ABSTRAK. EFEK PEMBERIAN EKSTRAK HERBA PEGAGAN (Centella asiatica (L)Urban) TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK WANITA DEWASA MUDA

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRACT. THE EFFECT OF VALERIAN ROOT EXTRACT (Valeriana officinalis L.) ON SIMPLE REACTION TIME ON ADULT MALE

ABSTRAK PENGARUH HIGH INTENSITY CIRCUIT TRAINING (HICT) TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK. PENGARUH INFUSA HERBA PUTRI MALU (Mimosa pudica Linn) DALAM MENURUNKAN MEMORI JANGKA PENDEK PADA PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN TEH HIJAU (Camellia sinensis L.) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA (WRS) LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH JUS NANAS (Ananas comosus (L.) Merr.) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA (WRS) PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH AROMATERAPI MINYAK ESENSIAL PEPPERMINT (Mentha piperita) TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK PENGARUH MADU TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK PENGARUH KOPI ROBUSTA TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK. PENGARUH MANISAN BUAH PALA (Myristica fragrans Houtt.) TERHADAP FUNGSI KOGNITIF PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. EFEK KONSUMSI BUAH STROBERI (Fragaria ananassa) TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL PEGAGAN (Centella asiatica (L.) Urban) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH SEDUHAN TEH PU-ERH (Camellia sinensis.l) TERHADAP KEWASPADAAN DAN KETELITIAN PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH SEDUHAN TEH HIJAU (Camellia sinensis L.) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA PADA LAKI-LAKI DEWASA NORMAL

ABSTRAK. EFEK TERAPI AJUVAN EKSTRAK DAUN SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP PENDERITA HIPERTENSI

ABSTRAK. PENGARUH TEH HIJAU (Camellia sinensis L.) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH AKTIVITAS FISIK SEDANG TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK. Pembimbing II : Dr., Sugiarto Puradisastra, dr., M.Kes

ABSTRACT. Keyword : robusta coffee, arabica coffee, vigilance, meticulousness

ABSTRAK EFEK AKUT HIGH INTENSITY INTERVAL TRAINING (HIIT) TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI

ABSTRAK. PENGARUH KAPSUL EKSTRAK Gingko biloba L. TERHADAP KETELITIAN, KEWASPADAAN, DAN FUNGSI KOGNITIF LAKI - LAKI DEWASA

Kata kunci: Berjalan santai selama 30 menit, kewaspadaan, laki-laki dewasa muda

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL HERBA SAMBILOTO (Andrographis paniculata Nees.) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH NORMAL PADA MANUSIA

ABSTRAK. EFEK MANISAN BUAH PALA (Myristica fragrans Houtt ) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA (WRS) PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK TEH JIAOGULAN (Gynostemma pentaphyllum) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH WANITA DEWASA TAHUN 2014

EFEK TERTAWA TERHADAP KEWASPADAAN PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK. EFEK KAPSUL SERBUK AKAR ALANG-ALANG (Imperta cylindrica Beauv.) TERHADAP TEKANAN DARAH LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH EKTRAK ETANOL TEH (Camellia sinensis L.) TERHADAP KEWASPADAAN, KETELITIAN DAN KOGNITIF PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK EFEK DARK CHOCOLATE TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK PENGARUH KOPI LUWAK

ABSTRAK PENGARUH MADU TERHADAP PENINGKATAN KEWASPADAAN, KETELITIAN DAN FUNGSI KOGNITIF

ABSTRAK. EFEK JUS NANAS (Ananas comosus (L) Merr.) TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

Dio Angga Dewa, 2012, Pembimbing 1 : Jo Suherman,dr.,MS.,AIF. Pembimbing 2 : Jeanny Ervie Ladi, dr., M.Kes.

ABSTRAK PENGARUH MENDENGARKAN MUSIK KLASIK DAN JAZZ TERHADAP READING COMPREHENSION PADA WANITA DEWASA MUDA

PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK PADA PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. PERBANDINGAN PENGARUH KOPI (Coffea robusta) DAN COKLAT (Theobroma cacao) TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK. PENGARUH MANISAN DAGING BUAH PALA (Myristica fragrans Houtt.) TERHADAP KETELITIAN DAN KEWASPADAAN PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK KAYU MANIS (Cinnamomum burmanii) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH PADA LAKI-LAKI DEWASA NORMAL

ABSTRAK. EFEK PERASAN JERUK KEPROK (Citrus nobilis Lour.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENURUNAN BERAT BADAN JANIN MENCIT Balb/C YANG DILAHIRKAN DARI INDUK YANG DIINDUKSI MINYAK BUAH MERAH (Pandanus conoideus Lam.

