Tugas Akhir Sarjana Strata Satu PERENCANAAN LANDAS PACU DAN TEBAL PERKERASAN FLEKSIBEL LANDAS PACU BANDAR UDARA WAIOTI MAUMERE

dokumen-dokumen yang mirip
STUDI PENGEMBANGAN BANDAR UDARA TAMBOLAKA SUMBA BARAT

Tugas Akhir Sarjana Strata Satu STUDI PENGEMBANGAN BANDAR UDARA HAJI HASAN AROEBOESMAN ENDE KABUPATEN ENDE

STUDI PENGEMBANGAN BANDAR UDARA HANG NADIM BATAM

Laporan Tugas Akhir PERBANDINGAN TARIF ANGKUTAN UMUM (BUS DAN MOBIL PENUMPANG UMUM) BERDASARKAN BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN (BOK)

STUDI PENGEMBANGAN BANDAR UDARA EL TARI KUPANG

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

EFEKTIVITAS PENERAPAN RUANG HENTI KHUSUS SEPEDA PADA SIMPANG BERSINYAL. (STUDI KASUS PERSIMPANGAN Jl. SENOPATI-Jl. KH.AHMAD

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Kabupaten Sikka dengan ibu kotanya bernama Maumere merupakan salah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TUGAS AKKHIR ANALISIS PERANCANGAN TEBAL PERKERASAN APRON BANDARA INTERNASIONAL AHMAD YANI SEMARANG DENGAN METODE FEDERATION AVIATION ADMINISTRATION

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Kabupaten Ende dengan ibukotanya bernama Ende merupakan salah satu

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Kabupaten Sumba Barat dengan ibu kotanya bernama Waikabubak

PERANCANGAN GEOMETRI RUNWAY BANDAR UDARA WUNOPITO LEWOLEBA,LEMBATA NUSA TENGGARA TIMUR. Oleh : DEWI ANASTASIA IPAH WUWUR NPM.

RENCANA STUDI PENGEMBANGAN BANDAR UDARA WAI OTI, MAUMERE

ANALISIS KINERJA TERMINAL LEUWI PANJANG KOTA BANDUNG

ANALISIS KINERJA JALAN PADA RUAS JALAN SOLO KM 8,8 SAMPAI KM 10. Oleh : ALLWIN MULATUA SILALAHI No. Mahasiswa : / TS NPM :

TUGAS AKHIR ANALISIS PENGEMBANGAN LANDAS PACU DI BANDAR UDARA RADIN INTEN II LAMPUNG SELATAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

EVALUASI KINERJA BUS TRANS JOGJA. Laporan Tugas Akhir sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta

BAB I PENDAHULUAN. Tenggara Timur yang terletak di daratan Pulau Flores. Wilayah Kabupaten

EVALUASI KINERJA ANGKUTAN UMUM DI KOTA KUPANG, NUSA TENGGARA TIMUR. (Studi Kasus Jalur 1 dan 2) Laporan Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya Yogyakarta

ANALISA METODE-METODE PERENCANAAN PERKERASAN STRUKTURAL RUNWAY BANDAR UDARA TUGAS AKHIR

ANALISIS TINGKAT PELAYANAN DI RUAS JALAN KALIURANG YOGYAKARTA. Laporan Tugas Akhir. sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana dari

EVALUASI TARIF ANGKUTAN UMUM JALUR 16 PADA TRAYEK WONOSARI- BARON DI GUNUNGKIDUL. Tugas Akhir. Oleh : Hendra Ginting NPM :

STUDI OPTIMASI KAPASITAS LANDASAN PACU (RUNWAY) PADA BANDAR UDARA INTERNASIONAL JUANDA SURABAYA TUGAS AKHIR

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN MATRAMAN RAYA JAKARTA. (Studi Kasus Pertigaan Jatinegara Barat s/d Pertigaan Jatinegara Timur) Laporan Tugas Akhir

ANALISIS DESAIN TEBAL STRUKTUR PERKERASAN KAKU DENGAN METODE PCA DAN FAA PADA APRON BANDAR UDARA ADISUMARMO SURAKARTA TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

PERANCANGAN STRUKTUR KOMPOSIT PERKERASAN DI LENGAN SEBELAH TIMUR PERSIMPANGAN JALAN PALAGAN DAN RING ROAD UTARA YOGYAKARTA

