BAB 3 METODE PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

H 2 : Dana Perimbangan berpengaruh positif terhadap Belanja Modal

BAB III METODE PENELITIAN. Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 32 Provinsi di Seluruh

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. berupa data kuantitatif, yaitu Data Laporan Realisasi Anggaran APBD pemerintah

BAB III METODE PENELITIAN. Jadwal penelitian dilaksanakan mulai Maret 2016

BAB III METODE PENELITIAN. metode analisis data serta pengujian hipotesis.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini bersifat deskriptif kuantitatif dan menggunakan data sekunder.

BAB 3 METODE PENELITIAN. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari Pajak Daerah, Retribusi

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah menganalisis Pengaruh Pajak Daerah,

BAB III METODE PENELITIAN. B. Populasi dan Teknik Pengambilan Sampel. Sampling Jenuh, yaitu teknik Sampling yang semua anggota populasi

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini berlokasi di Kabupaten Gorontalo. Penelitian ini dilaksanakan dari

BAB III METODE PENELITIAN Data ini dipilih karena seperti pada data yang telah dikutip dari

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif. Metode

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PENGARUH DANA ALOKASI UMUM (DAU), PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP BELANJA PEMERINTAH KABUPATEN KLATEN TAHUN

BAB III METODE PENELITIAN. merupakan penelitian kualiitatif yang merujuk pada data deskriptif ( deskriptif

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. tentang laporan APBD tahunan. Sampel yang di ambil. dalam penelitian ini adalah kabupaten/kota provinsi Sumatera Selatan.

BAB III METODE PENELITIAN. dan pertumbuhan ekonomi adalah laporan keuangan pemerintah daerah

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. deskriptif yaitu : N merupakan jumlah data yang akan diolah dalam penelitian

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. (independent variable) adalah sumber-sumber penerimaan daerah yang terdiri dari

DAFTAR ISI. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian...

BAB 1V HASIL DAN PEMBAHASAN. Sampel dalam penelitian ini adalah 35 kabupaten/kota dijawa tengah tahun 2011-

BAB III METODE PENELITIAN. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Pemerintahan Kota/Kabupaten

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP ALOKASI BELANJA DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN PERIODE


BAB III METODE PENELITIAN. kabupaten di Jawa Tengah. Pemilihan sampel dilakukan secara purposive

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini berlokasi di Kota Gorontalo. dilaksanakan dari bulan Januari 2014 sampai dengan Maret 2014.

BAB III METODE PENELITIAN. Prima Artha, Sleman. Sedangkan subjek penelitiannya adalah Data

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. (Sujarweni, 2015). Ada dua variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODELOGI PENELITIAN. yaitu penelitian yang menekankan analisisnya pada data-data numerical atau

BAB III METODE PENELITIAN. mengemukakan definisi metode penelitian sebagai berikut: mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu.

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian asosiatif deskriptif. Metode

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Populasi adalah wilayah generelisasi yang terdiri atas obyek/subyek yang

BAB III METODE PENELITIAN. teknik purposive sample. Dengan kriteria kriteria sebagai berikut : melaporkan keuangan di BEI periode

BAB III METODE PENELITIAN. dilakukan selama 3 bulan mulai bulan Januari sampai dengan Maret 2017.

BAB III METODE PENELITIAN. Salah satu komponen dari penelitian adalah menggunakan metode yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Dengan dikeluarkannya UU No. 22 Tahun 1999 yang kemudian direvisi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. B. Teknik Pengambilan Sampel dan Populasi. manufaktur. Dengan menggunakan teknik purposive sampling, ada

BAB III DESAIN PENELITIAN. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Data

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Daerah (PAD), Dana Alokasi Umum (DAU), Dana Alokasi Khusus (DAK),

ANALISIS BELANJA MODAL DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA (Studi Empiris pada Kabupaten dan Kota di Provinsi Jawa Tengah Tahun )

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN. : Silvina Ramadani NPM : Jurusan : Akuntansi Pembimbing : Dr. Prihantoro, SE., MM..

