DECORATIVE PAINT PT. MEKAR PERDANA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB XIII PENGECATAN A.

FINISHING. Fungsi dari bahan finishing: A. Melindungi material B. Memberikan nilai estetika

International Quality Waterproofing

Aditif Mortar Waterproof, untuk pengisi celah pipa toilet, perbaikan dinding,

RSU KASIH IBU - EXTENSION ARSITEKTUR - BAB - 12 DAFTAR ISI PEKERJAAN PENGECATAN

3 SKS (2 P, 1 T) Dosen Pengampu : Tim

Frequently Ask Question

Kayu jati (JA1) dan Mahoni (MaA1) yang difinishing dengan penambahan air 10% untuk sealer dan 30% air untuk top coat.

Company Profile... Technical Data Permacoat Matte Finish... Permacoat Exterior... Decolith... Decoplus... Permasol... Permaproof...

FAQ. Pengisi Nat (Tile Grout):

Tata cara pengecatan kayu untuk rumah dan gedung

BAB II LATAR BELAKANG

OXYFLOOR Epoxy Floor Coating

MIZU SEAL 102 PELAPIS KEDAP AIR (2 KOMPONEN)

Perlindungan kayu. perabotan. Produk Wood Care Putramataram

Problem solving 1. Pendahuluan. PT Putramataram Coating International. Dari pengalaman. memberikan kontribusi 50% terhadap terjadinya. pengecatan.

Lignalac - Polyurethane

BAB 2 PRODUK 2.1 Pengertian Produk 2.2 Karakteristik Produk

PAINTING DAN COATING BLASTING/SURFACE PREPARATION

TEKNIK FINISHING PERABOT DENGAN BAHAN MELAMINE

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN 4.1. Pembentukan Lapisan Film dengan Teknik Batik

PUMA. Buletin SISTEM FINISHING TAHAPAN APLIKASI WOOD FINISHES I PRODUK. PERSIAPAN PERMUKAAN dan PEWARNAAN WOOD FINISHES PUTRAMATARAM *022011*

Anti Gores Hidofobik & Pelindung UV. SIO3 Wetlook Gloss. SIBC Gorilla Basecoat Permanen. SIO5 Diamond Gloss

SOLVENT- BASED ROOF PAINT

Bayangkan kemungkinan Perlindungan Permanen dan Tanpa Erosi

RSNI3 Rancangan Standar Nasional Indonesia

PROSES PENGECATAN (PAINTING) Dosen : Agus Solehudin, Ir., MT

Tentang BBI. Informasi Produk. Aplikasi Produk. Keunggulan. 1 Plafon. 2 Partisi. 3 Dinding Luar. 4 Substrat Atap. 5 Lantai MUDAH DIPASANG

BAB III METODOLOGI RANCANGAN

BAB 2 DATA DAN ANALISA

EMCO PREMIUM INTERIOR

III. DATA PERANCANGAN. Kesiapan Data Rincian Data. Pedoman Membuat Dining chair. Sumber Inspirasi Refrensi Model. Dalam Menciptakan Dining Chair

WATERPROOFING. Jenis Waterproofing :

BAB XVI PEKERJAAN CAT

LAKUKAN SENDIRI APLIKASI PEREDAM SUARA MOBIL ACOURETE PAINT

BAB XV PEKERJAAN CAT

Wood Finishes 2. Sistem Wood Finishes. Jenis Wood Finishes

BAB III PROSES PENGECATAN

Lakukan Sendiri Aplikasi Peredam Suara Mobil Acourete Paint

MACAM MACAM EPOXY DAN POLYURETHANE BASED FLOORING SYSTEM BESERTA KINERJANYA

MORTAR NUSANTARA PLASTERAN DAN ADUKAN PASANGAN BATA MDU-100

Tata cara pengecatan kayu untuk rumah dan gedung

Cat adalah istilah umum yang digunakan untuk keluarga produk yang digunakan untuk melindungi dan memberikanwarna pada suatu objek atau permukaan

Untuk tampilan cemerlang. Produk perawatan kendaraan Mercedes-Benz.