ABSTRAK PENGARUH SEDUHAN TEH PU-ERH (Camellia sinensis.l) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA LAKI-LAKI DEWASA

EFEK EKSTRAK ETHANOL HERBA PEGAGAN (Centella asiatica L.) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA (WRS) LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH SEDUHAN TEH HITAM (Camellia sinensis.l) TERHADAP KEWASPADAAN DAN KETELITIAN PADA LAKI-LAKI DEWASA

EFEKTIVITAS INFUSA DAUN ZODIA (Evodia suaveolens S.) SEBAGAI REPELEN TERHADAP

ABSTRAK EFEK SEMANGKA MERAH DAN KUNING (Citrullus lanatus) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH MINUMAN BERSODA TERHADAP KETELITIAN DAN KEWASPADAAN PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH TEH PUTIH (Camellia sinensis L.) TERHADAP KONSENTRASI DAN KEWASPADAAN PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEK KONSUMSI AKUADES DAN MINUMAN ISOTONIK TERHADAP FREKUENSI DENYUT NADI PADA PRIA DEWASA SETELAH TES LARI 12 MENIT

ABSTRAK. EFEK ANTIHIPERTENSI JUS BUAH JERUK SUNKIST (Citrus sinensis (L.) Osbeck) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN KELOPAK BUNGA ROSELA MERAH (Hisbiscus sabdariffa, L) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH JUS BUAH SIRSAK

ABSTRAK PENGARUH PEMBERIAN SUPLEMEN VITAMIN B KOMPLEKS TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA PADA LAKI- LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH TEH PUTIH (Camellia sinensis) TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK. EFEK KOPI ROBUSTA (Coffea sp. ) TERHADAP PENINGKATAN KEWASPADAAN, KETELITIAN DAN FUNGSI KOGNITIF PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH JUS BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. Meigi Suwarto, 2013 : dr. Kartika Dewi, M.Kes. Sp.Ak.PA (K) : dr. Jeanny Ervie Ladi, M.Kes., PA

ABSTRAK PENGARUH HIGH INTENSITY CIRCUIT TRAINING (HICT) TERHADAP KEKUATAN OTOT LENGAN DAN TUNGKAI PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK. PENGARUH JUS KACANG HIJAU (Phaseolus radiatus L) DALAM MENURUNKAN TEKANAN DARAH TERHADAP PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH MINYAK IKAN (Oleum Iecoris Aselli) TERHADAP PROSES BELAJAR DAN MEMORI MENCIT BETINA GALUR Swiss Webster DENGAN MAZE LEARNING TEST

ABSTRAK. PERBANDINGAN EFEK JUS BUAH PEPAYA (Carica papaya L.) DENGAN FUROSEMID TERHADAP DIURESIS PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK DAUN TEMPUYUNG (Sonchus arvensis L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH KOPI (Coffea arabica ) TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK. EFEK AIR REBUSAN TONGKOL DAN RAMBUT JAGUNG (Zea mays L) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK PENGARUH ALKOHOL TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA CAHAYA PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK ALANG-ALANG (Imperata cylindrica (L.) P. Beauv) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK ETANOL BAWANG PUTIH (Allium sativum L.) TERHADAP TEKANAN DARAH LAKI- LAKI DEWASA MUDA YANG DIINDUKSI COLD PRESSOR TEST

ABSTRAK. EFEK ASUPAN EMPING GORENG (PRODUK OLAHAN MELINJO Gnetum Gnemon ) TERHADAP KADAR ASAM URAT DARAH LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK KLOROFIL TERHADAP PENINGKATAN SATURASI OKSIGEN DAN PENURUNAN FREKUENSI DENYUT JANTUNG PASCA OLAHRAGA

Kata kunci: Belimbing wuluh, tekanan darah, wanita dewasa.

