ANALISIS POSTUR TUBUH DENGAN METODE RULA PADA PEKERJA WELDING DI AREA SUB ASSY PT. FUJI TECHNICA INDONESIA KARAWANG

dokumen-dokumen yang mirip
LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Arvin Afriansyah R

HUBUNGAN ANTARA POSTUR KERJA DENGAN KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA PEKERJA BAGIAN PRESS DRYER UD. ABIOSO, BOYOLALI

TUGAS AKHIR. Akhmad Abul A la Almaududi R

MANAJEMEN ALAT PELINDUNG DIRI PADA AREA PART MANUFACTURING DI PT. FSCM MANUFACTURING INDONESIA

IMPLEMENTASI PROGRAM P2K3 SEBAGAI UPAYA PENERAPAN SMK3 DI PT. GARUDAFOOD PUTRA PUTRI JAYA DIVISI ROASTED PEANUTS PATI

HUBUNGAN POSTUR KERJA DUDUK DENGAN KELELAHAN KERJA TENAGA KERJA BATIK TULIS DI MASARAN SRAGEN

IDENTIFIKASI BAHAYA, PENILAIAN DAN PENGENDALIAN RISIKO DI AREA PRODUKSI AEROSOL PT. UNZA VITALIS SALATIGA

IMPLEMENTASI K3 MESIN PRODUKSI PADA AREA STAMPING PT. FUJI TECHNICA INDONESIA

BAGI OPERATOR HEAVY DUTY TRUCK SAPTAINDRA SEJATI SITE ADARO MINING OPERATION TANJUNG TABALONG KALIMANTAN SELATAN

IMPLEMENTASI OHSAS : 2007 KLAUSUL EMERGENCY PREPAREDNESS AND RESPONSE PT. X PLANT 2

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Totok Aji Nugroho R

PENILAIAN POSTUR KERJA PADA TENAGA KERJA DI BAGIAN DIE CASTING MENGGUNAKAN METODE REBA DI PERUSAHAAN MANUFAKTUR PT. X PLANT PEGANGSAAN, JAKARTA UTARA

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Norman Aditya R

IMPLEMENTASI MANAJEMEN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN KECELAKAAN KERJA DI PT. INKA (PERSERO) MADIUN JAWA TIMUR

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Selviani R

HUBUNGAN SIKAP KERJA DINAMIS DENGAN KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA PERAWAT BAGIAN BANGSAL KELAS III DI RSUD DR. MOEWARDI

TUGAS AKHIR. Anisa Churil Mala R PROGRAM DIPLOMA 3 HIPERKES DAN KESELAMATAN KERJA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET Surakarta 2013

ANALISIS IDENTIFIKASI BAHAYA, PENILAIAN DAN PENGENDALIAN RISIKO SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN KECELAKAAN KERJA DI AREA GUDANG BAHAN JADI DI PT

ANALISIS POSTUR TUBUH DENGAN METODE RULA PADA PEKERJA WELDING DI AREA SUB ASSY PT. FUJI TECHNICA INDONESIA KARAWANG

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Restu Fahmia R

GAMBARAN PELAKSANAAN SISTEM TANGGAP DARURAT SEBAGAI UPAYA PENGENDALIAN KEADAAN DARURAT DI PT. INKA (PERSERO) MADIUN JAWA TIMUR

GAMBARAN PENERAPAN OSHA 29 CFR (L) MANAGEMENT OF CHANGE PADA MODIFIKASI JALUR UMPAN CATALYST DI REAKTOR PVC PLANT PT.

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Dimas Ganung Ashary R

PENERAPAN SISTEM IZIN KERJA SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN KECELAKAAN KERJA DI PT.WIJAYA KARYA BETON, Tbk. PABRIK PRODUK BETON BOYOLALI

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. HALAMAN PENGAJUAN... ii. HALAMAN PENGESAHAN... iii. KATA PENGANTAR... iv. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL...