MM-100 PEREKAT PASANGAN BATA RINGAN THIN BED

Tentang BBI. Informasi Produk. Aplikasi Produk. Keunggulan. 5 Plint. 1 Siding 3 Sunshade. 2 Lisplank 4 Lambrisering TIDAK TERBAKAR MUDAH DIPASANG

BORAL COMPOUND Build something great TM. jayacompound. Menyatukan & menyambung dengan sempurna

Indah, Awet, dan Anti Rayap

BAB IV HASIL DAN ANALISA. Tabel 4. 1 Rata-rata cuaca bulanan Stasiun PUSLITBANG FP UNS. Suhu Udara

TUJUAN DAN METODE PERSIAPAN PERMUKAAN

PELATIHAN TEKNIK FINISHING MEBEL BERBASIS RAMAH LINGKUNGAN

Epoxy Floor Coating :

BAB III METODE PERANCANGAN. Mulai. Merancang Desain dan Study Literatur. Quality Control. Hasil Analisis. Kesimpulan. Selesai

ABSTRAK STUDI PERBEDAAN APLIKASI VARIASI WAKTU PENGECATAN ANTAR LAYER PADA PENGECATAN CHEMICAL TANKER CALAFURIA. Kefas Adityasurya NRP :

BAB II SEMEN WHITE MORTAR TR30

BAB II METODE PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ENGINE STAND. yang diharapkan. Tahap terakhir ini termasuk dalam tahap pengetesan stand

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB VII PEMELIHARAAN RUTIN PADA LEMARI ES

BAB III BAHAN DAN METODE

PENGECATAN ULANG MOBIL DAIHATSU CHARADE TAHUN 1986 SISI ATAS DAN BELAKANG

PETUNJUK PRAKTIS PEMELIHARAAN RUTIN JALAN

Tata Cara Perawatan. Heveatech Decking

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN CHEST FREEZER DOMO

Lem Pipa dan Sambungan ( Fitting ) PVC

Pengertian sticker dan jenisnya

Penawaran Kerjasama. CV MAGNA INDONESIA Jln Golf No 12 Cisaranten Cinambo Bandung Phone : (022) SMS & Whatsapp :

KEGIATAN BELAJAR I MEMPERSIAPKAN ADUKAN PASTA SEBAGAI BAHAN ACIAN UNTUK PERMUKAAN PLESTERAN

Pertama di Dunia!!! Perlindungan Permanen

Komponen Cat. Perhitungan DATA TEKNIS. 1. Daya Sebar. Bahan baku cat dan fungsinya : 2. Ukuran Luas

ANALISIS LIFE CYCLE COST PADA PEMBANGUNAN GEDUNG (Studi Kasus: Sekolah St. URSULA Kotamobagu)

PROSES FINISHING WHITE WASH PADA MEBELAIR KAYU Oleh : Sri Karyono ABSTRAK

HASIL DAN PEMBAHASAN

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Finishing Kayu

PENGECATAN. Oleh: Riswan Dwi Djatmiko

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ENGINE STAND. hasilnya optimal dan efisien dari segi waktu, biaya dan tenaga. Dalam metode

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Studi Literatur. Penyedian Alat dan Bahan. Pengambilan Data Awal, Berat Awal Kendaraan Dan Handling. Proses Development

Kemasan Alumunium dan Alumunium Foil

TEKNIK PEMBUATAN BAMBU LAMINA

BAB II METODE PERANCANGAN

MATERI PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI BIDANG KONSTRUKSI SUB BIDANG TUKANG BANGUNAN GEDUNG PELAKSANAAN PENGECATAN F.45...

HASIL DAN PEMBAHASAN

Buku Petunjuk Pemakaian Pengering Rambut Ion Negatif

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN LEMARI PENDINGIN (REFRIGERATOR) DOMO

Apa Itu UPVC? Keunggulan UPVC?

Metode Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi Bangunan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. prasarana dan sarananya agar bangunan gedung selalu laik fungsi.

