PENERAPAN PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) Pasal 21 Pada PT. XYZ. : Dedi Sudjana NPM : Dosen Pembimbing : Riyanti SE., MM.

dokumen-dokumen yang mirip
Pengurangan: 1. Biaya jabatan: 5% x Rp ,00 Rp150, luran Pensiun 2% x Rp 60,000. Rp2,790,000.00

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. 1. Perencanaan Pajak melalui Pajak Penghasilan Pasal 21 yang. diterima karyawan dengan menggunakan Metode Net

EVALUASI MEKANISME PERHITUNGAN, PEMOTONGAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) 21 PADA KOPERASI JASA MARGA BAKTI 5

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. A. Penghitungan Pajak Penghasilan ( PPh ) pasal 21 PT. Lucky Indah

Analisis Perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 Untuk Pegawai Negeri Sipil Pada Kantor Imigrasi Kelas II Depok

Surat Keterangan Penelitian

Dasar pengenaan dan pemotongan PPh Pasal 21 pegawai tidak tetap adalah:

Kasus : A. Pegawai Tetap

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Bhayangkara Jaya

BAB IV PEMBAHASAN DAN HASIL PENELITIAN. 1. Bagian-bagian dalam proses perhitungan pajak penghasilan PPh

ANALISIS PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 PADA KARYAWAN SMA SUMBANGSIH. Nama : Tri Astuti NPM : Kelas : 3EB17

3 Tipe Perhitungan Pajak Penghasilan

KEPUTUSAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 486/KMK.03/2003 TENTANG

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. 1. Perbedaan pelakuan pajak penghasilan

Penghitungan Pajak Penghasilan Pasal 21 PENGHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 TARIF DAN PENERAPANNYA

PERHITUNGAN PPH 21 PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK (KPP) PRATAMA JAKARTA KOJA. : Rezha Riski Ria NPM : Program Studi : DIII Manajemen Keuangan

b. PPh 21 seminggu = PPh 21 sebulan dibagi empat

RSU Muhammadiyah Ponorogo LAPORAN LABA/(RUGI) KOMERSIAL. Per 31 Desember 2014

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

PENGHASILAN. Oleh Iwan Sidharta, MM.

BAB II LANDASAN TEORI. serta dapat dipaksakan, tetapi tidak ada jasa timbal balik dari negara secara. langsung, untuk memeliahara negara secara umum.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

: Yoseph Reinhard. : D3 Akuntansi Komputer

MEKANISME PERHITUNGAN PPH OP KARYAWAN PADA PT. VIRAJAYA RIAUPUTRA

Nama : Siti Rismaini NPM : Kelas : 3 DA 03

PPh Pasal 25. Rp Rp. Angsuran PPh pada tahun Berjalan

BAB III PEMBAHASAN. A. Penerapan Perhitungan Pajak Penghasilan Pasal 21. metode pembebanan PPh Pasal 21 pada perusahaan (net), metode pembebanan

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA

PPh 21 UNTUK PEGAWAI TETAP DENGAN AGEN PADA PERUSAHAAN AJB BUMIPUTERA NAMA : TICHA BUNGA.R NPM : PEMBIMBING : EMMY INDRAYANI, Dr.

ANALISIS PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 21 TERHADAP PEGAWAI TETAP DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA TAHUN 2014

Makalah Perpajakan. Perhitungan PPh 21

BAB III LANDASAN TEORI. dalam mewujudkan tujuannya, melalui kegiatan yang disebut bekerja. kompensasi harus dibedakan jenis-jenisnya sebagai berikut:

CONTOH PENGHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS PENGHASILAN PEKERJA PADA KATEGORI USAHA TERTENTU

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i. KATA PENGANTAR... ii. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL... ix. DAFTAR LAMPIRAN... x. 1.1 Latar Belakang...1

PENGUATAN PPh 21, 22, 23, & 24

SURAT PEMBERITAHUAN (SPT)

I. PETUNJUK UMUM PENGHITUNGAN PPh PASAL 21 UNTUK PENGHASILAN TETAP DAN TERATUR SETIAP BULAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. bidang Jasa Manajemen untuk perusahaan minyak dan gas bumi, yang