HUBUNGAN GERAKAN FLEKSI PADA PERGELANGAN TANGAN DENGAN KELUHAN CARPAL TUNNEL SYNDROME PADA PEKERJA PENGEPAKAN PT. LOGAN FOOD KARANGANYAR

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Bekti Nur Arifah R

PENGELOLAAN INTENSITAS PENERANGAN DI AREA TEKNIK FARMASI I DAN II PT. KONIMEX SUKOHARJO

IMPLEMENTASI PENGENDALIAN BAHAYA UNTUK MENCAPAI ZERO ACCIDENT DI PT. FUJI TECHNICA INDONESIA KARAWANG JAWA BARAT

HUBUNGAN SIKAP KERJA ANGKAT-ANGKUT DENGAN KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA KULI PANGGUL DI GUDANG BULOG SURAKARTA

PENGELOLAAN LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (B3) DI PT. SKF INDONESIA, CAKUNG JAKARTA TIMUR

PENGARUH MASA KERJA DAN INTENSITAS PENERANGAN TERHADAP KELELAHAN MATA PADA PEKERJA BATIK TULIS LAWEYAN SURAKARTA

SISTEM PENGELOLAAN MANAJEMEN K3 SUB KONTRAKTOR EPCC PT. INTI KARYA PERSADA TEHNIK JAKARTA

TUGAS AKHIR KAJIAN IKLIM KERJA DAN TINGKAT KELELAHAN PADA TENAGA KERJA DI BAGIAN DAN KONVEKSI 4 PT. DAN LIRIS SUKOHARJO

KATA PENGANTAR. berkat dan karunia-nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan

IMPLEMENTASI SISTEM TANGGAP DARURAT KEBAKARAN SEBAGAI UPAYA KEWASPADAAN TERHADAP KEADAAN DARURAT KEBAKARAN DI PT

PENGELOLAAN LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN DALAM IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN DI PT KIMIA FARMA (PERSERO) Tbk PLANT JAKARTA

ANALISIS HASIL MEDICAL CHECK UP KARYAWAN SEBAGAI SALAH SATU UPAYA MENENTUKAN PROMOSI KESEHATAN DI PT. SERASI AUTORAYA JAKARTA UTARA

IMPLEMENTASI SISTEM PERMIT TO WORK SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KESELAMATAN KERJA DI PT. HALLIBURTON INDONESIA BALIKPAPAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan. Fahma Hakiki R

PERBEDAAN PRODUKTIVITAS KERJA PEMBATIK TULIS DENGAN MENGGUNAKAN KURSI KERJA ERGONOMIS DAN KURSI KERJA TIDAK ERGONOMIS DI INDUSTRI BATIK MASARAN SRAGEN

HUBUNGAN GERAKAN BERULANG PADA TANGAN DENGAN KELUHAN CARPAL TUNNEL SYNDROME PADA PEKERJA PENJULID BUKU DI PT. PUTRA NUGRAHA TRIYAGAN SUKOHARJO

PENGARUH KEBISINGAN TERHADAP STRES KERJA PADA PEKERJA BAGIAN WEAVING DI PT ISKANDAR INDAH PRINTING TEXTILE SURAKARTA

IMPLEMENTASI PEMAKAIAN ALAT PELINDUNG DIRI SEBAGAI UPAYA PENGENDALIAN KECELAKAAN KERJA DI ACETYLENE PLANT PT. ANEKA GAS INDUSTRI WILAYAH V JAWA TIMUR

PENGARUH TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG APD TERHADAP KEDISIPLINAN PEMAKAIAN PADA PEKERJA UNIT AMONIAK PRODUKSI I PT PETROKIMIA GRESIK

HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN MASA KERJA DENGAN KEJADIAN KECELAKAAN KERJA DI SECTION COMPONENT BODY AND WELDING DEPARTEMEN PRODUKSI MINIBUS PT.

PENERAPAN JOB HAZARD ANALYSIS SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN KECELAKAAN KERJA DI AREA CENTRAL CONTROL ROOM (CCR) PT WIJAYA ENGINDO NUSA PROJECT PBIBDE

EVALUASI PENCAPAIAN PROGRAM PENILAIAN PERINGKAT KINERJA PERUSAHAAN DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP (PROPER) DI PT. DENSO INDONESIA SUNTER PLANT

PENERAPAN ALAT PELINDUNG DIRI DI BAGIAN ORTOTIK PROSTETIK DI RUMAH SAKIT ORTOPEDI PROF. Dr. R. SOEHARSO SURAKARTA

HUBUNGAN TEKANAN PANAS DAN BEBAN KERJA DENGAN KELELAHAN KERJA PADA TENAGA KERJA WEAVING PT. ISKANDAR INDAH PRINTING TEXTILE