ANALISIS MENGENAI KEPUASAN PENUMPANG TERHADAP TINGKAT PELAYANAN FASILITAS DI BANDAR UDARA RENDANI MANOKWARI

EVALUASI KINERJA SIMPANG EMPAT BERSINYAL JL. MENTERI SUPENO JL. BATIKAN JL. VETERAN DI KOTA YOGYAKARTA. Oleh : YULIUS DWI SETIAWAN NPM :

ANALISIS KINERJA JALAN DAN PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KECEPATAN KENDARAAN RINGAN DENGAN KENDARAAN TIDAK BERMOTOR BERUPA BECAK

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR RSUD. SULTAN IMANUDDIN KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT KALIMANTAN TENGAH

EVALUASI KINERJA BUS TRANSJOGJA (Studi Kasus: Bus Jalur 2A dan 2B)

ANALISIS LALU LINTAS SIMPANG TAK BERSINYAL

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

ANALISIS SIMPANG BERSINYAL PADA SIMPANG EMPAT PENDOWO PURWOREJO (JALAN RAYA PURWOREJO KM 9)

PERANCANGAN STRUKTUR KANTOR INDOSAT SEMARANG. Oleh : LIDIA CORRY RUMAPEA NPM. :

TUGAS AKHIR OPTIMALISASI KAPASITAS APRON TERMINAL 2 BANDAR UDARA SOEKARNO-HATTA AKIBAT PERPINDAHAN PESAWAT INTERNASIONAL

Laporan Tugas Akhir. Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Oleh:

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

DESAIN TEBAL PERKERASAN DAN PANJANG RUNWAY MENGGUNAKAN METODE FAA; STUDI KASUS BANDARA INTERNASIONAL KUALA NAMU SUMATERA UTARA SKRIPSI OLEH

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

KATA HANTAR ANALISIS KECELAKAAN LALU LINTAS PADA AREA BLACK SPOT DI. RUAS JALAN YOGYA-MAGELANG ANTARA KM 4-KM 17 yang disusun

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Menurut PP RI No.70 Tahun 2001 tentang Kebandar udaraan, Pasal 1 Ayat

PENGEMBANGAN MODA TRANSPORTASI BAGI KEMAJUAN PARIWISATA DI KABUPATEN MALUKU TENGGARA. Oleh : KRISTINA WINARTI NPM :

TUGAS AKHIR PERENCANAAN ULANG DAN MANAJEMEN KONSTRUKSI TAXIWAY DI BANDARA ADI SUTJIPTO YOGYAKARTA

DAFTAR lsi. ii DAFTAR lsi. iv DAFTAR TABEL. vi DAFTAR GAMBAR. vii DAFTAR LAMPIRAN. viii ISTILAH - ISTILAH. ix NOTASI- NOTASI

ICAO (International Civil Aviation Organization)

STUDI PERBANDINGAN METODE PERENCANAAN PERKERASAN KAKU UNTUK LAPANGAN TERBANG MONICA SARI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. ini telah menjadikan peranan transportasi menjadi sangat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN SULTAN SALEH PONTIANAK

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG. KANTOR DAN HUNIAN PT.MANDALA MULTI FINANCE.tbk

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan data yang ada yaitu pada tahun 2028 perkiraan jumlah penumpang

PERENCANAAN BANDAR UDARA. Page 1

ANALISIS TINGKAT KEBUTUHAN TERMINAL PENUMPANG DI BANDAR UDARA EL TARI KUPANG

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

1.1. Latar Belakang Masalah 1

ANALISIS BEBAN LALU LINTAS JEMBATAN GONDOLAYU JALAN SUDIRMAN YOGYAKARTA. Laporan Tugas Akhir

STUDI KELAYAKAN PEMBANGUNAN JALUR KERETA API ANTARA YOGYAKARTA BOROBUDUR

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN WATES (STUDI KASUS PADA JALAN WATES DEPAN PASAR GAMPING, SLEMAN, YOGYAKARTA) Laporan Tugas Akhir. Atma Jaya Yogyakarta

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL BAHTERA SURABAYA JAWA TIMUR. Laporan Tugas Akhir

PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KAPASITAS JALAN DAN KECEPATAN KENDARAAN DI JALAN A.M. SANGAJI

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KULIAH UMUM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

EVALUASI TINGKAT PELAYANAN RUAS JALAN RAYA ABEPURA DI KOTA JAYAPURA, PROVINSI PAPUA. Laporan Tugas Akhir

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG KANTOR PUSAT SBU DISTRIBUSI WILAYAH II JAWA BAGIAN TIMUR SURABAYA-JAWATIMUR TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

KATA HANTAR. Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah melimpahkan

EVALUASI KINERJA ANGKUTAN UMUM PERKOTAAN PADA JALUR B2 DI KOTA PURWOKERTO

ANALISIS KECELAKAAN DITINJAU DARI FAKTOR KELENGKAPAN FASILITAS JALAN DAN GEOMETRIK (Studi Kasus di Jalan Bawen Kabupaten Semarang) Oleh :

EVALUASI KAPASITAS PARKIR KENDARAAN BERMOTOR DI PELABUHAN SORONG, PAPUA BARAT. Laporan Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS KAPASITAS TAMAN PARKIR ABU BAKAR ALI MALIOBORO YOGYAKARTA

ANALISIS KAPASITAS LANDAS PACU PADA BANDAR UDARA NGURAH RAI DENPASAR. Laporan Tugas Akhir

EVALUASI GEOMETRIK JALAN (Studi Kasus Ruas Jalan Pembangkit Listrik Bumi PT. Sarula Operation Limited Sumatera Utara STA Sampai STA 1+656)

EVALUASI KELAYAKAN TARIF ANGKUTAN UMUM PERKOTAAN BERDASARKAN BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN DI SERANG- BANTEN

EVALUASI KINERJA KONTRAKTOR DI YOGYAKARTA

ANALISIS KELEBIHAN MUATAN PADA KENDARAAN ANGKUTAN BARANG DI UPPKB KALITIRTO

BAB I PENDAHULUAN. Peningkatan kondisi ekonomi, sosial dan pertumbuhan penduduk

ANALISIS KEBUTUHAN RUANG PARKIR DI PASAR GOTONG ROYONG KOTA MAGELANG, JAWA TENGAH

PENGGUNAAN METODE CAKAR AYAM MODIFIKASI SEBAGAI SOLUSI PEMBANGUNAN JALAN DI ATAS TANAH EKSPANSIF

PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KAPASITAS JALAN DAN KECEPATAN LALU LINTAS (Studi Kasus Jalan Cendrawasih Selatan Pasar Kota Klaten)

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai kemampuan untuk mencapai tujuan dalam waktu cepat, berteknologi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN

STUDI PERBANDINGAN FAKTOR-FAKTOR KOMPETENSI MANAJER PROYEK BERDASARKAN REALITA DAN HARAPAN KARYAWAN

ANALISIS UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP PADA PROYEK KONSTRUKSI DI YOGYAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG PROGO

Perencanaan Bandar Udara

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR PASAR SEPINGGAN, KOTA BALIKPAPAN, KALIMANTAN TIMUR. Oleh : EKASISCA CONTESA NPM :

PERANCANGAN AIR SIDE FACILITIES BANDAR UDARA DOMINE EDUARD OSOK DI SORONG, PAPUA BARAT

EVALUASI KERUSAKAN RUAS JALAN PULAU INDAH, KELAPA LIMA, KUPANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX

Laporan Tugas Akhir. ANALISIS PARKIR SEPEDA MOTOR DI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA (Studi Kasus Parkir Kampus Dua dan Kampus Empat ) Oleh :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG G UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO SEMARANG TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

Perencanaan Sisi Udara Pengembangan Bandara Internasional Juanda Surabaya

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS APARTEMEN KALIBATA RESIDENCE TOWER D JAKARTA. Laporan Tugas Akhir. Atma Jaya Yogyakarta. Oleh :

ANALISIS TINGKAT PELAYANAN RUAS JALAN. (Studi Kasus Jalan R. W. Monginsidi Kota Kupang, NTT) Laporan Tugas Akhir