MANUAL APLIKASI DINDING LUAR. Versa Board 10 & 12 mm

- Rakel dengan lebar sesuai kebutuhan. - Penggaris pendek atau busur mika untuk meratakan emulsi afdruk;

III DATA DAN ANALISIS PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. negara. Dampak negatif dari hal tersebut adalah banyaknya warga negara yang

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. A. Kesimpulan. Setelah dilakukan analisis data dan pembahasa, maka dapat diambil kesimpulan sebagi berikut :

MATERI PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI BIDANG KONSTRUKSI SUB BIDANG TUKANG BANGUNAN GEDUNG PELAKSANAAN PENGECATAN F.45

3M Detailing System. Selamet Ricardo (Ado) Technical Service Engineer Automotive Aftermarket Division Hp

MANISAN KERING JAHE 1. PENDAHULUAN 2. BAHAN

BAB II STUDI LITERATUR

Sinar Jaya Abadi. Atap Fiber Transparan. 1 of 5. Keunggulan Produk : Kedap Suara Ramah Lingkungan Anti Korosi Anti Penuaan Anti Tekanan

Papan partikel SNI Copy SNI ini dibuat oleh BSN untuk Pusat Standardisasi dan Lingkungan Departemen Kehutanan untuk Diseminasi SNI

PENGAMATAN PEKERJAAN FINISHING DINDING, LANTAI DAN PLAFON PADA BANGUNAN OFFICE AT PASAR BARU.

Transkripsi:

Technical Data Sheet DECORATIVE PAINT

SKEMA FUNGSI CAT DECORATIVE NO ELBRUSPAINTS BRANDS STANDAR PENERAPAN BAHAN RESIN APLIKASI STANDARD FINISHING JENIS ROLL FUNGSI 1 Dantech Interior Vinyl Acrylic ElbrusAlkali Sealer Dantech 1 lapis 2 lapis Roll Standar Top Coat Estetik 2 Elux Interior 3 Octalite Interior 4 Weathergard Exterior 5 Hydrolastic Exterior 6 Elbrusproof Exterior 7 Alkali Sealer Primer Interior Veova Acrylic Styrene Acrylic Full Acrylic Full Acrylic Full Acrylic Water Based ElbrusAlkali Sealer Etnalux ElbrusAlkali Blocke 1 lapis 2 lapis 1 lapis Roll Standar Chemicals Resistant Octalite 2 lapis Roll Standar Top Coat Estetik Top Coat Estetik ElbrusAlkali Chemical Top Coat 1 lapis Blocker Resistant Estetik Weathergard 2 lapis Roll Standar Proteksi ElbrusAlkali 2 lapis Chemical Top Coat Blocker Resistant Estetik Hydrolastic 2 lapis Roll Standar Sealer Proteksi ElbrusAlkali 2 lapis Chemical Top Coat Blocker Resistant Estetik Proteksi AntiBocor Elbrusproof 2 lapis Roll Sealer Standar Surfacer Pengencer Air 1 2 lapis Roll Anti Alkali Thinner Standar Primer Anti Alkali 8 Alkali Primer Solvent Bensin 1-2 lapis Chemical Top coat solvent Blocker Exterior Oil Based Minyak tanah Resistant Water Based

ELBRUSPAINTS HYDROLASTIC Elbruspaints Hydrolastic adalah cat tembok emulsi dengan basis material resin ProHydro Acrylic yang dirancang dengan khusus untuk pengecatan pada bidang bangunan baru dan lama, terutama bangunan ruang dengan kondisi cuaca yang sangat extrim yang sering menyebabkan dinding retak serabut. Dalam hal ini Elbruspaints Hydrolastic akan mengisi (filling) retak serabut itu dengan baik. Hal ini memungkinkan karena Elbrus Hydrolastic dibuat dengan bahan khusus yang mampu menghasilkan cat tembok yang bersifat elastic (flexible) dan menahan air (water repellant) yang jauh lebih tinggi dibanding cat tembok exterior yang standar. DATA TEKNIS Jenis Cat : Water Based Prohydro Acrylic Penampakan cat kering : Glossy (decorative) Warna : Sesuai Pesanan Ketebalan lapisan kering : 35 micron Waktu pengeringan : 1 jam Pengecatan ulang : 1 jam Cara aplikasi : Kuas, Roller dan Spray : Untuk kuas atau Roller ditambah air 5% Berat jenis : 1.2 gr/cc Kekentalan : 80 KU Kepadatan isi : 58% Daya sebar teoritis : 8 m²/ltr (finished) KEMASAN DAN PENYIMPANAN 20 liter per Pail Elbruspaints Tahan minimal 2 (dua) tahun dalam suhu ruang dengan kondisi tertutup rapat.