PERBAIKAN PROSES IRAT BAMBU DENGAN PENDEKATAN ERGONOMI DI UKM ALIFA CRAFT WEDDING SOUVENIR KASONGAN,BANTUL

UPAYA PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN TERHADAP BAHAYA KEBAKARAN DI PT. APAC INTI CORPORA BAWEN, SEMARANG

GAMBARAN PELAKSANAAN INSPEKSI PENGANGKUTAN BAHAN KIMIA BERBAHAYA DI PT. ANEKA GAS INDUSTRI WILAYAH V JAWA TIMUR

Disusun Oleh : ARIEK KURNIA PUSPITA DEWI J

PERMIT TO WORK SEBAGAI PENDUKUNG PELAKSANAAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DI JOB PERTAMINA-TALISMAN JAMBI MERANG

IMPLEMENTASI MANAJEMEN VISUAL DALAM UPAYA MEWUJUDKAN BUDAYA 5R DI FIRE STATION (FS) HSSE PT. PERTAMINA EP ASSET 4 FIELD CEPU

UPAYA PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN KEBAKARAN DI PT. INDUSTRI JAMU DAN FARMASI SIDO MUNCUL, Tbk SEMARANG

PERBEDAAN GANGGUAN FUNGSI PARU PADA PEKERJA YANG TERPAPAR PARTIKULAT PM10 DIBAWAH DAN DIATAS NILAI AMBANG BATAS DI PT WIJAYA KARYA BETON BOYOLALI

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Lusiana Intan Prasasti R

ANALISIS KESELAMATAN SISTEM KERJA PADA AKTIVITAS OVERHEAD TRAVELLING CRANE DENGAN METODE JOB SAFETY ANALYSIS PT ALSTOM POWER ENERGY SYSTEMS INDONESIA

GAMBARAN PENERAPAN METODE 5R SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN KECELAKAAN KERJA DI PT.TATAMULIA NUSANTARA INDAH PROJECT GALLERY WEST JAKARTA BARAT

ABSTRAK IMPLEMENTASI LOCK OUT TAG OUT (LOTO) DAN LINE BREAKING UNTUK MENJAMIN KESELAMATAN KERJA DI PT. BINA GUNA KIMIA UNGARAN

HUBUNGAN KAPASITAS MEMORI KERJA DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI KLECO I SURAKARTA SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

HUBUNGAN ANTARA HIGIENE KANTIN DENGAN KEJADIAN DIARE PADA PENJAMAH MAKANAN PT. X DI KARANGANYAR

TUGAS AKHIR. Notifah Arum Baati R

HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS KEBISINGAN DAN MASA KERJA DENGAN STRES KERJA PEKERJA DI BAGIAN WINDING PT. BMSTI SRAGEN

IMPLEMENTASI LOCK OUT TAG OUT (LOTO) PADA MESIN BURNER SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN KECELAKAAN KERJA DI PT. CIPTA MORTAR UTAMA PLANT GRESIK JAWA TIMUR

GAMBARAN PENGENDALIAN RISIKO KESEHATAN PADA FAKTOR FISIKA KIMIA DI UNIT ROLLING MILL PT KRAKATAU STEEL (Persero) Tbk CILEGON - BANTEN

HUBUNGAN BEBAN KERJA FISIK DAN POSTUR KERJA TERHADAP KELUHAN MUSKULOSKELETAL DI RANGKA BAWAH UPT. BALAI YASA YOGYAKARTA

ANALISIS PENILAIAN TINGKAT RISIKO ERGONOMI PADA PEKERJA KONSTRUKSI DENGAN PENDEKATAN METODE REBA, OWAS DAN QEC

PENGELOLAAN LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (B3) DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. MOEWARDI

Program Studi Teknik Industri, Fakultas Rekayasa Industri, Universitas Telkom

DAFTAR ISI Error! Bookmark not defined.