ANALISIS FAKTOR- FAKTOR PENENTU KEBERHASILAN PENGENDALIAN WAKTU PADA PROYEK KONSTRUKSI. Oleh : FREDERICK MARTCE YUDHA NPM :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG MEDICAL STAFF RS. CIPTO MANGUNKUSUMO JAKARTA

2.3 Dasar - Dasar Perancangan Tebal Lapis Keras Lentur Kapasitas Lalulintas Udara 20

Transkripsi:

Tugas Akhir Sarjana Strata Satu PERENCANAAN LANDAS PACU DAN TEBAL PERKERASAN FLEKSIBEL LANDAS PACU BANDAR UDARA WAIOTI MAUMERE Oleh : YOSEF NORBERTUS T. MUDA NPM : 03 02 11716 PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA YOGYAKARTA, SEPTEMBER 2010

PERSEMBAHAN Semua kesuksesan saya tidak akan pernah tercapai oleh campur tangan : 1. Raja dan Bunda Suci dalam hidupku Tuhan Yesus Kristus dan Bunda Maria. 2. Pemberi spirit jiwa dan dua tokoh idola dalam hidupku Papa-ku Agus Lego Muda, S.Pd.,M.Pd dan Mama-ku Anastasia Badje, S.Pd.,M.Pd 3. Saudari saya Helen Muda dan kakak ipar saya Ino Padeng serta ponakanku Sheren Padeng, saudara saya Ritno Muda. 4. Papa Andre Muda dan Mama Agnes serta saudari saya Illona Muda dan Leonora Muda 5. Sepupu saya kak Fred Djen sekeluarga dan kak Ricky Djen yang telah membantu saya dalam perkuliahan dan tugas akhir saya. 6. Para pahlawan tanpa tanda jasa, dan khususnya pembimbing Tugas Akhir saya, Benediktus Susanto, S.T.,M.T Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 7. Pemberi semangat dan doa-doa nya Olivia Soi 8. Saudara-saudari tersayang saya dalam susah dan senang di yogya Alfon,Ditho,Yoddy,Nolly,Arman,Tino,k Vicky,k Ano,Ope,Happy,Viden,Lodi,Rommy,Andris,Adeo,Doddy,DeddyAdo,Arief,Yohan,Ongen,Ronald,Fandy,In o,teddy,ayub,dionnoang,erwin,tiyok,rona,firman,emili,rysa,cici,ulce,v any,nonamado,itamartha dan semua Apers Mof Jogja, IKAMASI Jogja, Kledokan F.C dan teman-teman yang tidak bisa disebutkan satu persatu. 9. Thanks buat band saya d Pisces Band dan Rockatenda Band 10. Teman seperjuangan Angkatan 2003 dan Semua tangan yang pernah membantu yang tidak dapat saya sebutkan. Terima kasih buat semua cinta, kasih, penuntunan dan kebersamaannya. Terima kasih buat semuanya, Tuhan Yesus memberkati, Amin. Segala perkara dapat ku tanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku ( filipi 4:13 ) iv

INTISARI PERENCANAAN LANDAS PACU DAN TEBAL PERKERASAN FLEKSIBEL LANDAS PACU BANDAR UDARA WAIOTI MAUMERE, Yosef Norbertus T. Muda, NPM 03 02 11716, 4 September 2010, Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Bandar Udara Waioti Maumere Kabupaten Sikka mengalami peningkatan jumlah penumpang dan barang dari tahun ke tahun, maka permasalahan yang dihadapi Bandar Udara Waioti Maumere Kabupaten Sikka semakin kompleks. Oleh karena itu dibutuhkan suatu perencanaan landas pacu dan tebal perkerasan fleksibel landas pacu untuk melayani pesawat yang lebih besar yang belum pernah beroperasi di Bandar Udara Waioti Maumere, dengan pesawat rencana Air Bus A- 300-B4. Dengan demikian, dapat meningkatkan kemampuan pelayanan Bandar Udara Waioti Maumere Kabupaten Sikka. Dalam perencanaan landas pacu dan tebal perkerasan fleksibel landas pacu mengacu pada laju pertumbuhan pesawat, penumpang, barang, bagasi pada tahun 2018. Perancangan landas pacu ditinjau dari karakteristik jenis pesawat rencana yaitu Air Bus A-300-B4 dan tebal perkerasan fleksibel landas pacu Bandar Udara Waioti Maumere saat ini. Hasil analisis menunjukkan bahwa untuk meningkatkan pelayanan perlu diadakan suatu perancangan ulang landas pacu Bandar Udara Waioti Maumere Kabupaten Sikka. Hasil analisis menunjukkan bahwa penumpang pada tahun 2018 adalah 55566 orang, pesawat sebanyak 2015 pesawat, bagasi sebanyak 1068891 kg, dan barang sebanyak 814843 kg. Dengan demikian sudah selayaknya dilakukan perancangan ulang landas pacu bandar udara. Hasil disain menunjukkan perlunya penambahan panjang runway menjadi 3150 m, lebar menjadi 46 meter, taxiway 97 m x 23 m dengan sudut belokan 45 0, dan penambahan panjang untuk apron 240 m, lebar menjadi 130 m, dan penambahan tebal perkerasan fleksibel runway untuk jenis pesawat Air Bus A-300-B4 menjadi 92 cm, dengan tebal lapis permukaan 10 cm, tebal lapis pondasi 27 cm, tebal lapis pondasi bawah 55 cm. Kata kunci : runway, taxiway, apron, perkerasan fleksibel. v