ABSTRAK. PENGARUH AIR KELAPA MUDA (Cocos nucifera Linn) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEK GULA PUTIH, ASPARTAM, BROWN SUGAR, GULA AREN, DAN STEVIA TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH

ABSTRAK PENGARUH AIR KELAPA MUDA ( Cocos nucifera L. ) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PEREMPUAN DEWASA

PERBANDINGAN EFEK KOPI ARABIKA

ABSTRAK EFEK INFUSA DAUN GANDARUSA

ABSTRAK PENGARUH RASIO PROTEIN DAN KARBOHIDRAT DALAM SARAPAN TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK EFEK ANALGESIK EKSTRAK ETANOL KUNYIT

ABSTRAK. EFEK JUS BUAH ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK WAKTU REAKSI PADA PRIA DEWASA. Billy Tjoanatan, 2008, Pembimbing : Pinandojo Djojosoewarno,dr., Drs., AIF

ABSTRAK. Pengaruh dan Hubungan Kebiasaan Merokok Terhadap Kapasitas Vital Paru pada Pria Dewasa

ABSTRAK. PENGARUH KONSUMSI PISANG AMBON (Musa acuminata Colla) TERHADAP TEKANAN DARAH WANITA DEWASA PADA COLD STRESS TEST

ABSTRAK. EFEK MINYAK SANDALWOOD (Santalum album Linn) DALAM MENINGKATKAN MEMORI JANGKA PENDEK TAHUN 2014

ABSTRAK PENGARUH GULA MERAH DIBANDINGKAN DENGAN GULA PASIR TERHADAP PENINGKATAN GLUKOSA DARAH

ABSTRAK. Kata kunci: premenopause, menopause, gingivitis, permen karet, probiotik

ABSTRAK PENGARUH MUSIK KLASIK MOZART VIOLIN SONATA NO 18 IN G, KV 301 TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK EFEK SEDUHAN TEH HIJAU (Camellia sinensis L.) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH POSTPRANDIAL PADA PRIA DEWASA SEHAT

ABSTRAK. Vivi Lingga, 2007 Pembimbing Utama : Sugiarto Puradisastra, dr.m.kes Pembimbing kedua : Pinandojo Djojosoewarno, dr., Drs., AIF.

ABSTRAK EFEK EKSTRAK ETANOL BUAH MENGKUDU (Morinda citrifolia L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. Andri Suratman, Pembimbing utama. Pembimbing pendamping : Lusiana Darsono, dr. M. Kes

ABSTRAK PENGARUH PERBEDAAN GENDER TERHADAP WAKTU REAKSI TERHADAP CAHAYA MERAH

ABSTRAK PERBANDINGAN PENGARUH KAFEIN PADA KOPI DAN COKLAT TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH JUS KOMBINASI BELIMBING MANIS (Averrhoa carambola Linn.) DAN STROBERI (Fragaria vesca) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH AROMATERAPI MINYAK ESENSIAL KULIT JERUK MANIS (Citrus sinensis L.) TERHADAP KETELITIAN DAN KEWASPADAAN LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK JUS GEL LIDAH BUAYA (Aloe vera L.) TERHADAP PENURUNAN BMI (BODY MASS INDEX) DAN OBESITAS SENTRAL PADA DEWASA MUDA

ABSTRAK EFEK ANTIDEPRESI COKLAT HITAM (Theobroma cacao) PADA MENCIT SWISS WEBSTER JANTAN

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK DAUN KUMIS KUCING (Orthosiphon stamineus Benth) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

PENGARUH EKSTRAK ETANOL DAUN ANGSANA

ABSTRAK PENGARUH AROMATERAPI LEMON (Citrus Limon) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA PRIA DEWASA

Kata Kunci: cokelat hitam, kewaspadaan, ketelitian

ABSTRAK EFEKTIVITAS TEH HIJAU, TEH HITAM, DAN TEH PUTIH DALAM MENURUNKAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA PRIA DEWASA MUDA

Transkripsi:

ABSTRAK EFEK PEMBERIAN EKSTRAK HERBA PEGAGAN (Centella asiatica (L)Urban) TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK WANITA DEWASA MUDA Padrepio Ragil Rahadi, 2013, Pembimbing I: dr.sylvia Soeng,M.Kes., PA (K) Pembimbing II: dr.decky Gunawan,M.Kes.AIFO Pegagan (Centella asiatica (L)Urban) dikenal sebagai tumbuhan herba yang sudah lama dimanfaatkan sebagai tanaman obat yang memiliki berbagai macam khasiat dan penggunaan, antara lain sebagai obat sariawan, penurun panas, anti keloid, dan mempercepat penyembuhan luka. Pada saat ini khasiat pegagan yang banyak diperbincangkan adalah sebagai peningkat daya ingat. Pegagan memiliki senyawa yang berefek melancarkan sirkulasi darah ke otak dan stimultan sistem saraf pusat (SSP). Stimulasi SSP akan meningkatkan kemampuan untuk mengingat. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak herba pegagan (Centella asiatica (L)Urban) terhadap memori sederhana perempuan dewasa muda. Penelitian bersifat eksperimental sungguhan dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan desain pre-test dan post-test, terhadap 30 subjek penelitan (SP). Data yang diukur menggunakan metode LLOYD R. PETERSON dan MARGARET JEAN PETERSON yaitu jumlah soal yang benar dari rangkaian 15 soal yang dapat disebutkan kembali setelah waktu 6 detik disertai dengan menghitung sebanyak mungkin angka yang sudah disediakan dengan dikurangi angka tiga, sebelum dan sesudah minum dua kapsul pegagan 550mg. Dengan interval selama 45 menit. Analisis data menggunakan uji t berpasangan, dengan α = 0.05. Hasil penelitian rerata jumlah soal benar sebelum/sesudah meminum ekstrak herba pegagan selama pengamatan 45 menit terhadap memori jangka pendek adalah 10,04/13,37, menunjukkan peningkatan memori jangka pendek yang perbedaannya sangat signifikan (p<0,01). Simpulan ekstrak herba pegagan meningkatkan memori jangka pendek wanita dewasa muda. Kata kunci : herba pegagan, Centella asiatica, memori jangka pendek, wanita dewasa muda iv

ABSTRACT THE EFFECT OF PEGAGAN HERB EXTRACT (Centella asiatica (L)Urban) ON YOUNG ADULT FEMALE SHORT TERM MEMORY Padrepio Ragil Rahadi, 2013, 1 st Tutor: dr.sylvia Soeng,M.Kes., PA (K) 2 nd Tutor: dr.decky Gunawan,M.Kes.AIFO Pegagan (Centella asiatica (L)Urban) is well known as herbs that is used as a medicine and has various effects, such as a remedy for oral thrush, antipyretic, anti keloid, the cure for ulcer, and fasten wound healing. On recent days the effect of pegagan is widely discussed is its ability to enchance memory. Gotu kola has some substrates that can increase blood circulation to the brain and central nervous system stimulatory (CNS). CNS stimulation will increase the ability to memorize. The aim of the study was to determine the effect of pegagan (Centella asiatica (L) Urban) herbal extract on young adult female s short term memory. This research was a true experimental method with complete randomized design (CRD) and pre-test and post-test and conducted to 30 subjects. The research was conducted using the method of R. LLOYD PETERSON and MARGARET JEAN PETERSON which is the number of three correct letters from a series of 15 questions that can be mentioned back within 6 seconds after counting the provided number minus three as much as possible, before and after taking two pills of 550mg of pegagan. with 45 minute intervals. Data was analyzed with paired t test, with α = 0.05, using computer software. The results showed the mean of correct answers for the question done before and after taking the pegagan (Centella asiatica (L)Urban) herbal extract for 45 minutes against the observation of short-term memory was 10.04 / 13.37, which shows very significant increase on short-term memory (p <0.01 ). The conclusions of this research is that pegagan (Centella asiatica (L) Urban) herbal extract can increase short-term memory of young adult women. Keyword: Herbs, Pegagan, Centella asiatica, short-term memory, young adult female v