CARA PEMAKAIAN Bersihkan permukaan yang akan dicat hingga bebas dari debu atau kotoran lain Untuk permukaan tembok baru, beri 2 lapis Alkali Blocker Untuk pengecatan ulang pada permukaan yang telah mengapur (chalky) terlebih dahulu diberi lapisan Alkali Blocker 2 lapis, setelah kering baru dicat Setelah persiapan diatas selesai, pengecatan dapat dilakukan dengan menggunakan Elbruspaints Hydrolastic yang telah diencerkan dengan air sesuai kebutuhan. JAMINAN KUALITAS Tidak ada penambahan mercury (logam berat) serta ramah lingkungan. Elbruspaints Hydrolastic akan dijamin 6 (enam) tahun dengan dipenuhinya kondisi yang disyarat oleh produsen.

ELBRUSPAINTS WEATHERGARD Elbruspaints Weathergard adalah cat tembok emulsi yang dibuat dari bahan-bahan yang berkualitas tinggi dengan menggunakan resin 100% Full Acrylic yang khusus. Resin Full Acrylic memberikan lapisan film yang semi gloss pada dinding yang dicat dan dapat dibersihkan dan dicuci. Elbruspaints weathergard di formulasikan secara khusus untuk dapat digunakan pada pengecatan dinding bagian luar dan dalam dengan nilai tambah (total added value) yang lebih menguntungkan. Keunggulan keunggulan pokok dari produk jenis ini yaitu : Lebih tahan terhadap sinar ultra violet dan perubahan cuaca luar yang extrim, memiliki daya rekat (adhesion) dan daya tutup (coverage power) yang lebih baik, serta tahan terhadap pengaruh garam Alkali dalam tembok serta tahan pada kelembaban yang tinggi. DATA TEKNIS Jenis Cat : Water Based Resin Full Acrylic Penampakan cat kering : Semi Glossy Warna : Sesuai color card Ketebalan lapisan kering : 35 micron Waktu pengeringan sempurna : 1 jam (tergantung cuaca) Pengecatan ulang : 1 jam Cara aplikasi : Untuk kuas dan Roller ditambah air 5% : Untuk Spray ditambah air 15% Berat jenis : 1.24 gr/cc Kekentalan : 90 KU Kepadatan isi : 53.5% Daya sebar teoritis : 7 m²/ltr (finished)

KEMASAN DAN PENYIMPANAN 20 liter per Pail Elbruspaints Tahan minimal 2 (dua) tahun dalam suhu ruang dengan kondisi tertutup rapat. CARA PEMAKAIAN Bersihkan permukaan yang akan dicat hingga bebas dari debu atau kotoran lain Untuk permukaan tembok baru, beri 2 lapis Alkali Blocker Untuk pengecatan ulang pada permukaan yang telah mengapur (chalky) terlebih dahulu diberi lapisan Alkali Blocker 2 lapis, setelah kering baru dicat Setelah persiapan diatas selesai, pengecatan dapat dilakukan dengan menggunakan Elbruspaints Weathergard yang telah diencerkan dengan air sesuai kebutuhan. JAMINAN KUALITAS Tidak ada penambahan mercury (logam berat) serta ramah lingkungan. Elbruspaints Hydrolastic akan dijamin 5 (lima) tahun dengan dipenuhinya kondisi yang disyarat oleh produsen.