BAB III METODE PENELITIAN. sampel adalah mengunakan teknik purposive sampling. Adapun Kriteria yang

: Niken Kurniawati NPM :

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian yang berdasarkan pada filsafat positivisme, digunakan untuk

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis data dalam penelitian merupakan data sekunder, yaitu sumber data

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB lll METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Tulungagung, Jl. A. Yani Timur No. 37 Tulungagung. yaitu karena data penelitian berupa angka-angka dan analisis

BAB III METODE PENELITIAN. A. Desain Penelitian. yang telah disediakan dan dipublikasi oleh pihak lain. Penelitian ini merupakan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III OBYEK & METODE PENELITIAN. Dengan pengertian obyek penlitian yang dikemukakan oleh Sugiyono (2010:38)

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 OBJEK DAN DESAIN PENELITIAN. Secara umum pengertian objek penelitian yaitu inti permasalahan yang dijadikan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. laporan keuangan perusahaan transportation services yang terdaftar di Bursa

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada website Bank Indonesia ( Bank

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. mengungkapkan laporan keuangan (annual report) kepada publik periode 2013

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. di Provinsi Jawa Tengah dengan menggunakan data laporan keuangan

BAB III METODE PENELITIAN. menggambarkan obyek penelitian berdasarkan fakta-fakta yang tampak atau

III. METODE PENELITIAN. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang berasal dari

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Statistik deskriftif menggambarkan tentang ringkasan data-data penelitian. dalam penelitian ini sebanyak 10 sampel.

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN. Obyek dari penelitian yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah besarnya

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. Indonesia. Teknik sampling pada penelitian ini adalah menggunakan purposive

BAB III METODE PENELITIAN. Bursa Efek Indonesia (BEI). S edangkan waktu yang digunakan dalam melakukan

BAB III METODE PENELITIAN. Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas: objek/subjek yang

BAB III METODE PENELITIAN. Bursa Efek Indonesia yang diambil dari website Data diperoleh

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian empiris. Penelitian empiris

BAB III METODE PENELITIAN. Pajak Reklame, dan Pajak Parkir dari tahun 2010 sampai dengan 2014.

BAB III METODE PENELITIAN. umum dari obyek penelitian. Pada penelitian ini peneliti mengambil data waktu tiga

sebuah penelitian tentang: pengaruh laba akuntansi, arus kas opera- sional, ukuran perusahaan, tingkat pertum- buhan perusahaan terhadap harga saham

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa

BAB III METODE PENELITIAN. hipotesis dan memperoleh jawaban atau hipotesis yang digunakan.

BAB III METODE PENELITIAN. kuantitatif. Deskriptif kuantitatif yaitu suatu metode dalam meneliti status

Transkripsi:

BAB 3 METODE PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, dengan data DP (dana alokasi umum, dana alokasi khusus, dana bagi hasil), PAD, dan BD. Data tersebut adalah data dari kota dan kabupaten di Jawa Timur. Untuk menguji hipotesis digunakan analisis) regresi sederhana (simple regression) pengujian asumsi klasik, pengujian kebaikan model, dan pengujian signifikansi pengaruh, pengujian pengujian tersebut digunakan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Kemudian dilakukan analisis fenomena flypaper effect untuk melihat apakah terjadi flypaper effect di kabupaten/kota di Jawa Timur. 3.2 Identifikasi Variabel dan Definisi Operasional 3.2.1 Variabel Dependen a. Belanja Daerah Belanja Daerah adalah semua pengeluaran dari rekening kas umum daerah yang mengurangi ekuitas dana dan merupakan kewajiban daerah dalam satu tahun anggaran dan tidak akan BD = [BTL + BL] 25

26 Keterangan: BD = Belanja Daerah BTL = Belanja Tidak Langsung BL = Belanja Langsung 3.2.2 Variabel Independen a. Dana Perimbangan Dalam rangka pendanaan penyelenggaraan desentralisasi diatur pembagian keuangan sebagai dana perimbangan (grants) antara pemerintah dengan pemerintah daerah secara adil, proporsional, transparan dan bertanggungjawab. Untuk selanjutnya sebagai variable independen pertama. DP = DAU + DBH + DAK Keterangan: DP DAU DBH DAK = Dana Perimbangan = Dana Alokasi Umum = Dana Bagi Hasil = Dana Alokasi Khusus

27 b. Pendapatan Asli Daerah Merupakan data skala rasio yang diukur dengan menggunakan jumlah penerimaan daerah kabupaten / kota dalam satuan rupiah, untuk selanjutnya sebagai variable independen kedua. PAD = [PD + RD + HPKDP + LPADS] Keterangan: PAD = Pendapatan Asli Daerah PD = Pajak Daerah RD = Retribusi Daerah HPKDP = Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan LPADS = Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 3.3 Jenis Data dan Sumber Data Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang bersifat kuantitatif. Data diperoleh dari laporan historis yang telah disusun dalam arsip di badan pusat statistik Jawa Timur (data di dalam dokumen keuangan dan harga) dan dari website Ditjen Perimbangan Keuangan Departemen Keuangan. 3.4 Alat dan Metode Pengumpulan Data Untuk pengumpulan data, data diperoleh dari metode dokumentasi yaitu laporan historis yang telah disusun dalam arsip di badan pusat statistik Jawa Timur (data dokumenter) dan dengan cara mengunduh data pada http://www.djpk.depkeu.go.id

