. Bahwa tanpa ada nya integrasi yang kuat antara pertanian dan pasar, maka akan menjadi sumber masalah bagi kedua belah pihak, yang di akibatkan oleh tidak terpenuhinya prinsip-prinsip efesiensi serta efetifitas. 3. Bahwa missing link yang terjadi sebagian besar diakibatkan oleh terbatasnya media/forum yang mampu menjembatani kedua belah pihak secara produktif. Oleh karena itu, dengan kondisi sebagaimana tersebut diatas, maka kami JCI Farmers Club (JFC) dan PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk mengambil langkah-langkah strategis yang diharapkan mampu menjadi solusi permanen terhadap sederetan permasalahan ini, melalui penyelenggaraan kegiatan Agricultural Indonesia yang kemudian disingkat dengan nama AGRINESIA 2016, dengan tagline When Farmers meet Buyers.

Mengawal salah satu semangat nawacita, yaitu membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-daerah dan desa dalam kerangka Negara kesatuan. Mengkatalisasi seluruh pemangku kepentingan seperti pemerintah, bisnis, akademisi, maupun masyarakat untuk bersama-sama membengun iklim pertanian dan industri Indonesia yang sehat dan berkelanjutan. Melahirkan kharakter generasi muda yang positif, inovatif dan produktif, sehingga mampu menjadi garda terdepan dialam mengawal ketahanan serta kedaulatan di bidang pertanian. Menciptakan ruang yang seluasluasnya bagi petani dan pengguna hasil pertanian/pasar untuk berinterkasi secara produktif dan saling menguntungkan. Meningkatkan kapasitas petani dan pasar/industri Indonesia melalui pengembangan wawasan, pengetahuan, maupun jaringan. Memberikan referensi bagi industri dan atau pengguna produk pertanian akan potensi yang tersedia secara langsung dari kalangan petani. Membangun rantai produksi yang efektif, efisien dan berkeadilan (fair trade), sehingga akan memberikan benefit serta profit yang proporsional bagi semua pihak yang terkait. MELIHAT PERTANIAN DARI PERSPEKTIF PASAR

Konten Memperkuat seluruh aspek; hulu-hilir, makromikro, on farm-off farm. Menggalang berbagai bentuk partnership dengan seluruh komponen yang memiliki kepedulian, tanggung jawab, maupun kepentingan terhadap bidang pertanian ini. Menhasilkan sebanyak mungkin DEAL dan atau TRANSAKSI, baik yg sifatnya on the spot maupun long term goal. Beberapa target diatas di break down melalui sederetan kegiatan meliputi: One on one DEAL meeting Pameran (100 booth yang terdiri dari row material, bahan baku setengah jadi, teknologi/alat pertanian, market place, industri) Workshop & Seminar (pembicara; Menteri Pertanian R.I., Menteri Perdagangan R.I., Menteri Perindustrian R.I., Menteri Koperasi dan UKM R.I., petani sukses/praktisi, industri) Entertainment, Awarding, Creative movement Konteks Menginisiasi sebuah gerakan moral yang dilakukan secara masif, dengan tujuan mengangkat motivasi, jiwa kolektif, sekaligus aktualisasi terhadap pola sharing ekonomi yang barbasis collaborative business. Melahirkan pola pendekatan yg relevan dengan passion/kebutuhan anak muda sesuai perkembangan jaman/teknologi mutahir. Melakukan sebanyak mungkin campaign berdasarkan motif ekonomi dan sosial budaya, karena akan lebih realistis dan memberikan kontribusi positif bagi peningkatan status sosial masyarakat. Ceremony

PESERTA KEGIATAN Peserta kegiatan ini meliputi pemerintah, kampus, lembaga/komunitas bisnis, dan masyarakat dengan estimasi 10.000 orang. WAKTU DAN TEMPAT AGRINESIA 2016 akan dilaksanakan di Inna Grand Bali Beach, Sanur, Bali, Indonesia. pada tanggal 1-4 Desember 2016. Agricultural Exhibition PELAKSANA KEGAIATAN pelaksana kegiatan ini adalah JCI Farmers Club (JFC) dan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. One-on-one meeting One-on-one meeting MEDIA PARTNERS Exhibition Awarding PENUTUP Demikian proposal ini kami sampaikan, dengan harapan dapat menjadi salah satu langkah strategis, didalam membangun kharakter serta eksistensi generasi muda sebagai garda terdepan kebangkitan pertanian bangsa Indonesia.