ELBRUSPAINTS OCTALITE Elbruspaints Octalite adalah cat tembok emulsi dengan bahan dasar resin Styrene Acrylic yang berkualitas tinggi dan diformulasikan khusus untuk pengecatan bagian Interior (dalam) yang mewah dengan hasil akhir yang sangat memuaskan dan juga direkomen untuk Exterior (luar). Elbruspaints Octalite memiliki warna yang anggun, cepat kering dan tahan lama. Cocok digunakan untuk pengecatan pada tembok baru maupun tembok lama, asbes, gypsum, triplek dan lain-lain. DATA TEKNIS Jenis Cat : Water Based Styrene Acrylic Penampakan cat kering : Bit Glossy Warna : Sesuai color card Ketebalan lapisan kering : 30 micron Waktu pengeringan sempurna : 1,5 jam Pengecatan ulang : 1,5 jam Cara aplikasi : Untuk kuas dan Roller ditambah air 5-15% : Untuk Spray ditambah air 25% Berat jenis : 1.30 gr/cc Kekentalan : 100 KU Kepadatan isi : 48.5% Daya sebar teoritis : 6 m²/kg (finished) KEMASAN DAN PENYIMPANAN 20 liter per Pail Elbruspaints Tahan minimal 2 (dua) tahun dalam suhu ruang dengan kondisi tertutup rapat.

CARA PEMAKAIAN Aduk Cat hingga merata sebelum digunakan Apabila terlalu kental tambahkan air bersih hingga 15% Pastikan permukaan yang akan dicat bebas dari kotoran dan debu Kandungan air dalam tembok tidak lebih dari 15% Berikanlah 1(satu) lapis Elbrus Alkali Blocker (exterior) sealer (interior) guna mencegah resiko munculnya garam alkali pada permukaan tembok baru Setelah digunakan tutuplah kaleng dengan rapat jika masih ada sisa. JAMINAN KUALITAS Tidak ada penambahan mercury (logam berat) serta ramah lingkungan. Jaminan mutu sebagai cat Interior 5 (lima) tahun dan exterior 3 (tiga) tahun dengan dipenuhinya kondisi yang disyarat oleh produsen.

ELBRUSPAINTS ELUX Elbruspaints Elux adalah cat tembok emulsi dengan bahan dasar resin veova Acrylic yang berkualitas tinggi dan diformulasikan khusus untuk pengecatan bagian Interior (dalam) yang membutuhkan tampilan prima. Elbruspaints Elux memiliki sifat yang cepat kering, cemerlang dan berpenampilan bersih sehingga cocok digunakan untuk pengecatan pada tembok baru maupun tembok lama, asbes, gypsum, triplek dan lainlain. DATA TEKNIS Jenis Cat : Water Based Veova Acrylic Penampakan cat kering : Tidak mengkilap (matt) Warna : Sesuai color card Ketebalan lapisan kering : 30 micron Waktu pengeringan sempurna : 2 jam Pengecatan ulang : 2 jam Cara aplikasi : Untuk kuas dan Roller ditambah air 10-20% : Untuk Spray ditambah air 30% Berat jenis : 1.48 gr/cc Kekentalan : 100 KU Kepadatan isi : 44.6% Daya sebar teoritis : 5 m²/kg (finished) KEMASAN DAN PENYIMPANAN 25 liter per Pail Elbruspaints Tahan minimal 2 (dua) tahun dalam suhu ruang dengan kondisi tertutup rapat.

CARA PEMAKAIAN Aduk Cat hingga merata sebelum digunakan Apabila terlalu kental tambahkan air bersih hingga 20% Pastikan permukaan yang akan dicat bebas dari kotoran dan debu Kandungan air dalam tembok tidak lebih dari 15% Berikanlah 1(satu) lapis Elbrus Alkali Blocker (exterior) sealer (interior) guna mencegah resiko munculnya garam alkali pada permukaan tembok baru Setelah digunakan tutuplah kaleng dengan rapat jika masih ada sisa. JAMINAN KUALITAS Tidak ada penambahan mercury (logam berat) serta ramah lingkungan. Jaminan 3(tiga) tahun sebagai cat Interior dengan dipenuhinya kondisi yang disyarat oleh produsen.