DAFTAR ISI. KATAPENGANTAR...i. ABSTRAKSI...ii. DAFTAR ISI...iii. DAFTAR TABEL...iv. DAFTAR GAMBAR...v. DAFTAR LAMPIRAN...vi

BAB I PENDAHULUAN. Pajak adalah iuran rakyat kepada kas negara berdasarkan Undang-Undang

BAB I PENDAHULUAN. dukungan dana terutama yang berasal dari penerimaan dalam negeri. dari sektor pajak disajikan pada Tabel I di bawah ini:

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Marantha

BAGIAN PERTAMA: PETUNJUK UMUM PENGHITUNGAN PPh PASAL 21. I. PETUNJUK UMUM PENGHITUNGAN PPh PASAL 21 UNTUK PENGHASILAN TETAP DAN TERATUR SETIAP BULAN

BAB IV PEMBAHASAN. IV.1 EVALUASI PERHITUNGAN PPh PASAL 21 KARYAWAN. karyawannya dan PT. pelangi elasindo menanggung semua PPh Pasal 21 yang

PT. Munirah adalah PKP yang bergerak di bidang penjualan elektronik di Makassar. Selama bulan Juli 2014 melakukan transaksi sebagai berikut :

Dosen: Adhi Prakosa, M. Sc

BIAYA. Oleh Iwan Sidharta, MM.

PROSEDUR, PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 PADA PT. BANI RADIKSA

BAB IV EVALUASI ATAS PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 KARYAWAN PADA PT ADIMITRA KARYA

Perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) Bagi Dokter

KEPATUHAN PEMENUHAN KEWAJIBAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 21 ATAS GAJI PEGAWAI PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO), TBK DI SURABAYA

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

Perhitungan Pajak Penghasilan Pasal 21 Terhadap Dosen Tetap Pada Universitas Krisnadwipayana. Meitri Megawati DA03

LAMPIRAN LAMPIRAN 1. Universitas Kristen Maranatha

BAB IV PERENCANAAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI BIAYA FISKAL PERUSAHAAN

BAB XXI AKUNTANSI PERPAJAKAN

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN HASIL

BAB I PENDAHULUAN. tujuan yang harus dicapai baik masa sekarang maupun masa yang akan datang.

Soal Kasus Pembukuan atau Pencatatan( contoh ini menggunakan aturan lama untuk ptkpnya lebih baik lihat aturan terbaru)

BAB IV EVALUASI DAN PEMBAHASAN. IV.1 Evaluasi Perhitungan PPh Pasal 21 Karyawan

ABSTRAK. Kata Kunci : Tata Cara Perhitungan, Pemotongan, dan Pelaporan PPh Pasal 21 atas Gaji Karyawan Tetap dengan Penghasilan Bulanan

pajak. Data dari Departemen Keuangan Republik Indonesia juga menunjukkan adanya

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. berupa gaji, upah, honorarium, tunjangan, dan pembayaran lainnya dengan nama

Pertemuan 2 PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 (G + B)

Fatimah Azzahra Pembimbing : Budiasih, SE, MMSi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Mekanisme Perhitungan dan Pemotongan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21

3) Penundaan atau Perpanjangan Penyampaian SPT

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BAB I PENDAHULUAN. merupakan sumber pendapatan negara yang digunakan untuk membiayai pengeluaran

ANALISIS PERHITUNGAN DAN PENETAPAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 SERTA PELAPORANNYA PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA MANADO

ANALISIS PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 ATAS GAJI KARYAWAN PADA PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA TIMUR.

Ruang Lingkup Jasa Konstruksi

Peraturan pelaksanaan Pasal 21 ayat (5) Penghasilan yang Dibebankan Kepada Keuangan Negara atau Keuangan Daerah Peraturan Pemerintah

Pertemuan 3 PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 (G + P)

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 45 TAHUN 1994 TENTANG

ATURAN UMUM PENENTUAN PAJAK TERUTANG

Prosedur Perhitungan Pajak Penghasilan Pasal 21 pada PT. ICO ASIA PASIFIK INDONESIA. Nama : Ratna Juwita NPM : Pembimbing : Dr.

