DAMPAK POLUSI UDARA PADA PEMUKIMAN DEKAT PABRIK INDUSTRI

dokumen-dokumen yang mirip
No. kuesioner. I. Identitas Responden 1. Nama : 2. Umur : 3. Pendidikan : 4. Lama Bekerja : 5. Sumber Informasi :

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Dosen pengasuh: Ir. Martono Anggusti.,S.H.,M.M,.M.Hum

BAB I PENDAHULUAN. utama pencemaran udara di daerah perkotaan. Kendaraan bermotor merupakan

BAB I PENDAHULUAN. permasalahan pun muncul seiring semakin padatnya jumlah penduduk. Salah. satunya permasalahan di bidang transportasi.

BAB 1 : PENDAHULUAN. kendaraan bermotor. Kendaraan bermotor mengeluarkan zat-zat berbahaya yang

BAB I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. hidup terutama manusia. Di dalam udara terdapat gas oksigen (O 2 ) untuk

BAB I PENDAHULUAN. bermotor, pembangkit tenaga listrik, dan industri. Upaya pemerintah Indonesia untuk

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Seiring dengan perkembangan waktu selalu disertai dengan peningkatan

BAB 1 : PENDAHULUAN. beberapa tahun terakhir ini. Ekonomi kota yang tumbuh ditandai dengan laju urbanisasi yang

BAB I PENDAHULUAN. Kualitas udara berarti keadaan udara di sekitar kita yang mengacu pada

BAB I PENDAHULUAN. ini. Udara berfungsi juga sebagai pendingin benda-benda yang panas, penghantar bunyi-bunyian,

APA ITU GLOBAL WARMING???

BAB 1 : PENDAHULUAN. lingkungan yang utama di dunia, khususnya di negara berkembang. Pencemaran udara dapat

BAB I PENDAHULUAN. hidup manusia terutama masalah lingkungan, Pencemaran udara yang paling

BAB I PENDAHULUAN. Pencemaran udara merupakan satu atau lebih substansi fisik, kimia,

BAB I PENDAHULUAN. kebanyakan dihasilkan oleh industri-industri. Pada awalnya kegiatan industri

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan dunia bisnis pada sektor jasa semakin meningkat saat ini.

VI. DAMPAK PENINGKATAN VOLUME LALU LINTAS TERHADAP LINGKUNGAN. Volume lalu lintas pada dasarnya merupakan proses perhitungan yang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Efusi pleura Di Ruang Inayah RS PKU Muhamadiyah Gombong.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

No. Responden : KUESIONER PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Faktor lingkungan kerja merupakan salah satu penyebab timbulnya penyakit

STRUKTURISASI MATERI

SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 5. DINAMIKA ATMOSFERLATIHAN SOAL 5.5. La Nina. El Nino. Pancaroba. Badai tropis.

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL PADA SIMPANG TIGA JL. KUPANG INDAH JL. RAYA KUPANG JAYA JL. DUKUH KUPANG UTARA 1 SURABAYA

BAB I PENDAHULUAN. dalam memberikan kehidupan di permukaan bumi (Chandra, 2007). Permasalahan utama yang dihadapi kota-kota di dunia yaitu semakin

BAB I PENDAHULUAN. pemakaian energi karena sumbernya telah menipis. Krisis lingkungan sangat mempengaruhi disiplin arsitektur di setiap

BAB 1 PENDAHULUAN. letaknya ini, matahari dapat bersinar di wilayah Indonesia selama 12 jam per

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENDETEKSI DAN PENETRALISIR POLUSI ASAP DENGAN KONTROL MELALUI APLIKASI ANDROID (RANCANG BANGUN PERANGKAT KERAS)

MATERI PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI SEKTOR KONTRUKSI SUB SEKTOR SIPIL JABATAN KERJA ESTIMATOR BIAYA JALAN (COST ESTIMATOR FOR ROAD PROJECT)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Polusi atau pencemaran lingkungan adalah suatu peristiwa masuknya atau

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. orang berhak hidup sejahtera lahir dan batin, bertempat tinggal dan mendapatkan