PROMOTION & MEDIA PLACEMENT Main Tv Radio Support Tv Media Cetak ATL BTL 20 billboard dan videotron di titik titik strategis 10 Baliho di titik titik strategis 200 banner dan T Banner di venue 1.000 poster, 10.000 flayer Magazine Penyebaran brochure di hotel, restaurant, airport dan beberapa tempat strategis lainnya di Bali 2016 JCI World Conggress Quebec, Canada

SPONSOR PLATINUM Rp 1.000.000.000 Kompensasi Sponsor: 1. Pencantuman logo brand di 20 billboard dan videotron promosi Agrinesia 2016 2. Pencantuman logo brand pada 10 baliho promosi Agrinesia 2016 3. Pencantuman logo brand pada 200 banner dan T banner promosi Agrinesia 2016 4. Pencantuman logo brand pada 1000 poster, 10.000 fliyer yang disebarkan di titik - titik strategis di Indonesia serta pada event event International JCI tahun 2016 5. Pencantuman logo brand pada t-shirt panitia dan peserta dengan komposisi yang telah ditetapkan. 6. Pencantuman brand pada iklan filler Agrinesia 2016 7. Pemberitaan brand pada liputan tentang Agrinesia 2016 di media cetak local dan nasional 8. Penyebutan brand pada setiap penayangan iklan radio Agrinesia 2016 di stasiun radio. 9. Pencantuman logo brand pada website resmi Agrinesia 2016 10. Pencantuman logo brand pada backdrop press conference. 11. Pencantuman logo brand pada backdrop panggung. 12. Pencantuman logo brand pada gate venue acara. 13. Mendapatkan 20 titik strategis untuk pemasangan umbul umbul di lokasi acara. 14. Disebutkan oleh MC di setiap segmen acara. 15. Ditayangakan di audiovisual acara. 16. Mendapatkan 2 kamar menginap 3 malam di hotel bintang 5 sebagai akomodasi untuk hadir dalam acara lomba. 17. Mendapatkan 1 booth exhibition ukuran 3m x 9m di lokasi pada acara hari H.

Kompensasi Sponsor: SPONSOR GOLD Rp 500.000.000 1. Pencantuman logo brand di 20 billboard dan videotron promosi Agrinesia 2016 2. Pencantuman logo brand pada 10 baliho promosi Agrinesia 2016 3. Pencantuman logo brand pada 200 banner dan T banner promosi Agrinesia 2016 4. Pencantuman logo brand pada 1000 poster, 10.000 fliyer yang disebarkan di titik - titik strategis di Indonesia serta pada event event International JCI tahun 2016 5. Pencantuman logo brand pada t-shirt panitia dan peserta dengan komposisi yang telah ditetapkan. 6. Pencantuman brand pada iklan filler Agrinesia 2016 7. Pemberitaan brand pada liputan tentang Agrinesia 2016 di media cetak local dan nasional 8. Penyebutan brand pada setiap penayangan iklan radio Agrinesia 2016 di stasiun radio. 9. Pencantuman logo brand pada website resmi Agrinesia 2016 10. Pencantuman logo brand pada backdrop press conference. 11. Pencantuman logo brand pada backdrop panggung. 12. Mendapatkan 10 titik strategis untuk pemasangan umbul umbul di lokasi acara. 13. Disebutkan oleh MC di setiap segmen acara. 14. Ditayangakan di audiovisual acara. 15. Mendapatkan 1 kamar menginap 3 malam di hotel bintang 5 sebagai akomodasi untuk hadir dalam acara lomba. 16. Mendapatkan 1 booth exhibition ukuran 3m x 6m di lokasi pada acara hari H.

Kompensasi Sponsor: SPONSOR SILVER Rp 250.000.000 1. Pencantuman logo brand di 20 billboard dan videotron promosi Agrinesia 2016 2. Pencantuman logo brand pada 10 baliho promosi Agrinesia 2016 3. Pencantuman logo brand pada 1000 poster, 10.000 fliyer yang disebarkan di titik - titik strategis di Indonesia serta pada event event International JCI tahun 2016 4. Pencantuman brand pada iklan filler Agrinesia 2016 5. Pemberitaan brand pada liputan tentang Agrinesia 2016 di media cetak local dan nasional 6. Penyebutan brand pada setiap penayangan iklan radio Agrinesia 2016 di stasiun radio. 7. Pencantuman logo brand pada website resmi Agrinesia 2016 8. Pencantuman logo brand pada backdrop press conference. 9. Pencantuman logo brand pada backdrop panggung. 10. Mendapatkan 10 titik strategis untuk pemasangan umbul umbul di lokasi acara. 11. Disebutkan oleh MC di setiap segmen acara. 12. Ditayangakan di audiovisual acara. 13. Mendapatkan 1 booth exhibition ukuran 3m x 3m di lokasi pada acara hari H.

SPONSOR PENDAMPING Rp 50.000.000 Kompensasi Sponsor: 1. Pencantuman logo brand di 20 billboard dan videotron promosi Agrinesia 2016 2. Pencantuman logo brand pada 10 baliho promosi Agrinesia 2016 3. Pencantuman logo brand pada 1000 poster, 10.000 fliyer yang disebarkan di titik - titik strategis di Indonesia serta pada event event International JCI tahun 2016 4. Pencantuman logo brand pada website resmi Agrinesia 2016 5. Pencantuman logo brand pada backdrop press conference. 6. Disebutkan oleh MC di setiap segmen acara. 7. Ditayangakan di audiovisual acara. 8. Mendapatkan 1 booth exhibition ukuran 3m x 3m di lokasi pada acara hari H.

Umbul-umbul Brosur Baliho / Billboard Signage X-banner Spanduk Medali Kartu nama

www.agrinesia.id