ELBRUSPAINTS DANTECH Elbruspaints Dantech adalah cat tembok emulsi dengan bahan dasar Vinyl Acrylic yang bermutu tinggi pada kelasnya dan diformulasikan khusus untuk pengecatan bagian Interior (dalam) yang membutuhkan hasil akhir baik. Elbruspaints Dantech mudah kering,dengan tampilan sempurna dikelasnya sehingga cocok digunakan untuk pengecatan pada tembok baru maupun tembok lama, asbes, gypsum, triplek dan lainlain. DATA TEKNIS Jenis Cat : Water Based Vinyl Acrylic Penampakan cat kering : Tidak mengkilap (matt) Warna : Standard Ketebalan lapisan kering : 25 micron Waktu pengeringan sempurna : 2 jam Pengecatan ulang : 2 jam Cara aplikasi : Untuk kuas dan Roller ditambah air 10-20% : Untuk Spray ditambah air 30% Berat jenis : 1.48 gr/cc Kekentalan : 100 KU Kepadatan isi : 44.6% Daya sebar teoritis : 5 m²/kg KEMASAN DAN PENYIMPANAN 23 liter per Pail Polos dengan stiker Elbruspaints Tahan minimal 1 (satu) tahun dalam suhu ruang dengan kondisi tertutup rapat.

CARA PEMAKAIAN Aduk Cat hingga merata sebelum digunakan Apabila terlalu kental tambahkan air bersih hingga 20% Pastikan permukaan yang akan dicat bebas dari kotoran dan debu Kandungan air dalam tembok tidak lebih dari 15% Berikanlah 1(satu) lapis Elbrus Alkali Sealer guna mencegah resiko munculnya garam alkali pada permukaan tembok baru Setelah digunakan tutuplah kaleng dengan rapat jika masih ada sisa. JAMINAN KUALITAS Tidak ada penambahan mercury (logam berat) Ramah lingkungan

ELBRUSPAINTS ALKALI BLOCKER Elbruspaints Alkali Blocker adalah surface and Sealer yang dibuat dari bahan -bahan yang berkualitas tinggi yang bersifat solvent/oil based. Elbruspaints Alkali Blocker diformulasikan secara khusus sebagai cat dasar sekaligus berfungsi sebagai water proofing dan anti cracking yang dapat membendung garam alkali yang ada pada tembok / acian baru. Alkali Blocker memiliki daya rekat (adhesion) yang sangat baik dan merupakan media istimewa yang mampu menyatu dengan permukaan tembok dibawahnya dan sekaligus bersenyawa dengan lapisan cat tembok yang water based diatasnya dan atau cat lainnya yang oil based (Cat Polyurethane,Cat Sinthetics/Alkyd,Cat Nitrocellulosa). Alkali Blocker juga dpt digunakan untuk repainting pada tembok lama serta daerah tembok yang cenderung lembab. DATA TEKNIS Jenis Cat : Water Based Pure Acrylic Penampakan cat kering : Semi mengkilap Warna : Putih Ketebalan lapisan kering : 20 micron Waktu pengeringan sempurna : 2 jam (minimum) Pengecatan ulang : 4 jam (minimum) Cara aplikasi : Kuas, Roller dan Spray Berat jenis : 1.0 gr/cc Kekentalan : 80 KU Kepadatan isi : 35% Daya sebar teoritis : 12 m²/ltr (1 lapis)\

KEMASAN DAN PENYIMPANAN 20 liter per Pail Elbruspaints Tahan minimal 2 (dua) tahun dalam suhu ruang dengan kondisi tertutup rapat. CARA PEMAKAIAN Sebelum digunakan Alkali Blocker terlebih dahulu diaduk hingga rata. Pastikan permukaan yang akan dicat bebas dari kotoran dan debu Pengecatan Elbruspaints Alkali Blocker pada tembok baru dapat dilakukan setelah proses diatas dilakukan. Untuk pengecatan ulang (re-painting), sangat dianjurkan agar dilakukan pengupasn cat lama terlebih dahulu sampai bersih. Hal ini guna menghindari cat lama yang sudah ada pada tembok ditarik hingga terkelupas oleh Alkali Blocker. Aplikasi dengan Roll menggunakan jenis Roll untuk Oil Based Alat aplikasi dapat dibersihkan dengan Thinner /Bensin/Minyak Tanah. JAMINAN KUALITAS Tidak ada penambahan mercury (logam berat) serta ramah lingkungan Praktis dalam aplikasi