DAFTAR ISI JUDUL...i LEMBAR PERSETUJUAN...ii SURAT PERNYATAAN...iii ABSTRAK...iv ABSTRACT...v KATA PENGANTAR...vi DAFTAR ISI...viii DAFTAR TABEL...xi DAFTAR GAMBAR...xii DAFTAR LAMPIRAN...xiii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang...1 1.2 Identifikasi Masalah...2 1.3 Tujuan Penelitian...2 1.4 Manfaat Karya Tulis Ilmiah...2 1.4.1 Manfaat akademis...2 1.4.2 Manfaat praktis...2 1.5 Kerangka Pemikiran dan Hipotesis Penelitian...3 1.5.1 Kerangka Pemikiran...3 1.5.2 Hipotesis Penelitian...4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Sistem Saraf Pusat...5 2.1.1 Otak...5 2.1.1.1 Serebrum (Telencephalon)...5 2.1.1.2 Diensefalon...6 2.1.1.3 Serebelum (Metencephalon)...6 2.1.1.4 Batang Otak...6 viii

2.1.2 Medula Spinalis...7 2.1.3 Fisiologi Otak...7 2.1.3.1 Area Asosiasi (Prefrontal)...7 2.1.3.2 Pikiran, Kesadaran, dan Ingatan...9 2.2 Belajar dan Memori...9 2.2.1 Belajar...10 2.2.2 Memori...10 2.2.2.1 Definisi Memori...10 2.2.2.2 Klasifikasi Memori...11 2.2.3 Proses Konsolidasi Ingatan...13 2.2.4 Penyimpanan Memori...14 2.2.5 Tahapan Proses Memori...15 2.2.6 Dasar Molekular Memori...16 2.3 Formatio Reticularis...18 2.4 Obat Bahan Alam...19 2.5 Pegagan (Centella asiatica (L) Urban)...20 2.5.1 Klasifikasi Pegagan...22 2.5.2 Khasiat Pegagan...22 2.5.3 Uji Toksisitas Herba Pegagan...23 2.5.4 Kandungan Bahan Aktif...24 2.6 Hubungan Ekstrak Herba Pegagan Teradap Memori Jangka Pendek...24 BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN 3.1 Bahan, Alat, Subjek, Lokasi, dan Waktu Penelitian...25 3.1.1 Bahan dan Alat Penelitian...25 3.1.2 Subjek Penelitian...25 3.1.3 Lokasi dan Waktu Penelitian...26 3.2 Metode Penelitian...26 3.2.1 Desain Penelitian...26 3.2.2 Variabel Penelitian...26 ix

3.2.2.1 Definisi Konsepsional Variabel...26 3.2.2.2 Definisi Oprasional Variabel...27 3.2.3 Besar Sampel Penelitian...27 3.3 Prosedur Penelitian...27 3.3.1 Persiapan Penelitian...27 3.3.2 Prosedur Kerja...27 3.4 Analisis Data...29 3.5 Aspek Etika Penelitian...29 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian...30 4.2 Pembahasan...32 4.3 Pengujian Hipotesis Penelitian...32 BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan...34 5.2 Saran...34 Daftar pustaka...35 Lampiran...38 Riwayat Hidup...44 x

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Potensi Ketoksikan Akut Senyawa Uji Berdasarkan Kriteria Loomis (1978)... 23 Tabel 4.1 Hasil Benar Soal Memori Peterson and Peterson Sebelum dan Sesudah Perlakuan... 30 Tabel 4.2 Hasil uji t Test Berpasangan Jumlah Benar Test Memori Jangka Pendek Metode Peterson dan Peterson Pada Wanita Dewasa Muda Selama Pengamatan 45 Menit... 31 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Serebrum, Diensefalon, Serebelum, dan Batang Otak... 6 Gambar 2.2 Area Asosiasi Korteks Serebri... 8 Gambar 2.3 Tahapan Proses Memori... 16 Gambar 2.4 Mekanisme Habituasi dan Fasilitasi... 18 Gambar 2.5 Formatio Reticularis... 19 Gambar 2.6 Tanaman Pegagan... 21 Gambar 2.7 Daun Pegagan... 21 Gambar 2.8 Hubungan ekstrak Herba Pegagan Terhadap Memori Jangka Pendek... 24 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Surat pernyataan persetujuan untuk ikut serta dalam penelitian (informed consent)... 38 Lampiran 2. Lembar Kerja Penelitian... 39 Lampiran 3. Data Hasil Penelitian... 40 Lampiran 4. Data Hasil Pengolahan SPSS Jumlah Benar Soal Peterson and Peterson Sebelum dan Sesudah Perlakuan... 41 Lampiran 5. Surat Keputusan Komisi Etik Penelitian... 42 Lampiran 6. Dokumentasi... 43 xiii