I. PENDAHULUAN. Indonesia. Posisi dan letak kepulauan Indonesia bersifat archipelagickarena

dokumen-dokumen yang mirip
JIIA, VOLUME 3 No. 3, JUNI 2015

I. PENDAHULUAN. setiap negara, terutama di negara-negara berkembang. Negara terbelakang atau

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang dan Masalah

BAB I PENDAHULUAN. juta km2 terdiri dari luas daratan 1,9 juta km2, laut teritorial 0,3 juta km2, dan

BAB I PENDAHULUAN. Kemiskinan merupakan fenomena umum yang terjadi pada banyak

BAB IV GAMBARAN UMUM. Bujur Timur sampai 105º50 (BT) Bujur Timur dan 3º45 (LS) Lintang Selatan

BAB IV GAMBARAN UMUM. Provinsi Lampung dibentuk berdasarkan Undang-Undang Nomor 14

I. PENDAHULUAN. meningkatkan produksi pertanian guna memenuhi kebutuhan pangan dan

I. PENDAHULUAN. Sektor pertanian merupakan salah satu sektor yang cukup berpengaruh

IV. KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN

DINAMIKA PEREKONOMIAN LAMPUNG

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

DAFTAR ALAMAT MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI TAHUN 2008/2009

BAB I PENDAHULUAN. Pada umumnya setiap negara di dunia memiliki tujuan utama yaitu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Provinsi Lampung terletak di ujung tenggara Pulau Sumatera. Luas wilayah

I. PENDAHULUAN. Indonesia memiliki tiga sektor kekuatan ekonomi untuk melaksanakan

I. PENDAHULUAN. masalah kompleks yang telah membuat pemerintah memberikan perhatian khusus

CATATAN ATAS PRIORITAS PENANGGULANGAN KEMISKINAN DALAM RKP Grafik 1. Tingkat Kemiskinan,

1. PENDAHULUAN. Indonesia memiliki sektor pertanian yang terus dituntut berperan dalam

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan sebuah negara kepulauan yang terdiri dari belasan ribu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rencana Kerja Tahunan

III. METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif kualitatif

I. PENDAHULUAN. Ubi kayu mempunyai peran cukup besar dalam memenuhi kebutuhan pangan

I. PENDAHULUAN. diarahkan untuk dapat sekaligus memecahkan masalah-masalah ekonomi

VIII. PROSPEK PERMINTAAN PRODUK IKAN

I. PENDAHULUAN. Indonesia sebagai negara maritim dan kepulauan yang didalamnya. pembangunan perikanan. Namun kenyataannya, sebagian besar

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara agraris yang memiliki potensi sumber daya alam

BAHAN BAKU: URAT NADI INDUSTRI PENGOLAHAN PERIKANAN MIKRO KECIL DAN MENENGAH

BAB I PENDAHULUAN [TYPE HERE] [TYPE HERE]

I. PENDAHULUAN. Pembangunan ekonomi merupakan proses kenaikan pendapatan perkapita

I. PENDAHULUAN. menyebabkan GNP (Gross National Product) per kapita atau pendapatan

BAB I PENDAHULUAN. pembangunan adalah sumberdaya perikanan, khususnya perikanan laut.

I. II. III. IV. V. I. PENDAHULUAN. yang diketahui memiliki potensi besar yang dapat terus dikembangkan dalam

Peningkatan Pemberdayaan Masyarakat Perikanan Budidaya Melalui PUMP Perikanan Budidaya Sebagai Implementasi PNPM Mandiri Kelautan Dan Perikanan

I. PENDAHULUAN. Koperasi merupakan soko guru perekonomian nasional yang turut. maupun tidak langsung. Tujuan pembangunan nasional khususnya pada

BAB I PENDAHULUAN. Latar Belakang Penelitian

I. PENDAHULUAN. kemiskinan struktural, dan kesenjangan antar wilayah. Jumlah penduduk. akan menjadi faktor penyebab kemiskinan (Direktorat Jenderal

Tingkat Kemiskinan Per Provinsi Wilayah Sumatera Tahun 2014

I. PENDAHULUAN. adalah masalah keterbatasan modal yang dimiliki oleh para petani. Permasalahan

I. PENDAHULUAN. potensi besar dalam pengembangan di sektor pertanian. Sektor pertanian di

III. METODE PENELITIAN. Jenis penelitian dalam skripsi ini adalah deskriptif yaitu penelitian dilakukan

- 1 - KEPUTUSAN MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 5/HUK/2018 TENTANG PENETAPAN PENERIMA BANTUAN IURAN JAMINAN KESEHATAN TAHUN 2018