BAB 1 PENDAHULUAN. perubahan dalam semua bidang kehidupan. Perkembangan yang berorientasi kepada

PEDOMAN PENANGGULANGAN KEDARURATAN AKIBAT KECELAKAAN B3 DAN LIMBAH B3

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Kesehatan adalah elemen terpenting dalam kehidupan manusia, yang

BAB I PENDAHULUAN. waktu. Kesibukan dan rutinitas membuat orang harus pergi ke suatu tempat dengan

BAB 1 : PENDAHULUAN. kesehatan masyarakat, terutama pada kondisi lingkungan yang di bawah standar. (1)

BAB III METODE PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. sungai maupun pencemaran udara (Sunu, 2001). dan dapat menjadi media penyebaran penyakit (Agusnar, 2007).

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Limbah padat atau sampah padat merupakan salah satu bentuk limbah

BAB I PENDAHULUAN. Transportasi merupakan salah satu elemen yang sangat penting bagi kebutuhan manusia

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Hasanudin, No. 806 Salatiga, Jawa Tengah. Sesuai dengan SK

BAB I PENDAHULUAN. Banyak aspek kesejahteraan manusia dipengaruhi oleh lingkungan, dan banyak

VI. KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. dan/atau air, serta di atas permukaan air, kecuali jalan kereta api, jalan lori, dan jalan

LAPORAN ANALISIS MENGENAI DAMPAK LINGKUNGAN (AMDAL) PEMBANGUNAN INDUSTRI PT ULTRA JAYA BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN. keorganisasian yang memfokuskan diri pada pengelolaan sumber daya manusia

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. dari industri masih banyak pabrik yang kurang memperhatikan mengenai

Masalah : Mengatasi Susahnya Masyarakat untuk Naik Angkutan Umum

IDENTIFIKASI KINERJA JARINGAN JALAN ARTERI PRIMER DI KOTA SRAGEN TUGAS AKHIR. Oleh : S u y a d i L2D

Modul Lima: ASPEK PENGENDALIAN DAMPAK LINGKUNGAN

Lampiran 1. A. Kuesioner Nordic Body Map Nama : Umur : Pendidikan terakhir : Masa kerja :...tahun

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. penyedia fasilitas pelayanan bagi masyarakat. Lingkungan perkotaan merupakan

BAB I PENDAHULUAN. pencegahan kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja (PP RI No. 50 Tahun

BAB III PEMBAHASAN 3.1. Hakikat Dan Makna Lingkungan Bagi Manusia

BAB VI DINAMIKA PROSES AKSI. seperti menghirup udara yang kurang baik dalam hal ini debu pemotongan batu

BAB I PENDAHULUAN. terkendali biaya dan terkendali mutu. Undang-undang Dasar 1945 pasal 28 H dan

BAB I PENDAHULUAN. Hasil Analisa Bulan November Lokasi/Tahun Penelitian SO2 (µg/m 3 ) Pintu KIM 1 (2014) 37,45. Pintu KIM 1 (2015) 105,85

BAB. Kesehatan Lingkungan

Kiat Atasi Gangguan Pernapasan Akibat Polusi Udara

Menerapkan Keselamatan, Kesehatan, dan Lingkungan Hidup (MKLH)

BUPATI KEBUMEN PERATURAN BUPATI KEBUMEN NOMOR 87 TAHUN 2008 TENTANG

Kebijakan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dalam penataan angkutan penyeberangan Kepulauan Seribu

BAB I PENDAHULUAN I - 1 BAB I PENDAHULUAN TINJAUAN UMUM

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Jalan Laksda Adisutjipto adalah jalan arteri primer. Jalan ini menghubungkan

Masalah Sosial dan Budaya di Lingkungan Sekitar Pencemaran Lingkungan

I. PENDAHULUAN. berdampingan dengan alam. Lingkungan hidup menyediakan kebutuhankebutuhan. Menurut Khaldun dalam Rahmad K.

