I. PENDAHULUAN. sebelah Selatan dengan Provinsi Sumatera Utara (BPS Aceh 2012). penduduk. Areal tanaman kelapa di Provinsi Aceh pada tahun 2004 seluas

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "I. PENDAHULUAN. sebelah Selatan dengan Provinsi Sumatera Utara (BPS Aceh 2012). penduduk. Areal tanaman kelapa di Provinsi Aceh pada tahun 2004 seluas"

Transkripsi

1 I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Provinsi Aceh terdiri atas 23 Kabupaten dan 8 Kota dengan luas wilayah ,81 km2 terletak antara 2 6 o LU dan o BT. Sebelah Utara dan Timur berbatasan dengan Selat Malaka, sebelah Barat dengan Samudera Indonesia, dan sebelah Selatan dengan Provinsi Sumatera Utara (BPS Aceh 2012). Provinsi Aceh tanaman kelapa merupakan komoditi unggulan daerah yang melibatkan keluarga petani atau jiwa (28 %) dari 3,2 juta penduduk. Areal tanaman kelapa di Provinsi Aceh pada tahun 2004 seluas ha terdiri atas Tanaman Belum Menghasilkan (TBM) ha (8,9%), Tanaman Menghasilkan (TM) ha (85,2%) dengan produksi sebesar ton. Daerah sentra produksi adalah Kabupaten Biruen, Aceh Besar, Pidie, Aceh Utara, Aceh Selatan dan Aceh Utara yang terletak di daerah pinggir pantai (Disbun Aceh,2005). Sebagai tanaman yang hidup di daerah tropis tanaman kelapa merupakan salah satu produk tanaman yang unik karena disamping komponen daging buahnya yang langsung dapat dikonsumsi, juga air buahnya yang dapat langsung diminum tanpa melalui pengolahan. Keunikan ini ditunjang oleh sifat fisik dan komposisi kimia daging dan air kelapa, sehingga produk ini sangat digemari konsumen baik anak-anak maupun orang dewasa. Selain itu dari segi ekonomis hampir seluruh tanaman kelapa dapat dimanfaatkan untuk menambah nilai ekonomi masyarakat mulai dari sabut kelapa, tempurung, lidi sampai dengan 1

2 2 batang kelapa yang bisa dipakai sebagai alternatif pengganti jembatan. Untuk melakukan semua itu diperlukan keterampilan dari petani untuk mengolahnya menjadi suatu produk yang bernilai ekonomis. Pada umumnya petani menjual kelapa dalam bentuk butiran dan kelapa congkel segar. Kelapa butiran untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga sedangkan kelapa congkel segar untuk memenuhi kebutuhan bahan baku pabrik minyak goreng kelapa di Provinsi Aceh dan pabrik minyak goreng di Medan, Sumatera Utara. Pabrik minyak goreng kelapa umumnya terletak di daerah pantai Timur seperti di Aceh Timur, Aceh Utara, Bireun, Pedie dan Aceh Besar, sedangkan di daerah pantai Barat seperti Aceh Selatan, Aceh Jaya dan yang lainnya keberadaan pabrik pengolah kelapa masih kurang sehingga kelapa congkel segar yang dihasilkan harus dijual ke daerah pantai Timur seperti ke Aceh Besar dan Utara. Kondisi ini menyebabkan biaya transpor lebih mahal yang dibebankan ke petani sehingga harga ditingkat petani lebih murah dibandingkan dari daerah lain seperti aceh timur, Aceh utara, Aceh Besar serta Kabupaten di wilayah timur yang jangkauan pabrik minyak goreng kelapa lebih dekat. Sebagai salah satu daerah pesisir, Kabupaten Acah Barat merupakan salah satu daerah sentral perkebunan kelapa yang wilayah persebaran tanaman tersebut berada di pesisir pantai, khususnya tanaman kelapa banyak terdapat di Kecamatan Arongan lambalek Kabupaten Aceh Barat. Pembudidayaan kelapa tersebut ada yang diusahakan dan dibudidayakan masyarakat, namun sebagian tanaman tersebut tumbuh tanpa diusahakan dan dibudidayakan. Tanaman kelapa bagi masyarakat merupakan salah satu kebutuhan penting karena selain minyak goreng

3 3 kelapa, santan kelapa sangat dibutuhkan dalam keperluan rumah tangga atau usaha mikro seperti usaha pembuatan roti yang memerlukan bahan baku dari kelapa. Sehingga kebutuhan produksi kelapa harus ditingkatkan.selama ini kebutuhan kelapa Kabupaten Aceh Barat berasal dari luar daerah seperti, Kabupaten Simeuleu, Biren serta Kabupaten Aceh Utara.( Data Kec.Arongan Lambalek). Jika kita mengingat peristiwa penting 9 tahun yang lalu, yaitu Peristiwa gempa bumi pada 26 Desember 2004 serta diikuti dengan gelombang Tsunami di Propinsi Aceh, menyebabkan areal tanaman kelapa mengalami kerusakan seluas ha (9,28 %) dengan nilai sebesar Rp. 52,8 milyar, petani kehilangan pendapatan sebesar Rp /tahun dan kehilangan produksi sebanyak butir/tahun atau rata rata per keluarga petani Rp ,/tahun. Daerah yang terparah kerusakan tanaman kelapanya terdapat di Kabupaten Aceh Besar, Aceh Jaya, Aceh Selatan, Aceh Barat, dan Simeulue, masing masing 52,10 %, 24%,12 %, 9,75 % dan 2,92 %, di mana 75,82 % areal kelapa berada di daerah Provinsi Aceh (Disbun Aceh, 2005). Akibat terjadinya Gempa dan tsunami menyebabakan areal tanaman kelapa mengalami kerusakan seluas ± ha (9,28%). sejak dari Bireuen di pantai Timur, Aceh Besar dan Sabang di Aceh Utara sampai Aceh Selatan di Pantai Barat. Oleh sebab itu dalam usaha melakukan pengolahan dalam upaya meningkatkan nilai tambah perlu dipertimbangkan lokasi yang tepat di mana industri pengolahan akan dipusatkan. Jumlah petani kelapa yang mengalami