28 3.5 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel Metode yang digunakan adalah populasi, dimana data diambil dalam penelitian ini adalah kabupaten/kota di Jawa Timur sebanyak 38 Kabupaten/Kota di Jawa Timur, dengan rincian 29 kabupaten dan 9 kota. 3.6 Teknik Analisis Data Data penelitian PAD, DP dan BD kabupaten / kota di Jawa Timur, selanjutnya dilakukan proses pengolahan dengan sistem data panel. Hasil pengolahan selanjutnya dilakukan análisis untuk kepentingan statistik deskriptif dengan menggunakan pengujian asumsi klasik, pengujian kebaikan model, pengujian signifikansi pengaruh, dan analisis fenomena flypaper effect. Untuk menguji hipotesis pertama dan hipotesis kedua digunakan analisis regresi linear sederhana (simple regression). 3.7 Pengujian Asumsi Klasik 3.7.1 Uji Normalitas Menurut Ghozali (2006:110) uji normalitas bertujuan untuk menguji apakah dalam model regresi, variabel pengganggu atau residual memiliki distribusi normal. Ada dua cara untuk mendeteksi apakah residual berdistribusi normal atau tidak adalah analisis grafik dan uji statistic. Uji normalitas data dilakukan dengan uji kolmogrov smirnov, distribusi data dikatakan normal jika signifikansi > 0,05.

29 3.7.2 Uji Autokorelasi Menurut Ghozali (2006:96) uji autokorelasi bertujuan untuk menguji apakah dalam model regresi linear ada korelasi antara kesalahan pengganggu pada periode t dengan kesalahan pengganggu pada periode t-1 (sebelumnya). Uji autokorelasi akan menggunakan analisis hitung dan table Durbin - Watson, dengan ketentuan apabila du < d < 4-du tidak ada otokorelasi antara residual periode t dengan residual t-1. 3.7.3 Uji Heteroskedastisitas Menurut Ghozali (2006:105) uji heteroskedastisitas bertujuan apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan varians dari residual satu pengamatan ke pengamatan yang lain. Jika varians dari residual satu pengamatan ke pengamatan lain tetap, maka disebut homoskedastisitas (model regresi yang baik) dan jika berbeda disebut heteroskedastisitas. Untuk mendeteksi ada atau tidaknya heteroskedastisitas dalam penelitian ini menggunakan teknik uji Glejser dengan persamaan : Abs_res1 = a+β1pad+ β2dp+e... (11) Notasi : Abs_res1= absolut nilai residual 3.8 Pengujian Kelayakan Model Pengujian model penelitian secara statistik akan diukur dari nilai koefisien determinasi dan ANOVA. Nilai koefisien determinasi berada pada rentang nilai antara nol dan satu. Model dianggap baik

apabila nilai R² yang mendekati satu. Sementara kriteria ANOVA berdasarkan nilai sig < 0,05, maka model dinilai baik. 30 3.9 Pengujian Signifikansi Pengaruh Untuk menguji signifikansi pengaruh variabel independen (PAD, DP) terhadap variabel dependen BD dengan analisis regresi sederhana menggunakan ketentuan untuk nilai koefisien regresi (β1-4 > 0) dan p value (sig) < 0,05. Hipotesis pertama dan kedua (H1 dan H2) dinyatakan dapat diterima apabila dapat memenuhi ketentuan tersebut. 3.10 Analisis Flypaper Effect Untuk menguji fenomena flypaper effect akan dilakukan serangkaian pengujian dengan melalui tahapan sebagai berikut: a. Tahapan pertama, dilakukan analisis regresi sederhana variabel PAD terhadap BD. b. Tahapan kedua, dilakukan analisis regresi sederhana variabel DP terhadap BD. c. Tahapan ketiga, melakukan tabulasi hasil t hitung, dan R Square masing masing variabel DP terhadap BD, PAD terhadap BD. d. Tahapan keempat, menyimpulkan fenomena flypaper effect terbukti atau tidak dengan cara membandingkan hasil uji masingmasing variabel (membandingkan t hitung dan R square).