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

TIPOLOGI EKOSISTEM DAN KERAWANANNYA

BAB I PENDAHULUAN. Air merupakan salah satu sumber daya alam yang mutlak diperlukan bagi

PENDAHULUAN. diperbahurui makin menipis dan akan habis pada suatu saat nanti, karena itu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Polusi udara adalah salah satu masalah yang sangat meresahkan

ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI A. INDENTIFIKASI PERMASALAHAN BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI PELAYANAN DINAS PERHUBUNGAN

Ana Wahyuningtyas. Untuk SD Kelas iii semester 1. Universitas Sanata Dharma

BAB 1 PENDAHULUAN. Setiap organisasi atau perusahaan yang menghasilkan produk atau jasa

BAB 1 : PENDAHULUAN. Akan tetapi udara yang benar-benar bersih saat ini sudah sulit diperoleh, khususnya

I. PENDAHULUAN. Jumlah penduduk di Indonesia terus mengalami peningkatan setiap

BAB I PENDAHULUAN. meningkatnya pembangunan fisik kota dan pusat-pusat industri, kualitas udara

BAB I PENDAHULUAN. raya adalah untuk melayani pergerakan lalu lintas, perpindahan manusia dan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. kerjanya. Potensi bahaya menunjukkan sesuatu yang potensial untuk mengakibatkan

KEBIJAKAN TENTANG PEDOMAN KAWASAN TANPA ROKOK DIKAITKAN DENGAN ASAS MANFAAT

I. PENDAHULUAN. merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan kota-kota seluruh dunia.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. berkaitan dengan masalah-masalah lain di luar kesehatan itu sendiri. Demikian pula

BAB I PENDAHULUAN. kota yang menjadi hunian dan tempat mencari kehidupan sehari-hari harus bisa

BAB I PENDAHULUAN. dan sektor transportasi berjalan sangat cepat. Perkembangan di bidang industri

BAB I PENDAHULUAN. Pada bab ini akan dibahas tentang latar belakang, rumusan masalah, tujuan. penelitian, manfaat penelitian sebagai berikut.

Transkripsi:

DAMPAK POLUSI UDARA PADA PEMUKIMAN DEKAT PABRIK INDUSTRI D I S U S U N O L E H K E T U A : A C A S U R YA P U T R A Z A I ( 1 0 6 0 0 2 3 7 ) WA K I L K E T U A : D O D I V A R I T O N A N G ( 1 0 6 0 0 2 1 8 ) A N G G O TA : L O K A S I 1. A G U S H A L O M O A N H. S I L A E N ( 1 0 6 0 0 2 6 4 ) 2. R O N A L D R I N A L D I TA M P U B O L O N ( 1 0 6 0 0 1 8 5 ) : T J M O R AWA D O S E N P E N G A S U H : I R. M A R T O N O A G U S T I S H. M H.

PENDAHULUAN Udara adalah salah satu elemen yang terpenting dalam kehidupan. Karena mahluk hidup tidak akan bisa hidup tanpa udara. Itulah dasar kami mengambil pokok pembahasan mengenai udara. Karena penggunaannya sering sekali tidak dilakukan secara bijaksana. Akan tetapi udara yang bersih sudah jarang sekali dihirup, yang ada kebanyakan kita menghirup udara yang sudah bercampur dengan asap pabrik, yang mana berbahaya terhadap pernapasan dan kesehatan. Itu dikarenakan banyaknya pabrik-pabrik yang bertempat dekat dengan pemukiman penduduk. Lokasi yang kami tinjau pada saat membuat tugas ini adalah di daerah Tjg Morawa L. Pakam.

Permasalahan 1. Mengapa pemukiman penduduk dibiarkan berada dekat dengan pabrik industri? 2. Apakah udara tersebut tidak berpengaruh terhadap kesehatan?

Pembahasan Keberadaan pabrik industri tidak terlepas dari pengaruh perkembangan dari suatu daerah. Provinsi Sumatera Utara sebagai daerah yang besar dan memiliki potensi, tentu menjadi pusat perhatian dari para pelaku usaha. Hal ini tentu menuntut daerah SUMUT harus memiliki daerah industri. Namun sayangnya disaat pabrik industri sudah banyak berdiri, perhatian pemerintah sangatlah kurang. Terlebih pada dampak besardan penting suatu usaha terhadap lingkungan hidup.