IMPLEMENTASI HAZARD IDENTIFICATION RISK ASSESSMENT AND CONTROL PADA PROSES PRODUKSI BC. CASTING GEDUNG C PT. SHOWA INDONESIA MANUFACTURING CIKARANG

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Oleh : Agustina Dwi Iswahyuni NIM. R

GAMBARAN UMUM SIMULASI TIM KESIAPSIAGAAN TANGGAP DARURAT BANJIR DI PT. DENSO INDONESIA SUNTER PLANT

GAMBARAN PEMENUHAN KEBUTUHAN GIZI TENAGA KERJA DI BAGIAN DIE CASTING PT. X PLANT PEGANGSAAN, JAKARTA UTARA

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU UNTUK MEREDUKSI ISSUE ERGONOMICS BACKBONE PAIN PADA PROSES WELDING NUT

PENGARUH TINGKAT BAHAYA BAHAN KIMIA TERHADAP DERMATITIS KULIT DAN ISPA PADA PEKERJA LABORATORIUM KIMIA PKBS

USULAN PERANCANGAN ALAT BANTU YANG ERGONOMIS UNTUK MENGEFISIENSIKAN PENGGANTIAN BATERAI FORKLIFT DI PT LINFOX LOGISTICS INDONESIA BEKASI

HUBUNGAN PAPARAN DEBU DENGAN GANGGUAN FAAL PARU DI INDUSTRI PAKAN TERNAK PT.CHAROEN POKPHAND INDONESIA SEMARANG SKRIPSI

dengan penuh kesabaran dan keiklasan sehingga tesis ini selesai. membantu untuk kesempurnaan penulisan tesis ini.

HUBUNGAN ANTARA PAPARAN KEBISINGAN DENGAN PENINGKATAN TEKANAN DARAH TENAGA KERJA DI PT MUTU GADING TEKSTIL KARANGANYAR

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Tilus Astina Halim R

IMPLEMENTASI OHSAS 18001:2007 KLAUSUL EMERGENCY PREPAREDNESS AND RESPONSE DI PT. PERTAMINA EP REGION JAWA FIELD CEPU JAWA TENGAH

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

TUGAS AKHIR SISTEM EVALUASI TANGGAP DARURAT SEBAGAI UPAYA PENANGGULANGAN BENCANA DI RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

ANALISA ERGONOMI PADA POSTUR KERJA OPERATOR PAKAN AYAM MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESMENT (RULA) DI PT. X. Abstrak

IMPLEMENTASI PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN BAHAYA KEBAKARAN DI RUMAH SAKIT ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DENGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG PEMBERIAN IMUNISASI

HUBUNGAN PENERAPAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR SARUNG TANGAN DENGAN KELUHAN IRITASI KULIT BAGIAN TANGAN KARENA ASAM ASETAT DI PT X KARANGANYAR

IMPLEMENTASI KESELAMATAN KERJA CONFINED SPACE DI PT PETROKIMIA GRESIK JAWA TIMUR

IMPLEMENTASI HIPERKES DAN KESELAMATAN KERJA SERTA LINGKUNGAN DI PT. KONIMEX SUKOHARJO

HUBUNGAN PEMAKAIAN ALAT TANAM PADI BAYTANI DENGAN PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA PETANI DI MADIUN

TUGAS AKHIR. Diajukan guna melengkapi sebagai syarat dalam mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh : Nama : Nur Ngaeni NIM :

PENERAPAN STANDAR 5R PADA AREA PRODUKSI KONVEKSI 4 DI PT. DAN LIRIS SUKOHARJO

HUBUNGAN JENIS KELAMIN DENGAN AKTIVITAS FISIK PADA MAHASISWA PENDIDIKAN DOKTER ANGKATAN 2012 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENGARUH KECUKUPAN MENU MAKAN SIANG TERHADAP KELELAHAN KERJA PADA PEKERJA DI PT. MUTU GADING TEKSTIL KARANGANYAR SKRIPSI

ABSTRAK. Simpulan : Ada hubungan pengetahuan APD masker dengan kedisiplinan penggunaannya. Kata Kunci : Pengetahuan APD, Kedisiplinan

Transkripsi:

ANALISIS POSTUR TUBUH DENGAN METODE RULA PADA PEKERJA WELDING DI AREA SUB ASSY PT. FUJI TECHNICA INDONESIA KARAWANG LAPORAN TUGAS AKHIR Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya Dewi Masitoh R.0013035 PROGRAM DIPLOMA III HIPERKES DAN KESELAMATAN KERJA FAKULTAS KEDOTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET Surakarta 2016