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan yang telah memberikan kekuatan dan kesehatan hingga terselesaikannya penulisan tugas akhir strata satu dengan judul Perencanaan Landas Pacu dan Tebal Perkerasan Fleksibel Landas Pacu Bandar Udara Waioti Maumere. Penulisan ini dalam rangka melengkapi persyaratan untuk memperoleh Strata satu (S1) pada Program Studi Teknik Sipil, Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Dalam proses penulisan tugas akhir ini, penulis banyak memperoleh bimbingan, pengarahan, dan bantuan serta dorongan dari berbagai pihak, maka pada kesempatan ini dengan segala hormat, kerendahan hati, dan ketulusan hati, penulis mengucapkan terimakasih kepada 1. Bapak Dr.Ir.Ade Lisantono., M.Eng selaku dekan fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta 2. Bapak Ir.Junaedi Utomo., M.Eng selaku ketua program studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta 3. Ibu Ir.JF.Soandrijanie Linggo., M.T. selaku ketua program studi Teknik Sipil kekhususan Transportasi, Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 4. Bapak Benidiktus Susanto, S.T., M.T. selaku Dosen Pembimbing yang telah membimbing penulis dengan memberikan kritik dan saran yang membangun dalam penyelesaian tugas akhir ini. vi

5. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu yang telah membantu terselesaikannya tugas akhir ini Mengingat terbatasnya waktu dan kemampuan yang ada, penulis menyadari bahwa penyusunan dan penulisan tugas akhir ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan. Akhirnya penulis berharap semoga penulisan tugas akhir ini bermanfaat kepada semua pihak yang membutuhkan. Yogyakarta, September 2010 Yosef Norbertus T.Muda No. Mhs : 11716 / TST NPM : 03 02 11716 vii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL LEMBAR PENGESAHAN HALAMAN PERSEMBAHAN INTISARI KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang...1 1.2. Permasalahan...6 1.3. Batasan Masalah...9 1.4. Tujuan dan Manfaat...9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Bandar Udara dan Sistem Lapangan Terbang...11 2.1.1. Bandar udara...11 2.1.2. Sistem lapangan terbang...11 2.2. Konfigurasi Bandar Udara.12 2.2.1. Landas pacu (runway).13 2.2.2. Landas hubung (taxiway) 19 2.2.3. Apron...20 2.3. Fasilitas Bandar Udara...24 viii