4 4 musibah terbanyak adalah di Kabupaten Aceh Besar (52,03 %), kemudian di Kabupaten Aceh Jaya (14,48%) dan Aceh Selatan (12,69%). (Disbun Aceh,2005). Secara geografis Kabupaten Aceh Barat terletak pda ketinggian m dibawah permukaan laut (dpl), ditinjau berdasarkan tingkat kesesuaian lahan, Aceh Barat cocok untuk pengembangan sektor perkebunan seperti kelapa sawit, kelapa, kopi, coklat, nilam, karet dan lain sebagainya. Wilayah Aceh Barat mempunyai banyak pantai dengan tanaman pohon kelapa tumbuh subur dimana-mana. Pohon kelapa ini menghasilkan produksi yang tidak sedikit dan tidak pernah berhenti sepanjang tahun. Limpahan buah kelapa ini membuat masyarakat Aceh Barat sangat menggemari komoditi ini. Sebagian besar makanan khas wilayah ini menggunakan santan, selain itu kelapa muda juga sangat diminati sebagai minuman yang menyegarkan. Selama tahun 2011 tercatat 1.362,36 ton kelapa dalam diproduksi, dengan Kecamatan Arongan Lambalek dan Samatiga sebgai penyumbang terbesarnya. Jumlah ini meningkat dibanding tahun-tahun sebelumnya. Kabupaten Aceh Barat merupakan salah satu wilayah yang terkena dampak tsunami yang menimbulkan berbagai krisis seperti hilangnya tempat tinggal, kurangnya sarana air bersih, trauma mental serta hancurnya lahan pertanian masyarakat tempat mereka mencari rezeki yang mengakibatkan keseimbangan kondisi psikologi seseorang semakin terganggu. Dampak tersebut juga dirasakan langsung oleh masyarakat yang tinggal di Desa Arongan Kecamatan Arongan Lambalek khususnya mereka yang tinggal di daerah pesisir pantai serta menggantungkan hidup pada sektor pertanian dan perkebunan kelapa.

5 5 Dengan demikian pengembangan wilayah zona pertanian, khususnya areal yang dibutuhkan oleh para petani sangat diperlukan demi peningkatan produksi pertanian pada lahan yang telah hancur guna memenuhi permintaan pasar yang semakin meningkat sehingga kebutuhan pasar dapat kembali seimbang dalam memenuhi pangsa pasar. Berdasarkan latar belakang diatas peneliti melakukan penelitian untuk mengetahui bagaimana tingkat pengaruh pra dan pasca tsunami terhadap produktivitas kelapa di Desa Arongan Kecamatan Arongan Lambalek khususnya sebagai salah satu daerah perkebunan kelapa dan juga merupakan daerah yang terkena dampak tsunami Rumusan Masalah Berdasarkan permasalahan yang telah di jelaskan diatas, maka dapat dirumuskan bahwa ; a. Bagaimana perkembangan kelapa Pra dan Pasca Tsunami di desa Arongan Kecamatan Arongan Lambalek kabupaten Aceh Barat. b. Berapa produktivitas kelapa pasca Tsunami di Desa Arongan Kecamatan Arongan Lambalek Kabupaten Aceh Barat Tujuan Penelitian Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah : a. Untuk mengetahui perkembangan kelapa pra dan pasca tsunami di Desa Arongan Kecamatan Arongan Lambalek.

6 6 b. Untuk melihat produktivitas kelapa pra dan pasca tsunami di Desa Arongan Kecamatan Arongan Lambalek Kabupaten Aceh Barat Manfaat Penelitian Adapun kegunaan dalam penelitian ini adalah: a. Bagi peneliti, penelitian ini dapat bermanfaat memperdalam wawasan pengetahuan penulis tentang produktivitas usaha tani kelapa pasca Tsunami. b. Bagi petani, penelitian ini agar dapat bermanfaat sebagai gambaran untuk mengembangkan usaha taninya dalam budidaya tanaman kelapa pasca tsunami, sehingga produktivitas dan pendapatan petani kelapa dapat meningkat sesuai dengan yang diharapkan.

I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Bencana Gempa dan Tsunami yang terjadi di beberapa wilayah di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) pada 26 Desember 2004 telah menimbulkan dampak yang sungguh luar