I. PENDAHULUAN. terlihat dari peranan sektor pertanian dalam penyediaan lapangan kerja, penyedia

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan zaman, Indonesia merupakan bagian dari negara

I. PENDAHULUAN. untuk tanaman pangan salah satunya yaitu ubi kayu (Manihot utilissima). Ubi

PENDAHULUAN. diantara dua benua besar Asia dan Australia, dan di antara Lautan Pasifik dan

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan Negara kepulauan/bahari. Dua pertiga luas wilayah

KINERJA PEMBANGUNAN KOPERASI DAN UMKM DI PROVINSI LAMPUNG

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN

RUMAH KHUSUS TARGET ANGGARAN TARGET ANGGARAN TARGET ANGGARAN TARGET ANGGARAN TARGET ANGGARAN TARGET ANGGARAN

BAB I PENDAHULUAN. orang lain. Dari lahir sampai mati, cenderung memerlukan bantuan dari orang lain

I. PENDAHULUAN. Provinsi Lampung dikategorikan sebagai provinsi yang sedang berkembang.

PROFIL KEMISKINAN DI INDONESIA MARET 2010

2 Perikanan tentang Pedoman Pelaksanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Kelautan dan Perikanan; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 17

POTENSI PERIKANAN DALAM PENGEMBANGAN KAWASAN MINAPOLITAN DI KABUPATEN CILACAP, JAWA TENGAH. Oleh : Ida Mulyani

III. METODE PENELITIAN. Pusat Statistik Provinsi Lampung ( time series ) pada jangka waktu 6 tahun. terakhir yakni pada tahun 2006 hingga tahun 2007.

BAB I PENDAHULUAN. (PUMP) Perikanan Budidaya sebagai salah satu upaya untuk menanggulangi

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki sekitar pulau

BAB I PENDAHULUAN. di Indonesia. Hai ini mengingat wilayah Indonesia merupakan negara kepulauan

BAB I PENDAHULUAN. dihadapi oleh negara-negara berkembang adalah disparitas (ketimpangan)

tambahan bagiperekonomian Indonesia (johanes widodo dan suadi 2006).

I. PENDAHULUAN. sebelah Selatan dengan Provinsi Sumatera Utara (BPS Aceh 2012). penduduk. Areal tanaman kelapa di Provinsi Aceh pada tahun 2004 seluas

PROFIL KEMISKINAN DI INDONESIA SEPTEMBER 2016

I. PENDAHULUAN. yang lebih baik dapat dilakukan dengan berbagai pendekatan. Pembangunan

METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada Provinsi Lampung dengan menggunakan data

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. obyek wisata yang apabila dikelola dengan baik akan menjadi aset daerah bahkan

PROFESIONALISME DAN PERAN PENYULUH PERIKANAN DALAM PEMBANGUNAN PELAKU UTAMA PERIKANAN YANG BERDAYA

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. tani, juga merupakan salah satu faktor penting yang mengkondisikan. oleh pendapatan rumah tangga yang dimiliki, terutama bagi yang

IV. KONDISI UMUM KABUPATEN SIMEULUE

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan jumlah pulau sebanyak yang dikelilingi oleh laut seluas 7,7

PROFIL KEMISKINAN DI INDONESIA SEPTEMBER 2011

merniliki areal perairan yang sangat luas dengan garis pantai sekitar Km,

I. PENDAHULUAN. Sektor pertanian adalah sektor yang sangat potensial dan memiliki peran yang

PROFIL PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI OLEH MASYARAKAT

Paparan Walikota Bengkulu

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara kepulauan (archipelagic state) terluas di

PROFIL KEMISKINAN DI INDONESIA MARET 2017

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BPS PROVINSI SUMATERA SELATAN

I PENDAHULUAN. tersebut antara lain menyediakan pangan bagi seluruh penduduk, menyumbang

BAB I PENDAHULUAN. kontribusi di dalam memasok total kebutuhan konsumsi protein di Indonesia,

I. PENDAHULUAN. Telah menjadi kesepakatan nasional dalam pembangunan ekonomi di daerah baik tingkat

BAB I PENDAHULUAN. Pukat merupakan semacam jaring yang besar dan panjang untuk. menangkap ikan yang dioperasikan secara vertikal dengan menggunakan

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia berada di posisi 94o 40' BT 141o BT dan 6o LU 11o LS,

RINGKASAN EKSEKUTIF. vii. LAKIP 2015 Dinas Kelautan dan Perikanan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN buah pulau dengan luas laut sekitar 5,8 juta km 2 dan bentangan garis