BAB II LANDASAN TEORI Pengertian Pajak Menurut Undang Undang Pasal 1 angka 1 Ketentuan Umum

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Sumber penerimaan negara berasal dari dana publik yang harus dikelola

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Perencanaan Pajak Penghasilan Dalam Rangka Meminimalkan Beban

ANALISIS PERHITUNGAN DAN PEMOTONGAN PPh PASAL 21 PADA KARYAWAN PT. BPR PRIMAESA SEJAHTERA MANADO

Pertemuan 6 PENGISIAN SPT TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 FORMULIR 1721 (Awal)

Abstrak. Kata-kata kunci: PPh Pasal 21, gross up, PPh terutang. vii. Universitas Kristen Maranatha

BAB IV EVALUASI PENERAPAN PERENCANAAN PAJAK PPH BADAN PT LAM. diwajibkan untuk memenuhi kewajiban perpajakannya. Sebagai Wajib Pajak badan, PT

BAB I PENDAHULUAN. atau badan yang bersifat memaksa berdasarkan undang-undang, dengan tidak

Contoh perhitungan PPh Pasal 21 bagi Pejabat Negara, PNS dan Para Pensiunan.

Saat menerima. Penghasilan

BAB I PENDAHULUAN. Negara agar dapat menjadi sebuah Negara yang lebih maju. Pembangunan sangat

PERTEMUAN 3 By Ely Suhayati SE MSi Ak. PENGHITUNGAN PEMOTONGAN PPh PASAL 21 TERHADAP PEGAWAI TETAP YANG MENERIMA TUNJANGAN PAJAK

PAJAK PENGHASILAN PASAL 21. JUMLAH PENERIMA PENGHASILAN (Orang) 8. JUMLAH (6 + 7) 8

PAJAK PENGHASILAN UMUM DAN NORMA PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN

SPT Masa Pajak Penghasilan Pasal 21 dan/atau Pasal 26

PERHITUNGAN DAN PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 21 ATAS PEGAWAI TETAP PADA PT. PLN (PERSERO) CABANG MEDAN. Mangasi Sinurat, SE, M.

BAB I PENDAHULUAN. Peran penerimaan pajak sangat penting bagi pembangunan nasional, karena

CENDEKIA AKUNTANSI Vol. 1 No. 1 Januari 2013 ISSN

Judul : Tata Cara Perhitungan, Penyetoran dan Pelaporan PPh Pasal 21 atas Pegawai Tetap pada CV. X Nama : Ida Ayu Mirah Sunari NIM :

BAB III ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. 1. Alasan Perusahaan dalam Strategi tax planning PPh 21 Lebih. Memilih Menggunakan Natura dan kenikmatan.

KULIAH PERPAJAKAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) Oleh : Mustofa, S.Pd., M.Sc. Dosen Pendidikan Ekonomi FE UNY. PPh UMUM 1

Transkripsi:

PENERAPAN PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) Pasal 21 Pada PT. XYZ Nama : Dedi Sudjana NPM : 21212794 Jurusan : Akuntansi Dosen Pembimbing : Riyanti SE., MM.

Latar Belakang Masalah Dari berbagai jenis pajak penghasilan yang ada, pajak penghasilan (PPh) Pasal 21 merupakan salah satu pajak yang memberikan masukan sangat besar bagi Negara. Kebijakan pemerintah dalam mengatur Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 antara lain dengan dikeluarkannya Undang-undang Nomor 7 tahun 1983. Dengan adanya peraturan tersebut maka penulis ingin memahami bagaimana Penerapan Perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 unutk karyawan PT. XYZ dimana PT. XYZ menggunakan PPh Pasal 21 untuk menhitung pajak atas penghasilan karyawannya.

Rumusan, Batasan & Tujuan Rumusan Masalah Bagaimana penerapan penghitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 pada PT. XYZ? Batasan Masalah Penulis berorientasi pada pemungutan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 dengan mengambil sampel penghitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 untuk 10 orang Karyawan Swasta yang bekerja pada PT. XYZ tahun 2014. Tujuan Penelitian Penulisan ilmiah ini bertujuan untuk mengetahui penerapan penghitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 pada PT. XYZ.

Hasil & Pembahasan Penghitungan-penghitungan yang berkaitan pada PT. XYZ 1. Cara mencari tunjangan: 20% x Gaji Pokok 2. Cara mencari biaya jabatan: 5% x (Gaji + Tunjangan) Penerapan Perhitungan (PPh) Pasal 21 Pada Karyawan PT. XYZ Dalam badan usaha PT. XYZ, pemotongan pajak di lakukan oleh pemilik usaha langsung. Karyawan yang bekerja di PT. XYZ, seluruh jumlah pendapatan satu bulan dihitung penghasilan kena pajaknya. Yang akan dibayarkan oleh pemilik usaha secara periode menggunakan perhitungan PPh Pasal 21.