2.3.1. Landas pacu (runway)...24 2.3.2. Landas hubung (taxiway)...25 2.3.3. Apron...26 2.3.4. Holding apron...27 2.3.5. Holding bay...27 BAB III LANDASAN TEORI 3.1. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Bandar Udara...29 3.1.1. Karakteristik pesawat terbang...29 3.1.2. Perkiraan volume penumpang...35 3.1.3. Letak bandar udara...36 3.2. Klasifikasi Bandar Udara...36 3.2.1. Klasifikasi bandar udara menurut ICAO...37 3.2.2. Klasifikasi bandar udara menurut FAA...37 3.3. Konfigurasi Bandar Udara...40 3.3.1. Landas pacu (runway)...41 3.3.2. Perkerasan landasan bandar udara 52 3.3.3. Metode perancangan FAA untuk perkerasan fleksibel.54 3.3.4. Kajian keberangkatan tahunan ekivalen...54 3.3.5. Tebal perkerasan fleksibel 57 3.3.6. Landas hubung (taxiway)..61 3.3.7. Apron 62 3.4. Konfigurasi Bandar Udara Waioti Maumere.70 3.5. Rencana Induk Bandar Udara (master plan)..72 BAB IV METODOLOGI PERENCANAAN 4.1. Rencana Perencanaan.75 4.1.1. Survei awal lapangan...75 ix

4.1.2. Pengambilan data di lapangan...76 4.2. Peralatan Yang Digunakan.76 4.3. Tahapan Pengambilan Data...77 BAB V ANALISIS DATA DAN PERENCANAAN 5.1. Analisis Perkiraan Lalu Lintas Udara...79 5.1.1. Arus penumpang, pesawat, bagasi dan barang...79 5.1.2. Perkiraan jumlah penumpang, pesawat, bagasi dan barang...83 5.1.3. Kapasitas angkut penumpang, bagasi dan barang...89 5.2. Analisis Sisi Udara.93 5.2.1. Perencanaan sisi udara..94 5.3. Perencanaan Perkerasan Fleksibel Landas Pacu..101 5.3.1. Penentuan keberangkatan tahunan ekivalen..101 5.3.2. Perencanaan tebal perkerasan fleksibel.107 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan...114 6.2. Saran...116 DAFTAR PUSTAKA...117 INDEX LAMPIRAN x

DAFTAR TABEL Tabel Keterangan Halaman 1.1. 1.2. 1.3. 1.4. 2.1. 2.2. 2.3. 3.1. 3.2. 3.3. Data Jumlah Penumpang di Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000 2008 Data Jumlah Pesawat di Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000 2008 Data Jumlah Bagasi di Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000 2008 Data Jumlah Barang di Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000 2008 Komposisi Pesawat Campuran Penggolongan Pesawat Terbang untuk cara-cara Kapasitas Praktis Kapasitas Tahunan Praktis Landasan Pacu Klasifikasi Airport, Disain Group Pesawat dan Jenis Pesawat Pemberian Kode bagi Bandar Udara oleh ICAO Pemberian Kode bagi Bandar Udara oleh ICAO 6 7 7 8 17 17 18 31 37 37 3.4. Klasifikasi Kelompok Rancangan Pesawat untuk 39 3.5. 3.6. 3.7. 3.8. Perencanaan Geometrik Bandar Udara Menurut FAA Klasifikasi Kategori Pendekatan Pesawat ke landasan Menurut FAA Ukuran Pesawat yang Berhubungan dengan Taxiway Kapasitas Landasan V Terbuka Komposisi Pesawat Campuran 39 40 44 45 3.9. Penggolongan Pesawat Terbang untuk Cara-cara 45 Kapasitas Praktis xi