Pembahasan Ada beberapa hal yang menjadi perhatian kami, disaat melakukan observasi di daerah Pabrik Industri Tanjung Morawa: 1. Terlihat jelas bahwa pemukiman penduduk dan pabrik itu sendiri dalam posisi Head to Head 2. Adanya fasilitas umum yg menjadi tempat kegiatan masyarakat seperti mesjid, rumah makan. 3. Berdirinya rumah sakit di wilayah tersebut. 4. Banyaknya aktivitas padat warga sipil dan anak sekolah di daerah pabrik.

Pembahasan Hal tersebut menjadi perhatian kami, karena fakta yang ada bahwa hampir semua pabrik mengeluarkan asap industri mereka. Daerah pabrik menjadi lokasi lewatnya kendaraan berat. Kemudian apabila kita lewat di depan pabrik, maka akan sering muncul aroma yang menyengat. 2 hal tersebut menimbulkan dampak yang sangat mengganggu masyarakat sekitar. Dimana, kami sangat merasakan bahwa kualitas udara di daerah tersebut sangat buruk, di karenakan asap industri, kendaraan pabrik, kendaraan umum menjadikan tingkat polusi udara sangat tinggi. Hal ini tentu sangat berbahaya untuk kesehatan paru-paru manusia, yang sangat berdamapak pada sistem pernapasan.

Pembahasan Keberadaan pohon-pohon tidak sebanding dengan banyaknya asap yang keluar. Hal ini tentu menjadikan udara di daerah tersebut sangat panas. Ini dapat membahayakan kesehatan kulit manusia. Ini dilatarbelakangi dengan adanya asap maka, lapisan ozon akan menipis. Dari beberapa gejala tersebut diatas, maka kami dapat menyimpulkan, bahawa Pemerintah Daerah Provsu, tidak memperhatikan PP No. 27/1999 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL). Dimana, pemerintah kami anggap tidak memperhatikan pada pasal 5 ayat 1 huruf (a) yakni: jumlah manusia yang akan terkena dampak.

Pembahasan Dari pantauan kami, bahwa daerah pabrik industri tersebut sangat banyak warga sipil. Seharusnya daerah pabrik industri harus di sterilkan dari warga sipil. Ini sangat mempengaruhi keselamatan jiwa dari warga sipil itu sendiri. Karena dampaknya dari waktu ke waktu akan semakin sangat besar kepada masyarakat tinggal dan beraktifitas di daerah pabrik industri tersebut.

Pembahasan Dalam hal ini, Pemerintah Prov Sumut dalam hal ini sebagai komisi penilai (Pasal 8 PP AMDAL), kami anggap lalai dalam mengawasi situasi dari keberadaan pabrik.

Contoh gambar yang dapat dari lapangan Pabrik yang berada dalam jalan lintas Sumatera. Yang menyebabkan kemacetan karena truk-truk pabrik yang beroperasi disiang dan malam hari. Sebuah Rumah Sakit yang berada dekat dengan pabrik tersebut. Dan ini tentu berpengaruh terhadap kesehatan pasien dan juga kenyamanan pasien.

Contoh gambar yang didapat di lapangan Adanya masyarakat yang tinggal dekat dengan pabrik dan bermata pencarian sebagai penjual tanaman. Yang tidak memperhatikan resiko dari pencemaran itu. Masyarakat yang ada berjualan didepan pabrik. Ini di lihat seperti pasar dadakan. Dan sudah dilakukan terus-menerus oleh masyarakat.

Kesimpulan Kesimpulan Penataan lingkungan belum sepenuhnya berjalan dengan baik. Karena pemukiman penduduk seharusnya jauh dari pabrik industri. Hal ini juga dikarenakan adanya masyarakat yang tidak sadar akan kesehatan dan keselamatan. Dengan kata lain, pemerintah harus mengevakuasi pemukiman penduduk yang berada sangat dekat dengan pabrik. Namun, diperlukan juga kepedulian masyarakat agar bekerjasama secara koperatif kepada pemerintah dan pihak pengusaha dalam mencari solusi terbaik, masalah seperti ini dapat di atasi.

SEKIAN TERIMAKASIH