KEMISKINAN KEMISKINAN DAN KESEHATAN MELIMPAHNYA PENDUDUK USIA PRODUKTIF TAHUN DAN LANSIA DI INDONESIA

Negara Kesatuan Republik lndonesia adalah benua kepulauan,

BAB 1 PENDAHULUAN. Jumlah penduduk adalah salah satu input pembangunan ekonomi. Data

GAMBARAN UMUM KABUPATEN LAMPUNG BARAT

I. PENDAHULUAN. dimanfaatkan secara optimal dapat menjadi penggerak utama (prime mover)

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara agraris yang sebagian besar penduduknya hidup dari

BAB I PENDAHULUAN. Pembangunan yang dilaksanakan di daerah bertujuan untuk meningkatkan

Transkripsi:

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang dan Masalah Sumber daya kelautan dan perikanan Indonesia mempunyai peranan penting bagi pembangunan nasional. Total laut Indonesia sekitar 5,8 juta kilometer persegi (km 2 ), yang terdiri dari 2,3 juta km 2 perairan kepulauan, 0,8juta km 2 perairan teritorial, dan 2,7 juta km 2 perairan Zona Ekonomi Ekslusif (ZEE) Indonesia. Posisi dan letak kepulauan Indonesia bersifat archipelagickarena terdiri dari 17.504 pulau. Dengan total luas laut dan posisinya tersebut menjadikan Indonesia sangat positif dalam sistem perdagangan dan penyedia bahan baku hasil perikanan laut bagi masyarakat nasional dan internasional (Apidar, Karim, dan Suhana, 2011). Luasnya lautan Indonesia membawa keberkahan bagi bangsa Indonesia karena sumber daya alam yang terkandung di lautan sangat melimpah sehingga seharusnya secara optimal dapat dimanfaatkan untuk menyejahterakan rakyat Indonesia. Apabila dilihat dari potensi laut Indonesia yang ada, seharusnya pengelola kekayaan laut Indonesia dari nelayan hingga pedagang eceran ikan atau produk olahannyamemiliki tingkat kesejahteraan yang baik. Kenyataanyang terjadi adalah pada umumnya masyarakat pesisir memiliki kesejahteraan yang rendah.hal tersebut

2 menimbulkan ironi karena di negeri dengan kekayaan laut yang melimpah namun tidak memberikan kesejahteraan bagi masyarakat pesisir pelaku usaha dibidang perikanan. Kesejahteraan sangat erat kaitannya dengan kemiskinan, apabila orang diklasifikasikan miskin maka sudah dapat dipastikan orang tersebut belum sejahtera.menurut Bappenas (2007), kemiskinan merupakan masalah multidimensi karena berkaitan dengan ketidakmampuan akses secara ekonomi, sosial, budaya, politik, dan partisipasi dalam masyarakat. Kemiskinan juga memiliki arti yang lebih luas, lebih dari sekedar rendahnya tingkat pendapatan atau konsumsi seseorang yang diukur dari standar kesejahteraan, seperti kebutuhan kalori minimum atau garis kemiskinan. Akan tetapi kemiskinan memiliki arti yang lebih dalam karena berkaitan juga dengan ketidakmampuan untuk mencapai aspek diluar pendapatan (nonincome factors) seperti akses kebutuhan minimum, kesehatan, pendidikan, air bersih dan sanitasi. Angka kemiskinan Indonesia cukup tinggi. Menurut BPS (2013), tahun 2013 persentase angka kemiskinan Indonesia sebesar 11,47%. MenurutDestructive Fishing Watch(DFW) Indonesia (2013), sampaidengan September 2012 lalu menyatakan bahwa jumlah penduduk miskin pesisir Indonesia masih mencapai 7,87 juta jiwa atau 27,24% dari total penduduk miskin Indonesia yang berjumlah 28,59 juta jiwa. Persentase kemiskinan di Indonesia pada 10 provinsi di Pulau Sumatera disajikan pada Tabel 1.