3.10. 3.11. 3.12. 3.13. 3.14. 5.1. 5.2. 5.3. 5.4. 5.5. 5.6. 5.7. 5.8. 5.9. 5.10. 5.11. Kapasitas Tahunan Praktis Landasan Pacu Prakiraan Pengaruh Angin Terhadap Landasan Konversi Roda Pendaratan Utama Standar-standar Ukuran Taxiway Nilai-nilai Pemakaian Pintu Masuk Tipikal Jadwal Penerbangan Bandar Udara Waioti Maumere Data Jumlah Penumpang di Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000 2008 Data Jumlah Pesawat di Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000 2008 Data Jumlah Bagasi di Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000 2008 Data Jumlah Barang di Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000 2008 Kapasitas Tempat Duduk dan Volume Ruang Barang Tiap Jenis Pesawat Terbang Kapasitas Angkut dan Barang Rata rata Menurut Jenis Pesawat Jumlah Keberangkatan Tahunan oleh Pesawat Lain (R 2 ) Beban Roda (Wheel Load) dari Jenis Pesawat yang Beroperasi di Bandar Udara Waioti Maumere Tebal Lapis Perkerasan Bandar Udara Waioti Maumere Jenis Material Perkerasan Fleksibel Landas Pacu 46 51 56 62 69 80 81 81 82 82 91 92 104 104 107 112 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar Keterangan Halaman 1.1. 1.2. 1.3. 1.4. 1.5. 1.6. 1.7. 2.1. 2.2. 2.3. 2.4. 2.5. 2.6. 2.7. 2.8. 2.9. 2.10. 2.11. Peta Propinsi Nusa Tenggara Timur Gambar Kota Maumere Pelabuhan Laut di Maumere Hutan Pegunungan di Maumere Kondisi Jalan Darat ke Maumere Runway Bandar Udara Waioti Maumere Bandar Udara Waioti Maumere Bagian-bagian dari Suatu Sistem Bandar Udara Landasan Tunggal Landasan Sejajar Segaris Landasan Sejajar Digeser Landasan V Terbuka dan V Tertutup Nose in parking Nose out parking Angled nose in Angled nose out Parallel parking Landas Pacu (runway) Bandar Udara Waioti Maumere 1 2 3 4 4 5 6 12 13 14 14 16 21 21 22 22 23 25 2.12. Landas Hubung (taxiway) Bandar Udara Waioti 26 Maumere 2.13. 2.14. 3.1. 3.2. 3.3. Apron Bandar Udara Waioti Maumere Sketsa Umum Fasilitas Sebuah Bandar Udara Keterangan bagian-bagian Pesawat Landasan Tunggal Landasan Sejajar Segaris 27 28 30 41 42 xiii

3.4. 3.5. 3.6. 3.7. 3.8. 3.9. 3.10. 3.11. 3.12. 3.13. 3.14. 3.15. 3.16. 5.1. 5.2. 5.3. 5.4. 5.5. 5.6. 5.7. 5.8. 5.9. 5.10. 5.11. 5.12. Landasan Sejajar Digeser Landasan V Terbuka dan V Tertutup Penampang Melintang dan Detail Potongan Elemen-elemen Runway Tipe Konfigurasi Roda Pendaratan Utama Kurva Perancangan Perkerasan Fleksibel, Dual Tandem Gear Kurva Perancangan Perkerasan Fleksibel Pesawat Air Bus A-300-B4 Kurva Perancangan Tebal Lapis Pondasi Nose in parking Nose out parking Angled Nose in Angled Nose out Parallel parking Perkiraan Jumlah Penumpang Datang Tahun 2018 Perkiraan Jumlah Penumpang Berangkat Tahun 2018 Perkiraan Jumlah Pesawat Datang Tahun 2018 Perkiraan Jumlah Pesawat Berangkat Tahun 2018 Perkiraan Jumlah Bagasi Bongkar Tahun 2018 Perkiraan Jumlah Bagasi Muat Tahun 2018 Perkiraan Jumlah Barang Bongkar Tahun 2018 Perkiraan Jumlah Barang Muat Tahun 2018 Nose in parking di Bandar Udara Waioti Maumere Pesawat Air Bus A-300-B4 Kurva Perancangan Perkerasan Fleksibel Pesawat Air Bus A-300-B4 Kurva Perancangan Tebal Lapis Pondasi 42 44 47 47 55 58 59 60 63 64 65 66 67 83 84 85 85 86 87 88 89 93 94 110 111 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 : Gambar Output Master Plan Landasan Pacu Bandar Udara Waioti Maumere Lampiran 2 : Gambar Output Perencanaan Ulang Landasan Pacu Bandar Udara Waioti Maumere Lampiran 3 : Gambar Output Tebal Perkerasan Fleksibel Landasan Pacu Bandar Udara Waioti Maumere Lampiran 4 : Gambar Output Perencanaan Ulang Tebal Perkerasan Fleksibel Landasan Pacu Bandar Udara Waioti Maumere Lampiran 5 : Aerodome Bandar Udara Waioti Maumere Lampiran 6 : Jadwal Penerbangan Bandar Udara Waioti Maumere Lampiran 7 : Data Angkutan Udara Bandar Udara Waioti Maumere Tahun 2000-2008 Lampiran 8 : Data Tebal Perkerasan Runway Bandar Udara Waioti Maumere Lampiran 9 : Data Nilai CBR Bandar Udara Waioti Maumere xvi