ANALISIS POSTUR TUBUH DENGAN METODE RULA PADA PEKERJA WELDING DI AREA SUB ASSY PT. FUJI TECHNICA INDONESIA KARAWANG LAPORAN TUGAS AKHIR Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya Dewi Masitoh R.0013035 PROGRAM DIPLOMA III HIPERKES DAN KESELAMATAN KERJA FAKULTAS KEDOTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET Surakarta 2016 i

ii

iii

ABSTRAK ANALISIS POSTUR TUBUH DENGAN METODE RULA PADA PEKERJA WELDING DI AREA SUB ASSY PT. FUJI TECHNICA INDONESIA KARAWANG Dewi Masitoh 1, Sumardiyono 2 Latar belakang : Pekerjaan welding memerlukan sikap ergonomis dalam bekerja. Apabila postur kerja tidak ergonomis dapat menyebabkan gangguan sistem musculoskeletal. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui postur pekerja pada aktivitas welding area sub assy PT. Fuji Technica Indonesia Karawang berdasarkan metode RULA. Metode : Jenis penelitian observasional dengan metode deskriptif. Pengambilan data dilakukan dengan observasi langsung ke lapangan dan wawancara. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan metode RULA, kemudian perolehan grand score dikategori berdasarkan action level dari RULA. Hasil : Dari enam aktivitas yang dilakukan oleh empat orang, empat aktivitas memperoleh skor akhir 7, satu aktivitas memperoleh skor akhir 6, dan satu aktivitas memperoleh skor akhir 4. Kemudian hasil dari NBM sesudah bekerja 3 orang memiliki tingkat risiko rendah dan satu orang memiliki tingkat risiko sedang. Simpulan : Postur tubuh pekerja welding pada area sub assy PT. Fuji Technica Indonesia empat aktivitas masuk kategori action level 4 yang berarti diperlukan adanya penyelidikan dan perbaikan segera mungkin. Satu aktivitas masuk kategori action level 3 yang berarti diperlukan investigasi dan perbaikan sikap segera. Satu aktivitas masuk kategori action level 2 yang berarti diperlukan adanya perubahan untuk perbaikan sikap kerja. Kata Kunci : Postur Tubuh, Rapid Upper Limb Assessment, Nordic Body Map 1. Program Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Dosen Program Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret Surakarta. iv

ABSTRACT ANALYSIS OF WELDING WORKERS POSTURE WITH RULA IN SUB ASSY AREA OF PT. FUJI TECHNICA INDONESIA KARAWANG Dewi Masitoh 1, Sumardiyono 2 Background: Works welding requires ergonomic posture at work. If it was ergonomic it was cause musculoskeletal disorders system. This study is aimed at knewing workers posture at welding activities in area sub assy PT. Fuji Technica Indonesia Karawang by using RULA method. Methods: This research observational using descriptive method. Incollecting the data the researcher applied techniques including observation and interview. The data were analyzed by using RULA methods, then the score was categorized based on the action level of RULA method. Results: According six activities was done by four persons, there were four activities got 7, one activity got 6, and one activity got 4. Then the results of NBM after working three persons got low level risk, and one person got middle risk. Conclusion: : The research finding are described, there were four activities as fol lows: four activities were categorized in level 4, it means that was need investigat e and repair as soon as possible. One activity was categorized in level 3, it means that it was need to investigate and repair their attitude. One activity was categoriz ed in level 2, it means that it was need to change the work attitude. Keywords: Posture, Rapid Upper Limb Assessment, Nordic Body Map 1. Industrial Hygiene, Occupational Health and Safety Program, Faculty of Medicine, Sebelas Maret University. 2. Lecturer of Industrial Hygiene, Occupational Health and Safety Program, Faculty of Medicine, Sebelas Maret University. v