3 Tabel 1. Persentase penduduk miskin pada 10 provinsi di Pulau Sumatera 2011 2013 No. Provinsi Tahun (%) 2011 2012 2013 1 Aceh 19.57 18.58 17.72 2 Sumatera Utara 11.33 10.41 10.39 3 Sumatera Barat 9.04 8.00 7.56 4 Riau 8.47 8.05 8.42 5 Kepulauan Riau 7.40 6.83 6.35 6 Jambi 8.65 8.28 8.42 7 Sumatera Selatan 14.24 13.48 14.06 8 Kepulauan Bangka Belitung 5.75 5.37 5.25 9 Bengkulu 17.50 17.51 17.75 10 Lampung 16.93 15.65 14.39 Sumber: Badan Pusat Statistik, 2013 Tabel 1 menunjukkan persentase penduduk miskin pada 10 provinsi di Pulau Sumatera dari 2011 hingga 2013. Persentase kemiskinan tertinggi tahun 2013 adalah Provinsi Aceh dengan nilai persentase 17,72%. Tahun 2013 Provinsi Lampung menduduki tingkat kemiskinan nomor tiga setelah Aceh dan Bengkulu dengan persentase kemiskinan sebesar 14,39%. Dari tahun 2011 hingga tahun 2013 persentase kemiskinan Provinsi Lampung menurun. Provinsi Lampung meliputi area daratan seluas 35.288,35 km 2 termasuk pulau-pulau yang terletak di bagian sebelah paling ujung tenggara pulau Sumatera. Secara geografis, disebelah utara Provinsi Lampung dibatasi oleh Provinsi Sumatera Selatan dan Bengkulu, di sebelah selatan Provinsi Lampung dibatasi olehselat Sunda, di sebelah timur Provinsi Lampung dibatasi oleh Laut Jawa, dan di sebelah utara Provinsi Lampung dibatasi oleh Samudera Indonesia (Badan Pusat Statistik, 2012). Panjang garis pantai Provinsi Lampung adalah sepanjang 1.105 km (PUMP KKP, 2011). Apabila

4 dilihat dari panjang garis pantai serta letak geografisnya yang berbatasan langsung dengan Laut Jawa dan Samudera Indonesia, Provinsi Lampung memiliki potensi besar dalam pemanfaatan perairan laut. Provinsi Lampung juga memiliki empat Tempat Pelelangan Ikan (TPI), yaitu di Kabupaten Lampung Selatan, Kabupaten Tanggamus, Kabupaten Lampung Timur, dan Kota Bandar Lampung. Sumber daya kelautan sangat erat hubungannya dengan masyarakat pesisir yang sebagian besar mata berpencaharian sebagai nelayan. Masyarakat nelayan terdiri darinelayan, buruh nelayan dan pedagang ikan (baik skala kecil dan skala besar). Masyarakat nelayan umumnya merupakan masyarakattradisional dengan strata sosial ekonomiyang rendah. Pendidikan yang dimilikisecara umum lebih rendah dibandingkandengan pendidikan yang dimiliki olehmasyarakat non pesisir. Masyarakat pesisir khususnya pedagang ikan dikategorikansebagai masyarakat yang sudah biasa bergelut dengan masalah kemiskinan dan keterbelakangan.permasalahan pokok pada masyarakat nelayan jika dilihat dari segi ekonomi formal adalah masih rendahnya tingkat pendidikan, pengetahuan tentang kelautan, kepemilikanmodal,serta manajemen usaha perikanan. Apabila dilihatdari segi ekonomi substantif, masyarakatpesisir cenderung memilki ciri khas dan budaya ekonomi dari wilayah mereka masing-masing (Karyani, 2012). Menyadari persentase pendapatan penduduk yang tergolong belum sejahtera di beberapa wilayah Indonesia cukup besar, pemerintah melakukan upaya

5 penanggulangan kemiskinan. Menurut Bappenas (2007), pemerintah telah menetapkan instrumen penanggulangan kemiskinan yang dibagi berdasarkan tiga klaster. Klaster I merupakan program bantuan sosial terpadu berbasis keluarga, klaster II merupakan program penanggulangan kemiskinan berbasis pemberdayaan masyarakat, dan klaster III merupakan penanggulangan kemiskinan berbasis pemberdayaan usaha ekonomi mikro dan kecil.salah satu program yang digagas oleh pemerintah penanggulangan kemiskinan pada klaster II adalah Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri. PNPM-Mandiri digagas mulai 2006 dan terus dilakukan pengembangan oleh pemerintah. Sejak 2008, dikembangkan PNPM yang bersifat sektoral atau yang sudah terfokus pada sektor tertentu, yaitu PNPM-PUAP (Program Usaha Agribisnis Perdesaan) yang dikelola oleh Kementerian Pertanian, PNPM-KP (Kelautan dan Perikanan) yang dikelola oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan, PNPM-Pariwisata yang dikelola oleh Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata, dan PNPM-Permukiman yang dikelola oleh Kementerian Perumahan Rakyat (Kementerian Kelautan dan Perikanan, 2013). Sesuai dengan pembagian sektor kerja yang dilakukan pemerintah, untuk menangani masalah kemiskinan dibidang kelautan dan perikanan menggunakan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Kelautan dan Perikanan (PNPM-Mandiri KP). PNPM-Mandiri KP dibagi menjadi tiga program yang lebih fokus yaitu Pengembangan Usaha Mina