Daftar pegawai beserta perhitungan PPh pasal 21: Nama : Sari Devi Damiyati Jabatan : Sekretaris Status : Tidak Kawin (TK/0) Cara perhitungan PPh pasal 21: Gaji Rp 5.000.000 Tunjangan Rp 1.000.000 Pengurang: Biaya jabatan 5% x Rp 6.000.000 (Rp 300.000) Penghasilan neto sebulan Rp 5.700.000 Penghasilan neto setahun (x12) Rp 68. 000.000 Tunjangan hari raya Rp 5.000.000 + Total penghasilan neto Rp 73.000.000 PTKP setahun: WP sendiri Rp 24.300.000 WP menikah Rp 0 + (Rp 24.300.000) Penghasilan kena pajak setahun Rp 48.700.000 PPh Pasal 21 Terutang 1 Tahun 5% x Rp 48.700.000 = Rp 2.435.000 PPh Pasal 21 Terutang 1 Bulan Rp. 2.435.000 / 12 = Rp 202.917

Nama : Jaenal Abidun Jabatan : Purchasing Status : Tidak Kawin (TK/0) Cara perhitungan PPh pasal 21: Gaji Rp 4.500.000 Tunjangan Rp 900.000 Pengurang: Biaya jabatan 5% x Rp 5.400.000 (Rp 270.000) Penghasilan neto sebulan Rp 5.130.000 Penghasilan neto setahun (x12) Rp 61. 560.000 Tunjangan hari raya Rp 4.500.000 + Total penghasilan neto Rp 66.060.000 PTKP setahun: WP sendiri Rp 24.300.000 WP menikah Rp 0 + (Rp 24.300.000) Penghasilan kena pajak setahun Rp 41.760.000 PPh Pasal 21 Terutang 1 Tahun 5% x Rp 41.760.000 = Rp 2.088.000 PPh Pasal 21 Terutang 1 Bulan Rp. 2.088.000 / 12 = Rp 174.000

Nama : Taufiq Hidayatullah Jabatan : Kurir Status : Kawin (K/0) Cara perhitungan PPh pasal 21: Gaji Rp 4.100.000 Tunjangan Rp 820.000 Pengurang: Biaya jabatan 5% x Rp 4.920.000 (Rp 246.000) Penghasilan neto sebulan Rp 4.674.000 Penghasilan neto setahun (x12) Rp 56.088.000 Tunjangan hari raya Rp 4.100.000 + Total penghasilan neto Rp 60.188.000 PTKP setahun: WP sendiri Rp 24.300.000 WP menikah Rp 2.025.000 + (Rp 26.325.000) Penghasilan kena pajak setahun Rp 33.863.000 PPh Pasal 21 Terutang 1 Tahun 5% x Rp 33.863.000 = Rp 1.693.150 PPh Pasal 21 Terutang 1 Bulan Rp. 1.693.150 / 12 = Rp 141.096

Kesimpulan Berdasarkan analisis hasil penelitian dapat ditarik kesimpulan bahwa penerapan perhitungan pajak dalam penyelesaian dan perhitungan PPh pasal 21 pada PT. XYZ adalah penentuan tarif PTKP, PKP, Biaya jabatan, dan lain-lain sebagai komponen dalam perhitungan pajak penghasilan (PPh) pasal 21. Komponen penghasilan bruto yang dijumlahkan hanya gaji pokok dan tunjangan THR saja. Selain itu terdapat tarif pemungutan pajak penghasilan yaitu tarif progresif dengan dasar pengenaan sesuai dengan Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2008 (Pasal 17) tentang lapisan-lapisan pengenaan pajak penghasilan.

Saran Sebaiknya PT. XYZ pada saat melakukan perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 menjumlahkan seluruh tunjangan yang didapat oleh karyawan tidak hanya tunjangan THR saja, sehingga nantinya akan berpengaruh terhadap jumlah besarnya pajak penghasilan yang ditentukan.