PRAKATA Puji syukur penulis panjatkan kehadiran Allah SWT atas berkat, rahmat, karunia kesehatan, keselamatan, kekuataan, dan kemudahan dalam pelaksanaan magang serta penyusunan laporan Tugas Akhir dengan judul Analisis Postur Tubuh Pada Pekerja Welding di Area Sub Assy PT. Fuji Technica Indonesia Karawang Menggunakan Metode Rula. Laporan ini disusun sebagai salah satu persyaratan kelulusan studi di Program Studi D.III Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam penyusunan laporan ini penulis telah dibantu dan dibimbing oleh berbagai pihak. Oleh karena itu, perkenankan penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Hartono,dr., M.Si., selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta 2. Ibu Yeremia Rante Ada, S.Sos., M.Kes., selaku Kepala Program Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja Universitas Sebelas Maret Surakarta dan selaku penguji yang memberikan pengarahan dan saran dalam penyusunan laporan ini. 3. Bapak Sumardiyono, SKM., M.Kes., selaku pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan saran dalam penyusunan laporan ini. 4. PT. Fuji Technica Indonesia khususnya tim EHS dan karyawan area Sub Assy yang telah banyak membantu observasi, pengambilan data dan wawancara. 5. Keluarga Penulis Bapak dan Ibu serta Kakak- kakakku yang telah merawat penuh kasih sayang, mendukung, dan selalu mendoakan penulis. 6. Kurnia Septiyanto, yang telah mendampingi dan memberikan motivasi serta semangat kepada penulis untuk terus maju. 7. Keluarga Bapak Sukimin, Mas Adnan, dan teman-teman Kos Ceria Solo serta Kos Bunga Karawang yang selalu ada untuk membantu penulis. 8. Sahabat sahabat terbaik yang telah mewarnai kehidupan penulis dan seluruh Angkatan 2013 Diploma III Hiperkes dan KK Universitas Sebelas Maret Surakarta. Besar harapan penulis agar laporan ini dapat bermanfaat dan penyusun mengharapkan masukan, kritik dan saran yang membangun dalam penyempurnaan laporan ini. Surakarta, Juni 2016 Penulis vi Dewi Masitoh

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN PENGESAHAN PERUSAHAAN... iii ABSTRAK... iv ABSTRACT... v PRAKATA... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR... viii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR SINGKATAN... x DAFTAR LAMPIRAN... x BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 4 D. Manfaat Penelitian... 4 BAB II LANDASAN TEORI... 7 A. Tinjauan Pustaka... 7 B. Kerangka Pemikiran... 48 BAB III METODE PENELITIAN... 49 A. Jenis Penelitian... 49 B. Lokasi dan Waktu Penelitian... 49 C. Subyek Penelitian... 49 D. Sumber Data... 50 E. Teknik Pengumpulan Data... 51 F. Instrumen Penelitian... 51 G. Analisis Data... 52 BAB IV HASIL PENELITIAN... 53 BAB V PEMBAHASAN... 90 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN... 118 A. Simpulan... 118 B. Saran... 119 DAFTAR PUSTAKA... 120 LAMPIRAN vii

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Kisaran Sudut Gerakan Lengan Atas... 34 Gambar 2. Posisi yang Dapat Mengubah Skor Postur Lengan Atas... 35 Gambar 3. Kisaran Sudut Gerakan Lengan Bawah... 35 Gambar 4. Posisi yang dapat Mengubah skor Postur Lengan Bawah... 36 Gambar 5. Kisaran Sudut Gerakan Pergelangan Tangan... 37 Gambar 6. Deviasi Pergelangan... 37 Gambar 7. Perputaran Pergelangan Tangan... 38 Gambar 8. Kisaran Sudut Pergerakan Leher... 39 Gambar 9. Posisi yang Dapat Mengubah Skor Postur Leher... 39 Gambar 10. Kisaran Sudut Gerakkan Batang Tubuh (Trunk)... 40 Gambar 11. Posisi yang dapat memodifikasi Nilai Postur Batang Tubuh (Trunk)... 41 Gambar 12. Posisi kaki... 41 Gambar 13. Lembar Kerja Kuisioner Individu Nordic Body Map... 47 Gambar 14. Kerangka Pemikiran... 48 Gambar 15. Postur Tubuh Proses Spot Welding Enam belas Titik Pos 4... 58 Gambar 16. Postur Tubuh Respot Dua Titik Menggunakan Stand Gun Pos 4... 62 Gambar 17. Postur Tubuh Proses Spot Welding Enam belas Titik Pos 5... 66 Gambar 18. Postur Tubuh Respot Dua Titik Menggunakan Stand Gun Pos 5... 70 Gambar 19. Postur Tubuh Proses Spot Welding Sebelas Titik Pos 3... 74 Gambar 20. Postur Tubuh Proses Spot Welding Sebelas Titik Pos 6... 78 Gambar 21. Grafik Hasil Skor Nordic Nody Map... 83 Gambar 22. Data Hasil Pengukuran Nordic Body Map Dodi R. N. F.... 84 Gambar 23. Data Hasil Pengukuran Nordic Body Map Isrofil... 85 Gambar 24. Data Hasil Pengukuran Nordic Body Map M. Deni. I.S.... 86 Gambar 25. Data Hasil Pengukuran Nordic Bodi Map Jafar Sodiq... 87 Gambar 26. Data Hasil Pengukuran Nordic Bodi Map Sebelum Bekerja... 88 Gambar 27. Data Hasil Pengukuran Nordic Bodi Map Sesudah Bekerja... 89 viii