ELBRUSPAINTS ALKALI SEALER Elbruspaints Alkali Sealer dengan sifatnya yang anti Alkali adalah Sealer yang dibuat dari bahan-bahan yang berkualitas tinggi yang bersifat Water Based. Elbrus Alkali Sealer di formulasikan secara khusus sebagai cat dasar juga bersifat sebagai Water Proofing dan anti Cracking yang dapat membendung garam Alkali yang ada pada tembok / acian baru.elbruspaints Alkali Sealer memiliki daya rekat (adhesion) yang sangat baik, dan merupakan media khusus yang mampu menyatu dengan permukaan tembok dibawahnya dan sekaligus bersenyawa dengan lapisan cat tembok diatasnya yang berbasis air. DATA TEKNIS Jenis Cat : Water Based Pure Acrylic Penampakan cat kering : Tidak mengkilap Warna : Putih Ketebalan lapisan kering : 20 micron Waktu pengeringan sempurna : 2 jam (tergantung cuaca) Pengecatan ulang : 4 jam Cara aplikasi : Kuas, Roller dan Spray Berat jenis : 1.0 gr/cc Kekentalan : 80 KU Kepadatan isi : 35% Daya sebar teoritis : 13 m²/ltr (1 lapis)

CARA PEMAKAIAN Usia tembok acian yang akan dilapisi dengan water based Elbruspaints Alkali Sealer yang direkomendasikan adalah 3 minggu. Sebelum digunakan Alkali Sealer terlebih dahulu diaduk sampai rata. Bersihkan permukaan yang akan dicat hingga bebas dari debu atau noda lain. Pengecatan Elbruspaints Alkali Sealer pada tembok baru dapat dilakukan segera setelah proses diatas dilakukan. Untuk pengecatan ulang (re-painting), di rekomendasikan agar dilakukan pengupasan cat lama terlebih dahulu sampai bersih. Alat aplikasi dapat dibersihkan dengan air bersih. JAMINAN KUALITAS Tidak ada penambahan mercury (logam berat) Ramah lingkungan Mudah dalam aplikasi.

ELBRUSPROOF Elbrusproof adalah Cat Pelapis Anti Bocor yang merupakan Water Proofing dengan sifat Selaput Elastis ( Elastic Membrane ) yang dirancang secara khusus untuk melindungi bangunan tembok dari potensi bocor karena keretakan yang disebabkan oleh perubahan cuaca (panas, dingin, lembab) yang extrim atau kurang sempurnanya proses penembokan dll. Tersedia pilihan warna, maka keindahan bangunan akan dapat dipenuhi secara estetika Bila dipakai pada tembok saja (preventive action), maka cat tersebut dapat mencegah kerusakan pada tembok bangunan (surface function) karena Elbrusproof memiliki sifat elastisitas tinggi (High Elasticity) dan menolak air (Water Repellant) dengan sangat baik pada celah ataupun retakan. Elbrusproof memiliki kemampuan mengisi celah atau retakan (Sealer Function) dengan kesempurnaan pada tembok lama (Curative action) dengan sangat baik. DATA TEKNIS Penampakan kering : Few Gloss Warna : Standar Ketebalan lapisan kering : 35 micron per lapis Waktu pengeringan sempurna : 1.5 jam (minimum) Pengecatan ulang : 1.5 jam (minimum) Cara aplikasi : Kuas, Roller dan untuk Spray ditambah air max 10% Berat jenis : 1.1 gr/cc Kekentalan : 90 KU Kepadatan isi : 60% Daya sebar teoritis : 1-2 m²/ltr

CARA PEMAKAIAN Bersihkan permukaan yang akan dicat hingga bebas dari debu atau noda lain. Setelah persiapan selesai lakukan pelapisan secara bertahap hingga diperoleh ketebalan lapisan yang diinginkan sesuai dengan keperluan. Pelapisan hendaknya dilakukan dengan arah bersilangan hingga diperoleh ketebalan yang diinginkan. JAMINAN KUALITAS Tidak ada penambahan mercury (logam berat) Ramah lingkungan Kelebihan : 1. Berfungsi sebagai anti bocor, Top Coat, Surfacer dan Sealer 2. Tetap Elastis dalam perubahan cuaca extrim 3. Mampu menutupi retak pada dinding, wuwungan, Talang air, sambungan, Deck, Ruang lembab dsb. 4. Mudah dan praktis dalam aplikasi 5. Tersedia dalam 8 (delapan) pilihan warna standar