6 Pedesaan (PUMP) Perikanan Tangkap, Perikanan Budidaya, Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan; Pemberdayaan Usaha Garam Rakyat (PUGAR); serta Pengembangan Desa Pesisir Tangguh (PDPT).Target kelompok penerima bantuan PNPM-Mandiri KP di Indonesia adalah sebanyak 4.200 kelompok dan Target kelompok penerima bantuan PNPM-Mandiri KP di Provinsi Lampung sebanyak 124 kelompok. Pada penelitian ini, dari ketiga PNPM-Mandiri KP tersebut difokuskan kepada penerima program PUMP pada bidang Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan (P2HP). Bantuan dana Program PUMP yang disalurkan oleh Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Bandar Lampung ini digunakan sebagai kredit modal kerja bagi nelayan untuk meningkatkan produktivitas nelayan penerima bantuan. Besarnya bantuan yang diberikan pada setiap kelompok pengolah dan pemasar bidang perikanan adalah sebesar Rp 50.000.000,00. Data jumlah kelompok pengolah dan pemasar disajikan pada Tabel 2. Tabel 2.Jumlah kelompok pengolah dan pemasar penerima manfaat program PUMP bidang P2HP Provinsi Lampung tahun 2013 No. Jumlah Kelompok Pengolah dan Pemasar Kabupaten/ Kota Penerima program PUMP (kelompok) 1. Bandar Lampung 4 2. Lampung Selatan 6 3. Pringsewu 5 4. Tulang Bawang 9 5. Tanggamus 5 6. Pesawaran 8 7. Lampung Barat 8 TOTAL 45 Sumber: Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Lampung Tabel 2 menggambarkan rekapitulasi kelompok pengolah dan pemasar penerima manfaat program PUMP bidang P2HP Provinsi Lampungtahun

7 2013. Program PUMP bidang PPHP di Provinsi Lampung dibagi atas 6 kabupaten dan 1 kota. Ada sebanyak 4 kelompok pengolah dan pemasardi wilayah pesisir Kota Bandar Lampung yang menerima bantuan program PUMP. Tujuan akhir dari program PUMP ini adalah untuk meningkatkan pendapatan masyarakat pesisir sehingga dapat meningkatkan kesejahteraannya. Namun demikian, untuk mengetahui aktualisasi program tersebut dilapangan perlu dilakukannya kajian. Berdasarkan hal tersebut, penulis tertarik untuk meneliti program PUMP dengan judul keragaan program Pengembangan Usaha Mina Pedesaan (PUMP) bidang pengolahan dan pemasaran hasil perikanan (P2HP) danpendapatan pelaku usaha bidang perikanandi wilayah pesisir Kota Bandar Lampung. Berdasarkan uraian-uraian di atas, maka dirumusan permasalahan sebagai berikut: 1. Bagaimanakah keragaan pelaksanaan program PUMP bidang P2HP di wilayah pesisir Kota Bandar Lampung? 2. Bagaimanakah pendapatan pelaku usaha dibidang perikanan penerima program sebelum dan setelah dilaksanakannya program PUMP bidang P2HP di wilayah pesisir Kota Bandar Lampung? 3. Kendala apa saja yang dihadapi didalam pelaksanaan program PUMP bidang P2HP di wilayah pesisir Kota Bandar Lampung? B. Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui:

8 1. Keragaan pelaksanaan program PUMP bidang P2HPdi wilayah pesisir Kota Bandar Lampung. 2. Pendapatan pelaku usaha dibidang perikanan penerima program sebelum dan setelah dilaksanakannya program PUMP pada bidang P2HP di wilayah pesisir Kota Bandar Lampung. 3. Kendala yang dihadapi didalam pelaksanaan program PUMP bidang P2HP di wilayah pesisir Kota Bandar Lampung. C. Kegunaan Penelitian Hasil penelitian ini diharapkan berguna sebagai: 1. Sumbangan pemikiran yang berkaitan dengan usaha pemerintah dalam pelaksanaan program PNPM Mandiri PL dan bahan pertimbangan bagi instansi terkait dalam menentukan kebijakan yang berhubungan dengan program PNPM Mandiri PL. 2. Informasi bagi pelaku usaha pengolahan dan pemasaran hasil perikanan dalam pemanfaatan program PNPM Mandiri PL untuk meningkatkan pendapatannya. 3. Bahan studi, rujukan, dan pertimbangan dalam penelitian sejenis.