DAFTAR TABEL Tabel 1. Skor Postur Untuk Lengan Atas... 34 Tabel 2. Modifikasi Untuk Skor Postur Lengan Atas... 35 Tabel 3. Skor Postur Untuk Lengan Bawah... 36 Tabel 4. Modifikasi Nilai Postur Untuk Lengan yang Lebih Rendah... 36 Tabel 5. Skor Postur Untuk Pergelangan Tangan... 37 Tabel 6. Modifikasi Nilai Postur Pergelangan Tangan... 37 Tabel 7. Skor Postur Untuk Memutar Pergelangan Tangan... 38 Tabel 8. Skor Postur Untuk Leher... 39 Tabel 9. Modifikasi Nilai Postur Untuk Leher... 40 Tabel 10. Skor Postur Nilai Untuk Batang Tubuh (Trunk)... 40 Tabel 11. Modifikasi Skor Postur Untuk Batang Tubuh... 41 Tabel 12. Skor Postur Untuk Posisi Kaki... 42 Tabel 13. Skor Postur Grup A... 43 Tabel 14. Skor Postur Grup B... 44 Tabel 15. Nilai Penggunaan Otot dan Beban atau Kekuatan... 45 Tabel 16. Grand Score... 46 Tabel 17. Hasil Penilaian Postur Tubuh Pekerja Pada Pos 4 dan Pos 5... 56 Tabel 18. Hasil Penilaian Postur Tubuh Pekerja Pada Pos 3 dan Pos 6... 57 Table 19. Skor Postur Grup A... 59 Tabel 20. Skor Postur Grup B... 60 Tabel 21. Grand Score... 61 Tabel 22. Skor Postur Grup A... 63 Tabel 23. Skor Postur Grup B... 64 Tabel 24. Grand Score... 65 Tabel 25. Skor Postur Grup A... 67 Tabel 26. Skor Postur Grup B... 68 Tabel 27. Grand Score... 69 Tabel 28. Skor Postur Grup A... 71 Tabel 29. Skor Postur Grup B... 72 Tabel 30. Grand Score... 73 Tabel 31. Skor Postur Grup A... 75 Tabel 32. Skor Postur Grup B... 76 Tabel 33. Grand Score... 77 Tabel 34. Skor Postur Grup A... 79 Tabel 35. Skor Postur Grup B... 80 Tabel 36. Grand Score... 81 Tabel 37. Data Hasil Pengukuran Nordic Body Map Sebelum Bekerja... 82 Tabel 38. Data Hasil Pengukuran Nordic Body Map Sesudah Bekerja... 83 ix

DAFTAR SINGKATAN APD FTI K3 K3L KIIC NBM RULA SA STP : Alat Pelindung Diri : Fuji Technica Indonesia : Keselamatan dan Kesehatan Kerja : Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta Lingkungan : Karawang International Industrial City : Nordic Body Map : Rapid Upper Limb Assessment : Sub Assy : Stamping DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Sertifikat Magang Lampiran 2. Hasil Kuisioner Nordic Body Map Sebelum Bekerja Lampiran 3. Hasil Kuisioner Nordic Body Map Sesudah Bekerja x